15
BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU PERATURAN DAERAH KABUPATEN LINGGA NOMOR 3 TAHUN 2018 TENTANG PEMBENTUKAN KECAMATAN KATANG BIDARE, KECAMATAN TEMIANG PESISIR DAN KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LINGGA, Menimbang : a. bahwa untuk menjamin hak masyarakat dibidang layanan umum dan pemerintahan, pemerintah daerah berkewajiban untuk memberikan kemudahan akses pelayanan tingkat kecamatan di Kabupaten Lingga; b. bahwa untuk pemerataan pembangunan, optimalisasi penyelenggaraan pemerintahan dan memperpendek rentang kendali pelayanan, pemberdayaan, dan pembinaan masyarakat serta mengakomodasi aspirasi yang berkembang ditengah masyarakat Kecamatan Senayang, perlu dibentuk kecamatan baru yang merupakan pemekaran dari Kecamatan Senayang yang diatur dengan suatu Peraturan Daerah; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Pembentukan Kecamatan Katang Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun. Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Lingga di Provinsi Kepulauan Riau (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 146, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4341);

BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

  • Upload
    others

  • View
    7

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LINGGA

NOMOR 3 TAHUN 2018

TENTANG

PEMBENTUKAN KECAMATAN KATANG BIDARE,

KECAMATAN TEMIANG PESISIR DAN KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI LINGGA,

Menimbang : a. bahwa untuk menjamin hak masyarakat dibidang layanan umum dan pemerintahan, pemerintah daerah

berkewajiban untuk memberikan kemudahan akses pelayanan tingkat kecamatan di Kabupaten Lingga;

b. bahwa untuk pemerataan pembangunan, optimalisasi

penyelenggaraan pemerintahan dan memperpendek rentang kendali pelayanan, pemberdayaan, dan

pembinaan masyarakat serta mengakomodasi aspirasi yang berkembang ditengah masyarakat Kecamatan Senayang, perlu dibentuk kecamatan baru yang

merupakan pemekaran dari Kecamatan Senayang yang diatur dengan suatu Peraturan Daerah;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Pembentukan Kecamatan

Katang Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun.

Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Lingga di Provinsi Kepulauan Riau (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003

Nomor 146, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4341);

Page 2: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang

Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

4. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang

Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5234);

5. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);

6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-

Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2008 tentang Kecamatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 40,Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4825);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2017 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelanggaraan

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 73,Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 6041);

9. Peraturan Pemerintah Nomor18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2016 Nomor 114).

Page 3: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Dengan Persetujuan Bersama

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAHKABUPATEN LINGGA,

dan

BUPATI LINGGA,

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PERATURAN DAERAH TENTANG PEMBENTUKAN

KECAMATAN KATANG BIDARE, KECAMATAN TEMIANG

PESISIR DAN KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN

BAB I

KETENTUAN UMUM

Pasal 1

Dalam Peraturan Daerah ini yang dimaksud dengan :

1. Daerah adalah Kabupaten Lingga

2. Pemerintah Daerah adalah Pemerintah Kabupaten Lingga yang dikepalai

oleh Bupati sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah yang

memimpin pelaksanaan urusan pemerintahan yang menjadi

kewenangan daerah otonom.

3. Bupati adalah Bupati Lingga.

4. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang selanjutnya disingkat DPRD

adalah DPRD Kabupaten Lingga yang merupakan lembaga perwakilan

rakyat daerah yang berkedudukan sebagai unsur penyelenggara

Pemerintahan Daerah.

5. Kecamatan adalah bagian wilayah dari daerah kabupaten yang dipimpin

oleh Camat.

6. Camat adalah pimpinan kecamatan sebagai bagian wilayah dari

Kabupaten.

7. Pemerintahan Kecamatan adalah kegiatan dalam penyelengaraan

pemerintahan, pelaksanaan pembangunan, pembinaan kemasyarakatan

dan pemberdayaan masyarakat yang dilaksanakan oleh pemerintah

kecamatan.

8. Pemerintah Kecamatan adalah camat dan perangkat kecamatan.

9. Pembentukan Kecamatan adalah pemberian status pada wilayah

tertentu sebagai kecamatan di Kabupaten.

10. Kelurahan adalah merupakan perangkat kecamatan yang dibentuk

untuk membantu atau melaksanakan sebagaian tugas camat.

Page 4: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

11. Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan nama lain,

selanjutnya disebut desa, adalah kesatuan masyarakat hukum yang

memiliki batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus

urusan pemerintahan, kepentingan masyarakat setempat berdasarkan

prakarsa masyarakat, hak asal usul, dan/atau hak tradisional yang

diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan

Republik Indonesia.

12. Anggaran Pendapatan dan Pembelanjaan Daerah selanjutnya disingkat

APBD adalah rencana keuangan tahunan Pemerintah Daerah yang

ditetapkan dengan Peraturan Daerah.

BAB II

PEMBENTUKAN, CAKUPAN WILAYAH, BATAS WILAYAH, DAN IBU KOTA

Bagian Kesatu

Pembentukan Kecamatan

Pasal 2

(1) Dengan Peraturan Daerah ini dibentuk Kecamatan Katang Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun.

(2) Dengan terbentuknya kecamatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) maka wilayah administrasi Kabupaten Lingga menjadi 13 (tiga belas)

kecamatan meliputi : a. Kecamatan Singkep;

b. Kecamatan Singkep Barat; c. Kecamatan Lingga;

d. Kecamatan Lingga Utara; e. Kecamatan Senayang; f. Kecamatan Singkep Pesisir;

g. Kecamatan Singkep Selatan; h. Kecamatan Lingga Timur; i. Kecamatan Selayar;

j. Kecamatan Kepulauan Posek; k. Kecamatan Katang Bidare;

l. Kecamatan Temiang Pesisir;dan m. Kecamatan Bakung Serumpun.

