30
LOGO PROTEIN Tim Dosen Pengampu MK Kimia Dasar 2/ Kimia Organik

Protein (thp tep)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Protein (thp tep)

LOGO

PROTEINTim Dosen Pengampu MK Kimia Dasar 2/ Kimia Organik

Page 2: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Contents

SUMBER DAN FUNGSI1

STRUKTUR2

ASAM AMINO3

SIFAT DAN REAKSI 4

Page 3: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Definisi

senyawa organik yang kompleks berbobot molekul tinggi berupa polimer dengan monomer asam amino yang dihubungkan oleh ikatan peptida.

Molekul protein mengandung karbon, hidrogen, oksigen, nitrogen dan sulfur serta fosfor.

Page 4: Protein (thp tep)

Company Logo

Sumber dan Fungsi

Nabati & Hewanikomponen utama dalam sel hidup

yang memegang peranan penting dalam proses kehidupan.

Protein berperan dalam struktur dan fungsi semua sel makhluk hidup dan virus dalam bentuk enzim (katalis dan proses biokimia), alat transport, yaitu protein hemoglobin mengikat dan mengangkut oksigen dalam bentuk (Hb-O) ke seluruh bagian tubuh.

www.themegallery.com

Page 5: Protein (thp tep)

Company Logo

STRUKTUR PROTEIN

PRIMER urutan asam amino linier dari rantai polipeptida

ikatan kovalen atau peptida, yang dibuat selama proses biosintesis protein atau disebut dengan proses translasi

www.themegallery.com

Page 6: Protein (thp tep)

Company Logo

SEKUNDER alfa heliks dan beta sheet

pola ikatan hidrogen antara gugus peptida rantai utama

www.themegallery.com

Page 7: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 8: Protein (thp tep)

Company Logo

TERSIER mengacu pada struktur tiga dimensi molekul protein tunggal

Alfa heliks dan beta sheet dilipat menjadi suatu bulatan. Lipatan tersebut dikendalikan oleh interaksi hidrofobik, tapi struktur tersebut dapat stabil hanya bila bagian-bagian protein terkunci pada tempatnya oleh interaksi tersier yang spesifik, seperti jembatan garam, ikatan hidrogen , dan kemasan ketat rantai samping dan ikatan disulfida.

www.themegallery.com

Page 9: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 10: Protein (thp tep)

Company Logo

KUARTENER struktur tiga dimensi dari beberapa subunit protein yang terikat bersama. Dalam konteks ini, struktur kuaterner distabilkan oleh interaksi non-kovalen yang sama dan ikatan disulfida sebagai struktur tersier. Kompleks dari dua atau lebih polipeptida disebut multimer

www.themegallery.com

Page 11: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 12: Protein (thp tep)

Company Logo

ASAM AMINO

asam organik yang memiliki gugus aminamemiliki gugus (-COOH) dan memiliki gugus amina (NH2)

Secara umum, terdiri dari satu gugus karboksilat, satu buah atom C alpha, satu buah gugus amina, dan satu buah gugus -R.

Karena memiliki atom C alpha, maka asam amino memiliki dua buah isomer (L dan D). Kebanyakan adalah isomer L

www.themegallery.com

Page 13: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 14: Protein (thp tep)

Company Logo

Gugus karboksilat menyebabkan asam amino bersifat asam sedangkan gugus amina bersifat basa.

Dalam larutan, asam amino bersifat amfoter, sebagai asam pada media basa dan menjadi basa pada suasana asam. Hal ini dikarenakan protonasi, gugus amina menjadi –[NH3+] dan gugus karboksilat menjadi ion –[COO-], sehingga asam amino memiliki dua muatan dan disebut dengan zwitter-ion

www.themegallery.com

Page 15: Protein (thp tep)

Asam amino merupakan molekul amfoter

•Pada pI: semua molekul berbentuk zwitter ion

• Pada pH netral atau > pI: dominan bentuk anion

• Pada pH < pI: dominan bentuk kation

Page 16: Protein (thp tep)
Page 17: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 18: Protein (thp tep)

Company Logo

Asam Amino Standar

• terdapat 20 jenis gugus -R yang banyak ditemukan 20 jenis asam amino

• Gugus R yang berbeda-beda tersebut menentukan: -. Struktur -. Ukuran -. Muatan elektrik -. Sifat kelarutan di dalam air

www.themegallery.com

Page 19: Protein (thp tep)

Sifat asam amino1. Berwujud padat pada suhu kamar. Titik

leleh di atas 200OC2. Asam amino larut dalam air dan pelarut organik3. Bersifat amfoter (dapat bereaksi dengan asam dan basa), karena mengandung gugus karboksil yang bersifat asam dan gugus amina yang bersifat basa dalam jumlah yang sama4. Asam amino dapat bergabung dengan asam amino lain membentuk suatu polimer yang disebut peptida

www.themegallery.com

Page 20: Protein (thp tep)
Page 21: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Page 22: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Bersifat relatif non polar hidrofobik

Page 23: Protein (thp tep)
Page 24: Protein (thp tep)
Page 25: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Reaksi Asam Amino

EsterifikasiAsam amino memiliki radikal karboksil bebas,

pemanasan asam amino dan alkohol dengan menggunakan asam klorida dan asam sulfat sebagai katalis dapat membentuk ester

Page 26: Protein (thp tep)

Company Logo

www.themegallery.com

Reaksi Asam AminoReaksi dengan ninhidrinPada pemanasan zat pengoksidasi ninhidrin dengan

asam amino akan terbentuk warna ungu sampai biru. Reaksi terjadi dalam 2 tahap yaitu reaksi pembentukan hidrindantin (ninhidrin tereduksi) dan reaksi pembentukan produk yang berwarna. Produk yang berwarna ini terbentuk dari hidrindantin dan amoniak dengan ninhidrin yang tersisa

Page 27: Protein (thp tep)

Company Logo

IKATAN PEPTIDA

Ikatan peptida adalah ikatan yang terbentuk antara atom C karboksilat asam amino dengan atom N amina dari asam amino lainnya. Pada prosesnya, reaksi ini melepaskan sebuah molekul H2O.

www.themegallery.com

Reaksi pembentukan ikatan peptida

Page 28: Protein (thp tep)

Company Logo

Sifat-sifat Protein

Memiliki struktur yang unik dan berat molekul yang spesifik

Sukar dimurnikan karena pada umumnya terdapat dalam bentuk kompleks (bersama lipid dan KH)

Denaturasi asam dan basa kuat, larutan urea, pelarut organik, agitasi, panas dan radiasi UV

www.themegallery.com

Page 29: Protein (thp tep)

LOGO

www.themegallery.com

Page 30: Protein (thp tep)

Company Logo

QUIZ

1.Bilamana suatu molekul dikatakan kiral dan akiral?

2. Apa yang Anda ketahui tentang enantiomer?

3.Gambarkan struktur senyawa di bawah ini:

a. (z)-1-bromo-1-kloro-2-fluoro etena b. (E)-3-kloro-2-heksenac. (2R),(3R)-2,3,4-trihidroksibutanal

www.themegallery.com