12
B orneo T ribune HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 - I DEALISME, K EBERAGAMAN DAN K EBERSAMAAN www.borneotribune.com 13 Jumadil Akhir 1434 H - 15 Sha Gwee 2564 Kamis, 25 April 2013 Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121 Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103 c m y k c m y k ....Ke Halaman -11 ....Ke Halaman -3 TANAH ini ciptaan Tuhan. Milik Tuhan. Tetapi diperuntukkan kesejahteraan ma- nusia. Maka kita hidup dari tanah: beru- mah di atas tanah, makan hasil tanaman yang tumbuh di tanah, dan ketika mening- gal mayat kita dikebumikan ke dalam ta- nah. Di dalam tanah juga terkandung ba- nyak mineral yang penting bagi kehidup- an manusia. Ada mineral yang diperlukan untuk kesehatan tubuh, dan ada mineral yang dipakai untuk energi. Jelas bahwa S uara Enggang P. Florus Kolomnis KONFLIK TANAH Anggaran PNPM-MPd Rp 160,25 Miliar Program Nasional Pemberdayaan Masyara- kat Mandiri Pedesaan (PNPM-MPd) merupa- kan salah satu kebijakan strategis pemerintah dalam upaya percepatan penanggulangan kemiskinan sebagai tindak lanjut RPJMN 2009-2014 yang masuk klaster II. MENURUT Gubernur Kalbar Drs Cornelis, MH sesu- ai data BPS, Kalbar Dalam ang- ka Tahun 2011 jumlah pendu- duk Kalbar 4 juta jiwa yang ter- sebar di 12 Kabupaten dan 2 Bersama Tanpa ‘Mak Comblang’ Murid: “Pak, mengapa rambut Bapak makin lama kok makin sedikit. Sudah hampir-hampir botak.” Guru: “Ini artinya Bapak ini pintar.” Murid: “Kalau begitu rambutku nanti kucukur botak saja.” Guru: “Kalau itu namanya sok pintar.” Ciri Orang Pintar ....Ke Halaman -11 PT. ANZON AUTOPLAZA Kantor Pusat: Jl. A. Yani No. 89 Telp. (0561) 734280 Cabang: Singkawang : Jl. A. Yani No. 08 Telp. (0562) 637000; Sampit : Jl. Jend Sudirman Km. 1 Andika Lay Borneo Tribune, Pontianak Kota, 174 Desa, dan 1.897 Desa, dimana terdapat Rumah Tangga Miskin (RTM) yang se- bagian besar adalah penduduk perdesaan, dan sebanyak 1.270 Desa ataua 66,94 persen de- ngan kategori Desa Tertinggal, angka kemiskinan 7,69 persen dan Indeks Pembangunan ....Ke Halaman -11 Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak Borbeo Tribune, Pontianak Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Kalimantan Barat (Kalbar) melaksanakan diskusi budaya yang mengam- bil tema, bahasa Melayu di Kalbar perlunya penelitian Empiris dan Kontemporer. Hadir sebagai pembicara Pro- fesor. Dr. James T. Collins dan dipandu oleh Ketua MABM Profesor Dr. Chairil Effendy serta dihadiri Dosen FKIP, Pe- neliti Balai Bahasa Martina, Dosen STAIN, Peneliti Balai Pelestarian Sejarah dan Nilai Oleh: Hairul Mikrad MAKAN siang bersama di restoran dan café Rindang Alam, perbatasan Kota Pontianak-Sungai Kakap, Sab- tu (20/4) kemarin menjadi mo- mentum penting bagi pasang- an Muda-Harjo. Di kesempat- an itu, Muda meminta kesedia- an Kadis Pertanian dan Peter- nakan tersebut mendampingi- nya sebagai calon wakil bupati. Suharjo yang tak berpikiran bakal ‘disunting’ mengaku gemetaran.Hal yang sama juga dirasakan Hj Fikia Supratiwi, is- tri Suharjo. “Saya baru diberitahu Sabtu siang saat ma- kan siang bersama. Saya sama sekali tidak pernah berpikir akan dipinang, dan saya pun tidak pernah bicarakan hal ini dengan bupati. Saya gemetar, istri saya juga begitu,” aku Suharjo. Muda mengakui Ia sudah lama menilai kinerja dan Pakar Bahasa Melayu Kaji Asal Usul Bahasa Melayu ....Ke Halaman -3 ARAHAN. Gubernur Kalbar Drs Cornelis, MH memberikan arahan kepada peserta Rakor Evaluasi PNPM-MPd dan Peningkatan Kapasitas Penanggung jawab Operasional Kecamatan di Hotel Kini. FOTO Andika Lay/Borneo Tribune Manusia (IPM) 89,88 yang ma- sih dibawah rata-rata regional Kalimantan. “Kondisi ini sangat mempri- hatikan kita jika dibandingkan dengan potensi sumberdaya yang di miliki Provinsi Kalbar, baik SDM, maupun SDA serta OKNUM Anggota DPRD Ka- bupaten Kayong Utara (KKU) bernisial KDR, dilaporkan oleh Sinhan warga Jalan Tanjung Raya II Kecamatan Pontianak Oknum Anggota DPRD KKU Dilaporkan Warga Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak ....Ke Halaman -11 PEMERINTAH Kota memas- tikan akan membongkar paksa tiga rumah toko (ruko) di pasar Flamboyan Pontianak. Lantar- Pemkot Bongkar Tiga Ruko Secara Paksa Timur. Ia dilaporkan lantaran menerima mobil gadaian jenis Daihatsu Xenia KB 1740 SE mi- lik Sinhan yang digelapkan oleh saudranya yakni GZ, beberapa waktu yang lalu, Selasa (23/4). Laporan yang dibuat Sinhan Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak an sampai saat ini para pemilik ruko tidak mau membongkar sendiri, Selasa (23/4). Sementara sudah 43 pemi- lik ruko lainnya yang sudah membongkar sendiri. Dimana Penjual Tiket Pelabuhan Ditembak Polisi OKNUM penjual tiket pela- buhan Shang Hie berinisial AGS ditembak anggota Polresta Pontianak, lantaran telah me- lakukan pencurian sepeda mo- Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak tor di parkiran belakang kampus Fisipol Universitas Tanjung Pura, Selasa (23/4). Ia ditembak ketika hendak dilaku- kan penangkapan, AGS malah melakukan perlawanan. Selain menangkap AGS, ....Ke Halaman -11 ....Ke Halaman -11 Suharjo Pilihan Bupati Muda (-1) Bupati incumbent, Muda Mahendrawan telah memilih Ir H Suharjo, MM sebagai calon Wakil Bupati mendampinginya pada Pilkada September mendatang. Pasangan dengan ‘perahu’ independen ini, bersatu tanpa ‘mak comblang’. Dr. James T. Collins dan dipandu oleh Ketua MABM Profesor Dr. Chairil Effendy pada acara Diskusi Budaya Bahasa Melayu di Kalbar. Foto S. Ardiansyah/ Borneo Tribune pengabdian Suharjo kepada Kubu Raya. “Ia sosok yang tidak ambisius. Ia fokus dan tidak per- nah bicara atau menawarkan diri untuk menjadi calon wakil saya. Pak Harjo saya yang me- milih dan meminta langsung, tanpa mak comblang (peranta- ra),” tegas Bupati Muda. Suharjo merupakan birokrat tulen. Ia dikenal sebagai peker- ja keras dan fokus dengan sa- saran serta pelaksanaan konsep Ir H Suharjo, MM Penangkapan 1550 Karung Gula Samar Polda Masih Tunggu Informasi Penyidik SEBANYAK 1550 karung gula yang tidak jelas statusnya, apakah ilegall atau resmi yang terdapat di Kapal Nurilahi, di- duga ditangkap Kepolisian Daerah Kalimantan Barat (Polda Kalbar), dimana Kapal ini juga ikut diamankan Polda Kalbar di Dermaga Pasar Puring Siantan Kecamatan Pontianak Utara, Selasa (23/4). Menurut warga yang enggan disebutkan namanya, dirinya mengatakan bahwa Polda Kalbar telah menangkap sebu- ah Kapal yang berisikan 1550 karung gula saat diperairan Sungai Kapuas, Kapal tersebut, yakni Kapal Nurilahi. Dan Ka- pal yang berisikan gula ini pun disandarkan di dermaga Pasar Puring Siantan Kecamatan Pontianak Utara. “Saya cuma mendapat infor- masi bahwa Polda menangkap ....Ke Halaman -3 tanah bernilai tinggi bagi manusia. Oleh sebab itu perebutan tanah mewarnai sejarah panjang kehidupan manusia. Maaf, sesungguhnya bukan tanah yang diperebutkan, melainkan manfaat atau sesuatu yang ada di tanah itu. Karena tanah sangat penting, maka urusan mengenai ta- nah seharusnya bijaksana: benar, jujur, transparan, adil. Namun karena tanah itu penting dan kita manusia pada da- sarnya punya sifat tamak/rakus, maka urusan mengenai ta- nah menjadi rumit-sulit dan berbelit-belit. Orang yang le- mah kebanyakan menjadi korban. Saya sendiri sudah meng- alami beberapa kejadian yang tidak dapat diselesaikan de- ngan bijaksana. Pernah saya membeli sebidang tanah di Pontianak. Beberapa tahun berlalu tidak ada masalah. Ke- mudian, setelah sekitar 8 bulan tidak saya kunjungi, ternyata di tanah itu sudah berdiri 3 buah rumah kayu sederhana. Saya temui para pemilik rumah, dan mereka mengakui bah- wa itu tanah memang milik saya. Mereka mau membongkar rumah mereka lalu pindah, tetapi meminta ganti beaya senilai

Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Citation preview

Page 1: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Borneo Tribune

HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 -

I D E A L I S M E , K E B E R A G A M A N DA N K E B E R S A M A A N

www.borneotribune.com13 Jumadil Akhir 1434 H - 15 Sha Gwee 2564Kamis, 25 April 2013 Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103

cmyk

cmyk

....Ke Halaman -11

....Ke Halaman -3

TANAH ini ciptaan Tuhan. Milik Tuhan.Tetapi diperuntukkan kesejahteraan ma-nusia. Maka kita hidup dari tanah: beru-mah di atas tanah, makan hasil tanamanyang tumbuh di tanah, dan ketika mening-gal mayat kita dikebumikan ke dalam ta-nah. Di dalam tanah juga terkandung ba-nyak mineral yang penting bagi kehidup-an manusia. Ada mineral yang diperlukanuntuk kesehatan tubuh, dan ada mineralyang dipakai untuk energi. Jelas bahwa

S uara Enggang

P. Florus

Kolomnis

KONFLIK TANAH

Anggaran PNPM-MPd Rp 160,25 MiliarProgram Nasional Pemberdayaan Masyara-

kat Mandiri Pedesaan (PNPM-MPd) merupa-

kan salah satu kebijakan strategis pemerintah

dalam upaya percepatan penanggulangan

kemiskinan sebagai tindak lanjut RPJMN

2009-2014 yang masuk klaster II.

MENURUT GubernurKalbar Drs Cornelis, MH sesu-ai data BPS, Kalbar Dalam ang-ka Tahun 2011 jumlah pendu-duk Kalbar 4 juta jiwa yang ter-sebar di 12 Kabupaten dan 2

Bersama Tanpa ‘Mak Comblang’

Murid: “Pak, mengapa rambut Bapak makin lama kokmakin sedikit. Sudah hampir-hampir botak.”

Guru: “Ini artinya Bapak ini pintar.”Murid: “Kalau begitu rambutku nanti kucukur botak saja.”Guru: “Kalau itu namanya sok pintar.” o

Ciri Orang Pintar

....Ke Halaman -11PT. ANZON AUTOPLAZA

Kantor Pusat:Jl. A. Yani No. 89 Telp. (0561) 734280

Cabang: Singkawang : Jl. A. Yani No. 08 Telp. (0562) 637000;Sampit : Jl. Jend Sudirman Km. 1

Andika LayBorneo Tribune, Pontianak

Kota, 174 Desa, dan 1.897Desa, dimana terdapat RumahTangga Miskin (RTM) yang se-bagian besar adalah pendudukperdesaan, dan sebanyak 1.270Desa ataua 66,94 persen de-ngan kategori Desa Tertinggal,angka kemiskinan 7,69 persendan Indeks Pembangunan ....Ke Halaman -11

