149

Click here to load reader

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

  • Upload
    doannga

  • View
    380

  • Download
    19

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran
Page 2: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

11

Page 3: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

12

Buku Ajar

TEKS EKSPOSISI DAN PERANGKATNYA

Dr. Hj. Sulastriningsih Djumingin, M. Hum. Sarkiah, S. Pd.

Page 4: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

13

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

Hak Cipta @ 2017 olehSulastriningsih Djumingin

Hak cipta dilindungi undang-undang

Cetakan Pertama, 2017

Diterbitkan oleh Badan Penerbit Universitas Negeri Makassar

Gedung Perpustakaan Lt. 1 Kampus UNM Gunungsari

Jl. A. P. Petta Rani Makassar 90222

Tlp./Fax. (0411) 855 199

ANGGOTA IKAPI No. 011/SSL/2010

ANGGOTA APPTI No. 010/APPTI/TA/2011

Dilarang memperbanyak buku ini dalam bentuk apa pun tanpa izin tertulis dari penerbit

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

/ Sulastriningsih Djumingin - cet.1

Makassar: Badan Penerbit Universitas Negeri Makassar

Makassar 2017

143hlm; 25,7cm

ISBN :978-602-6883-96-4

Page 5: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

14

PENGANTAR

Syukur alhamdulillah penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Mahaesa atas

selesainya penulisan buku “Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya” dalam

rangka meningkatkan dan memantapkan proses belajar-mengajar di perguruan tinggi.

Buku ini baru pertama kali diterbitkan. Strukturnya disesuaikan dengan urutan-

urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

bahasa Indonesia di Sekolah Menengah Pertama yang berdasarkan Kurikulum Tingkat

Satuan Pendidikan, serta model penyajian teori dan aplikasinya didesain sesuai

strategi pembelajaran.

Materi strategi ini juga telah diujicobakan melalui mata kuliah Evaluasi

pengajaran Bahasa dan Sastra di Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia di Universitas

Negeri Makassar. Di samping itu, bahan buku ini juga sebagai hasil penerapan dalam

PPL 2 melalui kemitraan antara penulis, mahasiswa PPL, mahasiswa bimbingan

skripsi, dan Guru Pamong di sekolah menengah. Produknya berupa silabus, RPP, dan

media pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia yang berupa kaset rekaman dan

VCD. Semua produk itu telah didokumentasikan di Laboratorium Bahasa dan Sastra

Indonesia dan Daerah Universitas Negeri Makassar.

Banyak rintangan yang dihadapi dalam proses penyusunan buku ini, namun

berkat rahmat-Nya dan bantuan dari beberapa pihak, sehingga terwujudlah buku yang

sederhana ini. Oleh karena itu, melalui tulisan ini penulis mengucapkan terima kasih

kepada semua pihak yang turut membantu terwujudnya buku ini.

Terbitnya buku ini akan diajukan ke Dikti yang diharapkan memperoleh Dana

Insensif Penulisan Buku Teks Tahun 2017. Oleh karena itu, tak lupa penulis

mengucapkan terima kasih pula kepada BapakRektor UNM Prof. Dr. H. Husain Syam,

M.TP., Pembantu Rektor 1, Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada

Masyarakat UNM, serta Badan Penerbit UNM yang memfasilitasi penulis dalam

penerbitan buku ini, dan Drs. Ismail Faisal, M.Hum. Semoga semua niat baik dan jeri

payah dari semua pihak yang diberikan untuk penerbitan buku ini mendapat balasan

yang setimpal dari Tuhan Yang Mahakuasa, Amin!

Penulis menyadari pula bahwa penulisan buku ini masih jauh dari

kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis memerlukan masukan dari pihak pembaca

dan pendidik untuk memberikan saran-saran dan kritikan untuk lebih melengkapi buku

ini pada masa yang akan datang.

Dengan hati yang ikhlas, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua

pihak yang memberikan dorongan morel untuk penyelesaian buku ini. Semoga kritikan

Page 6: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

15

dan bantuan dari berbagai pihak tersebut mendapatkan pahala setimpal dari sisi

Tuhan Yang Mahaesa. Mudah-mudahan tulisan ini bermanfaat bagi tenaga pengajar

bahasa dan sastra, serta calon tenaga kependidikan, khususnya kependidikan Bahasa

dan Sastra Indonesia. Amin!

Makassar, 2017

Penulis,

Page 7: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

16

DAFTAR ISI

Halaman Judul i

Kata Pengantar iii

Daftar Isi v

BAB I SILABUS DAN RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN 1

BAB II TEKS EKSPOSISI 11

BAB III LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK KELAS VII

(Teks Eksposisi) 47

BAB IVPENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKS

EKSPOSISI 111

LEMBAR PENILAIAN 121

SPESIFIKASI PENILAIAN 129

Page 8: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

11

B

AB

I

SIL

AB

US

BA

HA

SA

IND

ON

ES

IA

Sat

uan

Pen

did

ikan

: S

MP

/MT

s K

elas

: V

II (T

uju

h)

Ko

mp

eten

siIn

ti

:

KI 1

: M

engh

arga

idan

men

ghay

atia

jara

n ag

ama

yang

dia

nutn

ya

KI 2

:

Men

ghar

gaid

anm

engh

ayat

iper

ilaku

juju

r, d

isip

lin,

tang

gung

jaw

ab,

pedu

li (t

oler

ansi

, go

tong

royo

ng),

san

tun,

per

caya

diri,

da

lam

berin

tera

ksis

ecar

aefe

ktifd

enga

nlin

gkun

gans

osia

ldan

alam

dala

mja

ngka

uanp

erga

ulan

dank

eber

adaa

nnya

KI 3

:

Mem

aham

ipen

geta

huan

(f

aktu

al,

kons

eptu

al,

danp

rose

dura

l) be

rdas

arka

n ra

sain

gint

ahun

yate

ntan

gilm

upen

geta

huan

, te

knol

ogi,

seni

, bud

ayat

erka

itfen

omen

adan

keja

dian

tam

pakm

ata

KI 4

:

Men

coba

, m

engo

lah,

dan

men

yajid

alam

rana

hkon

kret

(m

engg

unak

an,

men

gura

i, m

eran

gkai

, m

emod

ifika

si,

danm

embu

at)

danr

anah

abst

rak

(men

ulis

, m

emba

ca,

men

ghitu

ng,

men

ggam

bar,

da

nmen

gara

ng)

sesu

aide

ngan

ya

ng

dipe

laja

ri di

se

kola

hdan

sum

ber

lain

yan

g sa

mad

alam

sudu

tpan

dang

/teor

i.

Page 9: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

12

Page 10: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

13

Kd

In

dik

ato

r

Mat

eriP

emb

ela

jara

n

Keg

iata

nP

emb

elaj

aran

P

enila

ian

A

loka

siW

aktu

S

um

ber

Bel

ajar

1.1

Men

ghar

gaid

anm

ensy

uku

rikeb

erad

aanb

ahas

a In

done

sia

seba

gaia

nuge

rahT

uhan

Y

ang

Mah

aesa

untu

kmem

pers

atuk

anba

ngsa

In

done

sia

di

teng

ahke

bera

gam

anba

hasa

danb

uday

a 1.

2 M

engh

arga

idan

men

syu

kurik

eber

adaa

nbah

asa

Indo

nesi

a se

baga

ianu

gera

hTuh

an

yang

M

ahae

sase

baga

isar

ana

mem

aham

iinfo

rmas

ilisa

ndan

tulis

1.

3 M

engh

arga

idan

men

syu

kurik

eber

adaa

nbah

asa

Indo

nesi

a se

baga

ianu

gera

hTuh

an

yang

M

ahae

sase

baga

isar

ana

men

yajik

anin

form

asili

sand

antu

lis

2.3

Mem

iliki

perla

kukr

eatif

, ta

nggu

ngja

wab

, da

nsan

tund

alam

men

deba

tkan

sudu

tpan

dang

tert

entu

tent

angs

uatu

mas

al

Keg

iata

n P

embe

laja

ran

KD

pad

a K

I-1

dan

KD

pad

a K

I -2

terin

tegr

asi p

ada

KD

-KD

pa

da K

I 3 d

an 4

Pen

iala

ian

KD

KI-

1 da

n K

D K

I-2

terin

tegr

asi d

enga

n pe

nila

ian

pada

KD

di K

I-3

dan

4

Page 11: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

14

ah y

ang

terja

dipa

dam

asya

raka

t 3.

1Mem

aham

i tek

seks

posi

si,

baik

mel

alui

lisan

mau

pun

tulis

an

3.2

Mem

beda

kant

ekse

kspo

sisi

, ba

ikm

elal

uilis

anm

aupu

ntu

lisan

4.

1Men

angk

apm

akna

teks

eks

posi

si,

baik

mel

alui

lisan

mau

pun

tulis

an

3.1.

1 men

jela

skan

peng

ertia

ntek

seks

posi

si

3.1.

2 Mer

umus

kanb

entu

k/s

truk

turt

ekse

kspo

sisi

3.

1.3 M

enje

lask

anun

surk

ebah

asaa

ntek

seks

posi

si

3.2.

1 Mem

beda

kans

truk

tur

teks

eksp

osis

iden

gant

ekst

angg

apan

des

krip

tif

3.2.

2 Mem

beda

kanu

nsur

keba

hasa

ante

ksek

spo

sisi

deng

ante

ksta

ngga

pand

eskr

iptif

4.

1.1

Men

emuk

an k

ata

sulit

dala

mte

ksek

spos

isi

4.1.

2 M

emak

nai k

ata

sulit

yan

g di

tem

ukan

dala

mte

kse

kspo

sisi

Tek

s E

kspo

sisi

S

truk

tur/

bent

uk

teks

eks

posi

si

- T

esis

(p

embu

ka)

- A

rgum

enta

si

(isi)

- P

eneg

asan

ul

ang

Ciri

-ciri

bah

asa:

-

Kal

imat

ko

mpl

eks

- K

onju

ngsi

(p

erta

ma,

se

balik

nya,

m

eski

pun,

ol

eh s

ebab

itu

, dll)

-

Pili

han

kata

A.

Pem

od

elan

Tek

s M

enga

mat

i

Mem

bang

un k

onte

ks d

enga

n m

enga

mat

i gam

bar,

taya

ngan

, pui

si

atau

lagu

ses

uai d

enga

n te

ma

dan

be

rtan

ya ja

wab

ten

tang

isi

nya

Mem

baca

tek

s

(seb

agai

pem

odel

an)

de

ngan

cer

mat

utu

k m

elih

at

bent

uk/s

truk

tur

teks

eks

posi

si (

tesi

s,

argu

men

tasi

, da

n p

eneg

asan

ula

ng)

Mem

baca

tek

s m

odel

des

krip

si

untu

k m

emah

ami

unsu

r ke

baha

saan

/ciri

-ciri

bah

asa

teks

de

skrip

si (

kelo

mpo

k ka

ta k

alim

at

kom

plek

s, k

onju

ngsi

, pi

lihan

kat

a,

kata

bak

u, d

ll)

Mem

baca

tek

s d

eskr

ipsi

(ya

ng t

elah

di

pela

jari

seb

elum

nya)

unt

uk b

ahan

pe

rban

ding

an

M

enan

ya

Men

anya

tent

ang

fung

si t

eks

ek

spos

isi

Men

anya

ten

tang

ben

tuk/

stru

ktur

te

ks

eksp

osis

i (te

sis,

arg

umen

tasi

, pe

nega

san

ula

ng)

Men

anya

tent

ang

ciri

-ciri

ba

hasa

/uns

ur k

ebah

asaa

n t

eks

desk

ripsi

(fr

asa/

kelo

mpo

k ka

ta,

kalim

at k

ompl

eks,

kon

jung

si,

kata

ba

ku, d

ll)

Sik

ap :

Obs

erva

si

Tan

ggun

g ja

wab

dal

am

mel

aksa

naka

n tu

gas

San

tun

dala

m

men

yam

paik

an p

enda

pat

dala

m d

isku

si

Pen

geta

huan

: T

es te

rtul

is

Kem

ampu

an

mem

aham

i be

ntuk

/str

uktu

r te

ks

eksp

osis

i

Kem

ampu

an m

emah

ami

unsu

r k

ebah

asaa

n te

ks

eksp

osis

i

Ket

eram

pila

n:

Unj

uk k

erja

Kem

ampu

an m

enje

lask

an

hasi

l pe

mah

aman

te

ntan

g be

ntuk

/str

uktu

r

teks

eks

posi

si

Kem

ampu

an

men

jela

skan

has

il

pem

aham

an t

enta

ng

teks

eks

posi

si d

ari

aspe

k k

ebah

asaa

n/ c

iri-

ciri

bah

asa

6JP

B

uku

Tek

s K

ls V

II K

emen

dikb

ud

Ling

kung

an

Med

ia c

etak

M

edia

ele

tron

ik

Page 12: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

15

Men

anya

ten

tang

per

beda

an t

eks

eksp

osis

i da

n te

ks

desk

ripsi

be

rdas

arka

n s

truk

tur

dan

ciri

-ciri

ba

hasa

ked

ua t

eks

ters

ebut

M

engu

mpu

lkan

info

rmas

i

Ber

disk

usi

tent

ang

fung

si t

eks

ek

spos

isi

Ber

disk

usi

tent

ang

stru

ktur

/ben

tuk

teks

eks

posi

si (

tesi

s, a

rgum

enta

si,

dan

pene

gasa

n u

lang

)

Ber

disk

usi

tent

ang

ciri

-ciri

bah

asa

te

ks

eksp

osis

i (k

alim

at k

ompl

eks,

, pi

lihan

kat

a ,

dll)

seb

agai

bag

ian

pent

ing

dal

am s

ebua

h t

eks

ek

spos

isi

Ber

disk

usi

tent

ang

str

uktu

r d

an c

iri-

ciri

bah

asa

teks

des

krip

si

(ber

dasa

rkan

has

il p

embe

laja

ran

se

belu

mny

a)

M

enal

ar/M

enga

sosi

asi

Men

yim

pulk

an t

eks

eks

posi

si

berd

asar

kan

str

uktu

r /b

entu

k te

ks

(tes

is,

argu

men

tasi

, pe

nega

san

ul

ang)

Men

emuk

an t

eks

eks

posi

si

dari

be

rbag

ai s

umbe

r d

an

men

gide

ntifi

kasi

str

uktu

r /b

entu

k d

an

ciri-

ciri

bah

asa

ber

dasa

rkan

hal

-hal

ya

ng

yang

te

lah

dip

elaj

ari

Men

ggun

akan

uns

ur k

ebah

asaa

n (k

alim

at k

ompl

eks,

pili

han

kat

a,

pilih

an k

alim

at, k

onju

ngsi

, eja

an d

an

tand

a b

aca)

unt

uk k

emah

iran

be

rbah

asa

dal

am

men

duku

ng

pem

aham

an t

erha

dap

tek

s e

kspo

-

Page 13: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

16

sisi

Men

yim

pulk

an p

erbe

daan

teks

ek

spos

isi

den

gan

teks

des

krip

si

berd

asar

kan

ben

tuk/

stru

ktur

mas

ing-

mas

ing

teks

ter

sebu

t M

engo

mun

ikas

ikan

Men

yam

paik

an h

asil

pem

aham

an

tent

ang

ben

tuk

/str

uktu

r t

eks

ek

spos

isi

dan

ciri

-ciri

bah

asan

ya

Men

yam

paik

an h

asil

sim

pula

n

tent

ang

per

beda

an

teks

eks

posi

si

dan

tek

s d

esks

ipsi

ber

dasa

rkan

be

ntuk

/str

uktu

r te

ks d

an c

iri-c

iri

baha

sa m

asin

g-m

asin

g te

ks t

erse

but

3.1

Mem

aham

i tek

seks

posi

si,

baik

mel

alui

lisan

mau

pun

tulis

an

3.4

Men

gide

ntifi

kasi

keku

ran

gant

ekse

kspo

sisi

, be

rdas

arka

nkai

dah-

kaid

ahte

ksba

ikm

elal

uilis

anm

aupu

ntul

isan

4.

2 M

enyu

sunt

ekse

kspo

sisi

, se

suai

deng

anka

rakt

eris

tikte

ks y

ang

3.1.

1Mem

aham

i st

rukt

ur/b

entu

k te

ks

eksp

osis

i 3.

1.2M

emah

ami u

nsur

ke

baha

saan

teks

ek

spos

isi

3.

4.1

Men

emuk

anke

sala

hand

alam

peng

guna

anun

surk

ebah

asaa

ndal

amte

ksek

spos

i

si

4.2.

1Men

guru

tkan

te

ksek

spos

isib

erda

sark

anst

rukt

urny

a 4.

2.2M

enge

mba

ngka

n pa

ragr

afek

spos

isid

enga

nmem

erha

tika

Tek

s E

kspo

sisi

S

truk

tur/

bent

uk

teks

ek

spos

isi

- T

esis

(p

embu

ka)

- A

rgum

enta

si

(isi)

- P

eneg

asan

ul

ang

Ciri

-ciri

bah

asa:

-

Kal

imat

ko

mpl

eks

- K

onju

ngsi

(p

erta

ma,

se

balik

nya,

m

eski

pun,

ol

eh s

ebab

itu

, dll)

-

Pili

han

kata

B.

Pen

yusu

nan

Tek

s se

cara

Ber

sam

a M

enga

mat

i

Men

gide

ntifi

kasi

kem

bali

teks

ek

spos

isi

(pe

mod

elan

)

untu

k m

emah

ami

st

rukt

ur/b

entu

k te

ks

(tes

is,

argu

men

tasi

, pe

nega

san

ul

ang)

se

rta

uns

ur k

ebah

asaa

n at

au

ciri-

ciri

baha

sa (

kalim

at k

ompl

eks,

ko

njun

gsi,

pili

han

kat

a, d

ll)

Men

guru

tkan

isi

te

ks e

kspo

sisi

yan

g

diac

ak b

erda

sark

an b

entu

k/st

rukt

ur

teks

(te

sis,

arg

umen

tasi

,, pe

nega

san

ul

ang)

Mem

baca

tek

s e

kspo

sisi

yan

g la

in

dari

ber

baga

i su

mbe

r d

an

men

entu

kan

bag

ian-

bagi

anny

a (

tesi

s,

argu

men

tasi

,, p

eneg

asan

ual

ng)

un

tuk

mem

pert

ajam

pem

aham

an

tent

ang

teks

eks

posi

si

Men

gam

ati

lin

gkun

gan

sek

itar

(li

ngku

ngan

ala

m a

tau

sos

ial

) u

ntuk

ba

han

peny

usun

an t

eks

eks

posi

si

Sik

ap :

Obs

erva

si

Tan

ggun

g ja

wab

dal

am

mel

aksa

naka

n tu

gas

Kes

antu

nan

dal

am

berd

isku

si

kesa

ntun

an d

alam

m

enga

juka

n

sara

n/ta

ngga

pan

Pen

geta

huan

T

es te

rtul

is

Kem

ampu

an

men

gide

ntifi

kasi

kek

uran

gan

teks

eks

posi

si b

erda

sark

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

Kem

ampu

an

men

elaa

h

teks

ek

spos

isi

dar

i as

pek

ke

baha

saan

K

eter

ampi

lan:

U

njuk

ker

ja

12JP

Page 14: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

17

akan

dibu

atba

ikse

cara

lisan

mau

punt

ulis

an

4.3

Men

elaa

hdan

mer

evis

iteks

eksp

osis

i, se

suai

deng

anst

rukt

urda

nkai

daht

eksb

aiks

ecar

ali

sanm

aupu

ntul

isan

4.

4 M

erin

gkas

teks

eksp

osis

i, ba

ikse

cara

lisan

mau

punt

ulis

an

n un

sure

ke

baha

saan

4.

3.1M

empe

rbai

ki

kesa

laha

n ya

ng

dite

muk

anda

lam

pe

nggu

naan

unsu

rkeb

ahas

aanp

adat

ekse

kspo

sisi

.

4.4.

1Men

emuk

an

info

rmas

ipen

tingd

al

amte

ksek

spos

isi .

4.4.

2Men

yusu

n

info

rmas

ipen

ting

yang

dipe

role

hdar

iteks

ek

spos

isim

enja

dirin

gk

asan

para

graf

yan

g

utuh

Car

a m

engi

dent

ifika

-si

kek

uran

gan

teks

C

ara

men

elaa

h da

n m

erev

isi

teks

C

ara

mer

ingk

as te

ks

seca

ra k

elom

pok

M

enan

ya:

Men

anya

ten

tang

car

a m

enyu

sun

teks

eks

posi

si

Men

anya

ten

tang

car

a m

engi

dent

ifika

si k

ekur

anga

n te

ks

eksp

osis

i ya

ng d

isus

un b

erda

sark

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

eks

posi

si

Men

anya

ten

tang

car

a m

enel

aah

dan

m

erev

isi

teks

ber

dasa

rkan

str

uktu

r

teks

dan

pen

ggun

aan

bah

asa

Men

anya

ten

tang

car

a m

erin

gkas

te

ks e

kspo

sisi

Men

gum

pulk

an in

form

asi

Men

disk

usik

an k

emba

li

bent

uk/s

truk

tur

teks

eks

posi

si (

tesi

s,

argu

men

tasi

, pe

nega

san

ula

ng)

be

rdas

arka

n te

ks m

odel

Ber

tany

a ja

wab

tent

ang

be

ntuk

/str

uktu

r te

ks

eksp

osis

i da

ri

hasi

l m

emba

ca t

eks

eks

posi

si

yang

la

in u

ntuk

mem

pert

ajam

pem

aham

an

Ber

disk

usi

tent

ang

kek

uran

gan

teks

ek

spos

isi

yang

dib

aca

ber

dasa

rkan

be

ntuk

/str

uktu

r d

an u

nsur

ke

baha

saan

(ka

limat

maj

emuk

, pi

lihan

kat

a, k

onju

ngsi

, dll)

Ber

disk

usi

dala

m k

elom

pok

ten

tang

to

pik

dan

sum

ber

–sum

ber

yan

g ak

an

dija

dika

n b

ahan

m

enyu

sun

teks

ek

spos

isi

Mel

akuk

an k

egia

tan

pen

gum

pula

n

baha

n/da

ta u

ntuk

tek

s e

kspo

sisi

Kem

ampu

an m

enyu

sun

te

ks e

kspo

sisi

s

ecar

a

berk

elom

pok/

be

rsam

a K

emam

puan

mer

evis

i te

ks

Page 15: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

18

Ber

disk

usi

tent

ang

ker

angk

a pe

nulis

an t

eks

eks

posi

si b

erda

sark

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

Ber

disk

usi

tent

ang

uns

ur

keba

hasa

an

(ka

limat

maj

emuk

, pi

lihan

kat

a, k

onju

ngsi

, dll)

yan

g

akan

dig

unak

an d

alam

men

yusu

n

teks

ek

spos

isi

Ber

disk

usi

tent

ang

car

a m

erin

gkas

te

ks e

kspo

sisi

yan

g te

lah

ditu

lis

sehi

ngga

pem

baca

mem

aham

i is

i te

ks y

ang

dis

usun

Men

alar

/Men

gaso

sias

i

Men

guru

tkan

kem

bali

teks

ek

spos

isi

(

teks

mod

el )

be

rdas

arka

n

bent

uk/s

truk

tur

teks

(de

skrip

si

umum

/iden

tifik

asi d

an d

eskr

ipsi

ba

gian

) u

ntuk

mem

pert

ajam

pe

mah

aman

ten

tang

teks

ek

spos

isi

Men

emuk

an d

an m

engu

raik

an

teks

ek

spos

isi

(dar

i sum

ber

lain

)

berd

asar

kan

ben

tuk/

stru

ktur

tek

s

eksp

osis

i (

tesi

s, a

rgum

enta

si,

pene

gasa

n u

lang

)

untu

k

mem

pert

ajam

pem

aham

an t

enta

ng

teks

eks

posi

si

Men

gide

ntifi

kasi

hal

-hal

pen

ting

yang

ak

an d

itulis

kan

dala

m t

eks

eksp

osis

i

berd

asar

kan

dat

a/in

form

asi

yang

di

pero

leh

(m

is:

pilih

an k

ata

unt

uk

kalim

at t

esis

, ar

gum

enta

si,

dan

pe

nega

san

ula

ng)

• M

engi

dent

ifika

si u

nsur

keb

ahas

aan

ya

ng a

kan

digu

naka

n da

lam

tek

s

eksp

osis

i u

ntuk

men

duku

ng t

ulis

an

Page 16: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

19

(pili

han

kat

a, p

iliha

n k

alim

at,

ejaa

n,

dan

tand

a b

aca)

unt

uk m

endu

kung

tu

lisan

• M

enyu

sun

teks

eks

posi

si

berd

asar

kan

dat

a/in

form

asi

yan

g

dike

mba

ngka

n b

erda

sark

an s

truk

tur

teks

(te

sis,

arg

umen

tasi

,, da

n

pene

gasa

n u

lang

)

• M

enel

aah

dan

mer

evis

i te

ks

eksp

osis

i be

rdas

arka

n s

truk

turn

ya

• M

enel

aah

dan

mer

evis

i te

ks

berd

asar

kan

uns

ur k

ebah

asaa

n (

peng

guna

an k

alim

at,

kata

bak

u,

pem

akai

an k

onju

ngsi

, pili

han

kata

, ej

aan

, da

n ta

nda

bac

a)

• M

erin

gkas

tek

s e

kspo

sisi

de

ngan

m

empe

rhat

ikan

is

i se

hing

gga

pe

mba

ca d

apat

men

geta

hui

isi

teks

Men

gom

unik

asik

an

Men

yam

paik

an h

asi l

tulis

an te

ks

eksp

osis

i s

ecar

a li

san

Men

yam

paik

an h

asil

tela

ah d

an r

evis

i te

ks e

kspo

sisi

ya

ng d

isus

un

kelo

mpo

k la

in b

erda

sark

an i

si

dan

be

ntuk

/str

uktu

r te

ks s

erta

pe

nggu

naan

bah

asa

(eja

an, t

anda

ba

ca,

pilih

an k

ata)

Men

yam

paik

an r

ingk

asan

tek

s

eksp

osis

i s

ecar

a li

san

Men

angg

api

sara

n k

elom

pok

lain

un

tuk

per

baik

an t

ulis

an

4.1

Mem

aham

iteks

eksp

osis

i, ba

ikm

elal

uilis

anm

aupu

ntu

lisan

Tek

s E

kspo

sisi

S

truk

tur/

bent

uk

teks

ek

spos

isi

Pen

yusu

nan

Tek

s se

cara

Man

dir

i M

enga

mat

i

Mem

baca

kem

bali

kem

bali

teks

ek

spos

isi

(te

ks

mod

el)

Sik

ap :

Obs

erva

si

Tan

ggun

g ja

wab

dal

am

mel

aksa

naka

n tu

gas

Page 17: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

20

4.2

Men

yusu

ntek

seks

posi

si,

sesu

aide

ngan

kara

kter

istik

teks

yan

g ak

andi

buat

baik

seca

ralis

anm

aupu

ntul

isan

4.

3Men

elaa

hdan

mer

evis

iteks

, ek

spos

isi,

sesu

aide

ngan

stru

ktur

dank

aida

htek

sbai

ksec

aral

isa

nmau

punt

ulis

an

4.2.

1 M

engu

mpu

lkan

da

ta b

erup

a fa

kta

untu

k

peny

usun

an t

eks

eksp

ossi

si

4.

2.2

Men

yusu

n te

ks

eksp

osis

i be

rdas

arka

n da

ta/in

form

asi

yang

dip

erol

eh

deng

an

mem

erha

tikan

be

ntuk

/str

uktu

r

teks

(te

sis,

ar

gum

enta

si,

pene

gasa

n

ulan

g)

sert

a pe

nggu

naan

ba

hasa

4.3.

1Men

elaa

h k

emba

li

teks

yan

g te

lah

ditu

lis d

ari

aspe

k s

truk

tur

dan

pem

akai

an

baha

sa

4.3.

2 M

erev

isi

teks

ya

ng

berd

asar

kan

ha

sil

tela

ah

untu

k

peny

empu

rnaa

n

teks

- T

esis

(p

embu

ka)

- A

rgum

enta

si

(isi)

- P

eneg

asan

ul

ang

Ciri

-ciri

bah

asa:

-

Kal

imat

ko

mpl

eks

- K

onju

ngsi

(p

erta

ma,

se

balik

nya,

m

eski

pun,

ol

eh s

ebab

itu

, dll)

-

Pili

han

kata

C

ara

men

gide

ntifi

-ka

si

keku

rang

an

teks

C

ara

men

elaa

h da

n m

erev

isi

teks

C

ara

mer

ingk

as

teks

Men

anya

Men

anya

ten

tang

pen

yusu

nan

teks

ek

spos

isi

unt

uk m

empe

rtaj

am

pem

aham

an b

erda

sark

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

ser

ta c

iri-c

iri

baha

sa

M

engu

mpu

lkan

info

rmas

i

Men

cari

info

rmas

i d

ari

berb

agai

su

mbe

r t

enta

ng

teks

eks

posi

si

(ben

tuk/

stru

ktur

) un

tuk

m

empe

rtaj

am p

emah

aman

Men

gide

ntifi

kasi

uns

ur k

ebah

asaa

n /c

iri-c

iri b

ahas

a te

ks e

kspo

sisi

un

tuk

mem

pert

ajam

pem

aham

an

Men

gum

pulk

an b

ahan

/dat

a u

ntuk

pe

nyus

unan

tek

s e

kspo

sisi

sec

ara

m

andi

ri M

enal

ar/M

enga

sosi

asi

Men

gide

ntifi

kasi

da

ta/in

form

asi

yang

tel

ah d

iper

oleh

seb

agai

ba

han

pen

yusu

nan

teks

eks

posi

si

Men

yusu

n te

ks e

kspo

sisi

be

rada

sark

an d

ata/

info

rmas

i ya

ng

dipe

role

h d

enga

n m

emer

hatik

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

(te

sis,

ar

gum

enta

si,

pene

gasa

n u

lang

)

sert

a pe

nggu

naan

bah

asa

Men

elaa

h k

emba

li te

ks y

ang

tela

h di

tulis

dar

i as

pek

str

uktu

r da

n

pem

akai

an b

ahas

a

Mer

evis

i te

ks y

ang

ber

dasa

rkan

ha

sil

tela

ah u

ntuk

pen

yem

purn

aan

te

ks

Kes

antu

nan

dal

am

men

angg

api

sara

n d

ari

tem

an

P

enge

tahu

an:

Tes

tert

ulis

Kem

ampu

an

men

gide

ntifi

kasi

ke

kura

ngan

teks

ek

spos

isi b

erda

sark

an

bent

uk/s

truk

tur

teks

Kem

ampu

an

men

elaa

h

teks

ek

spos

isi

dar

i as

pek

keb

ahas

aan

K

eter

ampi

lan:

U

njuk

ker

ja

Kem

ampu

an m

enyu

sun

te

ks e

kspo

sisi

se

cara

m

andi

ri

Kem

ampu

an m

erev

isi

teks

Page 18: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

21

4.4

Mer

ingk

aste

ksek

spos

isi,

baik

seca

ralis

anm

aupu

ntul

isan

4.

