4
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- TERDAFTAR PADA KEMENTERIAN DALAM NEGERI RI SKT KEMENDAGRI NO. 01-00-00/068/D.IV.1/VI/2016 Sekretariat: Jl. Pinang IV No. 66 Jakarta 14270 Telp/Faks : 021.4393 0507 Nomer : 12.798/Diklat-PBJSrtf/ Pusdiknas-Diponegoro/XII/2016 Jakarta, 22 Desember 2016 Lamp. : 1 (satu) Berkas Perihal : Penawaran Diklat dan Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Berbasis Computer) Kepada Yth, Pengelola Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah ( PA/KPA, PPK, PPHP, Pejabat Pengadaan dan Pokja ULP ) Di - Tempat Dengan hormat, Kami dari Pusat Studi Kebijakan Nasional (Pusdiknas) Bersama Diponegoro Smart Solusion (salah satu Institusi yang difasilitasi LKPP dalam melaksanakan Ujian Sertifikasi Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar sesuai SURAT PENETAPAN DEPUTI BIDANG PPSDM LKPP Nomor. 1 Tahun 2014), bermaksud mengundang Bapak/Ibu Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), Anggota/Panitia Pengadaan dan Pejabat / Karyawan Lainnya yang belum memiliki Sertifikat Ahli Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah untuk mengikuti Bimbingan Teknis serta Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar sesuai Perpres 54/2010 berikut perubahannya, menggunakan Media Komputer Daring (Online); sesuai dengan Perka LKPP No. 9 Tahun 2014 Bab. VI pasal 19 berlaku mulai Tahun 2016 di seluruh Indonesia. Dengan menggunakan metode pengajaran yang sistimatis, didukung narasumber profesional serta berpengalaman dalam pelaksanaan kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah, diharapkan peserta dapat memahami isi serta pelaksanaan Perpres 54/2010 berikut Perubahannya, sehingga menghasilkan tingkat kelulusan cukup tinggi. Adapun Tempat Pelaksanaan dan Jadwal kegiatan untuk Semester 1 (Pertama) sebagai berikut : Keterangan Hari Tanggal & Bulan Angkatan I (Pertama) Selasa sd. Jum’at 24 sd. 27 Januari 2017 Angkatan II (Kedua) Selasa sd. Jum’at 21 sd. 24 Februari 2017 Angkatan III (Ketiga) Selasa sd. Jum’at 21 sd. 24 Maret 2017 Angkatan IV (Keempat) Selasa sd. Jum’at 18 sd. 21 April 2017 Angkatan V (Kelima) Selasa sd. Jum’at 16 sd. 19 Mei 2017 Angkatan VI (Keenam) Selasa sd. Jum’at 13 sd. 16 Juni 2017 Tempat : Hotel Losari Roxy Jl. KH.Hasyim Ashari No.41 - Jakarta Pusat 10150 Telp.021.6322511 2 (dua) Minggu sebelum pelaksanaan, jadwal ujian diatas ada di Website (www.lkpp.go.id) Adapun biaya kontribusi (Tas, Modul, Materi, CD, Konsumsi, Atk, LAPTOP dan Peralatan Ujian) untuk setiap peserta : a. Rp. 4.850.000,- (Empat juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah), penginapan (twin sharing) 4 malam 5 hari, cek in satu hari sebelum tanggal pelaksanaan & cek out setelah pelaksanaan (ujian) b. Rp. 3.850.000,-(Tiga juta lima ratus ribu rupiah) Biaya Diklat + Ujian tanpa penginapan c. Rp. 5.500.000,- (Lima juta lima ratus ribu rupiah)Biaya Diklat + Ujian & Penginapan 1 (satu) kamar Sendiri (Siglebad) d. Biaya Ujian Saja Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) /Peserta e. Untuk info dan pendaftaran Peserta dapat menghubungin : Sdr. Andre, Hp. 0813 1795 0609 Email : [email protected] atau Faks : 021. 2940 7390 Demikian undangan ini disampaikan, atas perhatian dan kesediaannya mengirimkan peserta; sebelumnya kami ucapkan terima kasih. Hormat kami, Pusat Studi Kebijakan Nasional B H. Yusuf Tonda Direktur Tembusan disampaikan kepada Yth: Tim Narasumber A r s i p

(Berbasis Computer) Pengelola Pengadaan Barang / … · Pemerintah Tingkat Dasar sesuai Perpres 54/2010 berikut perubahannya, menggunakan Media Komputer Daring ... pengadaan barang/jasa

