47
LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang perlu dilaksanakan dalam usaha mewujudkan aspirasi serta cita-cita masyarakat dalam mencapai masa depan yang baik. Berkaitan dengan hal itu, diperlukan pengembangan dan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas dan terukur sehingga penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan dapat berlangsung secara berdaya guna, berhasil guna, serta bebas dari korupsi, kolusi dan nepotisme. Sejalan dengan pelaksanaan otonomi daerah yang telah memberikan kewenangan utuh kepada daerah untuk merencanakan, melaksanakan, mengawasi, mengendalikan dan mengevaluasi kebijakan-kebijakan daerah, semangat reformasi di bidang politik, pemerintahan dan pembangunan juga mewarnai upaya pendayagunaan aparatur negara dengan tuntutan mewujudkan administrasi negara yang mendukung kelancaran tugas dan fungsi pemerintahan dengan menerapkan prinsipprinsip good governance, sehingga diperlukan sistem pertanggungjawaban atas segala kegiatan yang dibuat melalui media pertanggungjawaban melalui Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP). Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah menyebutkan bahwa Laporan Kinerja ditujukan untuk : 1. Memberikan informasi kinerja yang terukur kepada pemberi mandat atas kinerja yang seharusnya dicapai; 2. Sebagai upaya untuk perbaikan berkesinambungan bagi instansi pemerintah untuk meningkatkan kinerjanya. 1 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOELTAHUN 2018

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

  • Upload
    vodieu

  • View
    220

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang perlu

dilaksanakan dalam usaha mewujudkan aspirasi serta cita-cita masyarakat dalam

mencapai masa depan yang baik. Berkaitan dengan hal itu, diperlukan

pengembangan dan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas dan

terukur sehingga penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan dapat

berlangsung secara berdaya guna, berhasil guna, serta bebas dari korupsi, kolusi

dan nepotisme.

Sejalan dengan pelaksanaan otonomi daerah yang telah memberikan

kewenangan utuh kepada daerah untuk merencanakan, melaksanakan, mengawasi,

mengendalikan dan mengevaluasi kebijakan-kebijakan daerah, semangat reformasi

di bidang politik, pemerintahan dan pembangunan juga mewarnai upaya

pendayagunaan aparatur negara dengan tuntutan mewujudkan administrasi negara

yang mendukung kelancaran tugas dan fungsi pemerintahan dengan menerapkan

prinsipprinsip good governance, sehingga diperlukan sistem pertanggungjawaban

atas segala kegiatan yang dibuat melalui media pertanggungjawaban melalui

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP).

Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi

Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja,

Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

menyebutkan bahwa Laporan Kinerja ditujukan untuk :

1. Memberikan informasi kinerja yang terukur kepada pemberi mandat atas

kinerja yang seharusnya dicapai;

2. Sebagai upaya untuk perbaikan berkesinambungan bagi instansi pemerintah

untuk meningkatkan kinerjanya. 1 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOELTAHUN 2018

Page 2: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Sehubungan dengan hal tersebut di atas, peranan LAKIP pada sebuah instansi

adalah agar instansi dapat melaksanakan setiap kegiatan sesuai dengan rencana

serta sebagai perwujudan kewajiban untuk mempertanggungjawabka keberhasilan

ataupun kegagalan dari pelaksanaan visi, misi Bupati dan strategi organisasi dalam

mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan, disamping itu berkewajiban

menyusun LAKIP.

Pada hakekatnya LAKIP merupakan kebutuhan pemerintah daerah dalam

rangka penyelenggaraan pembangunan yang berkualitas baik dari sisi perencanaan

pelaksanaan maupun hasil-hasilnya yang dilaporkan dalam bentuk LAKIP sebagai

bentuk pertanggungjawaban konkrit atas penyelenggaraan kegiatan-kegiatan yang

dibiayai dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah.

Penyusunan LAKIP Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018

dimaksudkan sebagai salah satu media untuk mengukur tingkat pelaksanaan

akuntabilitas kinerja organisasi, memuat informasi dan data yang telah diolah,

meliputi segala sesuatu yang berkaitan dengan tanggung jawab (responsibilitas)

atas pemberian mandat, delegasi wewenang ataupun amanah, terkait dengan

berbagai sumberdaya yang digunakan untuk mencapai visi dan misi yang telah

ditetapkan.

B. Gambaran Umum Organisasi

B.1. Tugas Pokok Dan Fungsi

Berdasarkan Peraturan Bupati Boven Digoel Nomor 53 tanggal, 29 September

Tahun 2017, tentang Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Pertanian

Perkebunan Kabupaten Boven Digoel, merupakan unsur pelaksana otonomi daerah

yang menagani Urusan pemerintahan pertanian di bidang perkebunan Kabupaten

Boven Digoel , dipimpin oleh seorang kepala Dinas melaksanakan tugas pokok

sebagai berikut:

2 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 3: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

a. Kepala Dinas Kepala Dinas membantu sebagian tugas Bupati dalam memimpin, mengatur,

merumuskan, membina, mengendalikan, mengkoordinasikan dan mempertanggung

jawabkan kebijakan teknis pelaksanaan urusan pemerintah daerah.

b. Sekretariat membawahi :

1) Sub Bagian Penyusunan Program dan Keuangan;

2) Sub Bagian Umum dan Kepegawaian c. Bidang Saran Prasarana dan Penyuluhan, membawahi :

1) Seksi Lahan dan Irigasi;

2) Seksi Sarana Produksi;

3) Seksi Penyuluhan;

d. Bidang Pembenihan, Produksi dan Perlindungan, membawahi :

1) Seksi Pembenihan

2) Seksi Produksi;

3) Seksi Perlindungan Tanaman Perkebunan

e. Bidang Pengolahan dan Pemasaran, membawahi :

1) Seksi Bimbingan Usaha

2) Pengolahan dan Pemasaran;

3) Seksi Informasi Pasar dan Pemasaran

a. Kepala Dinas Kepala Dinas mempunyai tugas menyelenggarakan, memimpin,mengkoordinasikan,

membina dan mengendalikan penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi dinas sebagai:

a. Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya;

b. Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum sesuai dengan

lingkup tugasnya;

c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas sesuai dengan lingkup tugasnya;

d. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas dan

fungsinya.

3 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018 |

Page 4: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

b. Sekretaris

Sekretaris mempunyai tugas pokok membantu sebagian tugas kepala dinas dalam

memimpin, mengkoordinasikan dan mengendalikan tugas–tugas di bidang

pengelolaan pelayanan kesekretariatan yang meliputi pengkoordinasian penyusunan

program, pengelolaan umum dan kepegawaian serta pengelolaan keuangan;

Sekretaris menyelenggarakan tugas dan fungsi :

a. Merumuskan penyusunan rencana dan program kerja pengelolaan pelayanan

kesekretariatan;

b. Merumuskan kebijakan koordinasi penyusunan program dan penyelenggaraan

tugas-tugas bidang secara terpadu;

c. Merumuskan kebijakan pelayanan administratif dinas;

d. Merumuskan kebijakan pengelolaan administrasi umum dan

kerumahtanggaan;

e. Merumuskan kebijakan pengelolaan kelembagaan dan ketatalaksanaan serta

hubungan masyarakat;

f. Merumuskan pengkoordinasiaan pembuatan Standar Operasional Prosedur

(SOP) dan Standar Pelayanan Minimal (SPM) dinas;

g. Merumuskan kebijakan pengelolaan administrasi kepegawaian;

h. Merumuskan kebijakan administrasi pengelolaan keuangan dan aset dinas;

i. Merumuskan kebijakan pelaksanaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan

pelaksanaan tugas Dinas;

j. Merumuskan kebijakan pengkoordinasian publikasi pelaksanaan tugas Dinas.

k. Merumuskan kebijakan pengkoordinasian penyusunan dan penyampaian

bahan pelaksanaan tugas Dinas;

l. Mengevaluasi pelaksanaan tugas pengelolaan pelayanan kesekretariatan;

m. Pelaporan pelaksanaan tugas pengelolaan pelayanan kesekretariatan;

n. Pelaksanaan koordinasi/kerja sama dan kemitraan dengan unit

kerja/instansi/lembaga atau pihak ketiga di bidang pengelolaan pelayanan

kesekretariatan;

o. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala dinas.

4 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 5: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

1) Sub Bagian Penyusunan Program dan Keuangan; Kepala Sub Bagian Penyusunan Program dan Keuangan mempunyai tugas pokok

membantu sebagian tugas sekretaris dalam merencanakan, melaksanakan,

mengevaluasi dan melaporkan pelaksanaan tugas pelayanan dan pengkoordinasian

penyusunan rencana, program kerja, pengelolaan administrasi dan

pertanggungjawaban pengelolaan keuangan dan Aset Dinas; Kepala Sub Bagian Penyusunan Program dan Keuangan menyelenggarakan fungsi :

a. Menyusun rencana dan program kerja operasional kegiatan pelayanan dan

pengkoordinasian penyusunan rencana, program kerja, pengelolaan

administrasi dan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan dan aset Dinas;

b. Mengkoordinasikan penyusunan rencana operasional kegiatan dan program

kerja Dinas;

c. Melaksanakan penyusunan rencana strategis, rencana kerja dan LAKIP serta

penyiapan bahan bahan LPPD Dinas;

d. Mengkoordinasikan penyusunan rancangan peraturan perundang – undangan

penunjang pelaksanaan tugas;

e. Melaksanakan pengumpulan bahan anggaran pendapatan, belanja dan

pembiayaan Dinas;

f. Melaksanakan pengelolaan administrasi keuangan anggaran pendapatan dan

belanja;

g. Melaksanakan penyusunan dan pengkoordinasian pembuatan daftar gaji serta

tambahan penghasilan bagi pegawai negeri sipil;

h. Merencanakan operasional kegiatan penyusunan rencana dan program

administrasi pengelolaan keuangan;

i. Melaksanakan penatausahaan pengelolaan anggaran pendapatan dan belanja

Dinas;

j. Melaksanakan penyiapan bahan pembinaan administrasi akuntansi anggaran

pendapatan, belanja dan pembiayaan Dinas;

k. Mengkoordinasikan penyiapan bahan pertanggungjawaban pengelolaan

anggaran pendapatan, belanja dan pembiayaan Dinas;

5 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018|

Page 6: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

l. Melaksanakan konsultasi penyusunan rencana dan program kerja pengelolaan

keuangan dengan para Kepala Bidang di lingkungan Dinas;

m. Melaksanakan penyusunan rencana penyediaan fasilitas pendukung

pelaksanaan tugas pengelolaan keuangan;

n. Melaksanakan koordinasi teknis perumusan penyusunan rencana dan

dukungan anggaran pelaksanaan tugas Dinas;

o. Melaksanakan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas kepada Kepala

Dinas melalui Sekretaris;

p. Melaksanakan koordinasi dan konsultasi penyusunan rencana, program kerja

dan pengelolaan administrasi dan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan

Dinas dengan sub unit kerja lain di lingkungan Dinas;

q. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh sekretaris.

2) Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Kepala Bagian Umum dan Kepegawaian, mempunyai tugas pokok membantu sebagian

tugas sekretaris dalam merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas pelayanan administrasi umum, kerumahtanggaan dan administrasi

kepegawaian dinas;

Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian, menyelenggarakan fungsi :

a. Menyusun rencana dan program kerja operasional kegiatan pelayanan

administrasi umum, kerumahtanggaan dan administrasi kepegawaian;

b. Melaksanakan penerimaan, pendistribusian dan pengiriman surat – surat,

naskah dinas dan pengelolaan dokumentasi serta kearsipan;

c. Melaksanakan pembuatan dan pengadaan naskah dinas;

d. Melaksanakan pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Standar

Pelayanan Minimal (SPM) dinas;

e. Melaksanakan pengelolaan dan penyiapan bahan pembinaan dokumentasi dan

kearsipan kepada sub unit kerja di lingkungan Dinas;

f. Melaksanakan, penyiapan pengelolaan dan pengendalian administrasi

perjalanan dinas;

6 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018|

Page 7: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

g. Melaksanakan pelayanan keprotokolan dan penyelenggaraan rapat – rapat

dinas;

h. Melaksanakan pelayanan hubungan masyarakat;

i. Melaksanakan pengurusan kerumahtanggaan, keamanan dan ketertiban

kantor;

j. Melaksanakan pemeliharaan dan perawatan serta pengelolaan lingkungan

kantor, gedung kantor, kendaraan dinas dan aset lainnya;

k. Melaksanakan perencanaan pengadaan, penyimpanan, pendistribusian dan

inventarisasi perlengkapan dinas;

l. Menyusun bahan penataan kelembagaan dan ketatalaksanaan pelaksanaan

tugas Dinas;

m. Melaksanakan pengelolaan perpustakaan dan pendokumentasian peraturan

perundang – undangan;

n. Melaksanakan pengumpulan, pengolahan, penyimpanan dan pemeliharaan

data serta dokumentasi kepegawaian;

o. Menyusun dan menyiapkan rencana kebutuhan formasi dinas;

p. Menyusun dan menyiapkan bahan administrasi kepegawaian yang meliputi

Sasaran Kinerja Pegawai (SKP), kenaikan pangkat, gaji berkala, pensiun, kartu

pegawai, karis/karsu, taspen, BPJS dan pemberian penghargaan serta

peningkatan kesejahteraan pegawai;

q. Menyusun dan menyiapkan administrasi pegawai untuk mengikuti pendidikan

/ pelatihan struktural, teknis dan fungsional serta ujian dinas;

r. Fasilitasi pembinaan umum kepegawaian dan pengembangan karier serta

disiplin pegawai;

s. Menyusun dan menyiapkan pengurusan administrasi cuti pegawai;

t. Pelaksanaan penyusunan administrasi DUK, sumpah/janji pegawai;

u. Melaksanakan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas kepada Kepala

Dinas melalui Sekretaris;

v. Melaksanakan koordinasi dan konsultasi pelayanan administrasi umum dan

kerumahtanggaan serta administrasi kepegawaian dengan sub unit kerja lain

di lingkungan Dinas;

w. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh sekretaris.

7 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018 |

Page 8: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

c. Kepala Bidang Sarana dan Prasarana.

Kepala Bidang Sarana Prasarana dan Penyuluhan, mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas kepala dinas dalam bidang sarana prasarana dan

penyuluhan;

Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini,

Kepala Bidang Sarana Prasarana dan Penyuluhan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Perumusan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Perumusan kebijakan teknis lingkup sarana prasarana dan penyuluhan;

d. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan lingkup sarana prasarana dan

penyuluhan;

e. Mengkoordinasikan pengaturan, pelaksanaan, pembinaan, dan

Pengembangan bidang sarana prasarana dan penyuluhan;

f. Perumusan penyusunan pelaksanaan operasional ALSINTAN, pupuk dan

pestisida;

g. Perumusan penyusunan pelaksanaan operasional penyuluhan;

h. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas sesuai dengan

lingkup tugasnya.

1) Sub Seksi Lahan dan Irigasi

Kepala Seksi Lahan, Irigasi dan Pembiayaan, mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas kepala bidang dibidang lahan, irigasi dan pembiayaan;

Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini,

Kepala Seksi Lahan, Irigasi dan Pembiayaan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis lingkup lahan, irigasi dan

pembiayaan;

d. Melakukan bimbingan, optimasi dan pengendalian lahan perkebunan;

e. Melakukan pemetaan potensi dan pengelolaan lahan perkebunan;

8 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 9: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

f. Melakukan bimbingan pemanfaatan sumber-sumber air dan bimbingan

pengembangan teknologi irigasi air permukaan dan air bertekanan untuk

perkebunan;

g. Melakukan kebijakan pembiayaan; membinaan, monitoring, evaluasi dan

pelaporan lingkup lahan, irigasi dan pembiayaan;

h. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang

2) Seksi Sarana dan Prasarana

Kepala Seksi Sarana Produksi, mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas Kepala Bidang dalam bidang Pupuk dan ALSINTAN; Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini

Kepala Seksi Sarana Produksi, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang pupuk dan ALSINTAN;

d. Mengidentifikasi dan inventarisasi gangguan pengembangan perkebunan di

wilayah kabupaten;

e. Melakukan penanganan gangguan pengembangan perkebunan di wilayah

kabupaten;

f. Melakukan identifikasi dan inventarisasi kebutuhan alat dan mesin;

Penentuan standar mutu alat dan mesin perkebunan dan melaksanakan

kebijakan pengadaan alat dan mesin;

g. Penentuan prototipe alat dan mesin perkebunan di kabupaten;

h. Melakukan pemantauan dan evaluasi penggunaan dan pupuk, melakukan

standar mutu pupuk dan ALSINTAN di wilayah kabupaten, melakukan

identifikasi dan inventarisasi, pemetaan, dan analisis gangguan usaha di

wilayah kabupaten;

i. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan bidang pupuk dan ALSINTAN;

j. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang.

9 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 10: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

3) Seksi Penyuluhan

Kepala Seksi Penyuluhan, mempunyai tugas pokok membantu melaksanakan

sebagian tugas kepala bidang dalam bidang penyuluhan;

Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini

Kepala Seksi Penyluhan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang penyuluhan;

d. Menganalisis dan melaksanakan pembinaan teknis bidang penyuluhan;

e. Mengumpul, mengolah data, mengumpul referensi dan bahan-bahan yang

berkaitan dengan penyuluhan;

f. Menyusun program kerja dan materi penyuluhan, merencanakan uji

coba/pengkajian/pengujian paket teknologi penyuluhan;

g. Melaksanakan penyebaran teknologi dan informasi penyuluhan dalam bentuk

audio visual AID berupa brosur, liptan, VCD, DVD video dll;

h. Merencanakan temu usaha, teknologi, temuwicara, serasehan dalam

pelayanan penyuluhan pertanian;

i. Pelaksanaan pengkoordinasian kegiatan penyuluhan;

j. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan bidang penyuluhan;

k. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang.

d. Kepala Bidang Perbenihan dan Perlindungan

Kepala Bidang Pembenihan, Produksi dan Perlindungan, mempunyai tugas pokok

membantu melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam bidang pembenihan,

produksi dan perlindungan; Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini

Kepala Bidang Pembenihan, Produksi dan Perlindungan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Perumusan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Perumusan penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang

pembenihan, produksi dan perlindungan;

10 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 11: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

d. Perumusan penyusunan program pengembangan Intensifikasi, ekstensifikasi,

rehabilitasi, dan deversifikasi.

e. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan pada bidang pembenihan,

produksi dan perlindungan;

f. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala dinas.

1) Seksi Pembenihan

Kepala Seksi Perbenihan mempunyai tugas pokok membantu melaksanakan

sebagian tugas kepala bidang bina produksi perkebunan lingkup perbenihan

tanaman perkebunan;

Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini

Kepala Seksi Perbenihan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Pelaksanaan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang pembenihan;

d. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan lingkup perbenihan dan

pembibitan tanaman perkebunan;

e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang.

2) Seksi Produksi

Kepala Seksi Produksi, mempunyai tugas pokok membantu sebagian tugas kepala

bidang dalam merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi dan melaporkan

pelaksanaan tugas pelayanan dan pengelolaan produksi perkebunan;

Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2) Pasal ini,

Kepala Seksi Produksi, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana dan program kerja;

b. Pelaksanaan penyusunan rumusan kebijakan produksi perkebunan;

c. Pelaksanaan penyusunan peta pengembangan produksi perkebunan;

d. Pelaksanaan program pengembangan Intensifikasi, ekstensifikasi, rehabilitasi,

dan diversifikasi tanaman perkebunan

11 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 12: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

e. Pelaksanaan kebijakan peningkatan hasil perkebunan;

f. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas;

g. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang.