Achmad MundzirinBorneo Tribune, Pontianak

Borbeo Tribune, PontianakDewan Pimpinan Pusat

(DPP) Majelis Adat BudayaMelayu (MABM) KalimantanBarat (Kalbar) melaksanakandiskusi budaya yang mengam-bil tema, bahasa Melayu diKalbar perlunya penelitianEmpiris dan Kontemporer.Hadir sebagai pembicara Pro-fesor. Dr. James T. Collins dandipandu oleh Ketua MABMProfesor Dr. Chairil Effendyserta dihadiri Dosen FKIP, Pe-neliti Balai Bahasa Martina,Dosen STAIN, Peneliti BalaiPelestarian Sejarah dan Nilai

Oleh:Hairul Mikrad

MAKAN siang bersama direstoran dan café RindangAlam, perbatasan KotaPontianak-Sungai Kakap, Sab-tu (20/4) kemarin menjadi mo-mentum penting bagi pasang-an Muda-Harjo. Di kesempat-an itu, Muda meminta kesedia-an Kadis Pertanian dan Peter-nakan tersebut mendampingi-nya sebagai calon wakil bupati.

Suharjo yang tak berpikiranbakal ‘disunting’ mengakugemetaran.Hal yang sama jugadirasakan Hj Fikia Supratiwi, is-tri Suharjo. “Saya barudiberitahu Sabtu siang saat ma-kan siang bersama. Saya samasekali tidak pernah berpikir akandipinang, dan saya pun tidakpernah bicarakan hal ini denganbupati. Saya gemetar, istri sayajuga begitu,” aku Suharjo.

Muda mengakui Ia sudahlama menilai kinerja dan

Pakar Bahasa Melayu KajiAsal Usul Bahasa Melayu

....Ke Halaman -3

ARAHAN. Gubernur Kalbar Drs Cornelis, MH memberikan arahan kepada peserta Rakor Evaluasi PNPM-MPd dan Peningkatan Kapasitas Penanggung jawabOperasional Kecamatan di Hotel Kini. FOTO Andika Lay/Borneo Tribune

Manusia (IPM) 89,88 yang ma-sih dibawah rata-rata regionalKalimantan.

 “Kondisi ini sangat mempri-hatikan kita jika dibandingkandengan potensi sumberdayayang di miliki Provinsi Kalbar,baik SDM, maupun SDA serta

OKNUM Anggota DPRD Ka-bupaten Kayong Utara (KKU)bernisial KDR, dilaporkan olehSinhan warga Jalan TanjungRaya II Kecamatan Pontianak

Oknum Anggota DPRDKKU Dilaporkan Warga

Achmad MundzirinBorneo Tribune, Pontianak

....Ke Halaman -11

PEMERINTAH Kota memas-tikan akan membongkar paksatiga rumah toko (ruko) di pasarFlamboyan Pontianak. Lantar-

Pemkot Bongkar Tiga RukoSecara Paksa

Timur. Ia dilaporkan lantaranmenerima mobil gadaian jenisDaihatsu Xenia KB 1740 SE mi-lik Sinhan yang digelapkan olehsaudranya  yakni GZ, beberapawaktu yang lalu, Selasa (23/4).

Laporan yang dibuat Sinhan

Achmad MundzirinBorneo Tribune, Pontianak

an sampai saat ini para pemilikruko tidak mau membongkarsendiri, Selasa (23/4).

Sementara sudah 43 pemi-lik ruko lainnya yang sudahmembongkar sendiri. Dimana

Penjual Tiket PelabuhanDitembak Polisi

OKNUM penjual tiket pela-buhan Shang Hie berinisial AGSditembak anggota PolrestaPontianak, lantaran telah me-lakukan pencurian sepeda mo-

Achmad MundzirinBorneo Tribune, Pontianak

tor di parkiran belakangkampus Fisipol UniversitasTanjung Pura, Selasa (23/4). Iaditembak ketika hendak dilaku-kan penangkapan, AGS malahmelakukan perlawanan.

Selain menangkap AGS,

....Ke Halaman -11

....Ke Halaman -11

Suharjo Pilihan Bupati Muda (-1)

Bupati incumbent,Muda Mahendrawan

telah memilih Ir HSuharjo, MM sebagai

calon Wakil Bupatimendampinginya pada

Pilkada Septembermendatang. Pasangan

dengan ‘perahu’independen ini, bersatutanpa ‘mak comblang’.

