2
Evaluasi A. Kelebihan: 1. Mahasiswa lebih dapat mengembangkan kemampuanya dalam menganalisis dan memecahkan masalah. 2. Mahasiswa diajak untuk berlatih dengan kasus yang ada di lapangan. 3. Mahasiswa bisa lebih mengemukakan pendapat serta ide- idenya secara leluasa. 4. Mahasiswa dilatih untuk dapat berbicara di depan umum dengan baik dan benar. B. Kekurangan 1. Kurang adanya penjelasan yang detail, rinci, dan jelas mengenai apa yang harus dikerjakan dan langkah-langkah seperti apa yang harus ditempuh. 2. Mahasiswa kurang sepemahaman “satu frame” satu dengan yang lainya mengenai apa yang harus dikerjakan sehingga mengalami kebingungan. 3. Jalan cerita dalam kasus kurang jelas dan detail sehingga informasi yang di dapat kurang mencukupi untuk melakukan analisis. C. Saran : 1. Buku panduan lebih diperjelas. 2. Dilakukan koordinasi antar dosen agar konsep serta panduan berlaku sama pada satu angkatan. 3. Penjelasan mengenai format, tahapan serta hal-hal apa saja yang harus dilakukan diperjelas sehingga para mahasiswa mempunyai satu pemahaman yang sama dalam mengerjakan tugas

EVALUASI 1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

evaluasi

Citation preview

Evaluasi

A. Kelebihan:

1. Mahasiswa lebih dapat mengembangkan kemampuanya dalam menganalisis dan memecahkan masalah.

2. Mahasiswa diajak untuk berlatih dengan kasus yang ada di lapangan.

3. Mahasiswa bisa lebih mengemukakan pendapat serta ide-idenya secara leluasa.

4. Mahasiswa dilatih untuk dapat berbicara di depan umum dengan baik dan benar.

B. Kekurangan

1. Kurang adanya penjelasan yang detail, rinci, dan jelas mengenai apa yang harus dikerjakan dan langkah-langkah seperti apa yang harus ditempuh.

2. Mahasiswa kurang sepemahaman satu frame satu dengan yang lainya mengenai apa yang harus dikerjakan sehingga mengalami kebingungan.

3. Jalan cerita dalam kasus kurang jelas dan detail sehingga informasi yang di dapat kurang mencukupi untuk melakukan analisis.

C. Saran :

1. Buku panduan lebih diperjelas.

2. Dilakukan koordinasi antar dosen agar konsep serta panduan berlaku sama pada satu angkatan.

3. Penjelasan mengenai format, tahapan serta hal-hal apa saja yang harus dilakukan diperjelas sehingga para mahasiswa mempunyai satu pemahaman yang sama dalam mengerjakan tugas

4. Waktu penyelesaian atau pengerjaan kasus diperpanjang agar dalam menganalisis bisa lebih mendalam dan maksimal.