8
Pengemban Pengamal Pancasila Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 No. 84 tahun IX Senin, 4 Mei 2015 www.suluhindonesia.com Novel Baswedan Ajukan Gugatan Praperadilan JAKARTA - Novel Baswe- dan, penyidik senior KPK yang sempat ditangkap penyidik Bareskrim Polri, berencana mengajukan gugatan praper- adilan atas tindakan pe- nangkapan dan penahanan yang dilakukan pihak kepoli- sian. Namun, kendati tengah berencana, baik Novel dan tim kuasa hukumnya masih belum merampungkan penyusunan memori gugatanya. ‘’Masih dibahas pilihan-pilihan strate- ginya,” kata salah satu tim pe- nasehat hukum Novel, Muji Kartika Rahayu ketika dikon- firmasi di Jakarta, kemarin. Senada dengan Muji, pena- sehat hukum lain Usman Ha- mid mengatakan, hingga saat ini pihaknya masih me-nyusun memori gugatan dan persiapan sudah mencapai 80 persen. Meskipun demikian, ia belum bisa memastikan apakah Snein jadi daftarkan gugatan ke PN Jaksel. ‘’Rencananya sih besok daftarin, sampai saat ini masih kami persiapkan, mudah-muda- han malam ini selesai sehing- ga besok bisa didaftarkan,” jelas aktivis KontraS tersebut. Selain berencana ajukan gugatan praperadilan, sebe- Tiga Tewas Akibat Miras Oplosan Sedangkan tiga orang lain- nya yang sempat menjalani perawatan di RSUD Cianjur, kemarin, akhirnya diperbole- hkan pulang setelah dinyata- kan kondisinya membaik oleh tim medis. Informasi dari tim medis RSUD Cianjur, Doni Sunarya (31) meninggal dunia, sempat menjalani perawatan, namun nyawanya tidak terolong kare- na terlalu banyak menenggak miras oplosan tersebut. Selain Doni korban me- ninggal lainnya bernama Dogol (22) dan Atep (24), serta tiga korban selamat Jeka, Ridwan Taufik, dan Nyanyang, dimana kondisi ketiga korban selamat dianggap telah membaik. Berdasarkan keterangan dari seorang korban selamat, Ridwan Taufik (19), sebelum kejadian tersebut pada hari Ju- mat siang, para pemuda ter- sebut mengenggelar pesta miras oplosan dengan membe- li empat botol wisky yang di- campur dengan minuman pe- nambah stamina dari salah satu warung jamu di Cipeuyeum. Dianggap masih kurang karena belum merasakan efek- nya, mereka kembali membeli empat botol miras oplosan. Mereka melakukan pesta terse- but, dari siang hingga malam dengan jumlah minuman yang mencapai delapan botol. Dia menuturkan, selama ini para pemuda tersebut, kerap membeli miras ditempat terse- but karena harganya yang mu- rah dibandingkan di tempat lain, dimana satu botol miras yang biasa dijual Rp120 ribu ditempat lain, sedangkan di warung tersebut, hanya Rp39 ribu. ‘’Kami tidak curiga den- gan harga miras yang murah ENAM orang pemuda asal Kampung Cibodas, Desa Karangwangi, Kecamatan Ciranjang, Cianjur, Jabar, menjadi korban miras oplosan, tiga orang diantaranya meninggal dunia. tersebut. Kami sering membeli disitu, termasuk teman yang lainnya harganya sangat mu- rah dibanding yang lain dan selama ini tidak ada kejadian seperti ini,” katanya. Namun kali ini, selang satu hari usai menenggak miras oplosan, dia dan teman-teman- nya mulai merasakan efeknya, dimana tiga diantaranya men- inggal dunia sebelum sempat mendapat pertolongan tim me- dis. Sedangkan Ridwan yang saat ini masih menjalani rawat jalan mengalami rabun serta mengaku masih merasa mual. Sony Irawan seoranf Tim Forensik RSUD Cianjur, men- gatakan, para korban meng- alami keracunan. (ant) Suluh Indonesia/ant LIBUR AKHIR PEKAN - Presiden Joko Widodo (tengah) dan istri Ny Iriana Joko Widodo (kiri) berjalan bersama seusai menonton salah satu film di Cineplex XXI Solo Paragon, Solo, kemarin. Presiden Joko Widodo bersama keluarga mengisi waktu libur akhir pekan di kampung halaman dengan menyaksikkan film Avengers. Suluh Indonesia/ant MENANG ANGKA - Petinju AS Floyd Mayweather Jr. melayangkan pukulan ke arah petinju Filipina Manny Pacquiao di ronde 11 perebutan gelar juara WBO, WBC, dan WBA (super) di Las Vegas, AS, kemarin. Mayweather mempertahankan rekor tak terkalahkan setelah mengalahkan Pacquiao Sabtu malam waktu setempat. lumnya pengacara Novel lain, Nur Cholis Hidayat, juga be- rencana akan mengadukan ih- wal penangkapan dan penaha- nan mantan Kasatreskrim Pol- res Bengkulu pada saat kasus yang dituduhkanya terjadi terse- but, kepada pihak Ombudsman RI. Diadukanya tindakan pe- Kabareskrim Sebut Presiden Lebay JAKARTA - Direktur Sinergi Masyarakat untuk Demokrasi Indonesia (Sigma) Said Salahu- din mengatakan pernyataan Kabareskrim Mabes Polri Kom- jen Pol. Budi Waseso yang menyebut permintaan Presiden Joko Widodo tentang penahan- an Novel Baswedan bisa men- jadi preseden buruk. ‘’Semoga pernyataan bahwa Presiden leb- ay itu hanya terpeleset lidah saja. Bila pernyataan itu benar, maka Budi Waseso sedang menunjukkan sikap tidak hormat kepada Presiden,” katanya saat dihubungi di Jakarta, kemarin. Said mengatakan pernyataan Budi Waseso itu sangat meng- ganggu. Kalimat itu memberi ke- san dia meremehkan perintah Presiden. Padahal, dalam sistem ketatanegaraan, Presiden ada- lah atasan dari institusi kepoli- sian. Apapun permintaan Pre- siden kepada Polri harus diter- jemahkan sebagai perintah. ‘’Maka konsekuensinya adalah seluruh anggota kepolisian tan- pa terkecuali harus menunjukan rasa hormat dan melaksanakan apapun yang diperintahkan Presiden,” tuturnya. Begitu pula dengan pernyataan Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Polisi Anton Charliyan yang mem- pertanyakan maksud perintah Presiden Joko Widodo kepada Wakapolri Komjen Pol. Budi Gunawan agar tidak membuat kon- troversi. ‘’Semoga juga hanya ter- peleset lidah. Bila pernyataan itu benar untuk mematahkan pern- yataan Presiden, maka itu memberi kesan mendebat perintah Presiden,” katanya. Said mengatakan sebagai bawahan seharusnya Anton tidak perlu menyoal pernyataan Presiden, meskipun seandainya Wakapolri memang tidak punya sangkut paut dengan penangka- pan Novel tersebut. ‘’Bila per- nyataan dua petinggi Polri itu benar, bukan terpeleset lidah, maka hal itu menjadi tragedi dalam sistem ketatanegaraan kita,” ujarnya. (ant) Ombudsman). Ada mal dministrasi. Peristiwa tadi malam sampe siang ba-nyak mal administrasi. Misalnya akses pengacara mendam- pingi klien, ada penyalah- gunaan kewenangan,” kata Nur Cholis. Dalam kasus ini, sebel- umnya pada tahun 2012 lalu, Novel Baswedan ditetapkan sebagai ter- sangka terkait kasus penembakan berbuntut ke- matian terhadap pencuri sarang burung walet yang dilakukan anak buahnya pada saat dirinya menjabat Kasatreskrim Polres Beng- kulu 2004 silam. Kasus ini sendiri menge- muka saat Novel mengusut perkara korupsi pengadaan Simulator SIM yang men- jerat Kakorlantas Polri Irjen Pol. Djoko Susilo (kini di- vonis bersalah), meskipun kasus yang ditudukan pada Novel telah selesai disidang komite etik kepoli- sian. Saat itu, Novel sem- pat akan ditangkap. Namun Presiden Susilo Bambang Yudhoyono cepat bersi- kap. (wnd) nangkapan dan penahanan yang dilakukan pihak Bareskrim Polri terhadap Novel, karena menurutnya, terdapat mal administrasi yang dilakukan oleh pihak penyidik Bareskrim Polri dalam melakukan proses penegakan hukum terhadap Novel. ‘’Iya, Senin (laporkan ke Novel Baswedan

Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Headline : Novel Baswedan Ajukan Gugatan Praperadilan

Citation preview

Page 1: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 84 tahun IXSenin, 4 Mei 2015

www.suluhindonesia.com

Novel Baswedan

AjukanGugatan

PraperadilanJAKARTA - Novel Baswe-

dan, penyidik senior KPK yangsempat ditangkap penyidikBareskrim Polri, berencanamengajukan gugatan praper-adilan atas tindakan pe-nangkapan dan penahananyang dilakukan pihak kepoli-sian. Namun, kendati tengahberencana, baik Novel dan timkuasa hukumnya masih belummerampungkan penyusunanmemori gugatanya. ‘’Masihdibahas pilihan-pilihan strate-ginya,” kata salah satu tim pe-nasehat hukum Novel, MujiKartika Rahayu ketika dikon-firmasi di Jakarta, kemarin.

Senada dengan Muji, pena-sehat hukum lain Usman Ha-mid mengatakan, hingga saatini pihaknya masih me-nyusunmemori gugatan dan persiapansudah mencapai 80 persen.Meskipun demikian, ia belumbisa memastikan apakah Sneinjadi daftarkan gugatan ke PNJaksel. ‘’Rencananya sih besokdaftarin, sampai saat ini masihkami persiapkan, mudah-muda-han malam ini selesai sehing-ga besok bisa didaftarkan,”jelas aktivis KontraS tersebut.

Selain berencana ajukangugatan praperadilan, sebe-

Tiga Tewas Akibat Miras Oplosan

Sedangkan tiga orang lain-nya yang sempat menjalaniperawatan di RSUD Cianjur,kemarin, akhirnya diperbole-hkan pulang setelah dinyata-kan kondisinya membaik olehtim medis.

Informasi dari tim medisRSUD Cianjur, Doni Sunarya(31) meninggal dunia, sempatmenjalani perawatan, namunnyawanya tidak terolong kare-na terlalu banyak menenggakmiras oplosan tersebut.

Selain Doni korban me-

ninggal lainnya bernama Dogol(22) dan Atep (24), serta tigakorban selamat Jeka, RidwanTaufik, dan Nyanyang, dimanakondisi ketiga korban selamatdianggap telah membaik.

Berdasarkan keterangandari seorang korban selamat,Ridwan Taufik (19), sebelumkejadian tersebut pada hari Ju-mat siang, para pemuda ter-sebut mengenggelar pestamiras oplosan dengan membe-li empat botol wisky yang di-campur dengan minuman pe-

nambah stamina dari salah satuwarung jamu di Cipeuyeum.

Dianggap masih kurangkarena belum merasakan efek-nya, mereka kembali membeliempat botol miras oplosan.Mereka melakukan pesta terse-but, dari siang hingga malamdengan jumlah minuman yangmencapai delapan botol.

Dia menuturkan, selama inipara pemuda tersebut, kerapmembeli miras ditempat terse-but karena harganya yang mu-rah dibandingkan di tempatlain, dimana satu botol mirasyang biasa dijual Rp120 ribuditempat lain, sedangkan diwarung tersebut, hanya Rp39ribu. ‘’Kami tidak curiga den-gan harga miras yang murah

ENAM orang pemuda asal Kampung Cibodas,Desa Karangwangi, Kecamatan Ciranjang,

Cianjur, Jabar, menjadi korban miras oplosan,tiga orang diantaranya meninggal dunia.

tersebut. Kami sering membelidisitu, termasuk teman yanglainnya harganya sangat mu-rah dibanding yang lain danselama ini tidak ada kejadianseperti ini,” katanya.

Namun kali ini, selang satuhari usai menenggak mirasoplosan, dia dan teman-teman-nya mulai merasakan efeknya,dimana tiga diantaranya men-inggal dunia sebelum sempatmendapat pertolongan tim me-dis. Sedangkan Ridwan yangsaat ini masih menjalani rawatjalan mengalami rabun sertamengaku masih merasa mual.

Sony Irawan seoranf TimForensik RSUD Cianjur, men-gatakan, para korban meng-alami keracunan. (ant)

Suluh Indonesia/antLIBUR AKHIR PEKAN - Presiden Joko Widodo (tengah) dan istri Ny Iriana Joko Widodo (kiri) berjalanbersama seusai menonton salah satu film di Cineplex XXI Solo Paragon, Solo, kemarin. Presiden Joko Widodobersama keluarga mengisi waktu libur akhir pekan di kampung halaman dengan menyaksikkan film Avengers.

Suluh Indonesia/antMENANG ANGKA - Petinju AS Floyd Mayweather Jr. melayangkan pukulan ke arah petinju Filipina Manny Pacquiao di ronde 11 perebutan gelar juara WBO, WBC, danWBA (super) di Las Vegas, AS, kemarin. Mayweather mempertahankan rekor tak terkalahkan setelah mengalahkan Pacquiao Sabtu malam waktu setempat.

lumnya pengacara Novel lain,Nur Cholis Hidayat, juga be-rencana akan mengadukan ih-wal penangkapan dan penaha-nan mantan Kasatreskrim Pol-res Bengkulu pada saat kasusyang dituduhkanya terjadi terse-but, kepada pihak OmbudsmanRI. Diadukanya tindakan pe-

Kabareskrim SebutPresiden Lebay

JAKARTA - Direktur SinergiMasyarakat untuk DemokrasiIndonesia (Sigma) Said Salahu-din mengatakan pernyataanKabareskrim Mabes Polri Kom-jen Pol. Budi Waseso yangmenyebut permintaan PresidenJoko Widodo tentang penahan-an Novel Baswedan bisa men-jadi preseden buruk. ‘’Semogapernyataan bahwa Presiden leb-ay itu hanya terpeleset lidahsaja. Bila pernyataan itu benar,maka Budi Waseso sedangmenunjukkan sikap tidak hormatkepada Presiden,” katanya saatdihubungi di Jakarta, kemarin.

