24
 ARV Nurse Training, Africaid, 2004 Efek Samping Pengobatan HIV/AIDS Program Pelatihan Pendidik Pengobatan Marcus McGilvray & Nicola Willis Diterjemahkan dan disesuaikan oleh Yayasan Spiritia 

Efek Samping Pengobatan HIV

Embed Size (px)

Citation preview

Efek Samping Pengobatan HIV/AIDS

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek Samping Pengobatan HIV/AIDSProgram Pelatihan Pendidik Pengobatan

Marcus McGilvray & Nicola WillisDiterjemahkan dan disesuaikan oleh Yayasan Spiritia ARV Nurse Training, Africaid, 2004Saya dengar ARV toksik. Apakah ini benar?Orang bilang obat itu racunTetapi bagaimana dengan efek samping?

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek sampingMemang ARV menyebabkan efek samping

NAMUN.....

Banyak obat lain akibatkanefek samping bahkanantibiotik & obat pusing yang umum

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Apakah efek samping itu?Efek samping tergantung pada...

Obat yang dipakaiOrang yang bersangkutan

Tidak semua obat mempengaruhi semua orang dengan cara yang sama ARV Nurse Training, Africaid, 2004Jenis efek sampingDapat ditahan (sementara)

dibandingkan dengan Tidak dapat ditahan (berat, gawat)... tetapi, SEMUA efek samping harus dilaporkan agar ditangani secara semestinya! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek samping sementaraBanyak hilang setelah beberapa minggumis. sakit kepala, mual, muntah, diareObat lain (termasuk obat tradisional) dapat dipakai untuk menangani/meringankan gejalaOdha membutuhkan DUKUNGAN dan SEMANGAT BESAR agar teruskan terapi ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek samping beratBeberapa efek samping dapat menjadi beratmis. ruam, hepatitis, asidosis laktik, pankreatitis, hiperlipidemia, neuropati periferMungkin satu ARV harus digantiDiagnosis dini dan penanganan cepat dan cocok adalah penting! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek samping NRTIAZT:anemia (kurang darah merah), neutropenia (kurang darah putih), sakit kepala, toksisitas hati, trombositopenia (darah sulit beku)3TC:(jarang) mual, diare, sakit kepala, kelelahan, ruam, sakit perut, enzim hati meningkat d4T:sakit kepala, mual, muntah, diare, ruam, enzim hati meningkat, neuropati perifer, pankreatitis,lipodistrofiddI:mual, muntah, diare, sakit perut, neuropati perifer, enzim hati meningkat, pankreatitis ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek samping NNRTIEfavirenz:ruam, sakit kepala, mual, diare, impian jelas, halusinasi, insomnia, enzim hati meningkat, hepatitis, kegagalan hatiNevirapine:sakit kepala, mual, ruam, diare, enzim hati meningkat, hepatitis, kegagalan hati ARV Nurse Training, Africaid, 2004Efek samping PINelfinavir:mual, muntah, diare, sakit kepala, sakit perut, ruam, hiperglikemia (kadar glukosa tinggi dalam darah), kelelahan ARV Nurse Training, Africaid, 2004DiareAlasan mungkin: IO (mis. kriptosporidium, CMV, giardia, salmonela, shigela)AntibiotikARV (mis. PI, ddI, abacavir)yaitu tidak tentu terkait penggunaan ARV tetapi memang agak umumBeratnya dan lamanya berbedaTergantung pada orang dan jenis obat

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Penanganan diareMengetahui alasan: periksa contoh tinja untuk mengesampingkan IORehidrasi: sebaiknya minum lebih dari 3 liter cairan per hari; pakai oralitMenambah kalium: pisang, kentang, ayam, ikanSerat larut: nasi, gandum, pisang, apel, pearObat antidiare: mis. loperamid

Dukungan & Semangatagar meneruskan terapi! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Mual dan muntahAlasan mungkin:IO (mis. infeksi diare akut)ARV (mis. 3TC, ddI, d4T, efavirenz, nevirapine & PI)yaitu tidak tentu terkait penggunaan ARV tetapi memang agak umum

