17
ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN GASTROENTERITIS KARYA TULIS ILMIAH Oleh : DANIA SUKMAWATI NIM. 102018056 PROGRAM STUDI VOKASI DIPLOMA III KEPERAWATAN FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS ‘AISYIYAH BANDUNG 2021

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

  • Upload
    others

  • View
    3

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN)

DENGAN GASTROENTERITIS

KARYA TULIS ILMIAH

Oleh :

DANIA SUKMAWATI

NIM. 102018056

PROGRAM STUDI VOKASI DIPLOMA III KEPERAWATAN

FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS ‘AISYIYAH BANDUNG

2021

Page 2: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN)

DENGAN GASTROENTERITIS

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan untuk Menyelesaikan Pendidikan Program Studi Vokasi Diploma III

Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas ‘Aisyiyah Bandung

Oleh :

DANIA SUKMAWATI

NIM. 102018056

PROGRAM STUDI VOKASI DIPLOMA III KEPERAWATAN

FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS ‘AISYIYAH BANDUNG

2021

Page 3: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

LEMBAR PERSETUJUAN

DANIA SUKMAWATI

NIM. 102018056

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. C (13 BULAN)

DENGAN GASTROENTERITIS

Karya Tulis Ilmiah ini Telah Disetujui dan dipertanggungjawabkan dihadapan

sidang Penguji Program Studi Vokasi Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas ‘Aisyiyah Bandung

Oleh :

Pembimbing

Tia Setiawati, S.Kep., M.Kep.Ns.,Sp.Kep.An

NPP. 20001809700

Page 4: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

LEMBAR PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa KTI yang berjudul :

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

GASTROENTERITIS

Disusun Oleh :

DANIA SUKMAWATI

NIM. 102018056

Telah disetujui dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Sidang Karya Tulis

Ilmiah Program Studi Vokasi Diploma III Keperawatan Fakultas Kesehatan

Universitas ‘Aisyiyah Bandung dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk

diterima

Bandung, Juli 2021

Penguji I Penguji II

Eli Lusiani, S.Kep., Ners., M.Kep Maya Amalia, S.Kep., Ners., M.Kep

Diketahui oleh Ketua Program Studi Vokasi Diploma III Keperawatan Fakultas

Kesehatan Universitas ‘Aisyiyah Bandung

Anggriyana Tri Widianti, S.Kep.,Ners., M.Kep

Page 5: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

Nama Mahasiswa : Dania Sukmawati

NIM : 102018056

Program Studi : Vokasi Diploma III Keperawatan

Dengan ini menyatakan bahwa saya tidak melakukan plagiarisme atau

penjiplakan/pengambilan karangan, pendapat atau karya orang lain dalam penulisan

Karya Tulis Ilmiah yang berjudul :

“ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

GASTROENTERITIS”

Apabila suatu saat nanti saya terbukti melakukan plagiarisme, maka saya bersedia

menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang telah diproleh karena

karya ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di perguruan

tinggi ini.

Demikianlah surat pernyataan ini saya buat dengan kesadaran sendiri dan tidak atas

tekanan ataupun paksaan dari pihak manapun demi menegakkan integritas

akademik di institusi ini.

Bandung, 26 Juni 2021

Yang membuat pernyataan,

Dania Sukmawati

Page 6: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

ABSTRAK

Nama : Dania Sukmawati

NIM : 102018056

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

GASTROENTERITIS

Gastroenteritis pada anak biasanya disebabkan karena infeksi, malabsorbsi,

makanan, dan gangguan psikologis anak. Gastroenteritis merupakan penyebab

utama kesakitan dan kematian pada anak. Tujuan dari penulisan Karya Tulis Ilmiah

ini untuk mengidentifikasi rencana asuhan keperawatan dan pendokumentasian

secara komprehensif meliputi aspek biopsikososial dan spiritual pada anak

gastroenteritis. Metode penelitian yang digunakan dalam Karya Tulis Ilmiah ini

adalah studi literatur dan telaah kasus. Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada

An.C maka diagnosa yang muncul adalah hipovolemia, defisit nutrisi, hipertermia

dan ansietas. Intervensi utama pada kasus ini untuk diagnosa hipovolemia dengan

intervensi manajemen hipovolemia, defisit nutrisi dengan intervensi manajemen

nutrisi, hipertermia dengan intervensi manajemen hipertermia dan ansietas dengan

intervensi reduksi ansietas. Saran untuk asuhan keperawatan pada anak dengan

gastroenteritis pada diagnosa hipovolemia adalah pemberian cairan untuk

mencegah status dehidrasi pada pasien, sehingga apabila pemberian cairan sudah

terpenuhi maka diagnosa defisit nutrisi dan hipertermia juga akan terpenuhi. Saran

untuk diagnosa ansietas pada ibu dengan anak gastroenteritis yang di rawat di

rumah sakit adalah pemberian penyuluhan pada orangtua dengan pasien anak

gastroenteritis.

