1
DIREKTORAT JENDERAL PAJAK pajak gencar melakukan sosialisasi mengenai SPT (Surat Pemberitahuan Tahunan) bagi pegawai (wajib pajak). Pada hari Kamis, tanggal 25 Februari 2015, PLN Area Balikpapan mendapat kesempatan mengadakan acara sosialisasi pengisian SPT Wajib Pajak orang pribadi, yang diadakan di Aula PT PLN (Persero) Area Balikapapan, dan dibuka langsung oleh Manajer Area, Bapak Priyo Wurianto. Pada acara tersebut di ikuti sebagaian besar pegawai dilingkungan kantor PLN Area Balikpapan, serta perwakilan dari Rayon. Mengingat pentingnya SPT bagi Wajib Pajak pribadi ini, Ketua Tim Sosialisasi dari Kantor Pajak Balikpapan Bapak Priyo mengingatkan, agar semua wajib pajak bisa mandiri dalam melaporkan penghasilan, harta dan kewajibannya setiap tahun. Dalam acara tersebut dipaparkan tata cara pengisian SPT melalui E-Filing, e-Filing adalah suatu cara penyampaian SPT Tahunan PPh secara elektronik yang dilakukan secara online dan real time melalui internet pada website Direktorat Jenderal Pajak www.pajak.go.id, sehingga tidak ada alasan lagi Wajib Pajak tidak mengisi SPT, karena di era teknologi Informasi yang makin canggih ini, WP diberikan kemudahan melalui fasilitas Online. Selian itu, Priyo mengungkapkan pajak yang dibayar oleh wajib pajak dipergunakan untuk pembangungan infastruktur, serta pengeluaran Negara lainnya, termasuk subsidi untuk listrik. Serta mengajak peran aktif, kesadaran dari setiap warga Negara untuk melaporan SPT nya. Hal ini sangat diperlukan oleh Dirjen pajak, yang diamanahkan Negara untuk mengumpulkan penerimaan Negara dari sektor pajak. Hari gini ngak bayar pajak….apa kata dunia BAGAIMANA CARA MENGISI SPT ...?? Mengajukan Permohonan e-FIN ------------------------------------- 1 Pegawai (Wajib Pajak) meminta e-FIN (Nomor Identitas Wajib Pajak) kepada bagian SDM Kantor Area/Wilayah karena telah didaftarkan oleh SDM Ke Direktorat Jenderal Pajak. Mendaftarkan diri sebagai wajib pajak e-filling ---------------------- Wajib Pajak harus mendaftarkan diri melalui website Direktorat Jenderal Pajak paling lama 30 hari sejak diterbitkannya e-FIN. Pendaftaran dilakukan dengan mengisi Form Registrasi e-Filing pada website DJP : 1. Buka menu e-Filing di website DJP https ://djponline.pajak.go.id/ 2. Lakukan registrasi akun e-Filing dengan mengisi Form Registrasi e-Filing 3. Pastikan alamat email dan nomor telepon seluler yang dimasukan pada form registrasi valid dan aktif 4. Wajib Pajak akan menerima username, password dan tautan aktivasi akun e-Filing melalui email yang telah didaftarkan oleh Wajib Pajak, jika registrasi berhasil 5. Klik link tautan aktivasi akun e-Filing atau salin link tersebut kebrowser untuk mengaktifkan akun e-Filing 6. Lakukan login ke akun e-Filing dengan NPWP sebagai username 1. Buka menu e-Filing di website DJP https ://djponline.pajak.go.id/ 2. Login ke akun e-Filing dengan memasukan username (NPWP) dan password; 3. Pilih menu sesuai dengan jenis SPT yang hendak disampaikan 4. Isi SPT menggunakan aplikasi e-SPT dengan benar, lengkap dan jelas 5. Jika status SPT kurang bayar, lakukan pembayaran dan masukan kode NTPN ke aplikasi e-SPT 6. Tanda tangan elektronik atau tanda tangan digital dilakukan dengan mekanisme sebagai berikut: a) Wajib Pajak meminta kode verifikasi kepada Direktorat Jenderal Pajak melalui menu yang telah disediakan dalam website DJP setelah selesai mengisi e-SPT b) Kode verifikasi tersebut akan dikirimkan kepada Anda melalui email yang telah didaftarkan pada saat registrasi e-Filing c) pilih data SPT, kemudian kirim e-SPT dengan memilih menu yang tersedia dalam website d) masukan kode verifikasi yang telah diterima melalui email ke dalam kotak isian (field) yang disediakan pada saat proses pengiriman e-SPT. 7. Mengirim e-SPT melalui menu yang disediakan 8. Menerima bukti penerimaan elektronik PENGISIAN PALING LAMBAT TANGGAL 31 MARET 2015, KETERLAMBATAN PENGISIAN DIKENAKAN DENDA RP. 100,000,- 2 Menyampaikan SPT Tahunan secara e-filling -------------------------- 3 Balikpapan Leading - Information to share KEWAJIBAN PAJAK b agi pegawai PLN - Edisi 2 -

E FILING TATA CARA PENGISIAN PAJAK

Embed Size (px)

Citation preview

DIREKTORAT JENDERAL PAJAK pajak gencar melakukan sosialisasi mengenai SPT (Surat Pemberitahuan

Tahunan) bagi pegawai (wajib pajak). Pada hari Kamis, tanggal 25 Februari 2015, PLN Area Balikpapan

mendapat kesempatan mengadakan acara sosialisasi pengisian SPT Wajib Pajak orang pribadi, yang diadakan

di Aula PT PLN (Persero) Area Balikapapan, dan dibuka langsung oleh Manajer Area, Bapak Priyo Wurianto.