Dr. James T. Collins dan dipandu oleh Ketua MABM Profesor Dr.Chairil Effendy pada acara Diskusi Budaya Bahasa Melayu diKalbar. Foto S. Ardiansyah/ Borneo Tribune

pengabdian Suharjo kepadaKubu Raya. “Ia sosok yang tidakambisius. Ia fokus dan tidak per-nah bicara atau menawarkandiri untuk menjadi calon wakilsaya. Pak Harjo saya yang me-milih dan meminta langsung,tanpa mak comblang (peranta-ra),” tegas Bupati Muda.

Suharjo merupakan birokrattulen. Ia dikenal sebagai peker-ja keras dan fokus dengan sa-saran serta pelaksanaan konsep

Ir H Suharjo, MM

Penangkapan 1550 Karung Gula SamarPolda Masih Tunggu Informasi Penyidik

SEBANYAK 1550 karunggula yang tidak jelas statusnya,apakah ilegall atau resmi yangterdapat di Kapal Nurilahi, di-duga ditangkap KepolisianDaerah Kalimantan Barat

(Polda Kalbar), dimana Kapalini juga ikut diamankan PoldaKalbar di Dermaga PasarPuring Siantan KecamatanPontianak Utara, Selasa (23/4).

Menurut warga yang enggandisebutkan namanya, dirinyamengatakan bahwa PoldaKalbar telah menangkap sebu-

ah Kapal yang berisikan 1550karung gula saat diperairanSungai Kapuas, Kapal tersebut,yakni Kapal Nurilahi. Dan Ka-pal yang berisikan gula ini pundisandarkan di dermaga PasarPuring Siantan KecamatanPontianak Utara.

“Saya cuma mendapat infor-masi bahwa Polda menangkap

....Ke Halaman -3

tanah bernilai tinggi bagi manusia. Oleh sebab itu perebutantanah mewarnai sejarah panjang kehidupan manusia. Maaf,sesungguhnya bukan tanah yang diperebutkan, melainkanmanfaat atau sesuatu yang ada di tanah itu.

Karena tanah sangat penting, maka urusan mengenai ta-nah seharusnya bijaksana: benar, jujur, transparan, adil.Namun karena tanah itu penting dan kita manusia pada da-sarnya punya sifat tamak/rakus, maka urusan mengenai ta-nah menjadi rumit-sulit dan berbelit-belit. Orang yang le-mah kebanyakan menjadi korban. Saya sendiri sudah meng-alami beberapa kejadian yang tidak dapat diselesaikan de-ngan bijaksana. Pernah saya membeli sebidang tanah diPontianak. Beberapa tahun berlalu tidak ada masalah. Ke-mudian, setelah sekitar 8 bulan tidak saya kunjungi, ternyatadi tanah itu sudah berdiri 3 buah rumah kayu sederhana.Saya temui para pemilik rumah, dan mereka mengakui bah-wa itu tanah memang milik saya. Mereka mau membongkarrumah mereka lalu pindah, tetapi meminta ganti beaya senilai

Page 2: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Borneo TribuneIdealisme, Keberagaman dan Kebersamaan

www.borneo-tribune.net

TERBIT SEJAK 19 MEI 2007

Penerbit: PT. Borneo Tribune Press. Direktur Utama: W Suwito, SH, MH. Asisten Direksi: Khairoedin Pasaribu. Penasehat Hukum: A. Ambo Mangan, SH, MH, Martinus Ekok, SH, MH. PemimpinUmum: Sisa Primashinta. Senior Editor: H. Nur Iskandar, SP, Tanto Yakobus, Alexander Mering. Wakil Pemimpin Redaksi: Budi Rahman. Redaktur: Andry, Agus Wahyuni, Aulia Marti, Hairul Mikrad,Yusriadi, Hawad Sriyanto. Reporter: Abdul Khoir, Andika Lay, Yulan Mirza, Achmad Mundzirin, Achmad Munandar, Ubay. Biro Mempawah: Johan Wahyudi, Jl. Pendidikan Gg. Suka Mulya No.10(085654587038). Sambas: Amrul Ambiya (Kontributor/Pemasaran), Jl. Suka Mantri (085245527602). Biro Bengkayang: Mujidi, Jl. Pahlawan No. 10, Kelurahan Bumi Emas Bengkayang (085245247955).Landak: Yohanes Ngalai/Pemasaran, Jl. Barage Gg. Pak Kasih No. 51 Ngabang (085822062880). Biro Sanggau: Ratnasari Jl. Agus Salim No.10 (085245904505) Pemasaran: Pangsius (081257056286).Biro Melawi: Eko Susilo (0812-56452946) Jl. M Saad, Gg. Kayan, Serundung- Nanga Pinoh. Biro Sekadau: Bagus Kosminto, Jl. Irian No. 41 Sekadau Hilir (085245743683). Biro Sintang: Endang Kusmiyati(08524-5006757) Pemasaran: Sahri (085750296539), Saumin (Pemasaran) (085284291321) Jl. JC Oevang Oeray, Gg. Ahmad 2. Biro Kapuas Hulu: Jl. Kenanga, Ruko Pemda Blok B. 6 Putussibau Utara