3) Seksi Perlindungan Tanaman Perkebunan

Kepala Seksi Perlindungan Tanaman Perkebunan mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas kepala bidang Pembenihan,Produksi dan Perlindungan. Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud . Kepala Seksi Perlindngan Tanaman Perkebunan, menyelengarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana dan program kerja.

b. Pelaksanaan penyelenggaraan program dan kegiatan. c. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis bidang Perlindungan Tanaman

Perkebunan.

d. Pelaksanaan penyusunan rumusan kebijakan perlindungan tanaman perkebunan. e. Pelaksanaan kebijakan peningkatan perlindungan tanaman perkebunan.

f. Melaksanakan studi tentang metode peramalan hama penyakit tanaman dengan cara peningkatan ketrampilan petugas dan petani.

g. Melakukan pengamatan ,identifikasi, pemetaan,pengendalian dan bimbingan terhadap analisa dampak kerugian Organisme Pengganggu Tumbuhan (OPT)/ iklim wilayah kabupaten.

h. Menyampaikan informasi dan pelaporan tentang OPT perkebunan. i. Melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas.

j. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang.

e. Kepala Bidang Pengelolahan dan Pemasaran Kepala Bidang Pengolahan dan Informasi Pasar mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam bidang pengolahan dan pemasaran

hasil perkebunan; Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Kepala Bidang

Pengolahan dan Informasi Pasar, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Perumusan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Perumusan penyiapan bahan kebijakan teknis bidang pengolahan dan

pemasaran;

d. Mengkoordinasikan kegiatan, melakukan pembinaan, fasilitasi, dan

pengembangan usaha;

e. Perumusan kebijakan kegiatan bimbingan usaha perkebunan;

f. Perumusan kebijakan peningkatan hasil perkebunan;

g. perumusan kebijakan pengolahan dan pemasaran hasil perkebunan;

h. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan bidang pengolahan dan

pemasaran;

i. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Dinas.

1) Seksi Bimbingan Usahan

Kepala Seksi Bimbingan Usaha, mempunyai tugas pokok membantu melaksanakan

sebagian tugas kepala bidang dalam kegiatan bimbingan usaha; Untuk melaksanakan

Page 13: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Kepala Seksi Bimbingan Usaha,

menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Pelaksanaan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Pelaksanaan penyiapan bahan perumusan kebijakan bidang bimbingan usaha;

12 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 14: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

d. Melakukan pengaturan, pembinaan, dan fasilitasi dalam rangka pengembagan

usaha dan investasi dengan tugas melakukan pemantauan, pengawasan dan

memberi rekomendasi izin usaha perkebunan;

e. Melakukan bimbingan penerapan pedoman teknis budidaya perkebunan,

bimbingan kelembagaan usaha tani, manajemen usaha tani dan pencapaian

pola kerjasama usaha tani;

f. Melakukan bimbingan penerapan pedoman/kerjasama kemitraan usaha

perkebunan;

g. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan lingkup seksi bimbingan

usaha;

h. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang.

2) Seksi Pengolahan

Kepala Seksi Pengolahan, mempunyai tugas pokok membantu melaksanakan sebagian

tugas kepala bidang dalam pelaksanaan tugas bidang pengolahan hasil-hasil

perkebunan;

Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Kepala Seksi

Pengolahan, menyelenggarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana program dan kegiatan;

b. Pelaksanaan penyelenggaraan program dan kegiatan;

c. Pelaksanaan penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis lingkup seksi

pengolahan;

d. Menganalisis dan melaksanakan pembinaan teknis penyusunan kegiatan;

e. Penyiapan pedoman penyelenggaraan kegiatan;

f. Pelaksanaan kebijakan pengolahan hasil perkebunan;

g. Pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan lingkup seksi pengolahan;

h. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang.

3)Seksi Informasi Pasar dan Pemasaran

Kepala Seksi Informasi Pasar dan Pemasaran, mempunyai tugas pokok membantu

melaksanakan sebagian tugas kepala bidang dalam pelaksanaan tugas bidang informasi

hasil-hasil perkebunan.

Untuk melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud Kepala Seksi Informasi Pasar

dan Pemasaran, menyelengarakan fungsi :

a. Penyusunan rencana dan program kerja

b. Pelaksanaan penyelengaraan program dan kegiatan

c. Penyiapan pedoman penyelengara kegiatan

d. Pelaksanaan kebijakan informasi hasil perkebunan

e. Menganalisis dan melaksanakan pembinaan teknis penyusunan kegiatan

f. Pelaksanaan penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis lingkup seksi

informasi pasar dan pemasaran

g. Melaksanakan rumusan kebijakan dalam penempatan kegiatan pengembangan

agribisnis dan pelayanan informasi pasar.

Page 15: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

h. Melaksanakan pengembangan produksi agribisnis melalui peningkatan mutu

intensifikasi dan peningkatan arel tanaman perkebunan

i. Melaksanakan pengembangan sentra produksi agribisnis perkebunan

j. Melaksanakan pengembangan dan pengunaan paket teknologi produksi

agribisnis

k. Melakukan perluasan informasi pasar

l. Melaksanakan promosi komodi perkebunan

m. Melaksanakan koordinasi dan konsultasi pelayanan pengembangan agribisnis

dan informasi pasar dengan sub unit kerja lain dilingkungan dinas

n. Melakukan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas

o. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang.

13 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 16: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

B.2.Kepegawaian

Pegawai Dinas Perkebunan sampai dengan bulan Desember 2018 berjumlah 28

orang yang terdiri dari laki-laki 22 orang dan perempuan 6 orang . Berdasarkan

tingkat pendidikan, Pegawai Dinas Perkebunan .

berpendidikan strata 1 disamping pegawai dengan pendidikan SMA jumlah 17

orang atau 61%, S1 Jumlah 10 Orang atau 36% D3 jumlah 3 atau 3%. Di

samping itu, Dinas Perkebunan memiliki tenaga kontrak sebanyak 11 orang

dengan perincian S1 Jumlah 5 Orang D3 jumlah 1 Orang dan SMU 5 Orang

untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel 1 dan tabel 2.

14 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 17: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Tabel 1

DAFTAR NAMA ASN, NIP, JABATAN, GOLONGAN DAN PENDIDIKAN DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL JANUARI –

DESEMBER 2018

NO NAMA / NIP PANGAKAT /GOL JABATAN PENDIDIKAN

TMT 1 Ir.WEMPI HUTUBESSY Pembina Tk.I (IV/b) Kepala Dinas Perkebuna S1 Pertanian

NIP.19651218 1990503 1 03

01-04-2016

1992

2 PAULINUS KOYMOT,SP Pembina ( IV/a) Administrator Sekretaris S1 Pertanian

NIP.19680812 199003 1 010 Dinas Perkebunan

01-04-2016 2004

3 Ir. JOHANIS TAKKE Pembina ( IV/a) 01-10-2017

Administrator Bid S1 Pertanian 1991 Benih,Produksi &Perlindungan

NIP. 19660626 199503 1 003

4 Ir.MARTHEN PALULUN Pembina ( IV/a) Administrator Bid Pengolahan S1 Pertanian

NIP. 19650315 200312 1 006 dan Pemasaran

01-04-2017

1993 5 APOLINARIUS KAIMIM,SP Pembina ( III/d) Administrator Bid.Sarana- S1 Pertanian

NIP.19650602 200112 1 002

Prasarana & Penyuluh

2005 6 YEREMIAS ONGGO,SP Penata TK.I ( III/d) Pengawas Seksi Lahan,Irigasi S1 Pertanian

dan Pembiayaan NIP. 19620708 199102 1 003

01-04-2016 2004

7 EDOARDUS KAGIYE Penata TK.I ( III/d) Pengawas Seksi Bimbingan SPMA

NIP. 19610420 198709 1 002 Usaha

01-10-2013 1984

8 KATARINA APAI Penata TK.I ( III/d) Pengawas Seksi Subbag SMEA

NIP. 19660710 1989082001 Umum dan Kepegawaian

01-04-2017

1996

9 CLARA KEPET Penata TK.I ( III/d) Pengawas Seksi SMU

Pupuk,Peptisida dan Alsintan NIP. 19661115 198703 2 003

01-10-2011 1984

10 HOSEA BAAY,S.ST Penata ( III/d) Pengawas Seksi Pengolahan D-4 Pertanian

NIP. 19670105 1996101001

01-10-2015 2007

VERONIKA SAPTI

11 BUDIATI,SP Penata ( III/d ) Pengawas Seksi Produksi S1 Pertanian

NIP. 19780106 200801 2 014 01-04-2016 2001 HONORATUS Penata Muda Tk.I

12 M.TAWENEM,S.ST ( III/b)

01-04-2016

Pengawas Seksi Penyuluh D-4 Pertanian

NIP. 19710301 199712 1 001 2011 13 JEFRY.RUMBIAK,Amd Penata Muda Tk.I

Pengawas Subbag Program D3

NIP:19781215200312 1 006 ( III/c)

01-04-2016

dan Keuangan

14 PAULINUS YAWOK,S.ST Penata Muda Tk.I Pengawas Seksi Pembenihan D-4 Pertanian

dan Perlindungan NIP. 19660712 199610 1 001 ( III/c)

01-10-2016

2012

15

GERARDUS MONDEOP

Penata Muda Tk.I(III/b)

