Bismillah Semprop Yessy

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    1/25

    AKTIVITAS KOMBINASI EKSTRAK TEMULAWAK,

    KUNYIT DAN JAHE MERAH SEBAGAI AGEN KO-

    KEMOTERAPI 5-FLUOROURACIL PADA

    SEL KANKER KOLON WiDr

    diajukan oleh :

    YESSY KHOIRIYANIG1F010008

    kepada

    UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMANFAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU-ILMU KESEHATAN

    JURUSAN FARMASIPURWOKERTO

    2013

    Pembimbing:

    1. Sarmoko,M.Sc.,Apt.2. HenyEkowati,M.Sc.,Apt.

    Penguji:

    1. EstiDyahUtami,M.Sc.,Apt.2. EkaPrasastiNurRachmani,M.Sc.,Apt.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    2/25

    Agenko-kemoterapiyangmeningkatkanefektivitasmelalui

    peningkatanefeksitotoksik

    KANKERKOLON

    1.DiIndonesia,kankermerupakanpenyebabkematiannomortigasetelahpenyakit

    jantungdanstroke(Zainetal.,2007).

    Salahsatujeniskankeryangmemiliki

    prevalensitinggiyaitukankerkolon

    2.BerdasarkandataNationalCancerInstitute,angka

    kematianakibatkankerkolonlebihdari33%padatahun2008(Ries

    etal.,2007)

    5-Fluorouracil(5-FU)merupakanagen

    kemoterapiutamayangdigunakanuntukterapikankerkolontetapi

    efektivitasnyabarumencapai15%sehinggadiperlukanpengembanganagenko-kemoterapiuntukmeningkatkanefektivitas

    terapidengan5-FU(MeyerhardtandMayer,

    2005).

    Temulawak,kunyitdanjahemerahmemilikiaktivitassabagai

    antikanker.

    Latar

    Belakang

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    3/25

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    4/25

    Tujuan Penelitian

    1

    MengujiaktivitassitotoksikkombinasiekstrakC.xanthorrhiza,C.longadanZ.officinalecv.Rubrumpada selkanker kolonWiDryangdinyatakandenganIC50.

    2

    MengujiaktivitassitotoksikkombinasiekstrakC.xanthorrhiza,C.longadanZ.officinalecv.RubrumdibandingkandenganekstraktunggalnyapadaselkankerkolonWiDryangdinyatakandenganIC50.

    3

    Mengetahui efek sinergisme kombinasi ekstrakC.xanthorrhiza,C.longa dan Z.officinale cv. Rubrum dengan 5-Fluorouracilsebagaiagenko-kemoterapimelaluipeningkatanefeksitotoksik.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    5/25

    Manfaat Penelitian

    Memberikan informasi ilmiah mengenai aktivitas sitotoksik darikombinasi ekstrak C.xanthorrhiza, C.longa dan Z.officinale cv.RubrumsebagaiantikankerpadaselkankerkolonWiDr.

    1

    MemberikaninformasiilmiahmengenaiaktivitassitotoksikdarikombinasiekstrakC.xanthorrhiza,C.longadanZ.officinalecv.RubrumdibandingkandenganekstraktunggalnyasebagaiantikankerpadaselkankerkolonWiDr.

    2

    MeningkatkankegunaankombinasiekstrakC.xanthorrhiza,C.longadanZ.officinalecv.Rubrumsebagaibahanobat-obatanalamisebagaiagenko-kemoterapi5-Fluorouracildalampengobatankankerkolon.

    3

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    6/25

    KeaslianPenelitian

    Ekowatietal.(2012)AktivitassitotoksikZingiberofficinale,PiperretrofractumdankombinasikeduanyaterhadapselmyelomadiperolehIC50berturut-turut28,36dan55g/ml.Zingiber officinale,Piperretrofractumdankombinasikeduanyadilaporkanmemiliki aktivitas sitotoksik terhadap sel kanker WiDr dengannilaiIC50Zingiberofficinale,Piperretrofractumdankombinasikeduanyaberturut-turut74, 158 dan 64g/ml.

