25

Click here to load reader

Pediatric Exams

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Nutritional SKILL LECTURE FKUB MALANGPD-2007 KBK

Citation preview

Page 1: Pediatric Exams

PEMERIKSAAN ANTROPOMETRI

Page 2: Pediatric Exams

LATAR BELAKANGUkuran & indeks antropometri dapat menggambarkan

status nutrisi & pertumbuhan anak, yang merupakan bagian dari diagnosis.

TUJUANSetelah menyelesaikan pelatihan ini, peserta dapat

memahami dan melakukan pengukuran : berat badan, panjang badan, tinggi badan, lingkar kepala, lingkar lengan atas & lingkar dada

Page 3: Pediatric Exams

PENGUKURAN PANJANG BADAN

PENDAHULUANDilakukan pada bayi atau anak (< 2 tahun atau belum

dapat berdiri), dengan menggunakan alat pengukur yang dinamakan infantometer.

Page 4: Pediatric Exams

Infantometer

Sisi statis

Sisi dinamis (pengukur)

Page 5: Pediatric Exams

Letakkan anak dalam posisi berbaring di atas infantometer

1

Tempelkan bagian ubun-ubun pada sisi statis dengan bantuan ibu2

Luruskan leher, badan, dan tungkai hingga telapak kaki menempel pada sisi dinamis (pengukur), kemudian lakukan pengukuran

3

PROSEDUR TEKNIK

Catat panjang badan pasien (skala cm)4

Page 6: Pediatric Exams

McGraw-Hill Copyright © 2002

Measuring Growth in Length and Stature

• Recumbent length is measured from birth until a child is able to stand– Measured from the vertex (highest point on skull)

to the soles of the feet

Page 7: Pediatric Exams

PENGUKURAN TINGGI BADAN

PENDAHULUANDilakukan pada anak > 2 tahun atau sudah dapat

berdiri, dengan menggunakan alat pengukur yang dinamakan stadiometer microtoise.

Page 8: Pediatric Exams

Letakkan anak dalam posisi berdiri tegak dan menempel pada alat stadiometer microtoise

1

Geserlah sisi dinamis (pengukur) ke bawah hingga menempel di puncak kepala2

Mintalah anak untuk menarik nafas dalam-dalam (inspirasi maksimal) dan lakukan pengukuran

3

PROSEDUR TEKNIK

Catat tinggi badan pasien (skala cm)4

Page 9: Pediatric Exams

Stadiometer microtoise

Sisi dinamis (pengukur)

Page 10: Pediatric Exams

10

Pengukuran tinggi badan

Anak > 2 tahun diukur dengan berdiri

Page 11: Pediatric Exams

11

MPS tipe 4,umur 4 1/2 thn

Page 12: Pediatric Exams

McGraw-Hill Copyright © 2002

Measuring Growth in Length and Stature

• Stature can be estimated in the elderly and/or disabled populations from recumbent knee height

Page 13: Pediatric Exams

PENGUKURAN BERAT BADAN

Page 14: Pediatric Exams

Periksa alat timbangan & jarum harus berada pada angka 0 (nol)

1

Letakkan bayi (telanjang) atau anak (dengan pakaian dalam) pada posisi yang sesuai dengan jenis timbangan : berbaring (timbangan bayi), berdiri (timbangan injak), tergantung di kain (dacin), dan lakukan pengukuran

2

PROSEDUR TEKNIK

Catat berat badan bayi (skala gram) atau anak (skala kg)3

Page 15: Pediatric Exams

McGraw-Hill Copyright © 2002

Measuring Body Weight

Electronic digital scales, calibratedin metric units are recommended. Chair scales are available for thosewho are not capable of standing.

Page 16: Pediatric Exams

PENGUKURAN LINGKAR KEPALA

Page 17: Pediatric Exams

Tape measurement

Page 18: Pediatric Exams

Letakkan bayi dalam posisi tidur terlentang atau dipangku, dan anak dalam posisi duduk atau berdiri

1

Lingkarkan alat meteran (tape measurement) pada bagian kepala dengan diameter terlebar (melalui glabela – os frontalis), dan lakukan pengukuran

2

PROSEDUR TEKNIK

Catat lingkar kepala pasien (skala cm)3

Page 19: Pediatric Exams
Page 20: Pediatric Exams

PENGUKURAN LINGKAR LENGAN

ATAS

Page 21: Pediatric Exams

Letakkan bayi dalam posisi tidur terlentang atau dipangku, dan anak dalam posisi duduk atau berdiri

1

Lingkarkan pita Shakir pada bagian 1/3 proksimal lengan atas, dan lakukan pengukuran

2

PROSEDUR TEKNIK

Catat lingkar lengan atas pasien (skala cm)3

Page 22: Pediatric Exams

Pita Shakir

Page 23: Pediatric Exams

PENGUKURAN LINGKAR DADA

Page 24: Pediatric Exams

Letakkan bayi dalam posisi tidur terlentang atau dipangku, dan anak dalam posisi duduk atau berdiri

1

Lingkarkan alat meteran (tape measurement) pada bagian dada melewati garis yang menghubungkan kedua putting susu, dan lakukan pengukuran

2

PROSEDUR TEKNIK

Catat lingkar dada pasien (skala cm)3

Page 25: Pediatric Exams