Komersialisasi gasifier biomasa untuk panas dan pembangkit listrik

Preview:

DESCRIPTION

Gasifikasi limbah biomasa di Indonesia untuk pembangkit panas dan listrik.

Citation preview

KOMERSIALISASI PRODUK INOVASI

GASIFIER BIOMASA UNTUK PANAS

DAN PEMBANGKIT LISTRIK

Eko SB Setyawan

Praktisi Biomass To Energy

Disampaikan pada Pameran Pemda Purworejo, JawaTengah, 8November 2012

DAFTAR ISI

Identifikasi keunggulan gasifier biomasa

Identifikasi kriteria penerimaan pasar

terhadap alat gasifier biomasa

Identifikasi pasar gasifier biomasa

Strategi Komersialisasi dan Pemasaran

Produk

IDENTIFIKASI KEUNGGULAN GASIFIER

BIOMASA

Lebih efisien daripada pembakaran

Emisi pembakaran syngas lebih ramah lingkungan

Dapat menghasilkan:

-energi panas (heat gasifier) dengan pembakaransyngas-nya

-energi mekanik dengan motor bensin dan diesel (IC engine)

-energi listrik (power gasifier) melalui gas engine/steam turbin generator, fuel cell dsb

-Bahan-bahan kimia seperti metanol, etanol dansebagainya

Dihasilkan residue berupa arang dan/atau abu

HEAT & POWER GASIFIER

B. Power

Gasifier

A. Heat Gasifier

SKEMA GASIFIER

BIOENERGY POTENTIAL FROM GASIFICATION

TECHNOLOGY

IDENTIFIKASI KRITERIA PENERIMAAN PASAR

TERHADAP ALAT GASIFIER BIOMASA

Keamanan

Kemudahan operasional termasuk perawatan dansuku cadang

Keunggulan kompetitif untuk aplikasi sejenis(biomass thermal conversion)

Terbukti (proven) –aspek kualitatif- dan terujikinerjanya (perfomance guarantee)-aspek kuantitatif-

Estetika

Harga alat

After Sales Service

IDENTIFIKASI PASAR GASIFIER BIOMASA

Usaha Kecil dan Menengah

Pabrik Menengah dan Besar

Pembangkit Listrik Biomasa

Alat pertanian dan mesin-

mesin stasioner seperti

traktor, perontok padi,

penggergajian kayu dsb

KONDISI ENERGI DAN POTENSI BIOMASA

INDONESIA Rasio Elektrifikasi di Indonesia saat ini 72,95%

atau 65 juta penduduk belum menikmati

listrik (27,05 % dari total populasi penduduk)

Potensi Biomasa Indonesia

REGULASI TERKAIT ENERGI BERBASIS BIOMASA

Inpres No. 1/2006; Tentang penyediaan danpemanfaatan biofuel sebagai bahan bakar lain

Perpres No.5/2006; Tentang Kebijakan EnergiNasional

UU No. 30/2007 : Tentang energi yakniketentuan dan pemanfaatan energi terbarukansehingga sampai intensif dan mencapai fasekomersial.

UU No. 30/2009 : Ketenagalistrikan dengangoal 95% rasio elektrifikasi Indonesia 95% padatahun 2025

PROYEKSI ENERGI

INFRASTRUKTUR KELISTRIKAN DI INDONESIA

Negara Kepulauan >17.000 pulau, mayoritas di pedesaan &

jauh/pelosok

Interconnected grid : Java-Madura-bali (Jamali)

Isolated grid :outside Jamali

4,700 diesel generator

GASIFIER BIOMASA YANG SUDAH TERINSTALL

DAN STATUS OPERASIONALNYA

Source : World Bank Technical Paper

1995

STRATEGI KOMERSIALISASI DAN

PENGEMBANGAN USAHA

A. Penyempurnaan produk sesuai kriteria

penerimaan pasar

B. Mengakselerasi pemasaran dan produksi

untuk mendapat profit lebih besar

C. Pengembangan produk baru dan membuat

derivasi produk gasifier misalnya pupuk

berbasis biochar, arang aktif, briket arang,

bahan-bahan kimia dari syngas dsb

REFERENSI SKALA APLIKASI GASIFIER BIOMASA

Aplikasi Skala Besar ( > 500 kW)Unit ini dirancang sangat “custom” dan fully automized. Rancangan dan

pembuatan dilakukan oleh engineering & construction firm specialist

Aplikasi Skala Medium (30 – 500 kW)Unit dimungkinkan dibuat oleh fabrikasi lokal jika memiliki industri logam dan

permesinan yang baik. Pengguna unit ini umumnya medium size forestry and agro-allied inustries (kayu lapis, sawmill dsb) serta pembangkit listrik dipedesaan/pelosok.

Aplikasi Skala Kecil (7 – 30 kW)Unit ini cocok untuk dibuat secara lokal dan telah terbukti sukses dibanyak

negara. Ukuran ini juga cocok untuk diterapkan di pedesaan untuk usahapenggilingan padi dsb

Aplikasi Skala Mikro (1 – 7 kW)Ukuran ini biasa digunakan untuk petani skala kecil dan menengah

diberbagai negara berkembang untuk menyediakan listrik/daya padasistem irigasi. Unit ini harus transportable, murah, simple dan ringan.

Source : Woodgas as engine fuel, FAO

FAST TRACK : THINK GLOBALLY, ACT LOCALLY

Integrasi pengolahan arangdan industri minyak goreng

Gasifikasi sekam padi (heat gasifier) untuk berbagai UKM

di Purworejo

Gasifikasi sekam untukpenggerak mesin diesel (power gasifier) untukmemompa air di persawahan

Menumbuhkembangkan IndustriUKM Lokal :Modernisasi Teknologi

ANALOGI DARI KESUKSESAN PRODUK OTOMOTIF :

TOYOTA KIJANG

Kuncinya : Inovasi yang terus menerus sesuai perkembanganjaman

Kijang Generasi

I (1977-1981) Kijang Generasi

II (1981-1985)

Kijang

Generasi III

(1985-1997) Kijang

Generasi IV

(1997-2005)

Kijang Generasi

V (2005-saat ini)

TERIMAKASIHKontak :

Email : eko.sbs@gmail.com

Blog : jfe-project.blogspot.com

Mobile : 081328841805

Alamat : Jl Bantul km 7 Pucung Pendowoharjo Sewon Bantul Yogyakarta

55185