Alergi Bayi Batuk Pilek

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/26/2019 Alergi Bayi Batuk Pilek

    1/2

    Assalamu'alaikum dokter. Bayi saya usia 5 bulan batuk berdahak disertaipilek dg ingus bening. Didada juga terdengar suara "sengrok2". Kmrnsudah periksa dan diagnosanya batuk alergi. Yg ingin saya tanyakan.Bagaimana caranya untuk mengurangi ktidakyamanan karena

    batukberdahaknya Kmrn oleh dokter tidak diberi obat apa2. !iya dokterini terjadi sudah beberapa bulan. Kurang lebih bulan# nanti seminggusembuh muncul lagi. Apalagi jika kakak2nya ada yg terkena batuk. $ohonbantuannnya dokter. %a&akallahu khayran.

    %aab(

    )a'alaikumsalaam a rohmatullaahi a barokaatuh

    Batuk berdahak disertai pilek dengan ingus bening dan adanya bunyi'sengrok*sengrok' di dada karena alergi pada bayi merupakan kejadianyang menimbulkan kekhaatiran yang cukup besar bagi orang tua bayi.

    Keluhan tersebut biasanya muncul dan meningkat pada pagi hari# malamhari# keadaan yang dingin atau terpapar &at alergen yang menimbulkan

    reaksi alergi pada bayi seperti debu rumah# asap rokok# serpihan kulitatau bulu binatang# serbuk sari tumbuhan# makanan# &at*&at kimia yangdisemprotkan# dan sebagainya. Batuk alergi ini dapat hilang secaraspontan# asal alergen penyebabnya tidak ada atau dihilangkan.

    +alu bagaimana agar dapat menanggulangi keluhan tersebut Berikutlangkah*langkahnya(

    ,. -indarkan bayi dari keadaan yang menimbulkan reaksi alergi padabayi seperti dengan cara menghangatkan udara disekitar bayidiantaranya memodikasi ruangan tempat bayi berada dengan

    berbagai bantuan alat tradisional dan modern pada pagi dan malamhari# menjemur bayi pada pagi menjelang siang /sekitar jam 0*1selama 5*,5 menit# pastikan bagian kepala terutama hidung danmulut bayi terkena sinar matahari# menjauhkan bayi dari orang lainyang sedang mengalami batuk pilek.

    2. $enjaga kebersihan tubuh bayi# kebersihan orang*orang di sekitarbayi dan ruangan di sekitar bayi termasuk menghindarkan binatangdari bayi sehingga bayi tidak dapat terpapar &at*&at alergen yangdapat muncul dari ketiga sumber tersebut.

  • 7/26/2019 Alergi Bayi Batuk Pilek

    2/2