4.1.

Mer

ingk

as te

ks

agar

pem

baca

da

pat

men

geta

hui

se

cara

ke

selu

ruha

n

isi

teks

Mer

ingk

as te

ks a

gar

pem

baca

da

pat

men

geta

hui

sec

ara

ke

selu

ruha

n

isi

teks

Men

gom

unik

asik

an

Men

yam

paik

an te

ks

eksp

osis

i

seca

ra l

isan

Men

angg

api

sara

n d

ari

tem

an/g

uru

unt

uk p

erba

ikan

Mem

baca

kan

rin

gkas

an

deng

an k

alim

at y

ang

run

tut

Page 19: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

22

Page 20: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

11

BAB II

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Islam Athirah Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VII/Ganjil Materi Pokok : Teks Eksposisi (Pemodelan Teks) Tema : Remaja dan Pendidikan Karakter Subtema : Remaja dan Pendidikan Karakter Alokasi Waktu : 6 x 40 menit (2 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti 1. Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Mahaesa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis

2.3 Memiliki perlaku kreatif, tanggung jawab, dan santun dalam mendebatkan sudut pandang tertentu tentang suatu masalah yang terjadi pada masyarakat

3.1Memahami teks eksposisi, baik melalui lisan maupun tulisan Indikator: 3.1.1 Menjelaskan pengertian teks eksposisi 3.1.2 Merumuskan bentuk/struktur teks eksposisi 3.1.3 Menjelaskan unsur kebahasaan teks eksposisi

3.2 Membedakan teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi,eksplanasi, dan cerita pendek baik melalui lisan maupun tulisan.

Indikator: 3.2.1 Membedakan struktur teks eksposisi dengan teks tanggapan deskriptif

Page 21: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

12

3.2.2Membedakan unsur kebahasaan teks eksposisi dengan teks tanggapan deskriptif

3.3. Mengklasifikasi teks eksposisi, baik melalui lisan maupun tulisan Indikator:

3.3.1 Mengidentifikasi unsur kebahasaan (kalimat tunggal,kalimat majemuk, kelompok kata(frasa), jenis kata)teks eksposisi

3.3.2Mengelompokkan unsur kebahasaan (kalimat tunggal,kalimat majemuk, kelompok kata(frasa), jenis kata)teks eksposisi 4.1 Menangkap makna teks eksposisi, baik melalui lisan maupun tulisan

Indiikator: 4.1.1 Menemukan kata sulit dalam teks eksposisi 4.1.2 Memaknai kata sulit yang ditemukan dalam teks eksposisi

C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1 (KD 3.1 dan KD. 4.1)

1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian teks eksposisi dengan bahasa Indonesia yang benar secara santun dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2. Peserta didik dapat menjelaskan struktur teks eksposisi dengan bahasa Indoneisa secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

3. Peserta didik dapat menjelaskan ciri-ciri/unsur bahasa eksposisi dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

4. Peserta didik dapat menemukan kata sulit dalam teks eksposisi dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

5. Peserta didik dapat memaknai kata sulit yang ditemukan dalam teks eksposisi dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

Pertemuan 2 (KD.3.2 dan KD.3.3)

1. Peserta didik dapat membedakan struktur teks eksposisi dan teks tanggapan deskriptifdengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2. Peserta didik dapat membedakan unsur kebahasaan teks eksposisi dan teks tanggapan deskriptif dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

3. Peserta didik dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan (kalimat tunggal,kalimat majemuk, kelompok kata(frasa), jenis kata)yang terdapat dalam teks eksposisidengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

4. Peserta didik dapat mengelompokkan unsur kebahasaan (kalimat tunggal,kalimat majemuk, kelompok kata(frasa), jenis kata)teks eksposisi

Page 22: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

13

D. Materi Pembelajaran 1. Pengertian teks eksposisi 2. Struktur/bentuk teks eksposisi

- Tesis (pembuka) - Argumentasi (isi) - Penegasan ulang

3. Ciri-ciri/unsurkebahasaan teks eksposisi - Kalimat tunggal, kalimatmajemuk, frasa, jenis kata - Konjungsi (pertama, sebaliknya, meskipun, oleh sebab itu, dll) - Pilihan kata

4. Perbedaan teks eksposisi dan teks tanggapan deskriptif.

E. Pendekatan, Metode, dan Model Pembelajaran 1) Pendekatan : Scientific approach 2) Metode : ceramah, tanya jawab, diskusi 3) Model : pembelajaran berbasis penemuan (Discovery Learning),

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

Media : teks eksposisi, teks tanggapan deskriptif, gambar Alat : laptop, LCD, papan tulis, spidol Sumber Pembelajaran: 1. Buku peserta didik: Tim revisi. 2013. Bahasa Indonesia Wahana

Pengetahuan/Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Kelas VII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.(halaman 58)

2. http//www.youtube.com/watch?v=aEvPBfM70SQ 3. Media cetak 4. Lingkungan

Page 23: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

14

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran - Pertemuan Pertama (KD.3.1 dan KD 4.1)

No. Kegiatan Alokasi Waktu

1. Pendahuluan 10 menit

2.

a. Peserta didik merespon salamdan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi siswa dan kelas.

b. Guru dan peserta didik berdoa bersama. c. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran

sebelumnya (apersepsi tentang jenis-jenis teks) dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

d. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, materi, tujuan, manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.

e. Guru mengadakan pretes

Kegiatan Inti Mengamati a. Peserta didik mendengarkan pidato Bung Tomo padatanggal 10 November

1945 dan menjawab pertanyaan terkait pidato tersebut. (stimulation) b. Peserta didik mengamati gambar dan bertanya jawab tentang gambar yang

telah diamati. (stimulation) c. Peserta didik membaca teks eksposisi yang berjudul Remaja dan

Pendidikan Karakter (hal 61-62)(stimulation)

Menanya a. Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan

benar, peserta didik mengidentifikasi masalah dengan menanyakan gambar yang diamati serta keterkaitan materi pembelajaran dan kehidupan sehari-hari.(problem statement)

b. Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, peserta didik menanyakan teks bacaan eksposisi yang dibaca.(problem statement)

Mengumpulkan informasi a. Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan informasi yang diperoleh dari

bertanya untuk dapat mendefinisikan teks eksposisi dengan tepat.(data collecting)

b. Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan informasi mengenai struktur teks eksposisi berdasarkan teks yang telah dibaca dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. (data collecting)

c. Peserta didik diarahkan untuk mendata informasi mengenai ciri-ciri kebahasaan teks eksposisi berdasarkan teks yang telah dibaca dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.(data processing)

d. Peserta didik mendata kata-kata sulit yang terdapat dalam teks eksposisi yang berjudul Remaja dan Pendidikan Karakter (hal. 61-62)(data processing)

Mengasosiasi a. Peserta didik mengidentifikasi struktur teks eksposisi berdasarkan teks

yang telah dibaca dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.(problem statement)

b. Peserta didik mengidentifikasi ciri-ciri kebahasaan teks eksposisi berdasarkan teks yang telah dibaca dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.(problem statement)

1 menit 2 menit 3 menit 4 menit

95 menit 5 menit 5 menit

5 menit 5 menit 5 menit 5 menit

5 menit

5 menit

2 menit 10 menit

10 menit

Page 24: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

15

3.

Mengomunikasikan a. Peserta didik menyampaikan kata-kata sulit yang ditemukan dalam teks

bacaan Remaja dan Pendidikan dan dengan penuh rasa percaya diri dan bahasa yang santun.(verification)

b. Peserta didik menyampaikan makna kata-kata sulit yang ditemukan secara santun.(verification)

c. Guru mengadakan evaluasi kemudian siswa mempertukarkan hasil pekerjaannya dan saling mengoreksi dan memberi skor.

d. Guru dan peserta didik kemudian menyimpulkan materi yang diajarkan (generalitation)

Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang

dialami saat memahami fungsi teks eksposisi c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran

yang telah dilakukan. d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada

pertemuan berikutnya (teks hasil observasi). e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan

berdoa bersama.

10 menit

10 menit 10 menit 4 menit 15 menit 4 menit 4 menit 3 menit 2 menit 2 menit

Page 25: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

16

1. Pertemuan Kedua No. Kegiatan Alokasi Waktu

1.

2. 3.

Pendahuluan

a. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi siswa dan kelas.

b. Guru dan peserta didik berdoa bersama. c. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran

sebelumnya (Teks Observasi) dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

d. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, materi, tujuan, manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.

e. Guru mengadakan pretest

Kegiatan Inti Mengamati

a. Peserta didik membaca teks eksposisi Peningkatan Minat Baca dan Pemberantasan Buta Aksara (hal.80-81)(stimulation)

b. Peserta didik membaca teks tanggapan deskriptif Tari Saman (hal.34-35)(stimulation)

c. Menanya d. Peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan tentang struktur

dan ciri teks eksposisi(problem statement) Mengumpulkan informasi

a. Peserta didik kemudian membandingkan antara teks eksposisi dan teks tanggapan deskriptif dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha Esa.(data processing)

b. Setelah membandingkann, peserta didik kemudian membedakan teks eksposisi dan teks tanggapan deskriptif dari segi struktur dan unsur kebahasaan dengan rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha Esa. .(data processing) Mengasosiasi

a. Peserta didik mengidentifikasi unsur-unsur kebahasaan secara bertanggung jawab dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha Esa. Mengomunikasikan

a. Peserta didik mengemukakan perbedaan antara teks laporan hasil observasi dan teks eksposisi(verrifaction)

b. Peserta didik menyampaikan unsur bahasa dalam teks eksposisi(verification)

c. Guru mengadakan evaluasi kemudian siswa saling mempertukarkan hasil pekerjaannya dan saling mengoreksi dan memberi skor.

d. Guru dan peserta didik kemudian menyimpulkan materi yang diajarkan (generalitation)

Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan yang

dialami saat memahami perbedaan struktur teks eksposisi dan teks eksposisi.

c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.

d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya (Teks deskripsi)

e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan berdoa bersama.

10 menit 1 menit 2 menit 3 menit 4 menit

90menit 15 menit 15 menit 10 menit 10 menit 5 menit 10 menit 5 menit 5 menit 5 menit 10 menit 20 menit 5 menit 5 menit 5 menit 3 menit 2 menit

Page 26: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

17

d. Penilaian 1. Penilaian Sikap Sosial dan Spiritual

a. Jenis/Teknik Penilaian : Observasi b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi

Lembar Pengamatan Sikap

No. Nama Siswa

Religius (Menghargai penggunaan

Bahasa Indonesia)

Santun Percaya Diri Tanggug

Jawab Skor

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

….

Catatan:

1. Religius a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu. b. Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Mahaesa. c. Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang

dianutnya. d. Bersyukur kepada Tuhan Yang Mahaesa sebagai bangsa Indonesia.

2. Tanggung Jawab a. Melaksanakan tugas individu dengan baik b. Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan c. Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat d. Mengembalikan barang yang dipinjam e. Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

3. Santun

a. Menghormati orang yang lebih tua. b. Menggunakan bahasa yang santun saat menyampaikan pendapat c. Menggunakan bahasa yang santun saat menanggapi pendapat teman d. Tidak menyela pembicaraan. e. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain f. Bersikap 3S (salam, senyum, sapa)

4. Percaya Diri

a. Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu. b. Mampu membuat keputusan dengan cepat c. Berani presentasi di depan kelas d. Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan

Page 27: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

18

Rubrik penilaian sikap

Rubrik Skor

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

4

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten

2

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan

1

Pedoman penilaian sikap Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

100 maksimalSkor

didik pesertadiperoleh yangSkor didik peserta Nilai ×=

Konversi

Nilai = (Nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K,C, B, SB)

2. Penilaian Pengetahuan (Pertemuan Pertama)

a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis b. Bentuk : Uraian c. Instrumen : Soal

SOAL

1. Apakah yang dimaksud dengan teks eksposisi? Rubrik

Kriteria Penilain Skor

Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisif sangat tepat

4

Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara tepat

3

Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara kurang tepat

2

Peserta didik dapatmenjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara tidak tepat

1

Page 28: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

19

2. Kemukakanlah struktur teks eksposisi?

Rubrik

Kriteria Penilain Skor Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi sangat tepat

4

Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara tepat

3

Peserta didik dapat menjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara kurang tepat

2

Peserta didik dapatmenjelaskanstruktur teks tanggapan eksposisi secara tidak tepat

1

3. Kemukakanlah ciri kebahasaan teks eksposisi yang membedakannya dengan

teks tanggapan deskriptif, kemudian jelaskan letak perbedaannya!

Rubrik

Kriteria Penilain Skor Peserta didik dapat menjelaskanciri teks eksposisi sangat tepat 4 Peserta didik dapat menjelaskanciri teks eksposisi secara tepat 3 Peserta didik dapat menjelaskanciri teks eksposisi secara kurang tepat 2 Peserta didik dapat menjelaskanciri teks eksposisi secara tidak tepat 1

4. Kelompokkanlah unsur kebahasaan teks eksposisi “Peningkatan Minat Baca dan

Pemberantasan Buta Aksara”

Kalimat Tunggal

Kalimat Majemuk Frasa Jenis Kata

Page 29: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

20

Rubrik

Kriteria Penilain Skor ,. 4 Peserta didik mengidentifikasi masing-masing 3-4 unsur kebahasaan

3

Peserta didik mengidentifikasi masing-masing 2 unsur kebahasaan 2 Peserta didik mengidentifikasi masing-masing 1 unsur kebahasaan 1

5. Datalah kata-kata sulit yang terdapat pada teks eksposisi di bawah ini, kemudian

jelaskanlah maknanya!

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Anomali

Di tengah kondisi dunia yang sedang krisis, pertumbuhan ekonomi Indonesia mencatat hasil positif. Pertumbuhan ekonomi triwulan kedua tahun ini mencapai 6,4 persen dibandingkan dengan periode sama tahun lalu. Konsentrasi pertumbuhan tetap terpusat di Pulau Jawa dengan angka 57,5 persen.

Secara kumulatif, pertumbuhan ekonomi Indonesia semester I-2012 lebih baik dibandingkan dengan semester I-2011 yang tumbuh sebesar 6,3 persen.

Namun menurut pengamat ekonomi Indonesia for Global Justice, Salamuddin Daeng, pertumbuhan ekonomi Indonesia tergolong anomali. Alasannya karena pertumbuhan ekonomi tidak diikuti peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Ada empat faktor, kata Daeng, yang membuat pertumbuhan ekonomi anomali. Pertama, ekonomi Indonesia digerakkan oleh utang luar negeri yang angkanya terus naik. ”Utang Indonesia terakumulasi mencapai Rp 2.870 triliun. Utang luar negeri bertambah setiap tahun. Utang uselanjutnya menjadi sumber pendapatan utama pemerintah dan menjadi faktor pendorong pertmbuhan ekonomi,” paparnya.

Kedua, pertumbuhan ekonomi didorong oleh peningkatan konsumsi masyarakat yang bersumber dari naiknya harga sandang dan pangan, serta ditopang dari pertumbuhan kredit khususnya kredit konsumsi.

Faktor ketiga, pertumbuhan ekonomi didorong ekspor bahan mentah, seperti bahan tambang, migas, hasil perkebunan dan hutan, sehingga tidak banyak menciptakan nilai tambah dan lapangan pekerjaan. Terakhir, pertumbuhan ekonomi didorong oleh investasi luar negeri yang membuat sumber daya alam kian dikuasai asing.

Pengamat ekonomi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, A Tony Prasetiantono menyatakan, sektor domestik mendukung pertumbuhan ekonomi nasional. ”Transmisi krisis global melalui penurunan ekspor dan defisit neraca perdagangan baru akan terasa pada kuartal ketiga dan keempat tahun ini. Lagi pula, kontribusi ekspor terhadap PDB tidak besar,” kata Tony.

Hal senada disampaikan ekonom Mirza Adityaswara. Sejumlah sektor ekonomi dalam negeri tumbuh karena didorong oleh suku bunga rendah yang tampak dari tumbuhnya kredit 26-28 persen (tahunan) sekaligus didorong oleh harga bahan bakar minyak (BBM) yang rendah karena masih disubsidi.

Page 30: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

21

”Maka dari itu, pertumbuhan tinggi dialami sektor yang berorientasi dalam negeri, seperti perdagangan, manufaktur, otomotif, transportasi, komunikasi, dan konstruksi,” kata Mirza. Dia menambahkan, akibat pertumbuhan tinggi sektor yang berorientasi dalam negeri, kecenderungan defisit neraca perdagangan akan semakin besar.

Menurut Tony, belanja pemerintah yang lebih cepat dan besar juga cukup membantu pertumbuhan. Seiring hal itu, inflasi yang terkendali di bawah 5 persen cukup membantu, meski hal tersebut ada efeknya, yaitu subsidi energi terus membengkak yang sebenarnya cenderung tidak sehat.

Rubrik

Kriteria Penilain Skor

Peserta didik menemukan ≥5 kata sulit 4 Peserta didik menemukan 3-4 kata sulit 3 Peserta didik menemukan 2 kata sulit 2 Peserta didik menemukan 1 kata sulit 1

Makassar,.................................. Diketahui Oleh: Dosen Penanggung Jawab, Guru, …………………………. ……………………… NIP NIP

Page 31: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

22

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VII/Ganjil Materi Pokok : Penyusunan Teks (Teks EksposisiBerkelompok) Tema : Remaja dan Pendidikan Karakter Sub Tema : Peningkatan Minat Baca Masyarakat dan Pemberantasan Buta Aksara Alokasi Waktu : 6 x 40 menit (2 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti 1. Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Mahaesa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis

2.3 Memiliki perlaku kreatif, tanggung jawab, dan santun dalam mendebatkan sudut pandang tertentu tentang suatu masalah yang terjadi pada masyarakat

3.1 Memahami teks eksposisi, baik melalui lisan maupun tulisan Indikator: 3.1.1 Memahami struktur/bentuk teks eksposisi 3.1.2 Memahami unsur kebahasaan teks eksposisi

4.2 Menyusun teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek sesuai dengan karakteristik teks yang akan dibuat baik secara lisan maupun tulisan Indiikator:

4.2.1 Mengurutkan teks eksposisi berdasarkan strukturnya 4.2.2 Mengembangkan paragraf eksposisi dengan memperhatikan unsure kebahasaan.

3.4 Mengidentifikasi kekurangan teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek berdasarkan kaidah-kaidah teks baik melalui lisan maupun tulisan

Page 32: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

23

Indikator: 3.4.1 Menemukan kesalahan dalam penggunaan unsur kebahasaan dalam teks

eksposisi 4.3 Menelaah dan merevisi teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi,

eksplanasi, dan cerita pendek sesuai dengan struktur dan kaidah teks baik secara lisan maupun tulisan

Indikator: 4.3.1 Memperbaiki kesalahan yang ditemukan dalam penggunaan unsur

kebahasaan pada teks eksposisi. 4.4 Meringkas teks eksposisi, baik secara lisan maupun tulisan Indikator: 4.4.1 Menemukan informasi penting dalam teks eksposisi . 4.4.2 Menyusun informasi penting yang diperoleh dari teks eksposisi menjadi ringkasan paragraf yang utuh

C. Tujuan Pembelajaran Pertemuan 1 (KD 3.1 dan KD 4.2)

ii. Peserta didik dapat memahami struktur/bentuk teks eksposisi dengan bahasa Indonesia yang benar secara santun dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

iii. Peserta didik dapat memahami unsur kebahasaan teks eksposisidengan bahasa Indonesia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

iv. Peserta didik dapat mengurutkan teks eksposisi berdasarkan strukturnya eksposisi dengan teks tanggapan deskriptif dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

v. Peserta didik dapat mengembangkan paragraf eksposisi dengan memerhatikan unsur kebahasaandengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

vi. Peserta didik dapat menemukan kesalahan dalam penggunaan unsur kebahasaan dalam teks eksposisi dengan bahasa Indonesia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang MahaEsa.

Pertemuan 2 (KD 3.4, 4.3, dan 4.4)

1. Peserta didik dapat memperbaiki kesalahan yang ditemukan dalam penggunaan unsur kebahasaan pada teks eksposisi dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2. Peserta didik dapat menemukan informasi penting dalam teks eksposisi dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

3. Peserta didik dapat menyusun informasi penting yang diperoleh dari teks eksposisi menjadi ringkasan paragraf yang utuh dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

Page 33: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

24

D. Materi Pembelajaran 1. Struktur/bentuk teks eksposisi

- Tesis (pembuka) - Argumentasi (isi) - Penegasan ulang

2. Ciri-ciri kebahasaan teks eksposisi - Kalimat kompleks - Konjungsi (pertama, sebaliknya, meskipun, oleh sebab itu, dll) - Pilihan kata

3. Cara mengidentifikasi kekurangan teks 4. Cara menelaah dan merevisi teks 5. Cara meringkas teks

E. Pendekatan, Metode, dan Model Pembelajaran 1) Pendekatan : Scientific approach 2) Metode : ceramah, tanya jawab, diskusi 3) Model : Problem Solvingdan Discovery Learning

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran Media : teks eksposisi, tongkat Alat : laptop, LCD, papan tulis, spidol Sumber Pembelajaran:

Buku peserta didik :Tim revisi. 2013. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan/Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

i. Pertemuan Pertama No. Kegiatan Alokasi Waktu

1. Pendahuluan 10 menit

2.

a. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi siswa dan kelas.

b. Guru dan peserta didik berdoa bersama. c. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran

sebelumnya (Teks deskripsi) dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.

d. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, materi, tujuan, manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.

e. Guru mengadakan pretest

Kegiatan Inti Mengamati a. Mengidentifikasi kembali teks eksposisi(pemodelan) untuk

memahamistruktur/bentuk teks dan unsur kebahasaan dari contoh teks eksposisi yang ditampilkan Menanya

b. Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan tentang struktur dan ciri teks eksposisi.

1 menit 2 menit 2 menit 3 menit 2 menit 95 menit 5 menit

5 menit

Page 34: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

25

3.

Mengumpulkan informasi a. Peserta didik diarahkan membentuk 4 kelompok b. Peserta didik dibagikan 1 teks eksposisi yang disusun secara

acak dan 1 teks eksposisi yang rumpang (hal.66-67) c. Peserta didik secara berkelompok membaca teks eksposisi yang

telah dibagikan. d. Peserta didik secara berkelompok memperbaiki urutan teks

berdasarkan struktur teks eksposisi. e. Peserta didik secara berkelompok melengkapi teks eksposisi

yang masih rumpang dengan memerhatikan kepaduan struktur teks eksposisi.

f. Peserta didik mengevaluasi tugas yang telah diselesaikandibagikan guru.

g. peserta didik mengemukakan urutan struktur teks eksposisi yang telah direvisi dan membacakan peragraf rumpang yang telah mereka revisi.

Mengasosiasi a. Peserta didik memahami struktur teks eksposisi berdasarkan teks

yang telah dikoreksi dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

b. Peserta didik memahami unsur kebahasaanteks eksposisi berdasarkan teks yang telah dikembangkan dengan jujur, percaya diri, dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Mengomunikasikan a. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dalam

mengurutkan teks berdasarkan struktur teks eksposisi dengan penuh rasa percaya diri dan bahasa yang santun.

b. Peserta didik memaparkan hasil diskusi kelompoknya secara santun dalam melengkapi teks yang rumpang dengan memerhatikan unsur kebahasaan.

c. Guru mengadakan evalausi kemudian siswa saling mempertukarakan hasil pekerjaannya, dikoreksi dan diberi skor.

d. Guru kemudian memberikan penjelasan tentang materi yang telah didiskusikan.

Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan

yang dialami saat memahami fungsi teks eksposisi c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan

pembelajaran yang telah dilakukan. d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada

pertemuan berikutnya (teks moral/fabel) e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran

dengan berdoa bersama.

4 menit 2 menit 8 menit

10 menit

10 menit 1 menit 5 menit

8 menit 8 menit

10 menit 10 menit

10 menit 10 menit 15 menit 4 menit 4 menit 3 menit 2 menit 2 menit

ii. Pertemuan Kedua

No. Kegiatan Alokasi Waktu

1.

Pendahuluan a. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan

dengan kondisi siswa dan kelas. b. Guru dan peserta didik berdoa bersama. c. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran

sebelumnya dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan (teks

10 menit 1 menit 2 menit

Page 35: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

26

2.

eksposisi pemodelan) d. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, materi, tujuan,

manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan. e. Guru menagadakan pretest

Kegiatan Inti Mengamati

a. Peserta didik duduk secara berkelompok b. Peserta didik secara berkelompok membaca teks eksposisi yang

dibagikan. Teks yang dibagikan kepada setiap kelompok dijadikan stimulus (stimulation) agar peserta didik mendapatkan pengalaman konseptual melalui kegiatan membaca (hal.102)

c. Peserta didik mengidentifikasi dan mencatat kesalahan(problem statement) dalam unsur kebahasaan dari teks eksposisi yang dibagikan. Menanya

d. Peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan tentang cara mengidentifikasi kesalahan teks eksposisi dari unsur kebahasaan dan strukturnya.

e. Peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan cara menelaah dan merevisi teks eksposisi

f. Peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan cara meringkas teks eksposisi Mengumpulkan informasi

a. Peserta didik kemudian mendata kesalahan(data collection) yang terdapat pada teks eksposisi yang dibagikan dari segi struktur dan unsur kebahasaan secara tepat dan dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha esa.

b. Peserta didik menganalisis kesalahan (data processing) yang terdapat pada teks eksposisi yang dibagikan dari segi struktur dan unsur kebahasaan secara tepat dan dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha esa.

c. Peserta didik menelaah dan merevisi kesalahan (verivication) yang ditemukan dalam teks eksposisi yang dibagikan secara tepat dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Mahaesa.

d. Peserta didik mendata informasi penting dari teks eksposisi yang dibagikan. Mengasosiasi

a. Peserta didik menemukan kesalahan dalam teks eksposisi dari segi unsur dan struktur kebahasaan secara jujur, bertanggung jawab dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Mahaesa.

b. Peserta didik menelaah dan merevisi kesalahan yang ditemukan dari teks eksposisi yang dibagikan secara jujur, bertanggung jawab dengan menggunakan bahasa Indonesia sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Mahaesa.

c. Peserta didik mendata informasi penting dalam teks dan menyusunnya dalam satu ringkasan.

Mengomunikasikan

a. Peserta didik mengemukakan hasil diskusi kelompoknya mengenai kesalahan yang ditemukan dalam teks eksposisi, kemudian menjelaskan hasil revisi terhadap kesalahan tersebut.

b. Peserta didik perwakilan kelompok membacakan ringkasan (generalitation) dari hasil mendata informasi penting dari teks eksposisi yang dibagikan.

2 menit 3 menit

2 menit 95 menit 4 menit 10 menit 10 menit 5 menit 5 menit 5 menit 12 menit 10 menit 8 menit 8 menit 4 menit 4 menit 5 menit 2 meni

Page 36: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

27

3.

c. Guru mengadakan evaluasi, siswa mempertukarkan hasil pekerjaannnya, dikoreksi kemudian diberi skor.

Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan

yang dialami saat memahami perbedaan struktur teks eksposisi dan teks eksposisi.

c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.

d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya (menulis teks eksposisi secara kelompok)

e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan berdoa bersama.

2 menit 15 menit 4 menit 4 menit 3 menit 2 menit 2 menit

H. Penilaian

i. Penilaian Sikap Sosial dan Spiritual a. Jenis/Teknik Penilaian : Observasi b. Bentuk Instrumen : Lembar observasi

Lembar Pengamatan Sikap

No. Nama Siswa

Religius (Menghar-gai pengguna-an

Bahasa Indonesia)

Santun Percaya Diri Tang-gug

Jawab Skor

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

….