Kata kunci: Asuhan Keperawatan Gastroenteritis

Page 7: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

ABSTRACT

Nama : Dania Sukmawati

NIM : 102018056

NURSING CARE IN AN.C (13 MONTHS) WITH GASTROENTERITIS

Gastroenteritis in children is usually caused by infection, malabsorption, food, and

psychological disorders of children. Gastroenteritis is a major cause of morbidity

and mortality in children. The purpose of writing this scientific paper is to be able

to carry out nursing care and comprehensive documentation covering the

biopsychosocial and spiritual aspects of gastroenteritis children. The research

method used in this scientific paper is literature study and case study. After nursing

care for An.C was carried out, the diagnoses that emerged were hypovolemia,

nutritional deficit, hyperthermia and anxiety. The main interventions in this case

were to diagnose hypovolemia with hypovolemia management intervention,

nutritional deficit with nutrition management intervention, hyperthermia with

hyperthermia management intervention and anxiety with anxiety reduction

intervention. Suggestions for nursing care in children with gastroenteritis in the

diagnosis of hypovolemia is the administration of fluids to prevent dehydration

status in patients, so that if fluid administration has been met, the diagnosis of

nutritional deficits and hyperthermia will also be fulfilled. Suggestions for the

diagnosis of anxiety in mothers with children with gastroenteritis who are

hospitalized is to provide counseling to parents with gastroenteritis children.

Keywords: Gastroenteritis Nursing Care

Page 8: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

i

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim.

Assalamu’alaikum wr.wb.

Dengan mengucapkan segala puji bagi Allah SWT yang Maha Esa. Atas

rahmat dan hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah

yang berjudul “Asuhan Keperawatan Pada An.C (13 Bulan) dengan

Gastroenteritis”

Laporan tugas akhir ini dibuat untuk memenuhi salah satu syarat dalam

menyelesaikan Pendidikan Diploma III Keperawatan Fakultas Kesehatan

Universitas ‘Aisyiyah Bandung. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan

Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak kekurangan, dan penulis mendapatkan

banyak bantuan dan masukan dari berbagai pihak, dan pada kesempatan ini

penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada:

1. Ibu Tia Setiawati, S.Kep., M.Kep.Ns.,Sp.Kep.An sebagai Rektor Universitas

‘Aisyiyah Bandung dan pembimbing yang senantiasa selalu memberikan

arahan dan masukannya.

2. Ibu Dr. Siti Syabariyah, S.Kp.,MS.Biomed sebagai Dekan Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas ‘Aisyiyah Bandung.

3. Ibu Anggriyana Tri Widianti, S.Kep., Ners., M.Kep sebagai Ketua Prodi

Vokasi Diploma III Keperawatan Universitas ‘Aisyiyah Bandung yang

senantiasa memberi arahan pada penulis.

4. Ibu Eli Lusiani, M.Kep sebagai pembimbing akademik dan sebagai penguji

yang selalu senantiasa memberikan arahan, masukan dan semangat agar penulis

bisa menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.

5. Ibu Maya Amalia, M.Kep sebagai penguji yang senantiasa memberi masukan

dan arahan agar penulis bisa menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.

6. Seluruh staf dosen dan karyawan Universitas ‘Aisyiyah Bandung yang

sudah mensuport dan telah memberikan ilmu selama proses pembelajaran

hingga proses penyusunan ini.

Page 9: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

ii

7. Orangtua yang senantiasa membantu dan mendoakan proses perkuliahan

selama ini, dan selalu memberikan semangat untuk tetap bisa

menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. Serta untuk adik-adik yang selalu

mensuport dan membantu agar bisa menyelesaikan pendidikannya.

