10

Click here to load reader

General ApplianceGeneral Appliance Corporation Corporation

Embed Size (px)

DESCRIPTION

General Appliance Corporation

Citation preview

Page 1: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

General Appliance Corporation

A. Organisasi General Appliance merupakan produsen terintegrasi untuk segala jenis perabotan

rumah tangga (Kompor). Divisi Produk Merencang, menyusun, merakit dan menjual berbagai alat rumah

tangga. (memproduksi sedikit kali komponen, sebaliknya merakit perabot rumah tangga dari komponen yang dibeli, baik dari manufacture perusahaan maupun luar perusahaan.

Divisi – divisi manufacture menjual sekitar 75% produk mereka kepeda divisi – divisi produk.

Divisi manufacture hanya memproduksi barang yang di pesan secara spesifik. Divisi manufacture memiliki departemen teknik, departemen tersebut mengerjakan

sekitar 20% pekerjaan departemen teknik perusahaan.

B. Harga Transfer Untuk saling berkomunikasi antar divisi. Komponen yang di transfer diberikan harga sesuai dengan hasil negosiasi diantara

mereka. Harga berdasarkan harga aktual yang dibayarkan kepada pemasok luar untuk

komponen yang sebanding. Bila tidak sepakat pada harga tertentu, dapat menyampaikan pertentangan itu kepada

staf keuangan untuk mencari jalan tengah.

C. Penentuan Sumber Daya Divisi produk tidak memiliki kekuatan untuk memutuskan apakah dia akan membeli

dari dalam atau luar perusahaan. Ketika divisi manufacture mulai memproduksi suatu komponen, satu – satunya cara

divisi produk untuk membeli komponen ini dari pemasok luar adalah dengan mendapatkan izin dari Divisi Manufacture.

Staf pembelian punya wewenang untuk menyelesaikan pertikaian yang terjadi antara Divisi Produk dan Manufakture, dengan catatan Divisi Manufakture terus menjalankan proses produksinya meskipun Divisi Manufakture membeli komponen dari luar.

Waktu Divisi manufakture diperintahkan untuk tetap memproduksi komponen, maka harus mempertahankan tingkat harga komponen tersebut pada harga dimana Divisi Produk dapat membelinya dari pemasok luar.

Divisi Produk memiliki wewenang untuk memutuskan sumber pasokan dalam hal komponen baru.

Masalah Utama Kompor

Page 2: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

Divisi Poduk Chrome menjual kepada Divisi kompor Elektrik sebuah unit berlapis krom yang dipasang diatas kompor. ( harus tahan korosi dan noda dari makanan yang tumpah ). Memproduksi unit ini sejak 1 Januari 1986.

Tahun 1986 Presiden GAC mengkhawatirkan keluhan konsumen dan agen penjual (dealer) tentang kualitas produk perusahaan.

Penurunan ini diyakini terutama karena kinerja yang buruk dari mesin elektronik yang baru, yang tidak lama kemudian di koreksi dan kualitas produk menurun.

Pada awal tahun 1987, memanggil wakil presiden manufacture (direktur dari kantor staf manufacture) mengatakan bahwa dalam jangka waktu 6 bulan tugas utamanya adalah meningkatkan kualitas seluruh produk.

Wakil presiden mengatakan bahwa penampilan kompor yang berlapis krom di bagian atasnya masih kurang memuaskan.

Bagian pengendalian kualitas dari Divisi Produk Chrome adalah tes korosi dan tes penampilan.

Penolakan yang terjadi karena ketidakpuasan kualitas adalah 80%. Divisi Produk Chrome dan staf Manufacture mempelajari dan menemukan cara

pembuatan lapisan atas kompor dapat memenuhi standar kualitas. Total biaya tambahan ini adalah 90 sen per unitnya. 80 sen untuk biaya tambahan dan

10 sen adalah markup laba atas tambahan biaya. Divisi Kompor Electric keberatan dengan penambahan harga tersebut dan staf

keuangan mencari jalan tengah.

