93
SISTEM PEREDARAN DARAH Sistem Peredaran Darah Pintu Kiri Pintu Kanan

18 reinaldi idsya

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tugas media teknologi Reinaldi Idsya

Citation preview

Page 1: 18 reinaldi idsya

SISTEM PEREDARAN

DARAHSistem Peredaran

Darah

Pintu Kiri

Pintu Kanan

Page 2: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Reinaldi Idsya1111016100021

Page 3: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Identifikasi Sistem Peredaran Darah

SK & KD

MATERI

TEST

VIDEO

Page 4: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Standar Kompetensi3. Menjelaskan struktur dan fungsi organ

manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada Salingtemas.

Kompetensi Dasar3.2 Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi,

dan serta kelainan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah.

Page 5: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

IndikatorMenyebutkan berbagai Komponen darah dan fungsinyaMenjelaskan mekanisme pembekuan darahMenjelaskan hubungan bagian-bagian jantung dan pembuluh darah besrta fungsinyaMenguji golongan darah dalam suatu percobaanMenjelaskan hubungan sistem peredaran darah dan sistem limfatikMengidentifikasi berbagai penyakit/kelainan pada sistem peredaran darahMenjelaskan perbedaan sistem sirkulasi pada hewan vertebrata dan invertebrata

Page 6: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Materi yang akan dibahas

DARAH

Proses Pembekuan Darah karena Terluka

Fungsi Darah

ALAT PEREDARAN DARAH

Macam-macam Peredaran Darah

Golongan Darah

Sistem Peredaran Getah Bening (Limfa)

Kelainan pada Sistem Peredaran Darah

SISTEM TRANSPORTASI pada HEWAN

Page 7: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

DARAHDarah tersusun dari 2 bagian, yaitu plasma darah (55%) dan sel darah (45%). Perbandingan bagian yang padat dan cair ini disebut nilai hematokritNilai hematokrit bervariasi, normalnya adalah 40-50% pada pria dewasa, 35-45% pada wanita dewasa, 35% pada anak-anak di atas 10 tahun, dan 40-60% pada anak-anak.Nilai hematokrit dapat mencerminkan volume total eritrosit

Page 8: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Komponen-komponen darah diantaranya, yaitu Plasma darah, sel darah merah (eritrosit), sel darah putih (leukosit), dan keping darah (trombosit).

Page 9: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Plasma DarahPlasma atau cairan darah terdiri atas 90% air, 8% protein (terdiri dari albumin, hormon, globulin, protrombin dan fibrinogen), 0,9% mineral (terdiri dari NaCl, natrium bikarbonat, kalsium, fosfor, magnesium, dan besi), dan 0,1% bahan organik (glukosa, lemak, urea, asam urat, asam amino, enzim, dan antigen). Protein yang larut di dalam darah disebut protein darah.

Page 10: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Protein darah yang penting antara lain hormon, fibrinogen, albumin, dan globulin. Hormon penting untuk kerja fisiologi alat tubuhFibrinogen penting untuk proses pembekuan darahAlbumin penting untuk menjaga tekanan osmotik darahGlobulin penting untuk membuat zat kebal.

Page 11: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sel Darah Merah (Eritrosit)Eritrosit berfungsi untuk mengangkut oksigen. Eritrosit berbentuk pipih, cekung di bagian tengahnya (bikonkav), dan tidak berinti. Setiap 1 mm3 darah mengandung ±5 juta eritrosit. Eritrosit mengandung hemoglobin (Hb) yaitu suatu senyawa protein yang mengandung unsur besi.

Eritrosit

Page 12: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Hb berfungsi mengangkut oksigen dari paru-paru dan mengedarkannya ke seluruh jaringan tubuh. Eritrosit dibentuk oleh sumsum merah tulang pipih. Setelah eritrosit berumur ±120 hari, maka sel menjadi usang. Eritrosit pun dirombak oleh hati dan limpa. Di dalam hati, Hb diubah menjadi zat warna empedu (bilirubin). Sedangkan unsur besi di Hb digunakan lagi untuk membuat eritrosit baru

Page 13: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sel Darah Putih (Leukosit)Leukosit berfungsi untuk membunuh bibit penyakit dan membentuk zat antibodi. Leukosit bening tidak berwarna dan bentuknya tidak tetap seperti amoeba. Setiap 1 mm3 darah terdapat 8.000 leukosit. Leukosit memiliki 5 macam bentuk yaitu monosit, limfosit, basofil, eosinofil dan neutrofil.