Pengawas Perlindungan

SMA

Tanaman Perkebunan NIP. 19730206 199610 1 001 01-10-2016 1993

16 YOHANIS,A.Md.P Penata Muda Tk.I (III/b) Pengawas Informasi Pasar dan D3 Pertanian

NIP.19780106200801 2 0 14 01 04-2013 Pemasaran 2008 17

HELMI BANNE PONGSAMA,Amd NIP.197909192008012019

Penata Muda (III/a) 01-10-2016

Pelaksana D3 2001

Page 18: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

18

ELISABETH KATINDO, S.Pt NIP. 19790905 201510 2 001

Penata MudaT.k I (III/b)

Pelaksana

S1

Peternakan

2003

19

THADIUS WOBIE

NIP:19760606 200605 1 001

Pengatur Tk.I (II/d)

01-04-2011

Pelaksana

DIV Pertanian 2017

20

YOSEPH.YANDIT

NIP:19741213200909 1 001

Pengatur TK.I (II/b)

01-10-2013

Pelaksana

SMK

1998

21

FERONIKA .ODILIA.ANO NIP:19810517 200012 2 002

Pengatur Muda TK.I

(II/b)

01-10-2015

Pelaksana

SMA 1998

22

AGUSTINUS.TAMOT

Pengatur Muda TK.I

(II/b)

01-10-2013

SMK

1995 Pelaksana/PPL

NIP:19760829 200909 1 001

23

SIMON.YALUWO Pengatur Muda TK.I

(II/b) 01-10-2016

Pelaksana/PPL

SMK

2009 NIP:198805122011121001

24

ALFRET.KELIN

NIP:198701212011121001

Pengatur Muda (II/a)

01-12-2011

Pelaksana/PPL

SMK

2007

25

STEVEN.FERDINAN.YOKU NIP:198712072011121001

Pengatur Muda (II/a)

01-12-2011

Pelaksana/PPL

S1 Pertanian 2006

26

Pengatur Muda

(II/a)

01-12-2011

Pelaksana/PPL

SMK 2007

LINUS .BATIAP.KOMANIK NIP:19860704201112 1 001

27 BERNARD.WARUMAP

Pengatur (II/a)

01-12-2011

Pelaksana/PPL SMA

2008

28 PRAY.FANGKA NIP:19860612 201112 1 001

Pengatur Muda (II/a)

01-12-2011

Pelaksana/PPL SMK

2005

15 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 19: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Page 20: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

TABEL 2

JUMLAH ASN BERDASARKAN PENDIDIKAN

DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL

NO PENDIDIKAN JUMLAH PROSENTASE

1 S1 8 36 %

2 D3 3 3 %

3 SMA 17 61 %

4 SMP 0 0 %

5 SD 0 0%

JUMLAH TOTAL 28 ORANG 100%

16 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 21: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Berdasarkan Peraturan Bupati Boven Digoel Nomor 53 Tahun 2016 tanggal,

29 September 2016 Dinas Perkebunan masuk Tipe B memiliki 3 Admistrator

Bidang 1 Sekretaris dan 11 Pegawas untuk lebih jelas dapat dilihat pada tabel

3.

Tabel 3

Eselonisasi ASN Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

No Eselon Jumlah Terisi Belum Terisi

1 2 3 4 5

1 Eselon II.B 1 1 -

2 Eselon III A 1 1 -

3 Eselon III B 3 3 -

4 Eselon IV A 11 11 -

JUMLAH 16 16 -

Tabel 4

Jumlah ASN dan Kepangkatan pada Dinas Perkbunan Kabupate

Boven Digoel .

NO PANGKAT GOLONGAN JUMLAH

1 PEMBINA TINGKAT I IV/B 1

2 PEMBINA IV/A 3

3 PENATA TINGKAT I III/D 4

4 PENATA III/C 2

5 PENATA MUDA TINGKAT I III/B 3

6 PENATA MUDA III/A 3

7 PENGATUR TINGKAT I II/D 3

8 PENGATUR II/C -

9 PENGATUR MUDA TINGKAT I II/B 4

10 PENGATUR MUDA II/A 5

JUMLAH 28

17 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 22: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

TABEL 5

DATA ASN DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL

YANG MENGIKUTI DIKLAT

No Jabatan Jumlah Eselon Pendidikan Diklat Belum

Pin II Pim III Pim IV

1 Kepala Dinas 1 II B - - -

2 Sekretaris Dinas Perkebunan 1 III/A - √ √ -

3 Admistrator Bidang 1 III/B - - - 1 Sarana,Prasarana dan Penyuluhan

4 Admistrator Bidang 1 III/B - √ √ -

Pembenihan,Produksi dan

Perlindungan

5 Admistrator Bidang Pengolahan 1 III/B - √ √ -

dan Pemasara

6 Sub Bagian Umum dan Kepegawaian 1 IV/a - √ √ -

7 Sub Penyusunan Program dan 1 IV/a - - -

Keuangan

8 Seksi Irigasi dan Pembiayaan 1 IV/a - - -

9 Seksi Saran Produksi 1 IV/a - - -

10 Seksi Penyuluhan 1 IV/a - - - 1

11 Seksi Pembenihan 1 IV/a - - -

12 Seksi Produksi 1 IV/a - - -

13 Seksi Perlindungan Tanaman Perkebunan 1 IV/a - - - 1

14 Seksi Pengolahan 1 IV/a - - - 15 Seksi Bimbingan Usaha 1 IV/a - - - 16 Seksi Informasi Pasar dan Pemasaran IV/a - - - 1

TOTAL 15 0 5 11 4

Keterangan : √ Sudah mengikuti diklat PIM - Belum Mengikuti diklat PIM

-

Pada tabel 4 diatas menggambarkan ASN yang sudah dan belum mengikuti Diklat

penjenjangan sesuai yang dipersyaratkan dalam mendudki jabatan. Diklat Pim 3 bagi

ASN yang menduduki eselon III dan diklat Pim IV bagi yang mendudiki jabatan Eselon

IV. Rata-rata yang menduduki Eselon IV atau pengawas belum mengikuti diklat PIM IV

untuk itu kedepan agar diprioritas bagi yang sudah menduki jabatan untuk mengikuti

diklat PIM. Diklat PIM IV 3 orang, PIM III 1 orang dan PIM II 1 Orang. Data Pegawai tenaga Kontrak pada Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dapat dilhat pada tabel 6

18 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 23: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Tabel 6

Data Tenga Kontrak Dinas Perkebunan Kabuaten Boven Digoel

NO Nama Tenaga Kontrak Pendidikan Tugas

1 Kawakorem Ferry, A.Md D3 Pertanian sebagai Tenaga Pengelolah Data, dan

TTL : Kiunga 12 Februari 1986 Tahun Lulus Informasi pada Bidang Benih, Produksi

2010 dan Perlindungn

2 Filemon. O. P. Koymot, SIP S1 Pemerintahan sebagai Tenaga Oprator Komputer

TTL :Merauke 11 Oktober 1992 Tahun Lulus pada Bidang Sub Bagian Program dan

2015 Keuangan

3 Dance Alex Wanma , SP S1 Pertanian sebagai Tenaga Pengelolah Data, dan

TTL : Amasu 13 April 1988 Tahun Lulus Informasi pada Bidang Pengolahan dan

2013 Pemasaran

4 Kristina Namen, SP S1 Pertanian sebagai Tenaga Pengelolah Data Sarana

TTL : Kimam 01 Okotober1990 Tahun Lulus dan Prasarana Serta Penyuluh pada

2015 Bidang Sarana Prasarana dan Penyuluhan

5 Isak Apai,S,Sos S1 Adminitrasi sebagai Tenaga Pengelolah

TTL : Merauke 17 Juli 1979 Pengadministrasian Umum dan Pencatatan

pada Sub Bagian Umum dan Kepegawain

6

Pepriati Massau, S.Sos

TTL : Kepi, 14 April 1988 S1 Adminitrasi Sebagai Pengelolah data Keungan dan Operator Komputer Bendahara Pengeluaran Pada Sub Bagian Program dan Keuangan

7 Rudolof. T. Mita SMU sebagai Tenaga Oprator Koputer pada Sub

TTL : Bade 26 Agustus 1988 Tahun Lulus Bagian Umum dan Kepegawain

2006

8 Alfa Alexander Rumbiak SMU sebagai Tenaga Pengelolah Data dan

TTL : Jayapura 02 Juni 1991 Tahun Lulus Oprator Komputer Bendahara Pengeluaran

2009 pada Sub Bagian Program dan Keunagan

9 Ishak. A. Yawok SMU sebagai Tenaga Pengelolah Kebun Entris

TTL : Ransiki 25 April 1989 Tahun Lulus pada Bidang Benih, Produksi dan

2008 Perlindungan

10 Isak Mandom SMK sebagai Tenaga Pengelolah Kebun Entris

TTL : Mindiptana 21 Maret 1986 Tahun Lulus pada Bidang Benih, Produksi dan

2005 Perlindungan

11

Malaki Maskay SMA Sebagai Tenaga Pengelolah data dan Operator Komputer pada

TTL : Landaser Barat, 16 Maret 1993 Tahun Lulus Bendahara/Pengurus Barang Pada Sub Bagian Program dan

2013 Keungan LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

19 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOELTAHUN 2018

Page 24: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

C. ASPEK STRATEGIS ORGANISASI DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN

BOVEN DIGOEL

Strategi merupakan suatu pola tujuan, kebijakan, program, kegiatan, keputusan,

maupun pengalokasian sumberdaya yang memerlukan pemahaman tentang apa

organisasi itu, apa yang dikerjakannya dan mengapa ia melakukan itu. Dengan

demikian strategi merupakan pengembangan dari misi organisasi yang

menghubungkan organisasi itu dengan lingkungannya, sehingga strategi merupakan

tanggapan yang mendasar (outline respon) organisasi terhadap tantangan – tantangan

mendasar yang dihadapi. Lebih lanjut strategi adalah suatu rencana untuk mencapai tujuan tertentu yang disusun

sedemikian rupa oleh suatu organisasi sesuai dengan misi yang hendak diraihnya

sekaligus untuk melaksanakan mandat/tugas tugas yang diembannya dengan

mempertimbangkan pengaruh faktor-faktor lingkungan eksternal maupun internal.