Said mengatakan pernyataanBudi Waseso itu sangat meng-ganggu. Kalimat itu memberi ke-san dia meremehkan perintahPresiden. Padahal, dalam sistemketatanegaraan, Presiden ada-lah atasan dari institusi kepoli-sian. Apapun permintaan Pre-siden kepada Polri harus diter-jemahkan sebagai perintah.‘’Maka konsekuensinya adalahseluruh anggota kepolisian tan-

pa terkecuali harus menunjukanrasa hormat dan melaksanakanapapun yang diperintahkanPresiden,” tuturnya.

Begitu pula dengan pernyataanKadiv Humas Mabes Polri IrjenPolisi Anton Charliyan yang mem-pertanyakan maksud perintahPresiden Joko Widodo kepadaWakapolri Komjen Pol. BudiGunawan agar tidak membuat kon-troversi. ‘’Semoga juga hanya ter-peleset lidah. Bila pernyataan itubenar untuk mematahkan pern-yataan Presiden, maka itu memberikesan mendebat perintahPresiden,” katanya.

Said mengatakan sebagaibawahan seharusnya Antontidak perlu menyoal pernyataanPresiden, meskipun seandainyaWakapolri memang tidak punyasangkut paut dengan penangka-pan Novel tersebut. ‘’Bila per-nyataan dua petinggi Polri itubenar, bukan terpeleset lidah,maka hal itu menjadi tragedidalam sistem ketatanegaraankita,” ujarnya. (ant)

Ombudsman). Ada maldministrasi. Peristiwa tadimalam sampe siang ba-nyakmal administrasi. Misalnyaakses pengacara mendam-pingi klien, ada penyalah-gunaan kewenangan,” kataNur Cholis.

Dalam kasus ini, sebel-umnya pada tahun 2012lalu, Novel Baswedanditetapkan sebagai ter-sangka terkait kasuspenembakan berbuntut ke-matian terhadap pencurisarang burung walet yangdilakukan anak buahnyapada saat dirinya menjabatKasatreskrim Polres Beng-kulu 2004 silam.

Kasus ini sendiri menge-muka saat Novel mengusutperkara korupsi pengadaanSimulator SIM yang men-jerat Kakorlantas Polri IrjenPol. Djoko Susilo (kini di-vonis bersalah), meskipunkasus yang ditudukan padaNovel telah selesaidisidang komite etik kepoli-sian. Saat itu, Novel sem-pat akan ditangkap. NamunPresiden Susilo BambangYudhoyono cepat bersi-kap. (wnd)

nangkapan dan penahananyang dilakukan pihak BareskrimPolri terhadap Novel, karenamenurutnya, terdapat maladministrasi yang dilakukanoleh pihak penyidik BareskrimPolri dalam melakukan prosespenegakan hukum terhadapNovel. ‘’Iya, Senin (laporkan ke

Novel Baswedan

Page 2: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015K ta

Taufik Yakin

HMP DidukungSemua Anggota

JAKARTA - Wakil KetuaDPRD DKI Mohamad Taufikmeyakini sebanyak 105 ang-gota DPRD DKI menyepakatidigulirkannya hak menyata-kan pendapat (HMP) kepadaGubernur DKI Jakarta Basuki“Ahok” Tjahaja Purnama.Sebab, kata dia, anggotaDPRD tidak ingin kehilangan“muka” di depan publik.

Mereka juga tidak ingin

dianggap “tumpul” hanya kare-na hak angket yang berhenti ditengah jalan dan tidak adakeberlanjutannya. ‘’Ini kananeh, Gubernur sudah terbuktimenyalahi undang-undang diangket, eh terus dia enggak di-apa-apain (diberi sanksi).Menurut terawangan gaibsaya, 105 anggota DPRD inisetuju HMP,” kata Taufik, didalam sebuah diskusi di Jakar-

ta Selatan, kemarin.Ia pun mengimbau publik

untuk tidak berpandangan bah-wa HMP berarti memakzulkanGubernur. Ada dua pilihan jikaHMP digulirkan. Yakni pemak-zulan maupun pemberian per-ingatan kepada Gubernur kare-na terbukti melanggar UU.

Ia menegaskan, seluruhfraksi yang partainya ter-gabung dalam Koalisi Merah

Suluh Indonesia/antPERINGATI HARDIKNAS - Puluhan siswa dari sejumlah sekolah dasar mengikuti aksi dengan mengenakan kreasi topi berbagai bentuk di Kawasan Bundaran HI Jakarta, kemarin.Aksi yang diprakarsai oleh DPP Ikatan Pembuat Hantaran Indonesia (IPHI) Pancawati itu untuk memperingati Hardiknas yang jatuh pada 2 Mei.

KilasPKL Jualan di Jalur HijauMESKIPUN telah diberikan peringatan, sebanyak 81pedagang kaki lima (PKL) masih nekat berdagang diJl Raya Pasar Minggu, tepatnya di atas jalur hijausepanjang rel kereta api. Camat Pasar Minggu, Heri-yanto mengatakan, pihaknya telah memberikan su-rat peringatan 1, 2, dan 3 kepada PKL tersebut. Menu-rut dia, para pedagang itu sudah puluhan tahun jua-lan di atas jalur hijau. Pemkot Jaksel akan mengem-balikan fungsinya sebagai jalur hijau karena itu ber-dekatan dengan rel kereta api. Dikatakan Heriyanto,pihaknya telah menawarkan pedagang untuk direloka-si ke Pasar Minggu. Bahkan, pedagang digratiskanbiaya sewa dan hanya membayar biaya listrik sela-ma 6 bulan pertama. Dari dulu sudah ditawarin pin-dah ke Pasar Minggu lantai 2, tapi buktinya masihbandel jualan di situ. (kmb)

57 Kios PKL DibongkarPULUHAN kios pedagang kaki lima (PKL) di RW 02Jalan Jatibaru X, Kelurahan Kampung Bali, TanahAbang, Jakarta Pusat, dibongkar, kemarin. Pem-bongkaran dilakukan karena kios tersebut menutupisaluran air sehingga menyebabkan saluran air terse-but tidak mengalir alias mampet. Sebanyak 400 per-sonel gabungan dari Satpol PP, Dinas Perhubungandan Transportasi dan Dinas Kebersihan DKI, sertapolisi dikerahkan untuk membongkar kios PKL terse-but. Pembongkaran berjalan lancar dan kondusif.Dengan menggunakan peralatan sederhana sepertilinggis dan palu, satu per satu kios yang terbuat daritriplek dan kayu itu berhasil diratakan dengan tanah.Walikota Jakarta Pusat, Mangara Pardede, menga-takan penertiban ini sesuai dengan instruksi Guber-nur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, yangmenginginkan sejumlah fasilitas umum (fasum) danfasilitas sosial (fasos) dikembalikan fungsinya. (kmb)

SEBANYAK 12 bus angkutan umum yang parkir sem-barangan ditindak Sudin Perhubungan dan Transpor-tasi Jakarta Pusat. Tindakan tegas diberikan lanta-ran kendaraan tersebut mengetem di bahu jalan se-hingga membuat macet lalu lintas. Kendaraan terse-but ditilang mulai dari kawasan Jalan Asia Afrika, JalanKaret Bivak, dan Jalan Museum Gambir, JakartaPusat. Petugas di lokasi langsung meminta sopir busmenunjukkan kelengkapan dokumen kendaraan un-tuk dibuat BAP. Bona Tongam Siregar, Kepala SeksiPengawasan dan Pengendalian Suku Dinas Per-hubungan dan Transportasi Kota Jakarta Pusat, ke-marin mengatakan, pengemudi bus ini sudah sangatsering diingatkan agar tidak parkir di bahu jalan, tapitetap saja membandel. Sehingga harus diberikansanksi sesuai Perda yang berlaku. Menurutnya, tin-dakan tegas akan terus dilakukan hingga daerah itubersih dari parkir. (kmb)

12 Bus Ditindak

Putih (KMP), solid mendukungHMP. Sedangkan untuk tercipt-anya HMP, kata dia, harus me-menuhi syarat dan dihadiri 3/4total anggota DPRD. ‘’Syaratdasarnya kan 22 anggota lebihdari satu fraksi yang mengaju-kan. Tetapi karena Ketua DPRDnya dari PDI-P dan DPP-nyabelum kasih (peluang untuk)HMP ya rapim-nya belum jugadimulai,” kata Ketua DPD Ger-

indra DKI itu. Adapun fraksi di DPRD

yang telah memberikan duku-ngannya terhadap HMP, yak-ni Fraksi Partai Gerindra, Frak-si PPP, dan Partai Demokratdari Fraksi Demokrat-PAN.

Kemudian saat ini disusuloleh Fraksi lain seperti FraksiPKS dan Fraksi Golkar yangmendukung HMP, dengancatatan. (kmb)

JAKARTA - Wakil KetuaDPRD DKI Jakarta AbrahamLulung Lunggan bungkamsaat ditanya soal para pihakyang diduga terlibat tindakpidana korupsi pengadaan“Uninterruptible PowerSupply” (UPS). ‘’Sayasudah diperiksa sebagaisaksi, hasilnya kita serahkanpihak kepolisian,” kata Lu-lung usai menjalani pemer-iksaan di Mabes Polri, Jakar-

Kasus UPS Sekolah

Lulung Serahkan Pada Polisita, kemarin.

Lulung juga enggan men-gungkap jumlah maupun materipemeriksaan yang diajukanpenyidik kepolisian terkait ka-sus UPS.

Mantan Koordinator Komi-si E DPRD DKI Jakarta periode2009-2014 itu, mendukung up-aya polisi membongkar kasuskorupsi tersebut.

Lulung menjalani pemerik-saan selama delapan jam sejak

09.30 WIB hingga 18.20 WIBdan didampingi dua pengacara,yakni Ramdan Alamsyah danEffendi Syahputra.

Usai ditanya awak media,Lulung meninggalkan MabesPolri menggunakan mobil Toy-ota Fortuner hitam bernomorpolisi B-247-ULY.

Pernyataan Lulung usaimenjalani pemeriksaan berbe-da dengan omongan sebelum-nya yang berjanji akan mem-

JAKARTA - Bareskrim Pol-ri akhirnya menahan tersangkakasus dugaan korupsipengadaan paket “uninterrupt-ible power supply” (UPS) dalamAPBD-P DKI Jakarta 2014, AlexUsman. ‘’Iya (ditahan),”kata Kepala Sub Direktorat VTindak Pidana KorupsiBareskrim Polri Kombes M.Ikram di Jakarta, kemarin.

Menurutnya, tersangkaAlex akan ditahan untuk 20 harike depan. ‘’Alex Usman resmiditahan untuk 20 hari ke depanguna kepentingan penyidikan.Tersangka sudah tanda tanga-ni surat penahanan,” kataIkram.

Sebelumnya penyidik mem-bawa Alex dari RS Siloam, Ke-bon Jeruk, Jakarta Barat, sete-lah Alex mangkir dalam tiga kalipanggilan pemeriksaan.

Kuasa hukum Alex, AhmadAffandi mengatakan bahwa kli-ennya sakit sehingga tidak bisamemenuhi panggilan pemerik-saan. ‘’Kami berharap penyid-ik memahami kondisi keseha-tan Pak Alex. Kami meminta pe-nyidik menjadwalkan ulang pe-meriksaan,” kata Affandi.

Penyidik Mabes Polri men-etapkan Alex Usman dan Zae-nal Soleman sebagai tersang-ka kasus dugaan korupsi UPS.

Saat ini, Alex menjabat se-bagai Kepala Seksi Sarana danPrasarana Suku Dinas Pendid-ikan Menengah Jakarta Sela-

Tersangka UPS Sekolah

Bareskrim Tahan Alex Usmantan, sebelumnya sebagai man-tan Kepala Seksi Sarana danPrasarana Suku Dinas Pendid-ikan Menengah Jakarta Barat.

Sementara itu, Zaenal ad-alah mantan Kepala Suku Di-nas Pendidikan Menengah

Jakarta Pusat yang kini menja-bat sebagai Kadis Olahragadan Pemuda DKI Jakarta.

Kedua tersangka dikenakanPasal 2 dan Pasal 3 UU Nomor20 Tahun 2001 Tentang Pem-berantasan Tindak Pidana Ko-

Suluh Indonesia/antKASUS KORUPSI PENGADAAN UPS - Wakil ketua DPRD DKI Jakarta Abraham Lunggana atau HajiLulung (tengah) didampingi Kuasa Hukumnya menjawab pertanyaan wartawan usai menjalani pemeriksaandi Bareskirim Mabes Polri, Jakarta, kemarin.

bongkar pihak tertentuyang terlibat kasus korupsiUPS.

Polisi juga telah memer-iksa mantan Sekretaris Ko-misi E DPRD DKI FahmiZulfikar sebagai saksi.

Sebelumnya, penyidikMabes Polri menetapkanAlex Usman dan ZaenalSoleman sebagai tersangkakasus dugaan korupsi UPSsekolah. (kmb)

rupsi Juncto Pasal 55 Ayat 1 Ke1 KUHP.

