Fenol

Embed Size (px)

Citation preview

Fenol

Sifat fisika Berat molekul : 94.11 g/mol Kepadatan : 1.0576 g/cm @ 20 C Titik didih : 181.75 C Titik lebur : 40.9 C Kelarutan : 8,3 gram/100 ml atau 86.000 ppm : toxic Bahaya

Sifat kimia Fenol bereaksi dengan asam lemah membentuk ferrikhllorida (ungu) dan dengan basa membentuk fenolat (C6H5ONa) Dengan air, fenol akan membentuk hidrat (C6H5OH + H2O) Fenol memiliki sifat yang cenderung asam yg dapat melepaskan ion H+ dari gugus hidroksilnya

Pembuatan( Laboratorium) Penyulingan bertingkat tar-batu bara pada suhu 200-2500C. Dari benzena dibuat asam benzena sulfonat, penetralan dengan basa,dicairkan pada suhu tinggi, dan penambahan asam maka akan dibebaskan fenol. Oleh penggantian amina aromatic oleh gugus hidroksil dengan air dan natrium bisulfida. Oleh hidrolisis garam diazonium

Pembuatan(industri)

Hidrolisis Klorobenzena (Proses Dow)

Pada proses ini klorobenzena dipanaskan sampai 3500C dalam tekanan tinggi dengan larutan NaOH. Reaksi ini akan menghasilkan ion fenoksida, dan diasamkan akan menjadi fenol. Peleburan Natrium Benzensulfonat

Natrium benzensulfonat dilebur dengan NaOH pada 3500C menghasilkan natrium fenoksida. Selanjutnya, natrium fenoksida diasamkan untuk menghasilkan fenol.

Kegunaan Bahan baku industri obat (aspirin) Bahan baku plastik Sebagai pembasmi hama (Karbol) Digunakan sebagai antiseptic Sebagai zat warna