Sebagai suatu rencana, maka strategi tidak dengan sendirinya akan mampu meraih

apa yang diharapkan begitu selesai disusun. Faktor implementasi/pelaksanaan dari

suatu strategi itulah yang paling berpengaruh terhadap berhasil tidaknya suatu strategi.

Sebaik apapun suatu strategi, tidak akan berhasil apabila buruk dalam

mengimplementasikannya. Sebaliknya, apabila suatu strategi disusun biasa biasa saja,

namun baik dalam melaksanakannya, niscaya akan membuat berhasil strategi tersebut.

Strategi bukan merupakan pedoman kaku (rigid) bagi implementasi karena filosofi

penyusunan strategi adalah sebagai jembatan suatu organisasi dengan

lingkungannya, sehingga tetap dimungkinkan adanya suatu fleksibillitas yang adaptif

namun tetap relevan. Dalam suatu organisasi, strategi yang dipandang baik dan sesuai

serta secara nyata dapat memberikan kontribusi kemajuan perlu dipertahankan

keberadaannya. Sedangkan untuk strategi yang dipandang sudah tidak sesuai dan tidak dapat

memberikan kontribusi kemajuan pada organisasi, perlu untuk dirumuskan kembali

dengan maksud agar hubungan antara faktor internal dan eksternal organisasi dapat

terjalin kesesuaian dan keserasian kembali. Seperti dikemukakan sebelumnya, bahwa strategi bagi suatu organisasi

20 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2019

Page 25: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

merupakan alat untuk meraih tujuan. Organisasi pemerintah yang tidak memiliki visi

dan misi yang jelas, akan kehilangan proyeksi terhadap keadaan organisasi di masa

depan, dan tidak memiliki pedoman bagi peningkatan kinerja organisasi. Demikian pula

misi yang telah diterjemahkan dalam kegiatan konkrit tidak akan memiliki arti tanpa

adanya implementasi yang baik, belum lagi ditambah perubahan yang cepat dari

keadaan suatu organisasi dalam pemerintahan seperti penambahan/ adanya suatu

organisasi baru atau pengurangan/ hilangnya suatu organisasi lama tergabung ke

dalam organisasi lainnya. Oleh karena itu, yang sangat dibutuhkan adalah penguasaan

tugas dan fungsinya dengan optimal sehingga proses-proses perencanaan

pembangunan secara kolektif dapat menyelesaian masalah dan memenuhi harapan

masyarakat. Untuk itu, peningkatan kinerja organisasi pemerintah daerah seperti Dinas Perkebunan

Kaupaten Boven Digoel harus selalu berkaitan dengan bagaimana pelaksanaan

kegiatan pemerintahan dan pembangunan itu seharusnya diorganisir sehingga dapat

menghasilkan tatanan organisasi yang benar-benar mampu mengemban visi dan misi

pemerintah daerah. Dalam melaksanakan berbagai pilihan-pilihan alternatif yang berkaitan dengan

pembangunan daerah tentu akan didasarkan pada pemilihan isu-isu strategis dalam

menentukan prioritas kegiatan dan ini menjadi mandat dan tantangan mendasar yang

dihadapi Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dalam peningkatan kinerjanya.

Isu-isu strategis yang dihadapi oleh Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dapat

terjadi karena adanya perubahan lingungan eksternal dan internal. Selain itu dapat pula

disebabkan karena adanya perubahan mandat dan visi Bupati Melalui uraian di atas,

dapat dirumuskan pengertian dalam kerangka konseptual tentang peningkatan kinerja

organisasi Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel yaitu sebagai suatu usaha

untuk meningkatkan hasil-hasil kerja pegawai Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dalam penyelenggaraan kegiatan. Berdasarkan

fungsi yang menjadi misinya, yang dapat dinilai dari ukuran responsivitas,

responsibilitas dan akuntabilitas. Usaha yang dilakukan dalam meningkatkan kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten

Boven Digoel itu secara teoritis menyentuh aspek-aspek yang berpengaruh terhadap

kinerja umum suatu organisasi yaitu dari faktor internal :

21 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 26: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

pertama, aspek input / sumber daya berupa SDM, ekonomi (anggaran/keuangan),

sarana prasarana/ fasilitas, data dan informasi, serta budaya organisasi; kedua, aspek

proses manajemen melalui unsur perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan.

Setiap unsur ini memiliki potensi yang sama untuk muncul sebagai faktor dominan yang

dapat mempengaruhi kinerja organisasi baik dari segi peningkatan maupun penurunan. Selain faktor internal tersebut, faktor eksternal juga secara langsung dapat

mempengaruhi kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel seperti perubahan-

perubahan kondisi politik, ekonomi, sosial budaya, teknologi, kondisi alam dan

kelompok – kelompok yang berkaitan dengan penyediaan input, proses pelaksanaan

dan pemanfaat output.

Berdasarkan konsep strategi tersebut dan sesuai dengan tujuan yang ingin di capai,

maka Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel menetapkan strategi yang

diwujudkan dalam kebijakan dan program berikut :

1. Menjabarkan tugas pokok dan fungsi OPD melalui keterpaduan koordinasi,

sinkronisasi, serta bottom up planning dan top down planning;

2. Memanfaatkan potensi yang ada dalam perencanaan dan program

kegiatan;

3. Meningkatkan SDM Petani dan Aparat melalui Bintek,Magang dan

Penyuluhan;

4. Meningkatkan sistem informasi pembangunan melalui monitoring, evaluasi

dan pelaporan;

Berdasarkan hasil analisis lingkungan strategis yang dilakukan, akan diperoleh isu yang

bernilai sangat strategis. Isu yang sangat strategis tersebut dapat dijadikan rangkaian

strategi yang dapat diterapkan dalam usaha peningkatan kinerja Dinas Perkebunan

Kabupaten Boven Digoel Kabupaten Boven Digoel.

22 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2019

Page 27: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

D. ASPEK STRATEGIS

1. Lingkungan Internal

a). Adanya Peraturan Bupati Boven Digoel Nomor 53 Tahun 2017 tentang Tugas

Pokok, Fungsi dan Tatakerja Dinas Perkebunan;

b). Kualitas SDM personil yang dimiliki tidak memadai;

c). Tersedianya sarana dan prasarana yang cukup memadai dengan aset-aset yang

bernilai besar dan sangat berpotensi untuk dikembangkan.

2. Lingkungan Eksternal

a). Kebijakan Kepala Daerah untuk menerapkan Good Governance di lingkungan

Pemerintah Kabupaten Boven Digoel;

b). Terjalinnya hubungan yang kondusif antara Pemerintah Daerah dengan DPRD

Kabupaten Boven Digoelr;

c). Masyarakat petani merespon terhadap perubahan dan perkebangan Perkebunan;

E. ISU STRATEGIS

Berdasarkan Kondisi sekarang Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel 2018

– 2021 Isu Strategis yang ditangani Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

sebagai berikut :

1. Terbatasnya pengetahuan dan kemampuan petani di bidang teknik

budidaya ;

2. Tingkat produktivitas tanaman karet yang rendah ;

3. Ketersediaan benih unggul yang masih sangat kurang dan terbatas;

4. Masih lemahnya kelembagaan petani (kelompok tani, asosiasi petani karet)

dan belum optimalnya dukungan lembaga penunjang;

23 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 28: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

5. Lokasi perkebunan rakyat terpencar dalam skala luasan yang relatif sempit

dengan akses yang terbatas, sehingga biaya angkut tinggi dan kurang

efisien;

6. Rantai pemasaran hasil panen karet masih relatif panjang dan terbatasnya

informasi pasar di tingkat petani;

7. Ketersediaan Penyuluh Terbatas, Mantri Tani sebagai Tenaga

Pendampingan di Lapangan yang tidak tersedia;

8. Keteresediaan Sarana dari hulu hingga hilir yang sangat minim;

9. Meiningkatnya alih fungsi lahan;

F. SISTEMATIKA PENYUSUNAN LAKIP

Berpedoman pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi

Birokrasi Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Kinerja dan Pelaporan

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah sebagaimana telah diubah melalui Peraturan

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun

2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara

Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

Ikhtisar Eksekutif menyajikan ringkasan isi dari LAKIP Dinas Perkebunan Kabupaten

Boven Digoel Tahun 2018 sebagai berikut:

1. BAB I PENDAHULUAN menguraikan secara singkat latar belakang penulisan laporan yang memuat dasar

kebijakan penyusunan LAKIP dan juga gambaran umum struktur organisasi, isu - isu

strategis yang dihadapi di lingkup organisasi serta sistematika penulisan ;

2. BAB II PERENCANAAN KINERJA menguraikan muatan Rencana Strategis Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

untuk periode Tahun 2018 – 2021 ringkasan/ ikhtisar perjanjian kinerja tahun 2018

yang tercantum pada Rencana Kinerja Tahun 2018 dan Penetapan Kinerja 2018

24 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 29: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

3. BAB III AKUNTABILITAS KINERJA Menguraikan analisis pencapaian kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

dikaitkan dengan pertanggungjawaban public terhadap pencapaian sasaran strategis

untuk tahun 2018. Dalam bab ini juga diinformasikan analisis capaian kinerja masing -

masing indikator sasaran, kegiatan - kegiatan lainnya yang berkembang pada saat

pelaksanaan dokumen penetapan kinerja 2018 dan realisasi anggaran tahun 2018 yang

telah digunakan untuk mewujudkan kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

sesuai dokumen Penetapan Kinerja Tahun 2018

4. BAB IV PENUTUP Menguraikan tentang kesimpulan yang diambil berkaitan dengan hasil pengukuran dan

evaluasi Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018.