Catatan:

i. Religius a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu. b. Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Mahaesa. c. Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang

dianutnya. d. Bersyukur kepada Tuhan Yang Mahaesa sebagai bangsa Indonesia.

ii. Tanggung Jawab a. Melaksanakan tugas kelompok dengan baik b. Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan c. Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat d. Mengembalikan barang yang dipinjam e. Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

iii. Santun a. Menghormati orang yang lebih tua. b. Menggunakan bahasa yang santun saat menyampaikan pendapat

Page 37: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

28

c. Menggunakan bahasa yang santun saat menanggapi pendapat teman d. Tidak menyela pembicaraan. e. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain f. Bersikap 3S (salam, senyum, sapa)

iv. Percaya Diri a. Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu. b. Mampu membuat keputusan dengan cepat c. Berani presentasi di depan kelas d. Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan

Rubrik penilaian sikap

Rubrik Skor

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

4

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten

2

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan 1

Pedoman penilaian sikap Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

100 maksimalSkor

didik pesertadiperoleh yangSkor didik peserta Nilai ×=

Konversi Nilai = (Nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K,C, B, SB) Penilaian Pengetahuan (Pertemuan Pertama)

a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis b. Bentuk : Uraian c. Instrumen : Soal SOAL

1. Urutan teks yang berjudul “Siswa Indonesia Juara Olimpiade Iptek Dunia” berikut ini tidak beraturan. Untuk itu, kamu diminta menyusun potongan-potongan teks tersebut menjadi teks eksposisi yang benar, urut, dan logis. Cara mengurutkannya adalah dengan memberikan nomor pada kolom sebelah kiri yang telah disediakan berikut!

No. Kalimat

Siswa Indonesia Juara Olimpiade Iptek Dunia Prestasi itu telah dibuktikan oleh siswa Indonesia yang meraih medali pada kategori Lingkungan Hidup.

Page 38: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

29

Siswa Indonesia sangat berprestasi. Prestasi yang diraih siswa Indonesia itu telah diuji lebih duhulu di tingkat nasional. Kedua siswa itu secara kreatif memanfaatkannya untuk industri garmen. Penelitian yang mereka lakukan adalah mengelola limbah hewan yang terdapat pada kulit udang dan kepiting yang mengandung bahan anti bakteri. Prestasi itu diraih di antaranya oleh siswa yang berasal dari sekolah siswa SMA Kharisma Bangsa, Banten. Metode penelitiannya oleh para juri sudah dinilai baik. Kreativitas yang dilakukan tinggi. Ada beberapa keunggulan dari penelitian yang dilakukan itu. Pada saat menyajikan hasil penelitiannya di depan dewan juri, kedua siswa Indonesia ini mendapat pujian. Menangnya siswa Indonesia di tingkat internasional ini menjadi bukti bahwa siswa Indonesia mempunyai prestasi yang tinggi. Di samping itu, idenya juga dianggap orisinal dan hasil penelitiannya mudah diaplikasi.

Kriteria penskoran

Kegiatan Skor

Siswa dapat menyusun potongan-potongan teks eksposisi secara tepat 4

Siswa dapat menyusun potongan-potongan teks eksposisi secara kurang tepat 3

Siswa menyusun potongan-potongan teks eksposisi secara tidak tepat 2

Siswa tidak dapat menyusun teks eksposisi 1

Page 39: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

30

Lembar Kerja Nama : …………………..... Kelas : ………………........ Sekolah : …………………….

Jenis Teks Unsur Pembeda Skor Nilai Konversi

Struktur Ciri Bahasa

Teks Eksposisi

Teks Eksposisi

Pedoman penilaian Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

100 (24) maksimalSkor

didik pesertadiperoleh yangSkor didik peserta Nilai ×=

Konversi Nilai = (Nilai/100) x 4

2. Bacalah dan cermatilah kembali teks “Siswa Indonesia Juara Olimpiade Iptek Dunia”!

sebutkanlah struktur teks eksposisi itu dengan menandai bagian tesisi, argumentasi, dan penegasan ulang! Tuliskanlah temuanmu di dalam table berikut!

Struktur Kalimat/Paragraf

Tesis/Opini

Argumentasi

Penegasan Ulang

Kriteria penskoran

Kegiatan Skor

Siswa dapat menyebutkan struktur teks eksposisi secara tepat 4

Siswa dapat menyebutkan struktur teks eksposisi secara kurang tepat 3

Siswa menyebutkan struktur teks eksposisi secara tidak tepat 2

Siswa tidak menyebutkan struktur teks eksposisi 1

Page 40: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

31

3. Kembangkanlah paragraf rumpang di bawah ini agar menjadi paragraf padu dengan memperhatikan struktur dan unsure kebahasaan teks eksposisi!

Teknologi Tepat Guna Bantu Peningkatan Kualitas Kehidupan

Teknologi tepat guna membantu manusia memudahkan dan meningkatkan kualitas kehidupan dibanyak bidang.Makin tinggi teknologi yang dikuasai, tentu produktivitas meningkat. Argumentasi yang menyatakan pendapattu adalah sebagai berikut: Pertama……………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………..................................................... Kedua………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………...................................................... Ketiga………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………..................................................... Keempat………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………….........................................................

Dari beberapa contoh tersebut dapat disimpulkan bahwa teknologi tepat guna bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.

Rubrik

Kriteria Penilain Skor

Peserta didik menyusun paragraf secara padu, dan menggunakan unsur kebahasaan dengan tepat 4

Peserta didik menyusun paragraf secara padu, dan menggunakan unsur kebahasaan kurang tepat 3

Peserta didik menyusun paragraf secara kurang padu, dan mmenggunakan unsure kebahasaan dengan kurang tepat

2

Peserta didik menyusun paragraf secara tidak padu, dan menggunakan unsure kebahasaan dengan tidak tepat

1

Pertemuan Kedua

Bacalah teks berikut! (Untuk soal nomor 1-3)

Mandiri Pangan Dari Pekarangan dan Teknologi Tepat Guna

Dengan berbagai teknologi intensifikasi sederhana pekarangan dapat jadi sumber bahan pokok makan semisalnya beras, sayur mayur dan ikan.Dengan kegiatan ini, kebutuhan masyarakat tentang makanan pokokyang bernilai gizi tinggi diharapkan dapat terpenuhi.Alasan pemanfaatan pekarangan sebagai sumber bahan makanan pokok Yang kesatu, aneka tanaman sayur mayor seperti kacang panjang, cabai, kangkung, dan terong dapat ditanam di media selain tanah.Khusus untuk kangkung darat dapat dibudidayakan di bumbung bamboo yang disulapmenjadi semacam pot.Tanaman terong, kencur dan jahe dapat dibudidayakan di media kantong palstik dan pot. Sementara itu, sumber karbohidrat seperti jagung, ketela pohon dengan ubi jalar dapat ditanam di pekarangan.Untuk pencukupan pupuk, kotoran ternak kambing dan sapi yang menjadi piaraannya dapat dimanfaatkan untuk pupuk alami.

Page 41: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

32

Dengan demikian, pekarangan dengan sedikit sentuhan teknologi tepat guna dapat mewujudkan kecukupan pangan masyarakat. 1.Identifikasilah kesalahan unsur kebahasaan yang terdapat didalam teks di atas!

Rubrik Kriteria Penilain Skor

Peserta didik mengidentifikasi 5 kesalahan 4

Peserta didik mengidentifikasi 3-4 kesalahan 3

Peserta didik mengidentifikasi 2 kesalahan 2

Peserta didik mengidentifikasi 1 kesalahan 1

2. Revisilah kesalahan yang kalian temukan pada teks “Mandiri Pangan Dari Teknologi Tepat Guna”

Rubrik

Kriteria Penilain Skor

Peserta didik merevisi 5 kesalahan 4

Peserta didik merevisi 3-4 kesalahan 3

Peserta didik merevisii 2 kesalahan 2

Peserta didik merevisi 1 kesalahan 1

3.Datalah informasi penting yang terdapat dalam teks“Mandiri Pangan Dari Teknologi Tepat Guna”, kemudian susunlah menjadi satu ringkasan paragraf yang utuh!

Rubrik

Kriteria Penilain Skor

Peserta didik mendata informasi dengan tepat dan menyusunnya menjadi ringkasan pargraf yang sesuai kaidah bahasa

4

Peserta didik mendata informasi dengan kurang tepatt,tetapi menyusunnya menjadi ringkasan paragraph yang sesuai kaidah bahasa

3

Peserta didik mendata informasi dengan kurang tepat dan menyusunnya menjadi ringkasan paragraf yang kurang sesuai kaidah bahasa

2

Peserta didik merevisi 1 kesalahan menadta informasi dengan tidaktepat dan menyusunnya menjadi ringkasan paragraf yang tidak sesuai kaidah bahasan

1

Makassar,...................................

Diketahui Oleh: Dosen Penanggung Jawab, Guru, …………………………. ……………………… NIP NIP

Page 42: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

33

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VII/Ganjil Materi Pokok : Penyusunan Teks Eksposisi secara Mandiri Alokasi Waktu : 6 x 40 menit (2 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti

1. Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan Yang Mahaesa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis

2.3 Memiliki perlaku kreatif, tanggung jawab, dan santun dalam mendebatkan sudut pandang tertentu tentang suatu masalah yang terjadi pada masyarakat

3.1 Memahami teks eksposisi, baik melalui lisan maupun tulisan Indikator: 3.1.1 Memahami bentuk/struktur teks eksposisi 3.1.2 Memahami unsur kebahasaan teks eksposisi

4.2. Menyusun teks eksposisi, sesuai dengan karakteristik teks yang akan dibuat baik secara lisan maupun tulisan

Indikator: 4.2.3 Mengumpulkan data berupa fakta untuk penyusunan teks ekspossisi 4.2.4 Menyusun teks eksposisi beradasarkan data/informasi yang diperoleh

dengan memerhatikan bentuk/struktur teks (tesis, argumentasi, penegasan ulang) serta penggunaan bahasa

4.3 Menelaah dan merevisi teks eksposisi sesuai dengan struktur dan kaidah teks baik secara lisan maupun tulisan

Indikator: 4.3.1 Menelaahkembali teks yang telah ditulis dari aspek struktur dan

pemakaian bahasa 4.3.2 Merevisi teksyang berdasarkan hasil telaah untuk penyempurnaan

teks

Page 43: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

34

4.4. Meringkas teks eksposisi, baik secara lisan maupun tulisan

Indikator 4.4.1.Meringkas teks agar pembaca dapat mengetahui secara keseluruhan

isi teks C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

1. Peserta didik dapat mengungkapkan kembali pengertian teks eksposisi dengan bahasa Indonesia yang benar secara santun dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2. Peserta didik dapat mengungkapkan kembali struktur teks eksposisi dengan bahasa Indoneisa secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

3. Peserta didik dapat menyebutkan unsur kebahasaan teks eksposisi dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa

4. Peserta didik dapat mengumpulkan data/informasi berupa faktauntuk penyusunanteks eksposisi dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

5. Peserta didik dapat menyusun teks eksposisi beradasarkan data/informasi yang diperoleh dari gambar yang telah diamati dengan memperhatikan bentuk/struktur teks serta penggunaan bahasa dengan bahasa Indoensia secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

Pertemuan 2

1. Peserta didik dapatmenelaahkembali teks yang telah ditulis dari aspek struktur dan pemakaian bahasa dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

2. Peserta didik dapat merevisi teksberdasarkan hasil telaah untukpenyempurnaan teks dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

3. Peserta didik dapat merevisi teksberdasarkan hasil telaah untukpenyempurnaan teks dengan bahasa Indonesia yang benar secara jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Mahaesa.

D. Materi Pembelajaran 1. Pengertian teks eksposisi 2. Struktur/bentuk teks eksposisi

- Tesis (pembuka) - Argumentasi (isi) - Penegasan ulang

3. Ciri-ciri kebahasaan teks eksposisi - Kalimat kompleks - Konjungsi (pertama, sebaliknya, meskipun, oleh sebab itu, dll)

Page 44: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

35

- Pilihan kata 4. Cara menyusun teks eksposisi 5. Cara merevisi dan menelaah teks eksposisi 6. Cara meringkas teks eksposisi 7. Kalimat Fakta

E. Pendekatan, Metode, dan Model Pembelajaran 1) Pendekatan : Scientific approach 2) Metode : ceramah, tanya jawab, diskusi 3) Model : discovery learning

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

Media : gambar Alat : laptop, LCD, papan tulis, spidol Sumber Pembelajaran: 1. Buku peserta didik: Tim revisi. 2013. Bahasa Indonesia Wahana

Pengetahuan/Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

2. Buku guru: Tim revisi. 2013. Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan/Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

i. Pertemuan Pertama (K.D. 3.1 dan 4.1) No. Kegiatan Alokasi Waktu

1.

Pendahuluan a. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan pendidik. b. Peserta didik memimpin doa sebelum pembelajaran dimulai. c. Perserta didik merespon pertanyaan dari pendidik tentang

keterkaitan pembelajaran (materi) sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari (menyusun teks eksposisi secara kelompok)

d. Peserta didik menerima informasi kompetensi, tujuan, manfaat, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.

e. Peserta didik diberi pemahaman oleh pendidik tentang ruang lingkup materi teks eksposisi

f. Pendidik mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang dapat menghadapkan peserta didik pada kondisi internal yang mendorong eksplorasi terhadap pemahaman teks eksposisi. (stimulation/memberi stimulus)

g. Guru mengadakan pretest

1 menit 2 menit 4 menit 2 menit 3 menit 5 menit

17 menit

2. Kegiatan Inti Mengamati

a. Peserta didik mengamati gambar “Kembang Sepatu dan Kupu-Kupu”

b. Peserta didik mengidentifikasi struktur teks eksposisi Menanya

c. Dengan percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar, peserta didik menanyakan srtuktur teks eksposisi yang belum dipahami serta keterkaitan materi pembelajaran dan kehidupan sehari-hari. (problem statement/ mengidentifikasi masalah) Mengumpulkan informasi

10 menit 6 menit 12 menit

100menit

Page 45: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

36

d. Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan data/informasi berupa fakta berdasarkan gambar yang telah diamatiuntuk menyusun teks eksposisi. (data colletting/ mengumpulkan data) Mengasosiasi

e. Peserta didik menyusun teks eksposisi beradasarkan data/informasi berupa fakta yang diperoleh dari gambar yang telah diamati dengan memperhatikan bentuk/struktur teks (tesis, argumentasi, penegasan ulang) serta penggunaan bahasa (data processing/mengolah data)

f. Peserta didik memberi judul pada teks eksposisi yang sudah ditulis.

g. Peserta didik mengidentifikasi ide pokok pada teks eksposisi yang telah dibuat (verrivikation/memferivikasi) Mengomunikasikan

h. Peserta didik membacakanteks eksposisi yang telah disusun secara lisan sambil siswa saling mengoreksi.

15 menit 35 menit

5 menit

17 menit

3.

Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi

pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan

yang dialami saat mengumpulkan menyusun data/informasi (generalization/menyimpulkan)

c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.

d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya (menyusun teks ekspsisis secara mandiri)

e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran dengan berdoa bersama.

4 menit 4 menit 2 menit 1 menit 2 menit

13 menit

ii. Pertemuan Kedua (K.D. 4.3 dan 4.4)

No. Kegiatan Alokasi Waktu

1.

Pendahuluan a. Peserta didik merespon salam dan pertanyaan dari guru

berhubungan dengan kondisi siswa dan kelas. b. Guru dan peserta didik berdoa bersama. c. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran

sebelumnya (menyusun teks eksposisi secara kelompok) dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan (stimulation/memberi stimulus)

d. Peserta didik menerima informasi tentang kompetensi, materi, tujuan, manfaat, dan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.

e. Guru mengadakan pretest

1 menit 2 menit 3 menit 3 menit

3 menit

11 menit

2.

Kegiatan Inti Mengamati

a. Peserta didik menelaah kembali teks yang telah ditulis dari aspek struktur dan pemakaian bahasa

b. Peserta didik mengidentifikasi struktur teks eksposisi yang telah dibuat dengan mengisi tabel yang sudah ditentukan. hal. 79

c. Peserta didik mengidentifikasi kata berimbuhan kelompok kata, kata baku dan tidak baku, serta penggunaan konjungsi pada

teks eksposisi yang telah dibuat

5menit 15 menit 15 menit

Page 46: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

37

Menanya d. Peserta didik diberi kesempatan mempertanyakan kesesuaian teks

yang telah disusun dengan struktur kebahasaan teks eksposisi (problem stetament/mengindetifikasi masalah) Mengumpulkan informasi

e. Peserta didik mendata kesalahan dari struktur kebahasaan teks eksposisi yang disusun sebagai rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha Esa. (data colletting/ mengumpulkan data) Mengasosiasi

f. Peserta didik saling bertukar hasil pekerjaan dengan temannyadengan jujur, percaya diri dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Maha Esa

g. Peserta didik mengoreksi pekerjaan temannya dengan jujur, percaya diri dan bertanggung jawab sebagai wujud rasa syukur atas anugerah Tuhan Yang Mahaesa Mengomunikasikan

h. Peserta didik mengemukakan hasil koreksi teks eksposisi dari temannya.(data processing/mengolah data)

i. Peserta didik menanggapi saran dari teman untuk perbaikan (verivikation/memferifikasi)

j. Peserta didik merevisi dan meringkas kembali teks eksposisi berdasarkan tanggapan dari teman dan guru. (Generalization/menyimpulkan)

3 menit 10 menit 5 menit 15 menit 15 menit 10 menit

93 menit

3 Penutup a. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran. b. Bersama guru, peserta didik mengidentifikasi hambatan-hambatan

yang dialami selama kegiatan pembelajaran teks eksposisi. c. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan

pembelajaran yang telah dilakukan. d. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan

pada pertemuan berikutnya (teks eksplanasi) e. Peserta didik dan guru bersama-sama mengakhiri pembelajaran

dengan berdoa bersama.

4 menit 5 menit 4 menit 2 menit 2 menit

17 menit

H. Penilaian

1. Penilaian Sikap Sosial dan Spiritual b. Jenis/Teknik Penilaian : Observasi c. Bentuk Instrumen : Lembar observasi

Pengamatan Sikap

Lembar Pengamatan Sikap

No. Nama Siswa

Religius (Menghargai penggunaan

Bahasa Indonesia)

Santun Percaya Diri Tanggug

Jawab Skor

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

….

Page 47: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

38

Catatan:

i. Religius a. Berdoa sebelum dan sesudah menjalankan sesuatu. b. Bersyukur atas nikmat dan karunia Tuhan Yang Mahaesa. c. Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang

dianutnya. d. Bersyukur kepada Tuhan Yang Mahaesa sebagai bangsa Indonesia.

i. Tanggung Jawab a. Melaksanakan tugas individu dengan baik b. Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan c. Tidak menuduh orang lain tanpa bukti yang akurat d. Mengembalikan barang yang dipinjam e. Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

i. Santun a. Menghormati orang yang lebih tua. b. Menggunakan bahasa yang santun saat menyampaikan pendapat c. Menggunakan bahasa yang santun saat menanggapi pendapat teman d. Tidak menyela pembicaraan. e. Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain f. Bersikap 3S (salam, senyum, sapa)

i. Percaya Diri a. Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu. b. Mampu membuat keputusan dengan cepat c. Berani presentasi di depan kelas d. Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan

Rubrik penilaian sikap

Rubrik Skor

menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

4

menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten

3

menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten

2

sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan 1

Pedoman penilaian sikap Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

100 maksimalSkor

didik pesertadiperoleh yangSkor didik peserta Nilai ×=

Konversi Nilai = (Nilai/100) x 4

Kategori Nilai dapat dilihat pada tabel konversi nilai sikap (K,C, B, SB)

Page 48: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

39

1. Penilaian Pengetahuan (Pertemuan Pertama) a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis b. Bentuk : Uraian c. Instrumen : Soal

Soal latihan 1. Buatlah teks ekposisi berdasarkan tema “Pergaulan Remaja Masa Kini”

Pedoman PenulisanTeks Eksposisi

a. Isi No. Kriteria Skor

1. Sangatbaik-sempurna: menguasai topic tulisan; substantif, pengembangan teks observasi lengkap, relevan dengan topik yang dibahas

4

2. Cukup-baik: cukup menguasai permasalahan; cukup memadai, pengembangan observasi terbatas; relevan dengan topik, tetapi kurang terperinci.

3

3. Sedang-cukup: penguasaan permasalahan terbatas; substansi kurang; pengembangan topic tidak memadai.

2

4. Sangat-kurang: tidak menguasai permasalahan, tidak ada substansi; tidak relevan, atau tidak layak dinilai

1

b. Organisasi/strukturteks/Tesis (pembukaan), argumentasi (isi), dan penegasan

ulang (penutup) No. Kriteria Skor

1. Sangat baik- sempurna: ekspresi lancar; gagasan diungkapkan dengan jelas, padat; tertata dengan baik;urutan logis; kohesif.

4

2. Cukup-baik; kurang lancar; kurang terorganisasi, tetapi ide utama ternyatakan, pendukung terbatas; logis, tetapi tidak lengkap.

3

3. Sedang-cukup: tidak lancar, gagasan kacau atau tidak terkait; urutan dan pengembangan tidak logis.

2

4. Sangat-kurang: tidak komunikatif; tidak terorganisasi; tidak layak dinilai. 1

c. diksi

No. Kriteria Skor

1. Sangat baik-sempurna: penguasaan kata canggih; pilihan kata dan ungkapan efektif; menguasai pembentukan kata; penggunaan register tepat.

4

2. Cukup-baik: peguasaan kata memadai, pilihan, bentuk, dan penggunaan kata/ungkapan kadang-kadang salah, tetapi tidak mengganggu.

3

3. Sedang-cukup: penguasaan kata terbatas; sering terjadi kesalahan bentuk, pilihan dan penggunaan kosakata/ungkapan, makna membingungkan atau tidak jelas.

2

4. Sangat-kurang: pengetahuan tentang kosakata, ungkapan, dan pembetukan kata rendah; tidak layak.

1

d. Penggunaan bahasa No. Kriteria Skor

1. Sangat baik-sempurna:konstruksi kompleks dan efektif; terdapat hanya sedikit kesalahan penggunaan bahasa (urutan, fungsi kata, artikel, pronomina, preposisi).

4

2. Cukup-baik konstruksi sederhana, tetapi efektif; terdapat kesalahan kecil pada konstruksi kompleks, terjadi sejumlah kesalahan penggunaan bahasa (fungsi/urutan kata artikel, pronomina, preposisi), tetapi makna cukup jelas.

3

Page 49: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

40

3. Sedang-cukup: terjadi banyak kesalahan dalam kontruksi kalimat tunggal/kompleks (sering terjadi kesalahan pada kalimat negasi, urutan/fungsi kata, artikel, pronomina, kalimat fragmen, pelesapan; makna membingungkan atau kabur)

2

4. Sangat-kurang: tidak menguasai tata kalimat; terdapat banyak kesalahan; tidak komunikatif; tidak komunikatif; tidak layak dinilai

1

e. Mekanik

No. Kriteria Skor

1. Sangat-baik sempurna: menguasai aturan penulisan; terdapat sedikit kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf.

4

2. Cukup-baik: kadang-kadang terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tetapi tidak mengaburkan makna.

3

3. Sedang-cukup: sering terjadi kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf; tulisan tangan tidak jelas, makna membingungkan atau kabur.

2

4. Sangat-kurang: tidak menguasai aturan penulisan; terdapat banyak kesalahan ejaan, tanda baca, penggunaan huruf kapital, dan penataan paragraf, tulisan tidak terbaca; tidak layak dinilai.

1

Pedoman penilaian Skor = jumlah perolehan angka seluruh aspek

Nilai = skor yang diperoleh x 100

skor maksimal (12)

Makassar,................................ Diketahui Oleh: Dosen Penanggung Jawab, Guru, …………………………. ……………………… NIP NIP 201206761

Page 50: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

41

BAB III

MODEL BUKU SISWA

TEKS EKSPOSISI

Dalam kehidupan sehari-hari kita sering membaca berita di majalah ataupun di

surat kabar. Dalam penyusunan berita tersebut, teks eksposisi mengambil peranan

yang cukup penting untuk mengemas berita menjadi terstruktur dan lebih menarik.

Penulisan berita dengan struktur teks eksposisi menjadikan gaya penulisan terlihat

lebih singkat, padat, dan menarik.

Teks eksposisi menyajikan karangan yang berisi sejumlah pengetahuan dan

informasi. Karangan teks eksposisi dapat dengan mudah diketahui dari ciri-cirinya

seperti berusaha menjelaskan tentang sesuatu dengan gaya penulisan yang informatif,

menggunakan fakta sebagai alat kontribusi dan aksinya. Dengan demikian pembaca

berita dari surat kabar atau majalah dapat dengan mudah menangkap informasi yang

disampaikan dalam berita tersebut.Contoh-contoh yang telah dikemukakan tersebut

adalah wujud dari eksposisi yang akan di bahas dalam pelajaran ini.

1. Pengertian Teks Eksposisi Tekseksposisiadalah salah satu jenis

pengembangan paragraf dalam penulisan yang dimana isinya ditulis dengan tujuan

untuk menjelaskan atau memberikan pengertian dengan gaya penulisan yang singkat,

akurat, dan padat. Teks eksposisi berupa pendapat/tesis yang dikuatkan dengan

argumen-argumen yang logis dan fakta untuk memperkuat sebuah pendapat.Karangan

eksposisi bersifat ilmiah/nonfiksi.

Sumber karangan ini dapat diperoleh dari hasil pengamatan, penelitian atau

pengalaman.Namun, secara umum paragraf eksposisi merupakan paragraf yang berisi

penjelasan mengenai suatu topik yang bertujuan untuk memberikan informasi kepada

pembaca.

PEMAHAMAN KONSEPPEMAHAMAN KONSEPPEMAHAMAN KONSEPPEMAHAMAN KONSEP

Page 51: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

42

2. Struktur dan Ciri-Ciri Kebahasaan TeksEksposisi Teks eksposisi disusun dengan struktur yang terdiri atas pernyataan pendapat

(tesis), argumentasi, dan penegasan ulang pendapat. Bagian pernyataan pendapat

(tesis) berisi tentang pendapat yang dikemukakan oleh penulis teks. Bagian

argumentasi berisi tentang argumen-argumen (alasan) yang mendukung pernyataan

penulis, sedangkan penegasan ulang berisi tentang pengulangan pernyataan yang

digunakan untuk meyakinkan pembaca tentang kebenaran pernyataan (tesis).

Gambaran umum tentang teks eksposisi dapat dilihat pada bagan di bawah

ini:

Paragraf Eksposisi tidak selalu terbagi atas bagian-bagian yang disebut

pembukaan, isi, dan penegasan ulang. Hal ini sangat tergantung dari sifat karangan

dan tujuan yang hendak dicapai.Selain struktur di atas, teks prosedur juga memiliki

struktur lain yang terdiri atas:

1) Pembukaan. Pembukaan merupakan suatu bagian yang berisi mengenai

pandangan awal untuk menempatkan topik dalam suatu konstelasi yang

relevan. Pandangan awal ini bersifat opsional, yang memiliki maksud boleh

ada boleh tidak.

2) Tesis (Pendapat). Tesis ini merupakan suatu bagian yang menyatakan

pendapat penulis mengenai suatu topik yang dipermasalahkan.

3) Argumen. Argumen ini berupa alasan sebagai bukti untuk mendukung tesis

penulis. Dalam mengemukakan argumen, sebaiknya penulis berdiri dalam

satu posisi saja.

4) Penutup. Penutup biasanya berupa sebuah penegasan kembali

tesis/pendapat yang dikemukakan oleh penulis namun dengan kalimat yang

berbeda.

Teks Eksposisi Argumentasi (isi)

Tesis (Pembuka)

Penegasan Ulang

Page 52: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

43

Penggunaan bahasa Indonesia dalam teks eksposisi ditandai dengan

penggunaan konjungsi (kata penghubung), seperti pertama, sebaliknya,meskipun dan

oleh sebab itu. Dari sisi kalimat, teks eksposisi ditulis menggunakan bentuk kalimat

tunggal dan kalimat majemuk.

1) Kalimat tunggal hanya tersiri atas satu subjek, satu predikat, dan objek atau

keterangan (jika ada).

Contoh: Ratna berteman dengan Susi.

S P K

2) Kalimat Majemuk Unsur kalimat majemuk terdiri atas satu subjek atau lebih

dan dua predikat atau lebih. Kalimat itu dapat ditambah objek dan keterangan

jika diperlukan.

Contoh: Ratna berbaju putih dan temannya berbaju merah.

(Subjek 1 Predikat 1 Pelengkap 1 Konjungsi Subjek 2 Predikat 2 Pelengkap 2)

Dalam menyusun kalimat majemuk, diperlukan konjungsi. Konjungsi

digunakan untuk menggabungkan kata, kelompok kata, atau klausa. Konjungsi itu ada

yang berupa penambahan, perlawanan, sebab akibat, dan pemilihan.

(1) Penambahan (dan).

Contoh: Wahyu sangat senang berkawan dan dia mencintai kedamaian

(2) Sebab-akibat (sehingga).

Teks Eksposisi

PembukaanPembukaanPembukaanPembukaan

Tesis (pendapat)Tesis (pendapat)Tesis (pendapat)Tesis (pendapat)

ArgumenArgumenArgumenArgumen

PenutupPenutupPenutupPenutup

Page 53: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

44

Contoh: Siswa kelas 2 SMP itu sangat kompak dalam permainan sepak bola

sehingga tim kelas itu menjadi juara 1 dalam pertandingan sepak bola

sekolah.

(3) Perlawanan (tetapi).

Contoh: Dahulu Irwan dan Rudi sangat kompak saat di kelas 3 SMP, tetapi

setelah di SMA hubungan mereka kurang terbina lagi.

(4) Pemilihan (atau).

Contoh: Pilihan sangat sulit diambil Retno karena dia harus memilih sekolah

di SMP dekat rumahnya atau sekolah unggulan yang berada jauh di tengah

kota.

3) Pada saat menulis, penulisan kata-kata baku (kata yang benar sesuai dengan

ejaan bahasa Indonesia) sangat diperlukan. Kamu diminta membedakan kata baku

dari kata yang tidak baku. Contoh:

No. Kata Baku Kata Tidak Baku

1. Fisik pisik

2. Negatif negatip

4) Dalam penulisan ada kata yang harus dibentuk dengan imbuhan. Kata berimbuhan

itu adalah kata dasar yang disertai penambahan awalan, akhiran, sisipan, atau

awalan dan akhiran.

