15
Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi Oleh: Bowo Witoyo, MBA.M.Si

Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Oleh: Bowo Witoyo, MBA.M.Si

Page 2: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Konsep & Jenis Pelatihan

Pelatihan adalah suatu proses belajar mengenai sebuah wacana pengetahuan dan keterampilan yang ditujukan untuk penerapan hasil belajar yang sesuai dengan tuntutan tertentu.

Pentingnya pelatihan adalah tujuan atau outcome dari pelatihan itu sendiri yaitu memberikan pembekalan kepada karyawan mengenai wacana, dan keterampilan guna mencapai tujuan sebuah organisasi/perusahan.

Page 3: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Ciri Ciri Pelatihan

•Pemahaman Wacana & Keterampilan

•Instruksional

•Obyeknya seseorang/ sekelompok orang

PelatihanPelatihan

•Memenuhi Kebutuhan

•Menciptakan kebiasaan

•Hasilnya : Perubahan

Page 4: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Jenis Pelatihan

Knowledge Based Training

Skill Based Training

Wacana Baru

Yang Disosialisasikan

Dengan Tujuan Pencapaian Tujuan

Perusahaan

Pendalaman keterampilan

Teknis

Pengembangan Diri

Page 5: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

KompetensiJenis pelatihan sertifikasi ini biasanya adalah Competency Based Training,

Praktek lebih banyak daripada teori. Dengan demikian para peserta akan menjadi terampil dan mahir menguasai bidang yang dipilihnya.

1. Spesifikasi dari pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang dimiliki seseorang serta penerapannya di dalam pekerjaan sesuai dengan standar kinerja di industri.

2. Pengetahuan, keterampilan serta sikap kerja yang dibutuhkan oleh seseorang untuk melakukan suatu pekerjaan di tempat kerja sesuai dengan tuntutan standar yang berlaku.

KOMPETENSI

SERTIFIKASI

Page 6: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Dasar Hukum Pasal 18 UU No. 13/2003

1. Tenaga kerja berhak memperoleh pengakuan kompetensi kerja setelah mengikuti pelatihan kerja yang di selenggarakan lembaga pelatihan kerja pemerintah, lembaga pelatihan kerja swasta, atau pelatihan di tempat kerja.

2. Pengakuan kompetensi kerja sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) dilakukan melalui sertifikasi kompe tensi kerja.

3. Sertifikasi kompetensi kerja sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) dapat pula diikuti oleh tenaga kerja yang telah berpengalaman.

4. Untuk melaksanakan sertifikasi kompetensi kerja dibentuk Badan Nasional Sertifikasi Profesi yang independen.

5. Pembentukan badan nasional sertifikasi profesi yang independen sebagaimana dimaksud dalam ayat (4) diatur dengan Peraturan Pemerintah.

Page 7: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

COMPETENCY BASED TRAINING

Page 8: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

3 Tingkat Standar Kompetensi

1

persyaratan kompetensi bagi seseorang yang sesuai dengan perusahaan tertentu

2

persyaratan kompetensi yang berlaku umum untuk satu jenis industri atau satu sektor dari industri

3

persyaratan kompetensi yang berlaku antara dua atau lebih dari dua jenis industri.

Standar Kompetensi Perusahaan

Standar Kompetensi

Industri

Standar Kompetensi

Lintas Industri

Page 9: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Penggunaan Standar Kompetensi

UNIT DASAR UNIT INTI UNIT SPESIALISASI

• Dasar bagi semua jalur kompetensi di bidangnya

• harus dikuasai oleh pekerja sesuai bidangnya sebelum menguasai kompetensi lainnya

• mendefinisikan kompetensi umum antar berbagai posisi dalam kelompok-kelompok industri.

• menggambarkan berbagai tingkat kompetensi yang yang dibutuhkan antar industri

• bidang-bidang yang menggambarkan tingkat-tingkat kesulitan

Page 10: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Format Standar Kompetensi

1. Judul unit

2. Deskripsi unit

3. Pembobotan

4. Prasyarat

5. elemen kompetensi

6. kriteria unjuk kerja

7. pernyataan ruang lingkup

8. petunjuk bukti.

Satu format terdiri dari sebuah Unit dari Kompetensi

dan bagian-bagiannya

Page 11: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Pengujian Pada CBT

2. Pengujian Simulasi Kerja

4. Pengujian Lisan

1. Pengujian Kerja Nyata

3. Pengujian Tertulis

Page 12: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

Individu maju sesuai dengan

kemampuannya, dan tidak

tergantung orang lain

semua peserta maju pada saat yang sama dan sesuai urutan

yang sama

Membagi kelas dalam beberapa

kelompok dengan kegiatan yang berbeda pada

masing-masing kelompok.

Implementasi CBD

Classical Individual Group

Page 13: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

PROSES UJI KOMPETENSI

Page 14: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi

Smile Indonesia

DISCUSSION

1. Apakah hubungan antara kompetensi dan sertifikasi?

2. Siapa yang memerlukan sertifikasi dalam organisasi Anda?

3. Apakah sertifikasi menentukan tingkat produktifitas dalam organisasi?

Page 15: Proses Pelatihan Berbasis Kompetensi