7
SKB adalah : · Suatu penelitian yang dilakukan untuk menilai apakah gagasan bisnis layak untuk direalisasikan atau tidak. · Suatu penelitian untuk menilai sejauh mana benefit/manfaat yang diperoleh dari suatu kegiatan bisnis. Manfaat SKB · Bagi pihak investor : untuk menilai bagaimana prospek usaha dari suatu perusahaan · Bagi pihak kreditur : memberi keputusan diberi pinjaman atau tidak · Bagi pihak manajemen perusahaan : sebagai gambaran dari SKB, yaitu menerapkan dan merealisasikan apa yang sudah tertuangdalam SKB · Bagi pihak masyarakat dan pemerintah : mudah menciptakan lapangan pekerjaan (masyarakat). Untuk menilai apakah bisnisnya mendukung program pemerintah atau tidak (pemerintah) Tahapan SKB · Penmuan ide : menemukan ide bisnis yang akan dilakukan · Penelitian : mengenai peluang pasar dan modal yang dibutuhkan · Evaluasi, terdiri dari 3 poin : - Mengevaluasi proyek yang akan didirikan - Mengevaluasi proyek yang sedang dibangun

Contoh Pasar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ekonomi

Citation preview

Page 1: Contoh Pasar

SKB adalah :

·         Suatu penelitian yang dilakukan untuk menilai apakah gagasan bisnis layak

untuk direalisasikan atau tidak.

·         Suatu penelitian untuk menilai sejauh mana benefit/manfaat yang diperoleh

dari suatu kegiatan bisnis.

Manfaat SKB

·         Bagi pihak investor          : untuk menilai bagaimana prospek usaha dari suatu

perusahaan

·         Bagi pihak kreditur          : memberi keputusan diberi pinjaman atau tidak

·         Bagi pihak manajemen perusahaan         : sebagai gambaran dari SKB, yaitu

menerapkan dan merealisasikan apa yang sudah tertuangdalam SKB

·         Bagi pihak masyarakat dan pemerintah  : mudah menciptakan lapangan

pekerjaan (masyarakat). Untuk menilai apakah bisnisnya mendukung program

pemerintah atau tidak (pemerintah)

Tahapan SKB

·         Penmuan ide     : menemukan ide bisnis yang akan dilakukan

·         Penelitian            : mengenai peluang pasar dan modal yang dibutuhkan

·         Evaluasi, terdiri dari 3 poin :

-       Mengevaluasi proyek yang akan didirikan

-       Mengevaluasi proyek yang sedang dibangun

-       Mengevaluasi bisnis yang sudah beroperasi secara rutin

·         Tahap pengurutan usulan yang layak

·         Buat rencana pelaksanaan

·         Tahap pelaksanaan

Page 2: Contoh Pasar

Aspek pasar

Definisi pasar menurut Stanton : kumpulan orang-orang yang memiliki

keinginan untuk berbelanja,uang untuk belanja,dan kemauan untk

membelanjakannya.

Jenis pasar

Jenis Pasar dilihat dari segi produsen     

1.       Pasar persaingan sempurna        : pembeli dan penjualnya banyak, barang yang

dijual homogen dan pangsa pasar terkotak-kotak/kecil karena relatif tidak ada

persaingan harga ditentukan oleh demand dan supply. Contoh : beras,sayuran, dll.

2.       Pasar monopoli                                 : jumlah penjual hanya satu, hak monopoli

bisa diperoleh karena alasan; penguasaan bahan mentah,Penguasaan teknik

produksi,Perolehan hak paten. Contoh : bensin.

Page 3: Contoh Pasar

3.       Pasar oligopoli                                   : jumlah produsennya lebih dari satu

namun terbatas dikarenakan membutuhkan investasi yang besar. Contoh :

meskapai penerbangan, PO, dll.

4.       Pasar persaingan monopolistik  : jumlah produsennya banyak dan barangnya

heterogen dalam konteks terdeferensiasi (sama produk, beda merk). Contoh:

sabun, pasta gigi, dll.

Jenis pasar dilihat dari segi konsumen

1.       Pasar konsumen              : pasar untuk barang/jasa yang dijual kepada

konsumen akhir untuk langsung digunakan dalam kegiatan konsumsi. Contoh :

bakso,mie ayam,dll.

2.       Pasar produsen                                : pasar untuk barang yang dijual atau

disewakan kepada konsumen untuk digunakan dalam proses paroduksi lebih

lanjut. Contoh : kain,tepung,dll.

3.       Pasar penjual kembali    : suatu unit pasar yang bisa berupa agen pedagang

eceran, distributor,grosir,dll.

4.       Pasar pemerintah            : pasar yang menjual barang-barang yang dibeli oleh

unit-unit pemerintah dalam rangka menjalankan tugaas pemerintah. conotoh :

percetakan buku untuk BOS.

aaplikasinya kurang lebih sbb:

ASPEK PASAR

Deta’s print & copy

1.       Jenis produk

Page 4: Contoh Pasar

Jenis produk yang saya jual berupa jasa printing dan photocopy tentu

saja sudah termasuk bahan-bahan yang diperlukan untuk produk tersebut. Selain

itu untuk melegkapi usaha yang saya bentuk, saya akan menerima jasa pengetikan,

jug a menjual berbagai alat tulis  seperti buku, pensil, ballpoint, kertas HVS, dan

sebagainya.

2.       Jenis pasar yang dituju dari segi produsen

Pasar yang saya tuju bila dituju dari segi produsen adalah pasar

persaingan monopolistik. Karena saya menjual produk yang sejenis yaitu jasa,

namun jasa yang saya tawarkan banyak macamnya, seperti photocopy, printing,

pengetikan, maupun penjilidan. Selain jasa, saya juga menediakan berbagai alat

tulis.

3.       Jenis pasar yang dituju dari segi konsumen

Pasar yang saya tuju bila ditinjau dari segi konsumen adalah pasar

konsumen. Sebab produk-produk yang saya tawarkan akan langsung

digunakan/dikonsumsi oleh konsumen.

4.       Analisis SWOT dari aspek pasar

Strenght:

Ø  Harga/tarif dari jasa yang saya tawarkan bisa saya tentukan sendri sehingga

menarik minat pelanggan tetapi juga memberikan keuntungan bagi perusahaan.

Ø  Produk jasayang saya tawarkan banyak jenisnya sehingga memudahkan pelanggan

dalam memenuhi kbutuhannya akan jasa yang saya tawarkan.

Weakness:

Ø  Harga/tarif yang dipasang bisa saja terlalu tinggi atau terlalu rendah, hal ini bisa

menimbulkan kerugian bagi perusahaan.

Ø  Kebutuhan konsumen mengenai produk yang saya tawarkan tidak tetap waktunya.

Jadi, dalam satu hari kadang sangat sedikit pembeli yang datang.

Page 5: Contoh Pasar

Opportunity:

Ø  Target yang saya tuju adalah pelajar dan karyawan kantor yang tentunya

membutuhkan produk-produk yang saya tawarkan.

Ø  Masih jarangnya saha sejenis memberi peluang yangbesar terhadap perusahan saya

untuk lebih berkembang.

Threat:

Ø  Karena target utama perusahaan adalah pelajar dan karyawan kantor, saya harus

pandai mengatur siasat ketika hari libur datang karena bisa meminimalkan

pembeli yang datang.