Imbuhan Bentuk kata Bentuk kata

awalan di- sebut disebut

akhiran –an kisar kisaran

awalan dan akhiran peng-an didik pendidikan

sisipan –in- kerja kinerja

5) Kelas kata dalam bahasa Indonesia sangat beragam, ada kata benda (nomina),

kata kerja (verba), kata sifat (adjektiva), dan kata keterangan (adverbia). Contoh:

No. Kata Benda Kata Kerja Kata Sifat Kata Keterangan

1. Remaja berpendidikan unggul pada saat ini

2. Kegelisahan Disebut negatif dua belas tahun

6) Selain pemakaian kata, di dalam bahasa diperlukan juga kelompok kata untuk

menyusun sebuah pernyataan.

Page 54: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

45

Contoh:

No. Pembentukan Kelompok Kata Kelompok Kata

1. Tinggi + badan Tinggi badan

2. Budi + pekerti Budi pekerti

7)Teks tersebut dapat dipahami karena ada unsur kebahasaan yang menjadikan teks

itu utuh, yakni pengulangan kata (repetisi), kata ganti, dan kata transisi (kata

penghubung antarkalimat).

(a) Repetisiadalah hasil pengulangan kata.

contoh: Remaja merupakan masa transisi dari masa anak-anak ke masa awal

dewasa. Masa remaja itu berkisar usia antara 10—20 tahun.

(b) Kata ganti dipakai untuk menghindari pengulangan.

Contoh: Rina adalah remaja kelas 2 SMP yang sangat pandai. Sejak kelas satu,

ia mendapat beasiswa.

(c) Konjungsi (transisi) adalah kata-kata dalam bahasa Indonesia yang

menghubungkan satu gagasan dengan gagasan lain. Misalnya, dan, atau, oleh

karena itu, kemudian.

Contoh: Sejak pukul 19.00, saya mengerjakan pekerjaan rumah bahasa

Indonesia. Sesudah itu, saya belajar agama. Kemudian, saya beristirahat dan

pergi ke kamar mandi.

(d) Agar sebuah tulisan menarik dan tidak membuat lelah pembaca, digunakan

kata ganti.

Kata Ganti Kata Gantii Tunggal Kata Ganti Jamak

Orang pertama Saya, aku Kami, kita

Orang kedua kamu Engkau, kalian

Orang ketiga Dia, ia Mereka

3. Jenis Teks Eksposisi Terdapat eman ragam eksposisi adalah:

a. Eksposisi definisi

Eksposisi definisi merupakan eksposisi yang digunakan untuk menjelaskan

suatu konsep yang dibatasi hanya dengan beberapa kalimat atau penjelasan

singkat, namun cukup jelas dan dapat dipahami oleh pembaca.

Page 55: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

46

a. Eksposisi proses

Eksposisi proses merupakan penjelasan dari sebuah proses yang dituliskan

untuk menjelaskan bagaimaan terjadinya sesuatu dan menjelaskan

bagaimana cara kerja sesuatu.

b. Eksposisi Klasifikasi

Eksposisi klasifikasi merupakan tulisan yang menonjolkan ciri-ciri penting yang

didasarkan pada landasan untuk mengelompokkan bagian-agian dari satu

bagian, meskipun sering kali ciri-ciri penting ini bersifat subjektif sesuai dengan

kepentingan yang dibutuhkan.

c. Eksposisi Ilustarsi

Eksposisi ilustrasi merupakan eksposisi yang memberikan penjelasan melalui

contoh-contoh nyata dengan mnyamakan satu hal dengan satu hal yang lain

yang memiliki kesamaan sifat dan fungsi untuk dapat memberikan penjelasan

yang lebih mudah dipahami. Misalnya, kesamaan antara posisi seorang kepala

keluarga dengan seorang nahkoda kapal.

d. Eksposisi perbadingan

Eksposisi perbandingan merupakan eksposisi yang mengungkapkan

persamaan dan perbedaan dari kedua benda, kedua peristiwa dan lain-lain.

Untuk menuliskan eksposisi perbandingan, tentunya terlebih dahulu harus

diketahui ciri-ciri dan fungsi dari kedua hal yang akan dibandingkan, sehingga

diketahui apa persamaan dan perbedaannnya.

e. Eksposisi laporan

Eksposisi laporan merupakan eksposisi yang menginformasikan tentang suatu

hal, peristiwa atau kejadian. Eksposisi laporan biasanya memaparkan waktu,

tempat, kejadian apa yang terjadi, penjelasan singkat mengenai suatu

peristiwa yang telah terjadi maupun sedang terjadi. Dengan demikian,

pembaca tidak hanya memiliki tambahan pengetahuan, namun dapat pula

menjadi suatu pengetahuan baru mengenai suatu hal atau peristiwa yang

dituliskan dalam bentuk laporan.

1. Pemodelan Struktur Teks Berdasarkan struktur teks eksposisi yang telah diuraikan, kita dapat memilah

bagian-bagian teks prosedur. Untuk lebih memperdalam pemahaman Anda tentang

struktur teks dan karakteristik bahasa Indonesia dalam teks eksposisi berikut diuraikan

contoh-contoh struktur teks dan contoh penggunaan bahasa dalam teks eksposisi.

PEMODELAN TEKS EKSPOSISIPEMODELAN TEKS EKSPOSISIPEMODELAN TEKS EKSPOSISIPEMODELAN TEKS EKSPOSISI

Page 56: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

47

Model Teks 1

Remaja dan Pendidikan Karakter

Remaja adalah masa transisi dari masa anak-anak ke masa awal dewasa.Usia remaja berada pada kisaran usia 10 tahun sampai dengan 21 tahun. Pada masa itu remaja sedang mencari identitas dirinya.Oleh karena itu, remaja harus mendapat pendidikan karakter agar dapat mengarahkan minatnya pada kegiatan-kegiatan positif.Pendidikan karakter yang dapat diberikan pada remaja, antara lain, berperilaku jujur, kreatif, percaya diri, santun, dan peduli.

Tesis

Pada masa gejolak itu merupakan masa sulit sehingga remaja memerlukan pengendalian diri yang kuat ketika berada di sekolah, di rumah, dan di lingkungan masyarakat.Dalam keadaan seperti ini, remaja membutuhkan orang dewasa untuk mengarahkan dirinya.Untuk itu, agar tidak terjerumus pada hal-hal negatif, remaja harus mempunyai pendidikan karakter.

Pendidikan karakter ini dapat membentuk mereka menjadi remaja berprestasi.Di dalam pendidikan karakter mereka diajari nilai religius yang menguraikan kebaikan agar remaja tumbuh sebagai manusia yang peka pada lingkungan sosial.Di samping itu, mereka diajari juga nilai toleransi dan nilai cinta damai atau nilai-nilai kemanusiaan yang membentuk remaja mempunyai sifat pengasih, berbudi pekerti, dan cinta damai.Dalam pendidikan karakter itu mereka diajari juga nilai suka bekerja keras, kreatif, mandiri, dan mempunyai rasa ingin tahu yang tinggi yang dapat menjadikan remaja sebagai orang yang berprestasi.

Argumen

Model Teks 1Model Teks 1Model Teks 1Model Teks 1 Struktur TeksStruktur TeksStruktur TeksStruktur Teks

Page 57: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

48

Dengan demikian, nilai-nilai positif dalam pendidikan karakter itu dapat membentuk remaja yang unggul. Mereka akan bisa bersaing baik di tingkat nasional maupun tingkat internasional. Dengan begitu, remaja yang memiliki karakter kuat akan tumbuh sebagai remaja yang unggul dan dibanggakan karena sehat secara fisik, stabil dalam emosi, dan intelektualnya berkembang baik. http://Buku Siswa Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan

Penegasan

Model Teks 2Model Teks 2Model Teks 2Model Teks 2 StrukturStrukturStrukturStruktur

Pertamina Akan Bangun SMP di Semua Jenis Mobil

PT Pertamina (Persero) sedang

membangun Sistem Monitoring dan Pengendalian (SMP) antara lain pemasangan RFID termasuk di mobil pribadi. Upaya ini masih menunggu aturan dari pemerintah keluar.

Pembukaan

Page 58: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

49

“Kita tunggu aturan dari pemerintah dulu, karena yang kita pasang juga di kendaraan milik pribadi, jika tanpa dasar hokum kita bias dituntut yang punya mobil kok masang alat di mobil miliknya,” kata Vice Presiden Corporate Communication PT Pertamina (Persero) Ali Mundakir kepada detikFinance, Minggu (7/4/2013). Seperti diketahui RFID ini yang termasuk dalam system SMP ini nantinya dapat merekam data transaksi penjualan BBM yang terdiri dari transaksi penjualan per produk, per dispenser, per nozzle, per periode waktu, lokasi SPBU dan jumlah transaksi. System ini juga akan mendata transaksi pelanggan yang terdiri dari identitas kendaraan pelanggan (Nopol), identitas pelanggan (nama dan alamat), perilaku pembelian pelanggan (volume, waktu, frekuensi pembelian, lokasi SPBU dan lainnya). Pada fase ini sudah bias dilakukanpengendalian BBM subsidi secara terbatas.

Tesis

(pendapat)

Namun jika pemerintah ingin menerapkan aturan pengendalian BBM subsidi ke kendaraan pribadi (plat hitam) nantinya Pertamina akan memberikan setiap kendaraan “smart card” yang berisi volume kuota konsumsi BBm subsidi bulanan. Top-up kuota akan dilakukan secara otomatis oleh system setiap bulan, jika kuota sudah habis sebelum masanya, konsumen tidak bisa mengisi BBM subsidi atau dapat mengkonsumsi BBM non subsidi. Menurut Ali, jika ini dilakukan oleh Pertamina, maka perlu adanya dukungan dari Pemerintah.

Argumen

“Perlu adanya peraturan dari pemerintah (Menteri) atau BPH Migas, bahwa setiap kendaraan baik itu roda dua, roda empat wajib dipasang RFID Tag, perlu dukungan dari pemerintah atau instansi terkait tentang penyiapan master data kendaraan (POLRI/Samsat), pembuatan aturan tentang pengaturan konsumsi BBM subsidi oleh Pemerintah pusat/Pemda, “tandasnya.

Penutup

Page 59: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

50

2. Pemodelan Ciri-ciri Kebahasaan Ciri utama kebahasaan teks eksposisi adalah ditandai dengan penggunaan

konjungsi (kata penghubung), seperti pertama, sebaliknya, meskipun, dan oleh sebab

itu.Dari sisi kalimat, teks eksposisi ditulis menggunakan bentuk kalimat tunggal dan

kalimat majemuk.Pada teks yang berjudul “Remaja dan Pendidikan Karakter” dapat

diidentifikasi ciri-ciri kebahasaan yang digunakan.

Konjungsi antarkalimat yang menunjukkan penegasan, yakni:

1. Dengan demikian, nilai-nilai positif dalam pendidikan karakter itu dapat

membentuk remaja yang unggul.

2. Di samping itu, mereka diajari juga nilai toleransi dan nilai cinta damai atau

nilai-nilai kemanusiaan yang membentuk remaja mempunyai sifat pengasih,

berbudi pekerti, dan cinta damai.

Pada kalimat di atas, konjungsi yang digunakan menunjukkan penegasan adalah

dengan demikian, dan di samping itu.Penggunaan konjungsi tersebut memberikan

penegasan pendapat atau argumen yang dipaparkan sebelumnya.Adanya konjungsi

tersebut memberikan penjelasan kepada pembaca tentang kebenaran argumen atau

pendapat yang dipaparkan dalam teks.

Karakteristik kalimat teks eksposisi adalah menggunakan kalimat tunggal dan

kalimat majemuk. Berikut dicontohkan beberapa kalimat tunggal dan kalimat majemuk

yang terdapat dalam teks berjudul “Remaja dan Pendidikan Karakter” di atas.

1) Kalimat tunggal

a) Remaja adalah masa transisi dari masa anak-anak ke masa awal dewasa

b) Pendidikan karakter ini dapat membentuk mereka menjadi remaja

berprestasi.

2) Kalimat Majemuk

a) Remaja yang memiliki karakter kuat akan tumbuh sebagai remaja yang

unggul dan dibanggakan karena sehat secara fisik, stabil dalam emosi,

dan intelektualnya berkembang baik

b) alam pendidikan karakter itu mereka diajari juga nilai suka bekerja keras,

kreatif, mandiri, dan mempunyai rasa ingin tahu yang tinggi yang dapat

menjadikan remaja sebagai orang yang berprestasi.

Pada kalimat tersebut di atas, ciri kalimat tunggal ditandai dengan pola kalimat

yang terdiri dari subjek, predikat, dan objek. Sedangkan kalimat majemuk ditandai

dengan jumlah pola kalimat yang lebih dari satu.Pola kalimat pada kalimat majemuk

dihubungkan oleh konjungsi atau kata penghubung.

Page 60: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

51

1. Memahami Struktur dan Ciri-Ciri Kebahasaan Teks Eksposisi

Bacalah teks berikut kemudian jawablah pertanyaan di bawahnya!

ANALISIS TEKS EKSPOSISIANALISIS TEKS EKSPOSISIANALISIS TEKS EKSPOSISIANALISIS TEKS EKSPOSISI

Remaja dan Pendidikan Karakter

1 Remaja adalah masa transisi dari masa anak-anak ke masa awal dewasa.Usia remaja berada

pada kisaran usia 10 tahun sampai dengan 21 tahun. Pada masa itu remaja sedang mencari

identitas dirinya.Oleh karena itu, remaja harus mendapat pendidikan karakter agar dapat

mengarahkan minatnya pada kegiatan-kegiatan positif.Pendidikan karakter yang dapat diberikan

pada remaja, antara lain, berperilaku jujur, kreatif, percaya diri, santun, dan peduli.

2 Remaja mengalami gejolak emosi karena perubahan berat dan tinggi badan yang berpengaruh

juga pada perkembangan psikisnya. Pada masa gejolak itu merupakan masa sulit sehingga

remaja memerlukan pengendalian diri yang kuat ketika berada di sekolah, di rumah, dan di

lingkungan masyarakat. Dalam keadaan seperti ini, remaja membutuhkan orang dewasa untuk

mengarahkan dirinya. Untuk itu, agar tidak terjerumus pada hal-hal negatif, remaja harus

mempunyai pendidikan karakter.

3 Pendidikan karakter ini dapat membentuk remaja menjadi berprestasi. Di dalam pendidikan

karakter mereka diajari nilai religius yang menguraikan kebaikan agar remaja tumbuh sebagai

manusia yang peka pada lingkungan sosial. Di samping itu, mereka diajari juga nilai toleransi dan

nilai cinta damai atau nilai-nilai kemanusiaan yang membentuk remaja mempunyai sifat pengasih,

berbudi pekerti, dan cinta damai. Dalam pendidikan karakter itu mereka diajari juga nilai suka

bekerja keras, kreatif, mandiri, dan mempunyai rasa ingin tahu yang tinggi yang dapat

menjadikan remaja sebagai orang yang berprestasi.

4 Dengan demikian, nilai-nilai positif dalam pendidikan karakter itu dapat membentuk remaja yang

unggul. Mereka akan bisa bersaing baik di tingkat nasional maupun tingkat internasional. Dengan

begitu, remaja yang memiliki karakter kuat akan tumbuh sebagai remaja yang unggul dan

dibanggakan karena sehat secara fisik, stabil dalam emosi, dan intelektualnya berkembang baik.

Sumber: Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan: buku siswa/Kementerian Pendidikan

dan Kebudayaan.--Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,

Page 61: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

52

Untuk mengetahui pemahamanmu tentang teks itu, jawablah pertanyaan-pertanyaan

berikut!

1. Siapakah yang disebut remaja?

2. Apa tanda-tanda fisik dan psikis seseorang dikatakan remaja?

3. Mengapa remaja memerlukan pendidikan nilai religius?

4. Sikap jujur seperti apa yang dapat kamu tunjukkan pada guru dan orang

tuamu?

5. Apakah yang menjadi inti paragraf kedua?

6. Identifikasilah struktur teks eksposisi yang terdiri atas: tesis, argumentasi,

7. penegasan!

1) Carilah contoh kalimat tunggal dan kalimat majemukdi dalam teks “Remaja dan

Pendidikan Karakter Bangsa”. Tuliskanlah hasil temuanmu dalam tabel berikut!

Struktur Teks Isi dalam Teks

Tesis

Argumentasi

Penegasan

No. Kalimat Tunggal Unsur kalimat

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. ……………………

Page 62: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

53

2) Carilah contoh konjungsi (penambahan, perlawanan, sebab akibat, dan

pemilihan)yang terdapat dalam teks “Remaja dan Pendidikan Karakter” !

3) Carilah kata-kata yang tidak baku dalam teks “Remaja dan Pembentukan Karakter”!

Kemudian, tulislah bentuk bakunya dalam kolom kiri!

No. Kata tidak baku Kata baku

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. ……………………

4) Isilah pembentukan kata dari kata-kata lain yang ada dalam teks “Remaja dan

Pendidikan Karakter Bangsa” dan buatlah pula proses pembentukan katanya!

5) Isilah kolom yang bertanda titik-titik! Sesuaikan kata-kata itu dengan kelas katanya!

Carilah kata-kata itu dalam teks “Remaja dan Pendidikan Karakter”!

No. Kalimat Majemuk Unsur kalimat

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. ……………………

No. Proses Pembentukan Kata

Bentukan Kata

Imbuhan Kata Dasar

1. …………………….. …………………….. ……………………..

2. …………………….. …………………….. ……………………..

3. …………………….. …………………….. .…………………..

4. …………………….. …………………….. ……………………..

5. …………………….. …………………….. ……………………..

No. Kata Benda Kata Kerja Kata Sifat Kata Keterangan

1. ……………… ……………… ……………… ………………

2. ……………… ……………… ……………… ………………

3. ……………… ……………… ……………… ………………

4. ……………… ……………… ……………… ………………

5. ……………… ……………… ……………… ………………

Page 63: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

54

6) Carilah tiga contoh kelompok kata yang terdiri atas dua kata yang diambil dari teks

“Remaja dan Pendidikan Karakter”!

7) Carilah pengulangan kata, kata ganti, dan kata konjungsi yang mengutuhkan di

dalam teks “Remaja dan Pendidikan Karakter”jika ada! Kemudian, masukkan

temuanmu dalam tabel berikut ini!

2. Membedakan Struktur Teks dan Karakteristik Kebahasaan Teks

Eksposisi

Anda telah membaca dan mengidentifikasi struktur Teks 1 “Remaja dan

Pendidikan Karakter” dan Teks 2 “Pertamina akan Bangun SMP Disemua Jenis Mobil”.

Kegiatan berikutnya adalah membandingkan kedua struktur teks tersebut.

Berkelompoklah 3-4 orang. Diskusikan pertanyaan-pertanyaan berikut!

1. Tuliskan persamaan struktur “Remaja dan Pendidikan Karakter” dan

“Pertamina akan Bangun SMP di Semua Jenis Mobil”!

2. Tuliskan perbedaan struktur “Remaja dan Pendidikan Karakter” dan

“Pertamina akan Bangun SMP di Semua Jenis Mobil”!

3. Menurut Anda mengapa “Remaja dan Pendidikan Karakter” dan “Pertamina

akan Bangun SMP di Semua Jenis Mobil” memiliki perbedaan struktur?

4. Apa perbedaan isi “Remaja dan Pendidikan Karakter” dan “Pertamina akan

Bangun SMP di Semua Jenis Mobil”?

5. Tuliskan persamaan struktur kalimat pada “Remaja dan Pendidikan Karakter”

dan “Pertamina akan Bangun SMP di Semua Jenis Mobil”?

e Pembentukan kelompok kata Kelompok kata

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. …………………….

No. Pengulangan kata (repetisi) Kata ganti Konjungsi

1. ……………………. …………………… ……………………

2. ……………………. …………………... ……………………

3. ……………………. ……………………. ……………………

Page 64: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

55

3. Mengklasifikasi Teks a. Mengurutkan Teks Berdasarkan Struktur

Berikut ini adalah teks eksposisi yang tersusun secara acak. Susunlah

kembali teks tersebut berdasarkan struktur teks eksposisi dengan benar.

WTO Globalisasi

By : puspitagitaprnama.blogspot.com

Indonesia yang menganut perekonomian terbuka sangat sulit untuk mengelak dari

dinamika ekonomi internasional yang semakin mengglobal ini.(1)

World Trade Organization (WTO) atau Organisasi Perdagangan Dunia merupakan

satu-satunya badan internasional yang secara khusus mengatur masalah

perdagangan antar negara. (2)

Sistem perdagangan multilateral WTO diatur melalui suatu persetujuan yang berisi

aturan-aturan dasar perdagangan internasional sebagai hasil perundingan yang telah

ditandatangani oleh negara-negara anggota. (3)

Konsekuensinya, pasar domestik Indonesia tidak terlepas dari gejolak pasar dunia yang semakin liberal, karena kebijakan unilateral dan ratifikasi kerjasama perdagangan internasional (regional dan global) yang harus dilakukan Indonesia. (4)

Peran dan Manfaat WTO Globalisasi memberikan dampak berupa perubahan pada

pasar internasional, salah satunya adalah liberalisasi perdagangan, yang dipandang

sebagai suatu upaya untuk meningkatkan daya saing ekonomi. (5)

(sumber: puspitagitaprnama.blogspot.com)

Urutkan dengan benar susunan kalimat teks eksposisi di atas dengan

menuliskan nomor kalimat berdasarkan urutan struktur teks eksposisi.

No. Struktur Teks Eksposisi Nomor Kalimat

1. Tesis

2. Argumentasi

3. Penegasan

Page 65: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

56

2. Mengidentifikasi Bagian-bagian Teks Berdasarkan Struktur teks Eksposisi

Kemacetan dan Masa Depan Kota

By: Novi Ermawati

Transportasi didefinisikan oleh para ahli sebagai kebutuhan turunan dari

berbagai kegiatan ekonomi maupun sosial (lihat misalnya Morlock, 1985). Tipe

kegiatan sosial ekonomi yang berbeda akan memiliki dampak kegiatan

transportasi yang berbeda pula.

Kegiatan transportasi harian relatif menimbulkan pergerakan yang bersifat

berulang, misalnya yang terjadi pada para pekerja dan mereka yang menempuh

pendidikan di sekolah. Di Yogyakarta, kota kita tercinta ini, kemacetan terjadi

setiap hari pada titik-titik yang menjadi jalur pergerakan para pekerja dan siswa

dari tempat tinggal menuju lokasi kerja dan sekolah.

Kemacetan yang berulang pada jangka lebih panjang cenderung terjadi

pada musim liburan maupun lebaran. Pada tahap kedatangan dan kepulangan,

kemacetan parah akan terjadi pada jalan-jalan arah luar kota (misalnya Jalan

Magelang, Jalan Solo, Jalan Palagan dan Jalan Wates). Pada rentang di antara

masa tersebut, kemacetan dapat dirasakan di pusat kota sebagai lokasi menginap

dan tujuan wisata (seperti Malioboro, Prawirotaman), serta jalan-jalan menuju

objek wisata, seperti Jalan Parangtritis.

Kemacetan harian yang dominan ditimbulkan oleh aktivitas masyarakat

dalam lingkup internal. Kemacetan yang berulang setiap hari merupakan ekses

dari pola tempat tinggal, bekerja dan bersekolah. Upaya mendekatkan lokasi

tempat tinggal dengan lokasi kegiatan merupakan salah satu solusi yang dapat

dilakukan. Bentuknya dapat berupa pemberian insentif tempat tinggal berupa

rumah susun sewa maupun milik yang cukup nyaman untuk beraktivitas. Selama

ini sepertinya belum ada upaya pengaturan pola berkegiatan yang sistematis.

(sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id/SitePages/TopikMateriAjar.aspx?JenjangID=6&KelasID=2

2&MapelID=2773&GuruID=24486&TopikMateriAjarID=106812)

Page 66: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

57

Identifikasi dan kelompokkanlah setiap kalimat pada teks “Siswa Indonesia

Juara Olimpiade Iptek Dunia”berdasarkan struktur teks eksposisi pada kotak berikut

dari yang pertama hingga yang terakhir.!

No. Struktur Teks

Eksposisi Kalimat

1. Tesis

2. Argumentasi

3. Penegasan Ulang

a. Mengembangkan teks eksposisi

Teknologi Tepat Guna Bantu Peningkatan Kualitas Kehidupan

Teknologi tepat guna membantu manusia memudahkan dan

meningkatkan kualitas kehidupan dibanyak bidang. Makin tinggi teknologi yang

dikuasai, tentu produktivitas meningkat. Argumentasi yang menyatakan

pendapattu adalah sebagai berikut:

Pertama…………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

Kedua……………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

Ketiga……………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

Page 67: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

58

Keempat…………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

Dari beberapa contoh tersebut dapat disimpulkan bahwa teknologi

tepat guna bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.

b. Mengidentifikasi Kekurangan Teks 1. Mengidentifikasi Kekurangan Struktur Teks

1) Berikut ini adalah Teks Eksposisi.

Teknologi Tepat Guna Berdayakan Ekonomi Keluarga

Program kewirausahaan untuk perluasan kesempatan kerja yang

dilakukan lewat penerapan teknologi tepat guna (TTG) dapat memberdayakan

ekonomi rumah tangga. Kegiatan ini banyak dimanfaatkan, terutama, oleh

masyarakat perdesaan. Ada beberapa alasan dan contoh mengapa TTG dapat

memberdayakan ekonomi keluarga.

Program kewirausahaan terapan TTG pembuatan susu kedelai dapat

meningkatkan taraf hidup tanpa mengurangi tenaga kerja. Adanya terapan

teknologi tepat guna akan meningkatkan nilai tambah dengan tenaga kerja yang

tetap, tetapi penghasilan bisa bertambah.

Di samping itu, program ini juga dapat meningkatkan produktivitas. Produk

kedelai yang diolah dengan TTG akan menghasilkan kualitas susu kedelai yang

lebih baik dalam waktu lebih singkat.

Teknologi tepat guna (TTG) dapat juga digunakan untuk menggali potensi

suatu wilayah untuk meningkatkan ekonomi masyarakatnya. TTG dapat menjadi

sarana untuk menciptakan peluang kerja mandiri dan memperluas kesempatan

kerja.

Oleh karena itu, program tersebut perlu dikembangkan karena terbukti

dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat.(Sumber: Buku Siswa Wahana Pengetahuan

Kelas VII. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan halaman 78)

Jawablah pertanyaan berikut berdasarkan teks tersebut!

a. Menurut Anda apakah teks tersebut memiliki struktur yang benar? Berikan

alasan!

b. Bagian apakah yang tidak ada dalam teks eksposisi tersebut?

Page 68: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

59

2) Berikut ini adalah teks eksposisi yang memilki sejumlah kekurangan. Baca dengan

teliti teks tersebut kemudian identifikasi kekurangan teks tersebut!

Manfaat Tanaman

Temu lawak adalah tanaman herbal yang berasal dari Indonesia. Habitat

tanaman ini di hutan tropis. Tanaman ini mampu tumbuh di dataran rendah

dengan baik. Temu lawak mengandung zat tepung, minyak asiri, dan kurkumin.

Tanaman ini memiliki berbagai khasiat seperti mencegah kanker,mengatasi

anemia, meningkatkan kerja ginjal, dan lain-lain.

Kunyit merupakan tanaman herbal dan rempah dari Asia Tenggara.

Tanaman ini bermanfaat sebagai bumbu masakan. Selain itu, tanaman ini juga

memiliki beragam khasiat seperti mengobati bengkak, mendinginkan badan,

mengatasi hidung tersumbat, sebagai anti septik, dan sebagainya.

b. Mengidentifikasi kekurangan bahasa

Mandiri Pangan Dari Pekarangan

dan Teknologi Tepat Guna

Dengan berbagai teknologi intensifikasi sederhana pekarangan dapat jadi

sumber bahan pokok makan semisalnya beras, sayur mayur dan ikan. Dengan

kegiatan ini, kebutuhan masyarakat tentang makanan pokokyang bernilai gizi

tinggi diharapkan dapat terpenuhi. Alasan pemanfaatan pekarangan sebagai

sumber bahan makanan pokok Yang kesatu, aneka tanaman sayur mayor

seperti kacang panjang, cabai, kangkung, dan terong dapat ditanam di media

selain tanah. Khusus untuk kangkung darat dapat dibudidayakan di bumbung

bamboo yang disulap menjadi semacam pot. Tanaman terong, kencur dan jahe

dapat dibudidayakan di media kantong palstik dan pot.

Sementara itu, sumber karbohidrat seperti jagung, ketela pohon dengan ubi

jalar dapat ditanam di pekarangan. Untuk pencukupan pupuk, kotoran ternak

kambing dan sapi yang menjadi piaraannya dapat dimanfaatkan untuk pupuk

alami.

Dengan demikian, pekarangan dengan sedikit sentuhan teknologi tepat guna

dapat mewujudkan kecukupan pangan masyarakat.(Sumber: Buku Siswa Wahana

Pengetahuan Kelas VII. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.halaman80)

Page 69: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

60

Perhatikanlah teks tersebut kemudian jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Tuliskan kesalahan kalimat (kalimat tunggal, dan kalimat mejemuk) yang

terdapat pada teks di atas!

2. Tuliskan kesalahan penggunaan konjungs pada teks di atas!

3. Perbaikilah kata-kata yang tidak baku yang terdapat pada teks tersebut !

4. Tuliskan kesalahan kata berimbuhan yang terdapat pada wacana tersebut !

5. Tuliskanlah kelas kata yang terdapat pada wacana tersebut !

6. Tuliskan kesalahan penggunaan kata modalitas yang terdapat pada wacana

tersebut !