Page 5: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Bagian Kedua Cakupan Wilayah

Pasal 3

Kecamatan Katang Bidare merupakan pemekaran dari Kecamatan Senayang yang cakupan wilayahnya terdiri dari:

a. Desa Benan terdiri dari Pulau Benan, Pulau Nopong Kecil, Pulau Air

Sunda, Pulau Katang Lingga, Pulau Bakau Benan, Pulau Seranggas

Besar, Pulau Seranggas Tengah dan Pulau Seranggas Kecik;

b. Desa Mensanak terdiri dari Kampung Busung, Kampung Malau,

Kampung Sugi, Pulau Kelalun, Kampung Tiruk, Kampung, Kampung

Teluk Punak, Kampung Pasir Tarah, Kampung Teluk Dalam, Kampung

Terjun, Kampung Kador, Kampung Air Ulo, Pulau Nyamuk, Pulau

Kelalun dan Pulau Kuyu;

c. Desa Pulau Bukit terdiri dari Pulau Bukit, Pulau Baru, Pulau Dalek

Darat, Pulau Bansa, Pulau Kulah, Pulau Air Kulah, Pulau Merang,

Pulau Titampan, Pulau Daim, Pulau Anak Cape, Pulau Dalek Laut,

Pulau Banes, Pulau Sisik, Pulau Paku Terus Besar dan Pulau Paku

Kecik;

d. Desa Pulau Duyung terdiri dari Pulau Duyung, Pulau Bidara, Pulau

Bocong, Pulau Anak Bocong, Pulau Dasi Duyung, Pulau Selamenang

;dan

e. Desa Pulau Medang terdiri dari Pulau Medang, Pulau Silinsing, Pulau

Dua Kecik, Pulau Dua Besar, Pulau Malang Layar, dan Pulau Nenas.

Pasal 4

Kecamatan Temiang Pesisir merupakan pemekaran dari Kecamatan Senayang yang cakupan wilayahnya terdiri dari:

a. Desa Temiang terdiri dari Pulau Temiang, Pulau Selatpintu, Pulau

Senang, Pulau Riding, Pulau Ujung Kebat, Pulau Tembuan, Pulau Air

Kecik, Pulau Barat, Pulau Peridi, Pulau Rekon, Pulau Kruing, Pulau

Reman Kecik, dan Pulau Pulau Reman Besar;

b. Desa Tajur Biru terdiri dari Pulau Tajur Biru, Kampung Arang,

Kampung Mengkalan Tumu, Kampung Liang Buaya, Kampung Lemoi,

Pulau Pasir Gagah, Pulau Limas, Pulau Akar, Pulau Lemoi, Pulau Bujal,

Pulau Beridi Besar, Pulau Beridi Tengah, Pulau Anak Pengel, Pulau

Adu, Pulau Adu Kecik, Pulau Tekil, Pulau Bebek Besar, Pulau Belang,

Pulau Buaya Sebelah, Pulau Busung Telor, Pulau Hantu, Pulau

Lengkau Kecik, Pulau Lengkau Besar, Pulau Liang, Pulau Malang

Berendam, Pulau Malang Tukil, Pulau Malang Hitam, Pulau

Malangmerah, Pulau Malang Pangkil, Pulau Malang Koyok, Pulau

Page 6: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Malangtelur, Pulau Paku Besar Limas, Pulau Pandan Liang, Pulau

Pangkil, Pulau Pengal Besar, Pulau Pengal Kecik, Pulau Pengal Tengah,

Pulau Periuk, Pulau Prayon Besar, Pulau Perayun Kecik, Pulau Puding,

Pulau Seli, Pulau Semakau Limas, Pulau Jerambang, Pulau Sungsung,

Pulau Judah, Pulau Telur Kecik, Pulau Telor Besar, Pulau Paku Besar

Linmas, Pulau Paku Linmas, Pulau Belang, Pulau Terayun dan Pulau

Unggal;dan

c. Desa Pulau Batang terdiri dari Kampung Tanjung Ambat, Kampung

Padang, Kampung Bana, Kampung Bengku, Kampung Tekoli, Kampung

Selat Panjang, Pulau Seme Besar, Pulau Pompong, Pulau Jambu Air,

Pulau Tukong, Pulau Selat Tungku, Pulau Tekeras, Pulau Sage, pulau

Batang Kecik, Pulau Resam Kecik, Pulau Empuh, Pulau Betelor, Pulau

Ujung Pulau Batang, Pulau Mayautang, Pulau Tembuan, Pulau

Penyalong, dan Pulau Campang Besar.

Pasal 5

Kecamatan Bakung Serumpun merupakan pemekaran dari Kecamatan Senayang yang cakupan wilayahnya terdiri dari:

a. Desa Batu Belubang terdiri dari Batuberlobang, Pulau Berjung, Pulau

Berjung Besar, Pulau Busung Bakau, Pulau Busung Kecik, Pulau

Buaya, Pulau Bulat, Pulau Berjung Kecik, Pulau Pasir Mentigi, Pulau

Bulat Dua, Pulau Biole, Pulau Sikeling, Pulau Jata, Pulau Turka;

b. Desa Cempa terdiri dari Pulau Cempa (Kampung Cempaka, Kampung

baru, Kampung Batin, Kampung Budus, Kampung Tengah, Kampung

Teluk Ibul, Kampung Pasal, Kampung Baba, Kampung Lekuk Asin,

Kampung Ba’I, Kampung Air Sanda I, Kampung Air Sanda II, Kampung

Air Malang Besar, Kampung Air Malang Kecil, Kampung Air Kaleng,

Kampung Air Menaung, Kampung Pasir Lingke, Kampung Pasir Malau,

Kampung Sadai, Kampung Teluk Rampang, dan Kampung Tanjung

Laboh;

c. Desa Pasir Panjang terdiri dari Pulau Mabung/Telimbung, Pulau

Bakung Besar, Pulau Bongki, Pulau Kereti Besar, Pulau Kereti Kecil,

Pulau Pelanduk Besar, Pulau Pelanduk Kecil, Pulau Seraya, Pulau

Matong, Pulau Sekitar Utara, Pulau Cebenam Besar, Pulau Cebenam

Kecil, Pulau Cebenam Kecil Barat, Pulau Cebenam Kecil Barat, Pulau

Cebenam Kecil Timur, Pulau Cebenam Kecil tengah, Pulau Cebenam

Kecil Selatan, Pulau Serakit Darat, Pulau Bakung Kecil, Pulau Sekitar

Selatan, Pulau Kukur, Pulau Serakit Laut, Pulau Cikeres Kecil, Pulau

Cikeres Besar, Pulau Malangcikeres, Pulau Pengeleh, Pulau Sagai, Pulau

Selamat, Pulau Pangkat, Pulau Matianak dan Pulau Malang Cabang;

d. Desa Tanjung Kelit terdiri dari Kampung Tanjung Kelit, Kampung

Secawar, Kampung Pulau Manik, Kampung Pasir Putih, Kampung

Linau, Kampung Air Batu, Pulau Mengkuang Besar, Pulau Mengkuang

Page 7: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Kecil, Kampung Merakap, Kampung Selat Laut, Kampung Pulau Bunut,