Embed Size (px)

Citation preview

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

TERDAFTAR PADA KEMENTERIAN DALAM NEGERI RI

SKT KEMENDAGRI NO. 01-00-00/068/D.IV.1/VI/2016 Sekretariat: Jl. Pinang IV No. 66 Jakarta 14270 Telp/Faks : 021.4393 0507

Nomer : 12.798/Diklat-PBJSrtf/ Pusdiknas-Diponegoro/XII/2016 Jakarta, 22 Desember 2016 Lamp. : 1 (satu) Berkas Perihal : Penawaran Diklat dan Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Berbasis Computer) Kepada Yth, Pengelola Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah

( PA/KPA, PPK, PPHP, Pejabat Pengadaan dan Pokja ULP ) Di - Tempat Dengan hormat,

Kami dari Pusat Studi Kebijakan Nasional (Pusdiknas) Bersama Diponegoro Smart Solusion (salah satu Institusi yang difasilitasi LKPP dalam melaksanakan Ujian Sertifikasi Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar sesuai SURAT PENETAPAN DEPUTI BIDANG PPSDM LKPP Nomor. 1 Tahun 2014), bermaksud mengundang Bapak/Ibu Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), Anggota/Panitia Pengadaan dan Pejabat / Karyawan Lainnya yang belum memiliki Sertifikat Ahli Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah untuk mengikuti Bimbingan Teknis serta Ujian Sertifikasi Keahlian Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Tingkat Dasar sesuai Perpres 54/2010 berikut perubahannya, menggunakan Media Komputer

Daring (Online); sesuai dengan Perka LKPP No. 9 Tahun 2014 Bab. VI pasal 19 berlaku mulai Tahun 2016 di seluruh Indonesia.

Dengan menggunakan metode pengajaran yang sistimatis, didukung narasumber profesional serta berpengalaman dalam pelaksanaan kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah, diharapkan peserta dapat memahami isi serta pelaksanaan Perpres 54/2010 berikut Perubahannya, sehingga menghasilkan tingkat kelulusan cukup tinggi. Adapun Tempat Pelaksanaan dan Jadwal kegiatan untuk Semester 1 (Pertama) sebagai berikut :

Keterangan Hari Tanggal & Bulan Angkatan I (Pertama) Selasa sd. Jum’at 24 sd. 27 Januari 2017

Angkatan II (Kedua) Selasa sd. Jum’at 21 sd. 24 Februari 2017

Angkatan III (Ketiga) Selasa sd. Jum’at 21 sd. 24 Maret 2017

Angkatan IV (Keempat) Selasa sd. Jum’at 18 sd. 21 April 2017

Angkatan V (Kelima) Selasa sd. Jum’at 16 sd. 19 Mei 2017

Angkatan VI (Keenam) Selasa sd. Jum’at 13 sd. 16 Juni 2017

Tempat : Hotel Losari Roxy Jl. KH.Hasyim Ashari No.41 - Jakarta Pusat 10150 Telp.021.6322511

2 (dua) Minggu sebelum pelaksanaan, jadwal ujian diatas ada di Website (www.lkpp.go.id) Adapun biaya kontribusi (Tas, Modul, Materi, CD, Konsumsi, Atk, LAPTOP dan Peralatan Ujian) untuk setiap peserta :

a. Rp. 4.850.000,- (Empat juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah), penginapan (twin sharing) 4 malam 5 hari, cek in satu hari sebelum tanggal pelaksanaan & cek out setelah pelaksanaan (ujian)

b. Rp. 3.850.000,-(Tiga juta lima ratus ribu rupiah) Biaya Diklat + Ujian tanpa penginapan

c. Rp. 5.500.000,- (Lima juta lima ratus ribu rupiah)Biaya Diklat + Ujian & Penginapan 1 (satu) kamar Sendiri (Siglebad)

d. Biaya Ujian Saja Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) /Peserta

e. Untuk info dan pendaftaran Peserta dapat menghubungin : Sdr. Andre, Hp. 0813 1795 0609 Email : [email protected] atau Faks : 021. 2940 7390

Demikian undangan ini disampaikan, atas perhatian dan kesediaannya mengirimkan peserta; sebelumnya kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami, Pusat Studi Kebijakan Nasional B H. Yusuf Tonda Direktur

Tembusan disampaikan kepada Yth:

