4

Click here to load reader

CEKLIST Prasat Kompres Hangat n Dingin

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Langkah langkah terapi kompres hangat dan dingin

Citation preview

Page 1: CEKLIST Prasat Kompres Hangat n Dingin

CEKLIST PROSEDUR TEKNIK RELAKSASIKOMPRES HANGAT

Nama Mhs :Tanggal :

NO KOMPONEN TINDAKAN NILAI0 1 2

A. Tahap Pre Interaksi1. Mengecek program terapi2. Mempersiapkan alat

Waskom + air hangat Termometer oral Termometer air Handuk kecil atau washlap bersih untuk kompres + 4 buah Handuk pengering Bak instrumen berisi handscoon Kom tutup berisi kasa Perlak + pengalas Tempat handscoon kotor

B. Tahap Orientasi3. Menjaga privasi klien4. Memberikan salam terapeutik sebagai pembuka5. Melakukan validasi6. Melakukan kontrak7. Menjelaskan tujuan dan langkah-langkah tindakan8. Mendekatkan peralatan

C. Tahap Kerja9. Mengatur posisi klien senyaman mungkin.10. Membuka kom dan bak instrumen.11. Melakukan cuci tangan dan pakai handscoon12. Mengukur suhu tubuh klien13. Buka area yang akan dikompres14. Pasang perlak di bawah area yang akan dikompres15. Cek suhu air dengan tangan atau menggunakan termometer + 400C-500C16. Rendam handuk atau washlap dalam air hangat17. Ambil handuk dari waskom dan peras sampai kering18. Tempelkan handuk di area kompres19. Biarkan sampai suhu handuk mendingin20. Ulangi beberapa kali sampai target tercapai21. Ambil handuk dari tempat kompres dan bersihkan dengan handuk kering22. Mengukur kembali suhu tubuh klien23. Merapikan alat yang sudah dipakai24. Melepas handscoon25. Cuci tangan

D. Tahap Terminasi26. Mengevaluasi perasaan klien27. Memberikan pujian dan reinforcemen pada klien28. Kontrak untuk pertemuan yang akan datang29. Memberikan salam penutup30. Berpamitan pada klien dan keluarga

E. Dokumentasi31. Catat respon klien sebelum dan setelah dilakukan tindakan

Keterangan :0 : Tidak dilakukan1 : Dilakukan tidak sempurna2 : Dilakukan dengan sempurna

Nilai Batas Lulus : 75 %

CEKLIST PROSEDUR TEKNIK RELAKSASIKOMPRES DINGIN

Nama Mhs :Tanggal :

NO KOMPONEN TINDAKAN NILAI

Purwokerto, ….., …………….. 2014Evaluator

(………………………….)

Nilai :

Page 2: CEKLIST Prasat Kompres Hangat n Dingin

A. Tahap Pre Interaksi1. Mengecek program terapi2. Mempersiapkan alat

Waskom + es + sendok es Kantung es Kain pembungkus atau handuk agak besar Handuk pengering Bak instrumen berisi handscoon Kom tutup berisi kasa Perlak + pengalas Tempat handscoon kotor

B. Tahap Orientasi3. Menjaga privasi klien4. Memberikan salam terapeutik sebagai pembuka5. Melakukan validasi6. Melakukan kontrak7. Menjelaskan tujuan dan langkah-langkah tindakan8. Mendekatkan peralatan

C. Tahap Kerja9. Mengatur posisi klien senyaman mungkin.10. Membuka bak instrumen dan kom tutup11. Melakukan cuci tangan dan memakai handscoon12. Buka area yang akan dikompres13. Pasang perlak di bawah area yang akan dikompres14. Isi kantung es dengan es dari kom + 2/3 bagian15. Bungkus kantung es dengan kain pembungkus atau handuk16. Tempelkan pada area yang akan dikompres17. Biarkan beberapa saat agar efek dingin menyebar18. Pindahkan ke beberapa area sekitar19. Jangan terlalu lama pada satu tempat karena akan menimbulkan dingin

berlebihan dan sakit20. Setelah dirasa cukup angkat kantung es dari tubuh klien dan bersihkan dengan

handuk kering21. Merapikan alat yang sudah dipakai22. Melepas handscoon23. Cuci tangan