1. Divisi Produk Krom General Manager bahwa dia harus mengajukan kenaikan harga karena :

1. Menambah operasi tambahan yang mengeluarkan biaya 80 sen per unit oleh Staf manufacture.

2. Meningkatkan kualitas yang akan bermanfaat bagi Divisi Kompor Elektrik.3. Tingkat harga $10.00 berdasarkan standar kualitas produk yang lama. Apabila

menggunakan pemasok dari luar dan mencapai standar kualitas produk yang baru biaya lebih besar 90 sen per unitnya.

2. Divisi Kompor Listrik Divisi kompor listrik menolak kenaikan harga :

1. Tidak ada perubahan dalam spesifikasi teknik. Jika tharus membayar perubahan standar kualitas yang tidak disertai dengan perubahan spesifikasi teknis. Permintaan Divisi Kompor Elektrik kepada divisi Manufacture untuk meningkatkan kualitas akan disertai dengan kenaikan harga.

2. Divisi Kompor Electric tidak meminta peningkatan kualitas karena tidak diajak berdiskusi.

3. Peningkatan kualitas dari sudut pandang konsumen masih diragukan.4. Jika ada peningkatan kualitas dari sudut pandang konsumenpun nilainya bukan 90

sen.

3. Analisis Staf Keuangan

Page 3: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

Departemen Teknik dari staf manufacture diminta untuk meninjau ulang operasi tambahan dan dimintai komentar atas biaya yang diusulkan.

Masalah Pengendalian Thermostatis

Salah satu pabrik dari Divisi Motor Elctric memproduksi unit pengontrol suhu. 1. Divisi mesin cuci emmbeli alat pengontrol suh sekitar 100.000 unit per tahun dari

Divisi Motor electrik.2. Divisi Kulkas juga membeli seluruh kebutuhan sekitar 20.000 unit setahun dari

pemasok luar, Monson Controls Corportion. 3. Berdasarkan permintaan Divisi Motor Electric, divisi Kulkas membeli 25%

kebutuhannya dari divisi Motor Elektik. Tahun 1986 presentase meningkat menjadi 50% dan pada tahun 1987 menjadi 75%.

Juli 1987, divisi kulkas menginformasikan kepada Monson Controls Corporation sejak 1 januari 198, Divisi ini akan membeli seluruh unit pengendalian suhunya dari Divisi Motor Elctric.

Agustus 1987 Monson Control Corportion menurunkan harganya untuk divisi kulkas 25 sen. Ketiga divisi setuju dengan menggunakan harga $2.40 selama setahun.

Divisi Kulkas mengusulkan harga $2.15 yaitu harga yang harus dibayarkan kepada Monson Controls Corporation. Namun Divisi Motor Elctrics menolak menurunkan harganya dibawah $2.40 kepada pihak manapun.

1. Divisi Motor Electrics Penolakan Motor Elektrik didasarkan pada pernyataan bahwa divisi ini telah

melakukan usaha yang terakhir untuk tetap terus memasok General Appliance Corporation dengan komponen tersebut.

Divisi Motor Electrik menunjukan bahwa ia akan mengalami kerugian jika harga jual produknya lebih rendah. Karena divisi ini telah mencapai efisiensi yang sama dengan Monson Controls Corporation, ia juga menyimpulkan bahwa Monson juga akan mengalami kerugian.

Divisi Motor Elektrik menunjukan gejala penurunan harga komponen sebagai bukti praktik – praktik banting harga karena adanya kelebihan kapasitas dalam industri.

GM Divisi Motor Elektrik menyatakan bahwa divisi tersebut membutuhkan seluruh kemampuan dan kreativitasnya untuk mencetak laba walaupun harga $2.40. pada harga $2,15 ia tidak mungkin mencetak laba. Jika dipaksakan pada harga $2.15 dia segera merencanakan untuk menutup pabriknya dan membiarkan pemasok dari luar yang akan memenuhi seleuruh kebutuhan komponen pengatur suhu.

2. Divisi Mesin Cuci Divisi Mesin cuci mengajukan harga $2.15 sebagai pengaturan harga transfer dalam

perusahaan karena harga yang kompetitif. GM menunjukan bahwa volumenya setiap tahun adalah sebesar 100.000 unit, yang

lebih besar dibandingkan Divisi Kulkas yang hanya 20.000 unit. Dengan volume yang

Page 4: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

besar, ia akan mendapatkan harga yang lebih baik jika kebutuhan dipenuhi dari pemasok luar.