Kampung Dasi, Kampung Sadeng, Kampung Mentutu, Pulau Bidara,

Pulau Gajah, Pulau Mubut, Pulau Semakau Besar, Pulau Semakau

Kecil, Pulau Lengkeng, Pulau Logoh;

e. Desa Tanjung Lipat terdiri dari Pulau Tanjung Lipat, Pulau Petai, Pulau

Sulan, Pulau Tapai Sebelah Selatan, Bonden, Pulau Rekas, Pulau Anak

Pulau, Pulau Semakau, Pulau Laye, Pulau Malim, Pulau Binton, Pulau

Bongki, Pulau Bakau ;dan

f. Desa Rejai terdiri dari Pulau Rejai, Pulau Tapai, Pulau Punai, Pulau

Panjang Kecil, Pulau Tikus, Pulau Malangruka, Pulau Panjang Besar,

Pulau Buyu Besar, Pulau Buyu Kecil, Pulau Sebakau, Pulau Samak,

Pulau Payung, Pulau Cingum Besar, Pulau Cingum Kecil, Pulau

Pangkat, Pulau Kalan Besar, Pulau Kalan kecil, Pulau Semakau, Pulau

Beto, Pulau Tigi, Pulau Limau, Pulau Pauh, Pulau Barat, Pulau Air,

Pulau Matung Besar, Pulau Matung Kecil, Pulau Sambau, Pulau Kelit,

Pulau Pusa dan Pulau Beria Darat.

Pasal 6

Dengan dibentuknya wilayah administrasi Kecamatan Katang Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun, maka wilayah administrasi Kecamatan Senayang terdiri dari:

a. Desa Mamut terdiri dari Kampung Mamut, Kampung Tanjung Lipat,

Kampung Ujung Kayu, Kampung Petai, Kampung Suak Ratai dan

Kampung Malem;

b. Kelurahan Senayang;

c. Desa Laboh terdiri dari Pulau Sebangka (Kampung Laboh, Kampung

Belakang Hutan, Kampung Pulau Gelombang), Pulau Kentar (Kampung

Kentar), Pulau Akat (Kampung Akat), Pulau Gelombang, Pulau Laboh

Sebangka, Pulau Ranggas, Pulau Ranggas Kecil, Pulau Kentar, Pulau

Malangkera, Pulau Malang Burit, Pulau Makau, Pulau Candoh, Pulau

Busungtebak, Pulau Pempang, Pulau Anaklanggu, Pulau

Malangmangun dan Pulau Kapas;

d. Desa Penaah terdiri dari Pulau Penaah, Pulau Buluh, Pulau Mensemut,

Pulau Ujungbeting, Pulau Malanghitam, Pulau Pongok, Pulau Penaah

Kecil, Pulau Empoh, Pulau Belading, Pulau Seranggung, Pulau Terumbu

Cawan, Pulau Malang Belong, Pulau Kapal Kecik, Pulau Malang

Belading, Pulau Hantu, Pulau Kapal, Pulau Tokongbelading, Pulau

Labuh Kongki, Pulau Kongki Besar, Pulau Kongki Kecil, Pulau Layang,

Pulau Bedare, Pulau Maran, Pulau Malang Binai, Pulau Maras, Pulau

Selada, Pulau Basing Lingga, Pulau Anak Buluh/Pulau Dato, Pulau

Buluh Kecil, Pulau Tikus Limbung, Pulau Madang Tikus, Pulau

Page 8: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Seranggas, Pulau Bapak, Pulau Telom, Pulau Kekek, Pulau Barak dan

Pulau Empah;dan

e. Desa Baran terdiri Pulau Baran Besar (Kampung Baran), Pulau Tajur

Resun (Kampung Tajur Resun), Pulau Mengkonong (Kampung Sebong),

Pulau Pelonggot (Kampung Air Ingat), Pulau Sebangka (Kaung Busung),

Pulau Gamai, Pulau Kelit Arang, Pulau Baria Laut, Pulau Jelutung

Tinggi, Pulau Hulu Sebong, Pulau Busung Kecil, Pulau Tapa, Pulau

Tetek, Pulau Baran Kecil, Pulau Baran Muruk, Pulau Airmesi, Pulau

Setumu, Pulau Anak Balong, Pulau Balong Kecil, Pulau Rapat, Pulau

Bungkuk, Pulau Kelit Bakau, Pulau Tanjungkorok, Pulau Likong, Pulau

Bakau, Pulau Bakau Serumpun dan Pulau Bejolok.

Bagian Ketiga

Batas Wilayah

Pasal 7

(1) Kecamatan Katang Bidare memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut: a. Sebalah Barat berbatasan dengan Selat Dempu

b. Sebelah Utara berbatasan denganSelat Pulau Tapai

c. Sebalah Timur berbatasan dengan Laut Natuna

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan Selat Remang

(2) Kecamatan Temiang Pesisir memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut: a. Sebalah Barat berbatasan dengan Selat Tukil

b. Sebelah Utara berbatasan dengan Selat Remang

c. Sebalah Timur berbatasan dengan Laut Natuna

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan Selat Alang Nibung

(3) Kecamatan Bakung Serumpun memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut: a. Sebalah Barat berbatasan dengan Laut Indragiri Hilir

b. Sebelah Utara berbatasan dengan Selat Alang Nibung

c. Sebalah Timur berbatasan dengan Selat Semakau

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan Selat Dasi

(4) Dengan dibentuknya Kecamatan Katang Bidare, Kecamatan Temiang

Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun maka Kecamatan Senayang memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut:

a. Sebalah Barat berbatasan dengan Selat Semakau

b. Sebelah Utara berbatasan dengan Laut Natuna

c. Sebalah Timur berbatasan dengan Laut Bangka

d. Sebelah Selatan berbatasan dengan Selat Tanjung Tagor

Page 9: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

(5) Gambar Peta Kecamatan Katang Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir,

Kecamatan Bakung Serumpun dan Kecamatan Senayang sebagaimana

tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian yang tidak

terpisahkan dari Peraturan Daerah ini.