7. Perbaikilah kata-kata repetisi yang terdapat pada wacana tersebut !

1. Menangkap Makna Teks Eksposisi Bacalah teks di bawah ini!

Peningkatan Minat Baca dan Pemberantasan Buta Aksara

Minat baca masyarakat Indonesia harus ditingkatkan dan buta aksara

harus terus diberantas. Peningkatan minat baca perlu dilakukan karena pada

masa perkembangan teknologi, masyarakat banyak disuguhi informasi di berbagai

media. Media itu harus dimanfaatkan masyarakat untuk meningkatkan

pengetahuan.

Upaya itu dilakukan karena kita tahu bahwa minat baca masyarakat

masih rendah. Bahkan, kemahiran membaca siswa di sekolah, terutama di

beberapa sekolah terpencil masih rendah. Menurut Badan Pusat Statistik Republik

Indonesia pada tahun 2011, penduduk Indonesia yang berumur 10 tahun ke atas

yang buta aksara sekitar 17,89 persen dan jumlah tertinggi di Papua sekitar 40,59

persen. Pada saat ini banyak jenis hiburan, permainan (game) dan tayangan

televisi mengalihkan perhatian anak dan orang dewasa dari buku. Di samping itu,

sarana buku di berbagai perpustakaan masih kurang jumlahnya dan buku-buku itu

kurang bervariasi sehingga anak-anak kurang berminat membaca.

Sementara itu, buku adalah sumber pengetahuan, seperti semboyan “buku

jendela ilmu” dan “baca buku, buka dunia”. Dengan membaca buku, kita akan

memperoleh pengetahuan. Oleh sebab itu, membaca dapat memperbaiki

kehidupan. Untuk itu, usaha peningkatkan minat baca dan pemberantasan buta

ANALISIS TEKS LANJUTAN

Page 70: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

61

aksara ini perlu didukung terus sehingga taraf hidup masyarakat akan

meningkat.(http: www.slideshare.net.rendahnya minat baca)

Setelah membaca teks tersebut, coba kamu jawab pertanyaan berikut!

1) Menurutmu bagaimanakah minat baca di Indonesia?

2) Mengapa buta aksara harus diberantas?

3)Mengapa pemerintah dan masyarakat berusaha meningkatkan minat

membaca?

4) Mengapa buku dikatakan jendela ilmu?

5)Menurutmu usaha apakah yang harus dilakukan untuk meningkatkan minat

baca?

6) Mengapa membaca dapat memperbaiki kehidupan?

7) Apakah inti yang terdapat pada paragraf pertama?

8) Pada paragraf ke berapa fakta-fakta dipaparkan?

9) Apakah inti pada paragraf ketiga?

10) Usaha meningkatkan minat membaca diuraikan pada ke paragraf berapa?

2. Menyusun Teks Eksposisi Perhatikan gambar “Kembang Sepatu dan Kupu-Kupu” di bawah ini!

(Sumber: Buku Siswa Wahana Pengetahuan Kelas VII.Halaman 78)

Susunlah sebuah teks eksposisi berdasarkan langkah-langkah berikut!

Page 71: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

62

1) Kamu harus memaparkan fakta pada gambar itu secara teertulis. Gunakan

pertanyaan berikut sebagai pancingan untuk memaparkan fakta itu!

a) Apa yang dilakukan kupu-kupu itu?

b) Mengapa kupu-kupu dapat hinggap di atas bunga?

c) Bagaimana menurutmu gambar itu?

d) Mengapa bunga sepatu itu begitu segar?

e) Mengapa kupu-kupu begitu indah?

f) Tahukah kalian proses ulat menjadi kupu-kupu yang sangat indah?

2) Setelah itu, rumuskan judunya! Judul harus singkat dan menarik.

3. Menelaah dan Merevisi Teks Eksposisi Bacalah teks di bawah ini, kemudian perbaikilah struktur dan unsur

kebahasaannya.!

Teknologi Tepat Guna Berdayakan Ekonomi Keluarga

Program kewirausahaan guna untuk perluasan kesempatan kerja

yang dilakukan lewat penerapan teknologi tepat guna (TTG) dapat

memberdayakan ekonomi rumah tangga. Kegiatan ini banyak dimanfaatkan,

terutama, oleh masyarakat perdesaan. Ada beberapa alasan dan contoh

mengapa TTG dapat memberdayakan ekonomi keluarga. Yang kesatu,

program kewirausahaan terapan TTG pembuatan susu kedelai dapat

meningkatkan taraf hidup tanpa mengurangi tenaga kerja. Adanya terapan

teknologi tepat guna akan meningkatkan nilai tambah dengan tenaga kerja

yang tetap, tetapi penghasilan bisa bertambah. Di samping itu, program ini

juga dapat meningkatkan produktivitas. Produk kedelai yang diolah dengan

TTG akan menghasilkan kualitas susu kedelai yang lebih baik dalam waktu

lebih singkat.

Teknologi tepat guna (TTG) dapat juga digunakan untuk menggali

potensi suatu wilayah untuk meningkatkan ekonomi masyarakatnya. TTG

dapat menjadi sarana untuk menciptakan peluang kerja mandiri dan

memperluas kesempatan kerja.

Oleh karena itu, program tersebut perlu dikembangkan dikarenakan terbukti

dapat meningkatkan taraf hiduPp masyarakat.(Sumber: Buku Siswa Wahana

Pengetahuan Kelas VII, halaman 78)

Page 72: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Ekspo

4. Meringkas Teks Eksposisi Datalah ide pokok atau pokok-pokok i

Tepat Guna Berdayakan Ekonomi Keluarg

ringkasan!

1. Nilai Religius Teks eksposisi berisi penjelasan t

untuk memberikan informasi. Informasi t

nilai religius. Berikut ini diberikan ilust

Identifikasi nilai-nilai religius yang terkand

Pada saat ini karakter re

remaja islami yang melakukan ha

agama, salah-satunya adalah perbu

tempat yang sepi, anyak remaja

pakaian yang tidak menutup aur

malam. Oleh sebabnya, harus dia

sesui ajaran agama islam, ba

pelecehan seksual seperti halnya

membuat remaja masa kini terjerum

remaja menjadi rusak dengan d

narkoba yang membabi buta rema

harus memberi pendidikan karakt

remaja. Agar para remaja bisa dib

menjadi manusia yang peka terhada

Dari ilustrasi tersebut, nilai religi

terhadap para remaja?

2. Nilai Sosial Teks-teks yang telah Anda

dalam kehidupan sehari-hari. Selain

sesungguhnya membaca teks eksposis

ks Eksposisi dan Perangkatnya

63

k informasi yang terdapat pada teks “Teknologi

arga” kemudian susunlah menjadi satu

tentang mengenai suatu topik yang bertujuan

i tersebut dapat mengajarkan kepada kita nilai-

strasi yang berkaitan dengan teks eksposisi.

ndung dalam ilustrasi tersebut.

remaja islami sudah luntur, banyak

hal-hal yang tidak dianjurkan oleh

rbuatan berpacaran atau berduaan di

ja perempuan yang menggunakan

urat dan pergi ke tempat hiburan

diakui remaja masa kini yang tidak

banyak munculnya kasus seperti

a rekaman atau video asusila yang

rumus hal-hal yang membuat pikiran

ditambah lagi dengan peredaran

maja tersebut. Oleh karena itu, kita

kter yang dapat diberikan kepada

diberi nilai-nilai religius supaya bisa

dap lingkungan sosial.

igius apakah yang ingin ditanamkan penulis

a baca tersebut dapat memberikan manfaat

dapat dipraktikkan dalam kehidupan kita,

isi juga mengajarkan nilai-nilai yang berharga

Page 73: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

64

dalam hidup kita. Identifikasilah nilai-nilai sosial yang terdapat dalam ilustrasi berikut

yang bersumber dari teks-teks eksposisi yang telah dibahas sebelumnya.

Masyarakat Indonesia menyambut dengan baik dengan diadakannya

pemilu tahun ini karena hanya pada ajang 5 tahun inilah mereka bisa

memberikan aspirasi ataupun suara mereka kepada orang-orang

yang mereka percayai untuk menjadi wakil rakyat yang baik dan

jujur.Oleh karena itu, kita pun harus bersikap pro aktif terhadap

permasalahan pemilu tahun ini.Pertama, Pemilu merupakan

pembuktian bahwa Indonesia adalah negara demokrasi karena pada

pemilu rakyat bisa memberikan suara mereka secara LUBER untuk

memilih wakil rakyat ataupun Presiden dan wakilnya. Kedua, dengan

diadakannya pemilu tahun ini kita bisa memperbaiki sistem

pemerintahan Indonesia dengan cara memilih awkil-wakil rakyat

yang bersih dari tindakan kriminal apapun khususnya tindakan

korupsi yangs sekarang dan beberapa tahun ke belakang menjadi

tindakan yang merajalela di kalangan pejabat pemerintah pusat.

Selain itu, dengan dilaksanakannya pemilu tahun ini diharapkan

dapat membawa perubahan positif di kalangan masyarakat karena

kita ketahui banyak sekali permasalahan-permasalahan di kalangan

masyarakat seperti kemiskinan, pengangguran, fasilitas pendidikan

yang minim, pelayanan kesehatan masyarakat yang kurang

memadai dan masih banyak lagi. Terkahir saya berharap, apapun

hasil pemilu nanti bangsa Indonesia ini akan menjadi bangsa yang

maju dalam segala bidang dan yang paling penting adalah

pemerintah Indonesia bisa mensejahterahkan rakyatnya. Setelah kita

memerhatikan beberapa ulasan itu, kita semua sepakat bahwa

dengan dilaksanakannya pemilu tahun ini, kita dapat mengambil

nilai-nilai positif agar bangsa ini menjadi bangsa yang adil dan

sejahtera.

Dari ilustrasi tersebut, nilai sosial apakah yang ingin ditanamkan penulis

terhadap para remaja?

Page 74: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

65

Page 75: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

66

BAB IV LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

Nomor: 1.1

Sekolah : SMP 18 Negeri Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia MateriPokok : TeksEksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Memahamitekseksposisibaiklisanmaupuntulisan

Bacalah teks berikut dan jawab pertanyaan yang menyertainya!

Teks 1

Mandiri Pangan Dari Pekarangan Dan Teknologi Tepat Guna

Dengan berbagai teknologi intensifikasi sederhana, pekarangan dapat menjadi sumber bahan pokok makanan seperti beras, sayur-mayur, dan ikan. Dengan kegiatan ini, kebutuhan masyarakat akan makanan pokok yang bernilai gizi tinggi diharapkan dapat terpenuhi. Alasan pemanfaatan pekarangan sebagai sumber bahan makanan pokok adalah sebagai berikut.

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 76: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

67

Pertama, aneka tanaman sayur-mayur, seperi kacang panjang, cabai, kangkung darat, dan terong, misalnya, dapat ditanam di media selain tanah. Khusus untuk kangkung darat dapat dibudidayakan di bumbung bambu yang disulap menjadi semacam pot. Tanaman terong, kencur, dan jahe, dapat dibudidayakan di media kantong plastik dan pot.

Sementara itu, sumber karbohidrat, seperti jagung, ketela pohon, ubi jalar dapat ditanam di pekarangan. Untuk pencukupan pupuk, kotoran ternak kambing dan sapi yang menjadi piaraannya dapat dimanfaatkan untuk pupuk alami.

Selanjutnya, untuk sumber protein lain, pekarangan juga bisa dimanfaatkan menjadi kolam ikan yang mudah dipelihara, seperti lele, mujair, kakap. Di samping sebagai makanan sehari-hari, ikan itu bisa juga dijual ke masyarakat untuk meningkatkan penghasilan.

Melalui pembimbingan teknologi tepat guna, hasil panen itu dapat diolah menjadi aneka jenis komoditas pangan olahan skala rumah tangga. Ubi singkong dan pisang, misalnya, dapat diolah menjadi keripik dan juga dapat diolah menjadi bermacam- macam produk jajanan. Dengan demikian, pekarangan dengan sedikit sentuhan teknologi tepat guna dapat mewujudkan kecukupan pangan masyarakat.

(Sumberhttp://www.suaramerdeka.com/v1/index.php/read/ news/2013/02/18/145931/Mandiri-Pangan-Diawali-dari-Pekarangan,Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan ,102)

Berdasarkan teks di atas, jawablah pertanyaan berikut! 1) Apa yang disampaikan oleh penulis teks tentang mandiri pangan dan teknologi

tepat guna? _______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2) Alasan apa saja yang menyebabkan pekarangan dapat dimanfaatkan untuk

meningkatkan kebutuhan pangan? ________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1

Page 77: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

68

3) Pada paragraf ke berapa penulis teks menyampaikan gagasan pekarangan dapat memberikan berbagai sumber bahan pokok makanan seperti karbohidrat, sayur-mayur? ________________________________________________________________________________________________________________________

4) Apakah gagasan tersebut didukung oleh alasan-alasan yang kuat?

________________________________________________________________________________________________________________________

5)Tunjukkan paragraf-paragraf tempat alasan-alasan tersebut disampaikan!

________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Identifikasilah struktur teks “Mandiri Pangan Dari Pekarangan Dan Teknologi Tepat

Guna”kedalampernyataanpendapat (tesis), argumentasi, danpenegasanulangpendapat. Tulislah bagian-bagian teks tersebut dalam tabel berikut!

Struktur Teks Isi dalam Teks

PernyataanPendapat (Tesis)

Argumentasi

PenegasanUlangPendapat

Page 78: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

69

Page 79: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

70

Bacalah teks berikut dan jawab pertanyaan yang menyertainya!

KenakalanRemaja

Saatinikenakalanremajamenjadisalahsatupermasalahannasional di Indonesia.Kenakalanremajaitusendirididefinisikansebagaiperilaku yang menyimpangdantermasuksebagaipermasalahan yang melibatkanhokumdandilakukanolehremaja. Para ahlipendidikanberpendapatbahwakenakalanremajatersebutdilakukanolehseseorang yang merasasudahdewasatetapipadakenyataannyamasihanak-anakdanberusia 13-18 tahun. Banyakfaktorpendukung yang bertindakburuk, sepertikeluarga yang buruk, bergauldengantemansebayanya yang burukjuga.Kenakalanremajatersebutdapatberupatawuran, merokok, memakainarkoba, danseksbebas.Usiaremaja yang telahdisebutkansebelumnyamerupakanusiabagiseseoranguntukmencarijatidirinyadanmasihbelumstabilsehinggabelummampumembedakan yang baikdan yang buruk. Dalamusiatersebutseseorangseharusnyatumbuhdengandibarengiolehpendidikan yang baikdanpantasdanjugadidampingiolehorangtuadalammenjalanimasaremajanya. Perkembanganremajaharusdiarahkankearah yang positifdengandidampingiolehorangtuadanpendidikan yang positifjuga.Denganmelakukanhaltersebutmasalahkenakalanremajaakandapatteratasisedikit demi sedikit. (http://onlinestud.blogspot.com/2014/06/contoh-teks-eksposisi-kenakalan-remaja.html?m=1)

1) Carilahcontohkalimattunggaldankalimatmajemukdi dalamteks“MandiriPangan dari Pekarangan dan TeknologiTepatGuna””. Tuliskanlahhasiltemuanmudalamtableberikut!

No. JenisKalimat UnsurKalimat 1.

Kalimat Tungga

Teks 2Teks 2Teks 2Teks 2

Page 80: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

71

2.

KalimatMajemuk

2) Carilahcontohkonjungsi (penambahan, perlawanan, sebabakibat, danpemilihan) yang terdapatdalamteks “MandiriPangan dari Pekarangan dan TeknologiTepatGuna” ! ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

3) Carilah kata-kata yang tidakbakudalamteks “MandiriPangan dari Pekarangan

dan TeknologiTepatGuna”!Kemudian, tulislahbentukbakunyadalamkolomkiri!

No. Kata tidakbaku Kata baku

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. ……………………

4) Isilahpembentukan kata dari kata-kata lain yang adadalamteks

“MandiriPangan dari Pekarangan dan TeknologiTepatGuna”, danbuatlah pula proses pembentukankatanya!

No. ProsesPembentukan Kata

Bentukan Kata

Imbuhan Kata Dasar

1. …………………….. …………………….. ……………………..

2. …………………….. …………………….. ……………………..

3. …………………….. …………………….. .…………………..

4. …………………….. …………………….. ……………………..

5. …………………….. …………………….. ……………………..

Page 81: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

72

5) Isilahkolom yang bertandatitik-titik! Sesuaikan kata-kata

itudengankelaskatanya! Carilah kata-kata itudalamteks “MandiriPangan dari Pekarangan dan TeknologiTepatGuna” !

No. Kata Benda Kata Kerja Kata Sifat Kata Keterangan

1. ……………… ……………… ……………… ………………

2. ……………… ……………… ……………… ………………

3. ……………… ……………… ……………… ………………

4. ……………… ……………… ……………… ………………

5. ……………… ……………… ……………… ………………

6) Carilah contoh penggunaan modalitas dalam teks “Remaja dan Pendidikan

Karakter”! Tulislah hasil temuanmu dalam tabel yang disediakan!

No. Kata Modlitas Kalimat

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

7) Carilah tiga contoh kelompok kata yang terdiri atas dua kata yang diambil dari

teks “Remaja dan Pendidikan Karakter”!

No. Pembentukankelompok kata Kelompok kata

1. ……………………. ……………………

2. ……………………. …………………...

3. ……………………. …………………….

8) Carilahpengulangan kata, kata ganti, dan kata konjungsi yang mengutuhkan di

dalamteks “MandiriPangan Dari Pekarangan Dan TeknologiTepatGuna”! (jikaada)! Kemudian, masukkantemuanmudalamtabelberikutini!

No. Pengulangan kata (repetisi) Kata ganti Konjungsi

1. ……………………. …………………… ……………………

2.

3. ……………………. …………………... ……………………

4.

5. ……………………. ……………………. ……………………

Page 82: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

73

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat di bawah ini (nomor 9- 9) Memberikan penjelasan melalui contoh-contoh nyata yang dapat meyakinkan atau

membuktikan kebenaran yang bersifat umum adalah pengerian darai ragam eksposisi... a. Eksposisi ilustrasi b. Eksposisi definisi c. Eksposisi klasifikasi d. Eksposisi perbandingan e. Eksposisi laporan

10) Mengungkapkan persamaan dan perbedaan dari kedua objek, peristiwa atau kejadian dengan mengetahui karakteristik dari masing-masing objek adalah pengertian dari ragam eksposisi... a. Eksposisi laporan b. Eksposisi definisi c. Eksposisi perbandingan d. Eksposisi laporan e. Eksposisi klasifikasi

11) Memaparkan suatu hal, peristiwa atau kejadian, serta yang berkaitan dengan hal kejadian atau peristiwa adalah pengertian dari eskposisi ... a. Ekaposisi definisi b. Eksposisi klasifikasi c. Ekaposisi proses d. Eksposisi laporan e. Eksposisi perbandingan

12) Menjelaskan suatu konsep dengan berapa kalimat atau penjelasan singkat disebut eksposisi... a. Eksposisi klasifikasi b. Eksposisi proses c. Eksposisi definisi d. Eksposisi ilustrasi e. Eksposisi laporan

13) Merupakan penjelasan dari sebuah proses yang dituliskan untuk menjelaskan bagaimana terjadinya sesuatu disebut eksposisi... a. Eksposisi definisi b. Eksposisi proses c. Eksposisi klasifikasi d. Eksposisi perbandingan e. Ekspsosisi laporan

14) Meruapakn tulisan yang menonjolkan ciri-ciri penting yang didasrkan pada landasarn megelompokkan bagaian-bagian disebut eksposisi ... a. Eksposisi laporan b. Eksposisi ilustrasi c. Eksposisi definisi d. Eksposisi klasifikasi e. Eksposisi proses

Page 83: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

74

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

Nomor: 1.2

Jenjang Pendidikan : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Membedakan teks eksposisi baik melalui lisan maupun tulisan

Teks 1

EKONOMI INDONESIA AKAN MELAMPAUI JERMAN DAN INGGRIS

Indonesia menjadi buah bibir pada saat pelaksanaan Sidang Tahunan International Monetery Fund (IMF)/ World Bank (WB) 2012 Tokyo, 9—14 Oktober 2012 lalu. Newsletter resmi yang dibagikan IMF pada seluruh peserta sidang mengangkat satu topik khusus mengenai Indonesia. Media itu mengangkat hasil riset dari McKinsey dan Standard Chartered yang mengatakan bahwa ekonomi Indonesia akan melampaui Jerman dan Inggris pada tahun 2030. Keyakinan itu tentu beralasan. Indonesia diperkirakan memiliki sekitar 90 juta orang yang berada di kelompok consuming class. Angka itu adalah angka terbesar di dunia setelah Cina dan India. Dengan kekuatan itu pula, pada tahun 2030 Indonesia akan menjadi kekuatan ekonomi nomor tujuh dunia dengan nilai pendapatan nasional sebesar 1,8 triliun dolar AS dari sektor pertanian, konsumsi, dan energi.

Indonesia saat ini sedang berada pada laju transformasi yang pesat menuju ke arah tersebut. Saat ini, ekonomi Indonesia berada pada posisi 16 dunia dengan

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 84: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

75

pendapatan domestik nasional sebesar 846 miliar dolar AS tahun 2011. Angka itu akan terus tumbuh hingga mencapai 1,8 triliun dolar AS mulai tahun 2017. Pada tahun 2030, hanya Amerika Serikat, Cina, India, Jepang, Brasil, dan Rusia, yang berada di atas ekonomi Indonesia.

Kekuatan terbesar ekonomi Indonesia tidak hanya berupa ekspor yang didukung oleh kekuatan tenaga kerja dan komoditas, tetapi juga kekuatan konsumsi domestik dan jasa-jasa, yang menjadi motor penggerak ekonomi nasional. Melihat potensi yang sedemikian besar, dalam beberapa side meeting sidang IMF yang sempat saya ikuti, para investor asing mengharapkan makin banyak pilihan investasi di Indonesia.

Harapan para investor tersebut tentu merupakan peluang dan tantangan bagi Indonesia. Upaya melakukan pendalaman pasar keuangan (financial deepening) menjadi penting dalam memberikan ragam pilihan investasi bagi para investor. Di sisi lain, pembenahan di sektor riil dan infrastruktur perlu terus dilakukan secara serius guna mendukung arah untuk menjadikan ekonomi Indonesia yang terbesar di Asia Tenggara.

Saat ini, pertumbuhan ekonomi Indonesia yang berada pada kisaran 5 persen hingga 6 persen, apabila dapat terus dipertahankan, akan menambah jumlah masyarakat kelas menengah hingga 90 juta orang dengan pendapatan per kapita lebih dari 3600 dolar AS. Apabila kita mampu mendorong pertumbuhan hingga 7 persen, jumlah itu bertambah lagi dengan masyarakat menengah mencapai 170 juta orang.

Teks II

INTEGRASI ASEAN DALAM PLURILINGUALISME

Bangsa-bangsa Asia Tenggara segera berintegrasi. Organisasi Association of Southeast Asian Nations (Asean) telah merancang bentuk komunitas sosial budaya. Komunitas Asean mulai berlaku pada tahun 2015. Warga komunitas, termasuk kita semua sebagai rakyat Indonesia akan dituntut plurilingual untuk memiliki kompetensi berbahasa negara lain.

Komunitas sosial budaya Asean dibentuk dengan semangat persatuan dalam keanekaragaman. Pada kenyataannya, semangat Komunitas Asean sama dengan masyarakat Uni Eropa (Europeans United in Diversity). Di Uni Eropa untuk memasuki pintu gerbang budaya setiap negara, semua orang tentu telah mengenal kebijakan Europass Language Passport yang dikeluarkan oleh the Council of Europe dengan dokumen teknis Common European Framework of Reference (CEFR) for Languages. Kebijakan bahasa itu mendorong warga masyarakat Uni Eropa menjadi plurilingual sehingga semua bahasa Eropa dapat duduk pada posisi yang sama, misalnya di parlemen Uni Eropa.

Lebih lanjut, keanekaragaman bahasa Eropa dikelola dalam satu model kompetensi berbahasa Eropa. Model CEFR itu ditetapkan berisi enam peringkat kompetensi, yaitu A1, A2, B1, B2, C1, dan C2. Europass Language Passport sudah

Page 85: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

76

menetapkan C2 sebagai peringkat tertinggi dan A1 terendah. Menurut pengalaman seorang warga Uni Eropa, sebagai contoh penerapan kebijakan ini, siapa pun yang berasal dari luar Jerman (bukan warga negara Jerman)--ketika hendak menikah dengan pasangannya di negara ini--wajib memiliki paspor bahasa Jerman dengan lulus uji bahasa Jerman sekurang-kurangnya peringkat kompetensi A1.

Jika skema “paspor bahasa” seperti yang berlaku di Uni Eropa itu diadopsi oleh bangsa-bangsa Asia Tenggara dalam kerangka Komunitas Asean, yakinlah kebijakan bahasa ini akan multiguna. Selain berguna untuk penghormatan atas adanya perbedaan bahasa kebangsaan negara anggota Asean, sebagaimana disebutkan dalam Cetak Biru Komunitas Sosial Budaya Asean, kebijakan ini juga memberikan kegunaan praktis bagi rakyat Asean untuk saling berkomunikasi sesuai dengan latar bahasa dan budaya setiap warga Asean.

Sebagai organisasi yang berbasis kerakyatan (people-centered organization), Asean tentu tidak boleh bermain ”pukul rata” agar semua rakyat Asean saling berkomunikasi dalam bahasa Inggris. Apabila Komunitas Asean dibentuk tanpa kebijakan plurilingualisme, agaknya rakyat Indonesia pun akan sulit bernasib mujur. Jika penghuni kawasan Asean dituntut hanya berbahasa Inggris, saya percaya bahwa posisi bahasa Indonesia akan bergeser di negeri kita sendiri. Ketika itu, bangsa Indonesia bukanlah pemenang, melainkan pecundang!

(Diadaptasi dari artikel pendapat yang ditulis oleh Maryanto, pemerhati politik bahasa, di Koran Tempo, 13 Desember 2010)

Page 86: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

77

Setelah Anda membaca Teks 1 “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman

dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”. Kegiatan berikutnya adalah membandingkan kedua struktur teks tersebut. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

6. Tuliskan persamaan struktur Teks 1 “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”! ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

7. Tuliskan perbedaan struktur “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”! ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

8. Menurut Anda mengapa “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”? _______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

9. Apa perbedaan isi “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”? ______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Kegiatan Mandiri

Page 87: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

78

_____________________________________________________________________________________________________________________

10. Tuliskan persamaan struktur kalimat pada “Ekonomi Indonesia Akan Melampaui Jerman dan Inggris ” dan Teks 2 “Integrasi Asean dalam Plurilingualisme”? ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Berkelompoklah 3-4 orang kemudian carilah 2 teks eksposisi di media cetak atau internet. Diskusikanlah perbandingan strukur teks tersebut!

Kegiatan Kelompok

Page 88: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

79

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Nomor: 1.3

Jenjang Pendidikan :SMP Islam Athirah Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Mengklasifikasi eksposisi baik melalui lisan maupun tulisan

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan siswa

Teks 1

Manfaat Bursa Efek

Umumnya peranan pasar modal mencakup dua hal berikut. Pertama, sebagai

tempat bertemu untuk memperoleh informasi tentang keadaan pasar efek. Kedua, sebagai

tempat dan alat untuk mengetahui situasi pinjamaan jangka panjang (saham dan obligasi).

Dengan meningkatnya volume transaksi dan banyaknya perusahaan yang aktif di lantai

bursamengidikasikan semakin baiknya ekonomi nasional, artinya kondisi ini dapat terjadi

karena perusahaan memiliki kesempatan yang lebih luas untuk mengembangkan inpestasi

yang pada akhirnya akan menggugah peningkatan produksi pada gilirannya akan

menciptakan kebutuhan akan tenaga kerja. Beraarti, akan terbukalah peluang dan

perluasan lapangan kerja sekaligus pemerataan ekonomi masyarakat, serta laju

perumbuhan ekonomi akan meningkat. Kondisi ini akan merupakan konsekwensi logis dari

sehatnya kegiata ekonomi dalam masyarakat.

Sumber: http//fujianto21-chikafe.blogspot.in/2015

Page 89: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

80

1. Klasifikasikanlah teks di atas berdasarkan struktur teks eksposisi!

_______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________ _______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________ _ ______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2. Klasifikasikanlah teks di atas berdasarkan unsur kebahasaan! a. Kalimat tunggal:

__________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

______________________________________________________

kalimat majemuk: __________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

b. Kata berimbuhan (penambahan awalan, akhiran, sisipan, atau awalan dan akhiran. Awalan: __________________________________________________________ __________________________________________________________

Akhiran:

Tesis:

Argumentasi

Penegasan:

Page 90: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

81

__________________________________________________________

__________________________________________________________

Sisispan: __________________________________________________________

__________________________________________________________ Awalan dan akhiran:

__________________________________________________________

__________________________________________________________ c. Kelas kata

Kata benda (nomina):

__________________________________________________________

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata kerja (verba):

__________________________________________________________

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata sifat (adverbia):

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata keteangan:

__________________________________________________________

__________________________________________________________ d. Pengulangan kata (repetisi):

____________________________________________________________________________________________________________________

kata ganti: __________________________________________________________ __________________________________________________________

kata transisi (kata penghubung antarkalimat): __________________________________________________________

____________________________________________________

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

Kata tidak baku Kata baku

Page 91: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

82

Nomor: 1.4

Jenjang Pendidikan : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Mengidentifikasi kekurangan teks eksposisi berdasarkan kaidah-kaidah teks baik melalui lisan maupun tulisan

Teks 1

Penyebab Terjadinya Gempa Bumi

Kebanyakan gempa bumi karena dari pelepasan energi yang diperoleh oleh tekanan yang dilakukan oleh lempengan yang bergerak. Lama-lama tekanan itu kian membesar dan akhirnya mencapai pada keadaan dimana tekanan tersebut tidak dapat ditahan lagi oleh pinggiran lempengan pada saat itulah gempa bumi akan terjadi. Gempa bumi bisanya terjadi di perbatasan lempengan kompresional dan translasional. Gempa bumi fokus dalam kemungkinan besar terjadi karena materi lapisan litosfer yang terjepit ke dalam mengalami transisi pada ke dalaman lebih dari 600 km.

