ANALISIS DISKRIMINAN jadi

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    1/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    2/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    3/22

    1. Mengetahui apakah ada perbedaan yang jelas antara

    kelompok pada variabel dependen. Bisa juga dikatakan

    untuk melihat perbedaan antara anggota grup 1 dengan grup

    2.

    2. Jika ada perbedaan, untuk mengetahui variabel bebas manayang membuat perbedaan tersebut.

    3. Membuat fungsi atau model diskriminan yang pada dasarnya

    mirip dengan persamaan regresi.

    4. Melakukan klasifikasi terhadap objek (dalam terminologyspss disebut baris), dan untuk mengetahui apakah suatu

    objek termasuk pada grup 1 atau grup 2 atau lainnya.

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    4/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    5/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    6/22

    1. Sejumlah p variabel independen harus berdistribusi

    normal.

    2. Matriks ragam-peragam variabel independen berukuran

    pxp pada kedua kelompok harus sama.

    3. Tidak ada korelasi antar variabel independen.

    4. Tidak terdapat data yang outlier pada variabel

    independen.

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    7/22

    7

    Rumuskan Permasalahan

    Estimasikan koefisien fungsi Diskriminan

    Tentukan signifikansi dari fungsi Diskriminan

    Interpretasikan Hasil

    Uji Validitas Analisis Diskriminan

    LANGKAHLANGKAH ANALISIS DISKRIMINAN

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    8/22

    1.Memisah variabel-variabel menjadi variabel dependen dan variabel

    independen.

    2.Menentukan metode untuk membuat fungsi diskriminan.

    Pada prinsipnya terdapat dua metode dasar untuk membuat fungsi

    diskriminan, yakni:Simultaneus estimation, semua variabel independen dimasukkan

    secara bersama-sama kemudian dilakukan proses diskriminan.

    Stepwise estimation, variabel independen dimasukkan satu per satu

    kedalam model diskriminan. Pada proses ini akan ada variabel yang

    tetap ada dalam model dan ada variabel yang dibuang dari model.

    3.Menguji signifikansi dari fungsi diskriminan yang telah terbentuk,

    menggunakan Wilkslamda, Pilai, F test dan uji lainnya.

    4.Menguji ketepatan klasifikasi dari fungsi diskriminanserta mengetahui

    ketepatan klasifikasi secara individual dengan casewise diagnostics.

    5.Melakukan interpretasiterhadap fungsi diskriminan tersebut.

    6.Melakukan uji validasiterhadap fungsi diskriminan.

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    9/22

    No Nama IPK (Indeks Prestasi Kumulatif) Jumlah Jam Belajar (Per-Hari)

    1

    Ugi

    2,9

    7 Jam

    2

    Egi

    2,7

    8 Jam

    3

    Intan

    2,67

    7 Jam

    4 Indah 2,2 9 Jam

    5

    Akbar

    1,9

    7 Jam

    6

    Vina

    2,86

    6 Jam

    7 Vera 2,95 9 Jam

    8 Rizki 2,7 8 Jam

    9

    Reno

    2,25

    6 Jam

    10

    Bagus

    2,5

    5 Jam

    11

    Cahyono

    2,75

    8 Jam

    12

    Yudha

    2,15

    3 Jam

    13

    Agus

    2,8

    7 Jam

    14

    Rini

    2,76

    4 Jam

    15

    Rina

    2,25

    3 Jam

    16 Aghni 3,00 10 Jam

    17 Vivi 3,3 12 Jam

    18

    Jefri

    3,25

    15 Jam

    19

    Suci

    3,2

    13 Jam

    20

    Ulan

    3,75

    15 Jam

    21

    Uni

    3,00

    10 Jam

    22

    Komang

    3,8

    17 Jam

    23

    Opi

    3,01

    10 Jam

    24

    Geri

    3,5

    12 Jam

    25

    Miko

    3,21

    10 Jam

    26

    Mika

    3,19

    10 Jam

    27

    Fatin

    3,3

    12 Jam

    28 Madan 3,25 16 Jam

    29 Faisal 3,23 10 Jam

    30

    Romi

    3,33

    11 Jam

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    10/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    11/22

    No

    Nama

    IPK (Indeks Prestasi Kumulatif)

