Case Tonsilitis

Preview:

DESCRIPTION

tonsilitis kronis eksaserbasi akut

Citation preview

Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut

dr. Ahmad N. Irzy

Perceptor :dr. Rini Rahma, Sp THT-KL

Penduluhan

Tinjauan pustaka

• Anatomi tonsil

Peranan tonsil

etiologi

Klasifikasi

– T0 : tonsil masuk kedalam fossa

– T1 : <25% volume tonsil dibandingkan dengan volume orofaring

– T2 : 25% – 50% volume tonsil dibandingkan dengan volume orofaring

– T3 : 50% - 75% volume tonsil dibandingkan dengan volume orofaring

– T4 : >75% volume tonsil dibandingkan dengan volume orofaring

Patofisiologi

Manifestasi klinis

TATA LAKSANA

IDENTITAS PASIEN

NAMA : Ny. H NO CM : 09XXXX UMUR : 32 tahun TANGGAL : 16 Februari 2015 PEKERJAAN : Ibu Rumah tangga SUKU BANGSA : Sumatera

KELUHAN UTAMA :

Nyeri Menelan

ANAMNESA KHUSUS : Pasien datang dengan keluhan nyeri

menelan yang sudah dirasakan sejak 7 hari smrs. Keluhan seperti ini sudah dirasakan hilang timbul. Riwayat untuk menelan makanan dan minuman dirasakan masih bisa oleh pasien.

Cont . . .

• Keluhan disertai dengan gangguan atau rasa tidak nyaman saat bernafas, nyeri dirasakan pada bagian tenggorokan. Keluhan gangguan pada pola tidur disangkal oleh pasien. Riwayat batuk pilek disangkal oleh pasien.

Cont . . .

• Menurut keterangan pasien hal seperti ini sudah pernah dirasakan sebelumnya. Keluhan sudah dirasakan sejak ± 4 tahun yang lalu. Pasien hanya melakukan pengobatan saja untuk meredakan keluhan. Keluhan mulai dirasakan memberat sejak 1 tahun terakhir dan tingkat kekambuhan dirasakan sering dalam tiap bulannya

Riwayat Penyakit Dahulu : • Riwayat penyakit DM disangkal• Riwayat penyakit hipertensi disangkal• Riwayat penyakit jantung disangkal

 

Riwayat Penyakit dalam Keluarga : • Tidak ada anggota keluarga pasien yang

mengalami keluhan yang sama dengan pasien.

STATUS GENERALISSTATUS GENERALIS• Kesadaran : Compos mentis

• Keadaan Umum: Sakit sedangTensi : 110/70 mmHg BB : 55 kgNadi : 80 x/menit Suhu : 36,50cPernafasan : 24 x/menit Gizi : Cukup

 • Kepala

Mata : Konjungtiva anemis -/-, sklera tidak ikterik, refleks pupil +/+

Hidung : krepitasi (-), nyeri tekan (-)

• Mulut : sianosi (-), saliva (+) banyak• Leher : Pembesaran KGB (-), status lokalis

• ThoraxCor : Bj I-Bj II murni reguler, gallop (-), Murmur (-)Pulmo : VBS kanan-kiri normal

 • Abdomen

Hati : : Dalam Batas NormalLien : Tidak teraba pembesaran

 • Extremitas:

Atas : aktifitas baikBawah : aktifitas baik 

STATUS LOKALISTELINGA

Daun telinga : normal Normal

Liang Telinga : Tenang, tidak nyeri tekan Tenang,tidak nyeritekan

Serumen (+), sekret (-) serumen (+), sekret (-) Gendang Telinga : Intak, RC (+) Intak, RC (+) Daerah Retro Aurikuler : Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)

TEST PENALA RINNE : tidak dilakukan tidak dilakukan WEBER : tidak dilakukan tidak dilakukan SCWABAH: tidak dilakukan tidak dilakukan

TEST BERBISIK : tidak dilakukan tidak dilakukan AUDIOGRAM : tidak dilakukan tidak dilakukan

Rhinoskopi Posterior• Rhinoskopi Posterior tidak dilakukan

– Koana :– Septum Bagian Belakang : – Sekret : – Konka : – Muara Tuba Eustachius : – Torus Tubarius : – Fossa Rosenmuller : – Adenoid :

Transiluminasi : tidak dilakukan  

FARING

– Arkus faring : hiperemis (+/+)– Uvula : deviasi (-)– Dinding Faring : hiperemis (+), granula (-)– Tonsil : T3 / T4 hiperemis– Palatum : gerak simetris– Post Nasal drip : (-)– Reflek Muntah : (+)

LARINGTidak dilakukan

• Laringoskopi Indirek– Epiglotis : -– Plika Ariepiglotika : -– Pita Suara Asli : -– Pita Suara Palsu : -– Aritenoid : -– Rima Glotis : -– Fossa Piriformis : -– Trakhea : -

MAKSILOFASIAL•simetris•Parase N. VII (-)

 

LEHER DAN KEPALA•Tidak ada pembesaran KGB•Trakea tidak ada deviasi

DIAGNOSA KERJATonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut

DIAGNOSIS BANDINGTumor tonsilAbses tonsil

Pengobatan

- Medikamentosa :obat kumur antiseptik

cefadroxil 2x500mg

asam mefenamat 3x500mg

- Non medikamentosa : menjaga makanan yang dimakan (tidak pedas, berminyak, dll)

PROGNOSA• Quo ad Vitam : ad bonam• Quo ad functionam : ad bonam

Pembahasan di dalam kasus ini antara lain mencakup:

1.Apakah diagnosis pada penyakit ini sudah benar?2.Bagaimanakah penatalaksanaan pasien ini?3. Bagaimanakah prognosis pada pasien ini?

1

2 & 3

End . . .

• Wassalamu’alaikum . . .