Page 14: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 15: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

NeutrofilNeutrofil merupakan 60-70% dari jumlah sel darah putihNeutrofil dapat bergerak secara ameboid dari darah dan masuk ke jaringan yang terinfeksi lalu menghancurkan mikroba yang adaGerak neutrofil terjadi karena adanya sinyal kimiawi dari daerah yang terinfeksiNeutrofil berumur sekitar 6-20 jam

Page 16: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

MonositMonosit terdapat sekitar 5% dari jumlah sel darah putihMonosit merupakan fagosit yang efektifMonosit beredar di dalam darah selama beberapa jam, kemudian berpindah ke jaringan.Di dalam jaringan monosit membesar dan berkembang menjadi makrofagMakrofag bersifat ameboid dan dapat merentangkan pseudopodia untuk menarik mikroba

Page 17: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Eosinofil

Eosinofil kira-kira berjumlah 15% dari jumlah sel darah putih

Eosinofil hanya sedikit bersifat fagositik tetapi mempunyai enzim penghancur

Eosinofil berfungsi untuk melawan parasit besar seperti cacing dengan cara menghancurkan dinding luar tubuh cacing

Page 18: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

BasofilGranula Basofil mengandung histamin. Histamin adalah salah satu sinyal kimia yang akan dikirimkan jika terjadi luka dan peradanganBasofil diduga terlibat dalam reaksi alergi atau melawan protein asing yang masuk

Page 19: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

LimfositVertebrata memiliki dua macam sel limfosit, yaitu sel B (limfosit B) dan sel T (Limfosit T)Limfosit dibuat di sumsum tulang dan hati (pada fetus)Limfosit berfungsi menghasilkan antibodi untuk melawan zat asing yang masukVaksinasi berarti melakukan kekebalan secara buatanVaksin adalah bibit penyakit yang telah dilemahkan

Page 20: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Keping-keping Darah (Trombosit)

Trombosit berfungsi untuk membekukan darah. Trombosit berbentuk kecil, tidak teratur, dan tidak berin ti. Setiap 1 mm3 darah terdapat ±250.000 trombosit. Trombosit memiliki enzim trombokinase.

Page 21: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Apabila darah keluar karena terluka, maka trombosit akan pecah. Enzim trombokinase keluar dari trombosit. Karena pengaruh ion kalsium dalam darah, enzim trombokinase akan mengubah protrombin menjadi trombin. Trombin akan mengubah fibrinogen menjadi benang-benang fibrin. Benang-benang fibrin menyebabkan luka tertutup dan tidak mengeluarkan darah terus menerus. Protrombin adalah senyawa protein yang dibentuk di hati dengan bantuan vitamin K.

Page 22: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Proses Pembekuan Darah karena Terluka

Page 23: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Tabel Perbandingan antara eritrosit, leukosit dan trombosit

NOFaktor

pembedaSel darah merah

(eritrosit)Sel darah putih

(leukosit)Keping darah

(trombosit)

1.. Tempat produksi

Sumsum tulang Sumsum tulang dan buku limfa

Sumsum tulang

2. Jumlah 5.000.000/mm3 7.000/ mm3 250.000/ mm3

3. Ukuran 7,5 µm 5-9 µm 2-4 µm

4. Bentuk Cakram bikonkaf Tidak beraturan Tidak beraturan

5. Struktur Tanpa nukleusMempunyai hemoglobin

Mempunyai nukleuTanpa hemoglobin

Tanpa nukleusTanpa hemoglobin

6. Fungsi Membawa oksigen dari paru-paru ke seluruh bagian tubuh

Fagosit memakan kumanLimfosit menghasilkan antibodi untuk membunuh kuman

Pembekuan darah

Page 24: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Fungsi Darah 1. Sebagai Alat Pengangkut a. Eritrosit berfungsi sebagai pengangkut oksigen dari

paru-paru ke jantung dan ke seluruh sel-sel tubuh; b. plasma darah mengangkut:

1. sari makanan dari usus ke hati kemudian ke seluruh tubuh;

2. karbondioksida dari jaringan tubuh ke paru-paru;

3. urea dari hati ke ginjal untuk dikeluarkan; 4. hormon dari kelenjar hormon keseluruh tubuh;

Page 25: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

2. Leukosit berfungsi untuk membunuh bibit-bibit penyakit.

3. Trombosit berfungsi untuk pembekuan darah.

4. Menjaga kestabilan suhu tubuh. Suhu tubuh manusia berkisar 370C, walaupun suhu lingkungan meningkat atau menurun. Hal ini dikarenakan penyebaran energi panas yang secara merata dilakukan oleh darah.

