16
Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 June 2012)

Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 June 2012)

Page 2: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Selamat datang, Bogor 5! Fase Pelatihan Pertama resmi dimulai!

Andi Subhan (Andi) Tomia – Taman Nasional Wakatobi Sulawesi Tenggara

Milawati Ode (Mila) Wangi-wangi Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Wakatobi, Sulawesi Tenggara

Musriyadi (Adi) Teluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara

La Ode Sairuddin (Epi) Selat Tiworo

Muna, Sulawesi Tenggara– Dinas Kelautan dan Perikanan

Kab.

Adrianus Kaiba (Adrian)

Raja Ampat, Papua BaratKofiau-Boo – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab.

Bertha Matatar (Beth) Teluk Mayalibit, Papua Barat Conservation International Indonesia

Muhajir (Ondo)

The Nature ConservancyMisool, Papua Barat

Maria Rosa Gaman (Rosa)

Conservation International IndonesiaSelat Dampier, Papua Barat

Fazrullah Abdul Razak (Kwai) Taman Nasional Laut Tun Sakaran Sabah, Malaysia

Devi Opat (Devi) Taman Nasional Komodo Nusa Tenggara Timur

Abdus Sabil (Sabil) Gili Matra, Nusa Tenggara Barat BKKPN Kupang

Ahmad Sahwan (Ahmad) Teluk Bombang

Nusa Tenggara Barat– Dinas Kelautan & Perikanan

Kab. Lombok Tengah,

Page 3: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Hari memperkenalkan tentang Perubahan Perilaku kepada Bogor 5Ahmad dan Sabil (keduanya tidak kidal) mencoba mempraktekkan perubahan perilaku: menulis dengan tangan kiri. Sulit juga ya?

Ahmad menunjukkan kartu-kartuTahapan Perubahan Perilaku

Bogor 5 bermain dengan kartu-kartu untuk mempelajari Tahapan Perubahan Perilaku

Bogor 5 belajar tentang Perubahan Perilaku

Page 4: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 mengerjakan Penjajakan Keterampilan Pride di awal fase pelatihan pertama.

Siapa nih, yang sudah baca modul sebelum berangkat ke Bogor? :)

Page 5: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 belajar tentang ORID

Bogor 5 bekerja dalam dua kelompok kecil untuk menggali lebih dalam tentang ORID, metode percakapan terfokus.

Bogor 5 bekerja berpasangan untuk mempraktekkan penggunaan ORID secara efektif

Page 6: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Fazrullah menunjukkan letak kawasan kerjanya, Taman Nasional Laut Tun Sakaran di Sabah, Malaysia

Ondo menjelaskan tentang peta pengelolaan kawasan laut di lokasi kerjanya di Misool, Papua Barat

Sabil mendeskripsikan draft Teori Perubahan bagi Program Pride di kawasan kerjanya di Gili Matra

Beth menceritakan tentang ancaman bagi perikanan berkelanjutandi kawasan kerjanya di Teluk Mayalibit, Papua Barat

Bogor 5 mempresentasikan tentang kawasan kerjanya

Page 7: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Hari menjelaskan tentang tantangan perubahan perilaku untuk meninjau kembali Teori Perubahan. Bogor 5 menuliskan Teori Perubahan di kartu berwarna dan menempelkannya di dinding lekat.

Bogor 5 bekerja bersama mentor/PPM masing-masing untuk meninjau kembali Teori Perubahan mereka.

Sakit kepala karena pusing memikirkan Teori Perubahan? :)Sabil membaca ulang modul tentang hal-hal penting yang perlu diperhatikan dalam meninjau kembali Teori Perubahan

Bogor 5 meninjau kembali Teori Perubahan mereka

Page 8: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 bekerja dalam sejumlah kelompok kecil untuk melengkapi tugas tentang pemasaran sosial

Mila mempresentasikan hasil kerja kelompoknya tentang perbedaan antara pemasaran komersial dan pemasaran sosial

Bogor 5 belajar tentang Pemasaran Sosial

Saling memberikan masukan kepada kelompok lain untuk tugas tentang perbedaan pemasaran sosial dan pemasaran komersial

Page 9: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Katrin menjelaskan tentang Ekologi Terumbu Karang dan ancaman bagi perikanan berkelanjutan di kawasan kerja

Sabil mempresentasikan tentang ancaman bagi perikanan berkelanjutan di kawasan kerjanya di Gili Matra

Kun Praseno dan M. lIman (IMACS) mengamati proses pelatihan di kelasBogor 5 memberikan masukan satu sama lain tentang ancaman di kawasan kerja masing-masing

Bogor 5 belajar tentang ancaman di kawasan kerja

Page 10: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Ini dia, Tiga Serangkai – Adrian, Ade, Andi yang bertanggung jawab penuh memperdaya Hari dengan cara yang sangat tidak diduga!

