It’s Called Work Larry Winget

Preview:

Citation preview

IT’S CALLED WORK FOR A REASON!

Sebuah Buku Bisnis yang Nendang!

• Orang yang bekerja untuk hidup? Juga sebaliknya?

• Menerima gaji bulanan?

• Namun, Anda merasa frustasi dengan hasil pekerjaan Anda yang sedikit?

• Bahkan, Anda merasa tidak termotivasi dan merasa pekerjaan Anda semakin membosankan?

• Dan sering kali … Anda bertanya-tanya, apa yang salah?

Apakah Anda…

Jawabannya…

“Yang salah adalah

Anda!” kata Larry Winget

Jawabannya…

The Pitbull of Personal Development®

Penulis buku You’re Broke Because Want to Be

Penulis serial Wall Street Journal, Shut Up, Stop Whining, and Get a Life

Pembawa acara reality show tentang keluarga yang mengalami krisis keuangan

Pembicara bisnis ternama di Amerika Serikat

Motivator bisnis bertampang selengekan inilah yang akan menendang sifat jelek kinerja Anda

“Tidak ada perusahaan yang buruk. Karyawanlah yang tidak bekerja

dengan baik.”

Menurut Larry…

Bekerja sesungguhnya adalah menjadi produktif. Memberikan hasil. Itulah alasan Anda dipekerjakan. Tugas utama Anda adalah berkontribusi memberikan lebih banyak penghasilan untuk perusahaan, lebih daripada yang dikeluarkan untuk menggaji Anda. Bukan sekadar terlihat sibuk pada jam kerja padahal tidak menghasilkan apa-apa.

Melalui buku ini…

Larry berbicara fakta dengan cara yang berbeda.

Lebih selengekan dan blak-blakan dari buku bisnis pada umumnya.

Namun, setiap fakta dan solusi darinya begitu mengena!

Melalui buku ini…

Ilustrasi yang erat dengan kehidupan pekerjaan Anda.

Instruksi yang tidak rumit. (Larry enggan berbelit-belit)

Dengan cara memantik api. Letupan perciknya siap membakar Anda menjadi lebih baik.

Berikut penggalan “panas” lainnya…

Cara Membabat Habis Kompetitor

Anda menghancurkan kompetitor ketika Anda tak lagi memusingkannya. Temukan keunikan Anda. Belajarlah menggunakannya sebaik mungkin.

Saya adalah sebuah merek. Saya bekerja keras untuk mengokohkan merek itu.

Saya telah mematenkan istilah The World’s Only Irritational Speaker (Satu-satunya Pembicara di dunia yang membuat orang marah).

Saya juga telah mematenkan sebutan The Pitbull of Personal Development (Anjing Aduan untuk Pengembangan Diri), yang jelas menunjunkkan siapa dan apa yang saya lakukan.

Cara yang diterapkan Larry dalam hal ini …

Sekali Idiot, Selamanya Idiot.

Orang berubah—namun tidak terlalu sering. Orang hanya akan berubah saat mereka ingin berubah, tidak saat Anda ingin mereka berubah. Kebanyakan, idiot tidak menyadari bahwa mereka idiot. Oleh karena itu, mereka tidak pernah memahami bahwa mereka harus berubah.

“Jangan pernah menurunkan diri Anda pada tingkatan mereka. Karena tepat di situlah mereka menginginkan Anda berada. Naiklah melebihi level mereka”.

Salah satu Kiat Singkat Larry Menangani Idiot …

“Buatlah diri Anda lebih dari biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk menggaji Anda. Itulah cara terbaik untuk melangkah maju lebih cepat.”

Pesan Larry…

Luangkan waktu untuk bertanya: apakah yang saya kerjakan ini memberikan kontribusi pada kesejahteraan perusahaan secara keseluruhan? Apakah saya benar-benar menyelesaikan sesuatu atau hanya menunggu waktu pulang?

Jangan pernah menoleransi buruknya kinerja baik diri Anda sendiri maupun orang lain.Ada sangat banyak waktu untuk melakukan hal yang benar.

“Saat pekerjaan itu tak lagi menyenangkan, berhentilah.”

Satu lagi …

Saat Anda putus asa dengan tugas Anda, dan …

…Namun, jangan berhenti, dan teruslah berbenah diri sebelum mendapatkan pekerjaan lain.

Jangan bodoh!

Tentu masih banyak pesan penting lainnya yang perlu disimak.

Lanjutkan menyelami pola pikir seru ala Larry Winget, dan jadikan diri Anda lebih baik.

Pesan Penting Lainnya … ?

YES! Your Success Is

Your Own Damn Fault!

Terima Kasih

@mic_publishing MIC Publishing

www.micpublishing.co.id