(6) Penegasan batas-batas wilayah definitif Kecamatan ditetapkan dengan

Peraturan Bupati

Bagian Keempat Ibu Kota Kecamatan

Pasal 8

(1) Ibu Kota Kecamatan Katang Bidare berkedudukan di Desa Benan.

(2) Ibu Kota Kecamatan Temiang Pesisir berkedudukan di Desa Tajur Biru.

(3) Ibu Kota Bakung Serumpun berkedudukan di Desa Pasir Panjang

BAB III PEMERINTAHAN

Pasal 9

Pemerintahan di Kecamatan Katang Bidare, di Kecamatan Temiang Pesisir

dan di Kecamatan Bakung Serumpun dipimpin oleh seorang Camat.

Pasal 10

Camat sebagaimana dimaksud pada Pasal 9 diangkat dari Pegawai Negeri

Sipil yang memenuhi persyaratan sesuai Peraturan Perundang-undangan.

Pasal 11

Camat sebagaimana dimaksud pada Pasal 9 dilantik oleh Bupati.

Pasal 12

Untuk membantu melaksanakan dan memimpin jalannya pemerintahan

Kecamatan, Camat dibantu oleh Sekretaris dan unsur staf yang Struktur

dan Kelembagaannya ditetapkan dengan Peraturan Daerah.

Page 10: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

BAB IV

PEMBINAAN DAN PENGAWASAN

Pasal 13

(1) Pemerintah Daerah berkewajiban melaksanakan pembinaan dan

pengawasan terhadap Kecamatan.

(2) Pembinaan dan pengawasan sebagaimana dimaksud pada ayat (1)

dilaksanakan oleh Organisasi Perangkat Daerah yang membidangi

Pemerintahan yang meliputi:

a. Evaluasi penyelenggaraan tugas umum pemerintahan;

b. Evaluasi penyelenggaraan sebagian urusan otonomi daerah yang

dilimpahkan Bupati kepada Camat;

c. Evaluasi tugas lain yang ditugaskan kepada Camat.

BAB V

PEMBIAYAAN

Pasal 14

Segala biaya yang diperlukan akibat pembentukan Kecamatan Katang

Bidare, Kecamatan Temiang Pesisir dan Kecamatan Bakung Serumpun

dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten

Lingga.

BAB VI KETENTUAN PERALIHAN

Pasal 15

(1) Pemerintah Daerah berkewajiban menyediakan sarana dan prasarana

kantor pemerintahan kecamatan yang dipandang cukup memadai.

(2) Peraturan Daerah dan peraturan pelaksanaan berkaitan dengan

kecamatan dan desa yang telah dikeluarkan sebelum diberlakukannya

Peraturan Daerah ini dinyatakan tetap berlaku sepanjang tidak

bertentangan dengan Peraturan Daerah ini atau belum diatur dengan

yang baru berdasarkan Peraturan Daerah ini.

(3) Hak-hak tertentu yang telah diberikan oleh pemerintah atau

pemerintah daerah kepada masyarakat dalam bidang administrasi

kependudukan dan bidang lainnya masih dinyatakan berlaku sesuai

ketentuan peraturan perundang-undangan.

Page 11: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

BAB VII KETENTUAN PENUTUP

Pasal 16

Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan

Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah

Kabupaten Lingga.

Ditetapkan di Daik Lingga pada tanggal, 27 April2018

BUPATI LINGGA

Dto

ALIAS WELLO

Diundangkan di Daik Lingga

pada tanggal, 30 April 2018

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LINGGA

Dto

MUHAMMAD JURAMADI ESRAM

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LINGGA TAHUN 2018 NOMOR 3

NOMOR REGISTRASI PERATURAN DAERAH KABUPATEN LINGGA

PROVINSI KEPULAUAN RIAU : 3,8/2018

Salinan sesuai dengan aslinya KEPALA BAGIAN HUKUM

Page 12: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

PENJELASAN

ATAS

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LINGGA NOMOR 3 TAHUN 2018

TENTANG

PEMBENTUKAN KECAMATAN KATANG BIDARE,

KECAMATAN TEMIANG PESISIR DAN KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN

I. PENJELASAN UMUM

Pembentukan Kecamatan pada dasarnya bertujuan untuk meningkatkan

pelayanan publik, partisipasi dan pemberdayaan masyarakat dalam rangka

mempercepat terwujudnya kesejahteraan masyarakat. Oleh karenanya

dalam proses tersebut harus memperhatikan potensi yang dimiliki

Kecamatan serta persyaratan yang meliputi administrasi, teknis dan

kewilayahan.

Persyaratan administrasi didasarkan atas aspirasi sebagaian besar

masyarakat setempat atau kebijakan pemerintah daerah dalam

pengembangan kawasan tertentu yang ditindaklanjuti dengan melakukan

analisa/kajian terhadap rencana

Pembentukan Kecamatan. Persyaratan teknis didasarkan pada faktor

kemampuan dan aktivitas ekonomi, potensi, sosial budaya, kependudukan,

luas wilayah, sedangkan syarat fisik kewilayahan didasarkan pada cakupan

wilayah, lokasi serta sarana dan prasarana pemerintahan.

Selain berbagai persyaratan tersebut perlu juga mempertimbangkan faktor

pendukung lainnya, faktor pendukung tersebut antara lain meliputi

pertimbangan kemampuan keuangan daerah, ketersediaan aparatur

pemerintah, potensi disparitas antar wilayah dan pertimbangan

kemampuan Kecamatan induk setelah dimekarkan.

Dengan persyaratan dimaksud diharapkan Kecamatan yang baru dibentuk

Dapat tumbuh dan berkembang serta mampu meningkatkan

penyelenggaraan pelayanan pemerintahan kepada masyarakat.

Page 13: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Pembentukan kecamatan juga dapat mengecualikan persyaratan

sebagaimana dimaksuddi wilayah yang mencakup satu atau lebih pulau,

dengan pertimbangan untuk efektifitas pelayanan dan pemberdayaan

masyarakat di pulau-pulau terpencil dan/atau terluar dengan terlebih

dahulu mendapat persetujuan dari gubernur sebagai wakil Pemerintah.

Pembentukan suatu Kecamatan dalam Kabupaten Lingga disesuaikan

dengan kebutuhan dan kemampuan Daerah. Kebutuhan adalah suatu

keadaan ataupun kondisi yang menuntut dan mengharuskan terbentuknya

suatu Kecamatan berdasarkan penilaian dan kondisi objektif suatu wilayah.