Tim Narasumber A r s i p

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

P R O P O S A L DIKLAT DAN UJIAN SERTIFIKASI AHLI PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH

BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NO.70/2012 DAN PERUBAHANYA

PENDAHULUAN

Pengadaan barang dan jasa untuk kepentingan pemerintah merupakan salah satu alat untuk menggerakkan roda perekonomian, oleh karenanya penyerapan anggaran melalui pengadaan barang dan jasa ini menjadi sangat penting. Namun, tidak kalah penting dari itu adalah urgensi pelaksanaan pengadaan yang efektif dan efisien serta ekonomis untuk mendapatkan manfaat maksimal dari penggunaan anggaran. Telah banyak sorotan diarahkan pada berbagai masalah di seputar pengadaan barang dan jasa untuk kepentingan pemerintah, antara lain karena banyaknya penyimpangan dalam perencanaan, pelaksanaan, maupun pengawasannya. Upaya pemberantasan korupsi khususnya di bidang ini hanya akan efektif jika diikuti dengan pencegahan dan upaya deteksi dini penyimpangan. Tidak dapat dipungkiri bahwa sebagian besar kasus tindak pidana korupsi yang menjerat rekanan penyedia barang/jasa pemerintah dan pengelola kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah (Gubernur, Bupati, Walikota, Sekretaris Daerah, PA/KPA, PPK, dan panitia pengadaan) terjadi pada kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah. Rambu-rambu untuk mengatur kegiatan pengadaan barang/jasa pemerintah sebenarnya sudah sangat lengkap sebagaimana tercantum dalam Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. Namun demikian, tidak semua orang menyadari adanya praktik-praktik tertentu yang dapat mengakibatkan terjadinya tindak pidana (korupsi) Secara normatif, prinsip pengadaan barang dan jasa menurut pasal 3 Keputusan Presiden Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah adalah efisien, efektif, terbuka, bersaing, transparan, dan adil/tidak diskriminatif, serta akuntabel. Salah satu upaya yang dilakukan untuk mewujudkan komitmen itu yakni melalui ujian sertifikasi pengadaan barang/jasa instansi pemerintah, sesuai amanat Perpres No.70 tahun 2012 bahwa Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), panitia/pejabat pengadaan diisyaratkan wajib memiliki sertifikat keahlian.

SASARAN PELATIHAN Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta akan : 1. Memahami pedoman pelaksanakan pengadaan barang/jasa pemerintah sesuai Keppres No. 70 Tahun 2012 2. Memiliki kualifikasi yang cukup untuk memenuhi persyaratan sertifikasi ahli pengadaan barang/jasa pemerintah 3. Menjadi pelaksana pengadaan barang/jasa pemerintah yang mampu menjalankan tugas sejalan dengan Kode Etik Ahli Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

PESERTA PELATIHAN Peserta berasal dari instansi pemerintah, departemen teknis maupun pemerintah daerah, serta kalangan swasta yang memiliki kepedulian/hubungan kerja sebagai penyedia barang/jasa pemerintah.

B IAYA PELATIHAN

Biaya Perpeserta & Akomodasi Penginapan : 1. Rp. 4.850.000,- (Empat juta delapan ratus Lima Puluh Ribu Rupiah) /Peserta + Menginap (1 Kamar

untuk 2 Orang/Twin Sharing) 2. Rp. 5.500.000,- (Lima juta lima ratus ribu rupiah) /peserta + menginap(1 kamar sendiri /Singlebad) 3. Rp. 3.850.000,- (Tiga juta delapan ratus lima puluh ribu rupiah)/peserta (Tidak menginap)

Pembayaran Melalui : No. Rek. 0522.01.000210.30.4 Bank Rakyat Indonesia Kcp. Cempaka Putih, An. Lembaga Pusat Studi Kebijakan Nasional.

FASILITAS PESERTA Penginapan selama kegiatan (Twin Sharing) 1 kamar untuk 2 orang. Makan sarapan pagi/siang dan malam Fasilitas Meting di Hotel selama kegiatan. Perlengkapan Diklat: Tas, Modul, dan Alat Tulis Sertifikat Kepelatihan.

