67
1 Kulina Basa Jawa IV SD Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Pasinaon I Budi Pekerti Sekolah : . . . . Kelas/Semester : IV/1 Mata Pelajaran : Bahasa Jawa Alokasi Waktu : . . . Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan melalui pembacaan teks dan geguritan. Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan geguritan. Indikator : Mampu mendengarkan pembacaan puisi (geguritan) yang dibacakan oleh guru. Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi puisi (geguritan) yang didengarkan. Mampu menceritakan kembali isi puisi (geguritan). A. Tujuan Pembelajaran Siswa mampu mendengarkan pembacaan geguritan. B. Materi Pembelajaran Teks geguritan. C. Metode Pembelajaran 1. Ceramah 2. Penugasan D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Kegiatan Awal (5 menit) Guru dan siswa bertanya jawab tentang geguritan. 2. Kegiatan Inti (25 menit) a. Eksplorasi Guru membacakan geguritan ”Titip Weling”. b. Elaborasi Siswa menyimak pembacaan geguritan ”Titip Weling” oleh guru. SIswa membaca geguritan secara bersama-sama. Siswa menceritakan kembali isi geguritan dengan menjawab pertanyaan yang tersedia. c. Konfirmasi Siswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru. 3. Kegiatan Akhir (5 menit) Guru membahas hasil pekerjaan siswa. E. Sumber Belajar Buku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011. F. Penilaian Hasil Belajar 1. Teknik : Tes unjuk kerja 2. Bentuk : Uji petik produk 3. Contoh instrumen :

02 RPP KBJ 4

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 02 RPP KBJ 4

1Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon I Budi Pekerti

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan melalui pembacaan teks dangeguritan.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan geguritan.

Indikator : • Mampu mendengarkan pembacaan puisi (geguritan) yang dibacakan oleh guru.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi puisi (geguritan)

yang didengarkan.• Mampu menceritakan kembali isi puisi (geguritan).

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan pembacaan geguritan.

B. Materi PembelajaranTeks geguritan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang geguritan.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru membacakan geguritan ”Titip Weling”.

b. Elaborasi• Siswa menyimak pembacaan geguritan ”Titip Weling” oleh guru.• SIswa membaca geguritan secara bersama-sama.• Siswa menceritakan kembali isi geguritan dengan menjawab pertanyaan yang tersedia.

c. KonfirmasiSiswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru membahas hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 2: 02 RPP KBJ 4

2 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Ayo padha maca geguritan sawise rampung anggone nyemak Bu Guru maos!

–B. Critakna isine geguritan iku. Kanggo nggampangake anggonmu crita, wangsulana dhisik pitakonan-

pitakonan ing ngisor iki!Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 8 + 2 = 10

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (10). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

8

0

8

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan benar. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan dengan benar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

21

0

2

1.2.

3.

Siswa mampu menceritakan isi geguritan dengan bahasa runtut dan jelas.Siswa mempu menceritakan isi geguritan tetapi bahasa yang digunakantidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan isi geguritan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 3: 02 RPP KBJ 4

3Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon I Budi Pekerti

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Alokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang berbagai keperluandalam situasi tertentu dengan tata cara yang santun.

Kompetensi Dasar : Menceritakan berbagai keperluan berdasarkan gambar.Indikator : • Mampu membuat kalimat berdasarkan gambar-gambar yang tersedia.

• Mampu membuat cerita berdasarkan gambar seri yang tersedia.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menceritakan berbagai keperluan berdasarkan gambar.

B. Materi PembelajaranGambar berbagai keperluan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru bertanya jawab dengan siswa mengenai cara membuat berbagai keperluan dalam kehidupan sehari-hari.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru memberikan contoh cara membuat kalimat berdasarkan gambar-gambar yang tersedia.

b. Elaborasi• Siswa membuat kalimat berdasarkan gambar-gambar yang tersedia.• Siswa bercerita berdasarkan gambar yang tersedia.• Siswa melengkapi kalimat menggunakan kata yang tepat sesuai dengan unggah-ungguh bahasa.

c. KonfirmasiSiswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru memberi evaluasi hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik kerja produk3. Contoh instrumen :

Page 4: 02 RPP KBJ 4

4 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Gawea ukara manut isine gambar ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

B. Crita Adhedhasar Gambar

1. Tamatna gambar-gambar ing ngisor iki!–

2. Gawea karangan adhedhasar gambar-gambar iku! Saben gambar bisa nggunakake ukara luwihsaka siji. Sabanjure, critakna ing ngarep kelas kanthi lesan!

Pedoman Penskoran

C. Ukara-ukara ngisor iki ganepana nganggo tembung-tembung ing ngisore!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 5 + 5 + 10 = 20

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (20). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

5

2,5

0

5

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat kalimat berdasarkan gambar yang telah disajikan.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa mampu membuat kalimat, tetapi kalimat yang dibuat siswa tidaksesuai dengan gambar. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu membuat kalimat berdasarkan gambar yang disajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

1

0

5

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat karangan berdasarkan gambar yang disajikandengan kalimat yang runtut dan jelas.Siswa mampu membuat karangan berdasarkan gambar tetapi karanganyang telah dibuat tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu membuat karangan berdasarkan gambar yang disajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat. (Tiap-tiapjawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 5: 02 RPP KBJ 4

5Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon I Budi Pekerti

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca nyaring, membaca pemahaman teks nonsastra, dan membaca hurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca nyaring dengan lafal dan intonasi yang tepat (20–25 kalimat).

Indikator : • Mampu membaca nyaring bacaan dengan lafal dan intonasi yang tepat.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan yang

dibaca.• Mampu meringkas bacaan menggunakan bahasa siswa.• Mampu menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa Padinan.• Mampu menentukan sifat salah satu tokoh dalam bacaan dan membandingkannya

dengan tokoh lainnya.• Mampu menjelaskan salah satu adegan dalam bacaan.• Mampu membedakan pengucapan huruf d dan dh.• Mampu membuat kalimat menggunakan bahasa Krama.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca nyaring dengan lafal dan intonasi yang tepat (20–25 kalimat).

B. Materi PembelajaranTeks bacaan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Pertama

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan tentang materi yang akan disajikan.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menunjuk salah satu siswa untuk membaca nyaring bacaan ”Gantang Pancen Nakal” denganlafal dan intonasi yang tepat.

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan ”Gantang Pancen Nakal” dengan lafal dan intonasi yang tepat.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan bacaan.• Siswa meringkas bacaan.• Siswa menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa Padinan.• Siswa menerangkan gambar yang tersedia.

c. KonfirmasiSiswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru membahas hasil pekerjaan siswa.

Page 6: 02 RPP KBJ 4

6 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Pertemuan Kedua

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru mengulang kembali materi pada pertemuan sebelumnya.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membedakan pengucapan huruf d dan dh.

b. Elaborasi• Siswa membedakan pengucapan huruf d dan dh.• Siswa menentukan kata yang menggunakan huruf d dan dh.• Siswa mengucapkan kata dengan tepat.• Siswa mengubah bacaan yang menggunakan kata berbahasa Krama dengan kata berbahasa

Padinan.• Siswa membuat kalimat dengan bahasa Krama dan bahasa Padinan.• Siswa berlatih menanyakan suatu hal kepada adik dan bapak dengan menggunakan bahasa yang

sesuai.

c. KonfirmasiSiswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru membahas hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Wacan ing ngisor iki wacanen kanthi cetha! Gatekna pangucapane tembung-tembung kang kacithakmiring!–

B. Wangsulana pitakonan-pitakonan ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

C. Rungokna anggone kancamu maca wacan ”Gantang Pancen Nakal”, banjur ringkesen! Saben saparagrafcukup diringkes dadi sakukara, kaya tuladha ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan tepat. (Tiap-tiap jawaban yangbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu meringkas isi bacaan berdasarkan tiap-tiap paragraf. (Tiap-tiap jawaban yang tepat diberi nilai 1)Siswa tidak mampu meringkas isi bacaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 7: 02 RPP KBJ 4

7Kulina Basa Jawa IV SD

D. Wacan ”Gantang Pancen Nakal” critakna maneh nganggo basa Padinanmu! Kepriye sipate Gantangyen ana sekolahan? Bandhingna sipate Gantang karo sipate Asri sakancane. Sipate sapa sing luwihbecik? Crita kaya ”Gantang Pancen Nakal” iku apa nate mboktemoni ana ing kelasmu?

Pedoman Penskoran

E. Gatekna gambar ngisor iki! Gambar iku minangka salah siji adhegan ana ing wacan ”Gantang PancenNakal”. Pilihen endi sing Gantang lan endi sing Bima! Apa alesanmu?

Pedoman Penskoran

F. Wacanen tembung-tembung ing ngisor iki kanthi pangucapan kang bener!–

G. Goleka tembung-tembung kang ngemot d lan dh. Sabanjure, gawea ukara nganggo tembung-tembungkuwi mau.

Pedoman Penskoran

H. Gatekna pengucapane tembung-tembung ing ngisor iki!–

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi cerita dengan bahasa Padinandengan bahasa runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan kembali isi cerita dengan bahasa Padinantetapi bahasa yang digunakan tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan kembali isi cerita dengan bahasaPadinan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

21

0

2

1.2.

3.

Siswa mampu menentukan tokoh dalam gambar dengan alasan yang logis.Siswa mampu menentukan tokoh dalam gambar tetapi alasan yangdikemukakan siswa tidak logis.Siswa tidak mampu menentukan tokoh dalam gambar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

20

10

0

20

1.

2.

3.