    Jumlah Jam Belajar

    1

    Ugi

    0

    7

    2

    Egi

    0

    8

    3

    Intan

    0

    7

    4

    Indah

    0

    9

    5

    Akbar

    0

    7

    6

    Vina

    0

    6

    7

    Vera

    0

    9

    8

    Rizki

    0

    8

    9

    Reno

    0

    6

    10

    Bagus

    0

    5

    11

    Cahyono

    0

    8

    12 Yudha 0 3

    13

    Agus

    0

    7

    14

    Rini

    0

    4

    15

    Rina

    0

    3

    16

    Aghni

    1

    10

    17

    Vivi

    1

    12

    18

    Jefri

    1

    15

    19

    Suci

    1

    13

    20

    Ulan

    1

    15

    21

    Uni

    1

    10

    22

    Komang

    1

    17

    23

    Opi

    1

    10

    24

    Geri

    1

    12

    25

    Miko

    1

    10

    26 Mika 1 10

    27

    Fatin

    1

    12

    28

    Madan

    1

    16

    29

    Faisal

    1

    10

    30

    Romi

    1

    11

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    12/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    13/22

    Pada kolom Label, baris variabel IPK, ketik

    Indeks Prestasi Kumulatif.

    Pada kolom Label, baris variabel JJB, ketikJumlah Jam Belajar.Hal ini hanya sebagai pemberi

    keterangan terhadap singkatan IPK dan JJB.

    Pada kolom Values, baris variabel

    IPK, beri Value1 untuk Label

    IPK>=3, dan Value0 untuk Label

    IPK

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    14/22

    Perhatikan bahwa berdasarkan

    Gambar 2, pada variabel IPK,

    nilai 0 menyatakan indeks

    prestasi kumulatif siswa di

    bawah 3, dan nilai 1

    menyatakan indeks prestasi

    kumulatif siswa adalah 3 atau di

    atas 3

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    15/22

    Pilih Analyze => Classify =>

    Discriminant

    Maka akan muncul kotak dialog

    Discriminant Analysis. Kemudian

    masukkan variabel IPKpada

    Grouping Variable. Kemudian pilih

    Define Range. PadaMinimum beri

    nilai 0 dan padaMaximum berinilai

    1.

    Masukkan variabel JJBpada kotak

    Independents:. Kemudian pilih

    Statistics. Pada Function Coefficient,

    pilih Unstandardized. Kemudian pilih

    Continuedan OK.

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    16/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    17/22

    Berikut hasil berdasarkan SPSS.

    Berdasarkan Tabel Canonical Discriminant Function

    Coefficientdiketahui fungsi diskriminannya sebagai

    berikut.D= -4,202+0,450X

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    18/22

    Menurut Supranto (2010), nilai pemisah, yakni D0dihitung dengan rumus

    =(+ )

    2

    Dengan nA=nb. Jika D

    D0,maka masuk ke dalam kelompok B. Nilai D merupakan nilai diskriminan yangdiperoleh dari fungsi diskriminan.

    Perhatikan bahwa diketahui jumlah siswa yang nilai indeks prestasi kumulatifnyadibawah 3 sebanyak 15 siswa, yakni

    Na = 15

    Dan jumlah siswa yang nilai indeks prestasi kumulatifnya 3 atau diatas 3sebanyak 15 siswa, yakni

    NB = 15

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    19/22

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    20/22

    Diketahui seorang siswa bernama Ugi memiliki jumlah

    jam belajar dalam sehari 7 jam. Maka

    D = -4,202 + 0,450X

    D = -4,202 + 0,450(7)D = -1,052

    Perhatikan bahwa karena

    -1,052 > 0D < D0

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    21/22

    Maka siswa bernama Ugi termasuk ke dalam kelompokseseorang yang memiliki indeks prestasi kumulatif di bawah 3.Perhatikan bahwa diketahui indeks prestasi kumulatif Ugi adalah2,9 di mana memang di bawah 3.

    Diketahui seorang siswa bernama Suci memiliki jumlah jam

    belajar dalam sehari 13 jam. Maka :

    D = -4,202 +0,450X

    D = -4,202 + 0,450(13)

    D = 1,648

    Perhatikan bahwa karena1,648 > 0

    D > D0

  • 8/10/2019 ANALISIS DISKRIMINAN jadi

    22/22

    Maka siswa bernama Suci termasuk ke dalam kelompokseseorang yang memiliki indeks prestasi kumulatif 3 atau di atas3. Perhatikan bahwa diketahui indeks prestasi kumulatif Suciadalah 3,2 di mana memang di atas 3.

    Misalkan diketahui seorang bernama Yusuf memiliki jumlah jambelajar dalam sehari 16 jam, maka

    D = -4,202 +0,450X

    D = -4,202 + 0,450(16)

    D = 2,998 > 0

    diperkirakan Yusuf termasuk ke dalam kelompok siswa denganIPK bernilai 3 atau di atas 3.