Flourescence photometer

Preview:

DESCRIPTION

Spectrometer fluorescence

Citation preview

Flourimeter and Phosporimeters

Fluorescence spectroscopyAdalah alat yang digunakan untuk mengukur radiasi yang dihasilakan dari fluorescence pada bahan

Gambar 1: FlouroMax-3 frourimeter

FluorescencePeristiwa ketika bahan menyerap radiasi EM, maka ia akan memancarkan cahaya tertentu secara spontan.

Gambar 2 : Efek fluorescence pada batuan

PhosporescenceMirip seperti fluorescence, hanya saja cahaya akan tetap ada beberapa saat setelah cahaya sumber dimatikan.

Prinsip dari Fluorescence

Gambar 3 : diagram penyerapan jablonsky

• Cahaya diserap molekul• Level energinya berubah

dari ground state ke excited state

• Molekul mengalami relaksasi vibrasi

• Kemudian kembali ke ground state dengan memancarkan cahaya.

Absorbansi dan emisiAbsorbansi : panjang gelombang tertentu yang mengakibatkan terjadinya fluorescence/ phosphorescence

Emisi : berupa cahaya fluorescence/phosphorescence

Gambar 4 : Grafik intensitas terhadap panjang gelombang

Efek suhu terhadap Fluorescence

Gambar 5 : Fluorescence pada suhu rendah

Semakin rendah suhu, maka transisi vibrasi dapat dikurangi, dan menghasilkan panjang gelombang dengan energi tinggi

Hubungan antara konsentrasi dengan intensitas fluorescence

Gambar 6. Grafik konsentrasi dan intensitas

Pengukuran Fluorescence

Gambar 7 : Diagram pengukuran fluorescence

Photomultiplier Tube Photocatode yang terkena cahaya menghasilkan elektron

Elektron ditangkap oleh dynode, dan menghasilkan elektron yang lebih banyak

Kemudian elektron tersebut ditangkap oleh anode

dynode photocatode

anode

Gambar 8 : Sensor photomultiplier tube

Efek fotolistrik

Single beam Fluorimeter

Gambar 9 : diagram single beam fluorimeter

Double Fluorimeter

Gambar 10 : Diagram double fluorimeter

Menggunakan 2 buah detector• Dengan mengatur

hambatan pada Slide wire kita dapat mengetahui intensitas dari fluorescence

Ratio Fluorimeter

Gambar 11 : Diagram ratio fluorimeter

• Sample basket : menyediakan banyak sampel untuk diukur

• Lamp : Sumber tegangannya AC sehingga bisa langsung melakukan dua pengukuran

• Filter slide : dapat mengganti filter dengan mudah

Spectrofluorimeter

Gambar 12 : Diagram spectrofluorimeter

• Menggunakan 2 monokromator

• Grating dapat diputar untuk mengatur panjang gelombang

• Pembacaan pada detector transmisi dan fluorescence

Phosporescence Spectrometer

Gambar 13 : Diagram phosphorescence spectrometer

• Cahaya melewati filter agar monokromatik

• Slit pertama terbuka• Sampel terkena cahaya• Kemudian sumber ditutup

oleh shutter, agar cahaya dari phosporesence masuk ke sensor

Recommended