17
DEWI SETYOWULAN 12105244031 TEKNOLOGI PENDIDIKAN UNY

Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

D E W I S E T Y O W U L A N

1 2 1 0 5 2 4 4 0 3 1

T E K N O L O G I P E N D I D I K A N

U N Y

Page 2: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

Kenapa

penting??

?

Karena, pada dasarnya

siswa adalah individu

yang unik

Page 3: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

(MACAM-MACAM KECERDASAN GANDA)

SLIM N BIL

1. S pasial-Visual

2. L inguistik-Verbal

3. I nterpersonal

4. M usikal-ritmik

5. N aturalis

6. B adan-kinestetik

7. I ntrapersonal

8. L ogis-matematik

9. Spiritual

10. Eksistensial

Page 4: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

SPASIAL-VISUAL

Orang yang memiliki kecerdasan spasial adalah orang yang memiliki kapasitas

dalam berfikir secara tiga dimensi

Contoh – contoh orang yang memiliki kecerdasan spasial adalah pelaut, pilot,

pematung, pelukis daan arsitek. Kecerdasan spasial memungkinkan individu

dapat mempersepsikan gambar-gambar baik internal maupun eksternal dan

mengartikan atau mengkomunikasikan informasi grafis.

Pelaut Pilot Arsitektur

Page 5: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

L INGUISTIK-VERBAL

Kecerdasan bahasa berisi kemampuan untuk berfikir dengan kata-

kata dan menggunakan bahasa untuk mengekspresikan arti yang

kompleks

Contoh orang-orang yang memiliki kecerdasan bahasa yaitu

Pengarang, Penyair, Wartawan, Pembicara, Pembaca berita

PenulisPembicara

Page 6: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

I NTERPERSONAL

Kecerdasan intrapersonal diperlihatkan dalam bentuk kemampuan dalam

membangun persepsi yang akurat tentang diri sendiri dan

menggunakan kemampuan tersebut dalam membuat rencana dan

mengarahkan orang lain.

Pemimpin Organisasi

Menyukai

permaianan

kelompok

Page 7: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

M USIKAL-RITMIK

Kecerdasan musikal dibuktikan dengan adanya rasa sensitif terhadap nada, melodi,

irama musik.

Orang-orang yang memilki kecerdasan musikal yang baik antara lain ; komposer,

konduktor, musisi, kritikus musik, pembuat instrumen dan orang-orang sensitif

terhadap unsur suara.

konduktorKritikus musik

Page 8: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

N ATURALIS

Keahlian mengenali dan mengkategorikan spesies-flora dan fauna di

lingkungannya.

Para pecinta alam adalah contoh orang tergolong sebagai orang – orang yang

memiliki kecerdasan ini.

Page 9: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

B ADAN-KINESTETIK

Kecerdasan kinestetik tubuh adalahkecerdasan yang memungkinkan seorang

memanipulasi objek dan cakap melakukan aktivitas fisik.

Contoh-contoh orang yang memiliki kecerdasan kinestetik yaitu atlet, penari, ahli

bedah, dan pengrajin.

Penari

Atlet

Pengrajin

Page 10: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

I NTRAPERSONAL

Kecerdasan interpersonal adalah kapasitas yang dimiliki oleh seseorang untuk

dapat memahami dan dapat melakukan interaksi secara fektif dengan orang

lain

Kecerdasan interpersonal akan dapat dilihat dari beberapa oranng seperti; guru

yang sukses, pekerja sosial, aktor, politisi. Saat ini orang mulai menyadari

bahwa kecerdasan interpersonal merupakan salah satu faktor yang sangat

kesuksesan seseorang..

Aktor Guru sukses

Page 11: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

L OGIS-MATEMATIK

Kecerdasan logis matematis memungkinkan seseorang terampil dalam melakukan

hitungan, penghitungan atau kuantifikasi, mengemukakan proposisi dan

hipotesis dan melakukan operasi matematis yang kompleks

contoh orang yang memiliki kecerdasan matematis logis adalah ilmuwan,

matematikawan, akuntan, insinyur, dan pemprogram komputer

ilmuwan Pemrograman akuntan

Page 12: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

SPIRITUAL

Kecerdasan spiritual yang berkembang dengan baik akan ditandai dengan

kemampuan seseorang untuk bersikap fleksibel dan mudah menyesuaikan diri

dengan lingkungan, memiliki tingkat kesadaran yang tinggi, mampu

menghadapi penderitaan dan rasa sakit, mampu mengambil pelajaran yang

berharga dari suatu kegagalan, mampu mewujudkan hidup sesuai dengan visi

dan misi, mampu melihat keterkaitan antara berbagai hal, mandiri, serta pada

akhirnya membuat seseorang mengerti akan makna hidupnya

Page 13: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

EKSISTENSIAL

kemampuan seseorang untuk menjawab persoalan –persoalan terdalam eksistensi

atau keberadaan manusia. Orang tidak puas hanya menerima keadaanya,

keberadaanya secara otomatis,tetapi mencoba menyadarinya dan mencari

jawaban yang terdalam.

Kecerdasan eksistensi sangat berpengaruh atas sebuah penghormatan.

Kehormatan ,kewibawaan dan penghargaan atas seseorang sangat ditentukan

oleh seberapa besar orang tersebut menghargai orang lain.

Mengutamakan keyakinan

Page 14: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

FAKTOR – FAKTOR PENTING DALAM

IMPLEMENTASI TEORI KECERDASAN GANDA

Guru

penilaian

Page 15: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

(NILAI YANG HARUS DIKEMBANGKAN)

1. Religiositas/ keimanan

2. Hidup bersamaorang lain

3. Gender

4. Keadilan

5. Demokrasi

6. Kejujuran

7. Kemandirian

8. Daya juang

9. Tanggungjawab

10. Penghargaan thdalam

Page 16: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)

DAFTAR PUSTAKA

Armstrong, T., 2002. Sekolah Para Juara : Menerapkan Multiple Intelegences di

Dunia Pendidikan. Bandung : Kaifa

Budiningsih, C. Asri, 2005. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta.

Dryden, G.S. 1999. Revolusi Cara Belajar : Keajaiban Pikiran. Bandung : Kaifa

Page 17: Mengembangkan kecerdasan ganda (multiple intelligence)