Siswa mampu menentukan kata yang dilafalkan dengan pengucapan datau dh dan mampu membuatnya menjadi sebuah kalimat dengan tepat.(Tiap-tiap kata yang ditemukan diberi nilai 1 dan tiap kalimat yang tepatdiberi nilai 1)Siswa mampu menentukan kata yang dilafalkan dengan pengucapan datau dh tetapi kalimat yang dibuat siswa tidak tepat. (Tiap-tiap jawabandiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menentukan kata yang dilafalkan dengan pengucapand atau dh dan tidak mampu membuatnya menjadi sebuah kalimat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 8: 02 RPP KBJ 4

8 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

I. Wacan ”Gantang Pancen Nakal” ngemot tembung-tembung kang kalebu tembung Krama. Golekanatembung Padinane lan sabanjure tembung Krama kuwi gawenen ukara!

J. Tekonana adhimu babagan ing ngisor iki! Sabanjure, matura bapakmu kanthi pitakon sing padha. Singkudu mbokeling-eling, yen ngomong karo adhimu, basa sing kogunake Ngoko, nanging yen matur karoBapak basane kudu Krama.

Pedoman Penskoran

K. 1. Gatekna tembung-tembung kang kacithak kandel ing ngisor iki!–

2. Tembung-tembung ing ngisor iki dhapuken dadi ukara!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 10 + 7 + 2 + 2 + 20 + 7 + 7 + 10 + 10 = 75

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (75). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata yang disajikan secara tepat. (Tiap-tiap kalimat jawabandiberi nilai 1)Siswa tidak membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata yang disajikan secara tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu mengubah kata berbahasa Krama dengan kata berbahasaPadinan. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah kata berbahasa Krama dengan bahasaPadinan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat pertanyaan kepada adik dan bapak dengan bahasayang tepat. (Tiap-tiap pertanyaan yang tepat diberi nilai 1)Siswa mampu membuat pertanyaan kepada adik dan bapak tetapi bahasayang digunakan kurang tepat. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu membuat pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat berdasarkan kata yang disajikan. (Tiap-tiap pertanyaan yang tepat diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat pertanyaan

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 9: 02 RPP KBJ 4

9Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon I Budi Pekerti

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis percakapan/dialog dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai denganunggah-ungguh dan menulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Membuat percakapan/dialog sederhana.Indikator : • Mampu melengkapi teks percakapan yang rumpang dengan kalimat-kalimat yang tepat.

• Mampu mengubah teks percakapan menjadi berbahasa Krama.• Mampu mengubah teks percakapan menjadi prosa.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membuat percakapan/dialog sederhana.

B. Materi PembelajaranTeks percakapan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang cara-cara memerankan percakapan.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru memberikan meminta siswa untuk melengkapi percakapan yang telah disediakan.

b. Elaborasi• Siswa melengkapi teks percakapan yang belum lengkap.• Siswa mengubah teks percakapan menjadi narasi.• Siswa mengubah teks percakapan yang tersedia menjadi berbahasa Krama.• Siswa mengubah teks percakapan yang telah diubah bahasa Krama menjadi narasi.

c. KonfirmasiSiswa menyerahkan hasil pekerjaannya kepada guru.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru membahas hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 10: 02 RPP KBJ 4

10 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. 1. Wacanen gancaran ing ngisor iki. Sawise iku, ganepana pacelathon antarane guru karo para siswane!

Pedoman Penskoran

2. Pacelathon ing ndhuwur critakna maneh dadi crita gancaran!

Pedoman Penskoran

B. Pacelathon ing ngisor iki kramakna!

Pedoman Penskoran

C. Pacelathone Asri lan Esti owahana dadi gancaran! Tuladha ing ngisor iki bacutna!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 7 + 5 + 2 + 2 = 16

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (16). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu melengkapi percakapan dengan kalimat yang tepat. (Tiap-tiap jawaban siswa diberi nilai 1)Siswa tidak mampu melengkapi percakapan dengan kalimat yang tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

2

0

5

1.

2.

3.

Siswa mampu mengubah kalimat percakapan menjadi karangan narasisecara runtut dan jelas.Siswa mampu mengubah kalimat percakapan menjadi karangan narasitetapi bahasa yang digunakan siswa tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu mengubah kalimat percakapan menjadi karangannarasi.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

20

2

1.2.

Siswa mampu mengubah kalimat percakapan dengan bahasa Krama.Siswa tidak mampu mengubah kalimat percakapan dengan bahasa Krama.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu mengubah percakapan menjadi karangan narasi denganbahasa yang runtut.Siswa mampu mengubah percakapan menjadi karangan tetapi bahasa yangdigunakan tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu mengubah percakapan menjadi karangan narasi.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 11: 02 RPP KBJ 4

11Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon II Kepahlawanan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan melalui pembacaan teks dangeguritan.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan geguritan.

Indikator : • Mampu menyimak pembacaan puisi (geguritan) dengan benar.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi puisi (geguritan)

yang didengarkan.• Mampu menceritakan kembali isi puisi (geguritan) dengan bahasa siswa sendiri.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan pembacaan geguritan.

B. Materi PembelajaranTeks geguritan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang tokoh-tokoh dalam Pandawa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta salah satu siswa untuk membaca geguritan yang berjudul ”Dewi Sinta”.

b. Elaborasi• Siswa menyimak geguritan yang dibacakan siswa berjudul ”Dewi Sinta”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi geguritan yang disimak.• Siswa menceritakan isi geguritan berjudul ”Dewi Sinta”.• Siswa menyimak geguritan ”Guruku”.• Siswa menceritakan kembali isi geguritan ”Guruku” menggunakan bahasa sendiri.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Rungokna anggone kancamu maca geguritan ing ngisor iki!–

Page 12: 02 RPP KBJ 4

12 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

B. Wangsulana pitakon-pitakon sing gegayutan karo geguritan kasebut!

Pedoman Penskoran

C. Sawise kowe padha nyemak geguritan mau, kowe mesthi mangerteni apa sing dicritakake. Coba, saikicritakna isine geguritan kasebut! Carane kanthi ngowahi isi geguritan mau dadi gancaran.

Pedoman Penskoran

D. Tindakna kegiyatan-kegiyatan ing ngisor iki!1. Semaken sepisan maneh pamacane geguritan ing ngisor iki!

–2. Critakna isine geguritan ”Guruku” nganggo basa Padinanmu! Tulisen ing salembar kertas, banjur

caosna marang gurumu!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 8 + 2 + 2 = 12

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (12). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

8

0

8

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan berdasarkan geguritan yang disajikan.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan berdasarkan geguritan yangdisajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

Siswa mampu menceritakan isi geguritan dalam bentuk karangan narasidengan bahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan isi geguritan dalam bentuk karangan narasitetapi bahasa yang digunakan tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan isi geguritan dalam bentuk karangannarasi.

Skor maksimum

1.

2.

3.

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan isi geguritan menggunakan bahasa Padinandengan bahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan isi geguritan menggunakan bahasa Padinantetapi bahasa yang digunakan tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan isi geguritan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 13: 02 RPP KBJ 4

13Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon II Kepahlawanan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang berbagai keperluandalam situasi tertentu dengan tata cara yang santun.

Kompetensi Dasar : Mengungkapkan keinginan dengan menggunakan ragam bahasa yang tepat.

Indikator : • Mampu mengetahui maksud dari bacaan yang dibaca.• Mampu membuat kalimat yang menyatakan keinginan berdasarkan pernyataan-

pernyataan yang tersedia.• Mampu mengubah kalimat-kalimat yang menyatakan keinginan menjadi berbahasa

Krama.• Mampu menyampaikan kalimat-kalimat yang menyatakan keinginan di depan kelas.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mengungkapkan keinginan dengan menggunakan ragam bahasa yang tepat.

B. Materi PembelajaranKalimat menyatakan keinginan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang keinginan siswa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menjelaskan materi tentang kalimat yang menyatakan keinginan.

b. Elaborasi• Siswa menyimak penjelasan mengenai materi kalimat yang menyatakan keinginan.• Siswa membuat kalimat yang menyatakan keinginan berdasarkan ilustrasi yang tersedia.• Siswa mengubah kalimat-kalimat yang menyatakan keinginan menjadi berbahasa Krama.• Siswa mengerjakan latihan kawruh basa tentang tembung-tembung Krama.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

Page 14: 02 RPP KBJ 4

14 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. 1. Ndhapuka ukara kang ngemot pepenginan kaya tuladha ing ngarep! Tindakna kanthi lesan!

Pedoman Penskoran

2. Ukara-ukara pepenginan sing wis kokgawe kasebut owahana nganggo basa Krama! Tindaknakanthi lesan ing ngarep kelas.

Pedoman Penskoran

B. 1. Ing wacan ”Arjuna Tandhing Adipati Karna” ngemot tembung-tembung kang kalebu tembung Kramalan Krama Inggil. Golekana tembung Padinane, sabanjure tembung Krama utawa Krama Inggilmau dhapuken dadi ukara!