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Penanganan mual & muntahMengesampingkan penyebab lain: mis. IO, penyakit diare, kehamilanPemeriksaan: mis. Urea + ElektrolitObat antiemetik: mis. metaklopramidKonseling gizi: kebutuhan gizi untuk ARVLain: mis. Makan sedikit tetapi sering; hindari makanan lemak & gorengan; makanan asin, kering; makanan dingin; jangan makan terbaring; jamuGanti rejimen: ?? Mengurangi dosis atau frekuensi; hentikan penggunaan Dukungan & Semangatagar meneruskan terapi! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Masalah kulitAlasan mungkin: Interaksi antara sistem kekebalandan HIV (mis. penyakit akut, ruam gatal)

Infeksi (mis. bakteri, virus, jamur)

ARV (mis. nevirapine, 3TC, d4T, efavirenz,nelfinavir)

Kegawatan dan lamanya berbedaSebagian besar ringan dan dapat diobati

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Penanganan masalah kulitRuam ringan: teruskan terapi; obati dengan prednison, antihistamin; konseling mengenai sabun dan deodorantRuam parah: hentikan dan jangan coba pakai lagi!Nevirapine: ruam dialami oleh 20-30% pengguna; 2% mengalami sindrom Stevens-Johnson (gawat); nevirapine harus dimulai dengan dosis separo untuk 2 minggu pertamaDukungan & Semangatagar meneruskan terapi! ARV Nurse Training, Africaid, 2004AnemiaAlasan mungkin:Umum dengan AZTIO, mis. MACMungkin terkait HIV (jarang bila CD4 di atas 200)

Penanganan:Tes Hb secara berkalaMengurangi dosis/ganti AZT dengan d4T

Dukungan & Semangat untuk mendorong Kepatuhan! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Neuropati perifer (PN)Gambar & gejala:Penyakit pada saraf periferKesemutan, pegal, mati rasa, rasa seperti terbakar pada kaki dan tanganDapat sementara, dapat sangat sakit sehingga sulit jalan kakiAlasan mungkin:HIV sendiriObat d (ddI, ddC, d4T); obat lain: INH dll.Penanganan:Segera hentikan obat penyebabObati rasa sakit; tidak ada obat untuk PNTerapi alternatif/giziTerapi non-obat: hindari berdiri/jalan kaki lama, rendam dalam air es

Dukungan & Semangatagar meneruskan terapi! ARV Nurse Training, Africaid, 2004LipodistrofiGambar & gejala:Kehilangan lemak dari lengan, kaki atau wajah (pipi cekung)Kumpulan lemak pada perut, belakang leher (punuk kerbau), payudaraPenyebab dasar belum jelasAlasan mungkin:HIV sendiriSebagian besar ARV; tampaknya d4T dan PI paling mungkinPenanganan:Tidak gawat; perubahan bentuk badan dapat sangat merepotkanGanti obat penyebab mungkinBelum ada obatBelum dapat dimundurkanDukungan & Semangatagar meneruskan terapi! ARV Nurse Training, Africaid, 2004Toksisitas lain..Tes darah secara berkala penting untuk mengetahui toksisitas ARVagarIntervensi yang benar dapat dilakukanTes darah lengkap(TDL)

Tes fungsi hati(LFT)

Tes kimia darah (elektrolit/tes fungsi ginjal)

Kolesterol

Glukosa

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Apa yang dapat kita lakukan? Sebagai pendidik pengobatan, kita mempunyai peranan penting untuk meyakinkan bahwa efek samping: dipahami oleh Odha dilaporkan pada dokter diobati semestinya

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Bagaimana ini dilakukan?........Bimbingan pada Odha dan komunitas

Paham tes lab dan hasilnya

Jelaskan hasil tes

Beri dukungan dan informasi pada Odha dan pendampingnya

Yakinkan ada tindak lanjut dengan Odha

ARV Nurse Training, Africaid, 2004Dengan ini......Kita mampu meyakinkan keamanan OdhaMeningkatkan mutu hidup Odha yang memakai ARTMendorong kepatuhan, melalui pemahaman tentang efek samping Memberantas mitos dan salah persepsi tentang ART ARV Nurse Training, Africaid, 2004Orang yang memakai ART menghadapi tantangan yang sangat beratTETAPI bersama, kita MAMPU sangat mempengaruhi