Page 26: 18 reinaldi idsya

SISTEM PEREDARAN

DARAHSistem Peredaran

Darah

Alat Peredaran Darah

Page 27: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Dapat Berupa

JantungPembuluh Darah

Page 28: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Jantung

Jantung terletak di dalam rongga dada sebelah kiri. Jantung berukuran satu kepalan tangan, dan berongga. Rongga jantung manusia terbagi menjadi 4 bagian, yaitu serambi kanan, serambi kiri, bilik kanan dan bilik kiri. Jantung diselubungi oleh selaput ganda yang disebut perikardium

Page 29: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Dinding rongga jantung tersusun atas otot jantung Otot jantung berkontraksi dengan cara mengembang dan mengempis.Kecepatan denyut jantung tiap orang berbeda tergantung kondisi setiap orang, misalnya usia, berat badan, jenis kelamin, kesehatan, dan aktivitas seseorangTekanan darah pada saat bilik jantung mengembang disebut tekanan diastolTekanan darah pada saat bilik jantung mengempis disebut tekanan sistol

Page 30: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Tekanan darah dapat diukur dengan tensi meter (sphigmomanometer).Tekanan darah orang dewasa normal 120/80 mmHg (milimeter air raksa). Nilai 120 menunjukkan tekanan sistol sedangkan 80 menunjukkan tekanan diastol Pembuluh darah yang menuju atau keluar jantung adalah:

1. Vena cava, yang mengalirkan darah dari seluruh tubuh, bermuara pada serambi kanan

Page 31: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

2. Arteri pulmonalis, yang mengalirkan darah dari bilik kanan menuju ke paru-paru, darahnya banyak mengandung CO2

3. Vena pulmonalis, yang mengalirkan darah dari paru-paru menuju ke serambi kiri, darahnya banyak mengandung oksigen

4. Aorta, yang mengalirkan darah dari bilik kiri menuju ke seluruh tubuh

5. Arteri koronaria, yaitu pembuluh darah dari bilik menuju ke jantung

Page 32: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Jantung

Page 33: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 34: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Darah

Pembuluh darah dibedakan menjadi 2 yaitu pembuluh nadi (arteri) dan pembuluh balik (vena). Arteri dan vena dihubungkan oleh pembuluh kapiler. Tekanan darah merupakan tanda kekuatan jantung memompa darah dan tanda kesehatan seseorang.

Page 35: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Nadi (Arteri) Arteri adalah pembuluh yang membawa darah keluar dari jantung. Arteri mengalirkan darah yang mengandung banyak oksigen. Arteri terletak agak ke dalam tersembunyi dari permukaan tubuh. Arteri memiliki dinding pembuluh yang kuat dan elastis. Arteri yang keluar dari bilik kiri jantung disebut aorta. Aorta mengalirkan darah yang kaya oksigen ke seluruh tubuh.

Page 36: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Nadi (Arteri)

Page 37: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Aorta memiliki satu katup dekat jantung yang berfungsi menjaga agar darah tidak mengalir kembali ke jantung.Arteri yang keluar dari bilik kanan menuju ke paru-paru disebut arteri pulmonalis. Arteri pulmonalis membawa darah yang kaya CO2 Karbondioksida dilepaskan oleh darah di paru-paru, dan oksigen ditangkap oleh Hb. Darah yang telah memperoleh oksigen akan dialirkan menuju jantung melalui vena pulmonalis.

Page 38: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Balik (Vena)Vena adalah pembuluh yang membawa darah menuju ke jantung. Vena terletak di dekat permukaan tubuh dan tampak kebiru-biruan. Vena memiliki dinding pembuluh yang tipis dan tidak elastis. Pembuluh vena mempunyai katup sepanjang pembuluh yang berfungsi agar darah tetap mengalir satu arah menuju jantung.

Page 39: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Balik (Vena)

Page 40: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Dari seluruh tubuh, semua vena bermuara menjadi satu pembuluh darah besar yang disebut vena cava.Vena cava mengalirkan darah yang kaya karbondioksida dari tubuh masuk ke jantung melalui serambi kanan. Sedangkan vena pulmonalis mengalirkan darah kaya oksigen dari paru-paru menuju ke jantung.