(08562569007). Ketapang: Jaidi Chandra (Kontributor), Jl. Gajah Mada No. 156 (081345450988). Fotografer: Ulla Asri Sekretaris Redaksi: Erika Sudiardjo Umum: Emiliana (Manajer), Fitriyana,.Percetakan/Pracetak: Ukan Dinata. Staf Pracetak: Fahmi Ichwan, Syam Abubakar, M. Taufik,. Staf Percetakan: Andre, Nurhalis, Rustam. Marketing: Sisa Primashinta, Hesty Yosana, AldiChairudin, Ardiansyah. Desain Iklan: Atika Ramadhani, M. Affandy,Ferry Ade Putra Sirkulasi: Dhani, Suprianto. Keuangan: Jumi Erlinasari, Tri Agustin, Kusnan, Husada, IT: Iwan Siswanto. TarifIklan: BW (black and white) Rp 6000/mm kolom, Full Colour hal 1 Rp 15.000/mm kolom, halaman dalam Rp 12.000/mm kolom. Alamat Kantor Bisnis dan Alamat Redaksi: Jalan Purnama Dalam No 2Pontianak Telpon 0561-767788 Fax 0561-766103. E-mail: [email protected]

Wartawan, Kontributor, Intensive Programme danFreelancer Borneo Tribune dibekali identitas, surattugas atau tanda pengenal (ID-Card) dan dalam me-laksanakan tugas jurnalistiknya tidak diperkenan-kan menerima suap atau amplop

BBBBBorneo T T T T Tribune 2Kamis, 25 April 2013

Abdul KhoirBorneo Tribune, Sukadana

Oleh : Fitri Muthmainnah

Lingkungan dan pendidik-an? Menurut kalian apayang dimaksud dengan ling-kungan dan apa yang dimak-sud dengan pendidikan ser-ta kaitan antara keduaya?

Kata lingkungan adalahsuatu keadaan yang dapatkita rasakan dengan pancaindra kita, adakalanya ling-kungan yang kondusif bagikita dan ada pula lingkung-an yang tidak kondusif.Yang dimaksud denganlingkungan kondusif yaitusuatu lingkungan yang apa-bila kita rasakan dan kitaalami memiliki nilai khastersendiri dan sangat sulituntuk kita lupakan danjuga memiliki nilai kenang-an yang amat tinggi. Se-hingga banyak sekali orangyang berharap akan ling-kungan yang kondusif

Lingkungan dan Pendidikantesebut.

Sedangkan yang dimak-sud dengan lingkunganyang tidak kondusif, yaitulingkungan yang tidak me-nyenangkan atau tidaknyaman untuk ditempati,yang sulit bagi kita untukbercampur dalam lingkung-an yang seperti itu, dan inimerupakan suatu permasa-lahan yang apabila kitakaitkan dengan dunia pen-didikan pada saat ini,dimana faktor lingkungansangat berperan besar da-lam dunia pendidikan kitasekarang ini.

Dari perbedaan lingkung-an di atas dapat kita pa-hami bahwa, faktor ling-kungan termasuk dalamsalah satu peran aktif me-ngenai dunia pendidikankita. Mengapa demikian?Karena dengan lingkungankita bisa belajar mengenai

berbagai hal. Semua bisakita pelajari melalui ling-kungan.

