47947684-Kerajaan-Majapahit-pdf

Embed Size (px)

Citation preview

Kerajaan Majapahit Ibu kota : Majapahit, Wilwatikta (Trowulan) Bahasa : Jawa Kuno, Sansekerta Agama : Hindu, Buddha Pemerintahan : Monarki Raja :- Kertarajasa Jayawardhana (1295-1 309) - Girindrawardhana (1478-1498) Sejarah : - penobatan Raden Wijaya(10 Novemb er 1293) - Invasi Demak (1527) Mata Uang : Koin emas dan perak, kepeng (koin per unggu yang diimpor dari Tiongkok Kerajaan Majapahit adalah kerajaan Hindu terakh ir di Semenanjung Malaya dan dianggapsebagai salah satu negara terbesar dalam se jarah Indonesia,berdiri dari tahun 1293 hingga 1500 M.Daerah kekuasaannya yaitu : Sumatra,Semenanjung Malaya,Borneo, dan Indonesia Timur SEJARAH : Raden Wijaya menobatkan dirinya menjadi raja Majapahit dengan gelar Sri Kertarajasa Jayuwardh ana,pada tanggal 12 November 1293. Selama memerintah Kertarajasa didampingi empa t putri Kertanegara sebagai permaisurinya, yaitu Tribuwaneswari,Sri Mahadewi, Sr i Jayandradewi,dan Dewi Gayatri. Pada pemerintahan Raden Wijaya terjadi pemberon takan oleh orang terpercayanya.Namun tidak berhasil. Wijaya meninggal dunia pada tahun 1309. Tahun 1309 tahta digantikan oleh Putra Wijaya dari Tribuwaneswari y ang bernama Jayanegara.Jayanegara adalah penguasa yang jahat amoral digelari Kal a Gemet.Beliau wafat tahun 1328,dibunuh tabib kepercayaannya yang bernama Tanca. Pemerintahan berpindah pada ibu tirinya yaitu Gayatri Rajapathi,namun beliau me ngundurkan diri dari istana dan menjadi pendeta wanita.Beliau menunjuk anak pere mpuannya Tribuwana Wijayatunggadewi untuk menjadi ratu Majapahit.Dalam pemerinta hannya,Majapahit berkembang menjadi besar dan terkenal.Tribuwana menguasai Majap ahit sampai kematian ibunya tahun 1350.Dan ia diteruskan oleh putranya Hayam Wur uk. Hayam Wuruk disebut Raja Sanagara,memerintah tahun 1350-1389. Pada masanya,M ajapahit mencapai puncak kejayaannya dengan bantuan Mahapati Gajahmada(1313-1364 ) dapat menguasai banyak wilayah (Jawa,Bali,Nusa Tenggara,Maluku, Papua,Sulawesi ,Kalimantan,Sumatra, dan Semananjung Malaya). Peranan Gajah Mada : Menyelamatkan Raja Jayanegara pada waktu pemberontakan Kuti.Memimpin pasukan kerajaan. Menump as pemberontakan. Membangun angkatan laut Kerajaan Majapahit. Memperluas kekuasa an.

Gajah Mada memiliki cit-cita ingin mempersatukan wilayah Nusantara di bawah Kera jaan Majapahit yang terkenal dengan Sumpah Palapa. Gajah Mada wafat pada tahun 1 364. KEMUNDURAN KERAJAAN MAJAPAHIT Tahun 1389,Raja Hayam Wuruk meninggal dunia.S etelah Raja Hayam Wuruk dan Gajah Mada meninggal, Kerajaan Majapahit mengalami k emunduran.Pengganti Raja Hayam Wuruk adalah Wikramawardhane (suami Kusumawardhan i,putri Hayam Wuruk). Penyebab Kemunduran Kerajaan Majapahit: 1. 2. 3. 4. Perang saudara/perang Paregr eg anatara Wikramawardhana dengan Bhre Wirabumi. Tidak ada tokoh lain di pusat p emerintahan yang dapat mempersatukan kesatuan wilayah setelah Gajah Mada dan Hay am Wuruk. Adanya penyebaran agama Islam sejak tahun 1400 yang terpusat di Malaka . Timbulnya Kerajaan-Kerajaan Islam yang menentang kedaulatan Kerajaan Majapahit . Akhirnya pada tahun 1478(1400 saka). KEJAYAAN MAJAPAHIT Sesudah mencapai puncaknya pada abad ke-14, kekuasaan Majapah it berangsur-angsur melemah. Tampaknya terjadi perang saudara (Perang Paregreg) pada tahun 1405-1406, antara Wirabhumi melawan Wikramawardhana. Demikian pula te lah terjadi pergantian raja yang dipertengkarkan pada tahun 1450-an, dan pembero ntakan besar yang dilancarkan oleh seorang bangsawan pada tahun 1468. Dalam trad isi Jawa ada sebuah kronogram atau candrasengkala yang berbunyi sirna ilang kret aning bumi. Sengkala ini konon adalah tahun berakhirnya Majapahit dan harus diba ca sebagai 0041, yaitu tahun 1400 Saka, atau 1478 Masehi. Arti sengkala ini adal ah sirna hilanglah kemakmuran bumi . Namun demikian, yang sebenarnya digambarkan oleh andrasengkala tersebut adalah gugurnya Bre Kertabumi, raja ke-11 Majapahit, oleh Girindrawardhana. Ketika Majapahit didirikan, pedagang Muslim dan para penyebar agama sudah mulai memasuki nusantara. Pada akhir abad ke-14 dan awal abad ke-15 , pengaruh Majapahit di seluruh nusantara mulai berkurang. Pada saat bersamaan, sebuah kerajaan perdagangan baru yang berdasarkan agama Islam, yaitu Kesultanan Malaka, mulai muncul di bagian barat nusantara. Catatan sejarah dari Tiongkok, P ortugis, dan Italia mengindikasikan bahwa telah terjadi perpindahan kekuasaan Ma japahit dari tangan penguasa Hindu ke tangan Adipati Unus, penguasa dari Kesulta nan Demak, antara tahun 1518 dan 1521 M.

PENINGGALAN SEJARAH Seni Bangunan Bidang seni bangunan yaitu candi,patung(arca), dan seni bangunan lainnya seperti keraton dan tempat-tempat pertapaan. 2. Kasusa stran Hasil kasusastran pada zaman kuno dibedakan menjadi gancaran(prosa) dan te mbang(puisi).Tembang pada zaman jawa kuno disebut kakawin,pada zaman jawa tengah an disebut kidung. Berdasarkan isinya kasusastran pada masa kuno dibedakan menja di tutur(kitab keagamaan),sastra(kitab hukum),wiracarita(cerita kepahlawanan),da n kitab cerita lainnya(cerita kepahlawanan),dan keagamaan,kesusilaan,dan uraian sejarah). 1. PETA WILAYAH KEKUASAAN MAJAPAHIT