8. Semua teman-teman Prodi D3 Keperawatan angkatan 2018 “DIAMOND”

yang selalu memberikan semangat dan bantuannya terhadap penyusunan

Karya Tulis Ilmiah ini.

9. Kepada keluarga besar yang selalu memberikan support dan motivasi agar

penulis tetap semangat dalam mengerjakan Karya Tulis Ilmiah ini.

10. Teman cammal semua yang sudah membantu dan memberi semangat

dalam penyusunan laporan tugas akhir ini sampai dengan selesai.

Akhir kata mudah-mudahan ilmu yang selama ini di dapatkan oleh

penulis dapat bermanfaat serta menjadi ibadah untuk rekan-rekan lainnya.

Wassalamualaikum Warahmaullahi Wabarakatuh.

Bandung, 26 Juni 2021

Page 10: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

iii

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN

LEMBAR PENGESAHAN

SURAT PERNYATAAN

ABSTRAK

ABSTRACT

KATA PENGANTAR ......................................................................................... i

DAFTAR ISI ..................................................................................................... iii

DAFTAR TABEL .............................................................................................. v

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................ vi

DAFTAR BAGAN ........................................................................................... vii

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN ................................................................................. 1

A. Latar Belakang .......................................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ..................................................................................... 4

C. Tujuan ....................................................................................................... 4

D. Metode Telaah dan Tekhnik Pengambilan Data ....................................... 5

E. Sistematika Penulisan ............................................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ....................................................................... 7

A. Konsep Gastroenteritis .............................................................................. 7

1. Definisi Gastroenteritis ...................................................................... 7

2. Klasifikasi Gastroenteritis .................................................................. 7

3. Anatomi Fisiologi Sistem Pencernaan ............................................... 9

4. Etiologi Gastroenteritis .................................................................... 16

5. Faktor resiko .................................................................................... 17

6. Patofisiologi ..................................................................................... 18

7. Manifestasi Klinis ............................................................................ 20

8. Penatalaksanaan ............................................................................... 23

9. Pemeriksaan penunjang ................................................................... 27

10. Penatalaksanaan Diet ....................................................................... 28

Page 11: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

iv

11. Komplikasi ....................................................................................... 31

12. Pencegahan ...................................................................................... 33

13. Konsep Asuhan Keperawatan Gastroenteritis ................................. 33

B. Konsep Tumbuh Kembang ..................................................................... 47

1. Definisi Tumbuh Kembang ............................................................. 47

2. Tahap Pertumbuhan dan Perkembangan .......................................... 47

C. Peran Keluarga ........................................................................................ 54

D. Konsep Hospitalisasi ............................................................................... 55

1. Definisi Hospitalisasi ....................................................................... 55

2. Dampak Hospitalisasi Usia Todler .................................................. 55

3. Dampak Hospitalisasi Pada Keluarga .............................................. 56

2. Manfaat Atraumatic Care ................................................................. 57

3. Tujuan Atraumatic Care ................................................................... 57

4. Prinsip Atraumatic Care ................................................................... 58

BAB III TINJAUAN KASUS DAN PEMBAHASAN .................................... 59

A. TINJAUAN KASUS ............................................................................... 59

B. Pembahasan............................................................................................. 76

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................... 81

A. Kesimpulan ............................................................................................. 81

B. Saran ....................................................................................................... 82

DAFTAR PUSTAKA

Page 12: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

v

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Jumlah pemberian oralit ....................................................................... 25

Tabel 2.2. Pemberian cairan intravena bagi anak dengan dehidrasi berat ............ 26

Tabel 2.3. Teori Rencana Asuhan Keperawatan Gastroenteritis .......................... 38

Tabel 3.1. Riwayat Imunisasi ................................................................................ 61

Tabel 3.2. Hasil Pemeriksaan Laboratorium ......................................................... 63

Tabel 3.3. Program Terapi Obat ............................................................................ 64

Tabel 3.4. Analisa Data ......................................................................................... 65

Tabel 3.5. Rencana Asuhan Keperawatan............................................................. 70

Page 13: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Anatomi Sistem Pencernaan .......................................................... 9

Page 14: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

vii

DAFTAR BAGAN

Bagan 2.1. Pathway Gastroenteritis ................................................................. 20

Page 15: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

viii

DAFTAR LAMPIRAN

LEMBAR BIMBINGAN KARYA TULIS ILMIAH

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Page 16: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

DAFTAR PUSTAKA

Mardalena, I.(2018). Asuhan Keperawatan Pada Pasien Dengan Gangguan Sistem

Pencernaan.Pustaka Baru Press.