Jadi, apa yang dimaksuddengan pendidikan? Pendi-dikan yaitu usaha sadar danterencana untuk mewujud-kan proses pembelajaran,agar peserta didik dapat se-cara aktif mengembangkanpotensi dirinya untuk me-miliki kekuatan spiritualkeagamaan, pengendaliandiri, kepribadian serta akh-lak mulia yang ada didalamdiri seseorang agar berman-faat bagi peserta didik, ke-luarga, bangsa dan negara.Dari pengertian tersebutdapat kita pahami bersamabahwa pendidikan sangatpenting bagi peserta didikdan seluruh warga negaradi dunia Khususnya di In-donesia untuk ditanamkandalam dirinya sendiri, danmenjadi bekal mereka un-

Lantai SMP PGRI DesaPulau Kumbang ambruksebelum dipergunakan un-tuk aktivitas belajar-meng-ajar. Kondisi tersebut didu-ga akibat kesalahan pem-borong yang mengerjakanproyek sekolah ditudingasal-asalan.

Lantai sekolah yang am-bruk tersebut berada pada

Wabup Berang, Baru Dibangun,Lantai SMP PGRI Ambruk

Kayong Utara

Ia mengatakan, kondisilantai sekolah yang am-bruk tersebut tidak lamasetelah bangunan itu di-tinggal pemborong, dimanakisaran waktu sebulanpasca, kemudian lantai se-kolah menjadi ambruk.

Tidak cukup sampai disitu, bangunan yang sam-pai saat ini belum dicat itudi sana- sini sudah diserangrayap lantaran kayu yangdipergunakan untuk pem-bangunan lokal perpustaka-an itu dari kayu dengankualitas buruk.

“Kami tidak berani me-manfaatkannya, takut jus-tru mengancam keselamat-an para siswa nanti,” kata-nya.

Kondisi sekolah yang de-mikian sudah disampaikankepada pihak desa dan di-nas pendidikan, untuk men-dapat kejelasan terkait ba-ngunan yang ambruk itu.

“Kita sudah sampaikan kedinas dan bahkan kepaladesa sini juga sempat men-cari pemborongnya, tapi su-sah ditemui,” katanya.

Di tempat terpisah, Wa-kil Bupati KKU Ir.Muhammad Said yang lang-sung meninjau bangunan

Opini

Hakim MahkamahKonstitusi (MK) rencana-nya akan memutuskansengketa Pemilukada KKU,Kamis (25/4), pukul 14.00.Hal tersebut disampaikankuasa hukum Komisi Pemi-lihan Umum (KPU) KKUatau pihak termohon,Nazirin SH dimana pihak-nya merasa yakin dengankeputusan MK akan keme-nangan kasus itu beradadipihaknya.

“Diberi tahu MK lewatemail, besok (hari ini, red)jam 14.00 akan ada sidangpembacaan putusan hakimMK,” kata Nazirin yang di-konfirmasi sedang diJakarta, Rabu (24/4).

“Persidangan untuk me-mutuskan gugatan perseli-sihan Pemilukada KKU,”lanjutnya.

Sebelumnya, Selasa (23/4), ketiga pihak sudah me-layangkan ‘kesimpulan’yang disampaikan kepanitera MK. “Jadi acarasidang terakhir itu pada Se-nin (22/4) lalu, sehari beri-kutnya ketiga pihak, hanyamelayangkan kesimpulanke panitera MK denganwaktu paling lambat sam-pai jam 16.00.

Kesimpulan yang disam-paikan, pihak KPU KKUsudah melaksanakanPemilukada KKU 2013 se-suai dengan aturan danmenolak perhitungan sua-ra ulang,” tegasnya.

Pihak pemohon, sam-bung Nazirin, pada awalnyameminta perhitunganulang di empat kecamatandari total enam kecamatanyang ada di KKU. Namundalam perkembangan, pi-hak pemohon menambahmeminta supaya perhitung-an ulang di seluruh keca-matan di KKU.

Ia mengaku pihaknya,dalam hal ini KPU KKUdalam penyelenggaraanPemilukada KKU sesuaiundang-undang nomor 34tahun 2004 tentang peme-rintah daerah, peraturanpemerintah nomor 6 tahun2005 tentang pemilihan

Sidang GugatanPemilukada KKU

Diputuskan Hari Ini

Salam.

Redaksi mengundang pembaca Borneo Tribuneuntuk mengirim tulisan untuk rubrik “Citizen Journal-ism”. Bentuk tulisan dapat berupa laporan kegiatan,opini, surat pembaca, puisi, cerita pendek. Panjangtulisan maksimal 500 kata. Kirimkan tulisan keemail: [email protected]. Terima kasih.