Polisi sendiri saat ini tengahmembidik sejumlah anggotaDPRD DKI Jakarta yangdiduga ikut menikmati hasiolkorupsi. (kmb)

Untuk di DKI Jakarta,persiapan diklaim telah ram-pung 100 persen dan ting-gal menunggu pelaksanaanyang akan dimulai padapukul 07.30 WIB. ‘’Kitasudah siap semua. Soal jugasudah disebar semua, ter-masuk ke KepulauanSeribu,” tutur SekretarisDinas Pendidikan DKIJakarta Bowo Irianto diJakarta, kemarin.

Bowo menjelaskan, untukproses penyebaran lembarsoal UN di Kepulauan Seri-bu, dilaporkan sudah sele-sai pada jam 10.00 WIB hariini.

Soal disebar ke delapansekolah yang ada di semuawilayah Kepulauan Seribu,di antaranya lima SMP, duagedung SD dan SMP satuatap, juga ke MTs 26.

Selain itu, Dinas Pendid-

UN SLTP DKI Jakarta

Diikuti 149.172 Siswa

ikan DKI juga menyiapkanpenyelenggaraan ujian Paket Batau setara SMP di Pusat Keg-iatan Belajar Masyarakat(PKBM) Kepulauan Seribu.

Berbeda dengan ujian SMA/SMK sebelumnya di mana adalebih dari satu sekolah yang

Suluh Indonesia/antPEMBIAYAAN UMK - Dirut PT PNM (Persero) Parman Nataatmadja (kanan) bersama Anggota KomisiVI DPR Adang Daradjatun (tengah) menghadiri Silaturahmi masyarakat Jakarta Utara bersama PNM danlegislator, di Penjaringan, Jakarta, kemarin.

UJIAN Nasional (UN) tingkat SMP/MTs atauMadrasah Tsanawiyah akan diselenggarakan

serentak di semua wilayah Indonesia pada esokhari, Senin (4/5/2015).

menerapkan CBT (computerbased test), UN SMP hanyaada satu sekolah, yakniSMPK Penabur 2, Jakarta Pu-sat.

Sedangkan yang meng-gunakan sistem PBT (paperbased test) atau meng-gunakan kertas hampir selu-ruh SMP/Mts.

Sebanyak 149.172 siswaSMP sederajat akan mengh-adapi UN yang akan digelarpada Senin-Kamis, tanggal 4-7 Mei 2015.

Adapun mata pelajaranyang diujikan yakni BahasaIndonesia pada 4 Mei,Matematika pada 5 Mei, Ba-hasa Inggris pada 6 Mei, danIlmu Pengetahuan Alam pada7 Mei.

Jumlah penyelenggara UNmandiri tingkat SMP di Jakar-ta ada sebanyak 934 sekolahdan yang bergabung ada 147sekolah.

Sedangkan untuk MTsyang menyelenggarakan ujianmandiri ada 210 sekolah danyang bergabung ada 32sekolah. (kmb)

Bowo Irianto

Page 3: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

Metr politan 3Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015

JAKARTA - Ketua DewanKehormatan PenyelenggaraPemilu (DKPP) Jimly Asshiddi-qie meminta Partai Golkar danPPP segera islah mumpungmasih ada waktu untuk persia-pan pendaftaran calon pemili-han kepala daerah serentak.

Jimly saat berbicara dalamrapat koordinasi Bawaslu diPalu, kemarin mengatakan, is-

PPP-Golkar

Terancam Tak Ikut Pilkadalah itu bisa berbentuk pelaksan-aan musyawarah nasional luarbiasa (munaslub) dan hasilkeputusan kemudian diserah-kan ke Kementerian Hukum danHak Asasi Manusia.

Selain itu, dia juga men-yarankan partai politik yangbersengketa tersebut agar ber-sepakat mengusung satu calonuntuk maju di Pilkada. “Jadi,

satu parpol dengan dua pen-gurus masing-masing menga-jukan satu calon. Tapi ini be-lum diatur oleh Komisi Pemili-han Umum,” kata Jimly sepertidikutip Antara.

Menurut dia, konflik kepen-gurusan PPP dan Partai Golkartersebut justru menjadi pelu-ang bagi partai politik lainnyauntuk melenggang mulus di

pilkada karena saingan akanberkurang.

“Kelompok lainnya justrubertepuk tangan dengan konf-lik tersebut karena parpol den-gan dualisme kepengurusanitu terancam tidak bisa ikutPilkada,” kata mantan KetuaMahkamah Konstitusi itu.

Dia juga berharap Mahka-mah Agung bisa segera memu-

JAKARTA - Wakil Ketua Ko-misi Kepolisian Nasional, Ment-eri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo,mengatakan lembaga tersebutsiap mengevaluasi jajaran Kepoli-sian RI usai penangkapan danpenahanan terhadap tersangkapenganiayaan yang juga penyid-ik Komisi Pemberantasan Korup-si Novel Baswedan. ‘’Sampai saatini kami (Kompolnas) belum rap-at, pasti nanti akan ada kita akanmengevaluasi seluruhnya seh-ingga Kompolnas bisa memberi-kan kontribusi dalam hal penga-wasan dan masukan kepada pimp-inan Polri,” kata Mendagri usaimenghadiri IPDN Expo di Jati-nangor, kemarin.

Dia mengatakan rapat ant-aranggota Kompolnas akan dige-

Kompolnas Janji

Evaluasi Kinerja Kepolisianlar secepatnya untuk membahasmengenai konflik Polri dan KPKtersebut. ‘’Minggu depan kitaakan kumpul di salah satu tempatdi Puncak, mengundang perwak-ilan Kompolnas seluruh Indone-sia,” katanya.

Novel Baswedan ditangkappetugas Bareskrim karena dua kalimangkir dari pemeriksaan ataskasus penganiayaan hingga men-gakibatkan meninggal dunia ter-hadap seseorang pada 2004.

Novel ditangkap di rumahnyadi kawasan Kelapa Gading Jumatdini hari pukul 00.30 WIB.

Surat perintah penangkapanNovel diregistrasi dengan NomorSP.Kap/19/IV/2015/Dittipidumyang memerintahkan Bareskrimuntuk membawa Novel

Suluh Indonesia/antMENGASUH BANGSA - Seorang pria memandang poster tokoh Ki Hajar Dewantara, yang dipasang pada acara IndonesiaMengasuh Bangsa di Galeri Nasional, Jakarta, kemarin. Acara guna memperingati Hardiknas diselenggarakan oleh YayasanSeibubangsa (seikat Bakti Untuk Bangsa) yang berisi pameran poster dan diskusi-diskusi tentang pendidikan.

Suluh Indonesia/antHARI KEBEBASAN PERS SEDUNIA - Anggota Aliansi Jurnalistik Independen (AJI) berpose menggunakan poster ketika mengikuti aksi Hari Kebebasan Pers Sedunia di TamanMenteng, Jakarta, kemarin. Aksi yang diikuti puluhan anggota AJI itu menyerukan untuk menghentikan kekerasan dan ancaman bagi jurnalis yang melakukan tugas jurnalistik.

Menurut Rangkuti, jikakita tarik masalah konflikpartai ke UUD 1945musyawarah mufakat ituuntuk apa. Ini kan partai-partai bicaranya selalu ten-tang musyawarah mufakatyang merupakan penjel-maan dari sila ke empat Pan-casila. Musyawarah mu-fakat kalo ke pengadilan gakada musyawarah mufakat-nya. Hal tersebut dikatakanRay saat menyoroti per-masalahan dualisme kepen-gurusan partai politik yangdialami beberapa parpolseperti PPP serta Golkar, dankini sedang ramai di Penga-dilan Tata Usaha Negara(PTUN).

Ray memandang kisruhdalam kepengurusan partaipolitik seharusnya disele-saikan secara internal sajakarena memang sudah adaforumnya yaitu mahkamahpartai sesuai Undang-Un-dang Nomor 2 tahun 2011tentang partai Politik. ‘’Jikamau jujur, UU parpol kitasaat ini sudah sangat bagusdengan mengembalikansengketa kepengurusanparpol untuk diselesaikansecara internal oleh mahka-mah partai,” ujarnya.

Lebih lanjut, Ray menga-takan mahkamah partaitersebut yang lahir di era re-formasi selama 15 tahun danjika masalah seperti ini dis-elesaikan di pengadilan se-cara hukum maka akan men-gurangi esensi dari politikitu sendiri. ‘’Jika diselesai-kan secara hukum, lama-lama politik tidak ada gun-

Musyawarah MufakatHarus Dijalankan

Partai Politik

yanya, terus pengalaman kitaselama 15 tahun dengan pe-rubahan terus menerus sistemini seperti tidak berguna juga,”ucapnya.

Bahkan, menurut Ray padatingkat tertentu demokrasitidak akan ada artinya jikamenyelesaikan perbedaan-per-bedaan politik dalam parpolmelalui pengadilan karena se-harusnya setiap partai men-goptimalkan mahkamahnyauntuk menyelesaikan sengke-ta-sengketa internal. ‘’Se-harusnya dimaksimalkan itu,karena kalau mau tahu partai-partai itu juga yang dulu ngo-tot ingin mahkamah partai, na-mun setelah dibentuk ehmenyelesaikannya di penga-dilan juga. Jika begitu padatingkat tertentu demokrasi jaditidak ada artinya,” tukasnya.

Selain itu, kata Ray, jikamenggunakan pengadilan akanberpeluang menghambat hakberpolitik kader-kader partai se-luruhnya karena waktu yangdibutuhkan tidak sebentar hing-ga putusan yang sifatnya tetap.(ant)

Menurut Surahman, tang-gal 2 Mei merupakan momenmengingat dan memahamikembali makna pendidikanbagi bangsa, tidak hanya darisegi tataran umum tetapi leb-ih dalam dan kualitatif, yaitukekaderan.

Ia mengatakan hasil pendid-ikan kekaderan dapat dilihatdari kemunculan tokoh-tokohnasional di setiap dekade.

Tokoh-tokoh itu menurutdia lahir tidak hanya berbasisketerampilan keras sepertiilmu atau keahlian tertentu,tetapi juga keterampilan lunakberupa karakter dan kepriba-dian yang tangguh. ‘’Keter-ampilan lunak dapat mengen-dalikan diri seseorang saatbertindak atau mengambil

keputusan. Terutama di akhirtahun 2015 Indonesia akanmenghadapi MasyarakatEkonomi ASEAN (MEA),”ujarnya.

Ketua Mahkamah Kehorma-tan Dewan DPR RI itu menilaidi MEA, masing-masing nega-ra ASEAN akan berusahamenawarkan konsep pendidi-kannya.

Menurut dia Indonesia jugaharus siap berbaur, tetapi tidakharus melebur dan pada sisi itudiperlukan karakter yang tang-guh yang ditanamkan melaluisistem pendidikan nasional.‘’Disinilah karakter tangguhdibutuhkan agar kita bisa me-megang teguh akar budaya,nilai, dan cita-cita luhur Bang-sa Indonesia,” ujarnya.

Bangsa Indonesia

Butuh Kader Bertanggung Jawab

Baswedan ke kantor polisi.Pada Februari 2004, Polres

Bengkulu menangkap enampencuri sarang walet, setelahdibawa ke kantor polisi dan di-interogasi di pantai, keenamnyaditembak sehingga satu orangtewas.

Novel yang saat itu ber-pangkat Inspektur Satu (Iptu)dan menjabat Kasat ReskrimPolres Bengkulu dianggap ber-tanggungjawab karena melaku-kan penembakan tersebut.

Terkait akan hal itu, WakilPresiden Jusuf Kalla memintaPolri bersikap transparan dalammengusut kasus yang menimpamantan polisi tersebut. ‘’(Polri)Harus transparan, itu masalah-nya,’’ katanya. (ant)

Ray Rangkuti

Dia menekankan pentingn-ya pembinaan karakter karenapendidikan tidak sekedar mem-beri ilmu atau keterampilan.Menurut dia, pendidikan ialahtentang kebermanfaatan, baikuntuk diri sendiri, keluarga,maupun masyarakat ‘’Apapunilmu yang dipelajari, bila tidak

memberi manfaat dapatberbalik arah, bahkanmembawa kerugian,”katanya.

Dia menilai pendidi-kan nasional bagaikansebuah bangunan be-sar yang sudah ada se-jak dahulu. Saat inimenurut dia tinggalmelanjutkannya danapabila perlu dilakukanpenambahan atau pe-nambalan pada bagianyang kurang. ‘’Olehkarena itu, dalam sistempendidikan nasionaldiperlukan evaluasimenyeluruh dari waktuke waktu,” ujarnya.

Anggota Komisi X

KETUA Dewan Syariah Pusat DPP PKSSurahman Hidayat menilai Indonesia membutuhkankader-kader bangsa yang bertanggung jawab, bisa

mengelola diri, lingkungan, dan negerinya sehinggatanggal 2 Mei bukan semata-mata peringatan hari

Pendidikan Nasional.

Pengamat Politik dari Lingkar Madani RayRangkuti mengungkapkan Musyawarah

untuk mufakat seharusnya dijalankan olehpartai politik, khususnya yang sedang

mengalami konflik internal.

tuskan sengketa dualismekepengurusan parpol itu. Na-mun, para pihak yang bersen-gketa harus mengajukan per-mohonan prioritas. ‘’Jangansampai ada satu pihak yangingin berlama-lama, dan pihaklain ingin segera diputuskan.Kalau begitu, silahkan meni-kmati konflik anda,” kataJimly. (ant)

Surahman Hidayat

DPR RI tersebut menilai Un-dang-Undang Sistem Pendidi-kan Nasional (UU Sisdiknas)sudah cukup baik dan ber-harap pemerintah dapat me-manifestasikan prinsip-prinsipUU tersebut kedalam berbagaiprogram yang tepat sasaran.(ant)

Page 4: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015

BLHD Ajak Warga

Tak Pilih Calon Yang Rusak Lingkungan“Bukannya kami diam,

Laskar Lingkungan masihberusaha menghubungi pe-masang foto-foto para calontersebut. Untuk segera me-mindahkan atau mencabut-nya sendiri,” ungkap KepalaBadan Lingkungan HidupDaerah (BLHD) Tangsel, Rah-mat Salam, kemarin.