Muttaqin, A., & Sari, K.(2011). Gangguan Gastrointestinal Aplikasi Asuhan

Keperawatan Medikal Bedah. Jakarta : Salemba Medika.

Muttaqin, A., & Sari, K.(2011). Anatomi dan Fisiologi Sistem Gastrointestinal. Jakarta :

Salemba Medika.

Wulandari, D., & Erawati, M.(2016). Buku Ajar Keperawatan Anak. Yogyakarta : Pustaka

Pelajar

Ridha, H.(2017). Buku Ajar Keperawatan Anak. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Mansur, A.(2019). Aplikasi Atraumatic Care. Andalas University Press

Poernomo, D., & Idris, D.(2016). Tingkat Pengetahuan Keluarga dan Upaya

Pencegahan Diare pada Keluarga

Pulungan, Z., Purnomo, E., Purwanti, A.(2017). Hospitalisasi Mempengaruhi Tingkat

Kecemasan Anak Toddler. Jurnal Kesehatan MANARANG.Volume 3, Nomor

2

Hermalinda., Deswita., Sarfika, R.(2018). Respon Kecemasan Orangtua Terhadap

Hospitalisasi Anak Di RSUP Dr.M.Djamil Padang.NERS:Jurnal

Keperawatan,volume 14,No.1

Utami, R., & Wulandari, D.(2015). Studi Kasus: Asuhan Keperawatan Pada Anak dengan

Gastroenteritis Dehidrasi Sedang. Indonesian Journal On Medical Science. Volume

2 No 1.

Sutiyono. (2010). PENGARUH TEPID WATER SPONGE TERHADAP SUHU TUBUH

BALITA DI RSUD dr. RADEN SOEDJATI PURWODADI.

Anggraini, R.(2016). The Reationship between Modification of Food Presentation and

Changes in Appetite of Toddler Children at Puskesmas Mojo Surabaya.Magna Medika.

Vol 1 No 3.

Rahmi, P.(2010). Peran Nutrisi Bagi Tumbuh Kembang Anak Usia Dini.

Zubaidah, Insana, M.(2020). HUBUNGAN PENATALAKSANAAN PEMBERIAN CAIRAN

DI RUMAH DENGAN TINGKAT DEHIDRASI PADA BALITA YANG MENGALAMI

DIARE.Jurnal Keperawatan Suaka Insan Volume 5 Edisi 1

Muharry, A., Amalia, I., Dwihayati, A.(2017). ANALISIS KEJADIAN DIARE PADA BALITA

DI TATANAN RUMAH TANGGA. JURNAL ILMU ILMU KESEHATAN BHAKTI

HUSADA KUNINGAN.Vol 06 No 02

Page 17: ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.C (13 BULAN) DENGAN

Arini, E. N. (2012). Etiologi Dan Gambaran Klinis Diare Akut Di RSUP Dr.Kariadi

Semarang.Karya Tulis Ilmiah Fakultas Kedokteran

UniversitasDiponegoro.RetrievedFromhttp://digilib.stikeskusumahusada.a c.id/files/di

sk1/5/01-gdl estantinur-227-1-estanti-4.pdf

Ngastiyah. (2014). Perawatan Anak Sakit Edisi 2.Jakarta : EGC

Sodikin. (2011). Asuhan Keperawatan Anak: Gangguan Sistem Gastrointestinal dan

Hepatobilier. Jakarta: Salemba Medika

Paramita, L. (2017). ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN

GASTROENTERITIS DI RUANG 2 IBU DAN ANAK RS REKSODIWIRYO

PADANG. Jurnal Keperawatan

Suastini, N. (2020). GAMBARAN PERAWATAN ANAK GASTROENTERITIS DI

PUSKESMAS PROVINSI BALI. Jurnal Gema Keperawatan Volume 13 Nomor 1

Hockenberry & Wilson. (2013). Study Guide of Infant and Children. St. Louis: Elsevier-Health

Sciences Division.

Mendri. (2017). Asuhan Keperawatan Pada Balita Sakit dan Bayi Resiko Tinggi (1st ed).

Yogyakarta: PUSTAKA BARU PRESS.