Presentasi Tentang vegetarian

  • View
    123

  • Download
    6

  • Category

    Food

Preview:

Citation preview

JAMINAN HIDUP SEHAT?

MENJADI VEGETARIAN

X

Apa Itu

VEGETARIAN1

Macam – Macam Vegetarian

• Semi-Vegetarian

• Lacto-ovo-vegetarian

• Lacto-vegetarian

• Ovovegetarian

• Pesco - vegetarian

• Vegan

FAKTA VS OPINI2

BLAH

BLAH

BLAH

BLAH

BLAH

BLAH

BLAH

OPINI

• Vegetarian hanya mengkonsumsi makananan dari tumbuh-tumbuhan.

• Vegetarian lebih sehat dibanding yang non vegetarian

• Makanan vegetarian rendah lemak

• Vegetarian jauh dari penyakit jantung

• Vegetarian perlu tambahan konsumsi kalsi

• Vegetarian lebih lemah karena kurang proteinum

FAKTA

• Vegeterian jenis tertentu malah tetap mengkonsumsi daging

• Hal ini belum tentu disebabkan karena pola makan vegetariannya

• Makanan vegetarian rendah lemak

• Faktor genetik manusia juga mempengaruhi produksi kolesterol dalam darah.

• banyak makanan vegetarian seperti yang mengandung kalsium cukup tinggi

• Sangat banyak makanan vegetarian yang mengandung protein cukup tinggi

Alasan Jadi3

Kenapa Jadi Vegetarian?

• Penyayang Binatang

• Finansial

• Kesehatan

• Spiritual

• Dll.

Kelebihan

dan Kekurangan4

KELEBIHAN

• Dapat Mencegah kolesterol tinggi, jantung koroner, asam urat, hipertensi, diabetes, asam urat dan kanker.

• Memperpanjang Usia

• Kulit lebih sehat

• Menjaga berat badan

KEKURANGAN

• minimnya asupan produk hewani yang juga dibutuhkan oleh tubuh

Terima Kasih