BLHD juga menyerukan,‘jangan memilih calon yangmerusak pohon dan lingkun-gan’. Ajakan tersebut dikelu-arkan lantaran sudah bany-aknya alat peraga kampanyeyang terpasang dipaku di da-han pohon tersebut.

“Tak hanya merusak keinda-han kota, melainkan juga meru-sak lingkungan,” imbuhnya.

Padahal sebelumnya sudahpernah ada himbauan padasaat Pemilihan Legislatif dan

MESKI tahapan kampanye Pilkada KotaTangerang Selatan (Tangsel) masih lama, namun

alat peraga kampanye seperti pamflet dan spanduk,dengan bebasnya tertancap di batang dan dahan

pohon disejumlah titik. Mendapati keadaan sepertiini, Pemkot Tangsel pun geram.

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

Suluh Indonesia/antPEMBONGKARAN - Sejumlah anggota Satpol PP Kota Bogor membongkar tembok pembatas Tajur TradeMall, Kota Bogor, kemarin. Pembongkaran tembok pembatas bangunan mall tersebut karena tidak sesuaidengan rencana awal pembangunan dalam IMB serta Perda Kota Bogor No.7 Tahun 2006.

TANGERANG - WalikotaTangerang Arief R Wisman-syah saat ini di laporkan olehLembaga Kebijakan Publik(LKP) karena dugaan korupsiterkait pemberian izin hotel diwilayah zona merah sebagaikawasan pengembanganBandara InternasionalSoekarno-Hatta (Soetta).

Kasat Reskrim PolrestroTangerang AKBP Sutarmomengatakan laporan yang diterima oleh Polresta KotaTangerang hanya sebatas se-batas pemberitahuan tertulisdan bukan laporan resmi, se-

Izin Hotel di Zona Merah

WWWWWalikalikalikalikalikota ota ota ota ota TTTTTangangangangangerererererangangangangangDipolisikanDipolisikanDipolisikanDipolisikanDipolisikan

hingga pihaknya belum bisamelakukan penyelidikan.‘’Sampai saat ini kami belummenerima laporan itu.Bagaimana mau dilakukan pe-nyidikan kalau laporannyasaja tidak ada,” ujar Sutarmo.

Sementara i tu DirekturLembaga Kebijakan Publik(LKP), Ibnu Jandi mengakuilaporan yang diberikan ke pi-hak kepolisian hanya seba-tas laporan tertulis. ‘’Benarsudah kami serahkan laporanitu secara tertulis ke kapol-res. Saya mengharapkan ke-polisian melakukan observa-

si terhadap kasus tersebut,”katanya.

Menurutnya, laporan ter-tulis tersebut dilakukan kare-na diduga Walikota Tange-rang telah melanggar UU No26 tahun 2007 dan Perda 6tahun 2012 tentang RencanaTata Ruang Wilayah. ‘’J Ho-tel masuk dalam wilayah zonamerah sebagai kawasanpengembangan BandaraSoekarno-Hatta (Soetta),diduga Pemkot Tangerangmemberikan izin ke hotel terse-but,” papar Ibnu.

Ibnu Jandi mendatangi

Polres Metro Tangerang lan-taran adanya dugaan pen-yalahgunaan wewenang ser-ta dugaan Korupsi atas ke-beradaan Hotel dikawasanJalan Raya Perancis, Keca-matan Benda, KotaTangerang yang terindikasimelanggar Peraturan Daerah(Perda) Rencana Tata ruangWilayah nomor 6 tahun 2012.

Dalam surat tersebut tertu-lis bahwa pada UU Nomer 26Tahun 2007 tentang Penataanruang di pasal 27 disebutkanbahwa setiap orang yangtidak mematuhi ketentuan

yang ditetapkan dalam per-syaratan izin pemanfaatan ru-ang, sebagaimana yang di-maksud pasal 61 huruf c, dip-idana penjara paling lama 3tahun dan denda paling ban-yak Rp 500 juta.

Kemudian di pasal 73 dise-butkan setiap pejabat Pemer-itah yangg berwenang men-erbitkan ijin tidak sesuai den-gan rencana sebagaimana di-maksud dalam pasal 37 ayat 7dipidanakan dengan pidanapenjara paling lama 5 tahundan denda paling banyak Rp500 juta. (ram)

KilasApartemen Akan DisweepingFRONT Pembela Islam (FPI) Kota Depok menyebutsejumlah apartemen dan beberapa tempat kost di JalanMargonda Raya, Kota Depok kini berkembang men-jadi tempat prostitusi terselubung. Ketua Front Pem-bela Islam (FPI) Kota Depok Habib Idrus Al Gadri diDepok, kemarin mengatakan, bukan hanya aparte-men, prostitusi juga terjadi di sejumlah tempat kos diDepok.Menurut Habib, tudingan terhadap praktek pros-titusi terselubung tersebut bukan hanya bualan bela-ka. Namun. dilengkapi bukti-bukti yang kuat karenatim FPI sudah melakukan investigasi selama bebera-pa bulan terakhir sebelum kasus- kasus belakanganini mencuat. Hasil investigasi yang kita lakukan, se-bagian besar apartemen di Depok disalahgunakan jaditempat prostitusi. Disana bukan kumpul kebo lagi tapikumpul sapi. Ya gonta-ganti pasangan. Dengandemikian, Habib meminta agar aparat terkait sepertiSatpol PP untuk bertindak dengan melakukan raziaatau penggerebekan. (jif)

Peserta UN SMP MeningkatPELAKSANAAN Ujian Nasional (Unas) Tingkat SMPsederajat tinggal menghitung hari, berbagai persia-pan telah dilakukan untuk menyambut unas. Namunada yang berbeda pada peserta unas pada tahun ini,jumlah peserta lebih banyak dari tahun yang laluberkisar tiga ribu siswa. Kepala Bidang PendidikanDasar Jamaluddin mengatakan, tahun ini jumlah pe-serta memang lebih banyak. Terdiri dari 23.281 siswatingkat SMP dari 180 sekolah, serta 4010 siswatingkat MTs dari 53 sekolah di Kota Tangerang. Ja-maluddin menjelaskan Total keseluruhan siswa SMPdan MTs yang mengikuti ujian sebanyak 27.291siswa. Jumlah ini lebih banyak dari tahun lalu yangterdiri dari 233 sekolah baik tingkat SMP dan MTsnegeri dan swasta se Kota Tangerang. Jamaluddinmenambahkan sebelumnya pemkot sudah mengaju-kan SMP Negeri 1 untuk mengikuti Unas meng-gunakan Computer Based Test (CBT). (ram)

Pemilihan Presiden, dimanaboleh memasang atribut kam-panye, asal tidak memaku padapohon ataupun merusaklingkungan hidup. Kalaupunmau kampanye, para balontersebut dipersilahkan denganmenggunakan bambu atau talipengikat saja. “Jangan me-maku pohon!,” Cetusnya.

Jika nantinya tak ada gu-brisan dari para balon waliko-ta untuk sendiri menyingkir-kan alat peraga tersebut, ra-tusan anggota LaskarLingkungan Kota Tangselakan bergerak sendiri men-cabut semua alat peragatersebut. “Kalau terkait sos-ialisasi calon belum diatur,sebab kan mereka masihbakal calon atau balon. Reg-ulasi yang berlaku juga belumada,” tutupnya. (nov)

Mobil Ambulance DirampokAKSI kriminalitas di kota Tangsel nampaknya takpandang bulu lagi. Bahkan mobil ambulance pun takluput menjadi sasaran perampok. Sebuah ambulanceBank Mandiri B 1293 SIX yang tengah diparkir di JalanRaya Pamulang Dua, Kelurahan Pondok Benda, Ke-camatan Pamulang, Tangsel menjadi salah satu kor-bannya. “Baru kami tinggal sebentar untuk makan diwarung, tidak jauh dari lokasi parkir mobil lagi,” un-gkap pengemudi ambulance, Sanusi kemarin. Sete-lah selesai makan, sanusi dan teman-teman kembalike mobil. Setelah di dalam mobil, mereka baru sadarbila kaca samping kiri sudah pecah berantakan. Aki-bat peristiwa itu, dua buah tas yang sebelumnya dis-impan di dalam mobil raib diduga digondol pelaku yangmelakukan pembobolan. Sanusi mengaku kesalmengingat maling yang membobol ambulance diang-gap sangat keterlaluan. IA tak habis pikir, kenapa mobillambulance juga disatroni. (nov)

Palajar SMP BogorTewas Dilindas Truk

CIBINONG - Muhammad Romli (13), seorang pelajar kelas8 di SMPN Gunung Sindur, Kabupaten Bogor tewas menge-naskan dengan kondisi kepala remuk setelah terlindas trukpasir, di Jalan Raya Gunung Sindur - Parung, KabupatenBogor, kemarin.

Dari keterangan sejumlah saksi, kejadian tersebut terjadi usaisolat Subuh yakni sekitar pukul 05.00 WIB. “Truk yang meilin-das anak itu langsung kabur ke arah Parung,” kata Ida (32)warga setempat.

Sejumlah teman korban dan warga sekitar melihat kejadiantersebut begitu kaget dan syock sehingga meraka mengaku tidaksempat mencatat identitas dan nomor polisi truk tersebut. “Yangpasti itu truk pasir, warnanya kuning ke ijo ijoan. Tapi kita jugakurang jelas sebab saat itu masih agak gelap dan sopir truk itulangsung tancap gas kabur,” timpal warga lainnya.

Petugas kepolisian dari Polsek Parung yang menerima lapo-ran tersebut langsung datang ke tempat kejadian perkara (TKP).Di lokasi polisi juga sempat melakukan pemeriksaan denganmengumpulkan informasi dari sejumlah saksi termasuk bebera-pa teman korban.

“Korban bersama beberapa orang temanya mencegat trukitu dengan harapan meraka bisa numpang. Korban yang saatitu mencoba naik dari bagian samping truk itu malah terpele-sat dan jatuh sehingga kepalanya terlindas ban,” sesal Kan-it Laka Polres Bogor, Iptu Asep. “Kami masih memburu trukdan sopir dari truk itu. Mudah mudahan ini segera ter-ungkap,” harapnya.

Korban dikatehui bernama Muhammad Romli (13), wargaKampung/Desa Cibinong RT04/RW01, Kecamatan Gunung Sin-dur, Kabupaten Bogor. (bas)

DEPOK-Sedikitnya 15 or-ang telah diperiksa Kejak-saan Negeri (Kejari) Depokterkait dugaan korupsi dalampembelian tanah 4.000 M2 diCilodong, Depok oleh DinasBina marga Sumber Daya Air(Bimasda) Pemkot Depoktahun 2013 lalu.

Dari 15 orang yang di-periksa, delapan orang dian-taranya rekanan Dinas Bi-masda Depok. Sementara tu-juh orang lainnya merupakanPNS di Bimasda Depok. ‘’Un-tuk mengerucut dengan me-netapkan tersangka, kamimasih menunggu hasil auditdan investigasi Badan Pen-gawasan Keuangan danPembangunan (BPKP) Ja-

Kejari DepokKembangkan Kasus Korupsi

Bimasda Depokbar,” kata Kepala Seksi PidanaKhusus (Kasi Pidsus) KejariDepok, Andarias di Depok.

Menurut dia, dalam pemer-iksaan kasus itu, Kejari KotaDepok sengaja melibatkanBPKP Provinsi Jawa Barat ter-utama untuk melakukan inves-tigasi harga tanah.

Seperti diketahui pada Rabu(15/4) lalu, tim Satuan KhususTipikor Kejari Depok telahmenggeledah Kantor Dinas Bi-masda Depok di Jalan RayaBogor KM 34,5, Tapos, Depok.Dalam penggeledahan 3,5 jamlebih itu, Kejari Depok menyitasejumlah dokumen dari salahsatu ruangan.

Saat ini, sejumlah dokumenyang disita telah diserahkan ke

BPKP Jawa Barat, Kajarisengaja menggandengBPKP karena salah satu tu-gas BPKP melakukan auditdan investigasi terhadaplembaga yang terindikasiada penyimpangan. ‘’Saatpembelian tanah itu, DinasBimasda Depok masih dalampimpinan Enco Kuryasa.”ungkapnya.

Kejari sendiri berjanjiakan segera mengumumkanhasil penyelidikan kasustersebut, termasuk nama pi-hak baik dari pihak pejabatPemkot Depok maupun pihakrekanan yang diduga terlibatdalam dugaan penyimpan-gan terkait pembelian lahantersebut. (jif)

TANGSEL - Permohonanpembuatan dokumen warga kotaTangerang Selatan (Tangsel) di-nilai meningkat. Salah satunyaterlihat dari perekaman KTP ele-ktronik atau E-KTP di KotaTangsel saat ini telah mencapai727.299 orang. “Melalui inisiatifkita untuk mempercepat pem-buatan e-KTP, maka Disdukcapilmelakukan pelayanan di Keca-matan Setu, dan tidak menutupkemungkinan akan dilakukan disetiap kecamatan yang ada diTangsel,” ungkap kepala Dis-dukcapil Tangsel Toto Sudartokemarin.

