10
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ABSORPSI •Faktor fisiologis •Faktor yang berkaitan dengan sifat fisika kimia obat dan basisnya

Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

absorpsi

Citation preview

Page 1: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ABSORPSI

•Faktor fisiologis

•Faktor yang berkaitan dengan sifat fisika kimia obat dan basisnya

Page 2: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

1. FAKTOR FISIOLOGIS

•Kandungan kolon

•Jalur Sirkulasi

•pH

Page 3: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

i) Kandungan kolon

- Absorbsi lebih bagus pada keadaan rektum kosong

- Dibanding dengan keadaaan rektum yang digelembungkan oleh feses atau dalam keadaan lain seperti: diare,dan tumor

Page 4: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

ii) Jalur Sirkulasi

•Obat bisa dan / atau tidak mengalami first pass effect ?

Page 5: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

iii) pH

- netral 7-8- hal ini akan mempengaruhi:

Pelepasan obat dari basisnya

Disolusi obat di cairan rektum Absorpsi obat

Page 6: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

Faktor yang berkaitan dengan sifat fisika kimia obat dan basisnya

•Kelarutan lemak – air

•Ukuran partikel

•Sifat basis

•Absorpsi

Page 7: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

i) Kelarutan lemak – air

-koefisien partisi lemak air

-Ukuran molekul zat aktif

-Viskositas cairan basis

- Apabila suatu obat yang lipofil terdapat pada basis suppo yang lipofil maka apa yang terjadi?

Page 8: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

ii) Ukuran Partikel

- Semakin kecil ukuran partikel akan semakin mudah melarut dan lebih besar untuk dapat diabsorbsi.

Page 9: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

iii) Sifat Basis

- Basis harus mampu mencair, melunak, melarut supaya dapat melepaskan kandungan obatnya

- Bagaimana jika terjadi interaksi antara basis dan obat yang menghambat pelapasan obat?

- Bagaimana jika basis mengiritasi membran mukosa rektum?

Page 10: Faktor Yang Mempengaruhi Absorpsi

iv) Absorpsi

-Penempatan suppositoria dalam rektum

-Waktu tinggal suppositoria dalam rektum

-pKa zat aktif & pH cairan rektum

-Kadar zat aktif dalam cairan rektal

-Pengaruh zat tambahan surfaktan