51
Komputer dan Masyarakat Dian Wirdasari, S.Si.,M.Kom

Dwd komputer dan masyarakat1

Embed Size (px)

Citation preview

Komputer dan Masyarakat

Dian Wirdasari, S.Si.,M.Kom

Tujuan Mata Kuliah

Diharapkan akan membuka wawasan para mahasiswa tentang pemanfaatan komputer dan dampaknya terhadap masyarakat luas.

Mahasiswa diharapkan dapat menyadari dan dapat bersikap baik dalam menghadapi gejolak yang disebabkan oleh teknologi komputer, mengerti dan menyaring semua isu-isu yang berkaitan dengan masalah etika, profesi, dan sosial masyarakat.

Deskripsi Mata Kuliah

Komputer dan masyarakat merupakan mata kuliah yang memberikan pemahaman kepada mahasiswa agar mampu menyeimbangkan keterampilan teknis yang dimiliki dengan isyu-isyu sosial di sekitar pemanfaatan teknologi informasi.

Memperluas wawasan mahasiswa sehingga memiliki pengetahuan yang cukup tentang teknologi informasi dan mampu memahami pengaruh positif dan negative dari pemanfaatannyavsehingga dapat mengambil suatu keputusan etis yang dapat dipertanggungjawabkan.

Materi

1. Pengenalan Komputer dan Perkembangannya2. Internet dan World Wide Web3. Digital Divide4. Pendidikan Di Era Digital5. Komputer dan Pemerintahan6. E-Commerce dan E-Business7. Intellectual Property8. Kejahatan Komputer 9. Sistem Keamanan Data dan Informasi10. Komputer dan Hukum11. Privacy dan Kebebasan Informasi12. Masyarakat Informasi13. Komputer dan Kontrol14. Etika dan Tanggung Jawab Profesi

Penilaian

Ujian Akhir Semester 35%Ujian Tengah Semester 25%Tugas 15%Kuis 15%Absensi 10%

Pustaka

Budiardjo, Bagio, Komputer dan Masyarakat, Elex Media Komputindo, Jakarta, 1991.

Preston, John & Sally, Komputer dan Masyarakat, Andi Offset, Yogyakarta, 2007.

Wahyono, Teguh, Etika Komputer, Andi Offset, Yogyakarta, 2006. Rosenberg, Richard S., The Social Impact of Computer

(Second Edition), Academic Press, San Diego, USA, 1997. Raharjo, Budi. “Problematika Hukum Internet Indonesia”. Pearson

Education Asia. 2002. Raharjo, Budi. “Memahami Teknologi Informasi”. ElexMedia

Komputindo. 2002. Yuliar, Sonny. Barker D. Joshua, Leonie T Wiyati and Slamet

Santoso, Ed. “Memotret Telematika Indonesia Menyongsong Masyarakat Informasi Nusantara”. Pustaka Hidayah. 2001.

Witten, Ian. H, Bainbridge, David. “How to Build Digital Library”. Moran Kaufmann Publisher. 2003.

Tata Tertib Perkuliahan

Mahasiswa diwajibkan menggunakan pakaian yang sopan dan pantas pada waktu mengikuti perkuliahan di kelas.

Mahasiswa tidak diperkenankan memakai sandal baik pada waktu mengikuti perkuliahan maupun pada waktu menghadap dosen untuk bimbingan dan konsultasi akademik.

Pada waktu perkuliahan semua Handphone harus dalam keadaan mati (silent).

Keterlambatan masuk di kelas hanya diijinkan maksimal 15 menit dari waktu terjadwal.

Tata Tertib Perkuliahan

Tidak diperkenankan melakukan keributan di kelas dalam bentuk apapun selama perkuliahan berlangsung.

Dosen berhak mengeluarkan mahasiswa bilamana dipandang perlu karena melanggar ketertiban di atas.

Mahasiswa wajib hadir minimal 75 % dari tatap muka, apabila kurang dari 75% tidak diijinkan mengikuti UAS.

Dosen terlambat lebih dari 15 menit kelas dianggap kosong, kecuali dengan pemberitahuan sebelumnya.

Materi 1- Pengenalan Komputer dan Perkembangannya

Dian Wirdasari, S.Si.,M.Kom

Pengertian Komputer

Alat menghitung ( to – compute ).

Sebuah perangkat elektronik yang terdiri dari peranti keras / hardware dan sofware yang digunakan manusia dalam melakukan proses penghitungan dan bahkan untuk melakukan pemrosesan data untuk menunjang kebutuhan sehari – hari.