Lebih lanjut Toto mengata-kan, tak hanya e-KTP, untuk tri-wulan pertama 2015 pembuatanakta kelahiran mencapai 8161pemohon, akta kematian menca-pai 112, akta perkawinan menca-pai 121, akta perceraian menca-pai 18, akta pengesahan anak12, akta perubahan nama 5. Se-dangkan dalam pelaksanaan ke-

Suluh Indonesia/antPERIZINAN ONLINE - Menpan RB Yuddy Chrisnandi (tengah), bersama Walikota Bogor Bima Arya (kedua kiri), Ketua Ombudsman Danang Girindra Wardana (keduakanan), Kepala Perwakilan BPK Jabar Cornell Syarief Prawiradiningrat (kanan) dan Ketua DPRD Kota Bogor Untung Maryono (kiri) menekan tombol saat peluncuransistem pendaftaran perizinan secara online di Badan Pelayanan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal, Kota Bogor, kemarin.

Warga TangselMakin Peduli Dokumen

Kependudukanliling di tujuh Kecamatan yangdilakukan mulai Januari hinggaApril ini Kecamatan PondokAren sebanyak 321, KecamatanSerpong 122,Kecamatan Ciputat320, Kecamatan Serut 142, Ke-camatan Pamulang 530, Kecama-tanCiptim 169, Kecamatan Setu477. “Data ini mengalami pen-ingkatan dibandingkan tahun2014 lalu,” imbuhnya.

B e r d a s a r k a n h a s i l K a r t uKeluarga (KK) dalam pelayan-an jemput bola yang dilakukand i 1 9 K e l u r a h a n m e n c a p a i3068. “Pembuatan ini dilaku-kan di 2014, sedangkan untukdi 2015 akan dilakukan di Meiini,” katanya.

Sementara untuk OperasiYust is i Kependudukan yangdiselenggarakan Disdukcapil diKecamatan Ciputat Timur se-banyak 134 orang yang kenatipiring dari 3.374 yang terjaringdan di Kecamatan Ciputat se-banyak 76 dari 3.107. (nov)

Page 5: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015 pini

EKSEKUSI mati yang dilakukan serentak terhadap delapan terpidana narkoba di Pulau Nusakam-bangan, Rabu (30/4) dini hari kemarin, menjadi atensi seluruh negara di dunia yang menolak pem-berlakuan hukuman mati. Keteguhan penegak hukum dan pemerintah Indonesia untuk mengekseku-si mati terpidana narkoba di tengah intervensi negara-negara di dunia, perlu diapresiasi meskipunakan berdampak pada buruknya hubungan diplomasi Indonesia dengan beberapa negara asal terpi-dana.

� Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

K EBANYAKAN dari kita mengernyitkan dahi ketika seorangnenek dihukum ketika dia dibuktikan secara yuridis bersalah.Nenek ini hanyalah mencuri kayu. Satu sampai dua batang.Hanya untuk menyambung hidupnya sehari hari. Tidak lebih.

Penegakan Hukumdan ‘’Arah Angin’’

Bukan semata-mata karena dia dihukum, tetapi bagaimana pertimban-gan lain seorang hakim agar tidak semata-mata memandang hanyadari sisi hukum? Sementara di sisi lain, para pelaku illegal logging be-bas berkeliaran setelah membabat hutan ratusan hektar. Mereka masihbisa tertawa-tawa serta hidup mewah. Kalaupun dia kemudian ditangkapdan diseret ke pengadilan, vonisnya sangat jauh dari perbuatan kerusa-kan yang dia timbulkan. Sungguh sangat ironis.

Kalau mau dibeber, masih sangat banyak peristiwa hukum di negeriini yang membuat kita terenyuh, geli, marah, menyumpah nyumpah,geram dan sebagainya. Betapa tidak, penegakan hukum di negeri kitaini masih sangat amburadul. Tidak konsisten, selalu tergantung ‘’arahangin’’. Kalau sudah begini, tentu bagi rakyat kecil sangat mengerikansampai kalau berurusan dengan hukum. Secara garis besar memangbegini. Pemandangannya sama, dari Sabang sampai Merauke walau-pun masih ada juga para penegak hukum yang bertugas sesuai denganhati nuraninya. Namun sangat disayangkan, persentase itu sangatlahkecil.

Kalau kita perhatikan, sepertinya hampir semua pejabat kita, tidakpeduli apakah dia itu penegak hukum, politisi, birokrat dan sebagainyaterjangkit ‘’demam artis’’. Mereka lebih senang disorot kamera televisi,dipampang namanya di koran karena perbuatan-perbuatan yang nyele-neh, amoral dan jauh dari tugas pokok serta fungsinya. Lihatlah, parakoruptor itu senantaisa menebar senyum di depan kamera. Tidak adarasa malu. Tidak ada rasa penyesalan. Dan tidak ada rasa bersalah.Selalu riang dan tampil necis. Bandar narkoba juga begitu. Politisi jugasama. Birokrat yang keputusannya menyengsarakan rakyat idem dito.Semua sama. Dari pucuk pimpinan hingga ke bawah. Mereka kebany-akan lebih senang mencari sensasi daripada berprestasi.

Kita tentu sangat takut kalau hal ini makin mewabah. Lihatlah, kitasangat paham dengan fenomena ini sebenarnya. Semuanya demi penci-traan, hanya menangguk kepentingan untuk diri serta segelintir para pen-dung serta kelompoknya. Apa yang diputuskan itu, sepertinya bukansengaja menghakimi, tetapi dibuat untuk dijadikan polemik. Mengapasampai sejauh itu cara berpikir mereka? Karena degradasi moral bangsaini sudah makin parah. Terutama para penyelenggara negaranya. Makinterdegradasi sampai ke titik rendah di mana kita sebagai rakyat hanyabisa mengelus dada sembari berharap agar semua penderitaan sertapenistaan terhadap hakikat kehidupan ini segera berakhir.

Kasus nenek Asyani yang dihukum setahun dengan masa perco-baan 15 bulan plus denda Rp 500 juta, menjadi tanda tanya kita, kepu-tusan model apa seperti ini? Kita sepakat kalau nenek itu bersalah.Tetapi dengan hukumannya, tentu kita tidak sepakat. Apa sebenarnyayang dicari hakim dengan menghukum dengan seberat itu? Tudinganbahwa hukum itu tumpul ke atas dan tajam ke bawah memang terusmemberikan bukti. Rasanya, dari dulu sudah banyak kasus semacamini Dan bukan tidak mungkin kasus serupa akan terulang.

Fenomena ‘’ngartis’’ para pemangku kebijakan di negeri ini memangsulit untuk dibendung. Mereka lebih senang pamer tindakan kontrover-sial dibandingkan menunjukkan prestasi. Perilaku seperti ini harus seg-era direstorasi. Retorika kerja, kerja dan kerja hanya tersimpan di atasmeja. ***

Eksekusi Gembong Narkoba

Wujud PerlindunganNegara bagi Warganya

Perlu diketahui bahwa hukumanmati diberlakukan bagi beberapakategori atau spesifikasi delik yangberdasarkan kajian filosofis, yuri-dis, dan sosiologis layak dihukummati sebagai upaya negara melin-dungi segenap bangsa Indonesia.Narkoba bagi bangsa Indonesiamerupakan kejahatan luar biasa,sehingga perlu mendapat huku-man yang extra ordinary sebagaiupaya represif sekaligus preven-tif. Status gawat narkoba yang dis-ematkan pemerintah Indonesiabukan tanpa alasan mengingat an-gka rata-rata korban jiwa akibatnarkoba mencapai 40 korban jiwaper hari.

Di sisi lain, pemberlakuan hu-kuman mati terhadap terpidananarkoba di Indonesia dianggapsebagai kesewenang-wenanganpemerintah dan penegak hukumdalam menerapkan hukuman mati(abuse of power). Hak asasi manu-sia khususnya hak hidup yang dia-manatkan UUD 1945 Pasal 28 I di-jadikan dasar menentang hukumanmati. Siapa pun termasuk negaratidak memiliki hak mencabut nya-wa manusia yang merupakananugerah Tuhan.

Terlepas dari pro dan kontrayang ada, hukuman mati bagi gem-bong narkoba memang masih lay-ak untuk diterapkan di Indonesiajika ingin mewujudkan masyarakatbebas narkoba. Dampak narkobayang begitu luas bagi masyarakatsudah cukup menjadi alasan fun-damental pemberlakuan hukumanmati. Alasan sosiologis ini akanmenjawab seberapa berharganyanyawa generasi muda bangsadibandingkan para gembongnarkoba. Dan seberapa berhargan-ya nyawa masyarakat sekitar yangdirugikan akibat pengguna narko-ba.

Masyarakat Indonesia telahmerasakan betapa berbahayanyanarkoba bagi kehidupan ber-masyarakat, berbangsa, dan berne-gara.

Hukuman mati yang merupakanwarisan pemerintah kolonial Belan-da yang berlaku di Indonesia ber-dasarkan asas concordansi bukanmenjadi dasar atau alasan utamapemberlakuan hukuman mati di In-donesia. Hukuman mati merupa-

OlehI Kadek Ksama Putra, S.Pd., M.H.*

kan wujud perlindungan negaraterhadap warga negaranya. Han-ya penerapan hukuman mati harusselektif dan harus dengan pertim-bangan yang mendalam karenanyawa yang telah dicabut tidakakan bisa ditinjau ulang. Jangansampai terjadi kesalahan fatal yangjustru menimbulkan persoalan hu-kum baru di kemudian hari akibatkesalahan proses hukum.

Untuk menerapkan hukumanmati bagi kejahatan narkoba, pe-merintah dan penegak hukumhendaknya proaktif melakukankoordinasi intensif guna men-gungkap profil pelaku narkobayang sesungguhnya. Terpidana

mati haruslah benar-benar me-menuhi unsur kejahatan narkobasebagaimana diamanatkan Un-dang-undang Narkotika. Hal iniuntuk menghindari kesalahan pemi-danaan terhadap seseorang. Seh-ingga jangan sampai terpidanamati hanyalah seorang kurir yangtidak tahu apa-apa atau bagian darikorban sindikat perdagangan or-ang.

MeningkatDi tengah menurunnya angka

pengguna narkoba di dunia, just-ru terjadi peningkatan yang signifi-kan di Indonesia. Ada dua kemu-ngkinan simbiosis yang terjadi ter-

PEMERINTAH harus terusberupaya untuk menurunkan an-gka kemiskinan serta penganggu-ran. Jika dibiarkan meningkat dantidak cepat ditanggulangi secarasistematis dan terprogram bisamembahayakan, karena dapatmenimbulkan kerawanan sosialdan keamanan yang berakibatbisa terpengaruhnya pertumbu-han ekonomi nasional. Sektor in-dustri memiliki peran strategisdalam menyumbang kinerja ek-spor. Dalam kenyataannya Indo-nesia memiliki banyak para sar-jana yang lulus tetapi sulit menda-pat kesempatan kerja sesuaibidangnya.

Selain itu, beberapa penelitianmenunjukkan keterkaitan sektorindustri relatif lebih dinamis

dibanding sektor lain. Dan padaakhirnya, sektor industri mampumenyediakan kesempatan kerjayang berkualitas dibandingkansektor lainnya. Jadi, persoalan ke-miskinan dan pengangguran akanberlanjut, jika tidak terjadi peruba-han pola pertumbuhan ekonomi.

Tetapi sebenarnya, peningka-tan jumlah pengangguran yangterus terjadi di Indonesia ini,diduga akibat program penanga-nan yang bersifat sementara. Ak-ibat penanganan yang sementa-ra dan program yang terkesanmonoton itu membuat jumlah pen-gangguran sulit bisa ditekan.

Alamsyah KKampung Melayu,

Jakarta Timur

SUDAH dua puluh tahun lebihsaya sebagai warga IbukotaJakarta merasakan semakin hariJakarta semakin tidak aman. Sep-ertinya aksi kejahatan semakinnyata dilingkungan kita wargaJakarta. Para pemimpin sibukmemperbaiki citranya sementararakyat terus menjadi penontonyang dibodoh-bodohi oleh beritayang bersifat pengalihan darisuatu kenyataan. Rakyat inginhidup aman dan makmur sesuaidengan amanat UUD 1945 dancita-cita proklamator tercinta.

Di negeri ini kejahatan ada di-mana-mana. Di gedung-gedungpara aparat pemerintahan sampaidi gang-gang becek yang sempit.Semua itu terjadi karena UmmatIslam yang masih menjadi ma-yoritas dijauhkan dari agamanya,dijauhkan dari ajaran-ajarannya

Budaya yang Anehyang benar, dan disusupi oleh ber-bagai aliran baru seperti JIL yangmenyesatkan. Semua berdampakpada berbagai macam persoalansosial. Diantaranya adalah sexbebas, Hamil diluar nikah, Abor-si, Penggunaan Narkoba, Miras,aksi begal, Geng motor dan ban-yak hal yang rusak semua itu di-lakukan oleh anak-anak remajaatau lebih tepatnya ABG (AnakBaru Gede) sekitar usia SMP-SMA.

Semua ini menjadi beban piki-ran kita yang sudah bisa melihatkebenaran. Orang-orang yangsudah menjadi dewasa marilahkita bimbing orang-orang terdekatkita agar bisa memahami tentangjalan hidup yang benar.