Beberapa gempa bumi yang lainnya juga boleh terjadi karena pergerakan magma di dalam gunung berapi. Gempa bumi seperti itu dapat menjadi gejala akan terjadinya letusan gunung berapi. Beberapa gempa bumi (jarang namun) juga terjadi karena menumpuknya massa air yang sangat besar di balik dam, seperti Dam Karibia di Zambia, Afrika. Sebagian lagi (jarang juga) juga dapat terjadi karena injeksi atau akstraksi cairan dari/ke dalam bumi (contoh. pada beberapa pembangkit listrik tenaga panas bumi dan di Rocky Mountain Arsenal. Terakhir, gempa juga dapat terjadi dari peledakan bahan peledak. Hal ini dapat membuat para ilmuwan memonitor tes rahasia

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 92: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

83

senjata nuklir yang dilakukan pemerintah. Gempa bumi yang disebabkan oleh manusia seperti ini dinamakan juga seismisitas terinduksi Sumber http://ceritalucuabiz.blogspot.com/2015/01/pengertian-teks-eksposisi-dan-contoh.html

Pertanyaan Teks 1

1. Bacalah teks “Penyebab Terjadinya Gempa Bumi” dengan saksama! Identifikasikan kekurangan yang terdapat dalam teks berdasarkan struktur teks eksposisi! ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2. Datalah kesalahan unsur kebahasaan yang terdapat dalam teks “Penyebab Terjadinya Gempa Bumi” di atas! ___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Teks 2 Peran dan Manfaat WTO

Globalisasi memberikan dampak berupa perubahan pada pasar internasional,

salah satunya adalah liberalisasi perdagangan, yang dipandang sebagai suatu upaya untuk meningkatkan daya saing ekonomi.

Indonesia yang menganut perekonomian terbuka sangat sulit untuk mengelak dari dinamika ekonomi internasional yang semakin mengglobal ini. Konsekuensinya, pasar domestik Indonesia tidak terlepas dari gejolak pasar dunia yang semakin liberal, karena kebijakan unilateral dan ratifikasi kerjasama perdagangan internasional (regional dan global) yang harus dilakukan Indonesia.

World Trade Organization (WTO) atau Organisasi Perdagangan Dunia merupakan satu-satunya badan internasional yang secara khusus mengatur masalah perdagangan antar negara. Sistem perdagangan multilateral WTO diatur melalui suatu persetujuan yang berisi aturan-aturan dasar perdagangan internasional sebagai hasil perundingan yang telah ditandatangani oleh negara-negara anggota. Sumber http://ceritalucuabiz.blogspot.com/2015/01/pengertian-teks-eksposisi-dan-contoh.html

Pertanyaan Teks 2

Page 93: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

84

1. Tuliskan kesalahan unsur kebahasaan yang terdapat pada teks “Peran dan Manfaat WTO”! ________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

TUGAS BERKELOMPOK

Carilah sebuah teks eksposisi yang terdapat

pada media cetak (majalah dan koran),

kemudian datalah kesalahan unsur

kebahasaan (konjungsi, kalimat tunggal, dan

kalimat majemuk) yang terdapat dalam teks

yang kalian temukan!

Page 94: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

85

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Nomor: 1.5

Jenjang Pendidikan : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Menangkap makna tekseksposisibaik melalui lisan maupun tulisan

Datalah kata-kata sulit yang terdapat pada teks eksposisi di bawah ini, kemudian jelaskanlah maknanya!

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Anomali

Di tengah kondisi dunia yang sedang krisis, pertumbuhan ekonomi

Indonesia mencatat hasil positif. Pertumbuhan ekonomi triwulan kedua tahun ini mencapai 6,4 persen dibandingkan dengan periode sama tahun lalu. Konsentrasi pertumbuhan tetap terpusat di Pulau Jawa dengan angka 57,5 persen.

Secara kumulatif, pertumbuhan ekonomi Indonesia semester I-2012 lebih baik dibandingkan dengan semester I-2011 yang tumbuh sebesar 6,3 persen.

Namun menurut pengamat ekonomi Indonesia for Global Justice, Salamuddin Daeng, pertumbuhan ekonomi Indonesia tergolong anomali. Alasannya karena pertumbuhan ekonomi tidak diikuti peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Ada empat faktor, kata Daeng, yang membuat pertumbuhan ekonomi anomali. Pertama, ekonomi Indonesia digerakkan oleh utang luar negeri yang angkanya terus naik. ”Utang Indonesia terakumulasi mencapai Rp 2.870

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 95: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

86

triliun. Utang luar negeri bertambah setiap tahun. Utang uselanjutnya menjadi sumber pendapatan utama pemerintah dan menjadi faktor pendorong pertmbuhan ekonomi,” paparnya.

Kedua, pertumbuhan ekonomi didorong oleh peningkatan konsumsi masyarakat yang bersumber dari naiknya harga sandang dan pangan, serta ditopang dari pertumbuhan kredit khususnya kredit konsumsi.

Faktor ketiga, pertumbuhan ekonomi didorong ekspor bahan mentah, seperti bahan tambang, migas, hasil perkebunan dan hutan, sehingga tidak banyak menciptakan nilai tambah dan lapangan pekerjaan. Terakhir, pertumbuhan ekonomi didorong oleh investasi luar negeri yang membuat sumber daya alam kian dikuasai asing.

Pengamat ekonomi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, A Tony Prasetiantono menyatakan, sektor domestik mendukung pertumbuhan ekonomi nasional. ”Transmisi krisis global melalui penurunan ekspor dan defisit neraca perdagangan baru akan terasa pada kuartal ketiga dan keempat tahun ini. Lagi pula, kontribusi ekspor terhadap PDB tidak besar,” kata Tony.

Hal senada disampaikan ekonom Mirza Adityaswara. Sejumlah sektor ekonomi dalam negeri tumbuh karena didorong oleh suku bunga rendah yang tampak dari tumbuhnya kredit 26-28 persen (tahunan) sekaligus didorong oleh harga bahan bakar minyak (BBM) yang rendah karena masih disubsidi.

”Maka dari itu, pertumbuhan tinggi dialami sektor yang berorientasi dalam negeri, seperti perdagangan, manufaktur, otomotif, transportasi, komunikasi, dan konstruksi,” kata Mirza. Dia menambahkan, akibat pertumbuhan tinggi sektor yang berorientasi dalam negeri, kecenderungan defisit neraca perdagangan akan semakin besar.

Menurut Tony, belanja pemerintah yang lebih cepat dan besar juga cukup membantu pertumbuhan. Seiring hal itu, inflasi yang terkendali di bawah 5 persen cukup membantu, meski hal tersebut ada efeknya, yaitu subsidi energi terus membengkak yang sebenarnya cenderung tidak sehat.

Page 96: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

87

No

Kata Sulit yang ditemukan

Makna

1 ...............................................

.......................................................................

..

2 ...............................................

.......................................................................

..

3 ...............................................

.......................................................................

..

4 ...............................................

.......................................................................

..

5 ...............................................

.......................................................................

..

6 ...............................................

.......................................................................

..

7 ...............................................

.......................................................................

..

8 ...............................................

.......................................................................

..

9 ...............................................

.......................................................................

..

10 ...............................................

.......................................................................

..

11 ...............................................

.......................................................................

..

12 ...............................................

.......................................................................

.. dst.

..............................................

. .........................................................................

Page 97: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

88

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Nomor: 1.6

Nama Sekolah : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Mencoba mengolah dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dari sudut pandang/teori

4.2 Menyusun teks eksposisi sesuai dengan karakteristik teks yang akan dibuat baik secara lisan maupun tulisan

Teks 1

Kebersihan Lingkungan (1) Kebersihan lingkungan sangat penting bagi makhluk hidup yang ada di

lingkungan tersebut. (2) Jika kita tidak merawat lingkungan tempat kita tinggal maka kita

akanmerasakan akibatnya nanti. (3) Lingkungan ada bermacam macam jenisnya. (4) Lingkungan yang ada di sekitar kita misalnya adalah lingkungan rumah dan

lingkungan sekolah (5) Kebersihan lingkungan yang ada di sekitar kita adalah tanggung jawab kita

sebagai penghuninya (6) Lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di sekitar manusia dan

berhubungan timbal balik

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 98: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

89

(7) Sedangkan cara menjaga kebersihan lingkungan rumah misalnya menyapu rumah dan halaman secara rutin, seusai makan piring langsung dicuci supaya tidak menumpuk dan menyebabkan bau yang kurang sedap.

(8) Kebersihan Lingkungan adalah salah satu hal yang wajib di suatu lingkungan, jika lingkungan kita kotor, kita akan merasa risih dan kurang konsentrasi.

(9) Membersihkan lingkungan harus dilakukan setiap saat karena jika kita menunda nunda, lama lama akan terasa malas melakukannya

(10) Kerja bakti membersihkan lingkungan biasanya mengikuti program 3M untuk membasmi nyamuk nyamuk demam berdarah. 3M adalah mengubur, menguras, menutup

(11) Oleh karena itu, kebersihan lingkungan perlu dijaga (12) Cara menjaga kebersihan lingkungan sekolah misalnya membuang sampah

di tempat sampah, tidak membuang sampah di kolong meja maupun di tempat lain selain tempat sampah dan melaksanakan tugas piket dengan sebaik baiknya

(13) Selain itu kebersihan lingkungan bisa dijaga dengan kerja bakti (14) Kebersihan lingkungan sangat diperlukan dan suatu hal yang wajib bagi

suatu lingkungan. (15) Jika Lingkungan kita bersih, kita akan merasa nyaman,tenang dan

konsentrasi dalam melakukan berbagai hal. (16) Tetapi jika kita tidak menjaga kebersihan lingkungan bisa mendapatkan

penyakit. (17) Jika kita konsentrasi, hasil yang kita capai biasanya lebih baik daripada saat

kita tidak berkonsentrasi. (18) Selain itu kebersihan lingkungan perlu dijaga karena jika tidak akan

menimbulkan berbagai penyakit. (19) Contoh penyakit yang mungkin terjadi karena kita tidak menjaga kebersihan

lingkungan misalnya tipes, demam berdarah, cacingan, sakit kulit, malaria, PES ataupun Leptopspirosis.

(20) Semua penyakit yang sudah di sebutkan tersebut bisa menyebabkan kematian.

(21) Oleh karena itu kita sangat memerlukan kesadaran tentang kebersihan lingkungan. jika kita menjaga lingkungan dengan baik, lingkungan juga akan menjaga kita.

Sumber http://ceritalucuabiz.blogspot.com/2015/01/pengertian-teks-eksposisi-dan-contoh.html

Page 99: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

90

Pertanyaan Teks 1 1. Susunlah kalimat di bawah ini menjadi satu paragraf tesis teks eksposisi dengan

memerhatikan kepaduannya! _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2. Susunlah kalimat di bawah ini menjadi satu paragraf argumentasi teks eksposisi

dengan memerhatikan kepaduannya! _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

3. Susunlah kalimat di bawah ini menjadi satu paragraf penegasan teks eksposisi dengan memerhatikan kepaduannya!

_________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

4. Susunlah paragraf nomor 1-3 menjadi satu teks eksposisi yang padu! ____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Teks 2

Dampak Negatif Aksi Mogok Buruh

Aksi mogok nasional buruh tidak hanya membuat perusahaan mengalami kerugian, tetapi juga membuat para investor asing merasa tidak nyaman. Bahkan beberapa investor sempat menyatakan akan hengkang dari Indonesia. Dalam wacana dan dalam pembicaraan, ada investor yang komplain dan berniat untuk keluar dari Indonesia.

Aksi mogok nasional buruh tidak hanya membuat perusahaan mengalami kerugian, tetapi juga membuat para investor asing merasa tidak nyaman. Bahkan beberapa investor sempat menyatakan akan hengkang dari Indonesia. Dalam wacana dan dalam pembicaraan, ada investor yang komplain dan berniat untuk keluar dari Indonesia

Page 100: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

91

…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Sumber http://ceritalucuabiz.blogspot.com/2015/01/pengertian-teks-eksposisi-dan-contoh.html

Pertanyaan Teks 2 1. Kembangkanlah paragraf rumpang di atas agar menjadi satu teks eksposisi yang padu

dengan memperhatikan struktur dan unsur kebahasaan teks eksposisi!

___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2. Berdasarkan struktur teks eksposisi yang telah dipelajari, tuliskan bagian yang hilang dari kutipan teks di atas!

___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

TUGAS BERKELOMPOKTUGAS BERKELOMPOKTUGAS BERKELOMPOKTUGAS BERKELOMPOK

Susunlah sebuah teks eksposisi bersama teman kelompokmu

dengan tema “Bahaya Rokok”!

Page 101: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

92

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Nomor: 1.7

Jenjang Pendidikan : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/I

Menelaah dan merevisi eksposisi sesuai dengan struktur dan kaidah teks baik secara lisan maupun tulisan Bacalah teks berikut dan jawab pertanyaan yang menyertainya!

Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 102: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

93

Kemacetan dan Masa Depan kota

1. Kemacetan yang berulang pada jangka lebih panjang cenderung terjadi

pada musim liburan maupun lebaran. Pada tahap kedatangan dan

kepulangan, kemacetan parah akan terjadi pada jalan-jalan arah luar kota

(misalnya Jalan Magelang, Jalan solo, Jalan Pagalan). Pada rentang di

antara masa tersebut, kemacetan dapat dirasakan di pusat kota sebagai

lokasi menginap dan tujuan wisata seperti Malioboro, Prawirotaman, serta

jalan-jalan menuju objek wisata seperti Jalan Parangtritis.

2. Kegiatan transporasi harian relative menimbulkan pergerakan yang bersifat

berulang, misalnya yang terjadi pada para pekerja dan mereka yang

menempuh pendidikan sekolah. Di Yogyakarta, kota kita tercinta ini,

kemacetan terjadi setiap hari pada titik-titik yang menjadi jalur pergerakan

para pekerja dan siswa dari tempat tinggal menuju lokasi kerja dan sekolah.

3. Transportasi didefenisikan oleh para ahli sebagai kebutuhan turunan dari

berbagai kegiatan ekonomi maupun social (liat misalnya Marlock, 1985.

Tipe kegiatan social ekonomi yang berbeda akan memiliki damapak

kegiatan transportasiyang bebeda pula.

4. Kemacetan haran yang domina ditimbulkan oleh aktivitas masyarakat

dalam lingkup iternal. Kemacetan yang berulang setiap hari merupakan

ekses dari pola tempat tinggal, bekerja dan bersekolah. Upaya

mendekatkan lokasi kegiatan merupakan salah satu solusi yang dapat

dilakukan.bentuknya dapat berupa rumah susun sewa maupun milik yang

cukup nyaman untuk berktivitas. Selama ini epertinya belum ada upaya

pengaturan pola berkegiatan yang sisteamatis. Sumber: http//fujianto21-chikafe.blogspot.in/2015

Page 103: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

94

Lembar Kerja 1: 1. Tentukanlah teks di atas berdasarkan struktur teks eksposisi!

Teks Eksposisi:

Kemacetan dan

Masa Depan Kota

Tesis (Pembukaan):

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………….

Argumentasi (Isi):

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………….

Penegasan Ulang (Penutup):

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

…………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………….

Page 104: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

95

2. Telaahlah teks di atas berdasarkan unsur kebahasaan! a.

Kata tidak baku Kata baku

b. Kalimat tunggal:

___________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

c. kalimat majemuk ________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

d. Kata berimbuhan (penambahan awalan, akhiran, sisipan, atau awalan dan akhiran. Awalan: __________________________________________________________ __________________________________________________________

Akhiran: __________________________________________________________

__________________________________________________________

Sisispan: ____________________________________________________________________________________________________________________ Awalan dan akhiran:

__________________________________________________________

__________________________________________________________

e. Kelas kata Kata benda (nomina):

__________________________________________________________

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata kerja (verba):

__________________________________________________________

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata sifat (adverbia):

Page 105: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

96

__________________________________________________________

__________________________________________________________ Kata keteangan:

__________________________________________________________

__________________________________________________________ f. pengulangan kata (repetisi):

__________________________________________________________

__________________________________________________________

kata ganti: __________________________________________________________ __________________________________________________________

kata transisi (kata penghubung antarkalimat): __________________________________________________________ __________________________________________________________

Page 106: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

97

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK Nomor: 1.8

Sekolah : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata

Meringkas teks eksposisi baik secara lisan maupun tulisan

Baca dan cermatilah teks “Neraka Dibalik Surganya Rokok” berikut!

Neraka Dibalik Surganya Rokok

Rokok adalah yang memberi efek santai dan sugesti merasa lebih jantan dengan memberikan candu kepada orang yang menikmatinya. Rokok mempunyai rupa silinder dari kertas berukuran panjang, berisi daun-daun tembakau yang telah dicacah. Rokok dibakar pada salah satu ujungnya dan dibiarkan membara agar asapnya dapat dihirup lewat mulut pada ujung lain. Rokok biasanya dijual dalam bungkusan berbentuk kemasan kertas yang dapat dimasukkan dengan mudah ke dalam kantong. bungkusan-bungkusan tersebut umumnya disertai pesan kesehatan yang memperingatkan perokok akan bahaya kesehatan yang dapat ditimbulkan dari merokok, misalnya kanker paru-paru atau serangan jantung.

Ada banyak jenis rokok yang telah dipasarkan di Indonesia dengan harga yang beraneka ragam mulai dari yang paling murah hingga yang paling mahal. Rokok dibedakan berdasarkan bahan pembungkusnya, berdasarkan bahan baku, berdasarkan proses pembuatan, dan berdasarkan penggunaan filter. Berdasarkan

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 107: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

98

bahan pembungkusnya terbagi atas tiga yaitu rokok klobot yang bahan pembungkusnya berupa daun jagung, rokok sigaret yang bahan pembungkusnya dari kertas dan rokok cerutu atau lisong yang bahan pembungkusnya berupa daun tembakau. Berdasarkan bahan baku terbagi atas tiga yaitu rokok putih yang isinya hanya daun tembakau, rokok kretek rokok yang bahan bakunya berupa daun tembakau dan cengkeh, dan rokok klembak yang bahan bakunya berupa tembakau, cengkeh dan kemenyan. Berdasarkan proses pembuatan terbagi atas dua yaitu sigaret kretek tangan proses pembuatan rokok dengan cara digiling dengan tangan atau dengan alat bantu sederhana dan sigaret kretek mesin yang proses pembuatannya menggunakan mesin. Material rokok dimasukkan kedalam mesin dan keluarannya berupa rokok batangan. Berdasarkan penggunaan filter terbagi atas dua yaitu rokok filter rokok yang pada bagian pangkalnya terdapat gabus dan rokok non filter rokok yang pada bagian pangkalnya tidak terdapat gabus (Carolina, 2009 : 3). Rokok – rokok tersebut memiliki rasa yang berbeda –beda bagi penikmatnya. Rokok tidak mempunyai manfaat yang signifikan malah sebaliknya rokok mengandung dampak – dampak yang merusak kesehatan.

Jadi, rokok memberikan efek candu kepada si perokok yang memberikan nikmat tersendiri bagi mereka yang merokok. Kini peringatan yang tertera pada bungkus rokok hanyalah hiasan semata. Mereka tidak menghiraukan hal ini, sebab mereka hanya mementingkan kesenangan dan kenikmatan sesaat saja. Padahal merokok merupakan kegiatan merusak tubuh terlebih lagi merokok banyak mudharatnya ketimbang manfaatnya.

(Sumber: http://christarsil.blogspot.com/2014/09/ok-friends-saya-memposting-10-teks.html)

Page 108: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

99

1) Catatalah Pokok-pokok informasi dari setiap paragraf pada teks ”Neraka Dibalik Surganya Rokok!

Paragraf Pertama _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________ Paragraf Kedua _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________ Paragraf Ketiga _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

2) Buatlah Ringkasan dari teks ”Neraka Dibalik Surganya Rokok” berdasarkan

langkah-langkah meringkas teks! _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________ _________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1Pertanyaan Teks 1

Kegiatan BerkelompokKegiatan BerkelompokKegiatan BerkelompokKegiatan Berkelompok

Page 109: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

100

Kerjakanlah secara berkelompok!

1) Carilah Teks Eksposisi dari media cetak, kemudian datalah informasi penting yang terdapat pada teks yang kalian temukan

2) Buatlah ringkasan dari teks yang kalian temukan berdasarkan langkah-langkah meringkas teks.

Page 110: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

101

LEMBAR KEGIATAN OESERTA DIDIK Nomor: 1.9

Jenjang Pendidikan : SMP Negeri 18 Makassar Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Materi Pokok : Teks Eksposisi Kelas/Semester : VII/1

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

1. Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis

2. Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa sebagai sarana menyajikan informasi lisan dan tulis

3. Memiliki perilaku jujur dalam menceritakan sudut pandang moral yang eksplisit

4. Memiliki perilaku jujur dan percaya diri dalam mengungkapkan kembali tujuan dan metode serta hasil kegiatan

1. Identifikasi Nilai Religius

Teks eksposisi berisi penjelasan tentang mengenai suatu topik yang bertujuan untuk memberikan informasi. Informasi tersebut dapat mengajarkan kepada kita nilai-nilai religius. Berikut ini diberikan ilustrasi yang berkaitan dengan teks eksposisi. Identifikasi nilai-nilai religius yang terkandung dalam ilustrasi tersebut.

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Kegiatan Siswa

Page 111: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

102

Ritus Fua Pah

Masyarakat Dawa, sebagaimana masyarakat agraris lainnya di wilayah nusantara memiliki aneka tradisi lisan. Tradisi lisan seringkali berkaitan dengan bahasa-bahasa ritual dan upacara adat formal yang berlaku dalam masyarakat tersebut. Sesuai dengan tuntunan kebutuhan hidup masyarakat Dawan yang umumnya merupakan petani ladang yang kering, terdapat hubungan yang erat antara ritus dan mitos pertanian dengan keyakinan religius tradisional. Hal ini terutama tampak dalam ritus Fua Pah ini. Sebuah deskripsi yang mendalam tentang pelaksanaan tradisi ini diperlukan untuk mengenal lebih dekat dinamika kebudayaan kelompok etnis ini. Ritus-ritus yang dilaksanakan dalam masyarakat tradisional biasanya berkaitan secara emosional dengan mitologi dan sistem kepercayaan masyarakatnya (mengenai Tuhan, roh, alam semesta, bumi, kerja). Khusus menyangkut pemujaan terhadap roh-roh leluhur maupun roh-roh lainnya, perlu diadakan analisis yang cermat agar dapat dipahami prinsip dan orientasi kepercayaan lokal masyarakat tersebut.

1. Dari ilustrasi tersebut, nilai religius apakah yang ditanamkan masyarakat

Dawa? __________________________________________________________________________________________________________________

2. Biasanya berkaitan secara emosional dengan mitologi dan sistem kepercayaan masyarakatnya (mengenai Tuhan, roh, alam semesta, bumi, kerja). Khusus menyangkut pemujaan terhadap roh-roh leluhur maupun roh-roh lainnya, perlu diadakan analisis yang cermat agar dapat dipahami prinsip dan orientasi kepercayaan lokal masyarakat tersebut.

Dari ilustrasi tersebut, nilai religius apakah yang dipraktikkan? ________________________________________________________________________________________________________________

2. Identifikasi Nilai Sosial Teks-teks yang telah Anda baca tersebut dapat memberikan manfaat dalam

kehidupan sehari-hari. Selain dapat dipraktikkan dalam kehidupan kita, sesungguhnya membaca teks eksposisi juga mengajarkan nilai-nilai yang berharga dalam hidup kita. Identifikasilah nilai-nilai sosial yang terdapat dalam ilustrasi teks eksposisi berikut ini!

Kebersihan Lingkungan

Page 112: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

103

Lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di sekitar manusia dan berhubungan timbal balik. Lingkungan ada bermacam-macam jenisnya. Lingkungan yang ada di sekitar kita misalnya adalah lingkungan rumah dan lingkungan sekolah. Kebersihan lingkungan yang ada di sekitar kita adalah tanggung jawab kita sebagai penghuninya. Jika kita tidak merawat lingkungan tempat kita tinggal maka kita akan merasakan akibatnya nanti. Kebersihan lingkungan sangat penting bagi makhluk hidup yang ada di lingkungan tersebut. Kebersihan lingkungan adalah adalah salah satu hal yang wajib di lingkungan, jika lingkungan kita kotor, kita akan merasa risih dan kurang konsentrasi. Oleh karena itu, kebersihan lingkungan perlu di jaga. Cara membersihkan lingkungan sekolah misalnya membuang sampah di tempat sampah ,tidak membuang sampah di kolong meja maupun di tempat lain selain tempat sampah dan melaksanakan tugas piket dengan sebaik-baiknya. Sedangkan cara menjaga kebersihan lingkungan rumah misalnya menyapu rumah dan halaman rumah secara rutin, seusai makan, piring langsung dicuci supaya tidak menumpuk dan menyebabkan bau yang kurang sedap. Membersihkan lingkungan harus dilakukan setiap saat, karena jika kita menunda-nunda, lama-lama akan terasa malas melakukannya. Selain itu, kebersihan bisa dijaga dengan kerja bakti. Kerja bakti membersihkan lingkungan biasanya mengikuti program 3M untuk membasmi nyamuk-nyamuk demam berdarah. 3M adalah mengubur, menguras, dan menutup.

(https://www.google.co.id/contohwacanatekseksposisisosial)

a. Dari ilustrasi teks tersebut, nilai apakah yang harus dipraktikkan di dalam kehidupan sehar-hari untuk menjaga kebersihan lingkungan? Kemukakan pula alasan Anda! ________________________________________________________________________________________________________________________ _______________________________________________________

b. Cara membersihkan lingkungan sekolah misalnya membuang sampah di tempat sampah ,tidak membuang sampah di kolong meja maupun di tempat lain selain tempat sampah dan melaksanakan tugas piket dengan sebaik-baiknya. Sedangkan cara menjaga kebersihan lingkungan rumah misalnya menyapu rumah dan halaman rumah secara rutin, seusai makan, piring langsung dicuci supaya tidak menumpuk dan menyebabkan bau yang kurang sedap. Menurut Anda karakter apakah yang dimiliki orang tersebut? Kemukakan pula alasan Anda! _______________________________________________________ _______________________________________________________ ______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________

Page 113: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

104

c. Jika kita tidak merawat lingkungan tempat kita tinggal maka kita akan merasakan akibatnya nanti. Karakter apakah yang harus kita miliki agar kita terhindar dari bahaya lingkungan yang tidak bersih? Kemukakan pula alasan Anda! _______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________ _______________________________________________________ ______________________________________________________

Page 114: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

105

Page 115: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

106

BAB V

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN

(PMP)

A. KOMPETENSI INTI :

1. Menghargaidan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli

(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara

efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan

keberadaannya

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedu\ ral)berdasarkan

rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait

fenomena dan kejadian tampak mata

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,

mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranahabstrak

(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai

dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut

pandang/teori

B. KOMPETENSI DASAR :

3.1 Memahamitekshasilobservasi, tanggapandeskriptif, eksposisi, eksplanasi,

danceritapendekbaikmelaluilisanmaupuntulisan

3.1.1 Menjelaskanpengertiantekseksposisi

3.1.2 Merumuskanbentuk/strukturtekseksposisi

3.1.3 Menjelaskanunsurkebahasaantekseksposisi

C. TUJUAN PEMBELAJARAN :

� PesertadidikdapatmenjelaskanpengertiantekseksposisidenganBahasa

Indonesia yang benarsecarasantundanbertanggungjawabsebagaiwujud

rasa syukurkepadaTuhan Yang MahaEsa.

� PesertadidikdapatmenjelaskanstrukturtekseksposisidenganBahasaIndone

isasecarajujurdanbertanggungjawabsebagaiwujud rasa

syukurkepadaTuhan Yang MahaEsa.

� Pesertadidikdapatmenjelaskanciri-

Page 116: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

107

ciri/unsurbahasaeksposisidenganBahasaIndoensiasecarajujurdanbertang

gungjawabsebagaiwujud rasa syukurkepadaTuhan Yang MahaEsa.

D. MATERI POKOK :

1. Definisitekseksposisi

Kata ekspsosisi (ekspoition) berasaldaribahasalatin yang

berartimemberitahukan, memaparkan, menguraikan, ataumenjelaskan.

Eksposisimerupakanpaparan yang

berusahamemberitahuataumenerangkansesuatu.

Eksposisiditulisdalamparagrafdengantujuanuntukmemberitahukan,

memaparkan, menguraikan, menerangkansesuatukepadapembaca.

Eksposisimerupakanketerampilanberbahasa (retorika) yang

seringdigunakanuntukmenyampaikanpendapattentanguraian-uraianilmiah.

Kata eksposisidiambildaribahasaInggriseksposition yang

berartimembukaataumemulai. Karanganinibertujuanuntukmemberitahu,

mengupas, menguraikan, ataumenerangkansesuatu. (LamunidinFinoza,

2008:240).