Sejarah Komputer

Alat hitung tradisional dan kalkulator mekanik: Abacus, yang muncul sekitar 5000 tahun yang lalu di Asia kecil dapat dianggap sebagai awal mula mesin komputasi.

Sejarah Komputer

Pada tahun 1642, Blaise Pascal (1623-1662), yang pada waktu itu berumur 18 tahun, menemukan kalkulator roda numerik (numerical wheel calculator) untuk membantu ayahnya melakukan perhitungan pajak.

Sejarah Komputer

Kotak persegi kuningan ini yang dinamakan Pascaline, menggunakan delapan roda putar bergerigi untuk menjumlahkan bilangan hingga delapan digit. Alat ini merupakan alat penghitung bilangan berbasis sepuluh. Kelemahan alat ini adalah hanya terbataas untuk melakukan penjumlahan.

Sejarah Komputer

Kalkulator roda numerik 2: Tahun 1694, seorang matematikawan dan filsuf Jerman, Gottfred Wilhem von Leibniz (1646-1716) memperbaiki Pascaline dengan membuat mesin yang dapat mengalikan. Sama seperti pendahulunya, alat mekanik ini bekerja dengan menggunakan roda-roda gerigi. Dengan mempelajari catatan dan gambar-gambar yang dibuat oleh Pascal, Leibniz dapat menyempurnakan alatnya.

Sejarah Komputer

Kalkulator Mekanik: Charles Xavier Thomas de Colmar menemukan mesin yang dapat melakukan empat fungsi aritmatik dasar. Kalkulator mekanik Colmar, arithometer, dapat melakukan penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian. Arithometer banyak dipergunakan hingga masa Perang Dunia I.

Sejarah Komputer

Charles Babbage (1791-1871). seorang profesor matematika Inggris, Tahun 1812, Babbage memperhatikan kesesuaian alam antara mesin mekanik dan matematika: mesin mekanik sangat baik dalam mengerjakan tugas yang sama berulangkali tanpa kesalahan; sedang matematika membutuhkan repetisi sederhana dari suatu langkah-langkah tertenu.

Sejarah Komputer

Usaha Babbage yang pertama pada tahun 1822 ketika ia mengusulkan suatu mesin untuk melakukan perhitungan persamaan differensil. Mesin tersebut dinamakan Mesin Differensial.

Setelah bekerja dengan Mesin Differensial selama sepuluh tahun, Babbage terinspirasi untuk membuat komputer general-purpose yang pertama, yang disebut Analytical Engine.

Sejarah Komputer

Tugas: Cari bahan mengenai Sejarah komputer Perkembangan generasi komputerKemudian buat rangkumannya.(Tulis tangan)Minimal 3 halaman, double folio

Perkembangan Generasi Komputer

Komputer generasi pertama ( 1940-1959 ) menggunakan tabung vakum untuk

memproses dan menyimpan data. Cepat panas dan mudah terbakar, oleh

karena itu beribu-ribu tabung vakum diperlukan untuk menjalankan operasi keseluruhan komputer.

memerlukan banyak tenaga elektrik yang menyebabkan gangguan elektrik di kawasan sekitarnya.

Perkembangan Generasi Komputer

Beberapa komputer generasi pertama :a. ENIAC (Electronic Numerical Integrator And

Calculator ) dirancang oleh Dr John Mauchly dan Presper Eckert pada tahun 1946.

Perkembangan Generasi Komputer

b. EDVAC Computer. Penggunaan tabung vakum dikurangi dlm perancangan komputer

EDVAC (Electronic Discrete Variable Automatic Computer) di mana proses

perhitungan menjadi lebih cepat dibandingkan ENIAC.

Perkembangan Generasi Komputer

c. EDSAC COMPUTER. EDSAC (Electonic Delay Storage Automatic Calculator) memperkenalkan penggunaan raksa (merkuri) dalam tabung untuk menyimpan data

Perkembangan Generasi Komputer

d. UNIVAC 1 Computer. Pada tahun 1951 Dr Mauchly dan Ecker menciptakan UNIVAC 1 (Universal Automatic Calculator ) komputer pertama yang digunakan untuk memproses data perdagangan.

Komputer generasi kedua ( 1959-1964 ) Pada tahun 1948, penemuan transistor sangat

mempengaruhi perkembangan komputer. Transistor menggantikan tabung vakum di

televisi, radio, dan komputer. Akibatnya, ukuran mesin-mesin elektrik berkurang drastis.

Perkembangan Generasi Komputer

Transistor mulai digunakan di dalam komputer mulai pada tahun 1956.

IBM membuat superkomputer bernama Stretch, dan Sprery-Rand membuat komputer bernama LARC. Komputer-komputer ini, yang dikembangkan untuk laboratorium energi atom, dapat menangani data dalam jumlah yang besar.