Pedoman Penskoran

5

2,5

0

5

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan ilustrasi cerita yangdisajikan dengan tepat. (Tiap-tiap jawaban siswa diberi nilai 1)Siswa mampu mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan ilustrasicerita yang disajikan tetapi kalimat siswa kurang tepat. (Tiap-tiap jawabansiswa diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan ilustrasi cerita.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu mengubah kalimat keinginan yang telah dibuat menjadikalimat berbahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah kalimat keinginan yang telah dibuat menjadikalimat berbahasa Krama.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mengubah kata berbahasa Krama dan Krama Inggil menjadikata berbahasa Padinan (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah kata berbahasa Krama dan Krama Inggilmenjadi kata berbahasa Padinan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata-kata berbahasa Krama yang ditemukan. (Tiap-tiapjawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata-kata berbahasa Krama yang ditemukan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 15: 02 RPP KBJ 4

15Kulina Basa Jawa IV SD

2. Tembung-tembung ing ngisor iki dhapuken dadi ukara Krama Alus!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 5 + 5 + 10 + 10 + 10 = 40

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (40). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata-kata yang disajikan. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat kalimat dengan menggunakan bahasa Kramaberdasarkan kata-kata yang telah disajikan.

Skor maksimum

Page 16: 02 RPP KBJ 4

16 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon II Kepahlawanan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca nyaring, membaca pemahaman teks nonsastra, dan membaca hurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca nyaring dengan lafal dan intonasi yang tepat (20–25 kalimat).Indikator : • Mampu membaca cerita wayang dengan lafal dan intonasi yang tepat.

• Menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan bacaan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca nyaring dengan lafal dan intonasi yang tepat.

B. Materi PembelajaranTeks bacaan ”Arjuna Tandhing Adipati Karna”.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru memberi contoh kepada siswa cara membaca dengan intonasi dan lafal yang sesuai.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menunjuk siswa untuk membaca bacaan ”Arjuna Tandhing Adipati Karna” dengan suara nyaring.

b. Elaborasi• Siswa membaca nyaring bacaan ”Arjuna Tandhing Adipati Karna”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan.• Siswa menceritakan dan meringkas bacaan ”Arjuna Tandhing Adipati Karna”.• Siswa mengerjakan latihan-latihan Kawruh Basa tentang tembung tanduk.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 17: 02 RPP KBJ 4

17Kulina Basa Jawa IV SD

A. Wacanen crita wayang ing ngisor iki kanthi lafal lan intonasi sing trep!

Pedoman Penskoran

B. Wangsulana pitakonan-pitakonan ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

C. Kanthi adhedasar wacan lan wangsulan pitakonan, coba critakna ”Arjuna Tandhing Adipati Karna” nganggobasamu dhewe! Sawise iku, ringkesen crita mau kanthi cekak aos!

Pedoman Penskoran

D. 1. Gatekna tembung-tembung kang kacithak kandel ing ngisor iki!–

2. Tembung-tembung tanduk ing ngisor iki dhapuken dadi ukara!

Pedoman Penskoran

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat dengan menggunakan tembung tandukyang telah disediakan. (Tiap-tiap kalimat benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat kalimat dengan menggunakan tembungtanduk.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu membaca cerita wayang dengan lafal dan intonasi yangsesuai.Siswa mampu membaca cerita wayang tetapi lafal dan intonasi yangdiucapkan tidak sesuai.Siswa tidak mampu membaca cerita wayang.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan yang disajikan dengan benar. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan yang disajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat ringkasan isi bacaan dengan bahasa yang runtutdan jelas.Siswa mampu membuat ringkasan tetapi bahasa yang digunakan siswakurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu membuat ringkasan cerita.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 18: 02 RPP KBJ 4

18 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

3. Tembung-tembung sing kacithak kandel ing ngisor iki tegesna!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 2 + 10 + 2 + 10 + 10 = 34

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (34). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mengartikan kata-kata yang tercetak tebal dengan tepat.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengartikan kata-kata yang tercetak tebal dengantepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 19: 02 RPP KBJ 4

19Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon II Kepahlawanan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis percakapan/dialog dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai denganunggah-ungguh dan menulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (wulu, suku).Indikator : • Mampu menulis huruf yang termasuk sandhangan swara (wulu, suku, pepet, taling,

taling tarung).• Mampu menulis kata menggunakan huruf Jawa sandhangan swara (wulu, suku, pepet,

taling, taling tarung).• Mampu menulis kalimat menggunakan huruf Jawa sandhangan swara (wulu, suku, pepet,

taling, taling tarung).

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menulis kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (wulu, suku).

B. Materi PembelajaranHuruf Jawa sandhangan swara (wulu, suku).

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang huruf Jawa yang telah dipelajari di kelas III.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menjelaskan pada siswa penggunaan sandhangan swara (wulu, suku).

b. Elaborasi• Siswa menyimak penjelasan mengenai materi penulisan sandhangan swara (wulu, suku).• Siswa menulis kata menggunakan huruf Jawa.• Siswa menulis kalimat menggunakan huruf Jawa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 20: 02 RPP KBJ 4

20 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Semaken anggone kancamu maca wacan iki! Gatekna tembung-tembung kang kacithak miring!–

B. Tulisen mawa aksara Jawa!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 10

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (10). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu mengubah kalimat berhuruf abjad menjadi kalimat denganmenggunakan aksara Jawa. (Tiap-tiap jawaban benar mendapatkan nilai 1)Siswa mampu mengubah kalimat berhuruf abjad menjadi kalimat denganmenggunakan aksara Jawa tetapi kurang lengkap. (Tiap-tiap kalimatmendapatkan nilai 0,5)Siswa tidak mampu mengubah kalimat berhuruf abjad menjadi kalimatdengan menggunakan aksara Jawa.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 21: 02 RPP KBJ 4

21Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon III Kabudayan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan melalui pembacaan teks dangeguritan.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan geguritan.Indikator : • Mampu menyimak pembacaan puisi (geguritan).

• Mampu menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi puisi (geguritan) yangdidengarkan.

• Mampu menceritakan isi puisi (geguritan) menggunakan bahasa Krama.• Mampu mengubah puisi (geguritan) menjadi prosa.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan pembacaan geguritan.

B. Materi PembelajaranTeks geguritan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang geguritan.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru membacakan geguritan ”Kembar Putri kang Merak Ati”.

b. Elaborasi• Siswa menyimak pembacaan geguritan ”Kembar Putri kang Merak Ati”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi geguritan.• Siswa menceritakan isi geguritan ”Kembar Putri kang Merak Ati” menggunakan bahasa Krama.• Salah satu siswa membacakan geguritan ”Dadia Bocah kang Lantip”.• Siswa yang lain mendengarkan pembacaan isi geguritan ”Dadia Bocah kang Lantip”.• Siswa menjelaskan isi geguritan ”Dadia Bocah kang Lantip”.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 22: 02 RPP KBJ 4

22 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Ayo, padha nyemak anggone Asri maca geguritan!–

B. Wangsulana pitakon sing gegayutan karo geguritan iki!

Pedoman Penskoran

C. Coba critakna maneh nganggo basamu dhewe isine geguritan ”Kembar Putri kang Merak Ati”. Critaknanganggo basa Krama!

Pedoman Penskoran

D. Nerangake Isine Geguritan1. Gatekna anggone kancamu maca geguritan ing ngisor iki!2. Gancarna geguritan ”Dadia Bocah kang Lantip” nganggo basa Padinanmu! Pitakon-pitakon ing

ngisor iki bisa kanggo ancer-ancer gancaranmu.

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 5 + 2 + 2 = 9

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (9). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat berdasarkan isi geguritan.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan yang disediakan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi geguritan dengan bahasa yangruntut dan jelas.Siswa mampu menceritakan kembali isi geguritan tetapi bahasa yangdigunakan siswa kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan kembali isi geguritan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu mengubah geguritan menjadi karangan narasi denganmenggunakan bahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu mengubah geguritan menjadi karangan narasi tetapi bahasayang digunakan siswa kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu mengubah geguritan menjadi karangan narasi.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 23: 02 RPP KBJ 4

23Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon III Kabudayan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang berbagai keperluandalam situasi tertentu dengan tata cara yang santun.

Kompetensi Dasar : Menceritakan berbagai keperluan berdasarkan gambar.Indikator : • Mampu mengurutkan gambar seri acak menjadi urutan cerita yang runtut.

• Mampu menceritakan gambar seri yang tersedia, lalu membacakannya di depan kelas.• Mampu menyebutkan nama-nama rumah adat Jawa berdasarkan gambar.• Mampu menceritakan benda-benda yang diperlukan ketika seseorang menarikan sebuah

tarian berdasarkan gambar.• Mampu melengkapi kalimat dengan kata-kata yang tersedia sesuai dengan gambar.• Mampu menyebutkan nama-nama gamelan berdasarkan gambar.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menceritakan berbagai keperluan berdasarkan gambar.

B. Materi PembelajaranGambar berbagai keperluan siswa.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang berbagai keperluan siswa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk menceritakan gambar yang disajikan.

b. Elaborasi• Siswa mengurutkan gambar seri acak menjadi• Siswa menceritakan gambar seri yang tersedia, lalu membacakannya di depan kelas.• Siswa menyebutkan nama bangunan-bangunan Jawa berdasarkan gambar.• Siswa menyebutkan peralatan yang digunakan untuk menarikan tarian dalam gambar.• Siswa melengkapi kalimat dengan kata-kata yang tersedia sesuai dengan gambar.• Siswa menyebutkan nama gamelan Jawa dengan tepat.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

Page 24: 02 RPP KBJ 4

24 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Gambar ing ngisor iki setitekna, banjur tulisen nganggo basa Padinanmu! Sawise rampung banjurwacanen ana ngarep kelas!