    Kurapati(2012)

    KombinasiekstrakC longadan Z officinale memiliki efek sitotoksik lebihbesarpadacelllinekankerprostatPC-3M.

    Milacicetal.(2009)

    Kurkumin pada C longa memilikikemampuanuntukmenghambatproteasomedanmenginduksiapoptosispadaselkankerkolonHCT-116danSW480.

    Chintana(2008) Kurkumin pada C longadan C xanthorrhizaefektifmenghambatproliferasiselkankermelaluiinduksiapoptosisdenganmempengaruhiekspresi cyclooxygenase-2(COX-2)danvascularendhothelialgrowthfactor(VEGF)sebagaiangiogenicbiomarkerpadakanker.

    Cheahetal.(2006)

    Xanthorrhizol yang terkandung dalam C xanthorrhizamampumencegahterjadinyainflamasi,karsinogenesisdanmetastasismelaluipenghambatanCOX-2jugamenginduksiterjadinyasitotoksikdanapoptosispadaselMCF-7.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    7/25

    Biologi Kanker

    Kankermerupakansuatupenyakitselyangditandaidenganhilangnya fungsi kontrol sel terhadap regulasi daursel maupun fungsi homeostatis selpadaorganismemultiseluler.Salahsatupenyebabperubahaniniadalah

    terpejannyaselnormalolehzat-zatkarsinogen,diantaranyasenyawa-senyawakimia,fisikdanbiologis

    (Balmeretal.,2005).

    Mutasi yang terjadi pada DNA di dalam gen yangmeregulasi siklus sel (pertumbuhan,kematiandanpemeliharaansel)akan menyebabkan penyimpangan siklussel, dan salah satu akibatnya adalah pembentukan kankeratau karsinogenesis.Proseskarsinogenesissecarabertahapdiawalidenganprosesinisiasi,dilanjutkandengan

    promosidanberlanjutdenganprogresidariselnormalmenjadiselkankerataumalignantcell(Aggarwaland

    Shishodia,2006).

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    8/25

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    9/25

    TerapiKankerKolon

    PengobatandasarkankerkolonPengangkatan

    tumor dan pembuluh limfe (pembedahan) dan

    sebagian besar penderita kanker kolonmemerlukankemoterapi.

    The National Comprehensive Cancer Network(Anonim, 2005) memperkenalkan rejimen

    kemoterapiuntukterapiadjuvankankerkolon.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    10/25

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    11/25

    SelWiDr

    Sel WiDr merupakan sel kanker kolonmanusia yang diisolasi dari kolonseorang wanita berusia 78 tahun. SelWiDr merupakan turunan sel kanker

    kolonyanglainyakniselHT-29(Chenetal.,1987).

    Terjadi mutasi gen p53 yaitu

    terjadinya perubahan residu argininmenjadi histidin (Noguchi et al .,1979). Namun, p21 pada sel WiDryang masih normal memungkinkanuntuk terjadinya penghentian daursel(Liuetal.,2006).

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    12/25

    Agen Kemoterapi 5-FU

    5-Fluorouracil (5-FU)agen kemoterapi utama untukterapi kanker kolon. 5-FU adalah antimetabolit yang

    bekerja secara antagonis dengan timin terhadapaktivitas enzim timidilat sintetase (TS).

    Dibandingkan dengan agen kemoterapi yang lain, 5-FU memiliki selektivitas yang tinggi pada aktivitas TS

    dan efek samping yang ditimbulkan relatif lebihringan.

    Namun, efektivitas 5-FU sebagai agen kemoterapibaru mencapai 15% sehingga diperlukan

    pengembangan agen ko-kemoterapi untukmeningkatkan efektivitas terapi dengan 5-FU

    (Meyerhardt andMayer, 2005).