Eksposisiataupemaparanadalahsalahsatubentuktulisanatauketerampilanberba

hasasecaraefektif yang

berusahauntukmenerangkandanmenguraikansuatupokokpikiran.

(GorysKerafdalamEksposisidaanDeskripsi.

2. Ciri-ciribahasatekseksposisi

Berikutiniciri-ciribahasatekseksposisi:

a. Penulisteksberusahamenjelaskansuatupokokpersoalansecaraobjektif,

tidakadaunsur-unsuremosionaldansubjektif.

b. Penulissamasekalitidakberusahamembangkitkanemosipembaca.

c. Gaya penulisanbersifatinformatif.

d. Penulismenguraikanobjekdenganjelas,

sehinggapembacamemahamimaksuddaritekseksposisi.

e. Teksmemuatfakta yang terdapat di lapangan.

3. Strukturtekseksposisi

Strukturtekseksposisi:

a. Tesis (pendahuluan), tekseksposisiberisipendapatatauopini

Tesisberisikanpendapatatauprediksi sang penulis yang

tentunyaberdasarkansebuahfakta.

b. Isi tekseksposisiberisifaktasebagaialatargumentasi

Page 117: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

108

Alasanpenulis yang berisikanfakta-fakta yang

dapatmendukungpendapatatauprediksi sang penulis.

c. Penegasanulang

Penegasanulangmerupakanbagianakhirdarisebuahtekseksposisi yang

berupapenguatankembaliataspendapat yang telahditunjangolehfakta-

faktadalambagianargumentasi. Padabagianini pula bisadisematkanhal-hal

yang patutdiperhatikanataudilakukansupayapendapatatauprediksi sang

penulisdapatterbukti.

E. JENIS MEDIA YANG DIKEMBANGKAN :

Media yang dikembangkanadalah media visual melalui video

terkaitmaterieksposisi.

F. BAHAN DAN ALAT :

Bahan : kertas HVS

Alat : LCD, laptop

G. LANGKAH-LANGKAH PENGGUNAAN MEDIA:

1. Pendidikmenampilkanvideo “PotretKemiskinan Di Indonesia”

2. Pendidikmemintapesertadidikuntukmengamati video yang diputar.

3. Pendidikmembimbingpesertadidikbertanyajawabtentang video yang

telahdiamati.

4. Setelahtanyajawabselesai,

pendidikmembagipesertadidikkedalambeberapakelompok.

5. Pendidikmembagikanspidol, kertashvs, kepadasetiapkelompok.

6. Pendidikmemintasiswaberdiskusiuntukmenjelaskanpengertiantekseksposisi,

ciri-ciritekseksposisi, strukturtekseksposisi,

danmenganalisisstrukturtekseksposisi yang telahdibagikan.

7. Pendidikmenyimpulkanhasildiskusipesertadidikmengenaistrukturdanciri-

cirikebahasaantekseksposisidenganmenampilkanvideotentangmateritekseks

posisi.

Page 118: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

109

Guru menjelaskantujuanpembelajaran yang akandicapai

Guru menjelaskanstrukturtekseksposisikepadasiswa

Page 119: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

110

Siswamengamatidanmembacacontohtekseksposisi

Siswaberdiskusidengantemankelompoknyamengenaistrukturtekseksposisi

Page 120: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

111

Guru membimbingsiswamengidentifikasistrukturtekseksposisi

Siswamempresentasikanhasilpekerjaannya di depankelas

Page 121: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

112

Siswamempresentasikanhasilpekerjaannya di depankelas

Siswamenanggapihasilpekerjaankelompok lain

Page 122: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

113

Siswamenempelkanhasilpekerjaanya

Siswamenempelkanhasilpekerjaanya

Page 123: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

114

Siswamembacakankesimpulandarihasilpembelajaran

Siswamenulisrefleksipembelajaran

Page 124: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

115

LEMBAR PENILAIAN DIRI

NamaSekolah : SMP Negeri18 Makassar Kelas/Semester : VII/1 MateriPokok : TeksEksposisi NamaSiswa/NIS : Tanggal :

PETUNJUK

*Bacalahpernyataan yang ada di dalamkolomdengancermat! *Berilahtandacentang (√) padakolom “YA” atau “TIDAK” sesuaidengankeadaanAndasehari-hari.

NO

PERNYATAAN YA

TIDAK

1. SayaberusahameningkatkankeimanandanketaqwaankepadaTuhan YME agar mendapatridho-Nya dalambelajar

2. Sayaberusahabelajardengansungguh-sungguh

3. Sayaoptimisbisameraihprestasi

4. Sayabekerjakerasuntukmeraihcita-cita

5. Sayaberperanaktifdalamkegiatansosial di sekolahdanmasyarakat

6. Sayasukamembahasmasalahpolitik, hukumdanpemerintahan

7. Sayaberusahamematuhisegalaperaturan yang berlaku

8. Sayaberusahamembelakebenarandankeadilan

9. Sayarelaberkorban demi kepentinganmasyarakat, bangsadan Negara

10. Sayaberusahamenjadiwarganegara yang baikdanbertanggungjawab

11. Teks yang sayasusunberdasarkan idesayasendiri.

12. Sayamenyelesaikantugasmenyusuntekseksposisisesuaidenganwaktu yang telahditentukan.

13. Sayamengerjakantugastekseksposisitanpamelihatjawabanteman yang lain

14. Sayamengunduhtekseksposisidari internet tanpamencantumkansumbernya.

Page 125: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

116

15. Sayatidakmenyumbangkan ide padasaatdiskusiuntukmenyusuntekseksposisi.

NilaiSikap =�����������

������� �� x 100=………………

SB = Sangat Baik = 80 - 100 B = Baik = 70 - 79 C = Cukup = 60 - 69 K = Kurang = < 60

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

NamaSekolah : SMP Negeri 18 Makassar Kelas/Semester : VII/1 MateriPokok : TeksEksposisi NamaSiswa/NIS : Tanggal :

NO

NAMA SISWA

SKOR UNTUK SIKAP

JUMLAH SKOR

NILAI PREDIKAT

RE

LIG

IUS

KR

EA

TIF

TA

NG

GU

NG

JA

WA

B

SA

NT

UN

1 Ardian

2 ..... ..... ..... ..... .....

3 .....

4 .....

5 .....

Keterangan: Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai x jumlah kriteria. Nilai sikap = (jumlah skor perolehan : skor maksimal) x 100 = 9/12 x 100 = 75 Nilai sikap dikualifikasikan menjadi predikat sebagai berikut: SB = SangatBaik = 80 – 100 C = Cukup = 60 - 69 B = Baik = 70 – 79 K = Kurang = < 60

Page 126: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

117

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN MENYUSUN TEKS EKSPOSISI

NamaSekolah : SMP Negeri 18 Makassar Kelas/Semester : VII/1 MateriPokok : TeksEksposisi NamaSiswa/NIS : Tanggal :

NO

NAMA SISWA

SKOR UNTUK JumlahS

kor

NIlai

Predikat

MenyusunTeksEksposisi

MengembangkanTeksEksposisi

1 2 1 2 3 4

1 Ardian

2

..... ..... .....

3 .....

4 .....

5 .....

Keterangan: Menyusun paragraph eksposisi Mengembangkanparagraf

1. Strukturtekseksposisi 1. Strukturtekseksposisi 2. Unsurkebahasaantekseksposisi 2. Kesesuaianjuduldanisi

- penggunaankonjungsi 3. Penggunaandanpenulisan EYD

4. Penggunaan kata baku

Page 127: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

118

Pedomanpenilaiansikap: Skor = jumlahperolehanangkaseluruhaspek

...... (I00) idealskor maksimumSkor

skorPerolehan akhir Nilai ==

KonversiNilai = (nilai/100) x 4 KategoriNilaidapatdilihatpadatabelkonversinilaisikap (K, C, B, SB)

Page 128: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

119

LEMBAR PENILAIAN TEMAN SEJAWAT

NamaSekolah : SMP Negeri 18 Makassar Kelas/Semester : VII/1 MateriPokok : TeksEksposisi NamaSiswa/NIS : Tanggal :

Amatilah perilaku temanmu dengan cermat selama mengikuti pembelajaran Bahasa Indonesia tentang memahamidanmenangkapmaknatekseksposisibaikmelaluilisanatautulisan.

Berilah tanda V pada kolom yang sesuai (ya atau tidak) berdasarkan hasil pengamatanmu!

NO PERILAKU/SIKAP MUNCUL/DILAKUKAN YA TIDAK

1 Mau menerimapendapatteman √ 2 Memaksa teman untuk menerima

pendapatnya √

3 Memberi solusi terhadap pendapat yang bertentangan

4 Dapatbekerjasamadenganteman yang berbeda status sosial, suku, dan agama

Nama pengamat

………………..

Keterangan :

Perilaku/sikap pada instrumen di atas ada yang positif (No.1, 3, dan 4) dan ada yang negatif (No 2). Pemberian skor untuk perilaku/sikap yang positif: Ya = 2, Tidak = 1.Untuk perilaku/sikap yang negatif adalah sebaliknya yaitu Tidak = 2, dan Ya = 1.

Page 129: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

120

RekapitulasiHasilPenilaian:

NO NAMA PENGAMAT Skorperilaku/sikapnomor JumlahSkor

NilaiSikap predikat

1 2 3 4 5

1. Dewi Julia 2 1 2 2 7 88 SB

Keterangan: Jumlah skor maksimal = Jumlah pernyataan x 2 Pada contoh di atas skor maksimal = 4 x 2 = 8 Nilai sikap = (Jumlah skor perolehan/skor maksimal) x 100.

Pada contoh di atas nilai sikap = 7/8 x 100 = 88 (dibulatkan)

Page 130: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

121

JURNAL

Nama : Maharano Kelas : VII

No.

Hari/ Tanggal

Kejadian TindakLanjut

1 Kamis, 10 April 2017

Menendangpapantulishinggapatah

Menasihatidanmemberikanperingatan

2 Senin, 14 April 2017

Berkelahibersamadenganbeberapasiswakelas VII

Memberikanperingatankemudianmenyerahkankepada guru BK

3 Kamis, 5 Mei 2017

Kedapatanmenonton video yang bernuansa vulgar padasaat proses pembelajaranberlangsung

Menyerahkanlangsungkepada guru BK

4 Rabu, 23 Mei 2017

Datangterlambatsatu jam pelajarankarenamenolongseseorang yang kecelakaan di jalan

Memberikanpujiansekaligusmemberikanpengarahan

Page 131: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

122

LEMBAR PENILAIAN PORTOFOLIO MENULIS TEKS EKSPOSISI

NamaSiswa : Syahrini Kelas : VII/I Sekolah : SMP Islam Al Atirah Makassar

KRITERIA SKOR INDIKATOR

Persiapan 3 Pemilihanbahantepat 2 Pemilihanbahankurangtepat 1 Pemilihanbahantidaktepat

Pelaksanaan 3 Langkahkerjadanwaktupelaksanantepat 2 Langkahkerjaatauwaktupelaksanantepat 1 Langkahkerjadanwaktupelaksanantidaktepat

Hasil 3 Data akuratdansimpulantepat 2 Data akuratatausimpulantepat 1 Data tidakakuratdansimpulantidaktepat

Contoh Pengisian Format Penilaian Portofolio

No Nama SkorUntuk

JumlahSkor Nilai

Persiapan Pelaksanaan Hasil 1 Sudarmin 3 3 2 8 88 2 ........... 3 Dst

Keterangan: Skormaksimal = jumlahkriteria x jumlahindikator per kriteria Padacontoh di atas, skormaksimal = 3 x 3 = 9. Nilaiportofolio = (Jumlahskorperolehan/skormaksimal) x 100. Padacontoh di atasnilaiportofolio = (8/9) x 100 = 88 (dibulatkan).

Page 132: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnya

123

Page 133: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran
Page 134: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

11

SP

ES

IFIK

AS

I P

EN

ILA

IAN

SP

ES

IFIK

AS

I P

EN

ILA

IAN

SP

ES

IFIK

AS

I P

EN

ILA

IAN

SP

ES

IFIK

AS

I P

EN

ILA

IAN

SE

KO

LAH

:

SM

P A

L IS

LAM

AT

IRA

H

KE

LAS

/SE

ME

ST

ER

:

VII

/I

MA

TE

RI

PO

KO

K

: T

EK

S E

KS

PO

SIS

I

A

spek

/ Ko

mp

eten

si

Das

ar/ I

nd

ikat

or

Tek

nik

B

entu

k In

stru

men

(T

es d

an N

on

Tes

) K

un

ci d

an P

edo

man

Pen

sko

ran

(L

emb

ar p

eng

amat

an)

Tu

gas

Ko

mp

eten

si I

nti

:2.

Men

ghar

gai

dan

men

ghay

ati

peril

aku

juju

r, d

isip

lin,

tang

gung

jaw

ab,

pedu

li (t

oler

ansi

, go

tong

roy

ong)

, sa

ntun

, pe

rcay

a di

ri, d

alam

ber

inte

raks

i se

cara

efe

ktif

deng

an l

ingk

unga

n so

sial

dan

ala

m d

alam

jang

kaua

n pe

rgau

lan

dan

kebe

rada

anny

a A

fekt

if

1.2

Men

ghar

gai d

an

men

syuk

uri

kebe

rada

an b

ahas

a In

done

sia

seba

gai

anug

erah

Tuh

an

yang

Mah

a E

sa

seba

gai s

aran

a m

emah

ami i

nfor

mas

i lis

an d

an tu

lis

2.3

Mem

iliki

per

laku

kr

eatif

, tan

ggun

g ja

wab

, dan

san

tun

dala

m m

ende

batk

an

sudu

t pan

dang

te

rten

tu te

ntan

g su

atu

mas

alah

yan

g te

rjadi

pa

da m

asya

raka

t

Pen

gam

atan

S

ikap

Lem

bar

Pen

gam

atan

Lem

bar

peng

amat

an s

ikap

yai

tu:

1.

Rel

igiu

s

2.

Sos

ial:

a.

krea

tif

b.

tang

gung

jaw

ab

c.

sant

un.

- R

elig

ius

e.

Ber

doa

sebe

lum

dan

ses

udah

men

jala

nkan

ses

uatu

. f.

Ber

syuk

ur a

tas

nikm

at d

an k

arun

ia T

uhan

Yan

g M

aha

Esa

. g.

M

embe

ri sa

lam

pa

da

saat

aw

al

dan

akhi

r pr

esen

tasi

se

suai

ag

ama

yang

dia

nutn

ya.

h.

Ber

syuk

ur

kepa

da

Tuh

an

Yan

g M

aha

Esa

se

baga

i ba

ngsa

In

done

sia.

-

Kre

atif

M

enge

mba

ngka

n te

ks e

kspo

sisi

den

gan

iden

ya s

endi

ri

- T

ang

gu

ng

Jaw

ab

f. M

elak

sana

kan

tuga

s in

divi

du d

enga

n ba

ik

g.

Men

erim

a re

siko

dar

i tin

daka

n ya

ng d

ilaku

kan

h.

Tid

ak m

enud

uh o

rang

lain

tanp

a bu

kti y

ang

akur

at

i. M

enge

mba

likan

bar

ang

yang

dip

inja

m

j. M

emin

ta m

aaf a

tas

kesa

laha

n ya

ng d

ilaku

kan

- S

antu

n

g.

Men

ghor

mat

i ora

ng y

ang

lebi

h tu

a.

h.

Men

ggun

akan

ba

hasa

ya

ng

sant

un

saat

m

enya

mpa

ikan

pe

ndap

at

i. M

engg

unak

an b

ahas

a ya

ng s

antu

n sa

at m

enan

ggap

i pe

ndap

at

tem

an

j. T

idak

men

yela

pem

bica

raan

.

Pen

gam

atan

se

cara

la

ngsu

ng

Page 135: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

12

k.

Men

guca

pkan

terim

a ka

sih

sete

lah

men

erim

a ba

ntua

n or

ang

lain

l.

Ber

sika

p 3S

(sa

lam

, sen

yum

, sap

a)

KR

ITE

RIA

S

KO

R

IND

IKA

TO

R

San

gat B

aik

(SB

)

4 S

elal

u b

erta

nggu

ng ja

wab

dal

am b

ersi

kap

dan

bert

utur

kat

a ke

pada

gur

u da

n te

man

Bai

k (B

) 3

Ser

ing

ber

tang

gung

jaw

ab d

alam

ber

sika

p

dan

bert

utur

kat

a ke

pada

gur

u da

n te

man

Cuk

up (

C)

2

Kad

ang

-kad

ang

ber

tang

gung

jaw

ab d

alam

bers

ikap

dan

ber

tutu

r ka

ta k

epad

a gu

ru

dan

tem

an

Kur

ang

(K)

1

Tid

ak b

erta

nggu

ng ja

wab

dal

am b

ersi

kap

dan

bert

utur

kat

a ke

pada

gur

u da

n te

man

P

edo

man

pen

ilaia

n s

ikap

:

Sko

r =

jum

lah

pero

leha

n an

gka

selu

ruh

aspe

k

(I0

0)

id

eal

sko

r

mak

sim

um

Sk

or

sko

rP

ero

leh

an

ak

hir

Nil

ai=

=

Kon

vers

i Nila

i = (

nila

i/100

) x

4

Kat

egor

i Nila

i dap

at d

iliha

t pad

a ta

bel k

onve

rsi n

ilai s

ikap

(K

, C, B

, S

B)

Ko

mp

eten

si I

nti

: 3

. M

emah

ami p

enge

tahu

an (

fakt

ual,

kons

eptu

al,

dan

pros

edur

al)

berd

asar

kan

rasa

ingi

n ta

huny

a te

ntan

g ilm

u pe

nget

ahua

n, t

ekno

logi

, se

ni,

buda

ya t

erka

it fe

nom

ena

dan

keja

dian

ta

mpa

k m

ata

Page 136: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

13

Ko

gn

itif

3.

1 M

emah

ami t

eks

hasi

l

obse

rvas

i, ta

ngga

pan

desk

riptif

, eks

po

sisi

,

eksp

lana

si, d

an c

erita

pend

ek b

aik

mel

alui

lisan

mau

pun

tulis

an

3.1.

1 M

enje

lask

an

peng

ertia

n te

ks

eksp

osis

i 3.

1.2

Mer

umus

kan

bent

uk/s

truk

tur

teks

ek

spos

isi

3.1.

3 M

enje

lask

an

unsu

r ke

baha

saan

te

ks e

kspo

sisi

Tug

as

Indi

vid

u

Ura

ian

1.

Apa

kah

peng

ertia

n ka

limat

tu

ngga

l da

n ka

limat

m

ajem

uk?

2.

Tul

iska

nlah

mas

ing-

mas

ing

5 ka

limat

ya

ng

term

asuk

kal

imat

tung

gal d

an k

alim

at m

ajem

uk

Bac

alah

teks

eks

posi

si d

i baw

ah in

i!

“B

ahay

a B

agi R

emaj

a”

Mas

a re

maj

a m

erup

akan

sua

tu fa

se

perk

emba

ngan

ant

ara

mas

a an

ak-a

nak

dan

mas

a

dew

asa.

Per

kem

bang

an s

eseo

rang

dal

am m

asa

anak

-

anak

dan

rem

aja

akan

mem

bent

uk p

erke

mba

ngan

diri

oran

g te

rseb

ut d

i mas

a de

was

a. K

aren

a itu

lah

bila

mas

a an

ak-a

nak

dan

rem

aja

rusa

k ka

rena

nar

koba

,

mak

a su

ram

ata

u ba

hkan

han

curla

h m

asa

depa

nnya

.

Pad

a m

asa

rem

aja,

just

ru k

eing

inan

unt

uk

men

coba

-cob

a, m

engi

kuti

tren

d d

an g

aya

hidu

p, s

erta

bers

enan

g-se

nang

bes

ar s

ekal

i. W

alau

pun

sem

ua

kece

nder

unga

n itu

waj

ar-w

ajar

saj

a, te

tapi

hal

itu

bisa

juga

mem

udah

kan

rem

aja

untu

k te

rdor

ong

men

yala

hgun

akan

nar

koba

. Dat

a m

enun

jukk

an b

ahw

a

jum

lah

peng

guna

nar

koba

yan

g pa

ling

bany

ak a

dala

h

kelo

mpo

k us

ia r

emaj

a.

Mas

alah

men

jadi

lebi

h ga

wat

lagi

bila

kare

na p

engg

unaa

n na

rkob

a, p

ara

rem

aja

tert

ular

dan

men

ular

kan

HIV

/AID

S d

i kal

anga

n re

maj

a. H

al in

i tel

ah

terb

ukti

dari

pem

akai

an n

arko

ba m

elal

ui ja

rum

sun

tik

seca

ra b

erga

ntia

n. B

angs

a in

i aka

n ke

hila

ngan

rem

aja

yang

san

gat b

anya

k ak

ibat

pen

yala

hgun

aan

nark

oba

dan

mer

ebak

nya

HIV

/AID

S. K

ehila

ngan

rem

aja

sam

a

deng

an k

ehila

ngan

sum

ber

daya

man

usia

bag

i ban

gsa

3.

Jela

skan

m

inim

al

3 ha

l ya

ng

kalia

n ke

tahu

i te

ntan

g ke

lom

pok

kata

dan

jeni

s ka

ta!

Ku

nci

Jaw

aban

1.

Kal

imat

tu

ngga

l ad

alah

su

atu

kalim

at

yang

te

rdiri

at

as

satu

su

bjek

dan

sat

u pr

edik

at

Kal

imat

maj

emuk

ada

lah

kalim

at y

ang

mem

iliki

dua

pol

a at

au

lebi

h da

n ju

ga

dida

lam

ka

limat

nya

mem

iliki

se

buah

ka

ta

peng

hubu

ng

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

pen

gert

ian

kalim

at tu

ngga

l dan

m

ajem

uk s

anga

t tep

at

4

Pes

erta

did

ik d

apat

Pes

erta

did

ik d

apat

pen

gert

ian

kalim

at

tung

gal d

an m

ajem

uk s

ecar

a te

pat

3

Pes

erta

did

ik d

apat

Pes

erta

did

ik d

apat

pen

gert

ian

kalim

at

tung

gal d

an m

ajem

uk s

ecar

a ku

rang

tepa

t 2

Pes

erta

did

ik d

apat

Pes

erta

did

ik d

apat

pen

gert

ian

kalim

at

tung

gal d

an m

ajem

uk s

ecar

a tid

ak te

pat

1

2.

Kal

imat

tu

ng

gal

: a.

D

osen

ram

ah

b.

Mah

asis

wa

berd

isku

si

c.

Har

ga b

uku

itu s

epul

uh r

ibu

rupi

ah

d.

Ibu

mem

asak

e.

S

isw

a be

laja

r ka

limat

maj

emu

k:

a.

Ibu

men

cuci

baj

u da

n ay

ah m

emba

ca k

oran

b.

R

ani a

nak

pint

ar te

tapi

dia

mal

as

c.

Ipit

mem

akai

baj

u pu

tih d

an u

pit m

emak

ai b

aju

hita

m

d.

Kam

i mem

baca

dan

mer

eka

men

ulis

e.

D

irekt

ur t

enan

g, k

arya

wan

dud

uk t

erat

ur,

dan

para

nas

abah

an

tri

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

peng

ertia

n ka

limat

tu

ngga

l dan

kal

imat

maj

emuk

san

gat t

epat

4

LKS

Tek

s E

kspo

sisi

(h

alam

an 1

-9)

Page 137: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

14

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

peng

ertia

n ka

limat

tu

ngga

l dan

kal

imat

maj

emuk

sec

arat

tepa

t 3

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

peng

ertia

n ka

limat

tu

ngga

l dan

kal

imat

maj

emuk

kur

angt

tepa

t 2

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

peng

ertia

n ka

limat

tu

ngga

l dan

kal

imat

maj

emuk

tida

k te

pat

1

3.

K

elo

mp

ok

kata

(fr

asa)

: a.

P

enge

rtia

n fr

asa

adal

ah s

atua

n ko

nstr

uksi

yan

g te

rdiri

da

ri du

a ka

ta a

tau

lebi

h ya

ng m

embe

ntuk

sat

u ke

satu

an.

b.

Jeni

s-je

nis

fras

a ya

itu:

- fr

asa

endo

sent

ris a

dala

h fr

asa

yang

mem

iliki

kon

stitu

en

inti,

-

fras

a ek

sose

ntris

ada

lah

fras

a ya

ng k

ompo

nenn

ya t

idak

m

empu

nyai

pe

rilak

u si

ntak

sis

yang

sa

ma

deng

an

kese

luru

hann

ya.

c.

Con

toh

fras

a ya

itu

saya

se

dang

m

enul

is

artik

el

keba

hasa

aan

Kri

teri

a P

enila

in

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

3 h

al k

elom

pok

kata

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

2 h

al k

elom

pok

kata

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

1ha

l kel

ompo

k ka

ta

Je

nis

kat

a:

a.

Pen

gert

ian

kata

ada

lah

kum

pula

n be

bera

pa h

uruf

yan

g m

emili

ki m

akna

tert

entu

b.

Je

nis-

jeni

s ka

ta y

aitu

: -

Kat

a da

sar

adal

ah

kata

ya

ng

mer

upak

an

dasa

r pe

mbe

ntuk

an k

ata

turu

nan

atau

kat

a be

rimbu

han

Page 138: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

15

Per

tan

yaan

lis

an

Tes

lis

an

1. A

paka

h ya

ng d

imak

sud

deng

an te

ks e

kspo

sisi

?

2. J

elas

kan

stru

ktur

teks

eks

posi

si?

3.

Jela

skan

15i

rri-c

iri k

ebah

asaa

n te

ks e

kspo

sisi

!

- K

ata

turu

nan

mer

upka

n pe

ruba

han

yang

di

seba

bkan

ka

rena

ad

anya

afik

s at

au

imbu

han

baik

di

aw

al

(pre

fiks

atau

aw

alan

), t

enga

h (in

fiks

atau

sis

ipan

), m

aupu

n ak

hir

(suf

iks

atau

akh

iran)

kat

a -

Kat

a ul

ang

mer

upak

an k

ata

dasa

r at

au b

entu

k da

sar

yang

m

enga

lam

i per

ulan

gan

baik

sel

uruh

mau

pun

seba

gian

. c.

C

onto

h ka

ta u

lang

(m

obil-

mob

ilan,

kud

a-ku

daaa

n, s

eped

a-se

peda

) d.

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

3 h

al je

nisk

kat

a 3

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

2 h

al je

nis

kata

2

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

1ha

l jen

is k

ata

1

Ku

nci

Jaw

aban

:

1.

Tek

s ek

spos

isi

adal

ah

sala

h sa

tu

jeni

s pe

ngem

bang

an p

arag

raf b

erup

a pe

ndap

at/te

sis

yang

di

kuat

kan

deng

an a

rgum

en-a

rgum

en y

ang

logi

s da

n fa

kta

untu

k m

empe

rkua

t se

buah

pen

dapa

t

Rub

rik

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

teks

eks

posi

si

sang

at te

pat

4

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

teks

eks

posi

si

seca

ra te

pat

3

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

teks

eks

posi

si

seca

ra k

uran

g te

pat

2

Page 139: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

16

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

teks

eks

posi

si

seca

ra ti

dak

tepa

t 1

2.

Tek

s ek

spos

isi

disu

sun

deng

an

stru

ktur

ya

ng

terd

iri

atas

pe

rnya

taan

pe

ndap

at

(tes

is),

ar

gum

enta

si,

dan

pene

gasa

n ul

ang

pend

apat

. B

agia

n pe

rnya

taan

pe

ndap

at

(tes

is)

beris

i te

ntan

g pe

ndap

at y

ang

dike

muk

akan

ole

h pe

nulis

tek

s. B

agia

n ar

gum

enta

si

beris

i te

ntan

g ar

gum

en-a

rgum

en

(ala

san)

ya

ng

men

duku

ng

pern

yata

an

penu

lis,

seda

ngka

n pe

nega

san

ulan

g be

risi

tent

ang

peng

ulan

gan

pern

yata

an y

ang

digu

naka

n un

tuk

mey

akin

kan

pem

baca

te

ntan

g ke

bena

ran

pern

yata

an (

tesi

s)

.

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

str

uktu

r te

ks

eksp

osis

i san

gat t

epat

4

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

stru

ktur

teks

ek

spos

isi s

ecar

a te

pat

3

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

stru

ktur

teks

ek

spos

isi s

ecar

a ku

rang

tepa

t 2

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

stru

ktur

teks

ek

spos

isi s

ecar

a tid

ak te

pat

1

3.

Pen

ggun

aan

baha

sa

Indo

nesi

a da

lam

te

ks

eksp

osis

i di

tand

ai

deng

an p

engg

unaa

n ko

njun

gsi

(kat

a pe

nghu

bung

), s

eper

ti pe

rtam

a,

seba

likny

a,m

eski

pun

dan

oleh

se

bab

itu.

Dar

i si

si

kalim

at,

teks

ek

spos

isi

ditu

lis m

engg

unak

an b

entu

k ka

limat

tun

ggal

dan

kal

imat

m

ajem

uk.

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

ciri

keba

hasa

an te

ks

eksp

osis

i san

gat t

epat

4

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

ciri

keba

hasa

an t

eks

eksp

osis

i sec

ara

tepa

t 3

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

ciri

keba

hasa

an te

ks

eksp

osis

i sec

ara

kura

ng te

pat

2

Page 140: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

17

3.2

M

emah

ami t

eks

hasi

l ob

serv

asi,

tang

gapa

n de

skrip

tif, e

ksp

osi

si,

eksp

lana

si, d

an c

erita

pe

ndek

bai

k m

elal

ui li

san

mau

pun

tulis

an

3.2.

1 M

embe

daka

n st

rukt

ur te

ks e

kspo

sisi

de

ngan

str

uktu

r te

ks

desk

riptif

3.