Pedoman Penskoran

B. Wewangunan omah ing ngisor iki gatekna, banjur golekana candhakane ing sangisore. Tulisen jawabaneing bukumu!

Pedoman Penskoran

C. Ayo, padha nyritakake apa wae kaperluan njoged iku adhedhasar gambar ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

D. Gambar ing ngisor iki gatekna, banjur golekana candhakane ing ngisor!

Pedoman Penskoran

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan berdasarkan gambar dengan tepat.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan berdasarkan gambar dengantepat. (Tiap-tiap jawaban salah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu menyebutkan nama alat yang digunakan untuk menari dengantepat. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menyebutkan nama alat yang digunakan untuk menaridengan tepat. (Tiap-tiap jawaban salah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menyebutkan nama bangunan rumah adat Jawa dengantepat. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menyebutkan nama bangunan rumah adat Jawa dengantepat. (Tiap-tiap jawaban salah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

21

0

2

1.2.

3.

Siswa mampu menceritakan gambar dengan bahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan gambar tetapi bahasa yang digunakan kurangruntut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan gambar yang disajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 25: 02 RPP KBJ 4

25Kulina Basa Jawa IV SD

E. Gambar ing ngisor iki gambar gamelan Jawa. Coba, sebutna jenenge kanthi nggoleki ing ngisor!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 2 + 5 + 7 + 5 + 5 = 24

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (24). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menyebutkan nama gamelan dengan tepat. (Tiap-tiap jawabanbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menyebutkan nama gamelan dengan tepat. (Tiap-tiapjawaban salah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 26: 02 RPP KBJ 4

26 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon III Kabudayan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca nyaring, membaca pemahaman teks nonsastra, dan membaca hurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca pemahaman teks nonsastra.

Indikator : • Mampu membaca bacaan nonsastra dengan lafal dan intonasi yang tepat.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan yang

dibaca.• Mampu meringkas bacaan dengan runtut dan benar.• Mampu menyebutkan bagian dari bacaan yang menarik hati siswa.• Mampu menceritakan isi bacaan menggunakan bahasa Padinan, Ngoko, atau Krama.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca pemahaman teks nonsastra.

B. Materi PembelajaranTeks bacaan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru memberikan penjelasan mengenai materi yang akan dipelajari.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membaca bacaan berjudul ”Candhi Borobudur”.

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan berjudul ”Candhi Borobudur”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan menggunakan bahasa Krama.• Siswa meringkas bacaan ”Candhi Borobudur”.• Siswa menulis bagian cerita dalam bacaan yang menarik hati.• Siswa menulis cerita berdasarkan bagian bacaan yang disukai dengan alasan yang sesuai.• Siswa menceritakan isi bacaan ”Candhi Borobudur” menggunakan bahasa Ngoko dan Krama.• Siswa mengartikan kata-kata yang terdapat dalam kalimat.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 27: 02 RPP KBJ 4

27Kulina Basa Jawa IV SD

A. Wacanen kanthi premati!

B. Wangsulana pitakonan-pitakonan ing ngisor iki nganggo basa Krama!

Pedoman Penskoran

C. Wacan ing ngarep wacanen ambal-ambalane, banjur ringkesen udakara dadi nem ukara!

Pedoman Penskoran

D. Patang perkara babagan candhi sing dicritakake wacan ing ngarep, miturutmu endi sing palingmboksenengi? Tulisen alesanmu ngapa seneng ana ing perkara iku! Alesanmu bisa kojlentrehakedhewe miturut pengalamanmu.

Pedoman Penskoran

E. Wacanen maneh wacan ”Candhi Borobudhur” kanthi permati. Sawise iku, critakna isine wacan kanthicekak aos nganggo basa Padinanmu dhewe! Bisa kogunake basa Ngoko utawa Krama.

Pedoman Penskoran

8

4

0

8

1.

2.

3.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat dengan menggunakanbahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat tetapi jawaban siswatidak menggunakan bahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan yang disediakan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

6

0

6

1.

2.

Siswa mampu membuat ringkasan cerita menjadi 6 kalimat. (Tiap-tiapkalimat yang sesuai dengan isi bacaan diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat ringkasan cerita yang telah dibaca. (Tiap-tiap kalimat yang tidak sesuai dengan isi bacaan diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu memilih satu cerita yang paling disukai dengan alasan yanglogis.Siswa mampu memilih satu cerita yang paling disukai tetapi alasan yangdikemukakan tidak logis.Siswa tidak mampu memilih satu cerita yang paling disukai.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan isi bacaan ”Candhi Borobudur” menggunakanbahasa Ngoko dan Krama.Siswa mampu menceritakan isi bacaan ”Candhi Borobudur” tetapi hanyamampu menggunakan salah satu bahasa saja. (Bahasa Ngoko atau Krama)Siswa tidak mampu menceritakan isi bacaan ”Candhi Borobudur”menggunakan bahasa Ngoko dan Krama.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 28: 02 RPP KBJ 4

28 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

F. Tegesana tembung-tembung ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 8 + 6 + 2 + 2 + 10 = 28

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (28). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mengartikan kata-kata yang terdapat dalam kalimat. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengartikan kata-kata yang terdapat dalam kalimat.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 29: 02 RPP KBJ 4

29Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon III Kabudayan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis percakapan/dialog dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai denganunggah-ungguh dan menulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (pepet, taling, talingtarung).

Indikator : • Mampu menulis huruf Jawa sandhangan swara pepet dengan benar dan rapi.• Mampu menulis huruf Jawa sandhangan swara taling dengan benar dan rapi.• Mampu menulis huruf Jawa huruf Jawa sandhangan swara taling tarung dengan benar

dan rapi.• Mampu menulis kata yang terdapat di dalam bacaan menggunakan huruf Jawa

sandhangan swara (wulu, suku, pepet, taling, taling tarung).

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menulis kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (pepet, taling, taling tarung).

B. Materi PembelajaranHuruf Jawa sandhangan swara (wulu, suku).

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang huruf Jawa nglegena yang telah dipelajari sebelumnya.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru memberikan penjelasan mengenai materi sandhangan swara (pepet, taling, taling tarung).

b. Elaborasi• Siswa menyimak penjelasan mengenai materi sandhangan swara (pepet, taling, taling tarung).• Siswa menulis kata menggunakan huruf Jawa sandhangan swara (pepet, taling, taling tarung).

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 30: 02 RPP KBJ 4

30 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Tembung-tembung kang kacithak miring ing wacan iki tulisen ing bukumu!–

B. Tulisen mawa aksara Jawa tulisan-tulisan kang kacithak kandel iku mau!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 35

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (35). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

35

0

35

1.

2.

Siswa mampu menulis kata-kata yang tercetak tebal ke dalam huruf Jawa.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menulis kata-kata yang tercetak tebal ke dalam hurufJawa. (Tiap-tiap jawaban salah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 31: 02 RPP KBJ 4

31Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon IV Kerajinan Tangan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan melalui pembacaan teks dangeguritan.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan pembacaan teks nonsastra.Indikator : • Mampu menyimak bacaan dengan benar.

• Mampu membuat pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan yang didengarkan.• Mampu menjawab pertanyaan yang disusun oleh siswa lain dengan tepat.• Menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa Padinan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan pembacaan teks nonsastra.

B. Materi PembelajaranTeks bacaan nonsastra.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang kerajinan tangan yang pernah dibaca siswa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta salah satu siswa untuk membacakan bacaan ”Kerajinan saka Pring”.

b. Elaborasi• Siswa menyimak pembacaan bacaan ”Kerajinan saka Pring” yang dibacakan salah satu siswa.• Siswa mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan bacaan ”Kerajinan saka Pring” dan meminta

siswa lain untuk menjawabnya.• Siswa menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa Padinan.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 32: 02 RPP KBJ 4

32 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Semaken anggone kancamu maca!

B. Tindakna kegiyatan-kegiyatan iki!a. Ndhapuka pitakonan-pitakonan saka wacan ”Kerajinan Tangan saka Pring” akehe lima wae!

Pedoman Penskoran

b. Ijolna pitakonmu mau karo pitakone kanca sabangkumu. Sabanjure, wangsulana.

Pedoman Penskoran

c. Yen wis rampung anggonmu mangsuli pitakonan, cocokna bebarengan!–

C. Critakna wacan ing ngarep nganggo basa Padinanmu!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 5 + 5 + 2 = 12

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (12). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu membuat pertanyaan berdasarkan bacaan. (Tiap-tiapjawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan milik teman. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi dongeng di depan kelas denganbahasa Padinan yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan kembali isi dongeng di depan kelas denganbahasa Padinan tetapi bahasa yang digunakan tidak runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan kembali isi cerita dengan bahasa Padinan.

Skor maksimum

2

1

0

2

SkorNo. Deskriptor

Page 33: 02 RPP KBJ 4

33Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon IV Prastawa

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang peristiwa tertentu dancerita tokoh wayang dengan bahasa yang santun

Kompetensi Dasar : Mengungkapkan keinginan dengan menggunakan ragam bahasa yang tepat.Indikator : • Mampu membuat kalimat yang menyatakan keinginan berdasarkan gambar-gambar

yang tersedia menggunakan bahasa Ngoko secara lisan.• Mampu membuat kalimat yang menyatakan keinginan berdasarkan gambar-gambar

yang tersedia menggunakan bahasa Krama secara lisan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mengungkapkan keinginan dengan menggunakan ragam bahasa yang tepat.

B. Materi PembelajaranKalimat yang menyatakan keinginan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan materi yang akan dibahas pada pertemuan ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk mengamati gambar kemudian membuat kalimat menyatakan keinginanberdasarkan gambar.

b. Elaborasi• Siswa membuat kalimat yang menyatakan keinginan berdasarkan gambar yang tersedia secara

lisan.• Siswa mengerjakan latihan kawruh basa tentang kata-kata dasanama, kosok balen, dan tembung

entar.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 34: 02 RPP KBJ 4

34 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. 1. Coba saiki ndhapuka ukara kang nelakake pepenginan adhedasar gambar-gambar iki!