Sedangkan kemampuan adalah kesanggupan Pemerintah Daerah untuk

membiayai atau mendanai organisasi Kecamatan yang akan dibentuk.

Antara Kebutuhan dan Kemampuan merupakan hal yang tidak terpisahkan

dan merupakan suatu paket penilaian. Dalam pembentukan Kecamatan

selanjutnya tata cara Penilaian Kebutuhan dan Kemampuan Pemerintah

Daerah ditetapkan dengan Keputusan Bupati.

II. Pasal Demi Pasal

Pasal 1

Cukup Jelas

Pasal 2

Cukup Jelas

Pasal 3

Cukup Jelas

Pasal 4

Cukup Jelas

Pasal 5

Cukup Jelas

Pasal 6

Cukup Jelas

Pasal 7

Cukup Jelas

Pasal 8

Cukup Jelas

Pasal 9

Page 14: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

Cukup Jelas

Pasal 10

Cukup Jelas

Pasal 11

Cukup Jelas

Pasal 12

Cukup Jelas

Pasal 13

Cukup Jelas

Pasal 14

Cukup Jelas

Pasal 15

Cukup Jelas

Pasal 16

Cukup Jelas

TAMBAHAN LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LINGGA NOMOR 3

Page 15: BUPATI LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU TENTANG DENGAN ...jdih.linggakab.go.id/wp-content/uploads/produk_perundangan/produk... · Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut dengan

I

DIAGRAM LOKASI

Skala =1:585.000

U

Ç

PEMBAGIAN WILAYAH ADMINISTRASI

DITERBITKAN DAN DIED ARKAN OLEH :PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN LINGGAJL. ISTAN A ROBAT - DAIKLINGGA - KEPULAUAN R IAUTELP. 0322-300homepage www.linggakab.go. id

Kab. Sumba Timur

DISCLAIMER

1. Batas wilayah adm inistrasi yang ada di draft peta in i masih bersi fa t indikatif dan belum dilakukan penegasan batas.2. Data Garis Panta i dan In formasi Pulau yang d igunakan d i draft peta ini berasal dari Pem erin tah Kabupaten L ingga2. Draft Peta in i hanya d igunakan untuk keperluan pengajuan rencana calon pemekaran Kecam atan kepada Pemerin tah Kabupaten L ingga3. Penggunaan turunan tehadap draft peta in i tidak diperkenankan dan tidak dapat d ipertanggungjawabkan terka it akurasi dan ketel itian, kecuali ji ka proses penegasan batas desa/ke lurahan/kecamatan te lah dilakukan melalu i ta ta cara yang te lah d itentukan o leh peraturan yang ada4. In formasi terkait luas w ilayah baik untuk Kecamatan Induk dan Calon Kecamatan Pemekaran secara pasti di lapangan akan dapat dih itung setelah d ilakukan proses penetapan dan penegasan batas sesuai dengan aturan yang berlaku serta penentuan cakupan wilayah alokasi pu lau - pulau.

