17
PERAN IBU DALAM MENDAMPINGI ANAK PEREMPUAN DIMASA PREMENSTUASI Oleh Restuning Widiasih, S.Kp.,M.Kep.,Sp.Mat

Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

PERAN IBU DALAM MENDAMPINGI ANAK

PEREMPUAN DIMASA PREMENSTUASI

OlehRestuning Widiasih, S.Kp.,M.Kep.,Sp.Mat

Page 2: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Pendahuluan

• Menurut Bobak (2003) Usia 10-14 tahun termasuk dalam kelompok usia Masa Remaja Awal

• Masa ini menjadi penting dalam siklus kehidupan manusia karena merupakan periode pematangan organ termasuk organ reproduksi .

Page 3: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

• Terjadi perubahan organobiologik yang cepat

• Masa transisi unik yang ditandai dengan perubahan fisik, emosi dan psikis

Page 4: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

• Masa remaja awal termasuk dalam golongan rentan terhadap krisis kesehatan reproduksi, dikarena :

@ Pengetahuan relative terbatas@ Perilaku mendukung kesehatan

reproduksi cenderung kurang@ Jumlah remaja yang sangat besar,

menyebabkan jumlah SDM pembina kurang dan diharapkan orangtua dapat berperan

Page 5: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Remaja Dalam Data

• Hanya 29% perempuan menjawab benar bahwa seorang perempuan mempunyai kemungkinan besar menjadi hamil pada siklus periode haid.

• 21 % anak perempuan tidak mengetahui tanda perubahan fisik ( pengetahuan tentang biologi dasar)

( SKKRI,2003 )

Page 6: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Cont….• Menurut survey indicator program KB

Nasional (SIPI), (2003): Remaja putri yang pernah membicarakan Kesehatan Reproduksi dengan ibunya adalah 46% dan membicarakan masalah kesehatan reproduksi dengan teman sebaya sebanyak 83 %.

Page 7: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Tahap Perkembangan Anak di Masa Premenstruasi

• Berpikir konkret, belum dapat berpikir antisipasi & konsekwensi

• Ketertarikan utama adalah pada teman sebaya dengan jenis kelamin sama, disisi lain ketertarikan pada lawan jenis dimulai

• Mengalami konflik dengan orang tua• Perilaku masih cenderung labil

Page 8: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Perubahan Fisik

• Munculnya tanda-tanda seks primer : terjadinya haid yang pertama (menarche) pada remaja perempuan dengan berbagai keluhan dan masalahnya.

Page 9: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Munculnya tanda seks sekunder

• Peningkatan hormon estrogen pada anak perempuan dapat diobservasi dengan membesarnya payudara, panggul melebar karena estrogen juga meningkatkan jumlah lemak tubuh di pinggul, paha, pantat.

• Estrogen juga mempengaruhi pertumbuhan rahim, berproliferasi.

Page 10: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

• Pertumbuhan rambut tubuh, yang paling menonjol ketiak dan rambut kemaluan

• Pertumban pesat pada otot paha di belakang (di belakang tulang paha) daripada di depannya

Page 11: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Perub kejiwaanA. Perubahan emosi Sensitif ( mudah menangis, cemas,

tertawa, dan frustasi), mudah bereaksi terhadap rangsangan dari luar, agresif sehingga mudah berkelahi

B. Perkembangan intelegensia : Kritis ,banyak memberi kritik, ingin

mengetahui hal-hal baru sehingga muncul perilaku ingin mencoba hal yang baru. Perilaku ingin mencoba ini merupakan perhatian khusus bagi kesehatan reproduksi.

Page 12: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Cont……

• Dari segi kesehatan reproduksi, perilaku ingin mencoba hal-hal baru didorong oleh ragsangan seksual yang tidak dibimbing dengan baik dapat membawa remaja, khususnya remaja perempuan terjerumus dalam hubungan seks pranikah dengan segala akibatnya

Page 13: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Strategi Pendekatan Ibu Pada Anak Perempuan

• Berbicara secara terbuka dan jujur, • Jangan menuntut anak untuk meniru

sikap dan perilaku orang tua pada saat remaja dahulu

• Membangun suasana komunikasi yang santai

• Memiliki pengetahuan dan wawasan• Mampu memberikan bantuan yang tepat• Bersikap empati

Page 14: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Peran Ibu

• Menyediakan waktu untuk bersama anak perempuan

• Memenuhi kebutuhan dalam menghadapi menstruasi

• Menjelaskan tentang menstruasi dan proses yang terjadi dalam siklus menstruasi

• Mendiskusikan perubahan fisik yang terjadi

Page 15: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

• Menjelaskan tanggungjawab dan kewajiban setelah datang menstruasi

• Mengajarkan cara bertaharah• Menjelaskan Proses reproduksi yang

bertanggungjawab • Mengarahkan pergaulan yang sehat

antara remaja laki-laki dan perempuan

Page 16: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

• Informasikan kepada anak perempuan dampak negatif jangka pendek maupun jangka panjang dari perilaku tidak sehat yang berhubungan dengan kesehatan reproduksi

Page 17: Peran Ibu Dalam Mendampingi Anak Perempuan Dimasa Premenstruasi

Berawal dari remaja perempuan yang sehat , Tumbuh perempuan dewasa yang sehat, selanjutnya akan menjadi Ibu yang sehat dan Melahirkan anak-anak yang sehat .