Pedoman Penskoran

2. Ukara-ukara sing wis kokgawe iku nuli kramakna! Sabanjure, kandhakna ing ngarep kelas kanthigiliran!

Pedoman Penskoran

B. 1. Tembung-tembung ing ukara ngisor iki golekana dasanamane sing dumunung ing sisihe!

Pedoman Penskoran

2. Tembung-tembung ing ngisor golekana kosok balene!

Pedoman Penskoran

20

0

20

1.

2.

Siswa mampu mencari antonim kata yang tersedia. (Tiap-tiap jawabanbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mencari antonim kata yang tersedia.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mencari sinonim kata yang tersedia. (Tiap-tiap jawabanbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mencari sinonim kata yang tersedia.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu mengubah kalimat keinginan yang telah dibuat ke bahasaKrama. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah kalimat keinginan yang telah dibuat kebahasa Krama.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan gambar. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan gambar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 35: 02 RPP KBJ 4

35Kulina Basa Jawa IV SD

3. Tembung-tembung entar ing ukara ngisor iki golekana tegese ing tembung-tembung sisihe!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 5 + 5 + 10 + 20 + 10 = 50

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (50). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mengartikan tembung entar dengan tepat. (Tiap-tiap jawabanbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengartikan tembung entar dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 36: 02 RPP KBJ 4

36 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon IV Kerajinan Tangan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca nyaring, membaca pemahaman teks nonsastra, dan membaca hurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (wulu, suku, pepet,taling, taling tarung).

Indikator : • Mampu membaca kalimat-kalimat dalam bacaan berhuruf Jawa.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan berhuruf

Jawa yang dibaca.• Mampu menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa Krama.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara (wulu, suku, pepet, taling,taling tarung)

B. Materi PembelajaranTeks bacaan berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan swara.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa mengulang kembali tentang cara membaca huruf Jawa dengan sandhangan swara.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru memberi contoh kepada siswa cara membaca huruf Jawa dengan sandhangan swara.

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan berhuruf Jawa.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan berhuruf Jawa.• Siswa menceritakan kembali isi bacaan yang menggunakan bahasa Krama.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

Page 37: 02 RPP KBJ 4

37Kulina Basa Jawa IV SD

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Wacanen kanthi seru!

Pedoman Penskoran

B. Wangsulana pitakon-pitakon ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

C. Critakna maneh isine wacan kasebut migunakake basa Krama!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 10 + 5 + 10 = 25

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (25). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan benar. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu membuat kalimat keinginan berdasarkan gambar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu membaca bacaan yang menggunakan huruf Jawa dengantepat.Siswa mampu membaca bacaan yang menggunakan huruf Jawa tetapiada beberapa kata yang salah.Siswa tidak mampu membaca bacaan yang menggunakan huruf Jawa.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

1050

10

1.2.3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi bacaan dengan runtut.Siswa mampu menceritakan isi bacaan tetapi tidak runtut.Siswa tidak mampu menceritakan isi bacaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 38: 02 RPP KBJ 4

38 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon IV Kerajinan Tangan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis percakapan/dialog dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai denganunggah-ungguh dan menulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Membuat percakapan sederhana/dialog sedherhana.Indikator : • Mampu melengkapi teks percakapan sederhana dengan kalimat yang tepat.

• Mampu mengubah teks percakapan yang telah dilengkapi menjadi berbahasa Krama.• Mampu mengubah teks percakapan menjadi sebuah cerita singkat dengan benar.• Mampu membuat teks percakapan berdasarkan gambar menggunakan bahasa Ngoko

ataupun Krama.• Mampu mempraktikkan teks percakapan di depan kelas.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membuat percakapan sederhana/dialog sederhana.

B. Materi PembelajaranTeks percakapan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang percakapan dalam telepon.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta beberapa siswa untuk memerankan percakapan dalam telepon yang tersedia.

b. Elaborasi• Siswa melengkapi teks percakapan dengan kata yang tepat.• Siswa mengubah teks percakapan menjadi berbahasa Krama.• Siswa mengubah teks percakapan menjadi sebuah cerita singkat dengan benar.• Siswa membuat teks percakapan berdasarkan gambar-gambar yang tersedia.• Siswa mempraktikkan teks percakapan di depan kelas.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

Page 39: 02 RPP KBJ 4

39Kulina Basa Jawa IV SD

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Pacelathon Adhedasar Gambar1. Ganepana pacelathon iki adhedhasar gambar!

Pedoman Penskoran

2. Pacelathon sing wis koklengkapi mau coba kramakna!Pedoman Penskoran

3. Sabanjure pacelathon-pacelathon mau gancarna nganggo basa Padinan!Pedoman Penskoran

B. Tindakna kegiyatan iki karo kanca sabangkumu!1. Gawea teks pacelathon adhedhasar gambar-gambar ing ngisor iki karo kanca sabangkumu!

Pedoman Penskoran

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu melengkapi percakapan berdasarkan gambar dengan tepat.(Tiap-tiap jawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu melengkapi percakapan berdasarkan gambar dengantepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu mengubah percakapan menjadi bahasa Krama. (Tiap-tiapjawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah percakapan menjadi bahasa Krama.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu mengubah teks percakapan menjadi karangan narasi denganbahasa yang runtut. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa mampu mengubah teks percakapan menjadi karangan narasi tetapibahasa yang digunakan kurang runtut. (Tiap-tiap jawaban benar diberinilai 0,5)Siswa tidak mampu mengubah teks percakapan menjadi karangan narasidengan bahasa yang runtut.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat teks percakapan berdasarkan gambar secararuntut dan jelas.Siswa mampu membuat teks percakapan berdasarkan gambar tetapipercakapan yang dibuat siswa kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu membuat teks percakapan berdasarkan gambar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 40: 02 RPP KBJ 4

40 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

2. Pacelathon mau bisa migunakake basa Ngoko utawa Krama.–

3. Paragakna pacelathonmu mau ing ngarep kelas.Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 10 + 10 + 10 + 10 + 10 = 50

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (50). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu memeragakan teks percakapan yang telah dibuat di depankelas dengan ekspresi dan pelafalan yang tepat.Siswa mampu memeragakan teks percakapan yang telah dibuat di depankelas tetapi ekspresi dan pelafalan yang diucapkan siswa kurang tepat.Siswa tidak mampu memeragakan teks percakapan yang telah dibuat didepan kelas.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 41: 02 RPP KBJ 4

41Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon V Prastawa

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan tentang cerita tradisi setempatdan tembang Macapat.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan tembang Gambuh.Indikator : • Mampu mengerti isi tembang Gambuh melalui kegiatan menyimak pembacaan tembang.

• Mampu menyimpulkan isi tembang Gambuh.• Mampu menceritakan kembali isi tembang Gambuh menggunakan bahasa siswa.• Menjelaskan ajaran yang terkandung di dalam tembang Gambuh.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan tembang Gambuh.

B. Materi PembelajaranTembang Gambuh.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang tembang Gambuh.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menembangkan tembang Gambuh.

b. Elaborasi• Siswa menyimak guru yang menyanyikan tembang Gambuh.• Siswa menyimpulkan isi tembang Gambuh.• Siswa menceritakan isi tembang Gambuh.• Siswa menjelaskan ajaran yang terdapat dalam tembang Gambuh

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Ayo padha mirengake anggone Bu Guru utawa kancamu nembang Gambuh!–

Page 42: 02 RPP KBJ 4

42 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

B. Kanggo nyimpulake isining tembang Gambuh ing ngarep, wangsulana pitakonan-pitakonan iki!Pedoman Penskoran

C. Kowe wis mangsuli pitakonan sing gegayutan karo tembang Gambuh. Coba critakna nganggo basamudhewe isining tembang kasebut!

Pedoman Penskoran

D. Kanggo nggampangake olehmu njelasake ajaran utawa pesen saka njero tembang Gambuh iku,wangsulan pitakon-pitakon iki!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 5 + 5 + 10 = 20

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (20). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

1.2.

Siswa mampu menceritakan isi tembang Gambuh dengan tepat.Siswa tidak mampu menceritakan isi tembang Gambuh dengan tepat.

Skor maksimum

50

5

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan secara tepat. (Tiap-tiap jawabansalah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 5)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan secara tepat. (Tiap-tiap jawabansalah diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 43: 02 RPP KBJ 4

43Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon V Prastawa

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang peristiwa tertentu dancerita tokoh wayang dengan bahasa yang santun.

Kompetensi Dasar : Menanggapi suatu peristiwa dengan menggunakan ragam bahasa tertentu.Indikator : • Mampu menanggapi pengalaman tokoh yang terdapat di dalam sebuah bacaan.

• Mampu menanggapi peristiwa-peristiwa yang digambarkan dengan baik dan benar.• Mampu menanggapi permasalahan dengan lisan di depan kelas.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menanggapi suatu peristiwa dengan menggunakan ragam bahasa tertentu.

B. Materi PembelajaranKalimat tanggapan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan kali ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membaca bacaan singkat tentang suatu peristiwa.

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan singkat tentang suatu peristiwa.• Siswa menanggapi peristiwa dalam bacaan.• Siswa menanggapi peristiwa yang telah diilustrasikan dengan kalimat yang tepat di depan kelas.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Wacanen pengalamane Bima ing ngisor iki!–

Page 44: 02 RPP KBJ 4

44 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

B. Kepriye tanggapanmu marang prastawa-prastawa iki!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 8

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (8)

. . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

8

4

0

8

1.