PROV. NUSA TENGGARA BARATPULAU SUMBA

#

#

#

#

#

##

#

#

#

#

#011

010

009

008007

006 005

004

003

002

001

P. A na k B ak on g

P. Ce m pa

P. Bua ya

P. A na k B ak on g

P. Bak un g Ke cil

P. Ta las

P. Ga ja h

P. Buli

P. Re ka s

P. Ti gi

P. A na k T a pa i

P. Kra ka p

P. Ja ta

P. Bon o t

P. Sike ling

P. A na k T a pa i

P. Uju ng b uli

P. Bon d en C em p a

P. A na kp ula u

P. Pela n du k Bes ar

P. Re jai

P. Sem a ka u

P. Tu rk a P. Pau h

P. Ber ju ng Be sa r

P. Ben u t Be sa r

P. M en gk un in g

P. Ber ie Da r at

P. Ta nju n glip a t

P. Ce be n am Be sa r

P. Ser a ya

P. M alim

P. A na kp ula uP. A ir

P. M an ik

P. Bus un g Ba ka u

P. M atu n g Bes ar

P. Ben u t Ke cik

P. Bat ub e rlo ba n g

P. Lim a u

P. M en tu tu

P. Pan ja ng Be sa r

P. Kala n Be sa rP. Ce ke re h

P. Sula n

P. Pan ja ng Ke cik

P. La ye

P. Kelit Re ja i

P. Buy u Bes ar

P. A na k B ak on g

P. Kala n Ke cik

P. Bar a t_T a pa i

P. Pela n du k Kec ikP. Ker e ti Be sa r

P. Sag a iP. Ber ju ng Ke cik

P. Bet ok

P. Biole

P. Lu ku t

P. Lo go h

P. Bat ug a jah

P. Pela n g

P. M ub ut

P. Bay u Kec ik

P. Ng ar am

P. Da si

P. Bon d en

P. Sem a ka u Ta nj ug ke lit

P. Bula t

P. Bog a i Be sa r

P. Le ng ke n g

P. Bida r a

P. Te na m

P. Bula t2

P. Sela m a t

P. Bay an

P. Ser a kit La ut

P. Sam a k

P. Sam b a u

P. Kuk ur

P. Ben g ku an g

P. Sem a ka u M am u t

P. Pun a i

P. Ti kus

P. Ce be n am Ke cik Ba ra t

P. M atu n g Kec ik

P. Te ro ng

P. A na k G a jah

P. Bog a i Ke cik

P. Seb a ka u

P. Ser a kit Da ra tP. Sek ita r Uta ra

P. La ya r

P. M ala ng cik er e s

P. Belo n gk en g

P. Pas irm e n tigi

P. Pay un g

P. Sec aw a

P. Bint on Be sa r

P. Ce be n am Ke cik

P. Pan g ka t

P. M ala ng M e ra h

P. Cin ga m Ke cik

P. M ati Ana k Kec il

P. Nye l

P. M ala ng D ar a t

P. M ala ng ca b an g

P. M ala ng r uk a

P. La ng it

P. M ala ng B er en d am

P. Tem iang

P. Tem iang

P. Busung K ec ik

P. Batang Besar

P. Bengk u

P. Sage

P. Pasi rgagah

P. Gantung

P. Selatp intu

P. L im as

P. Tajurb iru

P. Peridi

P. Tek oli

P. L iang

P. Em puh

P. M alang Nopong

P. Buaya Selebah

P. Pompong

P. Hantu

P. Tek eras

P. Batang Kecik

P. Ujung Batang

P. Prayon Besar

P. Lem oi

P. Balung Bes ar

P. Semak au L im as

P. Ujungk ebat

P. Pangk i l

P. M alau

P. Unggal

P. Rid ing

P. Teray un

P. Res am Besar

P. Tanjung Aka

P. Pagar

P. Senang

P. Prayon Kecik

P. M ay autang

P. Rem an Besar

P. Adu

P. Jam bu Ai r

P. Tek uluk

P. Rem an kec ik

P. Kru ing

P. Pandan Liang

P. Tek i l

P. M antigi

P. Akar

P. Lengkau Besar

P. Judah

P. Pengal Bes ar

P. Penyalong

P. Betelor

P. Res am Kecik

P. Tek uluk B arat

P. Barat

P. Penah Besar

P. M enjolok

P. Periuk

P. Babi

P. Adu Kec ik

P. Lengkau Kecik

P. Kukut Tengah

P. Penah

P. Tuk at Laut

P. Cam pang Bes ar

P. Kukut Kecik

P. Anak Em puh

P. Kukut Besar

P. Rek on

P. M alangprayon

P. Seli

P. Puding

P. Berjung

P. Bebek Besar

P. Pengal Tengah

P. Busungte lor

P. Sekok ot

P. M alang Koyok

P. M alangaberendam

P. Basing Temiang

P. Telor Kec ik

P. Belang

P. M alang Layar

P. Telor Bes ar

P. Buja l

P. Tuk i l

P. Pengal Kec ik

P. Paku Besar_Lim as

P. M enjolok Kec il

P. M alangte lur

P. M alangpangk il

P. Bulat_babi

P. Beridi Besar

P. Tuk ong

P. M alanghi tam

P. Tem buan

P. M alang Layar

P. Batubelay ar

P. Beridi Tengah

P. M alang Tukat

P. Ai r Kec ik

P. M alangk uny i t

P. Seme Besar

P. M alang Tuki l

P. Sungs ung

P. Du yu ng

P. Silin sin g

P. A irs un da

P. A irk ula h

P. Ben a n

P. Ti tam p a n

P. No po n g

P. Nya m u k

P. Bar u

P. M ed an g

P. A na km e ro d on g

P. Sela m e na ng

P. Boc on g

P. Ban sa

P. Kat an g ling ga

P. Da si D uy un g

P. Buk it

P. Ca pa

P. Du a Bes ar

P. Pak u Kec ik

P. Pak u Te ru s Bes ar

P. Bak au Be n an

P. Du a Kec ik

P. Ban e s

P. Kuy u

P. Da lek L au tP. M ala ng la ya r

P. Da lek Da r at

P. Ne na s

P. Sisik

P. No po n g k ec il

P. Ser a ng ga s Bes ar

P. Da im

P. Ser a ng ga s Kec ik

P. Bida r a

P. Ser a ng ga s Te ng a h

P. A na k C a pe

P. M er an g

P. A na k B oc on g

P. Kula h

P. Kela lu n

Desa Laboh

Kel.SenayangDesa Pasirpanjang

Desa Baran

Desa Temiang

Desa Tanjung Kelit

Desa Tajur Biru

Desa Cempa

Desa Mensanak

Desa Batu Belobang

Desa Pulau Batang

Desa Penaah

Desa MamutDesa Rejai

Desa Benan

Desa Pulau Duyung

Desa Pulaumedang

Desa Tanjung Lipat

Desa Pulau Bukit

105°0'0"E

105°0'0"E

104°50'0"E

104°50'0"E

104°40'0"E

104°40'0"E

104°30'0"E

104°30'0"E

104°20'0"E

104°20'0"E

0°50'0

"N

0°50'0

"N

0°40'0

"N

0°40'0

"N

0°30'0

"N

0°30'0

"N

0°20'0

"N

0°20'0

"N

0°10'0

"N

0°10'0

"N

0°0'0"

0°0'0"

0°10'0

"S

0°10'0

"S

KABUPATEN LINGGAPROVINSI KEPULAUAN RIAU

Riau

Kepulauan Riau

106°0'E

106°0'E

105°0'E

105°0'E

104°0'E

104°0'E

103°0'E

103°0'E

1°0'N

1°0'N

0°0'

0°0'

ProyeksiSistem GridDatum HorisontalDatum VertikalSatuan Tinggi

: Transverse Mercator: Grid Geografis: WGS 84: Chart Datum dan Muka Laut Rata-Rata: Meter

KECAMATAN LINGGA

KECAMATAN LINGGA UTARA

KECAMATAN LINGGA TIMUR

KECAMATAN SENAYANG (INDUK)

RIWAYAT PETA

1. Penar ikan garis batas Kecamatan dan batas Desa di peta ini berasal dari data d igita l yang bersumber dari Pemerin tah Kabupaten Lingga 2. Data Peta Rupabumi Indonesia ska la 1:50.000 hanya d igunakan untuk menampilkan unsur sungai, dan ja lan.

