3
Tawakal 1 Media ini dapat diterapkan dalam bentuk permainan dimana penentuan angka pertama dan atau angka kedua dapat diacak oleh siswa dan siswa lain yang menentukan hasilnya. Siswa dan atau guru pun dapat menentukan angka mana yang dicari yaitu angka pertama,angka kedua atau hasil perkalian dari kedua angka tersebut. Berikut adalah alat, bahan, serta cara membuat Tawakal 1 oleh kelompok kami: Alat dan Bahan: 1. Kertas Buffalo 2. Gunting 3. Spiral 4. Seperangkat Komputer dan Printer Cara Pembuatan : 1. Buat kolom yang berisikan angka 0-9 pada microsoft word

Tawakal 1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Tawakal 1

Tawakal 1

Media ini dapat diterapkan dalam bentuk permainan dimana

penentuan angka pertama dan atau angka kedua dapat diacak oleh siswa

dan siswa lain yang menentukan hasilnya. Siswa dan atau guru pun dapat

menentukan angka mana yang dicari yaitu angka pertama,angka kedua

atau hasil perkalian dari kedua angka tersebut.

Berikut adalah alat, bahan, serta cara membuat Tawakal 1 oleh

kelompok kami:

Alat dan Bahan:

1. Kertas Buffalo

2. Gunting

3. Spiral

4. Seperangkat Komputer dan Printer

Cara Pembuatan :

1. Buat kolom yang berisikan angka 0-9 pada microsoft word

0 X 0 = 0 0

1 X 1 = 1 1

2. Kemudian cetak pada kertas buffalo berwarna

3. Gunting kertas buffalo menjadi dua bagian

Page 2: Tawakal 1

4. Urutkan dari angka 0-9 dan jilid spiral

5. Gunting sesuai kotak yang sudah di buat.