4
1 PERTEMUAN 10 Komputerisasi Sistem Informasi Akuntansi Pendapatan Siklus Pendapatan : Pendapatan : Adalah hasil yang diperoleh oleh perusahaan atas jasa atau pelayanan yang telah Diberikan kepada pelanggan. Pendapatan dapat berbentuk pendapatan yang diterima secara langsung atau, pendapatan yang diterima berdasarkan tanggal/nilai jatuh tempo.

8. Komputerisasi SIA Pendapatan.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

  • 1PERTEMUAN 10Komputerisasi

    Sistem Informasi AkuntansiPendapatan

    Siklus Pendapatan :Pendapatan :Adalah hasil yang diperoleh oleh perusahaan atasjasa atau pelayanan yang telah Diberikan kepadapelanggan.Pendapatan dapat berbentuk pendapatan yangditerima secara langsung atau, pendapatan yangditerima berdasarkan tanggal/nilai jatuh tempo.

  • 2Siklus Pendapatan :Rangkaian proses yang terus berulang denganmenyediakan barang dan jasa ke para pelanggandan menagih kas sebagai pembayaran ataskewajiban yang telah dipenuhi perusahaan.

    Tiga fungsi dasar SIA dalam siklus pendapatan :a. Bagaimana mendapatkan dan memproses data mengenai

    kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan prosespendapatan.

    Bila kita berbicara mengenai bagaimana, maka halpertama yang harus kita ketahui adalah bentuk dari ruanglingkup kinerja pada perusahaan yang bersangkutan.a1. Bagaimana bentuk ruanglingkup dari perusahaan jasa.a2. Bagaimana bentuk ruanglingkup dari perusahaan

    dagang.

  • 3b. Menyimpan dan mengatur data tersebut untukmendukung pengambilan keputusan.

    Setelah kita mengetahui akan bentuk dari ruang lingkupkinerja yang ada, maka langkah selanjutnya yang kitabutuhkan adalah bagaimana kita mengetahui bentukaliran data yang ada. Bentuk aliran data ini dapatberbentuk alira yang berasal dari suatu arsip ke suatuproses ataupun dari suatu organisasi didalam ruanglingkup yang terlibat ke suatu proses. Sehinggaterbentuklah suatu dokumen yang berbentuk laporanyang berguna sebagai bahan pada proses decisionmakers.

    c. Memberikan pengawasan untuk memastikan keandalan data serta menjaga sumberdaya yang ada.

    Catatan : Berikan penjabaran lebih mendalam mengenai tiga fungsi dasar SIA pada siklus pendapatan.

  • 4Contoh studi kasus.PT ABC adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalambidang penjualan barang-barang furniture. Pada prosespenjualan, biasanya para pelanggan dapat memesan barangyang akan dipesan dengan menggunakan form pemesananbarang. PT. ABC tidak menyediakan barang yang siap untukdijual, oleh karena itu mereka mengandalkan dari formpemesanan yang mereka terima. Setelah bagian penjualanmenerima form pemesanan tersebut dari pelanggan maka formtersebut akan diteruskan kebagian produksi oleh bagianpenjualan dalam bentuk form permintaan pembuatan barang.

    Bagi barang yang telah dibuatkan, maka bagian produksi akanmengeluarkan form pengiriman barang yang ditujukan kebagian penjualan. Kemudian bagian penjualan akanmengirimkan faktur tagihan yang ditujukan ke pelanggan sertamengeluarkan surat jalan. Bila barang yang telah diterimasesuai dan pelanggan memenuhi kewajibannya, maka bagianpenjualan akan menerima rangkap dari kwitansi yang telahdiparaf. Kemudian bagian penjualan akan membuatkan laporanpenjualan yang ditujukan ke bagian keuangan, makaberdasarkan data laporan penjualan yang telah dicross cektersebut bagian keuangan akan melakukan prosespenjurnalan.