Saul ArkaniTanjung Duren, Jak-Bar

KesenjanganDibiarkan Berlarut

PRIHATIN menyaksikan anak-anak remaja yang masih dudukdibangku SD, SMP, SMA sampaiMahasiswa dengan gaya hidupyang rusak. Semua itu terjadikarena bangsa Indonesia masihbelum mampu untuk menghada-pi serbuan ideologi dari pihak ‘a-sing’. Patokan kesuksesan men-jadi sangat sesat dan sempit.Akhlak yang benar dan lurus bu-kan lagi menjadi tujuan para re-maja dan bukan lagi menjadi halpenting yang harus diraih dalamkehidupan remaja saat ini. Sangatkasihan sekali mereka yangsudah menjadi orangtua hanyadapat mengikuti kemauan anak-nya agar bisa dianggap tidak ke-tinggalan zaman. Semua ini ad-alah salah satu akibat ilmu yang

sangat kurang dalam memahamiperubahan zaman. Sehingga ser-buan negara-negara adidayadalam hal pemikiran telah meng-gusur moral bangsa Indonesia.Bangsa Indonesia menjadi sangatmaterialistis. Sesuai keinginannegara adidaya dan sekutunyayang menyebarkan pahampemikiran yang sesat itu.

Negara ini menjadi semakinmiskin bukan hanya karena per-soalan dalam negeri yang tak kun-jung sembuh namun juga ‘ceko-kan asing’ yang terus menerusmenjejeli para gerasi muda kitaagar menjadi ‘bodoh’ dalam me-nyikapi semua isu dunia yang ada.

Alimin IdrisLenteng Agung, Jak-Sel

Selamatkan Generasi MudaIndonesia dari Kebodohan

kait meningkatnya penggunanarkoba di Indonesia. Pertama,banyaknya jenis narkotika yangberedar, baik di tempat hiburanmalam, dunia selebritas, maupundunia maya akibat kemajuan tekn-nologi komunikasi.

Kedua, adanya kecenderunganterbalik bahwa meningkatnya pe-makai narkoba dan narkoba se-bagai bisnis sehingga Indonesiadijadikan pangsa pasar yang men-janjikan bagi gembong narkotikainternasional. Apabila hukumanmati saja tidak mampu menekankasus narkoba di tanah air, bagaim-ana mungkin Indonesia bebasnarkoba dapat terwujud ketika hu-kuman mati ditiadakan. Bukan tidakmungkin Indonesia akan menjadinegara liberal narkoba ketika hu-kuman mati ditiadakan. Meskipunhukuman mati tidak menjamin ter-jadinya penurunan angka kejaha-tan narkoba, setidaknya akanmampu membuat psikologis pelakukejahatan narkoba berpikir beru-lang kali melakukan bisnis barangterlarang tersebut di Indonesia.

Pentingnya hukuman mati bagikejahatan narkoba bukan berartihukuman mati merupakan satu-sa-tunya solusi dalam pemberantasannarkoba di Indonesia.

Berbagai hal yang jauh lebihurgen adalah intensifitas pengam-anan dan penegakan hukum di In-donesia. Fakta menunjukkan bah-wa narkotika mudah masuk mela-lui jalur perbatasan. Sehingga jalurperbatasan akan selalu menjadi ti-tik rawan penyelundupan narko-ba. Selain itu, pengendalian pere-daran narkoba melalui Lapas jugatidak bisa dinafikan. Tidak dapatdipungkiri bahwa oknum penegakhukum justru ikut andil dalam pere-daran narkoba di Indonesia. Inilahpreseden buruk penegakan hukumdi Indonesia yang memicu senti-mentil negara-negara di duniayang telanjur menstigma penega-kan hukum di Indonesia. Ketikakelak Indonesia mampu memper-baiki sistem pengamanan danmereformasi mental penegak hu-kum sehingga sejalan dengan apayang menjadi cita-cita hukum In-donesia dalam menjamin kepas-tian, keadilan, dan kemanfaatan,maka dunia internasional akan me-lihat wibawa Indonesia sebagainegara hukum yang berdaulat, tan-pa memandang pemberlakuan hu-kuman mati ataupun tanpa huku-man mati.

*Penulis, pengajar Ilmu Sosial

dan PendidikanKewarganegaraan

Kompolnas berjanjiakan mengevaluasikinerja kepolisianterkait kasusNovel Baswedan

Janjihanyatinggaljanji ...

Page 6: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015

JAKARTA - Usai dihentikansecara permanen, PSSI memas-tikan tak ada lembaga lain yangbisa menggelar kompetisi se-cara resmi di mata FIFA atauAFC, walau Menporasekalipun. Wakil Ketua UmumPSSI, Hinca Panjaitan, menya-takan, AFC dan FIFA hanyamengakui kompetisi di bawahorganisasi PSSI, sebagai ang-gotanya yang resmi, tak adayang lain, sekalipun itu pemer-intah. “Keputusan penghen-tian kompetisi ini akan diikutiseluruh anggota PSSI, baikklub, offisial termasuk per-

Pemerintah Tak Berhak

Gelar KGelar KGelar KGelar KGelar Kompetisiompetisiompetisiompetisiompetisiangkat pertandingan lainnya,apalagi yang hanya bisa men-jalankan kompetisi hanya PSSItidak ada yang lain,” ucap Hin-ca kepada wartawan di Jakarta,kemarin.

Seperti diketahui, pihak PSSIsudah menetapkan menghen-tikan seluruh kompetisi baikyang ada di level tertinggi hing-ga level terbawah untuk musim2015. Keputusan ini dilakukansetelah pihak Menpora ImamNahrawi tidak kunjung men-cabut keputusan pembekuanPSSI, dan menarik surat izinkeramaian yang disertakan ke-

pada Kepolisian.Namun demikian ada waca-

na, jika kompetisi dihentikan,Menpora akan menyelenggar-akan kompetisi dengan meng-gunakan operator selain PTLiga Indonesia. “Keputusan initerikat pada semua klub, jikamelanggar akan dihukum. Ter-lebih lagi pada pertemuan Kon-gres AFC di Bahrain beberapawaktu lalu, PSSI sudah men-jelaskan kepada AFC dan FIFAdan laporkan perkembanganterkini pasca pembekuan, selainitu hasil KLB PSSI pun diakui.Jadi tidak mungkin selenggar-

akan kompetisi, selain dariPSSI,” papar Hinca.

Menanggapi hal ini, CEO PTLiga Indonesia, Joko Driyonopun mengaku, tak mungkinmenyelenggarakan kompetisitanpa di bawah naungan PSSIyang diakui secara resmi olehFIFA dan AFC. “Kompetisi iniproperti PSSI, dan PT LI posis-inya independen, namun se-bagai operator kompetisi, tidakmungkin menyelenggarakankompetisi selain PSSI, apalagiseluruh klub terikat pada PT LIdan seluruh turunannya,” jelasJoko. (pts)

Suluh Indonesia/apBANGGA - Wakil Ketua Umum PSSI, Hinca Panjaitan, menyatakan, AFC dan FIFA hanya mengakui kompetisi di bawah organisasi PSSI, sebagai anggotanya yang resmi, tak adayang lain, sekalipun itu pemerintah.

PALEMBANG - Sejumlahpemain Sriwijaya FC khawat-ir bakal diputus kontrak ker-ja oleh manajemen klub sete-lah PT Liga Indonesia meng-hentikan kompetisi beberapahari lalu terkait kisruh PSSIdan Kemenpora. Pemaindepan Laskar Wong Kito,Risky Dwi Ramadhana men-gatakan, klub menelan keru-gian cukup besar akibatpenghentian itu sehinggaada kemungkinan akan me-mutuskan kontrak pemainmeski harus menanggungdenda. “Saat ini pemain dil-iburkan sampai waktu yangbelum ditentukan, belumtahu nasib kami ke depannya.Sejauh ini belum ada pemb-icaraan dengan pelatih danmanajemen,” ucap Rizky.

Senada, pemain SriwijayaFC lainnya Asri Akbar men-gatakan penghentian ko-mpetisi QNB League ini san-gat merugian klub dan pe-main. “Klub jelas akan rugisecara finansial karena uang

Pemain Sriwijaya FCKhawatir Diputus Kontrak

sudah keluar tapi tidak ada pe-masukan. Pemain juga akanterkena imbasnya, bisa jadi adapemutusan kontrak kerja kare-na klub ingin meminimalisasikerugian,” ujar Asri yang saatini sedang pulang ke kampunghalamannya di Makassar.

Terkait kekhawatiran pemainSriwijaya FC ini, DirekturKeuangan PT Sriwijaya Opti-mis Mandiri Yuliar mengatakan,manajemen klub tetap berpe-gang pada perjanjian (kontrak)yakni pemain memperkuat klubselama satu musim, sehinggatidak akan merevisi kontrak ker-ja. “Komitmen dengan pemainyakni membela klub selamasatu musim artinya sampai ko-mpetisi selesai, dengan asum-si kompetisi 2015 tetap ada.Klub dan pemain hingga kinimasih berharap kompetisi tetapberlanjut jadi saya belum maubicara terlalu jauh,” tutur Yuliar.

Secara finansial klub dirugi-kan akibat penghentian ko-mpetisi ini karena tetap menge-luarkan biaya rutin bulanan

seperti penginapan, makan,dan transportasi. “Menung-gu-menunggu ini artinyasama saja dengan mengelu-arkan biaya, untuk memini-malisasi kerugian ini terpak-sa tim diliburkan sejak Kamislalu,” kata dia.

Terkait dengan gaji pe-main, menurutnya SriwijayaFootball Club sempat mere-strukturisasi ketika terjadipenundaan kompetisi LigaSuper Indonesia dari 20 Feb-ruari menjadi 4 April 2015.Kemudian, untuk penghen-tian yang kedua ini yang dim-ulai 12 April 2015 hinggasekarang, menurutnya akandibicarakan terlebih dahuludengan pemain. “Rencanan-ya pemain akan dipanggilsatu per satu terkait peruba-han besaran gaji yang bakalditerima per bulan. Manaje-men klub optimis rencana inibakal diterima daripada pe-main gigit jari di pengujungkompetisi lebih baik diaturdari sekarang,” ujar dia.(ant)

JAKARTA - KementerianPemuda dan Olahraga (Kemen-pora) mengklaim personel TimTransisi yang bertugas men-gambilalih hak dan kewenanganPSSI sebagai induk organisasisepak bola Indonesia penuhdengan kejuatan. “Sabar saja,susunan tim sedang kami ma-tangkan, sambil saya Shalat Is-tikhoroh dulu. Tunggu sajakejutannya pekan depan,” kataMenpora Imam Nahrawi, sepertiyang dilansir tim media Kemen-pora di Jakarta, kemarin.

Untuk menentukan person-el Tim Transisi, pihaknya men-gaku harus berhati-hari agaryang terpilih benar-benar me-miliki integritas dan moralitasyang bisa dipertanggung-jawabkan. Apalagi banyaknama yang masuk sebagai kan-didat. Pria yang akrab dipang-gil Cak Imam itu menegaskan,demi mendapatkan personelterbaik pihaknya terus melaku-kan diskusi dan berkomunika-si dengan banyak pihak den-gan harapan tidak salah pilih.“Nama-nama yang nantinyamasuk ke Tim Transisi sudahcukup populer dan familiar dimata publik. Sebagian nama timtransisi juga sudah beredar dimasyarakat, meski ada yanghanya sebatas isu dan adayang baru sebatas usulan,”ujarnya, menambahkan.

Politisi dari Partai Kebangki-ta Bangsa (PKB) ini menjelaskan,Tim Transisi yang akan mengen-dalikan PSSI pascadibekukansejak 17 April akan diperkuatantara 15 hingga 17 orang yanglatar belakangnya tidak hanyadari kalangan sepak bola nasion-al. Mereka, akan bertugas untukmelakukan pembenahan sepakbola nasional sampai terbentukn-ya PSSI baru yang bersih dankompeten sesuai mekanisme or-ganisasi dan statuta FIFA. “Inimerupakan momentum dan ba-bak penting bagi kita untukmembenahi sepakbola. Mudah-mudahan FIFA memahami niatdan tekat kami memperbaikiprestasi sepak bola Merah Putih.Klub-klub sepak bola di TanahAir juga mau bekerja dan berg-erak bersama menuju perbaikan,”tutur Imam, menerangkan.

Imam Nahrawi menegaskan,

Kemenpora Klaim

Personel Tim Transisi Penuh Kejutansudah saatnya sepakbola na-sional ditangani oleh orang-or-ang yang bersih dan kredibelserta dikelola secaraprofesional. Dengan demikianharapan untuk meraih prestasidunia bisa tercapai. “Saya tahupembinaan olahraga tidak bisainstan, memperbaiki prestasi

tidak seperti membalikan telapaktangan. Butuh waktu, kerja keras,kerja cerdas dan kerja ikhlas un-tuk mengejar ketertinggalan darinegara-negara lain,” ucap man-tan Sekjen PKB itu.

Pembekuan PSSI dibawahpimpinan La Nyalla Mattalittimemang menjadi perhatian saat

ini. Hanya saja, pembekuanoleh pemerintah ini tidak ber-laku pada induk organisasi di-atasnya yaitu AFC dan FIFA.Dampak dari pembekuan ini,PSSI langsung menghentikankompetisi Indonesia SuperLeague (ISL) maupun kompeti-si dibawahnya. (ant)

JAKARTA - Langkah PSSIuntuk menghentikan kompeti-si karena alasan force majeuretampaknya mendapat lampu hi-jau dari federasi sepak boladunia atau FIFA. Kepastiandukungan FIFA tersebut dika-takan Wakil Ketua Umum PSSI,Hinca Panjaitan, di Jakarta,Minggu (3/5). PSSI mendapatkesempatan menyelesaikanpermasalahan terkait pem-bekuan dan perhelatan ko-mpetisi dengan Menpora.“Kami sudah bertemu secaralangsung dengan FIFA danAFC untuk menjelaskan dudukpermasalahan, dan kedua fed-erasi tersebut memberikan ke-pada PSSI waktu untuk menye-lesaikan secara internal,” ucapHinca.