2.

3.

Siswa mampu menanggapi peristiwa-peristiwa yang disajikan denganalasan yang logis. (Tiap-tiap tanggapan yang logis diberi nilai 2)Siswa mampu menanggapi peristiwa-peristiwa yang disajikan tetapi alasanyang dikemukakan tidak logis. (Tiap-tiap tanggapan yang sesuai ceritatetapi tidak logis diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menanggapi peristiwa-peristiwa yang disajikan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 45: 02 RPP KBJ 4

45Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon V Prastawa

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca dan memahami teks sastra dan mambaca kalimat sederhana berhurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca teks sastra (misalnya percakapan sandiwara dan sebagainya).Indikator : • Mampu membaca cerita dengan lafal dan intonasi yang tepat.

• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi cerita yang dibaca.• Mampu menceritakan kembali isi cerita menggunakan bahasa Padinan.• Mampu menyebutkan watak tokoh dalam cerita.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca teks sastra.

B. Materi PembelajaranBacaan sastra.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang dongeng atau cerita anak yang pernah didengar siswa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membaca nyaring cerita ”Dewi Sinta”.

b. Elaborasi• Siswa membaca nyaring cerita ”Dewi Sinta”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi cerita.• Siswa menceritakan kembali isi cerita ”Dewi Sinta” menggunakan bahasa Padinan.• Siswa menyebutkan watak setiap tokoh cerita ”Dewi Sinta”.• Siswa mengerjakan latihan Kawruh Basa tentang nama-nama anak, sanepa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Maca Crita

1. Wacanen kanthi banter lan intonasi kang trep!–

Page 46: 02 RPP KBJ 4

46 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

2. Wangsulana pitakon-pitakon ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

B. 1. Crita ing ndhuwur tulisen maneh ing bukumu!

Pedoman Penskoran

2. Sawise rampung ringkesen dadi patang ukara. Saben saparagraf ringkesen dadi saukara.

Pedoman Penskoran

3. Critakna wacan ing ndhuwur nganggo basa Padinanmu!

Pedoman Penskoran

C. Tindakna kegiyatan-kegiyatan iki!

1. Wacanen maneh wacan crita ”Dewi Sinta”.–

8

0

8

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan benar. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi cerita yang telah dibaca denganbahasa runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan kembali isi cerita yang telah dibaca tetapibahasa yang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan kembali isi cerita yang telah dibaca.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

20

2

1.2.

Siswa mampu membuat kalimat ringkasan yang sesuai dengan bacaan.Siswa tidak mampu membuat kalimat ringkasan yang sesuai denganbacaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan isi cerita dengan bahasa Padinan sertamenggunakan bahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan isi cerita dengan bahasa Padinan tetapi bahasayang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan isi cerita yang telah dibaca.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 47: 02 RPP KBJ 4

47Kulina Basa Jawa IV SD

2. Simpulna kepriye watak saben paraga crita ”Dewi Sinta” kasebut!

Pedoman Penskoran

D. Tembung-tembung kacithak kandel ing ukara-ukara iki golekana gathukane ing ngisore!

Pedoman Penskoran

E. Sanepa ing ngisor iki golekana tegese ing sisih ngisore!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 8 + 10 + 2 + 10 + 4 + 10 + 10 = 54

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (54)

. . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

1.

2.

Siswa mampu mencari arti tembung sanepa dengan kata-kata di bawahnya.(Tiap-tiap jawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mencari arti tembung sanepa dengan kata-kata dibawahnya.

Skor maksimum

10

0

10

SkorNo. Deskriptor

1.

2.

Siswa mampu menjodohkan kata yang tercetak tebal dengan kata-kata dibawahnya. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjodohkan kata yang tercetak tebal dengan kata-kata di bawahnya.

Skor maksimum

10

0

10

SkorNo. Deskriptor

1.

2.

Siswa mampu menyimpulkan watak tokoh dalam cerita tersebut denganbenar. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menyimpulkan watak tokoh dalam cerita tersebutdengan benar.

Skor maksimum

4

0

4

SkorNo. Deskriptor

Page 48: 02 RPP KBJ 4

48 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon V Prastawa

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis karangan dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai unggah-ungguh danmenulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis kalimat sederhana berhuruf Jawa menggunakan sandhangan panyigeg wanda danwyanjana.

Indikator : • Mampu menulis huruf Jawa sandhangan panyigeg wanda dengan rapi dan benar.• Mampu menulis huruf Jawa sandhangan wyanjana dengan rapi dan benar.• Mampu menulis kalimat-kalimat menggunakan huruf Jawa sandhangan panyigeg wanda

dan wyanjana.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menulis kalimat sederhana berhuruf Jawa menggunakan sandhangan panyigeg.

B. Materi PembelajaranHuruf Jawa sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak, dan wyanjana).

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa mengulang kembali tentang huruf Jawa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menjelaskan tentang materi sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak, dan wyanjana).

b. Elaborasi• Siswa menyimak penjelasan mengenai materi sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak, dan

wyanjana).• Siswa menulis kalimat sederhana menggunakan huruf Jawa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 49: 02 RPP KBJ 4

49Kulina Basa Jawa IV SD

Tulisen nganggo aksara Jawa!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 15

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (15). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

15

0

15

1.

2.

Siswa mampu mengubah kata berhuruf abjad menjadi huruf Jawa. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu mengubah kata berhuruf abjad menjadi huruf Jawa.(Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 0)

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 50: 02 RPP KBJ 4

50 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VI Kesenian

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/1Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan tentang cerita tradisi setempatdan tembang Macapat.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan cerita tradisi setempat dengan ragam bahasa tertentu.Indikator : • Mampu mengetahui isi dari bacaan yang didengarkan.

• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan yangdidengarkan.

• Mampu menceritakan kembali isi bacaan yang didengarkan menggunakan bahasaPadinan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan cerita tradisi setempat dengan ragam bahasa tertentu.

B. Materi PembelajaranCerita/bacaan tentang tradisi setempat.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru membaca bacaan yang berjudul ”Nyadran ing Gubug Gedhe Gunungkidul”.

b. Elaborasi• Siswa menyimak pembacaan bacaan ”Nyadran ing Gubug Gedhe Gunungkidul” yang dibacakan

guru.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan bacaan.• Siswa menceritakan isi bacaan yang disimak menggunakan bahasa Padinan.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 51: 02 RPP KBJ 4

51Kulina Basa Jawa IV SD

A. Semaken bapak utawa ibu guru anggone maosake wacan bab tradhisi nyadran ing ngisor ini!–

B. Wangsulana pitakonan-pitakonan ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

C. Critakna maneh wacan ”Nguri-uri Saparan Ruwat Bumi” nganggo basa Padinanmu!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 10 + 2 = 12

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (12). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

1.2.

Siswa mampu menceritakan isi bacaan dengan bahasa Padinan.Siswa tidak mampu menceritakan isi bacaan dengan bahasa Padinan.

Skor maksimum

20

2

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan benar. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 52: 02 RPP KBJ 4

52 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VI Kesenian

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang berbagai keperluandalam situasi tertentu dengan tata cara yang santun.

Kompetensi Dasar : Menanggapi suatu peristiwa dengan menggunakan ragam bahasa tertentu.Indikator : • Mampu menceritakan pengalaman pribadi berdasarkan gambar-gambar seri yang

tersedia.• Mampu membacakan cerita pengalaman yang telah disusunnya di depan kelas.• Mampu menanggapi cerita pengalaman yang telah disusun siswa menggunakan bahasa

Ngoko secara lisan di depan kelas.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berhubungan dengan cerita pengalaman

yang dibacakan guru secara lisan.• Mampu menceritakan pengalaman yang pernah dialami siswa.• Mampu menanggapi cerita pengalaman yang disusun siswa lain.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menanggapi suatu peristiwa dengan menggunakan ragam bahasa tertentu.

B. Materi PembelajaranKalimat-kalimat tanggapan.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru dan siswa bertanya jawab tentang pengalaman pribadi yang pernah dialami siswa.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk menceritakan pengalaman pribadi berdasarkan gambar secara lisan.

b. Elaborasi• Siswa menceritakan pengalaman pribadi berdasarkan gambar secara lisan.• Siswa membacakan cerita pengalaman yang telah disusunnya di depan kelas.• Siswa memberikan tanggapan terhadap peristiwa dalam cerita pengalaman pribadi secara lisan.• Siswa menjawab pertanyaan yang dibacakan guru secara lisan.• Siswa menceritakan pengalaman yang pernah dialami.• Siswa mengerjakan latihan kawruh basa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

Page 53: 02 RPP KBJ 4

53Kulina Basa Jawa IV SD

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Pengalamane Rara anggone arep latihan nari ing ngisor iki sampurnakna. Sabanjure, wacanen ingngarep kelas!