Komputer generasi kedua Menggantikan bahasa mesin dengan bahasa assembly.

Perkembangan Generasi Komputer

▪ KOMPUTER DEC PDP-8

Perkembangan Generasi Komputer

Komputer generasi ketiga ( 1964 -awal 80an ) Jack Kilby, seorang insinyur di Texas Instrument,

mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC : integrated circuit) di tahun 1958.

komputer menjadi semakin kecil karena komponen-komponen dapat dipadatkan dalam chip

penggunaan sistem operasi (operating system) yang memungkinkan mesin untuk menjalankan berbagai program yang berbeda secara serentak dengan sebuah program utama yang memonitor dan mengkoordinasi memori komputer.

Perkembangan Generasi Komputer

Komputer generasi keempat (awal 80an - ???) Pada tahun 1981, IBM memperkenalkan

penggunaan Personal Computer (PC) untuk penggunaan di rumah, kantor, dan sekolah. Jumlah PC yang digunakan melonjak dari 2 juta unit di tahun 1981 menjadi 5,5 juta unit di tahun 1982.

Sepuluh tahun kemudian, 65 juta PC digunakan. Komputer melanjutkan evolusinya menuju ukuran yang lebih kecil, dari komputer yang berada di atas meja (desktop computer) menjadi komputer yang dapat dimasukkan ke dalam tas (laptop), atau bahkan komputer yang dapat digenggam (palmtop).

Perkembangan Generasi Komputer

Pada masa sekarang, kita mengenal perjalanan IBM compatible dengan pemakaian CPU: IBM PC/486, Pentium, Pentium II, Pentium III, Pentium IV (Serial dari CPU buatan Intel). Juga kita kenal AMD k6, Athlon, dsb. Ini semua masuk dalam golongan komputer generasi keempat.

Perkembangan Generasi Komputer

Komputer generasi kelima ( masa depan ) Banyak kemajuan di bidang desain komputer dan

teknologi semakin memungkinkan pembuatan komputer generasi kelima.

Dua kemajuan rekayasa yang utama adalah kemampuan pemrosesan paralel, yang akan menggantikan model non Neumann. Model non Neumann akan digantikan dengan sistem yang mampu mengkoordinasikan banyak CPU untuk bekerja secara serempak.

Kemajuan lain adalah teknologi superkonduktor yang memungkinkan aliran elektrik tanpa ada hambatan apapun, yang nantinya dapat mempercepat kecepatan informasi.

Konsep Dasar Sistem Komputer

Komputer memiliki 4 fungsi yaitu: input, pemrosesan, penyimpanan, dan output.

Komputer dapat berukuran sembarang dan dapat diletakkan di hampir semua tempat.

Input

Tindakan mentransfer instruksi atau data ke dalam komputer.

Data adalah kumpulan fakta dan gambar yg belum diproses, seperti nama dan alamat.

Keyboard dan mouse adalah contoh peralatan input, demikian juga pembaca barcode (barcode reader) dan kartu gesek magnetik.

Pemrosesan

Komputer memanipulasi data sesuai dgn kumpulan instruksi. Hasilnya adalah informasi. Manipulasi data ini dikenal dgn istilah pemrosesan.

Peralatan utk melakukan pemrosesan disebut central processing unit (CPU).

Penyimpanan

Komputer memiliki kemampuan utk menyimpan data dan instruksi sementara ia memproses data. Jenis penyimpanan ini dikenal sbg penyimpanan primer atau memori.

Komputer juga dpt menyimpan hasil data yg telah diproses untuk digunakan kembali. Jenis penyimpanan ini disebut penyimpanan sekunder.

Penyimpanan

Tugas: Cari tahu perbedaan antara penyimpanan primer dengan penyimpanan skunder(Tulis tangan)

Penyimpanan Primer-Memori Ada dua jenis memori pd sebuah komputer:

Erasable programmable read-only memory (EPROM).▪ Memori ini berisi instruksi yg digunakan oleh komputer ketika ia

memulai (start up) dan berkomunikasi dgn komponen-komponen internalnya.

▪ Memori ini diprogram di pabrik dan tidak membutuhkan power konstan utk bisa berfungsi

Random Access Memory (RAM)▪ Prosesor memanggil data dari memori, memproses, dan

mengembalikannya ke memori.▪ RAM dirancang sesuai dgn prosesor, dan waktu utk membaca

dan menulis data ke dalam prosesor diukur dlm nanosecond (miliar/detik)

▪ Membutuhkan power konstan utk bisa berfungsi, jika tidak data akan hilang

Pengaruh Komputer di Berbagai Bidang

1. Bisnis dan Perbankan2. Perdagangan3. Industri4. Transportasi5. Rumah Sakit6. Pendidikan7. Seni8. Penelitian9. Rekreasi10. Hankam11. Komunikasi

Bidang Bisnis dan Perbankan

Dalam bidang bisnis, menggunakan komputer untuk membuat dokumen2 seperti kontrak, brosur, surat, laporan tahunan, manual prosedur, pernyataan kebijakan, dll.