Namun Hinca memastikanjika keputusan PSSI menghen-tikan kompetisi tersebut takdapat memecahkan permasala-han, pihak FIFA akan menda-tangkan utusannya ke Indone-sia untuk membantu menyele-saikan permasalahan. “Kitadiberi waktu untuk menyelesai-kan permasalahan ini secepat-

Putusan PSSIHentikan Kompetisi

Didukung FIFAcepatnya, tapi FIFA ada bataswaktu, dan jika permasalahanini terus berlanjut, maka dalamwaktu dekat FIFA akan men-girim utusannya, agar ada ke-pastian dari sikap FIFA,” tegasHinca.

Seperti diketahui, PSSI usaimelakukan rapat anggota Excomembuat keputusan member-hentikan semua kompetisi dibawah naungan PSSI karenaalasan force majeure, yang di-akibatkan surat Menpora pada17 April lalu yang membekukanPSSI, dan pada 20 April jugamengirim surat ke Polisi untukmenarik izin penyelenggaraankompetisi. PSSI menilai, semuapermasalahan ini bisa diselesai-kan, jika nantinya Menpora se-cara bijaksana mau mencabutsurat pembekuan tersebut, dankompetisi bisa kembali digulir.“Sebenarnya semua mudah, jikaMenpora Imam Nahrawi maumenarik putusan pembekuanPSSI serta izin kepada kepoli-sian. Maka kami pastikan semuabisa bergulir kembali,” katasalah satu anggota Exco, TogarManahan Nero. (pts)

Page 7: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015 lahraga

G.47-Dir

BOGORSERPONG

PASANGIKLANHubungi :

021-5357602Fax :

021-53670771

GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32

Palmerah Selatan Jakarta PusatTelp. 021-5357602Fax. 021-53670771

Pasang IklanLowongan, Otomotif,

Properti & Peluang EmasUkuran 2 x 50 mmk

BW Rp. 200.000FC Rp. 300.000

Hub :

021-5357602

BARCELONA - Trigol LuisSuarez membantu Barcelonamenang besar 8-0 atas Cordo-ba, dan Cristiano Ronaldomenorehkan rekor baru di LigaSpanyol dengan trigol ke-25nya saat Real Madridmenang 3-2 atas Sevilla padaSabtu. Barca makin dekat den-gan gelar Liga Spanyol kelimamereka dalam tujuh tahun, na-mun Real membuntuti merekadengan hanya tertinggal duaangka dengan tiga pertandin-gan tersisa.

Juara bertahan AtleticoMadrid ditahan imbang 0-0oleh Athletic Bilbao namuntetap berada di posisi terdepanuntuk finis di peringkat ketiga,dengan keunggulan tujuh an-gka atas Valencia yang akanbermain melawan Eibar padaMinggu. Ketajaman Suarez te-

Trigol Suarez dan Ronaldo Buat Persaingan

Di LigDi LigDi LigDi LigDi Liga Spana Spana Spana Spana SpanyyyyyolololololTTTTTetaetaetaetaetap Kp Kp Kp Kp Ketaetaetaetaetattttt

lah menghasilkan 17 gol dari 16pertandingan terakhirnya, se-dangkan Messi telah men-yarangkan 40 gol — kurangdua gol dari pencetak gol ter-banyak Ronaldo.

Ronaldo kini memiliki rekortrigol terbanyak sepanjang se-jarah Liga Spanyol, unggul satutrigol dari Messi. Ia menandukumpan silang Isco pada menitke-36 dan Javier Hernandezmeneruskan umpan silangJames Rodriguez untuk pemainPortugal itu, yang menaklukkankiper Sergio Rico dari jarak limameter.

Pemain pengganti GarethBale melepaskan umpan silanguntuk diteruskan sundulanRonaldo yang melengkapitrigolnya, dan membuat Sevillamenelan kekalahan kandangpertama dari 35 pertandingan di

semua kompetisi. “Cris merupa-kan pemain yang benar-benarpositif yang hidup untuk men-cetak gol-gol dan benar-benarfrustrasi ketika ia tidak melaku-kannya,” kata bek Real SergioRamos kepada para pewarta. “Iahampir tidak dapat dihentikandan mudah-mudahan sekarangia akan menjalani laju torehangol yang bagus. Kami mendap-atkan tiga angka yang berartiBarca harus terus menang.”

Ivan Rakitic melepaskansepakan voli yang bersarang kebagian atas gawang untukmembawa Barca memimpinpada menit ke-42 di Cordoba,dan Suarez mencetak gol men-jelang babak pertama usai.Messi menanduk bola yangberbuah gol, dan Gerard Piquemenambahi gol melalui sundu-lan kepala saat Barcelona se-

makin agresif. Messi mencetakgol ke gawang yang terbukadan Neymar mengonversi pen-alti setelah ia dijatuhkan bekAdrian Gunino.

Barca tak memperlihatkanbelas kasih ketika Suarezkembali mencetak gol untukmengunci kemenangan. “Sep-ak bola merupakan olahragayang sangat kompleks. Kamiberada di jalan yang benar na-mun Anda harus memulaikembali sebelum setiappertandingan, dan berupayauntuk mengkreasikan permain-an untuk mendapatkan hasil-hasil,” kata pelatih Barca LuisEnrique kepada para pewarta.“Gol-gol dari Ivan dan Luismembawa kami melaju dan ke-mudian pada babak kedua kamisangat efektif di depangawang.” (ant)

LAS VEGAS - Bintangtinju asal Filipina MannyPacquiao mengaku dia se-dang bertarung mengatasicedera bahu kanannya,dalam kekalahannya denganangka mutlak dari FloydMayweather, Sabtu (MingguWIB). Pacquiao merasakansakit pada bahu kanannyadalam pemusatan latihan se-kitar tiga pekan sebelum per-tarungan itu. “Tapi satu pe-kan sebelum pertarungan,bahu saya semakin mem-baik,” kata Pacquiao men-yangkut keputusannya un-tuk meneruskan pertarunganitu. Tapi bahunya itu mulaiterasa sakit lagi pada rondeketiga. “Dan apa yang kamiingin lakukan tidak bisa kare-na bahu saya,” katanya.

Floyd Mayweather men-galahkan Manny Pacquiaodengan kemenangan angkamutlak dalam pertarungangelar dunia kelas welteryang sudah lama dinantikandi Las Vegas, AmerikaSerikat, Sabtu (MingguWIB). Dalam pertarungan

ROMA - Juventus memenangigelar Italia untuk ke-31 kalinya padaSabtu (Minggu WIB), setelah golArturo Vidal di babak pertama mem-bawa pasukan Massimiliano Allegriitu menaklukkan Sampdoria denganskor 1-0. Ini merupakan gelar ligakeempat secara beruntun bagi Ju-ventus dengan masih menyisakanempat pertandingan di musim ini,dan menyiapkan mereka dengansempurna untuk menghadapi duelsemifinal Liga Champions merekamelawan Real Madrid. GelandangChile Vidal menyambut umpan silangStephan Lichtsteiner dengan tandu-kan sempurna pada menit ke-32 un-tuk membawa Juventus unggul 17angka atas Lazio.

Tim asal Roma itu akan melawat kemarkas Atalanta yang terancamdegradasi pada Minggu dengan han-ya 15 angka yang dapat mereka rebutdari lima pertandingan tersisanya.Juve hanya memerlukan satu angkauntuk menyelesaikan persainganmemperebutkan mahkota Liga Italia.Gol liga pertama Vidal sejak Januari

Juventus Menangi Gelar Italia Ke-31sudah cukup bagi mereka untuk me-menangi liga dan menjadi tim perta-ma yang menang di markas Sampdoriapada musim ini, meski mereka meng-istirahatkan Andrea Pirlo, GiorgioChiellini, dan Alvaro Morata menje-lang pertemuan pertama dengan RealMadrid pada Selasa.

“Anda tidak pernah lelah untukmenang. Semakin tua Anda menda-patkan gelar-gelar, itu membuatAnda semakin puas, karena merekadapat menjadi gelar-gelar terakhiryang Anda menangi,” kata kaptenJuve Gianluigi Buffon. “Pemikiranmengenai Real Madrid telah menge-lilingi kami selama beberapa hari,maka hal itu tidak terhindarkan mes-ki terdapat kegembiraan di sini kare-na telah menyelesaikan liga, kamiharus siap untuk pertandingan inimaka kami tidak menyesali apapun.”

Menaklukkan Real akan menjadipenghias sempurna bagi musim inisetelah tiga musim sebelumnya, dimana mereka menjadi penguasa ligadomestik namun terpuruk di Eropa,dan akan menjadi pembuktian ke-

mampuan bagi Allegri, yang dipe-cat AC Milan pada pertengahanmusim lalu untuk kemudian meng-gantikan Antonio Conte yang dicin-tai pada pra musim. “Beberapa haripertama saya cukup bagus. Sayapikir saya hanya memiliki lima atauenam pemain, dan kami kalah 2-3pada pertandingan persahabatan,”guraunya.

Carlos Tevez nyaris mengganda-kan keunggulan Juve melalui temba-kan cerdik yang secara brilian masihdapat ditahan Viviano pada menit ke-60. Lima menit kemudian GonzaloBergessio menyia-nyiakan peluangbagus Sampdoria, ketika ia bersikapragu-ragu saat hanya tinggal menak-lukkan Buffon dan membuat Leonar-do Bonucci dapat berlari ke belakangdan memblok tembakannya.

Itulah ancaman serius terakhir dariSampdoria, dan sisanya adalah Juveyang bermain bertahan dan menan-tikan peluit panjang, yang memicuselebrasi di antara para pemain danstaf, yang telah mengincar pertand-ingan Selasa malam. (ant)

PacquiaoMengaku Cedera Bahu Kanan

yang dijuluki sebagai “Per-tarungan Abad ini” May-weather yang berusia 38tahun mempertahankan rekortak terkalahkannya menjadi48-0, dengan menambahkangelar Organisasi Tinju Dunia(WBO) milik petinju Filipina itupada gelar dunia Asosiasi Tin-ju Dunia (WBA) dan DewanTinju Dunia (WBC) miliknya.Mayweather mendapatkan ke-unggulan angka 116-112 daridua hakim, sementara hakimketiga memberi keunggulan118-110.

Petinju bintang asal FilipinaPacquiao yang berusia 36tahun menelan kekalahankeenam selama karirnya, den-gan 57 menang dan dua seri.Pertarungan itu dipercaya men-jadi yang paling menguntung-kan dalam sejarah tinju denganpendapatan 400 juta dolar AS.Pacquiao adalah seorang peny-erang, melakukan tekanan se-jak ronde pertama dan dapatmendaratkan beberapa puku-lan keras pada dagu May-weather, terutama pada detik-detik akhir ronde-ronde awal.

Tapi pada akhirnya Pac-quiao tak dapat mempertah-ankan kecepatannya untukkeseluruhan 12 ronde, danMayweather, yang lebih be-sar dari kedua petarung itu,dapat menyisipkan pukulanbalik dan tangan kanannyabisa menghentikan petinjuFilipina itu di jalurnya. May-weather mengulangi kembalisetelah pertarungan padaSabtu malam itu bahwa diaakan pensiun setelah per-tarungan berikutnya padaSeptember, yang mana akanmemenuhi kontrak enampertandinganya. “Pertarun-gan terakhir saya adalahpada September. Saya akanmelakukan itu dan saya akanmenggantung sarung tinju,”kata Mayweather, yangdiperkirakan akan memper-oleh 200 juta dolar AS.

Sementara itu Pacquiaobersikeras dia berpikir diayang memenangi pertandin-gan. “Saya pikir saya me-menangi pertarungan. Diatidak melakukan apa-apa,”katanya. (ant)

Suluh Indonesia/apKECOH LAWAN - Pemain Real Madrid Cristiano Ronaldo (kanan) saat mengecoh dua pemain Sevilla Grzegorz Krychowiak (kiri) dan Ever Banega pada lanjutan LaLiga Spanyol di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla, kemarin. Ronaldo mencetak trigol untuk membawa Madrid menang 3-2 pada laga tersebut.

JEREZ DE LA FRONTERA -Jorge Lorenzo merayakan dipertah-ankannya dirinya oleh Yamaha un-tuk musim depan dengan memenan-gi Grand Prix Spanyol di Jerez padaMinggu melalui penampilan mey-akinkan, sekaligus memberi hadiahistimewa kepada dirinya sendiriyang pada Senin akan merayakanulang tahun ke-28nya. Juara duniadua kali itu, yang memenangi Mo-toGP pertamanya sejak balap diJepang tahun lalu, begitu dominanatas juara dunia Marc Marquez yangmengendarai Honda, untuk memberi-kan hasil sempurna kepada mantanRaja Spanyol Juan Carlos, yang men-yaksikan dari tribun bersama 120.000penonton lainnya.

Marquez, yang tetap membalapmeski jari kelingking tangan kirinyapatah, mampu mengungguli legen-da Italia sekaligus pemuncak klase-men pebalap Valentino Rossi, yangmendapat hadiah hiburan denganmenjadi pebalap pertama yang naikpodium sebanyak 200 kali — juaradunia 15 kali dan sesama orang ItaliaGiacomo Agostini, yang menyaksi-kan dari pit, merupakan sosok yangada di daftar tersebut berikutnyadengan catatan 159 podium.

Rossi melakukan start yang bagusdengan naik dari posisi keenam keposisi keempat, kontras dengan kom-patriotnya Andrea Iannone yang

Lorenzo Rayakan Ultah denganMenangi MotoGP Spanyol

melakukan kesalahan dengan kopling-nya di garis start dan turun dari baristerdepan ke posisi kesembilan — se-dangkan pebalap Italia lainnya, AndreaDovizioso, sempat masuk ke gravel danturun dari posisi kedelapan ke posisiterakhir meski ia mampu bangkit danfinis di sepuluh besar.