Page 41: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh KapilerPembuluh kapiler hanya tersusun atas satu lapis sel endotelium yang sangat tipis dan berfungsi untuk pertukaran zat. Jumlah pembuluh kapiler sangat banyak dan jumlah luas permukaannya mencapai 600 m2. Pembuluh kapiler berhubungan langsung dengan sel-sel tubuh dan jaringan untuk menyalurkan oksigen dan zat-zat makanan. Selanjutnya karbondioksida, air dan sisa-sisa pembakaran diambil, untuk diangkut ke paru-paru dan alat pengeluaran lainnya.

Page 42: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 43: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Macam-macam Peredaran DarahPeredaran darah kecil adalah peredaran darah yang dimulai dari jantung menuju ke jantung kemudian kembali ke jantungPeredaran darah besar ialah peredaran darah dari bilik kiri jantung keseluruh tubuh, kemudian kembali keserambi kanan jantungPeredaran darah terbuka adalah peredaran darah yang tersebar ke seluruh tubuh keluar dari pembuluh darah. Peredaran darah tertutup adalah perputaran darah dari jantung ke seluruh tubuh dan kembali lagi ke jantung dan selalu berada di dalam pembuluh darah

Page 44: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 45: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Golongan DarahGolongan darah dapat digolongkan menjadi golongan darah A, B, AB, dan O (nol)Orang yang memberikan darah disebut donorOrang yang menerima darah disebut resipienDarah dapat menggumpal karena adanya aglutinogen dan aglutininAglutinogen adalah zat protein darah yang dapat digumpalkan oleh aglutininAda dua macam aglutinogen, yaitu aglutinogen A dan aglutinogen B

Page 46: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Aglutinin adalah zat protein darah yang dapat menggumpalkan aglutinogenAda dua macam aglutinin, yaitu aglutinin a (anti zat A) dan aglutinin b (anti zat B)

Page 47: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Aglutinogen A dapat digumpalkan aglutinin a (anti A)Aglutinogen B dapat digumpalkan oleh aglutinin b (anti B)Golongan darah A mengandung zat Aglutinogen A dan aglutinin bGolongan darah B mengandung zat Aglutinogen B dan aglutinin aGolongan darah AB mengandung zat Aglutinogen A dan B, dan tidak memiliki aglutininGolongan darah O tidak mengandung zat Aglutinogen A dan B, tetapi memiliki aglutinin a dan b

Page 48: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 49: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sistem Peredaran Getah Bening (Limfa) Sistem peredaran getah bening terdiri dari cairan limfa, pembuluh limfa dan kelenjar limfa (simpul limfa).

Sistem peredaran limfa berperan dalam peredaran lemak dan pemberantasan penyakit.

Selama darah beredar dalam kapiler, terdapat cairan darah yang merembes keluar dari kapiler darah. Cairan tersebut mengisi ruang-ruang antarsel dan disebut cairan jaringan.

Peredaran getah bening bertugas untuk mengembalikan cairan jaringan ke dalam kapiler darah.

Page 50: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Cairan jaringan yang telah berada di dalam pembuluh limfa dinamakan menjadi cairan limfa (getah bening).

Cairan limfa mengandung leukosit dan lemak.

Lemak yang diserap oleh usus tidak diangkut melalui pembuluh darah, melainkan oleh pembuluh limfa.

Pembuluh limfa di usus disebut pembuluh kil.

Page 51: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pembuluh Limfa Struktur pembuluh limfa mirip dengan vena kecil, tetapi memiliki banyak katup sehingga pembuluh limfa tampak seperti rangkaian merjan. Pembuluh limfa terletak di sela-sela otot, dan mempunyai cabang halus yang bagian ujungnya terbuka. Melalui ujung terbuka inilah, cairan jaringan masuk ke dalam pembuluh limfa.Pembuluh limfa dibedakan menjadi 2 macam yaitu pembuluh limfa kanan dan pembuluh limfa kiri

Page 52: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Di sepanjang pembuluh limfa terdapat beberapa kelenjar limfa, terutama pada pangkal paha, ketiak, dan leher. Ketika tubuh terkena infeksi, kelenjar limfa akan membengkak. Fungsi kelenjar limfa untuk menghasilkan leukosit dan menjaga agar tidak terjadi penjalaran infeksi lebih lanjut.

