Apakah Kehamilan Bisa Sebabkan Saraf Terjepit

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Apakah Kehamilan Bisa Sebabkan Saraf Terjepit

    1/1

    Apakah Kehamilan Bisa Sebabkan Saraf TerjepitPosted by admin on July 19th, 2015

    MEMBESARNYA perut selama kehamilan memang menjadi beban tersendiri bagi wanita

    hamil. Masalah otot sendi dan tulang pun rentan diderita para alon ibu. !an salah satu yang

    sering ditakutkan adalah terjadinya sara" terjepit yang umumnya dirasakan di daerah punggung belakang.

     #amun demikian, dokter spesialis kedokteran "isik dan rehabilitasi, seperti !r $ri"

    %oemarjono, %p&M, '$(%M, dari )linik 'le* 'ree di Jakarta, mengatakan bahwa sara"

    terjepit tidak umum terjadi pada ibu hamil.

    +bu hamil enggak bisa sara" kejepit. )alau ada keluhan di pinggang, biasanya itu karena ada

    masalah di ototnya. -al ini disebabkan tarikan akibat perut yang membesar ke depan. tu

    kenapa ibu hamil suka sakit pinggang karena tubuh ibu hamil harus mempertahankan titik

    gra"itasi, jelasnya.

    %ara" terjepit sendiri umumnya disebabkan "aktor degenarti" atau penuaan yang dimulai

    sekira usia /5 tahun ke atas. %ara" terjepit menurut pengalaman pasiennya memiliki karakter

    sakit yang berbeda dari nyeri otot.

    +%ara" terjepit itu bisa ditebak bila ada peningkatan rasa sakit di tulang belakang saat batuk,

     bersin, atau mengedan. ila sakit saat ada tekanan kenang seperti itu, itu bisa dimungkinkan

    sebagai sara" terjepit. )alau bukan, tidak akan demikian, imbuhnya.

    http://capsa365.biz/http://capsaqq.biz/http://champspoker.biz/http://cintapoker.biz/http://i1.wp.com/adunasib.com/wp-content/uploads/2015/07/x223.jpghttp://capsaqq.biz/http://champspoker.biz/http://cintapoker.biz/http://capsa365.biz/