Dokumen disimpan, dipanggil kembali, diedit, dan didistribusikan oleh komputer dgn menggunakan program yang secara umum disebut sbg pengolah kata (word processing).

Memo yg sebelumnya ditulis pd kertas dan didistribusikan oleh bagian surat via pos, skrg ditulis pada komputer dan didistribusikan dgn model surat elektronik (email)

Bidang Perbankan

Sistem uang elektronik (ATM, kartu kredit dan debit)

Penyimpanan data Pemrosesan transaksi secara on-line Pembayaran tagihan secara on-line

Bidang Perdagangan

Memproses data transaksi dalam jumlah yang banyak.

Menyimpan hasil transaksi, persediaan barang-barang (stock).

Pembuatan laporan keuangan, faktur, surat-surat, dokumen dan lain-lain

Selain pembayaran tunai bisa juga secara elektronik

Bidang Industri

CAM – Computer Aided Manufacturing untuk meningkatkan produktivitas

CAD – Computer Aided Design untuk merancang produk industri misal : mobil, dll

Penggunaan robot yang dikendalikan oleh komputer dari jarak jauh.

Bidang Kedokteran

Membantu dokter dalam mendiagnosis penyakit pasien.

CAT – Computer Axial Tomography untuk menghasilkan gambar sinar-X bergerak.

Membantu tuna netra membaca dengan teks khusus.

Menyimpan riwayat penyakit pasien, penggajian karyawan RS

Mengelolaan persediaan obat-obatan.

Bidang Pendidikan

melakukan kegiatan belajar jarak jauh.

Jika siswa dan guru menggunakan komputer atau internet pada waktu yg sama, ini disebut pertemuan kelas sinkronus.

Jika siswa dan guru mengirim pesan dan bertukar informasi pada waktu yg berlainan, kelas ini disebut asinkronus.

Bidang Pendidikan

CBE – Computer Based Education sebagai alat pembelajaran.

CAI – Computer Assisted Instruction digunakan pendidik untuk menyampaikan arahan dalam pelajaran.

Menyimpan data-data pendidik dan para murid, materi belajar dan soal-soal ujian maupun latihan.

Bidang Seni

SYNTHESIZER digunakan untuk bunyi alat musik seperti bunyi gitar dan piano.

Untuk proses penciptaan lagu.Untuk menghasilkan animasi dalam

film-film kartun dan special effect.

Bidang Penelitian Science

Penyelidikan tenaga nuklir dan pemrosesan data.

Penelitian ruang angkasaRamalan cuaca seperti pengambilan

gambar awan.

Bidang Rekreasi

Sumber alat rekreasi seperti games on-line.

Roller Coaster yang dikendalikan oleh komputer

Bidang Hankam

Komputer digunakan utk mensimulasi perilaku dari pesawat, kendaraan dan system senjata untuk memberikan praktik kpd para trainee dan memungkinkan mereka belajar dari kesalahan fatal yg mematikan.

Komputer dapat merekam kinerja trainee dan menampilkannya kembali sehingga trainee dapat mengamati perilaku mereka sendiri dan belajar dari perilaku tsb.

Untuk simulasi perang atau terbang Kapal perang & kapal terbang dipasang peralatan

komputer untuk membantu navigasi atau serang yang lebih tepat.

Bidang Komunikasi

Telekomunikasi yaitu teleconference.E-mail, voice mail dllModem sebagai alat sarana

komunikasi antar komputer dengan internet.

Isyu Sosial

Dampak Positif1. Komunikasi yang

lebih baik.2. Transportasi data

yang cepat & aman.

3. Pekerjaan selesai lebih cepat & akurat.

4. Efisiensi tenaga kerja

Dampak Negatif1. Manusia tergantung

dengan komputer.2. Kehilangan

pekerjaan karena komputer lebih cepat & teliti.

3. Hacker yang dpt merusak data-data dalam komputer walaupun sudah di password.

Profile

Nama : Dian Wirdasari Email :

[email protected], [email protected]

Website : http://dianws.webs.com

No. HP: 08992983269 Alamat: Jl. Eka Surya 52

Gd. Johor Medan 20144 Ym: dianws

See you next week..