REFERENSI

1. Undang undang Nom or 23 Tahun 2014 tentang Pemer intahan D aerah2. Peraturan Pemerin tah Nom or 19 Tahun 2008 tentang Kecamatan3. Peraturan Menter i Dalam Negeri Nomor 56 Tahun 2015 tentang Kode dan Data Wi layah4. Surat Nomor : 100/TAPEM-OTDA/1699 pada September 2017 yang ber isi Permohonan Tim Pemetaan Pemekaran Kecam atan dar i Pem erin tah Kabupaten L ingga5. Surat Persetujuan Pembentukan Kecamatan di Kabupaten L ingga dari Gubernur Kepulauan Riau dengan Nomor 120/1286/SET pada bulan September 20176. Surat Pernyataan Persetujuan Batas - Batas Wilayah Kecamatan Pemekaran Temiang Pesisir, Kecamatan Pemekaran Bakung Serumpun, Kecam atan Pem ekaran Katang Bidare Pada tanggal 11 Agustus 20177. Dokumen Dukungan dan Persetujuan Bersama Kepala Desa dan Badan Permusyaw aratan Desa (BPD) Desa Batu Belubang, Desa Cempa, Desa Pasir Panjang, Desa Tanjung Kelit, Desa Tanjung Lipat, dan Desa Rejai pada Maret 2017 di Senayang8. Dokumen Dukungan dan Persetujuan Bersama Kepala Desa dan Badan Permusyaw aratan Desa (BPD) Desa Tajur B iru , tanggal 10 M aret 20179. Dokumen Dukungan dan Persetujuan Bersama Kepala Desa dan Badan Permusyaw aratan Desa (BPD) Desa Pulau Batang, tanggal 10 Maret 2017.10. Dokumen D ukungan dan Persetu juan Bersama Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD ) D esa Temiang, tanggal 10 Maret 201711. Dokumen Dukungan dan Persetujuan Bersama Kepala Desa dan Badan Perm usyawaratan Desa (BPD) Desa Pulau Duyung, Desa Pulau Bukit, Desa Benan, Desa Pulau Medang, dan Desa Mensanak pada M aret 2017 di Benan12. Berbagai dokumen Peraturan Daerah tentang Pembentukan Desa - desa di Kabupaten Lingga13. Berita Acara Musyawarah Besar Pem ekaran Kecamatan tanggal 9 Maret Tahun 201714. Berita Acara Syarat dan Ketentuan Penggunaan Peta dan Data Pembuatan Peta Kecamatan Pemekaran di Kabupaten L ingga15. Berita Acara Inventarisasi Cakupan Wilayah Administrasi Kecamatan Terhadap Pulau/Kepulauan d i Kecamatan Senayang dan 3 Calon Kecam atan Pem ekaran d i Kabupaten Lingga tanggal 24 Desem ber 2017

SUMBER DATA

1. Data d igita l batas kecamatan dan batas desa di Kab. Lingga yang berasal dari Pemer intah Kabupaten Lingga, Provinsi Kepulauan Riau2. Peta Rupabumi Indonesia ska la 1:50.000, terbi tan Badan Informasi Geospasia l, seamless ed isi tahun 20173. Inform asi Nam a Pulau dan Posisi Pulau dari Pemerin tah Kabupaten L ingga, Provinsi Kepulauan Riau4. Data Koordinat antara Kecamatan Senayang (Induk) dan Kecamatan Temiang Pesisir (Calon) dari Pemer intah Kabupaten Lingga, Provinsi Kepulauan Riau

TABEL DAFTAR KOORDINATNO KETERANGAN BUJUR TIMUR LINTANG UTARA001 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,545005 0,204549002 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,545993 0,19443003 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,539657 0,18388004 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,532507 0,191584005 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,52987 0,200192006 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,521957 0,201372007 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,518794 0,208938008 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,510673 0,211788009 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,494508 0,229709010 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,48217 0,235527011 Batas Kec. Senayang (Pasca) - Kec. Temiang Pesisir 104,477708 0,242425

A

B

C

D

WILAYAH ADMINISTRASI

A. KEC. SENAYANG ( INDUK)- KELURAHAN SENAYANG - DESA MAMUT- DESA LABOH- DESA PENAAH- DESA BARAN

- DESA BATU BELOBANG- DESA CEMPA- DESA PASIRPANJANG- DESA REJAI- DESA TANJUNG KELIT- DESA TANJUNG LIPAT

- DESA BENAN- DESA MENSANAK- DESA PULAUBUKIT- DESA PULAUDUYUNG- DESA PULAU MEDANG

- DESA PULAU BATANG- DESA TAJUR BIRU- DESA TEMIANG

No Nama Pulau Keterangan1 P. Balung Besar - 2 P. Semakau Limas - 3 P. Malangaberendam - 4 P. Penah Besar - 5 P. Bebek Besar - 6 P. Busung Kecik - 7 P. Betelor - 8 P. Malangkunyit - 9 P. Puding - 10 P. Malang Layar - 11 P. Pasirgagah - 12 P. Adu Kecik - 13 P. Beridi Besar - 14 P. Adu - 15 P. Beridi Kecik - 16 P. Hantu - 17 P. Anak Empuh - 18 P. Beridi Tengah - 19 P. Basing Temiang - 20 P. Malang Koyok - 21 P. Malangtelur - 22 P. Penah - 23 P. Pandan Liang - 24 P. Akar - 25 P. Resam Kecik - 26 P. Sungsung - 27 P. Tanjung Aka - 28 P. Empuh - 29 P. Belang - 30 P. Liang - 31 P. Pengal Kecik - 32 P. Limas - 33 P. Malau - 34 P. Anak Pengel - 35 P. Pengal Tengah - 36 P. Periuk - 37 P. Paku Besar_Limas - 38 P. Tekoli - 39 P. Malangmerah - 40 P. Pengal Besar -

No Nama Pulau Keterangan41 P. Telor Kecik - 42 P. Paku Kecik_Limas - 43 P. Resam Besar - 44 P. Malanghitam - 45 P. Ujung Batang - 46 P. Malang Nopong - 47 P. Busungtelor - 48 P. Telor Besar - 49 P. Unggal - 50 P. Lengkau Kecik - 51 P. Tekuluk Barat - 52 P. Batang Kecik - 53 P. Lengkau Besar - 54 P. Terayun - 55 P. Tekuluk - 56 P. Sage - 57 P. Malangpangkil - 58 P. Seli - 59 P. Pangkil - 60 P. Pagar - 61 P. Prayon Kecik - 62 P. Malangprayon - 63 P. Tajurbiru - 64 P. Prayon Besar - 65 P. Senang - 66 P. Tekil - 67 P. Buaya Selebah - 68 P. Gantung - 69 P. Menjolok Kecil - 70 P. Menjolok - 71 P. Kruing - 72 P. Tekeras - 73 P. Judah - 74 P. Mayautang - 75 P. Riding - 76 P. Peridi - 77 P. Bujal - 78 P. Lemoi - 79 P. Reman kecik - 80 P. Penyalong -

No Nama Pulau Keterangan81 P. Reman Besar - 82 P. Rekon - 83 P. Batang Besar - 84 P. Nibung - 85 P. Campang Besar - 86 P. Bengku - 87 P. Barat - 88 P. Mantigi - 89 P. Jambu Air - 90 P. Berjung - 91 P. Seme Besar - 92 P. Babi - 93 P. Bulat_babi - 94 P. Tukat Laut - 95 P. Kukut Besar - 96 P. Kukut Tengah - 97 P. Kukut Kecik - 98 P. Malang Layar - 99 P. Pompong -

