1
BAB III KESIMPULAN Jumlah cadangan batubara yang didapat dari hasil perhitungan sebesar 63.731.503,29 ton dengan jumlah overburden 215.074.775.4 ton. Untuk mencapai usia tambang selama 22 tahun maka target produksi batubara yang harus dicapai sebesar 538.81 BCM/jam. Dan target produksi pembongkaran overburden sebesar 560.36 BCM/jam. Dari hasil perhingan match factor alat yang sesuai untuk memenuhi target produksi batubara tersebut ialah excavator PC1250-B dengan jumlah 1 unit dan alat angkut dump truck sebanyak 3 unit 605-7. Untuk pembongkaran material overburden menggunakan tipe alat angkut dan muat yang sama tetapi jumlah yang berbeda, yaitu untuk alat muat sebanyak 4 unit dan alat angkut sebanyak 9 unit. Jumlah pemuatan dari excavator ke dumptruck sebanyak 8 kali pemuatan. Dari kegiatan produksi tersebut, efesiensi kerja yang harus dipenuhi yaitu sebesar 78,4% guna untuk mencapai target produksi yang telah di perhitungkan. 12

BAB III

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB III

BAB IIIKESIMPULAN

Jumlah cadangan batubara yang didapat dari hasil perhitungan sebesar

63.731.503,29 ton dengan jumlah overburden 215.074.775.4 ton. Untuk

mencapai usia tambang selama 22 tahun maka target produksi batubara yang

harus dicapai sebesar 538.81 BCM/jam. Dan target produksi pembongkaran

overburden sebesar 560.36 BCM/jam.

Dari hasil perhingan match factor alat yang sesuai untuk memenuhi target

produksi batubara tersebut ialah excavator PC1250-B dengan jumlah 1 unit dan

alat angkut dump truck sebanyak 3 unit 605-7. Untuk pembongkaran material

overburden menggunakan tipe alat angkut dan muat yang sama tetapi jumlah

yang berbeda, yaitu untuk alat muat sebanyak 4 unit dan alat angkut sebanyak 9

unit. Jumlah pemuatan dari excavator ke dumptruck sebanyak 8 kali pemuatan.

Dari kegiatan produksi tersebut, efesiensi kerja yang harus dipenuhi yaitu

sebesar 78,4% guna untuk mencapai target produksi yang telah di perhitungkan.

12