25 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 30: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

BAB II

PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. RENCANA STRATEGIS

Perencanaan Kinerja disusun sebagai pedoman bagi pelaksanaan tugas pokok dan

fungsi selama 5 tahun secara sistematis, terarah dan terpadu dengan

memperhitungkan analisis situasi, kekuatan, kelemahan, peluang, ancaman serta isu-

isu strategis. Dalam perencanaan kinerja disusun suatu tujuan, sasaran, kebijakan dan

program yang disesuaikan dengan tupoksi Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

dengan mempertimbangkan kemampuan sumber daya yang tersedia.

Rencana Strategis adalah merupakan proses sistematis yang berkelanjutan dari

pembuatan keputusan yang beresiko, dengan memanfaatkan sebanyak-banyaknya

pengetahuan antisipatif dan pengorganisasian secara sistematis usaha - usaha

pelaksanaan keputusan tersebut serta mengukur hasilnya melalui umpan balik yang

terorganisasi dan sistematik.

Dalam rangka memberikan arah dan sasaran yang jelas serta sebagai pedoman dan

tolak ukur kinerja dalam pembangunan Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

yang diselaraskan dengan arah pembangunan dan program pembangunan daerah yang

telah ditetapkan dalam RPJMD, maupun Rencana Strategis Dinas Perkebunan

Kabupaten Boven Digoel 2018-2021 digunakan sebagai dasar acuan penyusunan

kebijakan, program dan kegiatan serta sebagai pedoman dan pengendalian kinerja

dalam pelaksanaan program dan kegiatan Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

dalam pencapaian visi dan misi serta tujuan organisasi.

Visi dan Misi

Visi merupakan gambaran tentang kondisi ideal yang diinginkan pada masa

mendatang oleh Pimpinan dan seluruh staf Dinas Perkebunan Kabupaten Boven

Digoel.

26 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 31: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Berdasarkan Visi RPJPD Kabupaten Boven Digoel tahun 2005-2025 yaitu

“Terwujudnya Kemandirian Masyarakat Boven Digoel Dengan Tetap Menjaga

Pelestarian Lingkungan Hidup dan Budaya”, maka untuk memajukan Kabupaten

Boven Digoel ke depan ditetapkan visi RPJMD Kabupaten Boven Digoel 2018-2021

adalah “ Boven Digoel yang Bersatu, Sejahtera dan Berdaya Saing”

Berpedoman pada visi Pemerintah Kabupaten Boven Digoel tersebut maka Dinas

Pertkebunan Kabupaten Boven Digoel mempunyai tujuan Meningkatkan Pendapatan

Petani dan Sasaran Strategis :

1. Meningkatkan Pemanfaatan Sumber Daya Pertanian;

2. Memantapkan Ketahanan Pangan yang berbasis Komoditas Lokal

unggulan yaitu Komoditas karet yang memiliki daya saing;

3. Mendorong pengembangan Agribisnis Komoditas Pertanian umumnya dan

karet yang memiliki daya saing untuk mendukung ekonomi kreatif;

4. Meningkatkan kesejahteraan petani melalui pemanfaaan potensi sumber

daya lainya yang dimiliki;

5. Mewujudkan program unggulan yang dapat menumbuhkan citra daerah

Tujuan

Mengacu pada pernyataan Visi dan Misi yang telah ditetapkan serta berdasarkan pada

isu-isu dan analisis strategis, langkah selanjutnya adalah dengan menetapkan Tujuan

Instansi.

Tujuan adalah sesuatu (apa) yang akan dicapai atau dihasilkan dalam jangka waktu 1

(satu) sampai dengan 5 (lima) tahunan. Tujuan tidak harus dinyatakan dalam bentuk

kuantitatif, akan tetapi harus dapat menunjukkan suatu kondisi yang ingin dicapai di

masa mendatang. Tujuan akan mengarahkan perumusan Sasaran, Kebijakan, Program

dan Kegiatan dalam rangka merealisasikan Misi.

27 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 32: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Adapun Tujuan dari masing – masing Misi tersebut, yaitu :

1. Mengembangkan potensi pertanian dan pemberdayaan petani

2. Meningkatkan daya guna dan hasil guna pemanfaatan sumber daya Perkebunan

3. Meningkatkan nilai tambah komoditas pertanian agar mampu

memenuhi kebutuhan pasar lokal, nasional dan internasional

4. Meningkatkan kemandirian ekonomi rumah tangga petani

5. Menciptakan produk unggulan yang menjadi kebanggan daerah Kabupaten

Boven Digeol

Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel akan secara aktif ikut mewujudkan Visi dan

Misi Bupati Boven Digoel dengan tetap berorientasi pada hasil yang ingin dicapai

sampai dengan tahun 2021 yang secara sistematis dan berkesinambungan harus

memperhitungkan potensi, peluang dan kendala yang ada atau yang mungkin timbul.

Untuk itu Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel perlu menata semua komponen

yang terlibat dalam mendukung pelaksanaannya baik personil, sarana prasarana,

anggaran yang tersedia serta piranti lunak lainnya untuk dapat dimanfaatkan secara

optimal dan berkelanjutan.

Penataan komponen pendukung salah satunya dapat dilakukan melalui penyusunan

rencana program kerja tahunan OPD dengan menetapkan Tujuan, Sasaran dan

Program Kerja yang akan dipedomani sebagai dasar pelaksanaan tugas pokok dan

fungsi bagi personil dalam mengoperasionalkan semua potensi yang ada guna

mewujudkan hasil yang direncanakan.

Dengan pertimbangan di atas, maka Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dapat

menyusun Rencana Strategis untuk Tahun 2018-2021 sebagai pedoman dalam

menyelenggarakan tugas pokok dan fungsi Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

pada Tahun Anggaran 2018 sampai dengan 2021 dengan memuat tujuan, sasaran,

arah kebijakan dan strategi serta program dan kegiatan pokok yang akan dilaksanakan

sampai dengan tahun 2021.

28 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 33: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Adapun Rencana Strategis Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018 –

2021 secara terperinci sebagaimana dalam “ Lampiran 1.Matriks Rencana Strategis

Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018 – 2021“ .

B. Rencana Kinerja

Rencana Kinerja Tahun 2018 Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel adalah

penjabaran dari sasaran dan program yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis

Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018-2021. Rencana kinerja

tersebut diuraikan dan ditetapkan dalam Perjanjian Kinerja, yang merupakan

komitmen Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dalam pelaksanaan kegiatan

untuk mencapai sasaran dan tujuan selama Tahun 2018. Perjanjian Kinerja Dinas

Perkebunan Kabupaten Boven Digoel.

Tabel 7 Perjanjian Kerja

Visi: Boven Digoel yang Bersatu, Sejahtera dan Berdaya Saing

Misi pertama: Mengembangkan Daya Saing Sumber Daya Manusia dan

Sumber Daya Alam

No Program Utama/Kegiatan Sasaran Program/Kegiatan Target

1 Program Peningkatan Kesejateraah Petani

- Penyuluhan Penyadapan Karet dan Pengolahan Karet Jumlah Petani yang dilatih 120 Orang

- Magang Penyuluhan dan Penyadapan Lateks Karet Jumlah Petani yang Magang 8 Orang

- Pelatihan teknis Petani Pemakai Agensia OPT Jumlah Petani yang dilatih 40 Orang

- Pelatihan Manajemen Kelomopok Asosiasi Perkebunan

Jumlah Petani yang dilatih 60 Orang

- Pelatihan & Pembinaan Pasca Panem dan Pengolahannya

Jumlah Petani yang dilatih 120 Orang

2 Program Peningkatan Ketahanan Pangan Perkebunan

- Penyusunan Data Base Poetnsi Produksi Pangan 20 Dsitrik

- Penanganan Pacsa Panem dan Pengolahan 1330 LBR

- Pengembangan Instensifikasi tanaman Perkebunan 81 Ha

29 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 34: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

No Program Utama/Kegiatan Sasaran Program/Kegiatan Target

3 Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan.

- Pembangunan Pusat Penampungan Produksi Hasil Jumlah Rmh Pengolahan yg 3 Unit

Pertanian/Perkebunan

dibangun

4 Program Peningkatan Penerapan Teknolgi Pertanian/Perkebunan.

- PengadaanSarana dan Prasarana Teknologi Julmlah Sarana Pengolahan 3 Unit

Pertanian/Perkebunan

- Pengadaan Sarana Prasarana Teknolgi Perkebunan Tepat Jumlah Sarana Prasarana 2.380 Btl/Buah

Guna

Teknologi Perkebunan

5 Program Peningkatan Produksi Pertanian /Perkebunan.

- Penyuluhan Peningkatan Produsi Pertanian Jumlah Peserta Penyuluhan 80 OT

6 Program Peningkatan Produksi Pertanian /Perkebunan.

- Pengembangan Bibit Unggul Pertanian/Perkebunan Terbagunnya dan Terpeliharanya (3000 benih) 1 Ha

Kebun Pembibitan Batang Bawa

- Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan Terlaksnannya Monev 10 Laporan

- Pengembangan Tanaman Perkebunan Meningkatnya Pengembangan 45.500 Anakan (15

Bibit Unggul Haktar)

- Informasi Pasar Komoditas Perkebunan Tersedianya Data Perkebunan 3 Loporan

- Pengembangan Tanaman Perkebunan (DBH Berkembangnya Tanaman 5.Distrik

Perkebunan)

Perkebunan yg unggul

C. INDIKATOR KINERJA

Indikator Kinerja Utama merupakan acuan kerja yang digunakan oleh unit kerja di

lingkungan Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel untuk menetapkan rencana

kinerja tahunan, rencana kerja dan anggaran, menyusun dokumen penetapan kinerja,

menyusun laporan akuntabilitas serta melakukan evaluasi pencapaian kinerja sesuai

dengan Rencana Strategis Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

Indikator Kinerja Utama Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel adalah sebagai

berikut :

30 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 35: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

1. Standart Penilaian Kinerja

Pertanggungjawaban atas kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun

2018 telah disusun LAKIP dengan mengacu pada Rencana Strategik Tahun 2018-2021

untuk mewujudkan Visi Kabupaten Boven Digoel Boven Digoel yaitu : ” BOVEN DIGOEL

YANG BERSATU, SEJAHTERA DAN BERDAYA SAING” sehingga berdaya guna bagi

masyarakat, dan untuk mewujudkan misi, tujuan, sasaran, kebijakan, program serta

kegiatan.