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    13/25

    Temulawak,Kunyit

    danJaheMerahTemulawak(CurcumaxanthorrhizaRoxb.) Temulawakmengandungsenyawazingiber,kurkumin,xanthorrizol,benzofurandanminyakatsiri

    James and Mukhtar (2007), Mukherjee et al. (2007), dan Singh and Anggarwal(2010),menunjukanbahwakurkuminbekerjadengancaramenghambattelomerasepadaprosesreplikasiDNApadaselkanker.

    Kunyit(CurcumalongaL.)

    Kunyit mengandung minyak asiri dengan senyawanya antara lain, sineol,borneol,zingiberene,curcumene

    Chintana (2008)menjelaskan bahwa kandungan kurkumin padaC. longa danC.xanthorrhixa efektif menghambat proliferasi sel kanker melalui induksi apoptosisdengan mempengaruhi ekspresi cyclooxygenase-2 (COX-2) dan vascularendhothelialgrowthfactor(VEGF)sebagaiangiogenicbiomarkerpadakanker.

    JaheMerah(Zingiberofficinalecv.Rubrum)

    Kandunganaktifpadajahemerahyaitugingerol,paradol,shogaol,zingerone,resindanminyakatsiri

    Nigam et al. (2009) menjelaskan bahwa kandungan senyawa 6-gingerol dan 6-paradol dalam Z. officinale mempengaruhi fase istirahat siklus sel dan induksi

    apoptosis sel kanker melalui peningkatan ekspresi gen p-53, Bax level, danpenurunanekspresigenBcl-2.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    14/25

    Sitotoksik

    Sitotoksik merupakan kemampuan suatu senyawa kimia untukmenghancurkansel tertentu (Rodeetal.,2004).Salah satu metode yangdigunakan untuk uji sitotosik adalah MTT assay yang didasarkan padaaktivitas enzim yang dapat diukur secara kolorimetri.PereaksiMTTmerupakangaramtetrazoliumyangdapatdipecahmenjadi

    kristal formazanolehsistemsuksinat tetrazoliumreduktaseyang terdapatdalam jalurrespirasiselpadamitokondriayangaktifpadaselyangmasihhidup.

    Uji sitotoksik digunakan untukmenentukan parameter nilai IC50. Nilai IC50dibawah1000g/mLmenunjukkanadanyapotensiekstrakujisebagaiagenkemoprevensi.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    15/25

    Ko-Kemoterapi Kanker

    Kombinasikemoterapi(ko-kemoterapi)merupakan strategi terapi denganmengkombinasikan suatu senyawa dengan agen kemoterapi.Kombinasikemoterapibertujuanuntukmeningkatkanefektivitaspengobatandan

    menurunkanefeksampingagenkemoterapi.

    Metode yang umum digunakan untukmengevaluasikombinasiobatadalahIsobologramdanCombinationIndexCI).AnalisisCImenghasilkan suatu nilai parameterkuantitatif yang menggambarkan efikasi kombinasi

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    16/25

    Landasan Teori

    Katzung(2004)obatantikankerdiharapkanmemilikitoksisitasselektif

    artinyamenghancurkanselkankertanpamerusakseljaringannormal.Pengobatankankersecaratradisionaldiharapkandapatmenurunkantoksisitasdanefek

    samping.

    Beberapapenelitianmenunjukkanbahwapenggabungan tanaman dapatmeningkatkan efektivitas karenakombinasitersebutmemilikimekanismeyangsalingmendukungdenganefek

    sampingminimal(BeinfieldandKornglod,

    2005).

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    17/25

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    18/25

    Metode Penelitian

    Penelitiandilaksanakan

    selama6bulandiLaboratoriumTaksonomi

    FakultasBiologi,LaboratoriumBiologiFarmasidanLaboratoriumRisetUniversitas

    JenderalSoedirmanPurwokerto.

    Waktu dan

    Tempat

    Penelitian

    Neracaanalitik,BSC,mikrokultur96

    ,mikropipet,inkubatorCO2,

    mikroskopinverted,

    ELISAreader,cameradigital.

