Seminar Prostodonsia

Preview:

DESCRIPTION

tugas kuliah profesi

Citation preview

ARTIKULATOR DAN KEGUNAANNYATeknik Artikulator: PenyesuaianSantos Junior, Jose dos. 2007. Occlusion Principles & Treatment. Canada: Quintessence Publishing Co, Inc

Aisa Nirmala S 160110080013Ade Revaldi N 160110080014

Amelia Amanda L 160110080017Nita Cattleya 160110080023

Pembimbing: An-Nissa Kusumadewi, drg.

PANDUAN KONDILUS HORIZONTALUNTUK PERGERAKAN PROTRUSIF

Panduan Kondilus Horizontal untuk Pergerakan Protrusif

Panduan kondilus horizontal (artikulator) hubungan kondilus dan diskus artikularis pada fossa glenoideus

Model yang sudah dipasang di artikulator memperagakan pergerakan rahang dan mensimulasikan aksi fungsional mandibula pada derajat tertentu

Gambar 2-22 Penggunaan gigitan lilin dalam pencatatan hubungan protrusif untuk mengatur panduan kondilus horizontal

artikulator

gigi geligi dengan basis dari tengkorak

inklinasi anterior dari eminensia artikularis

Panduan kondilus horizontal individual pada masing-masing sisi kepala menjaga proporsi dalam relasi terhadap bidang oklusal

kebanyakan pasien lereng sudut panduan kondilus horizontal itu curam dibandingkan dengan inklinasi dari bidang oklusal

Gambar 2-23 Hubungan elemen artikularis dengan lengan atas dan model yang sudah dicor dalam keadaan ditempelkan dengan tengkorak.

pencatatan gerakan protrusif stabil

Pand

uan kon

dilus horizontal

Gambar 2-24 Penggunaan gigitan lilin dalam pencatatan hubungan protrusif untuk menyesuaikan panduan kondilus horizontal

PANDUAN KONDILUS LATERAL UNTUK SUDUT BENNETT

Panduan Kondilus Lateral Untuk Sudut Bennett

• Bagian mekanik lain dari kondisi anatomi yang diberikan oleh artikulator adjustable

• Rumus Hanau / Panduan kondilus lateral = Panduan kondilus horizontal + 12

8

Untuk mengatur panduan kondilus lateral kiri dan kanan

dari artikulator•condylar housing dilepas disesuaikan dengan nilai hitung (Gambar 2-25)

Penggunaan checkbite lateral kiri (LL) untuk menyesuaikan sisi kanan sudut Bennett dari condylar housing

Gambar 2-26 Checkbite lateral kanan (LR) pada contoh ini digunakan untuk mengatur sudut Bennett sebelah kiri dari condylar housing

Untuk mengatur panduan kondilus lateral kiri dan kanan dari artikulator

•dinding lateral condylar housing harus menyentuh condylar spheres (Gambar 2-26)

Perbedaan pada sudut Bennett, ketika sudut

panduan kondilus konstan•berpengaruh terhadap hubungan oklusal antara model dalam pergerakan kerja dan seimbang•mempengaruhi jumlah pergeseran ke lateral dengan mengacu pada sumbu transversal artikulator

Gambar 2-27

• Lengan atas dan lengan bawah saat oklusi sentrik• Permukaan oklusal biru dan kuning,• Superimposisi hijau• Puncak cusp titik-titik hitam• centric stops lingkaran merah• Sudut Bennett: 5°

Gambar 2-28

• Lengan atas digerakkan ke posisi pergerakan kerja bagian kiri

• Pergerakan lateral yang hampir lurus dari puncak cusp pendukung molar mandibula ketika bergerak menjauh dari fossa sentral molar maksila pergeseran ke lateral sedikit

Gambar 2-29

• Posisi seimbang bagian kiri• Puncak cusp pendukung molar mandibula akan

bergerak kedepan dan tidak akan menyentuh cusp pendukung molar maksila sedikit cenderung terjadi kontak yang seimbang (balancing contact)

Gambar 2-30

• Artikulator dalam posisi maximum intercuspation (oklusi sentrik), sudut Bennett diatur sebesar 25°

Gambar 2-31

• Pergerakan kerja bagian kiri• puncak cusp pendukung molar mandibula akan

menghasilkan gerakan lateral yang lebih mencakupi terjadi peningkatan pergeseran ke samping

Gambar 2-32

• Sisi seimbang sebelah kiri• Ada gerakan menyapu dari puncak cusp pendukung

molar mandibula untuk berkontak dengan puncak cusp molar maksila yang berlawanan cenderung besar terjadinya kontak yang seimbang (balancing contact)

• Insidensi kontak seimbang tergantung pengaturan kompensasi dari sudut pedoman kondilus

• >> sudut pedoman kondilus >> sudut Bennett

• ↑ sudut Bennett ↑ kontak seimbang dan pergeseran ke lateral

Berpengaruh besar pada determinasi dan penyesuaian pola oklusal selama prosedur

rehabilitasi oral

SUDUT FISCHER

Sudut Fischer

Sudut yang dibentuk oleh gerak protusif dan kondilus yang berada pada sisi seimbang, dilihat dari bidang sagittal

Sebagian kecil artikulator memiliki ketentuan yang memungkinkan untuk pengaturan sudut Fischer

Sudut Fischer

Gambar 2-23 Tampilan posterior pengaturan sudut Fischer

JARAK INTERKONDILARIS

Jarak Interkondilaris

Jarak interkondilaris dapat ditentukan dengan menggunakan facebows

<< jarak interkondilaris, >> kemungkinan untuk groove oklusal dan lereng gigi untuk lepas pada bagian distal gigi maksila dan mesial gigi mandibula

PANDUAN INCISAL

Meja incisal dapat dimiringkan dan disesuaikan untuk mengarahkan pin incisal.

Penyesuaian kemiringan meja (panduan protrusif) diikuti penyesuaian ketinggian sayap (panduan pergerakan lateral)

Panduan Incisal

FUNGSI PANDUAN INCISAL ?

mensimulasikan panduan gigi ketika tidak ada struktur

gigi

menghindari model menjadi aus selama

manipulasi di artikulator

PERGERAKAN PROTRUSIF

Ketika pin incisal (GP) dan meja incisal disesuaikan untuk pergerakan protrusif (tanda panah),

artikulator harus dipindahkan menurut panduan gigi anterior selama pergerakan.

• Artikulator harus menghasilkan gerakan meluncur pada permukaan lingual dengan tepi incisal pada gigi incisivus lawannya.

PERGERAKAN LATERAL

Pergerakan eksentrik ke kiri dan kanan pada mandibula dikaitkan dengan panduan kondilus pada artikulator.

• Pengaturan kondilus di artikulator dapat menghasilkan hubungan 3 dimensi yang dapat memperlihatkan perbedaan interpretasi angular, seperti contohnya sudut Fisher.

• Pergerakan lateral seharusnya sesuai dengan hubungan interoklusal yang ada pada pasien dan memberikan kontak yang sesuai pada pin incisal terhadap sayap meja incisal (panah).

TERIMA KASIH

Recommended