100 P. Temiang - 101 P. Temiang - 102 P. Sekokot - 103 P. Malang Tukat - 104 P. Tembuan - 105 P. Tukong - 106 P. Selatpintu - 107 P. Air Kecik - 108 P. Ujungkebat - 109 P. Malang Tukil - 110 P. Batubelayar - 111 P. Tukil -

No Nama Pulau Keterangan123456789

10111213141516171819202122232425

P. NyamukP. KelalunP. DuyungP. MedangP. Dasi DuyungP. SelamenangP. Anak BocongP. BidaraP. BocongP. SilinsingP. NenasP. Dua BesarP. Dua KecikP. AnakmerodongP. KuyuP. Dalek LautP. MalanglayarP. Dalek DaratP. Anak CapeP. KulahP. CapaP. MerangP. BukitP. DaimP. Sisik

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -

No Nama Pulau Keterangan26272829303132333435363738394041

P. AirkulahP. BanesP. TitampanP. BaruP. Paku KecikP. Bakau BenanP. BansaP. Paku Terus BesarP. AirsundaP. Nopong kecilP. BenanP. Seranggas KecikP. Seranggas TengahP. NopongP. Seranggas BesarP. Katanglingga

- - - - - - - - - - - - - - - -

No Nama Pulau Keterangan1 P. Tenam -2 P. Lengkeng -3 P. Dasi -4 P. Manik -5 P. Logoh -6 P. Bonot -7 P. Talas -8 P. Semakau Tanjugkelit -9 P. Bengkuang -10 P. Mentutu -11 P. Bidara -12 P. Mubut -13 P. Benut Kecik -14 P. Benut Besar -15 P. Anak Gajah -16 P. Batugajah -17 P. Gajah -18 P. Buli -19 P. Secawa -20 P. Krakap -21 P. Bogai Kecik -22 P. Ujungbuli -23 P. Malangcabang -24 P. Bogai Besar -25 P. Rekas -26 P. Bonden -27 P. Malim -28 P. Semakau Mamut -29 P. Binton Besar -30 P. Binton Kecil -31 P. Belongkeng Kecil -32 P. Belongkeng -33 P. Bongki -34 P. Laye -35 P. Layar -36 P. Terong -37 P. Pelang -38 P. Sulan -39 P. Tanjunglipat -40 P. Sikeling -

No Nama Pulau Keterangan41 P. Anak Tapai -42 P. Anak Tapai -43 P. Barat_Tapai -44 P. Air -45 P. Anakpulau -46 P. Anakpulau -47 P. Limau -48 P. Mengkuning -49 P. Batuberlobang -50 P. Sambau -51 P. Rejai -52 P. Tigi -53 P. Bayan -54 P. Kelit Rejai -55 P. Pauh -56 P. Anak Bakong -57 P. Anak Bakong -58 P. Anak Bakong -59 P. Malangcikeres -60 P. Malang Darat -61 P. Turka -62 P. Pengeleh -63 P. Selamat -64 P. Betok -65 P. Malang Merah -66 P. Mati Anak Kecil -67 P. Bonden Cempa -68 P. Serakit Darat -69 P. Mati Anak Besar -70 P. Cekereh -71 P. Matung Kecik -72 P. Lukut -73 P. Bulat2 -74 P. Sekitar Utara -75 P. Malang Berendam -76 P. Matung Besar -77 P. Kalan Besar -78 P. Pasirmentigi -79 P. Pangkat -80 P. Cempa -

No Nama Pulau Keterangan81 P. Sagai -82 P. Jata -83 P. Malang Sagai -84 P. Serakit Laut -85 P. Mak Kiok -86 P. Cingam Besar -87 P. Malang Cina -88 P. Ngaram -89 P. Kalan Kecik -90 P. Langit -91 P. Berjung Kecik -92 P. Cingam Kecik -93 P. Biole -94 P. Berjung Besar -95 P. Cebenam Kecik Selatan -96 P. Berie Darat -97 P. Cebenam Besar -98 P. Kukur -99 P. Bakung Kecil -

100 P. Payung -101 P. Cebenam Kecik -102 P. Cebenam Kecik Timur -103 P. Cebenam Kecik Barat -104 P. Bulat -105 P. Samak -106 P. Sebakau -107 P. Buaya -108 P. Malangruka -109 P. Seraya -110 P. Pelanduk Besar -111 P. Tikus -112 P. Panjang Besar -113 P. Bayu Kecik -114 P. Semakau -115 P. Kereti Besar -116 P. Pelanduk Kecik -117 P. Buyu Besar -118 P. Panjang Kecik -119 P. Busung Bakau -120 P. Punai -121 P. Nyel -

@ Hak Cipta dilindungi oleh Undang-Undang Republik Indonesia

Perhubungan

Batas Wilayah

Jalan NasionalJalan Prov insi/KabupatenJalan LainJalan Kereta Api

Batas Kabupaten/KotaBatas Kecamatan

KETERANGAN :

Gedung dan Bangunan

Kantor PemerintahanKantor GubernurKantor Bupati/WalikotaKantor Camat

Relief dan Titik TinggiKonturPuncak Gunung

Permuk iman

#

Perairan

Garis Pantai

Danau

SungaiCalon Kantor Bupat i/Walikota

"$I◄G

!"$

—◄B /W

"$

—◄B / W

"$

▬◄C

Batas Provinsi

Dana u

La ut

500

Batas DesaTit ik Koordinat#!

0 125 250 375 50062,5Km

H. ALIAS WELLO

NAMA PULAU DI KECAMATAN KATANG BIDAR E TEMIANG PESISIRNAMA PULAU DI KECAMATAN

NAMA PULAU DI KECAMATAN BAKUNG SER UMPU N

BUPATI LINGGAB. KEC. BAKUNG SERUMPUN

C. KEC. TEMIANG PESISIR

D. KEC. KATANG BIDARE

KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN

KECAMATAN TEMIANG PESISIR

KECAMATAN KATANG BIDARE

PETA WILAYAH KECAMATAN KATANG BIDARE, KECAMATAN

TEMIANG PESISIR, KECAMATAN BAKUNG SERUMPUN,

KECAMATAN SENAYANGKABUPATEN LINGGA

PROVINSI KEPULAUAN RIAU