Sedangkan untuk melaksanakan evaluasi capaian kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten

Boven Digoel , ditetapkan penilaian skala ordinal sebagai parameter keberhasilan atau

kegagalan dari pelaksanaan kebijakan teknis, program dan kegiatan sebagai berikut :

Tabel 8

Penilai Kinerja

NILAI PENCAPAIAN

90-100 Tercapai/Berhasil

Kurang tercapai/Kurang

80-90 Berhasil

Kurang dari 80 Tidak Tercapai/Tidak Berhasil

31 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 36: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

A. PENGUKURAN KINERJA

Pengukuran Kinerja sasaran dilakukan dengan menggunakan Indikator Kinerja Utama.

Pengukuran ini dilakukan dengan memanfaatkan data - data kinerja yang lazimnya

dapat diperoleh melalui dua sumber yaitu : (1) Data internal, berasal dari sistem

informasi yang diterapkan di OPD, dan (2) Data eksternal, berasal dari luar Instansi

baik data primer maupun data sekunder.

Pengumpulan data kinerja diarahkan untuk mendapatkan data kinerja yang akurat,

lengkap, tepat waktu dan konsisten yang berguna bagi pengambilan keputusan dalam

rangka perbaikan Kinerja Instansi Pemerintah tanpa meninggalkan prinsip-prinsip

keseimbangan biaya dan manfaat, efisien dan efektivitas.

Pengukuran Tingkat capaian kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

dilakukan dengan membandingkan antara target dengan realisasi masing-masing

indikator kinerja sasaran.

B. EVALUASI DAN ANALISIS CAPAIAN KINERJA

Untuk mengukur analisis capaian kinerja maka terdapat 2 sasaran strategis yang

hendak dicapai yang diukur dengan 2 indikator kinerja Utama.

Program dan kegiatan yang dilaksanakan pada tahun 2018 merupakan komitmen

pimpinan dan jajaran Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel untuk mencapai

target kinerja sasaran yang ditargetkan pada tahun 2018. Hasil sebagai realisasi

pencapaian sasaran Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel yang diukur dengan

menggunakan Indikator Kinerja Utama (IKU) dapat digambarkan sebagai berikut

32 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 37: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

A. Program Pelayanan Admistrasi Perkantoran

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Materai dan Surat Petani yang kirim 1.375

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Penyediaan Jasa Listrik 1 Thn

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Kendaraan yg dipelihara 10 Unit

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Pegawai Tidak Tetap yg dibayar 60 Orang

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Tenaga Honor yg bibayar 1 Orang

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Peralatan kerja yang terpelihara 10 Unit

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Alat Tulis kantor yg disediakan 21 Jenis

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Dokumenyang dicetak dan Digandakan

10.000 Lbr dan 60 Buah Dokumen

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Jasa Pemasangan Listrik1 Tahun

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : JumlahPeralatankantorygdisediakan6

Unit/Buah/Set

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator :

Jumlah Peralatan Rmh tangga yg disediakan 12 Jenis

Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator Jumlah Surat Kabar/Majalla yg disediakan 50 Buku.

Sasaran Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator Jumlah Bahan bakar yang diadakan 2.100 liter

Sasaran Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator Jumlah makan minum yg disediakan 150 Kota

33 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 38: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

15 Sasaran : Meningkatnya Pelayanan Admistrasi Perkantoran

Capaian Indikator : Jumlah Perjanan Koordinasi dan Konsultasi yg

diklaksnakan 27 Perjalanan

B. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

1 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator : Jumlah Sarana dan Prasarana yg disediakan 2

Unit

2 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator : Jumlah Sarana dan Prasarana yg disediakan 2

Unit

3 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator : Jumlah Meubelair yang diadakab 3 Jenis

4 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator : Jumlah Jaringan Internet 1 Unit

5 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator : Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung yg

dipelihara 1 Gedung.

6 Sasaran : Meningkatnya Sarana dan Prasaran

Capaian Indikator Terlaksananya Pemeliharaan Kendaraan Dinas

15 Unit

C. Program Peningkatan Disiplin Aparatur.

1 Sasaran : Meningkatnya Disiplin Aparatur

Capaian Indikator : Jumlah Pakaian Dinas yg disediakan 50 Stel

2 Sasaran : Meningkatnya Disiplin Aparatur

Capaian Indikator : Jumlah Pakaian Batik yg disediakan 100 Stel

34 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 39: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

D. Program Peningkatan Capasitas Sumber Daya Aparatur

1 Sasaran : Meningkatnnya Capasitas Sumberdaya Apartur

Capaian Indikator : Jumlah Pelaku Agribisbi yg mengikuti

Sosialisasi UU Perkebunan 30 Orang

2 Sasaran : Meningkatnnya Capasitas Sumberdaya Apartur

Capaian Indikator : Jumlah Pegawai yg mengikuti Bimbingan

Teknis 4 Orang

E. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Capaian Kinerja dan Keuangan.

1 Sasaran : Meningkatnya Pelaporan Capaian Kinerja dan

Ikthisar Realisasi Kinerj OPD

Capaian Indikator : Jumlah Dokumen Laporan Capaian Kinerja 1

Dok.

2 Sasaran : Meningkatnya Pelaporan Keuangan

Semesteran yg disusun

Capaian Indikator : Jumlah Laporan yang Keuangan disusun 1 Dok

3 Sasaran : Meningkatnya Pelaporan Prognosi realisasi

Anggaran.

Capaian Indikator : Jumlah Laporan Prognosis disusun 1 Dok

4 Sasaran : Meningkatnya Pelaporan Akhir Tahun

Capaian Indikator : Jumlah Laporan Akhir Tahun disusun 1 Dok

F. Program Peningkatan Kesejahteraan Petani

1 Sasaran : Meningkatnya Sumber Daya Petani

Capaian Indikator : Jumlah Petani yang dilatih 120 Orang

2 Sasaran : Meningkatnya SDM Petani

Capaian Indikator : Jumlah Petani Mangang 8 Orang

3 Sasaran : Meningkatnya Kemampuan Lembaga Petani

Capaian Indikator : Jumlah Petani yg dilatih 40 Orang

4 Sasaran : Meningkatnya SDM Petani

Capaian Indikator : Jumlah Petani yg dilati 60 Orang

35 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 40: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

5 Sasaran : Meningkatnya SDM Petani

Capaian Indikator : Jumlah Petani yg dilati 120 Orang

G. Program Peningkatan Ketahanan Pangan Pertanian/Perkebunan

1 Sasaran : Tersedianya Data Potensi Perkebunan

Capaian Indikator : Terdatanya Potensi Perkebunan di 20 Distrik

2 Sasaran : Meningkatnya Penyediaan Saran Produksi

Capaian Indikator : Jumlah Alat Pengolahan Hasil 1.330 Ltr &

Buah

3 Sasaran Meningkatnya Pengembangan Bibit Unggul

Pertanian

Capaian Indikator Jumlah Luasan 80 Ha

H. Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan

1 Sasaran : Meningkatnya Pendapatan Petani

Capaian Indikator : Jumlah Rumah Pengolahan yg di bagun 2 Unit

I. Program Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian/Perkebunan

1 Sasaran : Tersedianya Sarana Pengolahan Hasil Kopi

Capaian Indikator : Jumlah Sarana Pengolahan hasil kopi 3 Unit

2 Sasaran : Meningkatnya Sarana Prasarana Perkebunan

Capaian Indikator : Jumlah Sarana Prasarana Perkebunan 2.380

Botol,Bungkus dan Buah.

J. Program Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan

1 Sasaran : Meningkatnya Petani yg Handal

Capaian Indikator : Jumlah Petani Peserta Penyuluhan 80 Orang

2 Sasaran : Terbagunnya dan Terpeliharanya Kebun

Capaian Indikator : Pembibitan.

Page 41: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Terbangunya dan terpeliharanya Kebun Bibit 1

Ha.