Page 53: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sistem Peredaran Getah Bening (Limfa)

Page 54: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Di dalam tubuh juga terdapat alat tubuh yang fungsinya sama dengan kelenjar limfa yaitu:

1. Limpa ialah sebuah kelenjar yang berwarna ungu tua dan terletak di sebelah belakang lambung. Limpa berfungsi untuk:– tempat pembentukan leukosit dan antibodi;– tempat cadangan sel darah. Jika ada bagian

tubuh yang kekurangan darah, maka limpa akan mengeluarkan cadangannya;

– tempat pembongkaran eritrosit yang sudah mati;

Page 55: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

2. Tonsil dan Amandel– Tonsil terletak di bagian kiri

dan kanan pangkal tenggorokan.

– Tonsil berupa kelenjar limfa yang dikenal dengan amandel.

– Kelenjar pada amandel banyak mengandung limfosit.

– Selain itu tonsil juga ada di rongga hidung yang disebut polip (polip hidung).

– Amandel dan polip bekerja sebagai garis depan pertahanan tubuh dari infeksi yang dapat tersebar dari hidung, mulut dan tenggorokan.

Page 56: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Kelainan pada Sistem Peredaran Darah

Kelainan

Varises

Wasir

arteriosklerosis

atherosklerosis

Embolus

Jantung Koroner

Trombus

Page 57: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Varises Varises adalah kelainan pada sistem peredaran yang disebabkan adanya pelebaran pembuluh darah vena pada kaki atau betis.

Varises disebabkan oleh :

Terlalu banyak berdiriMenekuk kaki setelah

berlari

Page 58: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Jantung Koroner Jantung koroner

adalah penyakit pada sistem peredaran darah yang disebabkan oleh adanya penyempitan arterikoronaria.

Jantung koroner disebabkan oleh :Penumpukan lemak yang mempersempit arterikoronaria

Page 59: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Wasir

Wasir adalah kelainan pada peredaran darah yang disebabkan oleh adanya pelebaran pembuluh vena di dubur.

Wasir disebabkan oleh :Aktivitas mengejan

Page 60: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Arteriosklerosis

Arteriosklerosis adalah kelainan pada sistem peredaran darah yang disebabkan oleh adanya penumpukan endapan kapur.Arteriosklerosis disebabkan oleh :Kerusakan ginjalKurang minum air putih

Page 61: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

AtherosklerosisAtherosklerosis adalah

kelainan pada sistem peredaran darah yang disebabkan oleh pengerasan pembuluh nadi oleh endapan lemak.

Atherosklerosis disebabkan oleh :Kerusakan ginjalKurangnya enzim pencernaan

Page 62: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Embolus

Embolus adalah kelainan pada peredaran darah yang disebabkan oleh penyumbatan pembuluh darah yang terjadi di berbagai bagian tubuh oleh (zat asing) yang di bawa ke tempat tersebut oleh aliran darah.

Embolus disebabkan oleh :

Gumpalan darah yang terbawa aliran darah

Page 63: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

TrombusTrombus adalah kelainan

pada peredaran darah yang disebabkan oleh darah yang membeku.

Trombus disebabkan oleh :Adanya penumpukan keping darah yang membentuk penyumbat karena adanya faktor koagulasi.

Page 64: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Teknologi yang Terkait dengan Sistem Peredaran Darah

1. Golongan Darah dan Pengujian Keturunan

2. Operasi Jantung dan Pembuluh Darah

3. Transplantasi Jantung4. Jantung Buatan

Page 65: 18 reinaldi idsya

SISTEM PEREDARAN

DARAHSistem Peredaran

Darah

Sistem Transportasi pada hewan

Page 66: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sistem Transportasi padaProtozoaPoriferaCnidariaPlanariaCacing TanahSeranggaIkanKatakReptilAves

Page 67: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Sistem Transportasi ProtozoaProtozoa menyerap oksigen dan air melalui seluruh permukaan tubuhnyaZat tersebut masuk ke dalam plasma selZat-zat tersebut beredar di dalam sitoplasma melalui proses difusiZat-zat sisa yang dihasilkan diangkut oleh plasma sel ke membran sel untuk dikeluarkan

Page 68: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

PoriferaPorifera memiliki sel-sel ameboid yang berfungsi mengedarkan makananMakanan ditangkap dan dicerna oleh sel-sel leher (koanosit), kemudian diberikan ke sel-sel ameboidSel-sel ameboid mengembara ke sel-sel lain untuk mengedarkan makananMakanan porifera diperoleh melalui aliran air yang melintasi ostia atau pori dan keluar melalui oskulum

Page 69: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

CnidariaContoh: HydraMakanan yang telah dicerna di dalam rongga gastrovaskuler langsung diserap oleh sel-sel endoderma penyusun dinding rongga gastrovaskulerSel-sel endoderma memberikan makanan ke sel-sel ektoderma secara difusi dan osmosisSisa makanan dikeluarkan melalui mulut

