Presentase Seismik

Preview:

DESCRIPTION

power point

Citation preview

ANALISIS ATRIBUT SEISMIK UNTUK IDENTIFIKASI POTENSI HIDROKARBON

By :

ISHAQ MZ. D611 08 006USAMAH ACHMAD D611 08 007

Universitas Hasanuddin Makassar, 9 Maret 2012

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIK

ATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION

KESIMPULAN

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIKATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION

KESIMPULAN

Jenis reservoir minyak dan gasbumi saat ini sangat beragam. Sehingga untuk melakukan eksporasi perlu suatu konsep eksploari yang tepat dan teknologi yang maju. Seismik merupakan suatu teknologi yang berkembang dalam bidang eksplorasi minyak dan gasbumi untuk mengetahui kondisi bawah permukaan.

Salah satu teknik yang sering digunakan untuk membantu menganalisis dan menginterpretasikan gambaran kondisi geologi bawah permukaan adalah dengan menggunakan atribut seismik. Atribut amplitudo merupakan atribut dasar dalam jejak (trace) seismik yang dapat digunakan untuk melacak perubahan litologi batuan yang ekstrim seperti adanya keberadaan reservoir.

Gambar eksplorasi minyak dan gas dengan menggunakan metode seismik

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIK

ATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION

KESIMPULAN

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

Eksplorasi atau pencarian minyak bumi merupakan suatu kajian panjang yang melibatkan beberapa bidang kajian kebumian dan ilmu eksak. Untuk kajian dasar, riset dilakukan oleh para geologis, yaitu orang-orang yang menguasai ilmu kebumian.

Minyak bumi (bahasa inggris: petroleum, dari bahasa latin petrus – karang dan oleum – minyak), adalah cairan kental, coklat gelap, atau kehijauan yang mudah terbakar, yang berada di lapisan atas dari beberapa area di kerak Bumi. Minyak bumi terdiri dari campuran kompleks dari berbagai hidrokarbon.

Gambar eksplorasi minyak dan gas di daerah darat pesisir pantai

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIK

ATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION

KESIMPULAN

Eksplorasi seismik adalah istilah yang dipakai di dalam bidang geofisika untuk menerangkan aktivitas pencarian sumber daya alam dan mineral yang ada di bawah permukaan bumi dengan bantuan gelombang seismik.

Salah satu teknik yang sering digunakan untuk membantu menganalisis dan menginterpretasikan gambaran kondisi geologi bawah permukaan adalah dengan menggunakan atribut seismik. Atribut amplitudo merupakan atribut dasar dalam jejak (trace) seismik yang dapat digunakan untuk melacak perubahan litologi batuan yang ekstrim seperti adanya keberadaan reservoir.

Dalam seismik stratigrafi, atribut seismik dapat menggambarkan geometri perlapisan dan pola hubungan lingkungan pengendapan, namun untuk lapisan batuan dengan lebar di bawah resolusi vertikal dari gelombang seismic mengakibatkan jejak gelombang seismic dari lapisan tersebut sulit di interpretasikan. De Groot menyatakan bahwa atribut spectral decomposition dapat digunakan untuk mendeteksi keberadaan lapisan pasir dan bentuk geometri tubuh channel dengan ketebalan di bawah resolusi vertikal gelombang seismik

Secara umum, metode atribut seismik terbagi atas dua metode yaitu atribut amplitudo rms dan atribut spectral decomposition

LAPISAN PELAPUKAN

AIRMINYAK

GAS

BATUAN TUDUNGBATUAN RESERVOIRBATUAN INDUK

BA

TU

AN

SE

DIM

EN

PROCESSED SEISMIC SECTIONPROCESSED SEISMIC SECTION

Geophone`Geophone`Geophone`

Eksplorasi minyak dan gas menggunakan metode seismik

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIKATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION

KESIMPULAN

Atribut Amplitudo rms

Salah satu sinyal seismik yang umummya digunakan untuk mendapatkan informasi reservoir adalah amplitudo. Pendekatan interpretatif untuk mengevaluasi reservoir dari atribut amplitudo menggunakan asumsi yang sederhana, yaitu brightspot pada peta seismik yang mendasarkan pada besar kecilnya amplitudo akan lebih tinggi bila saturasi hidrokarbon tinggi, porositas semakin besar, pay thickness lebih tebal (walaupun dengan beberapa komplikasi tuning effect). Secara umum bahwa semakin terang brightspot (semakin nyata kontras amplitudo) semakin bagus prospeknya.

Konsep yang mendasari spectral decomposition adalah berdasarkan fakta bahwa suatu seismik refleksi dari lapisan batuan yang tipis (pada atau di bawah resolusi vertikal seismik) akan memberikan suatu respon karakteristik frekuensi tertentu. Jika frekuensi diasosiasikan dengan ketebalan pada bagian dari zona target maka hal tersebut dapat memberikan informasi gambaran yang lebih detail jika dibandingkan dengan processing seismik konvensional. Dengan menggunakan spectral decomposition maka dapat dilihat spektrum amplitudo dan fase kedalam spesifik panjang gelombang.

Atribut Spectral Decomposition

Proses dalam pengolahan atribut Spectral Decomposition

Identifikasi kehadiran hidrokarbon dari data seismik.

SISTEMATIKA PEMBAHASAN

PENDAHULUAN

EKSPLORASI MINYAK DAN GAS BUMI

KONSEP DASAR ATRIBUT SEISMIK

REFRAKSIATRIBUT AMPLITUDO RMS DAN ATRIBUT

SPECTRAL DECOMPOSITION KESIMPULAN

Jenis reservoir minyak dan gasbumi saat ini sangat beragam. Sehingga untuk melakukan eksporasi perlu suatu konsep eksploari yang tepat dan teknologi yang maju.

Seismik merupakan suatu teknologi yang berkembang dalam bidang eksplorasi minyak dan gasbumi untuk mengetahui kondisi bawah permukaan. Gelombang seismik adalah rambatan energi yang disebabkan karena adanya gangguan di dalam kerak bumi, misalnya patahan atau adanya ledakan. Energi ini akan merambat ke seluruh bagian bumi dan dapat terekam oleh seismometer. Salah satu teknik yang sering digunakan untuk membantu menganalisis dan menginterpretasikan gambaran kondisi geologi bawah permukaan adalah dengan menggunakan atribut seismik

Pada umumnya atribut seismik terbagi atas dua bagian, yaitu:

Atribut Amplitudo rms yakni Salah satu sinyal seismik yang umummya digunakan untuk mendapatkan informasi reservoir. Pendekatan interpretatif untuk mengevaluasi reservoir dari atribut amplitudo menggunakan asumsi yang sederhana, yaitu brightspot pada peta seismik yang mendasarkan pada besar kecilnya amplitudo.

Atribut Spectral Decomposition yakni konsep atribut seismik yang berdasarkan fakta bahwa suatu seismik refleksi dari lapisan batuan yang tipis (pada atau di bawah resolusi vertikal seismik) akan memberikan suatu respon karakteristik frekuensi tertentu.