2
1. Usaha adalah kegiatan dengan mengerahkan tenaga pikiran atau badan untuk mencapai suatu maksud. (Poerwadarminta, 1976:1136) Yang dimaksud usaha dalam penelitian ini kegiatan guru untuk mencapai tujuan dalam meningkatkan kemampuan mengajar. 2. Guru Istilah guru sering digunakan dalam bahasa arab adalah jama artinya guru besar, artinya yang mengajar, artinya orang yang pandai mengatur, dan artinya orang yang berpengetahuan atau berilmu. (Al Munjid, 1987:10) Yang dimaksud guru dalam penelitian ini adalah guru-guru SDN Harapan Jaya XV Kota Bekasi yang menjadi objek penelitian. 3. Kemampuan adalah Kesanggupan, kecakapan atau kekuatan (Poerwardarminta,1976:628) Yang dimaksud kemampuan dalam penelitian ini adalah potensi yang dimiliki oleh guru baik berupa kecakapan ataupun keterampilan dalam melaksanakan tugas sebagai tenaga pengajar pada SDN Harapan Jaya XV Kota Bekasi. 4. Mengajar adalah Segala upaya yang sengaja dalam rangka memberi kemungkinan bagi siswa untuk terjadinya proses

Def Operasional Sugianti

Embed Size (px)

DESCRIPTION

DO

Citation preview

Page 1: Def Operasional Sugianti

1.Usaha adalah kegiatan dengan mengerahkan tenaga pikiran atau badan

untuk mencapai suatu maksud. (Poerwadarminta, 1976:1136)

Yang dimaksud usaha dalam penelitian ini kegiatan guru untuk mencapai

tujuan dalam meningkatkan kemampuan mengajar.

2.Guru Istilah guru sering digunakan dalam bahasa arab adalah jama artinya

guru besar, artinya yang mengajar, artinya orang yang pandai mengatur,

dan artinya orang yang berpengetahuan atau berilmu. (Al Munjid, 1987:10)

Yang dimaksud guru dalam penelitian ini adalah guru-guru SDN Harapan

Jaya XV Kota Bekasi yang menjadi objek penelitian.

3.Kemampuan adalah Kesanggupan, kecakapan atau kekuatan

(Poerwardarminta,1976:628)

Yang dimaksud kemampuan dalam penelitian ini adalah potensi yang

dimiliki oleh guru baik berupa kecakapan ataupun keterampilan dalam

melaksanakan tugas sebagai tenaga pengajar pada SDN Harapan Jaya XV

Kota Bekasi.

4.Mengajar adalah Segala upaya yang sengaja dalam rangka memberi

kemungkinan bagi siswa untuk terjadinya proses belajar mengajar sesuai

tujuan yang dimaksud. (Ali, Muhammad, 1987:12)

Sedangkan yang dimaksud mengajar dalam penelitian ini adalah : kegiatan

yang sengaja dilakukan untuk menciptakan kondisi yang memungkinkan

siswa untuk belajar pada SDN Harapan Jaya XV Kota Bekasi.

5.Proses belajar mengajar ialah proses kegiatan dalam rangka perencanaan

pelaksanaan dan evaluasi program pengajaran. (Tarigan, 1987:4)

Sedangkan yang dimaksud proses belajar mengajar dalam penelitian ini

adalah kegiatan pendidikan yang dimulai dari perencanaan, pelaksanaan,

Page 2: Def Operasional Sugianti

sampai dengan evaluasi program pengajaran pada SDN Harapan Jaya XV

Kota Bekasi.