Spektrofotometri

Preview:

DESCRIPTION

Materi perkuliahan Analisis Hasil Pertanian judul Spektrofotometri

Citation preview

•Penetapan Panjang Gelombang maksimum

•Absortifitas Molar

•Kurva Kalibrasi Beta-Karoten

spektrofotometri

Skema flame emission

Skema FAES

Skema aas

Spektrofotometer infra merah

•Misal

•Analisis bahan pangan mengandung beta karoten

Contoh aplikasi

Analisis karbohidrat

•Struktur kimia : kabohidrat sederhana (monosakarida,disakarida),oligosakarida (stakiosa,rafinosa dll), polisakarida (pati,glikogen,serat)

•Gugus fungsi : aldehid (glukosa,galaktosa). Keton (fruktosa)

•Gugus aldehid sifat pereduksi (gulaPereduksi)

karbohidrat

Struktur glukosa

•By differene :100- (% air + %abu +% lemak+ % Protein + % serat)

•Analisa kualitatif karbohidrat berdasarkan ;

1. Rx warna yg dipengaruhi reduksi gula

2. sifat mereduksi dari gugusan karbonil 3. Sifat oksidasi dari gugusan hidroksil

Penentuan karbohidrat yang dapat dicerna

•Uji Molisch

•Uji Seliwanoff

•Uji Bial

•Uji Anthrone

•Uji Fenol

Analisa kualitatif karbohidrat

•Persiapan contoh air

•Persiapan contoh padat

Persiapan contoh analisis gula

•Refraktometri

•Polarimetri

•Metode anthrone

Analisis gula total

•Metode lane-eynon

•Lainnya :

•Kadar sukrosa

•Total pati

•Kadar amilosa dan amilo pektin

Analisis gula pereduksi

•Untuk penetapan serat kasar (crude fiber)

•Serat makanan (dietary fiber)

•Dengan menentukan :

•Kadar ADF (acid detergent fiber)

•NDF (neutral detergent fiber)

•Lignin

•Substansi pektat

Penentuan karbohidrat yang tidak dapat dicerna

•ADF ekstrak contoh dgn lar.ADF

•NDF ekstrak contoh dgn lar.NDF

•Lignin ekstrak contoh dgn lar.NDF

•Lar.ADF :setiltrimetil amonium bromida dalam H2 SO4 1 N

•Lar.NDF : campuran EDTA dll

•Kromatografi

•Spektrofotometer

•Karbohidrat (2 Klp)

•Vitamin(2 Klp)

•Pewarna makanan

•Aditif lain

Tugas makalah kelompok