Page 70: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 71: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Planaria

Makanan masuk ke dalam ususUsus bercabang-cabang ke seluruh tubuh untuk mengedarkan makananUsus tersebut disebut gastrovaskuler, yang berfungsi sebagai pencerna makanan dan mengedarkannya ke seluruh tubuh

Page 72: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Cacing TanahAlat transportasi cacing tanah terdiri atas:

1. Pembuluh darah, yang terdiri atas:a. Pembuluh darah punggung (dorsal)b. Pembuluh darah perut (ventral)

2. Pembuluh kapiler, yang menghubungkan pembuluh punggung dan pembuluh perut

3. Lengkung aorta sebagai jantung

Peredaran darah cacing merupakan sistem peredaran darah tertutup

Page 73: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Cacing Tanah

Page 74: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 75: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Peredaran darah serangga merupakan sistem peredaran darah terbuka

Sistem transportasi belalang terdiri atas pembuluh beruas-ruas yang menyerupai gelembung-gelembung memanjang di daerah punggung, di atas saluran pencernaan.

Bagian belakang pembuluh tersebut ujungnya tertutup, sedangkan bagian paling depan ujungnya terbuka. Pembuluh tersebut berfungsi sebagai jantung sehingga disebut jantung pembuluh

Serangga

Page 76: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Serangga

Page 77: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

IKANIkan mempunyai sistem peredaran darah tertutup dan tunggalJantung ikan terdiri dari serambi dan bilikPeredaran darah ikan:

Seluruhtubuh

serambiSinus

venosus

Konusarteriosus

bilik

Aortaventral

Seluruhtubuh

Aortadorsal

insang

Page 78: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 79: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 80: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

KatakSistem peredaran darah katak tertutup dan gandaJantung katak terdiri atas serambi kiri dan kanan serta satu bilikPeredaran darah katak:

Seluruhtubuh

bilikSerambikanan

Paru-paru

Arteripulmonalis

Venapulmonalis

aorta bilik Serambi kiri

Page 81: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 82: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

ReptiliaPada buaya, jantungnya terdiri dari 4 ruang, yaitu serambi kiri dan kanan, serta bilik kiri dan kanan. Antara serambi kiri dan kanan, juga antara bilik kiri dan kanan dipisahkan oleh sekat (septum)

Darah dari seluruh tubuh yang mengandung CO2 dari jaringan mengalir ke sinus venosus dan ke bilik kanan

Ada 2 lintasan aliran darah dari bilik kanan, yaitu:

Page 83: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

1. Bilik kananarteri pulmonalis paru-paru vena pulmonalis serambi kiri

2. Bilik kanan aorta kiri bergabung dengan aorta kananAntara aorta kiri dengan aorta kanan saling berhubungan melalui lubang yang disebut Foramen PanizzaeFungsi foramen Panizzae adalah untuk menyeimbangkan tekanan darah dalam jantung pada saat hewan tersebut menyelam dalam air

Page 84: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 85: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Pada kura-kura, kadal, ular, jantungnya terdiri dari serambi kiri dan kanan, serta bilik kiri dan kananAntara serambi kiri dan kanan dipisahkan oleh sekat, sedangkan antara bilik kiri dan kanan tidak dipisahkan oleh sekatDarah dari seluruh tubuh mengalir ke sinus venosus serambi kanan bilik (kiri dan kanan belum berseptum) arteri pulmonalis paru-paru vena pulmonalis serambi kiri bilik kiri lengkung aorta seluruh tubuh

Page 86: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 87: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

AvesJantung burung terdiri atas 4 ruang, yaitu 2 serambi dan 2 bilikSistem peredaran darahnya ganda dan tertutupSistem peredaran ganda artinya satu kali beredar melalui jantung dua kaliSistem peredaran darah tertutup artinya peredaran darahnya selalu di dalam pembuluh

Page 88: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 89: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 90: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Page 91: 18 reinaldi idsya

SISTEM PEREDARAN

DARAHSistem Peredaran

Darah

Terima Kasih

Page 92: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

NYOK KITE TONTON VIDEONYE….

Page 93: 18 reinaldi idsya

Donate Your Blood..

DONATE YOUR BLOOD..DONATE YOUR BLOOD…

Previous Next

Donate your Blood…

@ RHEIZOIDS

Latihan Soal Sistem

Peredaran Darah