3 Sasaran : Terlaksananya Kegiatan Monitoring,Evaluasi

dan Pelaporan

Capaian Indikator : Jumlah Dokumen Hasil Monev 10 Laporan

4 Sasaran : Meningkatnya Pengemvbangan Bibit Unggul

Pertanian / Perkebunan

Capaian Indikator : Jumlah Bibit Tanaman yang tersedia 45.500

Anakan

5 Sasaran : Meningkatnya ketersedian data Perkebunan

Capaian Indikator : Jumlah Pendataan yang dilakukan 1 Tahun

6 Sasaran : Berkembangnya Tanaman Perkebunan yang

unggul

Capaian Indikator : Tersedianya Tanaman yang unggul 5 Distrik

36 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 42: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

C. AKUNTABILITAS KEUANGAN

Untuk Merealisasikan dan mencapai target -target sasaran melalui pencapaian target

indikator kinerja utama menggunakan dana dengan gambaran sebagai berikut :

Tabel 9 Anggaran dan Realisasi Tahun 2018

Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel

Program /Kegiatan Anggaran Realisasi %

Program Admistrasi Perkantoran 1.501.085.350,00.- 1.440.570.995 95,97%

- Penyediaan Jasa Surat Menyurat 5.400.000.- 3.508.000 65,96% - Penyediaan Jasa Komunikasi, sumberdaya air dan Listrik 217.563.644.- 181.655.000 83%

- Penyedian Jasa Pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/ 8.750.000.- 0,00 0,00% operasional

- Penyediaan Jasa Admistrasi keuangan 243.600.000,- 214.325.000,- 87,98%

- Penyediaan Jasa Kebesihan Kantor 34.405.000,- 30.942.780,- 89,94%

- Peneydiaan Jada Perbaikan Peralatan Kerja 8.000.000,- 3.650.000,- 45,63% - Penyediaan Alat Tulis Kantor 51.118.906,- 32.492.156,- 63,56%

- Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 20.000.000,- 4.912.000,- 24,56% - Peneydiaan Kompemen Instalasi Listrik/Penerangan Bagunan Kantor 5.000.000,- 2.625.000,- 52,50%

- Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 0,00,- 0,00,- 0,00%

37 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 43: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

- Penyediaan Peralatan Rumah Tangga

- Penyediaan Bahan Bacaan dan peraturan perundang-undangan 5.400.000,- 4.210.000,- 77,96%

- Penyediaan Bahan Logistik Kantor 89.993.800,- 89.925.000,- 99,92% - Penyediaan Makan Minum Kantor 30.000.000,- 21.000.000,- 70,00%

- Rapat-Rapat dan Konsultasi Daerah dan luar Daerah 581.850.000,- 455.760.259,- 78,33%

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 688.590.763 671.613.000 97,53%

- Pembangunan Gedung Kantor 395.800.000.- .395.000.000- 99,80%

- Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor 0,00,- 0,00,- 0,00% - Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 167.500.000,- 159.000.000,- 94,93%

- Pengadaan Mebelair 31.000.000,- 31.000.000,- 100% - Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 69.790.763,- 69.350.000,- 99,37%

- Pemeliharaan Rutin Kendaraan Dinas/Operasional 12.000.000,- 12.000.000,- 100% - Rehabiltasi sedang/ Berat Gedung Kantor 200.004.000,- 183.337.000,- 91,67%

Program Peningkatan Disiplin Aparatur 36.900.000 36.900.00 100%

- Pengadaan Pakaiana Dinas Beserta Perlengkapannya 36.900.000.-

36.900.00,- 100 %

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 609.100.000,- 422.358.900,- 69,34%

- Pendidikan dan Pelatihan Formal 308.000.000,- 295.098.900,- 95,81% - Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan 123.500.000 123.500.000 0,00%

- Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undanga 177.600.000-, 127.260.000 71,66%

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaiaan 25.000.000.- 25.000.000,- 100 %

Kinerja dan Keuangan

- Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Iktisar realisasi Kenerja 5.000.000.- 5.000.000.- 100 %

SKPD 5.000.000,- 5.000.000,- 100 % - Penysunan Pelaporan Keuangan Semesteran

- Penysunan Rencana Kerja,RKA dan DPA SKPD 5.000.000,- 5.000.000,- 100%

5.000.000,- 5.000.000,- 100% - Penyusunan Laporan Keuangan akhir Tahun

- Penyusunan Rencana Strategis SKPD 5.000.000.- 5.000.000.- 100%

Program Peningkatan Kesejahteraan Petani 590.402.000 516.502.000 87,48 %

- Penyuluhan Penyadapan Karet dan Pengolahan Karet (GERBANGMAS) 590.402.000 516.502.000 87,48%

-Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Perkebunan 1.241.076.502 1.142.900.000 92,09%

-Pembangunan Pusat-Pusat Penampungan Produksi Hasil Perkebunan 1.143..088.760 1.142.900.000 99,98%

-Komoditas Spesifik Papua Yang akan dipasarkan (OTSUS) Masyarakat 97.987.742 0,00 0,00%

Asli Papua yang Akan diPasarkan.

Page 44: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Program Peningkatan Penerapan Teknolgi Pertanian/Perkebunan. 918.665.998 797.300.000 86,79%

- Pengadaan Sarana dan Prasarana Teknologi Pertanian/Perkebunan tepat

Guna (GERBANGMAS) 409.598.000 409.400.000 99,95%

- Pengadaan Teknologi Pertanian/Perkebunan Tepat Guna (OTSUS)

388.069.988 387.900.000 99,96%

-Pelatihan dan Bimbingan Pengoperasian Teknologi

Pertanian/Perkebunan(OTSUS) 120.998.000 89.298.000 73,80%

Program Peningkatan Produksi Pertanian /Perkebunan. 5.641.147.037 4.849.900.000 85,97%

- Penyedia sarana Produksi Pertanian/Perkebunan 859.847.037 859.700.000 99,98%

-

Pengadaan Alat-alat Penyadapan dan

Pengolahan Lateks Karet 53.200.000 53.200.00 100%

- Pemeliharaan Kebun Masyarakat yang di Bangun 200.000.000 0,00 0,00%

-

Perluasan Areal Perkebunan Karet Rakyat dan

Pencanangan Tanaman Karet Perdana 0,00 0,00 0,00%

- Peningkatan Jalan Produksi 350.000.000 350.000.000 100%

- Kebun Percontohan Komoditi Lada 100.000.000 100.000.000 100%

- Pendataan CPCL Komoditi Perkebunan

-Monitoring Evaluasi dan Pelaporan

-Pengadaan Alat-alat Penyadapan dan Pengolahan Lateks (SILPA DAU)

647.000.000

405.000.000

3.026.100.000

158.000.000

329.000.000 3.000.000.000

24,42%

81,23%

99,14%

Program Peningkatan Produksi Perkebunan

-Perluas Areal Komoditi Perkebunan (OTSUS)

-Perluas Areal Komodi Perkebunan Spesifik Papua (OTSUS)

-Pengembangan Sarana dan Prasarana Perkebunan (OTSUS)

1.835.518.800

320.000.000

1.360.112.000

155.406.800

1.834.800.000

320.000.000

1.359.500.000

155.300.000

99,96%

100%

99,96%

99,93%

Program Peningkatan Sumber Daya Perkebunan

-Peningkatan Pengetahuan dan Ketrampilan Petani (OTSUS)

1.414.336.700

1.414.336.700

1.277.474.500

1.277.474.500

90,32%

90,32%

38 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 45: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Page 46: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

Perbandingan Penggunaan anggaran Tahun 2017 dan Anggaran Tahun 2018

Sebagaimana pada tabel 10 .

Tabel 10

Jumlah Belanja Langsung dan Tidak Langsung

URAIAN TAHUN ANGGARAN TAHUN ANGGARAN BERTAMBAH/

2017 2018 BERKURANG

Jlh Belanja Tak Langsung

5.816.488.591,15 3.097.337.351,00 (2.719.151.240,20)

Jumlah Belanja Langsung 9.795.060.702,00 14.501.823.150,00

4.706.762.488,00

TOTAL 15.611.549.293,15 17.599.160.501,00 (1.987.611.247,80 )

Berdasarkan tabel di atas, dapat di jelaskan bahwa besarnya Pagu Dana untuk belanja tak langsung dan belanja langsung

pada tahun Anggaran 2017 sebesar Rp.13.573.060.501,00 dan setelah APBD-P belanja langsung mengalami kenaikan

sebesar Rp. 4.026.100.000,00 jadi Total Anggaran untuk Dinas Perkebunan Tahun 2018 sebesar Rp. 17.599.160.501,00

Sehingga perbandingan antara T.A 2017 dan T.A 2018 mengalami kenaikan 2% pada T.A 2018.

39 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018

Page 47: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perkebunan/2019/LAKIP DISBUN...LAKIP DISBUN 2018 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintahan yang akuntabel merupakan sebuah keharusan yang

LAKIP DISBUN 2018

BAB IV

PENUTUP

Secara umum pelaksanaan kegiatan di Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel yang

merupakan penjabaran dari Sasaran dan Program Rencana Strategis (Renstra) Tahun

2018-2021, baik Pencapaian Kinerja Sasaran, telah terlaksana cukup baik dan lancar

walau masih dijumpai adanya kendala dan permasalahan di lapangan. Dari 10 Program

dan 46 kegiatan, seluruhnya telah berjalan dengan cukup efektif untuk mendukung

pencapaian sasaran Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel Tahun 2018.

Keberhasilan pencapaian sasaran sangat ditentukan oleh komitmen, koordinasi,

kerjasama, kerja keras dan kemampuan Pimpinan dalam mengatur dan mengarahkan

bawahannya untuk secara bersama-sama bergerak mewujudkan tujuan yang telah

ditentukan.

Permasalahan, kendala dan kekurangan-kekurangan dalam pelaksanaan kegiatan di

lapangan, diupayakan untuk diperbaiki secara terus menerus agar Visi Bupati Boven

Digoel, yaitu “ Boven Digoel yang Bersatu, Sejahtera dan Berdaya Saing “ dapat

tercapai.

Tentunya sangat diperlukan adanya komitmen dari Pimpinan Eksekutif dan Legislatif untuk

memberi perhatian lebih, memahami dan apresiatif terhadap Sektor Perkebunan di

Kabupaten Boven Digoel , agar sector ini tetap lestari sepanjang masa, karena sangat

terkait erat dengan sosial cultural masyarakat Boven Digoel.

Akhirnya, semoga Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Dinas

Perkebunan Kabupaten Boven Digoel ini dapat menjadi bahan atau informasi bagi pihak-

pihak yang berkepentingan dalam penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan

pembangunan serta pelayanan masyarakat di Kabupaten Boven Digoel. Semoga pada

tahun mendatang kinerja Dinas Perkebunan Kabupaten Boven Digoel dapat semakin

ditingkatkan searah dengan tugas pokok dan fungsi Dinas Perkebunan selaku OPD teknis

untuk meningkatan Pendapatan dan peningkatan PDRB Kabupaten Boven Digoel

kedepan.

40 LAKIP DINAS PERKEBUNAN KABUPATEN BOVEN DIGOEL TAHUN 2018