3. Divisi Kulkas Divisi kulkas mengajukan fakta bahwa divisi tersebut dapat memperoleh komponen

pengatur dengan harga $2.15 dari pemasok luar yang dapat diandalkan. Adanya perjanjian antara Divisi Motor Elektrik dengan Divisi Kulkas yang

menyatakan “ Pada situasi disparitas harga utama (major pricing disparity), telah disetujui bahwa kebutuhan akan model yang lebih canggih didapatkan secara kompetitif. (yaitu didapatkan dari penawaran (bidder) terendah).

Divisi Kulkas Menyatakan bahwa dengan pertimbangan major pricing disparity, Divisi ini diperbolehkan untuk meminta pernyataan dari pemasok luar dan berhubungan dengan pihak luar jika mereka menawarkan harga yang lebih rendah daripada Divisi Motor Elektrik.

4. Analsisi Staf Keuangan Staf keuangan meminta staf pembelian untuk meninjau kembali situasi pasar untuk

unit pengatur suhu. Kelebihan kapasitas dan sebagai efek harganya sangat rendah. Bisa naik ketika permintaan atas unit sejenis naik, maupun pada saat beberapa produsen bangkrut.

Staf pembelian yakin Divisi Kulkas memperoleh pasokan kebutuhan satu atau dua tahun mendatang dengan harga $2.15 per unit bahkan lebih rendah.

Staf Pembelian percaya bahwa jika seluruh kebutuhan divisi ini dipperoleh dari pemasok luar, maka harganya akan naik menjadi $2.40 karena tindakan tersebut mengeliminasi adanya kelebihan kapasitas.

Masalah Tranmisi Produk yang dihasilkan Divisi Mesin Cuci adalah pencuci otomatis. Divisi tersebut membeli dari dua pemasok yaitu Divisi Gear and Transmission dan

Thorndike Machining Corporation. Berdasarkan perjanjian pembelian 50% tranmisi dari Thorndike Machining Corporation, General Appliance Corporation memperoleh lisensi untuk memproduksi transmisi. Perjanjian berlaku selama 10 tahun dari 1977 sampai 1987, setelah masa berlaku habis, General Appliance berhak meggunakan desainnya secara bebas.

Perusahaan Thorndiker Machining Corporation mengembangkan suatu transmisi berbiaya rendah yang cocok untuk mesin cuci otomatis. Tranmisi lebih rendah daripada model yang sekarang.

GM Divisi Mesin Cuci membuka kesempatan untuk melakukan pembelian kepada Thorndike Machining Corporation, pihaknya tertarik menambahkan mesin cuci otomatis berbiaya rendah ke dalam usulan tersebut dan kemungkinan tranmisi seharga $10 yang ditawarkan kepadanya.

GM Divisi Gear and Transmission menawarkan sebuah unit yang sebanding dengan harga dan kinerjanya unit ekonomi yang diusulkan oleh Thorndike Machining Corporation.

Page 5: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

Divisi Gear dan Tranmission memulai negosiasi dengan Divisi Mesin Cuci dengan memasang harga $12. Tetapi harga tersebut ditolak, Divisi Mesin Cuci tetap bertahan pada harga $11.21.

1. Divisi Mesin Cuci Divisi Mesin Cuci bisa saja membeli Tranmisi yang sebanding dengan yang diproduksi

Divisi gear and Transmission dari Thorndike Machining Corporation dengan harga $11.21.

Divisi Gear and Transmission menyetujui harga tersebut dengan pertimbangan ijin untuk memproduksi seluruh tranmisi.

2. Divisi Gear and Transmission Penawaran harga sebesar $10 dari Thorndike Machining Corporation merupakan hal

yang nekat demi memperoleh pangsa pasar dalam industri transmisi. Divisi Mesin Cuci tidak keberatan atas usulan harga yang diajukan oleh Divisi Gear

dan Transmission sampai fasilitas pembuatan tranmisi selesai dibangun.