PENYELENGGARA

Pusat Studi Kebijakan Nasional (Pusdiknas) Bersama Diponegoro Smart Solusion Sekretariat: JL. Pinang IV No. 66 Jakarta 14270 Tlp/Fax : 021.2940 7390, Contak ; Andre Hp. 0813 1795 0609

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

JADWAL DAN MATERI KEGIATAN DIKLAT DAN UJIAN SERTIFIKASI AHLI PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH

BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN NO.70/2012 DAN PERUBAHANYA

Waktu Kegiatan

Hari Pertama

08.00 – 08.30 Registrasi Peserta

08.30 – 09.00 Pembukaan: KEBIJAKAN DAN LANDASAN HUKUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

- Dasar Hukum, Ruang Lingkup, Prinsip Dasar dan Aturan Khusus Pengadaan - Etika Pengadaan - Pengendalian, Pengaduan dan Sanksi

09.00 – 09.15 Coffee Break

09.15 – 12.00 Perbedaan Prinsip antara Perpres No. 70 tahun 2012 dan Keppres 54 tahun 2010 Tentang Pengadaan Barang dan Jasa

12.00 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 15.00 MEKANISME DAN PERSIAPAN PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG/JASA - Perencanaan, Pemilihan Sistem Pengadaan, Penyusunan Pengadaan - Pemaketan dan Pengumuman Rencana Pengadaan - Jadual Pengadaan dan Pembentukan Panitia - Teknik Penyusunan HPS / Owner Estimate (OE) dan Aspek Hukum Kontrak

15.00 – 15.15 Coffe Break

15.15 – 17.00. (LANJUTAN) MEKANISME DAN PERSIAPAN PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG/JASA - Perencanaan, Pemilihan Sistem Pengadaan, Penyusunan Pengadaan - Pemaketan dan Pengumuman Rencana Pengadaan - Jadual Pengadaan dan Pembentukan Panitia - Teknik Penyusunan HPS / Owner Estimate (OE) dan Aspek Hukum Kontrak

Hari Kedua

08.30 – 09.15 PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG, PEKERJAAN KONSTRUKSI DAN JASA LAINNYA

09.15 – 09.30 Coffe Break

09.30 – 12.00 PELAKSANAAN PENGADAAN BARANG, PEKERJAAN KONSTRUKSI DAN JASA LAINNYA (LANJUTAN)

12.00 – 13.30 ISHOMA

13.30 – 15.00 PELAKSANAAN PENGADAAN JASA KONSULTANSI

15.00 - 16.30. Coffe Break

16.30 – 17.00. PELAKSANAAN PENGADAAN JASA KONSULTANSI (LANJUTAN)

Hari Ketiga

08.30 – 09.15 PELAKSANAAN PENGADAAN JASA SWAKELOLA

09.15 – 09.30 Coffe Break

09.30 – 12.00 ASPEK HUKUM, FORMAT DAN PELAKSANAAN KONTRAK

12.00 – 13.30 ISHOMA

03.30 – 15.00 SIMULASI DAN TRY OUT

15.00 - 15.15. Coffe Break

15.15 – 16.30. PEMBAHASAN DAN HASIL EVALUASI TRY OUT

Hari Keempat

08.00 – 09.00 PERSIAPAN DAN PENGARAHAN UJIAN

19.00 – 12.00. UJIAN AHLI PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH OLEH LKPP (GABUNGAN By DIPONEGORO COLECTION)

12.00 sd selesai Penutupan & Chek Out Peserta

Instruktur dari : Ir. Ishak Musa, MM (Badiklat Provinsi Banten) Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang & Jasa Pemerintah (LKPP) Bappenas dan Instruktur yg

berpengalaman.

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA : Formulir di Faks kembali ke : 4393 0507

Instansi / Perusahaan :………………………………………………………………………………………………………………………

Alamat :……………………………………………………………………………………………………………………..

Telp / Hp :……………………………………………………………………………………………………………...........

Faks :………………………………………………………………………………………………………………………

Email :………………………………………………………………………………………………………………………

Angkatan yang diikuti :…………………………………………Tgl :…………………………………………………………………….

Contak Person :………………………………………………………………………………………………………………………

Mohon nama – nama tersebut diatas, untuk didaftarkan sebagai peserta pada kegiatan Diklat dan Ujian Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (PBJ). Formulir ini di Faks kembali ke tlp. Faks : 021.2940 7390 ……………………..,……..,……………………………2016 Hormat Kami, (…………………………………………………..) Nama Jelas / Stempel

NO NAMA PESERTA NO. KTP NIP JABATAN Angkatan

1

2

3

3

4

5

6

7

BIAYA

Rp. 4.850.000,- / Perpeserta

(Empat Juta Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)

Penginapan Twin Share / 1 Kamar 2 orang

MELAYANI PERMINTAAN INHOUSE DAN DIKLAT/UJIAN SERTIFIKASI

DI DAERAH DENGAN MINIMAL PESERTA 30 0RANG + 14-H KERJA