Pada acara tersebut di ikuti sebagaian besar pegawai dilingkungan kantor PLN Area Balikpapan, serta

perwakilan dari Rayon. Mengingat pentingnya SPT bagi Wajib Pajak pribadi ini, Ketua Tim Sosialisasi dari Kantor

Pajak Balikpapan Bapak Priyo mengingatkan, agar semua wajib pajak bisa mandiri dalam melaporkan

penghasilan, harta dan kewajibannya setiap tahun.

Dalam acara tersebut dipaparkan tata cara pengisian SPT melalui E-Filing, e-Filing adalah suatu cara

penyampaian SPT Tahunan PPh secara elektronik yang dilakukan secara online dan real time melalui internet

pada website Direktorat Jenderal Pajak www.pajak.go.id, sehingga tidak ada alasan lagi Wajib Pajak tidak

mengisi SPT, karena di era teknologi Informasi yang makin canggih ini, WP diberikan kemudahan melalui fasilitas

Online.

Selian itu, Priyo mengungkapkan pajak yang dibayar oleh wajib pajak dipergunakan untuk pembangungan

infastruktur, serta pengeluaran Negara lainnya, termasuk subsidi untuk listrik. Serta mengajak peran aktif,

kesadaran dari setiap warga Negara untuk melaporan SPT nya. Hal ini sangat diperlukan oleh Dirjen pajak, yang

diamanahkan Negara untuk mengumpulkan penerimaan Negara dari sektor pajak. Hari gini ngak bayar

pajak….apa kata dunia

BAGAIMANA CARA MENGISI SPT ...??

Mengajukan Permohonan e-FIN ------------------------------------- 1

Pegawai (Wajib Pajak) meminta e-FIN (Nomor Identitas Wajib Pajak) kepada bagian SDM KantorArea/Wilayah karena telah didaftarkan oleh SDM Ke Direktorat Jenderal Pajak.

Mendaftarkan diri sebagai wajib pajak e-filling ----------------------

Wajib Pajak harus mendaftarkan diri melalui website Direktorat Jenderal Pajak paling lama 30 hari

sejak diterbitkannya e-FIN. Pendaftaran dilakukan dengan mengisi Form Registrasi e-Filing pada

website DJP :

1. Buka menu e-Filing di website DJP https://djponline.pajak.go.id/2. Lakukan registrasi akun e-Filing dengan mengisi Form Registrasi e-Filing3. Pastikan alamat email dan nomor telepon seluler yang dimasukan pada form registrasi valid dan

aktif4. Wajib Pajak akan menerima username, password dan tautan aktivasi akun e-Filing melalui email

yang telah didaftarkan oleh Wajib Pajak, jika registrasi berhasil5. Klik link tautan aktivasi akun e-Filing atau salin link tersebut kebrowser untuk mengaktifkan akun

e-Filing6. Lakukan login ke akun e-Filing dengan NPWP sebagai username

1. Buka menu e-Filing di website DJP https://djponline.pajak.go.id/2. Login ke akun e-Filing dengan memasukan username (NPWP) dan password;

3. Pilih menu sesuai dengan jenis SPT yang hendak disampaikan

4. Isi SPT menggunakan aplikasi e-SPT dengan benar, lengkap dan jelas

5. Jika status SPT kurang bayar, lakukan pembayaran dan masukan kode NTPN ke aplikasi e-SPT

6. Tanda tangan elektronik atau tanda tangan digital dilakukan dengan mekanisme sebagai berikut:

a)Wajib Pajak meminta kode verifikasi kepada Direktorat Jenderal Pajak melalui menu yang

telah disediakan dalam website DJP setelah selesai mengisi e-SPT

b) Kode verifikasi tersebut akan dikirimkan kepada Anda melalui email yang telah didaftarkan

pada saat registrasi e-Filing

c) pilih data SPT, kemudian kirim e-SPT dengan memilih menu yang tersedia dalam website

d)masukan kode verifikasi yang telah diterima melalui email ke dalam kotak isian (field) yang

disediakan pada saat proses pengiriman e-SPT.

7. Mengirim e-SPT melalui menu yang disediakan

8. Menerima bukti penerimaan elektronik

PENGISIAN PALING LAMBAT TANGGAL 31 MARET 2015, KETERLAMBATAN PENGISIAN DIKENAKAN DENDA RP. 100,000,-

2

Menyampaikan SPT Tahunan secara e-filling -------------------------- 3

Balikpapan Leading - Information to share

KEWAJ IBAN PAJAKbagi pegawai PLN

- Edis i 2 -