D. Tahap Terminasi24. Mengevaluasi perasaan klien25. Memberikan pujian dan reinforcemen pada klien26. Kontrak untuk pertemuan yang akan datang27. Memberikan salam penutup28. Berpamitan pada klien dan keluarga

E. Dokumentasi29. Catat respon klien sebelum dan setelah dilakukan tindakan

Keterangan :0 : Tidak dilakukan1 : Dilakukan tidak sempurna2 : Dilakukan dengan sempurna

Nilai Batas Lulus : 75 %

CEKLIST PROSEDUR TEPID WATER SPONGENama Mhs :Tanggal :

NO KOMPONEN TINDAKAN NILAI0 1 2

A. Tahap Pre Interaksi1. Mengecek RM klien dan program terapi2. Periksa pemberian terakhir antipiretik3. Mempersiapkan alat

Waskom + air hangat Termometer aksila

Purwokerto, ….., …………….. 2014Evaluator

(………………………….)

Nilai :

Page 3: CEKLIST Prasat Kompres Hangat n Dingin

Termometer air Washlap dan handuk lembut untuk anak Botol berisi air hangat yang dibungkus handuk Pakain untuk ganti (usahakan pakaian tipis agar menyerap panas tubuh) Minyak telon Kom tutup berisi kasa Tempat handscoon kotor

B. Tahap Orientasi4. Menjaga privasi klien5. Memberikan salam6. Melakukan validasi7. Melakukan kontrak8. Menjelaskan tujuan dan langkah-langkah tindakan9. Pastikan suhu kamar hangat10. Mendekatkan peralatan

C. Tahap Kerja11. Mengatur posisi klien senyaman mungkin.12. Membuka kom tutup13. Melakukan cuci tangan14. Siapkan air hangat ( suhu 34º C) dalam waskom, ukur dengan termometer air hingga

tercapai suhu yang diinginkan15. Letakkan washlap didekat Waskom.16. Siapkan pakaian bersih yang akan dipakai setelah mandi / sponge bath17. Letakkan handuk di bawah tubuh klien dan tutupi tubuh klien agar tidak terpapar udara

luar.18. Lepaskan pakaian klien.19. Ukur suhu tubuh klien, nadi, dan frekuensi pernafasan.20. Letakkan botol air hangat yang telah dibungkus handuk dibawah kaki klien.21. Basahi washlap, basuh tubuh bagian depan klien dengan washlap, termasuk semua

ekstremitas.22. Balik tubuh klien, lalu basuh tubuh bagian belakang klien.23. Ukur suhu tubuh klien, nadi, dan frekuensi pernafasan.24. Observasi respon klien, perhatikan bila klien tampak menggigil, pucat, sianosis pada

mukosa bibir dan kuku serta perubahan tanda vital25. Keringkan tubuh klien dengan handuk, hindari menggosok tubuh.26. Pakaikan baju bersih yang sudah disiapkan.27. Buang sisa air dan bereskan semua peralatan yang sudah dipakai.28. Cuci tangan

D. Tahap Terminasi29. Mengevaluasi perasaan klien30. Memberikan pujian dan reinforcemen pada klien31. Kontrak untuk pertemuan yang akan datang32. Memberikan salam penutup33. Berpamitan pada klien dan keluarga

E. Dokumentasi34. Catat respon klien sebelum dan setelah dilakukan tindakan

Keterangan :0 : Tidak dilakukan1 : Dilakukan tidak sempurna2 : Dilakukan dengan sempurna

Nilai Batas Lulus : 75 %

Purwokerto, ….., …………….. 2014Evaluator

(………………………….)

Nilai :