3.Pengiriman Tersangka Dan Barang Bukti

Preview:

DESCRIPTION

berkas penyelidikan

Citation preview

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SUMATERA SELATAN

DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL

Jl. Jendral Sudirman Km 4.5 PalembangSumatera Selatan

PRO JUSTITIA

Palembang, 30 Maret 2012

No. Pol.

: LB/122/IV/2012/ Dit Reskrim SumselKlasifikasi

: Terbatas

Lampiran

: 1 (satu) rangkap

Perihal

: Pengiriman Tersangka dan Barang Bukti

KEPADA

Yth.KEPALA KEJAKSAAN NEGERI

PALEMBANG

DI TEMPAT

1. Rujukan:

a. Pasal 8 ayat (3) dan Pasal 110 ayat (1) KUHAPb. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesiac. Surat Pengiriman Berkas Perkara No. Pol. : LB / 210 / IV / 2012 / Dit Reskrim Sumsel 2 April 2012d. Surat Kepala Kejaksaan Negeri Palembang Nomor : B-172/0.5.11/EP.1/III/2012 Perihal Pemberitahuan Penyidikan Sudah Lengkap2. Bersama ini dikirimkan Berkas Perkara No. Polisi : BP / 210 / IV / 2012 / Dit Reskrim Sumsel 2 April 2012, atas Nama Tersangka:

Nama

: Juragan bin EmpangTempat/tgl lahir

: Palembang/ 08 Mei 1976

Umur

: 36 Tahun

Jenis kelamin

: Laki-laki Pekerjaan

: Pekerja di Rumah Potong HewanAgama

: IslamKewarganegaraan: Indonesia

Tempat tinggal: Jl. Mayor Bastari No. 79 RT. 27/ RW. 9 Ilir Timur II Palembang3. Tersangka diduga melakukan Tindak Pidana pembunuhan berencana, sebagaimana dimaksud dalam Dakwaan Pertama: pasal 340 KUHP, Dakwaan Kedua: pasal 338 KUHP, Dakwaan Ketiga: pasal 181 KUHP, Dakwaan Keempat: pasal 192 Jo. 64 Undang-Undang No. 36 tahun 2009 Jo. Pasal 55 KUHP. Terhadap tersangka Dengan Surat Perintah Penahanan No. Pol. :SP.Han/103/III/2012/ Dit Reskrim Sumsel tanggal 15 Maret 2012 a.n. Juragan bin Empang dan perpanjangan penahanan dari Kepala Kejaksaan Negeri Palembang Nomor: No:Print-175/0.6.10/Fd.1/IV/2012 Kejari Palembang tanggal 2 April 2012, sejak tanggal 22 Maret 2012 sampai tanggal 2 April 2012, telah dilakukan perpanjangan masa penahanan terhadap seorang Laki-laki sebagai tersangka yang ber nama Juragan bin Empang , alamat Jl. Mayor Bastari No. 79 RT. 27/ RW. 9 Ilir Timur II Palembang, untuk selama 10 (Sepuluh) hari terhitung mulai tanggal 22 Maret 2012 s/d 2 April 2013, penahanan dilakukan di Rumah Tahanan Kepolisian Polda Sumsel dengan berita acara perpanjangan penahanan tanggal 2 April 2012.-----------------------------------4. Barang bukti sebagaimana tersebut dalam daftar barang bukti Berupa : Pisau Karung Box Es Pakaian Korban Dompet korban Kaca Mata Korban Hasil Sidik Jari Korban/ CT Scan Foto jenazah Pakaian Tersangka yang ada bercak darah korban5. Agar Ka. Kejaksaan mengirimkan turunan Surat Pelimpahan Perkara ke PN beserta dakwaan dan salinan Surat Putusan Pengadilan.--------------------------------6. Demikian untuk menjadi maklum dan kabar perkembangannya.----------------------

KEPALA RESERSE KRIMINAL

POLDA SUMATERA SELATAN

Selaku Penyidik,AGUS SLAMET EFFENDI S.H.,M.H.

KOMBES POL NRP. 59062344Tembusan:

1. Dir. Reskrim Polda Sumatra Selatan2. Ketua Pengadilan Negeri Palembang3. Arsip

Recommended