16
TEKNIK BUDIDAYA FITOPLANKTON Spirulina sp. SISWANTO G2D113009 1

Fitoplankton (spirulina sp.)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Fitoplankton (spirulina sp.)

TEKNIK BUDIDAYA

FITOPLANKTON Spirulina sp.

SISWANTOG2D113009

1

Page 2: Fitoplankton (spirulina sp.)

2

Page 3: Fitoplankton (spirulina sp.)

3

Page 4: Fitoplankton (spirulina sp.)

Klasifikasi

4

Page 5: Fitoplankton (spirulina sp.)

Morfologi

5

Page 6: Fitoplankton (spirulina sp.)

Habitat

6

Page 7: Fitoplankton (spirulina sp.)

Reproduksi

Pertumbuhan

Daur Hidup

7

Page 8: Fitoplankton (spirulina sp.)

Cara Mengkultur Spirulina sp.Persiapan Sarana Kultur Spirulina Sp.

Alat :

a. Akuarium 1 buah e. Batu aerasi

b. Pipet tetes f. Pengggaris 100 cm

c. Gayung g. Blower / aerator

d. Selang aerasi

Bahan :

a. Urea 80 ppm g. Kaporit 100 ppm

b. TSP 40 ppm h. Bibit murni Spirulina Sp

c. Za 20 ppm i. Air laut (treatment) 30 ppt

d. FeCl3 1 ppm j. K2HPO4 10 ppm

e. EDTA 5 ppm k. PeCl3 0,2 ppm

f. Vitamin B12

8

Page 9: Fitoplankton (spirulina sp.)

Penghitungan Komposisi Pupuk Spirulina Sp. Keterangan : 1 ppm = 1 mg/1 liter

Volume air akuarium = 40 literVolume air tendon = 3000 liter

Urea 80 ppm = 80 mg/liter x 40 liter= 3200 mg = 3,2 gr TSP 40 ppm = 40 mg/liter x 40 liter= 1600 mg = 1,6 gr ZA 20 ppm = 20 mg/liter x 40 liter= 800 mg = 0, 8 gr FeCl3 1 ppm = 1 mg/liter x 40 liter = 40 mg = 0,04 gr EDTA 5 ppm = 5 mg/liter x 40 liter = 200 mg = 0,2 gr K2HPO4 10 ppm = 10 mg/liter x 40 liter = 400 mg = 0,4 gr PeCl3 0,2 ppm = 0,2 mg/liter x 40 liter = 8 mg = 0,008

gr Kaporit 100 ppm = 100 mg/liter x 3000 liter = 300.000 mg =

300 gr

9

Page 10: Fitoplankton (spirulina sp.)

Langkah Kerja :

Siapkan wadah pengkulturan , yaitu akuarium (dengan Tinggi .air=22cm)

Masukkan air treatment kaporit (yang sudah dikaporit dahuludidalam bak beton di lab. Basah sebelum dimasukkan kedalamakuarium untuk kultur plankton) kedalam akuarium, dengansalinitas 28 – 30 ppt dan suhu 25 – 28 0C, sedangkan padakenyataan di lapangan salinitas yang ada 23 ppt dengan suhu280C

Letakkan wadah pengkulturan pada tempat yang sudah disediakan.

Tambahkan pupuk plankton khusus Spirulina sp dan TetraselmisUchii kedalam akuarium sebanyak 1ml untuk 1 liter air, jadi untukakuarium dengan volume 40 liter didapat :

1 ml x 40 liter = 40 ml = 1 liter

Jadi untuk akuarium dengan volume 40 liter harusdiberikan pupuk sebanyak 40 ml

10

Page 11: Fitoplankton (spirulina sp.)

Setelah itu tambahkan lagi Vitamin B12sebanyak 2 tetes kedalam akuarium

Masukkan bibit plankton murni Spirulina spsebanyak 1 liter atau 1 gayung kedalamakuarium, dan diberi aerasi

Amati pertumbuhan plankton Spirulina sp iniselama 5 hari dari masa pertama kali dikultur

11

Page 12: Fitoplankton (spirulina sp.)

Kandungan Gizi Spirulina sp. Dalam sebuah referensi dinyatakan bahwa ganggang spirulina

memiliki kandungan Nutrisi dengan komposisi sebagai berikut :

60 – 70% Protein

20 – 25% Karbohidrat

3 – 5% Lemak

5 – 8% Mineral dan Vitamin

2 – 5% Air

Pigmen Spirulina menyediakan semua asam amino yangdiperlukan tubuh dan dalam bentuk tersebut 5 kali lebih mudah untukdicerna dibanding dengan protein kedelai. Spirulina mengandung 8asam amino essensial dan 10 asam amino non essensial. Spirulinamengandung lipopolisakarida sebesar 1,5% bobot keringnya,kandungan lipopolisakarida inilah yang menjadikan Spirulinadigunakan sebagai immunostimulan yang potensial dalammeningkatkan respon kekebalan tubuh pada ikan.

12

Page 13: Fitoplankton (spirulina sp.)

Pemanfaatan Spirulina sp.

Manfaat dari mikroalga Spirulina adalah sebagaipakan zooplankton/larva udang atau ikan dan hewan-hewan kecil lainnya. Di Jepang Spirulina diberikan padaikan mas koki dan ikan hias lainnya untuk meningkatkankualitas warna ikan hias tersebut.

13

Seringkali dijumpai makanan koi dengan label“Spirulina Added”. Sampai sekarang Spirulina menjadisuplemen utama dalam makanan penambah warna padaikan Koi.

Page 14: Fitoplankton (spirulina sp.)

Manfaat penambahan spirulina pada makananikan adalah mencerahkan warna ikan, menaikanpertumbuhan rata-rata. Sementara bagi ikankonsumsi sprirulina berpengaruh pada bau dariikan tersebut, Ikan memberikan respon kepadarasa spirulina dan membuat ikan lebih berdaging.Ikan akan tumbuh lebih cepat, rasanya lebih enak,dan mencegah penyakit. Pada spesies ikan tropis,spirulina merupakan bagian yang penting dalamkandungan makanan.

14

Page 15: Fitoplankton (spirulina sp.)

Hambatan

Potensi pengembangan Spirulina sp diIndonesia sebenarnya telah disadari oleh berbagaipihak. Meskipun demikian, pasokan Spirulinasp di Indonesia masih berasal dari produsen asing.Hal ini menyebabkan harga Spirulina sp tidakterjangkau oleh kalangan menengah ke bawah.Hingga saat ini produk Spirulina sp masihterkesan sebagai suplemen yang bersifat eklusif.

15

Page 16: Fitoplankton (spirulina sp.)

16