Alat perlindungan diri

Preview:

Citation preview

Alat Perlindungan Diri danPeralatan Keselamatan Kerja

Di Laboratorium

Fasilitas alat untuk melengkapi ruang kerja di laboratorium antara lain :

Fire extinguisher HidrantEye washer Water shower 

peralatan darurat dan pendukung yang harus tersedia di laboratorium antara lain:

Kotak P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan)

Tandu

Peralatan dekontaminasiDisinfektan and peralatan pembersih 

Peralatan lain (palu, obeng, tali, dll) 

Pita demarkasi, tanda peringatan

Spill Kits Pakaian pelindung and Respirators

Kotak PPPK bisa dilengkapi dengan:Obat luarSalep levertran (untuk luka bakar), Revano, Betadin, Handyplash

Obat ringanObat-obat anti histamin, Norit

Plester PembalutUkuran kecil, sedang, besar

Kapas, kasa steril

Simbol atau label yang harus terpasang di botol untuk menghindari terjadinya kecelakaan

syarat-syarat Alat Pelindung Diri (APD) adalah :

APD harus dapat memberikan perlindungan yang kuat terhadap bahaya yang spesifik atau bahaya yang dihadapi oleh pekerja.

Bobot seringan mungkin dan tidak menyebabkan rasa ketidaknyamanan yang berlebihan.

Alat harus dapat dipakai secara fleksibel. 

Alat pelindung tahan untuk pemakaian yang lama. 

untuk mempermudah pemeliharaannya.

Alat tidak menimbulkan bahaya tambahan bagi pemakainya karena bentuk atau karena salah dalam menggunakannya.   

Alat tidak membatasi gerakan dan persepsi sensoris pemakainya.

bentuk dari alat tersebut adalah :

Sepatu Karet (sepatu boot)Sarung TanganMasker (Respirator)Pelindung wajah (Face Shield)

Pelindung mataJas Laboratoriummasker dan respiratorBusa telinga, Muffs telinga, dan Kapas yang dimasukkan

jenis resiko kecelakaan di laboratorium adalah :

Luka goresan, injeksi, dll.Pemaparan aerosol (biasanya diluar Biosafety Cabinet/BSC)

Tumpahan atau pecahan wadah biakan.

Kecelakaan sentrifus

Bencana alam, kebakaran dan banjir

Luka gigitan dan cakaran hewan coba

Recommended