4
LEMBAR PENGESAHAN PRESENTASI KASUS STROKE NON HEMORAGIK Disusun oleh: Shinta Purbo Putrandwika 132022124 Disetujui, dr. Nurtakdir Kurnia Setiawan, Sp.S, MSc Pembimbing ii

Daftar Isi SNH

Embed Size (px)

DESCRIPTION

isi

Citation preview

LEMBAR PENGESAHAN

PRESENTASI KASUSSTROKE NON HEMORAGIK

Disusun oleh:Shinta Purbo Putrandwika132022124

Disetujui,

dr. Nurtakdir Kurnia Setiawan, Sp.S, MSc Pembimbing

Ditetapkan di : AmbarawaTanggal : Juni 2015KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan presentasi kasus dengan judul Stroke Non Hemoragik sebagai rangkaian Kepaniteraan Klinik Ilmu Saraf Rumah Sakit Umum Daerah Ambarawa.Selesainya presentasi kasus ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, sehingga pada kesempatan ini penulis dengan segala kerendahan hati dan penuh rasa hormat mengucapkan terimakasih kepada dr. Nurtakdir Kurnia Setiawan, Sp.S, MSc yang telah membimbing dan membantu kami dalam melaksanakan kepaniteraan dan dalam menyusun presentasi kasus ini. Penulis menyadari masih banyak kekurangan pada presentasi kasus ini, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun dari pembaca demi sempurnanya presentasi kasus ini sehingga dapat bermanfaat bagi kita semua.

Ambarawa, Juni 2015

Penyusun

DAFTAR ISIHalaman

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... iiKATA PENGANTAR........................................................................................ iiiDAFTAR ISI...................................................................................................... ivLAPORAN KASUS ........................................................................................... DISKUSI I 1

iv