Lorenzo tak memiliki masalah un-tuk menjauhkan diri dari kejaranMarquez, sedangkan Rossi naik keposisi ketiga dengan 24 putaran ter-sisa. Berikutnya tetap sama, baikMarquez — di mana tim Honda harusmemodifikasi setangnya untuk mem-fasilitasi jari kelingkingnya yang pa-tah — atau Rossi tidak mampu ber-saing dengan Lorenzo.

Dengan balap yang sudah ber-langsung separuh jalan, ketiga pe-balap terdepan mampu memeliharaposisi mereka, di mana Marquez ter-lihat mampu mengatasi tekanan dariRossi. Bagaimanapun, dengan sepu-luh putaran tersisa, pebalap Italia itukemudian mulai melakukan pergera-kan dan sedikit demi sedikit mulaimengurangi selisih waktu dengansang juara dunia.

Pertarungan ketat berlanjut — dimana Lorenzo telah mengamankanposisi terdepan — ketika Rossi terli-hat berupaya untuk menyalip Mar-quez, sebelum pebalap muda Span-yol itu memberi perlawanan danmenahan kemajuan Rossi. (ant)

Suluh Indonesia/apRAYAKAN GELAR JUARA – Para pemain Juventus merayakan gelar juara Serie A Italia usai mengalahkan Sampdoria denganskor 1-0 lewat gol semata wayang Arturo Vidal pada menit ke-32, kemarin.

Page 8: Edisi 04 Mei 2015 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Senin 4 Mei 2015

Disperindag LebakTingkatkan Produksi Tenun Baduy

LEBAK - Dinas Perindustri-an dan Perdagangan (Disper-indag) Kabupaten Lebak men-ingkatkan produksi tenun danbatik hasil kerajinan komunitasSuku Baduy untuk mendorongpertumbuhan ekonomi di daer-ah itu. ‘’Kami berharap kuali-tas tenun dan batik Baduy da-pat menembus pasar domistikdan mancanegara,” kata Kepa-la Disperindag Kabupaten Leb-ak Wawan Ruswandi saat di-hubungi di Lebak, kemarin.

Pemerintah daerah terusmengoptimalkan pembinaankerajinan yang dikembangkanmasyarakat Baduy.

Saat ini, kerajinan Baduyberkembang dan tumbuh seh-ingga dapat penggerak

ekonomi di daerah itu.Pembinaan kerajinan Baduy

itu dengan meningkatkan di-versifikasi produk kain tenunBaduy melalui pelatihan danbantuan. Saat ini, jumlah pera-jin tenun dan batik Baduy ter-catat 560 perajin.

Mereka memasarkan tenundan batik Baduy dengan mem-buka gerai di kawasan Baduyjuga mengikuti promosi mela-lui pameran-pameran pemban-gunan. ‘’Kami berharap keraji-nan ini bisa menopangekonomi masyarakat Baduy,”katanya.

Menurut dia, pihaknyamengoptimalkan pembinaankepada perajin tenun dan ba-tik Baduy karena menumbu-

hkan ekonomi masyarakatjuga menyerap lapanganpekerjaan.

Saat ini, perajin batikBaduy tumbuh di kawasanmasyarakat Baduy dan per-lu pembinaan serius untukmendorong ekonomi kreatif.

Tenun dan pebatik Baduyrelatif bagus dengan motifwarna hitam dan biru menun-jukan kecintaan alam.

Karena itu, kata dia,peminat batik Baduy kinibanyak dipakai pegawainegeri sipil (PNS) dan kalan-gan remaja. ‘’Kami menilaikualitas tenun dan batikBaduy tidak kalah denganbatik dari Jawa Tengah,”katanya menjelaskan. (ant)

Wisatawan KeluhkanJalan Rusak di Banten

Alih Fungsi Lahan di BaliTimbulkan Banyak Masalah

DENPASAR - Ketua PusatPenelitian Subak UniversitasUdayana Prof. Dr. Wayan Win-dia mengkhawatirkan, alihfungsi lahan pertanian di Baliyang terus berlanjut tanpa up-aya mengendalian yang tuntasakan menimbulkan banyakmasalah. ‘’Bagaimana jadinyawajah alam Pulau Bali, kalausemua petani mengalihfungsi-kan lahan sawahnya, lalu di la-han itu dibangun berbagaibangunan beton,” kata ProfWindia yang juga guru besarFakultas Pertanian Unud diDenpasar, kemarin.

Ia mengatakan, kondisidemikian akan mengakibatkan

biaya yang cukup besar untukmengendalikan banjir, mence-gah erosi, membersihkanudara, dan dana untukmengimpor bahan makanan,serta berbagai implikasi sosiallain, yang mungkin saja bisamuncul.

Di Bali saat ini luas sawahtelah terkonversi sekitar 750-1000 hektare per tahun.Sawah yang masih ada seki-tar 81.000 hektare. Banyaksubak-subak di Bali sudahlenyap, karena tidak memilikilahan sawah.

Berkurangnya luas sawahsebesar itu, menandakan bah-wa Bali telah kehilangan be-

ras sekitar 6000 ton/tahun.Sementara itu penduduk Baliterus meningkat bahkanKota Denpasar dan Kabu-paten Badung tumbuh 4-5persen/tahun.

Penduduk Bali tercatathampir empat juta jiwa, se-mentara turis yang datang keBali juga mendekati empatjuta orang per tahun. Semuamereka itu memerlukan ma-kan, minum, dan ingin selalumelihat pemandangan alamyang teduh.

Windia mengingatkan, se-mua itu kini sudah tidak lagidapat dilayani dan dipenuhioleh alam Bali. (kmb)

Suluh Indonesia/sonPERBAIKAN REL KA - Petugas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasional (Daops) VIII Sura-baya melakukan proses perawatan dan perbaikan rel Kereta Api (KA) menggunakan kereta api khusus dikawasan Porong, Sidoarjo,kemarin.

RANGKASBITUNG -Sejumlah wisatawan domestikmengeluhkan rusaknya jalan diProvinsi Banten, terutama jalanmenuju objek wisata sepertiPantai Sawarna Lebak Banten.‘’Jalannya hancur dan rusakparah, debu dimana-dimana,”ujar seorang wisatawan, Heri-zal di Rangkasbitung, kemarin.

Dia menyebut beberapajalan rusak di jalur Rangkasbi-tung, Cileles, Gunung Kenca-na, Malingping hingga Bayah.

Jalan-jalan di wilayah terse-but berbatu dan penuh lubang.Kondisi tersebut diperparahdengan banyaknya “PakOgah” di sepanjang jalan rusak.

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,

suku Dayak HuluS u n g a iM a h a k a m .Selain masalahp e r c i n t a a n ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.54, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

Nelayan Lebak Keluhkan

Pemboman Ikan MarakLEBAK - Nelayan di pesisir

selatan Kabupaten Lebakmen-geluhkan pemboman ikan seh-ingga berdampak terhadappendapatan tangkapan. ‘’Kamiminta pelaku pemboman ikan ituditindaktegas,” kata Dudung,seorang nelayan Tempat Pele-langan Ikan (TPI) BinuangeunKabupaten Lebak, kemarin.

Ia mengatakan, pelaku pem-boman ikan itu tentu merugikannelayan karena pendapatan

tangkapan menurun.Pelaku pemboman ikan

tersebut dilakukan oleh nelay-an luar dan berlangsungsudah lama. Untuk itu, pihakn-ya berharap Polairud Bantendapat menindak pelaku pem-boman ikan itu. ‘’Kami ber-harap perusak ekosistem bio-ta laut itu ditindak karenamerugikan nelayan,” katanya.

Menurut dia, selama ini pe-sisir selatan Kabupaten Lebak

yang berada di Perairan Samud-era Hindia rawan dijadikan tem-pat pemboman ikan.

Pemboman ikan itu, selainmerugikan nelayan TPI Binu-angeun juga merusak eko-sistem biota laut karena ikan-ikan kecil mati juga terumbukarang. ‘’Saya kira jika tidak seg-era dilakukan penindakan makadipastikan pendapatan nelayanterus menurun,” katanya.

Begitu juga Sarman, seorang

nelayan lainnya mengakupendapatan tangkapan menu-run setelah adanya pembomanikan yang dilakukan nelayanluar Kabupaten Lebak.

Saat ini, nelayan di sini cuk-up melestarikan eksosistemlaut dengan menggunakan jar-ing ramah lingkungan.’’Kamijika melaut menggunakan jar-ing pancing dan gilnet sehing-ga tidak merusak lingkungan,”katanya. (ant)

Suluh Indonesia/antEKOWISATA MANGROVE - Sejumlah wisatawan berjalan menyusuri jalur kawasan ekowisata mangrove Karangsong, Indramayu, Jawa Barat,kemarin. Kawasan mangrove Karangsong dimanfaatkan sebagai ekowisata mangrove sekaligus untuk pelestarian tumbuhan bakau.

Ribuan Rumah di Mataram KebanjiranMATARAM - Badan Pen-

anggulangan Bencana Daerah(BPBD), Kota Mataram, NTB-menyebutkan total rumah war-ga di kota itu yang terkena ban-jir pada Sabtu (2/5) malam, se-banyak 1.157 rumah.

Kepala BPBD Kota MataramH Supardi di Mataram, Ming-gu, menyatakan sebanyak

1.157 rumah itu terendam airdengan ketinggian mencapaisatu meter, khususnya di ka-wasan Babakan dan Batu Ring-git. ‘’Sedangkan pada bebera-pa titik lainnya ketinggian han-ya mencapai sekitar 25-30 sen-timeter. Bisa kita sebut genan-gan,” katanya.

Supardi menyebutkan, ber-

dasarkan data sementara darikelurahan sampai saat ini, se-banyak 1.157 rumah yang ter-endam banjir akibat limpahanbanjir bandang dari KabupatenLombok Barat tersebut melipu-ti, Mandalika sebanyak 89 KK,Babakan 82 KK, Kekalik 106 KKdan Kekalik Barat 96 KK.

Selanjutnya, Lingkungan Iri-

gasi 25 KK, Gerisak 45 KK,Turide 75 KK, Abian Tubuh 66KK, Dasan Cerme 60 KK, Seg-anteng 30 KK. Sedangkan diBatu Ringgit 333 KK.

Menurut dia, rumah wargayang terendam banjir di BatuRinggit ini meningkat diband-ingkan tahun sebelumnyayang hanya 146 KK. (ant)

. ‘’Ada yang memaksa denganmemasang portal bambu, adajuga yang tidak memper-masalahkan,” katanya.

Akibat jalan rusak, waktutempuh pun bertambah men-jadi dua kali lipat.

Jalan alternatif ke objekwisata di Bayah tersebut bisamelalui Sukabumi yang jalan-nya mulus, tetapi Herizal taktahan karena macet apalagiketika libur panjang. ‘’Baru‘nyoba’ jalur Banten, tahunyalebih parah,” keluh dia.

Wisatawan lainnya, IinKurniawati, juga mengeluhkanhal yang senada. Menurut Iin,seharusnya pemerintah men-

gambil tindakan tegas untukmengatasi persoalan jalanrusak itu. ‘’Sayang sekali, ka-lau dibiarkan rusak.Wisatawan banyak yangmengurungkan niatnya keBanten,” kata Iin.

Warga Kecamatan Mal-imping, Lebak, Farida, men-gatakan sejumlah ruas jalanrusak di wilayah disebabkankarena banyaknya truk ber-tonase berat melalui wilayahtersebut. ‘’Padahal baru di-cor, sudah rusak lagi,” kataFarida.

Pantai Sawarna merupa-kan pantai menarik untukdikunjungi. (ant)

Kejari Bengkulu MintaTersangka Bansos KooperatifBENGKULU - Kejaksaan

Negeri Bengkulu meminta ter-sangka dugaan korupsi danabantuan sosial bersikap koop-eratif memenuhi panggilan pe-meriksaan penyidik. ‘’Tersang-ka yang sudah dipanggil dansudah janji untuk datang harushadir, jangan seperti ini tidakada alasan jelas dari tersangkatidak datang,” kata Kepala Ke-jaksaan Negeri Bengkulu, Witodi Bengkulu, kemarin.

Seharusnya sesuai pasal 50Kitab Undang-undang Hu-kum Acara Pidana yang men-jelaskan hak tersangka wajibminta diperiksa perkaranyaoleh penyidik, hak terdakwa

wajib segera perkaranya dil-impahkan ke pengadilan. ‘’It-ulah bunyi pasalnya, se-harusnya mereka baca danpahami itu, selain itu perlusaya jelaskan keterangan ter-sangka pada pemeriksaan si-fatnya subjektif,” kata dia.

Sejumlah tersangka kasusdana bansos tidak memenuhipanggilan pemeriksaan peny-idik Kejari Bengkulu padahalsudah dipanggil, penyidikbeberapa kali melayangkansurat pemanggilan.

Seperti Wali Kota Bengku-lu, Helmi Hasan, sudah em-pat kali dipanggil pemerik-saan usai ditetapkan sebagai

tersangka namun belumpernah hadir di kejari.

Sementara itu, Wakil WaliKota Bengkulu, Patriana So-sialinda, sempat hadir padapemeriksaan pertengahanApril lalu, namun pada pe-meriksaan selanjutnya pada30 April wakil pimpinan daer-ah itu tidak hadir tanpa ala-san yang jelas.

Sementara, mantan Ket-ua DPRD Kota Bengkulu2009-2014, Sawaludin Sim-bolon yang juga ikut diteta-pkan menjadi tersangka ko-rupsi bansos baru hadirpada panggilan ketiga pe-meriksaan penyidik. (ant)