19
TUTORIAL MEMBUAT PRESENTASI INTERAKTIF DENGAN MS-POWERPOINT OLEH : SISWANTA, SE.

Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Embed Size (px)

DESCRIPTION

menu interaktif tik kl9

Citation preview

Page 1: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

TUTORIAL MEMBUAT PRESENTASI INTERAKTIF

DENGAN MS-POWERPOINT OLEH : SISWANTA, SE.

Page 2: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

BAGIAN2 SLIDE INTERAKTIF

1. SLIDE PEMBUKA2. SLIDE ISI

Page 3: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

SLIDE PEMBUKA

Slide yang menjadi pembuka presentasi, biasanya dibuat semenarik mungkin.Komponennya terdiri dari : Teks, gambar ilustrasi, animasiTeks yang dimaksud meliputi : 1. “Menu Interaktif “2. Judul Presentasi , contoh “ PENGENALAN

INTERNET”3. Nama kelompok, contoh “Kelas IX A kelompok I ”4. Perintah lanjutan, contoh “PRESS ANY KEY TO

CONTINUES”

Page 4: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

SLIDE ISI

Slide yang memunculkan berbagai isi prentasiKomponennya terdiri dari : Teks, gambar ilustrasi, animasi, tombol navigator, yang dihubungkan dengan hiperlink.Tombol navigator meliputi: 1. Home, menghubungkan ke slide 2, sebagai pusat

informasi2. Kompetensi, menghubungkan slide yg berisi

kompetensi3. Meteri, menghubunghan ke slide materi paling

awal4. Quis, menghubungkan ke slide quis paling awal5. Profil, menghubungkan ke slide profil pembuat6. Exit, menghubungkan action untuk keluar dari

presentasi.

Page 5: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

DESAIN SLIDE MASTER

Page 6: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

1. DESAIN SLIDE PEMBUKA

Berikan animasi secukupnya

Di posisi slide master sub slide-1

Page 7: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

2. MEMBUAT DESAIN NAVIGATOR

Di posisi slide master sub slide-2Untuk membuat desain navigator, ini harus dilakukan di posisi slide master.

Hapus seluruh template yang adaPergunakan shape dan gambar untuk membuat tombol dan variasi yang lainnnya

Page 8: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Contoh hasil desain slide isi

Page 9: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Ingat sampai posisi di atas seluruhnya dikerjakan di posisi slide master

Untuk selanjutnya membuat koneksi dengan menggunakan hiperlink, pindahkan ke posisi normal ( menu View – Normal )

Gandakan slide 2 sehingga menjadi 5 slide ( total sekarang ada 6 slide )

Page 10: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

MEMBERIKAN NAMA SLIDE

Untuk memudahkan membuat link ke slide home-kd-materi-quis dan profil

Pindahkan panel slide ke outline, kemudian ketikkan home disebelah kanan slide2Kd- slde3Materi –slide 4dst

Page 11: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Memodifikasi tampilan

Masih diposisi slide 2 ( home)( tampilan View – Normal )

Pindahkan teks “ Home “, Yang ada di tengah, ke posisi Tombol home sehingga , tampakSeperti gambar

Untuk slide 3 ( kd ) Slide 4 ( materi ) Slide 5 ( quis ) Slide 6 ( profil )Lakukan langkah yang sama Seperti di atas, dengan meng-Ganti teks Home dengan teksYang sesuai dengan slide ygDimaksud.

Page 12: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Mendesain tampilan slide home

Pada posisi ( View – Normal )Bawa ke slide-2 ( slide home )Masukkan teks1 :“ SELAMAT DATANG

DI MENU INTERAKTIF”

Teks 2 judul , contoh “ PENGENALAN INTERNET”

Berikan animasi sederhana

Page 13: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Membuat link tombol navigator

Untuk membuat tombol navigator yang sudah kita buat, diperlukan fasilitas link, yakni hiperlinkUps… jangan sampai lupa, sebelumnya, pindahkan dahulu ke View- Slide Master, terlebih dahuluBuka, di sub slide-2 ( desain isi )Kemudian klik tombol Home, klik kanan-Hiperlink-Place in this documen – pilih Home- Ok.Lakukan cara yang sama untuk tombol KD, Materi, Quis dan Profil, dengan link menyesuaiakan.Khusus untuk tombol Exit, hiperlinknya ke

Page 14: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Link tombol navigator

Page 15: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Link untuk tombol exit

Khusus untuk tombol exit, memanfaatkan tombol action,Menu Insert – Action Hyperlink to – End show

Page 16: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Mendesain tampilan slide KD

Masukkan ke dalam slide KD

Teks : Standar kompetensi, dan Kompetensi dasar, sesuai dengan materi yang diperoleh.

Page 17: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Mendesain tampilan slide profil

Page 18: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Mendesain tampilan Slide- MateriKarena materi memerlukan lebih dari slide, maka dibawah slide materi, buatlah 3 slide baru lagi ( atau sesuai dengan kecukupan materi yang akan dimuat.Masukkan informasi yang akan dimuat ke dalam ke 4 slide tersebut.Dengan ketentuan; jika memuat teks maksimal 10 baris, dengan font minimal 20Untuk memperjelas bisa menggunakan gambar/ ilustrasi/video.

Page 19: Tutorial membuat presentasi interaktif project kl 9

Membuat quis

Untuk mendesain quis, karena memerlukan penjelasan yang rinci akan dibahas pada materi tersendiri

Selamat mencoba, semoga berhasil