5
CASE REPORT Seorang Perempuan Usia 61 Tahun dengan OS Conjungtivitis e.c Bakterial I. Identitas Pasien Nama : Ny. D S Jenis Kelamin : Perempuan Umur : 61 tahun Alamat : Sulingan 1/9 Sroyo Jaten, Kra Pekerjaan : Swasta No. RM : 3105xx Tanggal Periksa : 22 November 2014 II. Anamnesis a. Keluhan utama : Mata kiri terasa mengganjal b. Riwayat penyakit sekarang Pasien datang ke Poliklinik Mata RSUD Karanganyar dengan keluhan mata kiri terasa mengganjal sejak ± 1 minggu yang lalu. Pasien juga mengeluhkan matanya merah, terdapat kotoran dengan sifat putih kental, suka menggosok-gosok mata dan sulit dibuka di pagi hari. Pasien sudah periksa ke dokter 2x mendapat salep mata dan tetes mata tetapi tidak membaik. c. Riwayat Penyakit Dahulu

Case Report Mata Konjungtivitis

Embed Size (px)

DESCRIPTION

case report

Citation preview

Page 1: Case Report Mata Konjungtivitis

CASE REPORT

Seorang Perempuan Usia 61 Tahun dengan

OS Conjungtivitis e.c Bakterial

I. Identitas Pasien

Nama : Ny. D S

Jenis Kelamin : Perempuan

Umur : 61 tahun

Alamat : Sulingan 1/9 Sroyo Jaten, Kra

Pekerjaan : Swasta

No. RM : 3105xx

Tanggal Periksa : 22 November 2014

II. Anamnesis

a. Keluhan utama :

Mata kiri terasa mengganjal

b. Riwayat penyakit sekarang

Pasien datang ke Poliklinik Mata RSUD Karanganyar dengan keluhan

mata kiri terasa mengganjal sejak ± 1 minggu yang lalu. Pasien juga

mengeluhkan matanya merah, terdapat kotoran dengan sifat putih kental, suka

menggosok-gosok mata dan sulit dibuka di pagi hari. Pasien sudah periksa ke

dokter 2x mendapat salep mata dan tetes mata tetapi tidak membaik.

c. Riwayat Penyakit Dahulu

Keluhan Serupa : Disangkal

Riwayat Rawat Inap : Disangkal

Riwayat Alergi : Disangkal

Riwayat Memakai kacamata : Diakui (±1tahun)

Page 2: Case Report Mata Konjungtivitis

d. Pemeriksaan :

1. Status Generalis

Keadaan Umum : Baik  

Kesadaran : Compos mentis  

2. Status Opthalmologi 

OD Pemeriksaan OS

6/6 Visus 6/12

Bulu mata basah (-), edem (-) PalpebraBulu mata basah (+), edem

(+)

Hiperemis (-), sekret

mukopurulen (-), khemosis

bulbi (-)

Konjungtiva

Hiperemis (+) tipe injeksi

konjungtiva, sekret

mukopurulen (+), kemosis

konjungtivitis bulbi (+)

Jernih, permukaan licin Kornea Jernih, permukaan licin

Jernih, dalam COA Jernih, dalam

Bentuk normal, warna coklat

kehitamanIris

Bentuk normal, warna coklat

kehitaman

OD Pemeriksaan OS

Bulat, sentral, diameter 3

mm, RC (+/+)Pupil

Bulat, sentral, diameter 3 mm,

RC (+/+)

Jernih Lensa Jernih

Tidak diperiksa Fundus media Tidak diperiksa

Tidak diperiksa Papil N. Opticus Tidak diperiksa

Tidak diperiksa Macula lutea Tidak diperiksa

Page 3: Case Report Mata Konjungtivitis

Tidak diperiksa Retina Tidak diperiksa

Normal TIO Normal

OD OS

Ringkasan Anamnesis dan Pemeriksaan

Pasien mengeluh mata kiri terasa mengganjal (+) sejak ± 1 minggu yang lalu, mata

merah (+), mata mengeluarkan kotoran putih kental (+), suka menggosok-gosok mata

(+) dan sulit dibuka pagi hari (+). Riwayat kacamata (+) sejak ± 1 tahun, keluhan

serupa & alergi (-)

OD dbn

OS Visus 6/12, palpebrae edem (+), konjungtiva hiperemis (+) tipe konjungtiva,

sekret mukopurulen (+), kemosis konjungtiva bulbi (+),kornea jernih & licin (+),

fotofobia (-)

Diagnosis

o Os Konjungtivitis e.c Bakterial

Page 4: Case Report Mata Konjungtivitis

Penatalaksanaan

• Medikamentosa:

• Non Medikamentosa :

Jangan menggosok-gosok mata (mengucek-ngucek)

Menghindari faktor pencetus seperti angin dan debu dengan menggunakan

kacamata untuk melindungi mata

Meningkatkan daya tahan tubuh seperti mengkonsumsi makanan yang sehat

(sayur, buah)

Prognosis

• Ad Visam : ad bonam

• Ad Kosmetikam : ad bonam

• Ad Fungsionam : ad bonam

• Ad Vitam : ad bonam

R/ C. Tobroson ED MD No I∫ per 2 jam dd gtt 1 OS

R/ Amoxicilin tab 500 mg No XII∫ 3 dd tab I

R/ Na Diclofenac tab 50 mg No X

∫ 2 dd tab I p.c