Pedoman Penskoran

B. Wenehana tanggapan marang crita pengalaman pribadi ing ndhuwur nganggo Basa Ngoko ing ngarepkelas!

Pedoman Penskoran

C. Wangsulana pitakon-pitakon ing ngisor iki kanthi lesan!

Pedoman Penskoran

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menanggapi cerita pengalaman dengan bahasa Ngoko danalasan yang logis.Siswa mampu menanggapi cerita pengalaman dengan bahasa Ngoko tetapialasan yang dikemukakan tidak logis.Siswa tidak mampu menanggapi cerita pengalaman dengan bahasa Ngoko.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat dengan menggunakanbahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat tetapi tidakmenggunakan bahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan yang disediakan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menyempurnakan cerita pengalaman berdasarkan gambardengan runtut.Siswa mampu menyempurnakan cerita pengalaman berdasarkan gambartetapi cerita yang dibuat tidak runtut.Siswa tidak mampu menyempurnakan cerita pengalaman berdasarkangambar.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 54: 02 RPP KBJ 4

54 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

D. Tindakna kegiyatan-kegiyatan iki!1. Coba gawea crita adhedhasar pengalamanmu dhewe sing ora bisa kolalekake, kaya ta nalika

nonton pagelaran wayang kulit, nonton kethoprak utawa ludruk, nonton jaran kepang. Critaknakanthi cekak aos wae nganggo basamu dhewe. Tumpuken marang bapak utawa ibu guru! Gurubakal maringi saben siswa crita sing ditumpuk.

Pedoman Penskoran

2. Gawea tanggepan utawa tanggepana critane kancamu sing diparingake marang kowe kanthi lesan!

Pedoman Penskoran

E. Genepana ukara-ukara ing ngisor iki nganggo basa Krama!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 10 + 2 + 10 + 10 + 2 + 2 = 36

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (36). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat cerita pengalaman yang tidak terlupakan denganbahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu membuat cerita pengalaman yang tidak terlupakan tetapibahasa yang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu membuat cerita pengalaman yang tidak terlupakan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu membuat tanggapan terhadap cerita teman dengan alasanyang logis.Siswa mampu membuat tanggapan terhadap cerita teman tetapi alasanyang digunakan kurang logis.Siswa tidak mampu membuat tanggapan terhadap cerita teman.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

1.2.

Siswa mampu melengkapi kalimat dengan menggunakan bahasa Krama.Siswa tidak mampu melengkapi kalimat dengan menggunakan bahasaKrama.

Skor maksimum

20

2

SkorNo. Deskriptor

Page 55: 02 RPP KBJ 4

55Kulina Basa Jawa IV SD

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VI Kesenian

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca dan memahami teks sastra dan membaca kalimat sederhana berhurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca teks sastra (misalnya percakapan sandiwara dan sebagainya).Indikator : • Mampu membaca teks percakapan bersama kelompok dengan lafal dan intonasi yang

tepat.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi teks percakapan.• Mampu menentukan watak tokoh wayang dengan benar.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca teks sastra (misalnya percakapan sandiwara dan sebagainya).

B. Materi PembelajaranBacaan sastra

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan kepada siswa tentang materi yang akan dipelajari pada pertemuan ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membaca bacaan berupa teks percakapan ”Perang Pandhawa lan Kurawaing Ngastina”.

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan berupa teks percakapan ”Perang Pandhawa lan Kurawa ing Ngastina”.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan.• Siswa menentukan watak tokoh dalam bacaan.• Siswa mengerjakan latihan kawruh basa tentang tembung kosok balen, tembung kriya, jenenge

peraga.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 56: 02 RPP KBJ 4

56 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

A. Wacanen pacelathon ing ngisor iki kanthi lafal lan intonasi kang trep!

Pedoman Penskoran

B. Wangsulana pitakon-pitakon ing ngisor iki!

Pedoman Penskoran

C. Saiki coba jelasna watake saben paraga ing teks pacelathon kasebut. Yen kowe ora ngerti, kowe bisanyuwun pirsa marang bapak, ibu, simbah, pakdhe, lan liya-liyane!

Pedoman Penskoran

D. Saliyane paraga-paraga ing njero teks pacelathon, kowe mesthi mangerteni paraga sapa wae singkalebu kadang Pandhawa. Coba, jelasna kepriye watake para kadang Pandhawa mau!

Pedoman Penskoran

1.

2.

Siswa mampu menjelaskan watak tokoh Pandhawa dalam cerita denganbenar.Siswa tidak mampu menjelaskan watak tokoh Pandhawa dalam cerita.

Skor maksimum

2

0

2

SkorNo. Deskriptor

1.2.

Siswa mampu menjelaskan watak tokoh dalam cerita dengan benar.Siswa tidak mampu menjelaskan watak tokoh dalam cerita.

Skor maksimum

70

7

SkorNo. Deskriptor

5

0

5

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan benar. (Tiap-tiap jawabanbenar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

21

0

2

1.2.

3.

Siswa mampu membaca bacaan dengan lafal dan intonasi yang tepat.Siswa mampu membaca bacaan tetapi lafal dan intonasi yang digunakankurang tepat.Siswa tidak mampu membaca bacaan dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 57: 02 RPP KBJ 4

57Kulina Basa Jawa IV SD

E. Tembung-tembung kang kacithak kandel, golekana kosok balene!

Pedoman Penskoran

F. Ganepana ukara-ukara ing ngisor iki nganggo tembung kriya kang cocog!

Pedoman Penskoran

G. Ukara-ukara ing ngisor iki ganepana nganggo tembung-tembung kang cocog!

Pedoman Penskoran

H. Ceceg-ceceg ing ngisor iki ganepana nganggo tembung ing sangisore!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 2 + 5 + 7 + 2 + 10 + 10 + 10 + 5 = 51

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (51)

. . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

1.2.

Siswa mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.Siswa tidak mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.

Skor maksimum

50

5

SkorNo. Deskriptor

1.2.

Siswa mampu menentukan kata antonim dengan tepat.Siswa tidak mampu menentukan kata antonim dengan tepat.

Skor maksimum

100

10

SkorNo. Deskriptor

1.2.

Siswa mampu melengkapi kalimat dengan tembung kriya yang tepat.Siswa tidak mampu melengkapi kalimat dengan tembung kriya yang tepat.

Skor maksimum

100

10

SkorNo. Deskriptor

1.2.

Siswa mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.Siswa tidak mampu melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.

Skor maksimum

100

10

SkorNo. Deskriptor

Page 58: 02 RPP KBJ 4

58 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VI Kesenian

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis karangan dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai unggah-ungguh danmenulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis cara membuat sesuatu secara sederhana.Indikator : • Mampu mengetahui urutan cara membuat mainan layang-layang dengan benar.

• Mampu membuat urutan cara membuat alat permainan sederhana dengan runtut danbenar.

• Mampu menyampaikan hasil kerja cara membuat sesuatu di depan kelas secara lisan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menulis cara membuat sesuatu secara sederhana.

B. Materi PembelajaranBenda/barang yang bermanfaat di sekitar, misal mainan, pupuk, alat rumah tangga.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran1. Kegiatan Awal (5 menit)

Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk menulis petunjuk membuat layang-layang.

b. Elaborasi• Siswa menulis cara membuat layang-layang yang telah disediakan.• Siswa menceritakan secara lisan urutan cara membuat layang-layang.• Siswa menulis urutan cara membuat mainan yang dikuasai siswa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Tulisen carane nggawe layangan ing ngisor ing bukumu!

Pedoman Penskoran

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menulis cara membuat layang-layang dengan urutan yangtepat.Siswa mampu menulis cara membuat layang-layang tetapi urutannya kurangtepat.Siswa tidak mampu menulis cara membuat layang-layang.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 59: 02 RPP KBJ 4

59Kulina Basa Jawa IV SD

B. Critakna carane gawe layangan ana ngarep kelas!

Pedoman Penskoran

C. Tindakna kegiyatan-kegiyatan iki!1. Tulisen carane gawe sawijining dolananmu. Kaya ta angkrok utawa wayang saka kertas, gangsingan,

jaranan saka debog, montor-montoran saka woh jeruk, wadhah bolpoin, lan topi saka kertas.

Pedoman Penskoran

2. Wacakna tulisanmu mau ing ngarep kelas!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 2 + 2 + 10 + 2 = 16

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor

x skor ideal (100) = . . . skor maksimum (16)

. . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan petunjuk cara membuat layang-layang denganbahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan petunjuk cara membuat layang-layang tetapibahasa yang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan petunjuk cara membuat layang-layang.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menulis cara membuat permainan yang dipunyai siswadengan urutan yang runtut dan jelas.Siswa mampu menulis cara membuat permainan yang dipunyai siswatetapi bahasa yang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menulis cara membuat layang-layang.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu membacakan petunjuk cara membuat permainan denganbahasa yang runtut dan jelas.Siswa mampu membacakan petunjuk cara membuat permainan tetapibahasa yang digunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu membacakan petunjuk cara membuat permainan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 60: 02 RPP KBJ 4

60 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VII Kaendahan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami ragam wacana lisan tentang cerita tradisi setempatdan tembang Macapat.

Kompetensi Dasar : Mendengarkan tembang Gambuh.Indikator : • Mampu mengetahui isi tembang Gambuh yang diperdengarkan oleh guru.

• Mampu menyanyikan tembang Gambuh secara bersama-sama.• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi tembang Gambuh

yang didengarkan.• Mampu menceritakan kembali isi tembang Gambuh menggunakan bahasa siswa.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu mendengarkan tembang Gambuh.

B. Materi PembelajaranTembang Gambuh.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru menembangkan tembang Gambuh.

b. Elaborasi• Siswa menyimak tembang Gambuh yang dinyanyikan guru.• Siswa menyanyikan tembang Gambuh secara bersama dan sendiri.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan tembang Gambuh.• Siswa menceritakan kembali tembang Gambuh menggunakan kalimat sendiri.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Ayo mirengake anggone Bapak utawa Ibu Guru nyekar tembang Gambuh!–

Page 61: 02 RPP KBJ 4

61Kulina Basa Jawa IV SD

B. Tindakna kegiyatan-kegiyatan ing ngisor iki!a. Sawise kowe padha nyemak tembang Gambuh iku, coba rengeng-rengenga lan ajar nembangake.b. Tembangna bebarengan tembang Gambuh iku!c. Majua siji-siji ing ngarep kelas, banjur tembangna sepada wae!