    Alat

    Rimpangtemulawak,

    kunyitdanjahemerah,etanol

    96%,5-Fluorouracil,cell

    lineWiDr,mediumRPMI,

    FBS,PBS,yellow

    MTT.

    Bahan

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    19/25

    Rancangan Penelitian

    Variabelbebas

    konsentrasikombinasiekstraktemulawak,kunyit,jahemerah,

    kombinasiketigaekstrakdan5-Fluorouracil.

    Variabelterikat AktivitassitotoksikyangdinyatakandenganIC50(nilai

    konsentrasiyangmenghasilkanpenghambatanjumlahselkanker50%)serta

    efeksinergismeyangdinyatakandenganCI(Combinationindeks).

    Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratorium.

    Penelitian dilakukan menggunakan ekstrak temulawak, kunyit dan jahe

    merah sebagai senyawa uji terhadap sel kanker kolon WiDr. Uji aktivitas

    sitotoksik dan uji ko-kemoterapi dilakukan dengan metode Yellow MTT

    assay.

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    20/25

    Skema Tahapan Penelitian

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    21/25

    assay1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

    A T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJB T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJC T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJD T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJE T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJF T T T K K K JM JM JM TKJ TKJ TKJG 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU M M MH 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU 5-FU KS KS KS

    Gambar 3.2. Skema pengisian mikrokultur untuk uji sitotoksikKeterangan :

    T = Ekstrak temulawak

    K = Ekstrak kunyit

    JM = Ekstrak jahe merah

    TKJ = Kombinasi ekstrak temulawak, kunyit dan jahe merah

    5-FU = 5-Fluorouracil

    M = Medium RPMIKS = Kontrol sel (sel WiDr dan medium RPMI)

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    22/25

    Uji Ko-Kemoterapi

    Tabel 3.1. Konsentrasi kombinasi ekstrak tekuja dan 5-Fluorouracilyang

    digunakan dalam penelitian

    5-FluorouracilIC50)

    Tekuja IC50)1/8 1/4 3/8 1/2

    1/8 1/8:1/8 1/8:1/4 1/8:3/8 1/8:1/21/4 1/4:1/8 1/4:1/4 1/4:3/8 1/4:1/23/8 3/8:1/8 3/8:1/4 3/8:3/8 3/8:1/21/2 1/2:1/8 1/2:1/4 1/2:3/8 1/2:1/2

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    23/25

    Analisis Data

    Analisis data persentasi penghambatan sel dihitung dengan rumus:

    Analisis data IC50yang diperoleh dilakukan uji Kolmogorov-Smirnov

    dilanjutkan dengan uji One Way Anova untuk mengetahui adanyaperbedaaan efek sitotoksik antar kelompok uji Least Significant Diffrence

    (LSD) untuk membandingkan perbedaan efek sitotoksik antar kelompok.

    D (D1 Dan D2) adalah konsentrasi senyawa uji yang digunakan untuk

    uji kombinasi dan Dx (Dx1 dan Dx2) adalah konsentrasi senyawa

    tunggal yang diperoleh dari intrapolasi persen viabilitas sel yang

    menghambat x persen pertumbuhan sel dalam perlakuan

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    24/25

    Menurut Reynolds and Maurer (2005) berbagai tingkatsinergismeatauantagonismediinterpretasikanmenggunakannilaiCIpadatabel3.2.berikut:

    Tabel 3.2. Interpretasi nilai indeks kombinasi

    Nilai CI Interpretasi< 0,1 Efeksinergissangatkuat0,1-0,3 Efeksinergiskuat0,3-0,7 Efeksinergis0,7-0,9 Efeksinergisringan-sedang0,9-1,1 Mendekatiefekaditif1,1-1,45 Efekantagonisringan-sedang

    1,45-3,3 Efekantagonis>3,3 Efekantagoniskuat-sangatkuat

    Analisis Data

  • 8/14/2019 Bismillah Semprop Yessy

    25/25