2.2

Mem

beda

kan

unsu

r ke

baha

saan

te

ks e

kspo

sisi

de

ngan

teks

ta

ngga

pan

desk

riptif

Tug

as

indi

vidu

Ura

ian

EK

ON

OM

I IN

DO

NE

SIA

AK

AN

ME

LA

MP

AU

I JE

RM

AN

DA

N IN

GG

RIS

Indo

nesi

a m

enja

di

buah

bi

bir

pada

sa

at

pela

ksan

aan

Sid

ang

Tah

unan

Int

erna

tiona

l M

onet

ery

Fun

d (I

MF

)/

Wor

ld

Ban

k (W

B)

2012

T

okyo

, 9—

14

Okt

ober

201

2 la

lu.

New

slet

ter

resm

i ya

ng d

ibag

ikan

IM

F

pada

se

luru

h pe

sert

a si

dang

m

enga

ngka

t sa

tu

topi

k kh

usus

m

enge

nai

Indo

nesi

a.

Med

ia

itu

men

gang

kat

hasi

l ris

et d

ari

McK

inse

y da

n S

tand

ard

Cha

rter

ed

yang

m

enga

taka

n ba

hwa

ekon

omi

Indo

nesi

a ak

an m

elam

paui

Jer

man

dan

Ing

gris

pad

a ta

hun

2030

. K

eyak

inan

itu

ten

tu b

eral

asan

. In

done

sia

dipe

rkira

kan

mem

iliki

se

kita

r 90

ju

ta

oran

g ya

ng

bera

da d

i kel

ompo

k co

nsum

ing

clas

s. A

ngka

itu

adal

ah

angk

a te

rbes

ar

di

duni

a se

tela

h C

ina

dan

Indi

a.

Den

gan

keku

atan

itu

pula

, pa

da t

ahun

203

0 In

done

sia

akan

m

enja

di

keku

atan

ek

onom

i no

mor

tu

juh

duni

a de

ngan

nila

i pe

ndap

atan

nas

iona

l se

besa

r 1,

8 tr

iliun

do

lar

AS

dar

i sek

tor

pert

ania

n, k

onsu

msi

, dan

ene

rgi.

In

done

sia

saat

ini

sed

ang

bera

da p

ada

laju

tr

ansf

orm

asi y

ang

pesa

t m

enuj

u ke

ara

h te

rseb

ut. S

aat

ini,

ekon

omi

Indo

nesi

a be

rada

pad

a po

sisi

16

duni

a de

ngan

pe

ndap

atan

do

mes

tik

nasi

onal

se

besa

r 84

6 m

iliar

do

lar

AS

ta

hun

2011

. A

ngka

itu

ak

an

teru

s tu

mbu

h hi

ngga

m

enca

pai

1,8

trili

un

dola

r A

S

mul

ai

tahu

n 20

17.

Pad

a ta

hun

2030

, ha

nya

Am

erik

a S

erik

at,

Ped

om

an P

enila

ian

Sko

r =

jum

lah

pero

leha

n an

gka

selu

ruh

aspe

k

(10

0)

id

eal

sko

r

mak

sim

um

Sk

or

sko

rP

ero

leh

an

ak

hir

Nil

ai=

=

Kon

vers

i Nila

i = (

nila

i/100

) x

4

Kat

egor

i Nila

i dap

at d

iliha

t pad

a ta

bel k

onve

rsi n

ilai p

enge

tahu

an

1.

Men

ulis

kan

Per

sam

aan

stru

ktur

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n 3

pers

amaa

n st

rukt

ur d

enga

n sa

ngat

tepa

t 4

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n p

ersa

maa

n st

rukt

ur k

uran

g le

ngka

p te

tapi

tepa

t 3

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n 3p

ersa

maa

n st

rukt

ur te

tapi

kur

ang

tepa

t 2

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

nper

sam

aan

stru

ktur

tida

k le

ngka

p da

n tid

ak te

pat

1

2.

M

enul

iska

n pe

rbed

aan

stru

ktur

kal

imat

Pes

erta

did

ik d

apat

men

jela

skan

ciri

keba

hasa

an t

eks

eksp

osis

i sec

ara

tidak

tepa

t 1

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n 3

perb

eaan

st

rukt

ur d

enga

n sa

ngat

tepa

t 4

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n p

erbe

daan

st

rukt

ur k

uran

g le

ngka

p te

tapi

tepa

t 3

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n 3p

erbe

daan

2

Page 141: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

18

Cin

a, I

ndia

, Je

pang

, B

rasi

l, da

n R

usia

, ya

ng b

erad

a di

at

as e

kono

mi I

ndon

esia

. K

ekua

tan

terb

esar

eko

nom

i In

done

sia

tidak

ha

nya

beru

pa

eksp

or

yang

di

duku

ng

oleh

ke

kuat

an

tena

ga

kerja

da

n ko

mod

itas,

te

tapi

ju

ga

keku

atan

ko

nsum

si d

omes

tik d

an ja

sa-ja

sa,

yang

men

jadi

mot

or

peng

gera

k ek

onom

i na

sion

al.

Mel

ihat

po

tens

i ya

ng

sede

mik

ian

besa

r,

dala

m

bebe

rapa

si

de

mee

ting

sida

ng IM

F y

ang

sem

pat s

aya

ikut

i, pa

ra in

vest

or a

sing

m

engh

arap

kan

mak

in

bany

ak

pilih

an

inve

stas

i di

In

done

sia.

Har

apan

pa

ra

inve

stor

te

rseb

ut

tent

u m

erup

akan

pe

luan

g da

n ta

ntan

gan

bagi

In

done

sia.

U

paya

m

elak

ukan

pe

ndal

aman

pa

sar

keua

ngan

(f

inan

cial

de

epen

ing)

m

enja

di

pent

ing

dala

m

mem

berik

an r

agam

pili

han

inve

stas

i bag

i par

a in

vest

or.

Di

sisi

lai

n, p

embe

naha

n di

sek

tor

riil

dan

infr

astr

uktu

r pe

rlu t

erus

dila

kuka

n se

cara

ser

ius

guna

men

duku

ng

arah

un

tuk

men

jadi

kan

ekon

omi

Indo

nesi

a ya

ng

terb

esar

di A

sia

Ten

ggar

a.

Saa

t in

i, pe

rtum

buha

n ek

onom

i In

done

sia

yang

ber

ada

pada

kis

aran

5 p

erse

n hi

ngga

6 p

erse

n,

apab

ila d

apat

ter

us d

iper

taha

nkan

, ak

an m

enam

bah

jum

lah

mas

yara

kat

kela

s m

enen

gah

hing

ga

90

juta

or

ang

deng

an p

enda

pata

n pe

r ka

pita

leb

ih d

ari

3600

do

lar

AS

. A

pabi

la

kita

m

ampu

m

endo

rong

pe

rtum

buha

n hi

ngga

7 p

erse

n, j

umla

h itu

ber

tam

bah

la

gi d

enga

n m

asya

raka

t m

enen

gah

men

capa

i 170

juta

or

ang.

Tek

s II

Bac

alah

teks

ber

ikut

ini!

INT

EG

RA

SI A

SE

AN

DA

LA

M P

LU

RIL

ING

UA

LIS

ME

Ban

gsa-

bang

sa

Asi

a T

engg

ara

sege

ra

berin

tegr

asi.

Org

anis

asi

Ass

ocia

tion

of

Sou

thea

st

3.

P

ersa

maa

n st

rukt

ur

stru

ktur

teta

pi k

uran

g te

pat

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

nper

beda

an

stru

ktur

tida

k le

ngka

p da

n tid

ak te

pat

1

Kri

teri

a P

enila

in

Sko

r

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n pe

rsam

aan

de

ngan

san

gat t

epat

4

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n p

ersa

maa

n te

pat

3

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

n pe

rsam

aan

kura

ng te

pat

2

Pes

erta

did

ik m

enul

iska

nper

sam

aan

tidak

tepa

t 1

Page 142: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

19

Asi

an

Nat

ions

(A

sean

) te

lah

mer

anca

ng

bent

uk

kom

unita

s so

sial

bu

daya

. K

omun

itas

Ase

an

mul

ai

berla

ku p

ada

tahu

n 20

15.

War

ga k

omun

itas,

ter

mas

uk

kita

se

mua

se

baga

i ra

kyat

In

done

sia

akan

di

tunt

ut

plur

iling

ual

untu

k m

emili

ki

kom

pete

nsi

berb

ahas

a ne

gara

lain

.

Kom

unita

s so

sial

bu

daya

A

sean

di

bent

uk

deng

an s

eman

gat

pers

atua

n da

lam

kea

neka

raga

man

. P

ada

keny

ataa

nnya

, se

man

gat

Kom

unita

s A

sean

sa

ma

deng

an

mas

yara

kat

Uni

E

ropa

(E

urop

eans

U

nite

d in

D

iver

sity

).

Di

Uni

E

ropa

un

tuk

mem

asuk

i pi

ntu

gerb

ang

buda

ya

setia

p ne

gara

, se

mua

or

ang

tent

u te

lah

men

gena

l ke

bija

kan

Eur

opas

s La

ngua

ge

Pas

spor

t ya

ng d

ikel

uark

an o

leh

the

Cou

ncil

of E

urop

e de

ngan

do

kum

en

tekn

is

Com

mon

E

urop

ean

Fra

mew

ork

of

Ref

eren

ce

(CE

FR

) fo

r La

ngua

ges.

K

ebija

kan

baha

sa i

tu m

endo

rong

w

arga

mas

yara

kat

Uni

Ero

pa m

enja

di p

luril

ingu

al s

ehin

gga

sem

ua b

ahas

a E

ropa

dap

at d

uduk

pad

a po

sisi

yan

g sa

ma,

mis

alny

a di

par

lem

en U

ni E

ropa

.

Lebi

h la

njut

, ke

anek

arag

aman

bah

asa

Ero

pa

dike

lola

da

lam

sa

tu

mod

el

kom

pete

nsi

berb

ahas

a E

ropa

. M

odel

C

EF

R

itu

dite

tapk

an

beris

i en

am

perin

gkat

kom

pete

nsi,

yaitu

A1,

A2,

B1,

B2,

C1,

dan

C

2. E

urop

ass

Lang

uage

Pas

spor

t su

dah

men

etap

kan

C2

seba

gai

perin

gkat

te

rtin

ggi

dan

A1

tere

ndah

. M

enur

ut

peng

alam

an

seor

ang

war

ga

Uni

E

ropa

, se

baga

i co

ntoh

pe

nera

pan

kebi

jaka

n in

i, si

apa

pun

yang

ber

asal

dar

i lu

ar J

erm

an (

buka

n w

arga

neg

ara

Jerm

an)-

-ket

ika

hend

ak m

enik

ah d

enga

n pa

sang

anny

a di

neg

ara

ini--

waj

ib m

emili

ki p

aspo

r ba

hasa

Jer

man

de

ngan

lul

us u

ji ba

hasa

Jer

man

sek

uran

g-ku

rang

nya

perin

gkat

kom

pete

nsi A

1.

Jika

sk

ema

“pas

por

baha

sa”

sepe

rti

yang

be

rlaku

di

Uni

Ero

pa i

tu d

iado

psi

oleh

ban

gsa-

bang

sa

Page 143: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

20

Asi

a T

engg

ara

dala

m

kera

ngka

K

omun

itas

Ase

an,

yaki

nlah

keb

ijaka

n ba

hasa

ini

aka

n m

ultig

una.

Sel

ain

berg

una

untu

k pe

ngho

rmat

an a

tas

adan

ya p

erbe

daan

ba

hasa

ke

bang

saan

ne

gara

an

ggot

a A

sean

, se

baga

iman

a di

sebu

tkan

dal

am C

etak

Biru

Kom

unita

s S

osia

l B

uday

a A

sean

, ke

bija

kan

ini

juga

mem

berik

an

kegu

naan

pr

aktis

ba

gi

raky

at

Ase

an

untu

k sa

ling

berk

omun

ikas

i se

suai

de

ngan

la

tar

baha

sa

dan

bu

daya

set

iap

war

ga A

sean

.

Seb

agai

org

anis

asi

yang

ber

basi

s ke

raky

atan

(p

eopl

e-ce

nter

ed o

rgan

izat

ion)

, A

sean

ten

tu t

idak

bol

eh

berm

ain

”puk

ul r

ata

” ag

ar s

emua

rak

yat

Ase

an s

alin

g be

rkom

unik

asi d

alam

bah

asa

Ingg

ris.

Apa

bila

Kom

unita

s A

sean

di

bent

uk

tanp

a ke

bija

kan

plur

iling

ualis

me,

ag

akny

a ra

kyat

Ind

ones

ia p

un a

kan

sulit

ber

nasi

b m

ujur

. Ji

ka p

engh

uni k

awas

an A

sean

ditu

ntut

han

ya b

erba

hasa

In

ggris

, sa

ya p

erca

ya b

ahw

a po

sisi

bah

asa

Indo

nesi

a ak

an b

erge

ser

di n

eger

i ki

ta s

endi

ri. K

etik

a itu

, ba

ngsa

In

done

sia

buka

nlah

pem

enan

g, m

elai

nkan

pec

unda

ng!

(Dia

dapt

asi d

ari a

rtik

el p

enda

pat y

ang

ditu

lis o

leh

Mar

yant

o, p

emer

hati

polit

ik b

ahas

a, d

i Kor

an T

empo

, 13

Des

embe

r 20

10)

Set

elah

And

a m

emba

ca T

eks

1 “E

kono

mi

Indo

nesi

a A

kan

Mel

ampa

ui J

erm

an d

an I

nggr

is ”

dan

T

eks

2 “I

nteg

rasi

A

sean

da

lam

P

luril

ingu

alis

me”

. K

egia

tan

berik

utny

a ad

alah

m

emba

ndin

gkan

ke

dua

stru

ktur

te

ks

ters

ebut

. Ja

wab

lah

pert

anya

an-

pert

anya

an b

erik

ut!

11.

Tul

iska

n 3

pers

amaa

n st

rukt

ur T

eks

1 “E

kono

mi

Indo

nesi

a A

kan

Mel

ampa

ui J

erm

an d

an In

ggris

dan

Tek

s 2

“Int

egra

si A

sean

dal

am

Plu

rilin

gual

ism

e”!

12.

Tul

iska

n 3

perb

edaa

n st

rukt

ur “

Eko

nom

i Ind

ones

ia

Page 144: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

21

Aka

n M

elam

paui

Jer

man

dan

Ingg

ris ”

dan

Tek

s 2

“Int

egra

si A

sean

dal

am P

luril

ingu

alis

me”

! 13

. T

ulis

kan

pers

amaa

n st

rukt

ur k

alim

at p

ada

“Eko

nom

i Ind

ones

ia A

kan

Mel

ampa

ui J

erm

an d

an

Ingg

ris ”

dan

Tek

s 2

“Int

egra

si A

sean

dal

am

Plu

rilin

gual

ism

e”?

Ko

mp

eten

si I

nti

: 4

. M

enco

ba,

men

gola

h, d

an m

enya

ji da

lam

ran

ah k

onkr

et (

men

ggun

akan

, m

engu

rai,

mer

angk

ai,

mem

odifi

kasi

, da

n m

embu

at)

dan

rana

h ab

stra

k (m

enul

is,

mem

baca

, m

engh

itung

, m

engg

amba

r, d

an m

enga

rang

) se

suai

den

gan

yang

dip

elaj

ari d

i sek

olah

dan

sum

ber

lain

yan

g sa

ma

dala

m s

udut

pan

dang

/teor

i.

Psi

kom

oto

rik

4.2

Men

yusu

n te

ks h

asil

obse

rvas

i, ta

ngga

pan

desk

riptif

, eks

po

sisi

, ek

spla

nasi

dan

cer

ita

pend

ek s

esua

i den

gan

kara

kter

istik

teks

yan

g ak

an d

ibua

t bai

k se

cara

lis

an m

aupu

n tu

lisan

Tug

as

Indi

vid

u

Unj

uk

kerja

(p

rakt

ik)

3.

Sus

unla

h ka

limat

di b

awah

ini m

enja

di s

atu

para

graf

teks

eks

posi

si y

ang

padu

den

gan

mem

erha

tikan

str

uktu

r te

ks te

rseb

ut!

Keb

ersi

han

Lin

gku

ng

an

(22)

K

eber

siha

n lin

gkun

gan

sang

at

pent

ing

bagi

m

akhl

uk h

idup

yan

g ad

a di

ling

kung

an te

rseb

ut.

(23)

J

ika

kita

tid

ak m

eraw

at l

ingk

unga

n te

mpa

t ki

ta

tingg

al m

aka

kita

aka

n m

eras

akan

aki

batn

ya n

anti.

(2

4)

Ling

kung

an a

da b

erm

acam

mac

am je

nisn

ya.

(25)

Li

ngku

ngan

ya

ng

ada

di

seki

tar

kita

m

isal

nya

adal

ah li

ngku

ngan

rum

ah d

an li

ngku

ngan

sek

olah

(2

6)

Keb

ersi

han

lingk

unga

n ya

ng a

da d

i se

kita

r ki

ta

adal

ah ta

nggu

ng ja

wab

kita

seb

agai

pen

ghun

inya

(2

7) L

ingk

unga

n ad

alah

seg

ala

sesu

atu

yang

ada

di

seki

tar

man

usia

dan

ber

hubu

ngan

tim

bal b

alik

(2

8)

Sed

angk

an c

ara

men

jaga

keb

ersi

han

lingk

unga

n ru

mah

mis

alny

a m

enya

pu r

umah

dan

hal

aman

sec

ara

rutin

, se

usai

m

akan

pi

ring

lang

sung

di

cuci

su

paya

tid

ak m

enum

puk

dan

men

yeba

bkan

bau

yan

g ku

rang

se

dap.

(2

9)

Keb

ersi

han

Ling

kung

an a

dala

h sa

lah

satu

hal

ya

ng w

ajib

di

suat

u lin

gkun

gan,

jik

a lin

gkun

gan

kita

ko

tor,

kita

aka

n m

eras

a ris

ih d

an k

uran

g ko

nsen

tras

i.

Ku

nci

Jaw

aban

: 1.

S

usus

nan

kalim

at y

ang

tepa

t (6

,4,5

,2,1

,8,1

1,12

,7,9

,10,

13,1

4,15

,16,

17,1

8,19

,20,

21)

Krit

eria

S

kor

In

dika

tor

Str

uktu

r te

ks

eksp

osis

i

3 2 1

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n te

ks e

kspo

sisi

sec

ara

tepa

t

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n te

ks e

kspo

sisi

sec

ara

kura

ng te

pat

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n te

ks e

kspo

sisi

sec

ara

tidak

tepa

t

LKS

Tek

s E

kspo

sisi

(h

alam

an

25-2

9)

Page 145: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

22

(30)

M

embe

rsih

kan

lingk

unga

n ha

rus

dila

kuka

n se

tiap

saat

ka

rena

jik

a ki

ta

men

unda

nu

nda,

la

ma

lam

a ak

an te

rasa

mal

as m

elak

ukan

nya

(3

1)

Ker

ja b

akti

mem

bers

ihka

n lin

gkun

gan

bias

anya

m

engi

kuti

prog

ram

3M

un

tuk

mem

basm

i ny

amuk

ny

amuk

de

mam

be

rdar

ah.

3M

adal

ah

men

gubu

r,

men

gura

s, m

enut

up

(32)

O

leh

kare

na i

tu,

kebe

rsih

an l

ingk

unga

n pe

rlu

dija

ga

2.

Kem

bang

kanl

ah

para

graf

ru

mpa

ng

di

atas

ag

ar

men

jadi

sat

u te

ks e

kspo

sisi

yan

g p

adu

deng

an

mem

perh

atik

an

stru

ktur

da

n un

sur

keba

hasa

an

teks

eks

posi

si!

Dam

pak

Neg

atif

Aks

i Mo

go

k B

uru

h

Aks

i m

ogok

na

sion

al

buru

h tid

ak

hany

a m

embu

at p

erus

ahaa

n m

enga

lam

i ker

ugia

n, t

etap

i jug

a m

embu

at p

ara

inve

stor

asi

ng m

eras

a tid

ak n

yam

an.

Bah

kan

bebe

rapa

inv

esto

r se

mpa

t m

enya

taka

n ak

an

heng

kang

dar

i In

done

sia.

Dal

am w

acan

a da

n da

lam

pe

mbi

cara

an,

ada

inve

stor

yan

g ko

mpl

ain

dan

bern

iat

untu

k ke

luar

dar

i Ind

ones

ia.

Aks

i m

ogok

na

sion

al

buru

h tid

ak

hany

a m

embu

at p

erus

ahaa

n m

enga

lam

i ker

ugia

n, t

etap

i jug

a m

embu

at p

ara

inve

stor

asi

ng m

eras

a tid

ak n

yam

an.

Bah

kan

bebe

rapa

inv

esto

r se

mpa

t m

enya

taka

n ak

an

heng

kang

dar

i In

done

sia.

Dal

am w

acan

a da

n da

lam

pe

mbi

cara

an,

ada

inve

stor

yan

g ko

mpl

ain

dan

bern

iat

untu

k ke

luar

dar

i Ind

ones

ia

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

K

emba

ngka

nlah

par

agra

f rum

pang

di b

awah

ini a

gar

men

jadi

par

agra

f pad

u de

ngan

mem

perh

atik

an s

truk

tur

dan

unsu

re k

ebah

asaa

n te

ks e

kspo

sisi

! (ha

lam

an 9

8)

Uns

ur

Keb

ahas

aan

- P

engg

una

an

konj

ungs

i

3 2 1

Sis

wa

dapa

t m

engg

unak

an k

onju

ngsi

se

cara

tepa

t

Sis

wa

dapa

t m

engg

unak

an k

onju

ngsi

se

cara

kur

ang

tepa

t

Sis

wa

dapa

t m

engg

unak

an k

onju

ngsi

se

cara

tida

k te

pat

Ku

nci

Jaw

aban

2.

Jaw

aban

ber

dasa

rkan

has

il pe

ngem

bang

an p

arag

raf

yang

ya

ng

dibu

at o

leh

sisw

a.

Krit

eria

S

kor

Indi

kato

r

Str

uktu

r te

ks e

kspo

sisi

3 2 1

Tep

at

kura

ng te

pat

tidak

tepa

t

Kes

esua

ian

judu

l den

gan

isi

3 2 1

Ses

uai

Cuk

up s

esua

i T

idak

ses

uai

Pen

ggun

aan

dan

penu

lisan

EY

D

3 2 1

Sem

purn

a S

edik

it ke

sala

han

Ban

yak

kesa

laha

n

Page 146: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

23

Tug

as

Kel

ompo

k

Pro

jek

“Tek

nolo

gi T

epat

Gun

a B

antu

Pen

ingk

atan

Kua

litas

K

ehid

upan

Tek

nolo

gi te

pat g

una

mem

bant

u m

anus

ia

mem

udah

kan

dan

men

ingk

atka

n ku

alita

s ke

hidu

pan

diba

nyak

bid

ang.

Mak

in ti

nggi

tekn

olog

i yan

g di

kuas

ai,

tent

u pr

oduk

tivita

s m

enin

gkat

. Arg

umen

tasi

yan

g m

enya

taka

n pe

ndap

attu

ada

lah

seba

gai b

erik

ut:

Per

tam

a……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

….

Ked

ua…

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

. K

etig

a……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

……

….

Kee

mpa

t……

……

……

……

……

Ped

om

an p

enila

ian

sik

ap:

Sko

r =

jum

lah

pero

leha

n an

gka

selu

ruh

aspe

k

(I0

0)

id

eal

sko

r

mak

sim

um

Sk

or

sko

rP

ero

leh

an

ak

hir

Nil

ai=

=

Kon

vers

i Nila

i = (

nila

i/100

) x

4

Kat

egor

i N

ilai

dapa

t di

lihat

pad

a ta

bel

konv

ersi

nila

i si

kap

(K,

C,

B, S

B)

K

un

ci J

awab

an:

Jaw

aban

ber

dasa

rkan

has

il pe

ngem

bang

an s

isw

a.

NO

A

spek

yan

g D

inila

i In

dik

ato

r S

1.

Kes

esua

ian

judu

l den

gan

isi

teks

-J

udul

teks

ses

uai d

enga

n is

i tek

s

- J

udul

teks

kur

ang

sesu

ai d

enga

n is

i tek

s.

- Ju

dul t

eks

tidak

ses

uai

deng

an is

i tek

s.

Pen

ggun

aan

Kon

jung

si

3 2 1

Tep

at

Kur

ang

tepa

t T

idak

tepa

t

Pen

ggun

aan

kata

-kat

a ba

ku

3 2 1

Bai

k K

uran

g ba

ik

Tid

ak b

aik

Page 147: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

24

2.

Str

uktu

r te

ks e

kspo

sisi

-

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n te

ks e

kpos

isi

berd

asar

kan

stuk

tur

seca

ra te

pat.

3

- S

isw

a da

pat m

enyu

sun

teks

ekp

osis

i be

rdas

arka

n st

uktu

r ku

rang

tepa

t.

2

- S

isw

a da

pat m

enyu

sun

teks

ekp

osis

i be

rdas

arka

n st

uktu

r tid

ak te

pat.

1

3 U

nsur

keb

ahas

aan

teks

ek

spos

isi (

peng

guna

an k

ata

konj

ungs

i, k

alim

at tu

ngga

l, da

n ka

limat

maj

emuk

)

_Sis

wa

dapa

t men

yusu

n de

ngan

men

ggun

akan

U

nsur

keb

ahas

aan

teks

ek

spos

isi (

peng

guna

an

kata

kon

jung

si,

kalim

at

tung

gal,

dan

kalim

at

maj

emuk

) se

cara

tepa

t.

3

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n U

nsur

keb

ahas

aan

teks

ek

spos

isi (

peng

guna

an

kata

kon

jung

si,

kalim

at

tung

gal,

dan

kalim

at

maj

emuk

) ku

rang

tepa

t.

2

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n U

nsur

keb

ahas

aan

teks

ek

spos

isi (

peng

guna

an

kata

kon

jung

si,

kalim

at

tung

gal,

dan

kalim

at

maj

emuk

) ti

dak

tepa

t.

1

Page 148: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

25

4 P

engg

unaa

n ka

ta b

aku

-

Sis

wa

dapa

t men

yusu

n te

ks e

kpos

isi d

enga

n m

engg

unak

an k

ata

baku

se

cara

tepa

t.

3

- S

isw

a da

pat m

enyu

sun

teks

ekp

osis

i m

engg

unak

an k

ata

baku

se

cara

kur

ang

tepa

t

2

- S

isw

a da

pat m

enyu

sun

teks

ekp

osis

i m

engg

unak

an k

ata

baku

tid

ak te

pat.

1

Sko

r m

aksi

mal

12

Nila

i S

ikap

=�����������

������� �� x

100

=…

……

……

SB

=

San

gat B

aik

= 8

0 -

100

B =

Bai

k =

70

- 79

C

= C

ukup

=

60

- 69

K =

Kur

ang=

< 6

0

Ma

ka

ssa

r, 1

9

Ma

ret2

01

5

Me

ng

eta

hu

i,

Do

sen

Pe

mb

imb

ing

Pe

sert

a P

PG

SM

-3T

Jil

id I

I

Dr.

Sa

lam

K

elo

mp

ok

III

NIP

Page 149: Buku Ajar: Teks Eksposisi dan Perangkatnyaeprints.unm.ac.id/12120/2/BUKU EKSPOSISI UTUH.pdf · urutan penyajian, sedangkan isi buku disesuaikan dengan ruang lingkup pembelajaran

Bu

ku

Aja

r: T

ek

s E

ksp

osi

si d

an

Pe

ran

gk

atn

ya

26

D

AF

TA

R P

US

TA

KA

Ade

lia s

ambi

r-a.

blog

spot

.i. D

iaks

es p

ada

tang

gal 1

6 M

aret

201

5

http

://br

ainl

y.co

.id

http

://id

.scr

ibd.

com

/mob

ile/d

oc/

http

://ye

hezq

iyel

dwip

utra

.blo

gspo

t.in/

2014

Kem

endi

kbud

.201

3.B

uku

Sis

wa

Bah

asa

Indo

nesi

a W

ahan

a P

enge

tahu

an k

elas

VII.

Jaka

rta:

Pol

itekn

ik N

eger

i Med

ia K

reat

if.

Kos

asi,

E. 2

014.

Str

ateg

i Bel

ajar

Men

gaja

r. Im

plem

enta

si K

urik

ulum

201

3. B

andu

ng. Y

ram

a W

idya

.

Kos

asis

, E. 2

014.

Jen

is-J

enis

Tek

s da

lam

Bah

asa

Indo

nesi

a. B

andu

ng: Y

ram

a W

idya

.

Kos

asi,

E. 2

016.

Bah

asa

Indo

nesi

a K

elas

VIII

. Jak

arta

: Pus

at K

urik

ulum

dan

Per

buku

an, B

alitb

ang,

Kem

endi

kbud

.

Krid

alak

sana

, har

imur

ti. E

t. al

. 198

5. T

ata

Bah

asa

Des

krip

tif B

ahas

a In

done

sia:

Sin

taks

is. J

akar

ta: P

usat

a P

embi

naan

dan

Pen

gem

aban

agan

Bah

asa.

Dep

dikb

ud.

Mah

sun.

201

4. T

eks

dala

m P

embe

laja

ran

Bah

asa

Indo

nesi

a. J

akar

ta: P

T. R

aja

Gra

findo

Per

sada

.

Nur

il an

war

. SM

KN

X.w

ordp

ress

.com

Onl

ines

tud.

blog

spot

.com

Pre

zzy.

com

.

ww

w.a

cade

mia

.edu

ww

w.d

atab

asek

onte

n.co

m