Bogor 5 mempersembahkan kejutan buat Hari.

Perayaan ulang tahun yang (sengaja) ditunda :D

Bogor 5 kompak membuat skenario untuk mengejutkan Hari di perayaan ulang tahunnya......satu bulan dari tanggal sebenarnya!

Adrian mahir memainkan perannya dengan sangat baik. Hari pun tertipu!

Page 11: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 menggunakan ORID dan metode lempar bola untuk meninjau pelajaran berharga yang diperoleh selama minggu pertama pelatihan

Rosa menceritakan bahwa dia sedih harus meninggalkan mamanya di rumah sakit untuk pergi ke Bogor. Syukurlah, keadaan Mama Rosa berangsur membaik.

Bogor 5 meninjau Teori Perubahan di minggu pertama merekadi fase pelatihan pertama

Bogor 5 juga meninjau ancaman eksternal dan internal di kawasan kerja masing-masing

Bogor 5 meninjau akhir minggu pertama pelatihan

Page 12: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 mengadakan rapat rahasia membicarakan tentang nama angkatannya

Bogor 5 menampilkan yel-yel untuk mempersembahkan nama angkatannya : Dual Core

Adrian, Presiden terpilih dari Kabinet Dual Core; dengan pose andalannya!

Bogor 5 mempersembahkan nama angkatannya : DUAL CORE

Dual Core (Dua belas Conservationist Rare)Idenya berasal dari berakhirnya era Pentium 4 dan bangkitnya era prosesor

Dual Core yang berarti lebih dari satu inti untuk memberikan kinerja lebih

unggul dalam pengolahan data.

Bogor 5 menyadari bahwa selama merencanakan dan melaksanakan

Program Pride di kawasan kerjanya, mereka tidak akan mampu

melakukannya semuanya secara sendirian. Mereka memerlukan dukungan

dari atasan, rekan kerja, lembaga tempat mereka bekerja, instansi

pemerintah terkait, masyarakat setempat, para tokoh kunci, penyedia jasa,

relawan, dan berbagai pihak lainnya. Dukungan ini diperlukan supaya

mampu mencapai perubahan perilaku dan dampak konservasi di akhir

kampanye Pride.

Dual Core juga mengandung makna dua jenis kelamin yaitu laki-laki dan

perempuan; dua perilaku dalam perubahan perilaku yaitu perilaku lama

dan baru; dua masa yaitu dulu dan sekarang; dua isu yaitu konservasi dan

sosial; dll. Semuanya berpadu bagi satu tujuan, satu semangat, satu

keluarga besar bekerja untuk konservasi laut dan perikanan berkelanjutan.

Page 13: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Bogor 5 memasang angka penilaian pada Pengukuran Mingguan.Minggu ke-1 telah dilewati!

Tabel Pengukuran Mingguan menunjukkan motivasi dan manfaat pelatihanyang tinggi, namun motivasi dan pemahaman terhadap pelajaran yang disampaikan masih rendah

Bogor 5 telah menyelesaikan minggu pertama fase pelatihan pertama!

Bogor 5 dan Pengukuran Mingguan : Minggu ke-1

Page 14: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Papan Shout Out untuk Bogor 5 dan Tim Rare Bogor!Ondo menunjukkan perlengkapan dari Rare untuk menjalankan Program Pride: laptop, software dan alat rekam. Semuanya baru!

Bogor 5 bersenang-senang selama minggu pertama :)

Bogor 5 akan bekerja berpasangan untukmempraktekkan penggunaan ORID dalam evaluasi dan refleksi mingguan

Page 15: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Akhir pekan pertama

bagi Dual Core

Saatnya nongkrong

bersama di mall.....

nonton film di bioskop

dan makan pop corn! :)

Page 16: Bogor 5 : Fase Pelatihan Pertama (Minggu ke-1 : 28 May - 1 ... fileTeluk Kolono – Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara La Ode Sairuddin (Epi) ... Selat

Ayo nonton Pameran Papua! Kami juga suka naik angkot* loohhh :)Angkot = transportasi umum favorit di Bogor. Murah, meriah, rame, padat.....apa aja ada deehhh!

Akhir pekan pertama bagi Dual Core