3. Analisis Staf Keuangan Penawaran Thorndike Machining sebesar $10 disesuaikan dengan dampak biaya

perubahan dalam karakteristik kinerja dan peningkatan tingkat biaya umum dari penawaran semula. Harganya sebesar $11.25 atau kira – kira sama dengan yang diusulkan oleh Divisi Mesin Cuci. Harga sebesar $11.66 dikembangkan oleh Divisi Gear dan Tranmission merupakan suatu kesalahan karena perhitungan tersebut gagal untuk menghilangkan unsur desain yang akan menurunkan biaya unit Thordike sebesar 50 sen.

Pada harga $12, Divisi Gear and Tranmission memperoleh laba setelah pajak 15% pada harga $11.25 divisi tersebut akan mendapatkan laba 6%.

Jawaban Pertanyaan :1. a. General Appliance Corporation

1. Divisi Produk KromKeluhan masyarakat terhadap kualitas kompor harus segera di tindak lanjuti. Akan tetapi penambahan tidak sebanyak 90 sen karena yang ditambahkan kualitas bukan desain. Apakah penambahan 90 sen merupakan harga yang sesuai dengan penambahan kualitas.

2. Divisi kompor elektrik

Page 6: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

Peningkatan kualitas produk merupakan penting bagi konsumen, akan tetapi dengan meningkatnya harga juga harus ada pembeda dalam desain produk. Karena konsumen lebih mementingkan produk yang effisien.

2. Masalah Pengendalian Termostatis1. Divisi Motor Elektrik (Pemasok)

Lebih baik menutup pabrik daripada perusahaan tidak mendapat laba dari produknya. Karena kalau tetap memproduksi di bawah $2.4 ssecara berlahan akan membuat pabrik merugi.

2. Divisi Mesin CuciLebih baik membeli produk diluar apabila dengan harga yang murah dengan kualitas yang sama dengan produk internal.

3. Divisi KulkasDengan adanya perjanjian itu, Divisi kulkas memperbolehkan mendapatkan pemasok dari luar.

3. Masalah Tranmisi1. Gear and Transmission Division

Lebih baik Divisi Mesin Cuci menggunakan produk internal yang menjamin kualitasnya sedangkan dari Thorndike walaupun lebih murah belum menjamin kualitasnya.

2. Divisi Mesin CuciPembelian di Thorndike lebih menguntungkan dibandingkan Divisi Gear and Trasmission Division dikarenakan harganya lebih murah.

4. General Manager ke Staf KeuanganSebagai manager harus melihat secara riil kasus yang dihadapinya. Penambahan biaya 90 sen merupakan hal yang kurang masuk akal karena yang ditambah adalah kualitas bukan desain. Penambahan kulitas tidak perlu memakai biaya tambahan karena bisa dianggap sebagai barang dengan kualitas gagal. Itu bisa digunakan untuk menutupi kerugian dari penambahan kualitas. Karena di harga suatu produk dalam hal ini kompor, ada juga biaya kerugian. Karena ketidak puasan masyarakat 80%, apabila dirubah kualitas dengan menambah harga dikuatirkan konsumen akan terbebani. Lebih baik dengan kualitas yang lebih baik dengan harga yang murah. Kalau bahan baku penambahan kualitas mengalami kenaikan maka perlu ditambah biaya, akan tetapi tidak 90 sen. Harus dihitung terlebih dahulu sesuai dengah harga yang ada dipasaran dan harga bahan baku.

2. Perubahan yang saya tawarkan adalahHarus ada penghitungan kembali mengenai berapa harga yang pas untuk produk tersebut. Seorang manager melakukan pertemuan kepada semua divisi agar mengetahui cara apa yang harus dilakukan. Apakah akan menambah kualitas dengan menambah harga atau dengan cara menambah kualitas dengan

Page 7: General ApplianceGeneral  Appliance Corporation Corporation

mengurangi sedikit biaya tambahan. Karena selama ini divisi tersebut hanya menilai kira – kira harga pada produk tersebut. Pertemuan semua divisi ini juga untuk meningkatkan hubungan komunikasi. Semua divisi harus berpendapat untuk menyatukan pendapat.