Pedoman Penskoran

C. Wangsulana pitakon-pitakon sing gegayutan karo tembang Gambuh iku!

Pedoman Penskoran

D. Tindakna kegiyatan-kegiyatan iki karo kanca sebangkumu!a. Coba sepisan maneh semaken tembang Gambuh ing ngarep!b. Setitekna dhaptar tembung anyar sing cumawis!c. Critakna isine tembang Gambuh mau nganggo ukaramu dhewe!

Pedoman Penskoran

d. Tulisen garapanmu ing selembar kertas, banjur caosna marang Bapak utawa Ibu Gurumu!

Jumlah skor maksimum aspek menyimak = 2 + 5 + 10 = 17

Nilai akhir aspek menyimak = perolehan skor

x skor ideal (100) = . . . skor maksimum (17)

. . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

1.2.

Siswa mampu menembangkan tembang Gambuh dengan benar.Siswa tidak mampu menembangkan tembang Gambuh.

Skor maksimum

20

2

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan isi tembang Gambuh dengan bahasa yangruntut dan jelas.Siswa mampu menceritakan isi tembang Gambuh tetapi bahasa yangdigunakan kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan isi tembang Gambuh.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sesuai dengantembang Gambuh. (Tiap-tiap jawaban yang benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sesuai dengantembang Gambuh.

Skor maksimum

5

0

5

SkorNo. Deskriptor

Page 62: 02 RPP KBJ 4

62 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VII Kaendahan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu mengemukakan perasaan dan gagasan secara lisan tentang berbagai keperluandalam situasi tertentu dengan tata cara yang santun.

Kompetensi Dasar : Menceritakan tokoh wayang Puntadewa.Indikator : • Mampu mengetahui watak tokoh wayang Puntadewa.

• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi ceritamenggunakan bahasa Krama.

• Mampu menceritakan kembali isi bacaan secara lisan.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menceritakan tokoh wayang Puntadewa.

B. Materi PembelajaranCerita wayang Puntadewa.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran1. Kegiatan Awal (5 menit)

Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari pada pertemuan kali ini.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa membaca cerita tentang Puntadewa secara lisan.b. Elaborasi

• Siswa membaca cerita tentang Puntadewa lalu menceritakannya secara lisan.• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan tokoh Puntadewa.• Siswa menceritakan kembali isi bacaan secara lisan.• Siswa mengerjakan latihan Kawruh Basa tentang cangkriman, pepindhan, dan unggah-ungguh basa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

A. Wacanen banjur critakna kanthi lesan paraga Puntadewa!

Pedoman Penskoran

2

1

0

2

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan tentang Puntadewa secara lisan dengan lafaldan intonasi yang tepat.Siswa mampu menceritakan tentang Puntadewa secara lisan tetapi lafaldan intonasi yang diucapkan kurang tepat.Siswa tidak mampu menceritakan tentang Puntadewa.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 63: 02 RPP KBJ 4

63Kulina Basa Jawa IV SD

B. Wangsulana pitakonan iki abasa Krama!

Pedoman Penskoran

C. Coba critakna kanthi lesan watake Puntadewa ing ngarep kelas!

Pedoman Penskoran

D. 1. Cangkriman ing ngisor iki golekana bedhekane!

Pedoman Penskoran

2. Pepindhan ing ngisor golekana ganepane!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek berbicara = 2 + 10 + 2 + 10 + 10 = 34

Nilai akhir aspek berbicara = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (34). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab pepindhan dengan tepat. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pepindhan dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

0

10

1.

2.

Siswa mampu menjawab teka-teki yang disajikan secara tepat. (Tiap-tiapjawaban benar diberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab teka-teki dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat dengan menggunakanbahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban benar diberi nilai 1)Siswa mampu menjawab pertanyaan secara tepat tetapi tidakmenggunakan bahasa Krama. (Tiap-tiap jawaban diberi nilai 0,5)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan yang disediakan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

20

2

1.2.

Siswa mampu menceritakan watak Puntadewa secara lisan.Siswa tidak mampu menceritakan watak Puntadewa secara lisan.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 64: 02 RPP KBJ 4

64 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VII Kaendahan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu membaca dan memahami teks sastra dan mambaca kalimat sederhana berhurufJawa.

Kompetensi Dasar : Membaca kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak,wignyan).

Indikator : • Mampu membaca bacaan sederhana berhuruf Jawa yang menggunakan sandhanganpanyigeg wanda (layar, cecak, wignyan).

• Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaanmenggunakan huruf latin.

• Mampu menceritakan kembali isi bacaan menggunakan bahasa siswa.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu membaca kata berhuruf Jawa yang menggunakan sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak,wignyan).

B. Materi PembelajaranKata, kalimat berhuruf Jawa menggunakan sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak, wignyan).

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru mengulang kembali cara membaca aksara Jawa dan sandhangan-nya.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru meminta siswa untuk membaca bacaan berhuruf Jawa (”Menyang Rawa Pening”).

b. Elaborasi• Siswa membaca bacaan sederhana berhuruf Jawa (”Menyang Rawa Pening”).• Siswa menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan bacaan.• Siswa menceritakan isi bacaan.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 65: 02 RPP KBJ 4

65Kulina Basa Jawa IV SD

A. Wacanen sing premati!–

B. Wangsulana pitakon-pitakon iki nganggo aksara Latin!

Pedoman Penskoran

C. Coba wacanen sepisan maneh wacan aksara Jawa kasebut. Sabanjure, critakna maneh nganggobasamu dhewe isine wacan kasebut! Apa karepé!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek membaca = 7 + 10 = 17

Nilai akhir aspek membaca = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (17). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

7

0

7

1.

2.

Siswa mampu menjawab pertanyaan dengan tepat. (Tiap-tiap jawaban benardiberi nilai 1)Siswa tidak mampu menjawab pertanyaan dengan tepat.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

10

5

0

10

1.

2.

3.

Siswa mampu menceritakan kembali isi bacaan berhuruf Jawa dengankalimat runtut dan jelas.Siswa mampu menceritakan kembali isi bacaan berhuruf Jawa tetapikalimat yang ditulis siswa kurang runtut dan jelas.Siswa tidak mampu menceritakan kembali isi bacaan berhuruf Jawa.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

Page 66: 02 RPP KBJ 4

66 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Pasinaon VII Kaendahan

Sekolah : . . . .Kelas/Semester : IV/2Mata Pelajaran : Bahasa JawaAlokasi Waktu : . . .

Standar Kompetensi : Mampu menulis karangan dalam berbagai ragam bahasa Jawa sesuai unggah-ungguh danmenulis huruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis kalimat sederhana berhuruf Jawa menggunakan sandhangan panyigeg wanda danwyanjana.

Indikator : • Mampu membaca kalimat-kalimat sederhana berhuruf Jawa.• Mampu menyalin kalimat-kalimat berhuruf Jawa di buku tulis siswa.• Mampu menulis kalimat-kalimat menggunakan huruf Jawa.

A. Tujuan PembelajaranSiswa mampu menulis kalimat sederhana berhuruf Jawa menggunakan sandhangan panyigeg wanda danwyanjana.

B. Materi PembelajaranHuruf Jawa sandhangan panyigeg wanda (layar, cecak) dan wyanjana.

C. Metode Pembelajaran1. Ceramah2. Penugasan

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Kegiatan Awal (5 menit)Guru mengulang kembali tentang cara menulis huruf Jawa dengan menggunakan sandhangan panyigegwanda.

2. Kegiatan Inti (25 menit)a. Eksplorasi

Guru memberi contoh kepada siswa cara menulis kalimat berhuruf Jawa.

b. Elaborasi• Siswa membaca kalimat-kalimat sederhana berhuruf Jawa.• Siswa menulis kalimat berhuruf Jawa di buku siswa.• Siswa menulis kalimat sederhana menggunakan huruf Jawa.

c. KonfirmasiGuru dan siswa bertanya jawab mengenai pekerjaan siswa.

3. Kegiatan Akhir (5 menit)Guru menilai hasil pekerjaan siswa.

E. Sumber BelajarBuku Kulina Basa Jawa Kelas IV SD, Intan Pariwara, 2011.

F. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik : Tes unjuk kerja2. Bentuk : Uji petik produk3. Contoh instrumen :

Page 67: 02 RPP KBJ 4

67Kulina Basa Jawa IV SD

A. Aksara Jawa ing ngisor iki tulisen ing bukumu!

Pedoman Penskoran

B. Tulisen mawa aksara Jawa!

Pedoman Penskoran

Jumlah skor maksimum aspek menulis = 2 + 2 = 4

Nilai akhir aspek menulis = perolehan skor x skor ideal (100) = . . .

skor maksimum (4). . . . . , . . . . . . . . . .

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_________________ _________________NIP NIP

21

0

2

1.2.

3.

Siswa mampu menyalin tulisan latin ke dalam aksara Jawa dengan benar.Siswa mampu menyalin tulisan latin ke dalam aksara Jawa tetapi kuranglengkap.Siswa tidak mampu menyalin tulisan latin ke dalam aksara Jawa.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor

210

2

1.2.3.

Siswa mampu menyalin aksara Jawa di bukunya dengan lengkap.Siswa mampu menyalin aksara Jawa di bukunya tetapi kurang lengkap.Siswa tidak mampu menyalin aksara Jawa di bukunya.

Skor maksimum

SkorNo. Deskriptor