Abdul KhoirBorneo Tribune, Sukadana

pengesahan pengangkatandan pemberhentian kepaladaerah dan wakil kepaladaerah.

“KPU KKU saat menghi-tung suara dilaksanakansecara terbuka alias tidaktertutup,” katanya.

Bila masalah dugaan pe-langgaran, sambungnya,itu berhubungan denganpihak terkait. Fakta persi-dangan dari keteranganpara saksi yang dihadirkan,ternyata tidak ada yangmengarah kepada pelang-garan dilakukan pihak ter-kait.

“Pihak pemohon sebelum-nya dua kali meminta ge-lar perkara terhadap pe-langgaran tim H HildiHamid-Idrus di sentra pe-negakan hukum terpadu(Gakumdu), namun tidakterbukti juga,” katanya.

Nazirin menambahkan,seperti pemberian bantuan,diberikan petugas sosial pe-merintah sesuai programyang sudah terprogramyang disetujui DPRD KKU,tahun 2012 program itujuga ada. Sesuai fakta per-sidangan, saksi dari pihakpemohon juga mengatakanbila dirinya menerima ban-tuan sepeda dari petugassosial. Tidak ada perminta-an dari petugas sosial un-tuk memilih pasangan kan-didat tertentu.

“Malah yang terbuktimelakukan pelanggaran itudari pihak pemohon. Bah-kan kita tidak menduganyaterungkap di persidangan,”katanya.

Seperti satu di antara fak-ta persidangan, seorang timsukses pasangan Jalian-Hamdan Harun sudah di-putus pidana pada persi-dangan di Pengadilan Ne-geri (PN) Ketapang dengannomor putusan 002/Pid.C/2013/PN Ketapang, atasnama Ahmad Taufan aliasAmad.

Diterangkan Nazirin,Ahmad Taufan diputus tigabulan dengan masa perco-baan dua bulan. Selamamenjalani masa percobaan,pihak terpidana harus ber-kelakuan baik dan takmengulangi tindak pidanayang lain.

ambruknya bangunan baruini, kenapa sudah sekian lamatidak ada pihak yang dimin-tai pertanggungjawaban, adaapa ini apa ada yang ditutupi,”kata Muhammad Said.

Wakil Bupati ini jugameminta pihak terkait da-pat mempertanggungja-wabkan apa yang telah di-lakukan dalam arti penggu-naan uang rakyat itu.

“Kalau untuk bangunlagi, pemerintah bisa sajamenganggarkan, namunini dulu harus dituntaskansiapa yang bertanggung-jawab,” tegasnya.

tuk menghadapi setiap per-masalahan dan rintangandalam menjalankan rodakehidupan mereka.

Jadi, jika kita kaitkanantara lingkungan dan pen-didikan sangatlah pentingdan erat kaitannya. Banyaksekali pendidikan yang di-lakukan dengan lingkung-an luar sekolah dikarena-kan untuk memunculkansuatu kreativitas pesertadidik dalam berfikir dan ti-dak hanya terpaku di dalamruang kelas saja. Seperti diibaratkan sebuah pohondengan rantingnya yangselalu mengikat denganyang lainnya.

Jika kita lihat lebihmendalam bahwa sekarangdi Indonesia ada sekolahalam yang didirikan olehorang bangsa lain yangingin mengabdikan dirinyakepada Indonesia. Di sana

kita belajar langsung de-ngan alam, dan di sana kitabisa dengan mudah me-nangkap dan memahamipelajaran melalui alam.Kegiatan yang seperti itusangat tepat untuk pendi-dikan kita sekarang. Kare-na jika anak hanya belajardi dalam ruangan akanmenimbulkan kebosanan.

Jika kita sesekali meng-ajak peserta didik untukbelajar di luar ruangan pas-ti mereka akan lebih berse-mangat dibanding dengandi dalam kelas. Hal inimembuktikan bahwa ling-kungan memang sangatberperan aktif mengenaipendidikan kita.

Mulai dari sekarang ajakpeserta didik kita untukbelajar dengan lingkungan,karena lingkungan meru-pakan tempat belajar yangpaling efisien.

Dinas Pendidikan KKUmenyiapkan ruangan khu-sus bagi peserta ujian nasi-onal (UN) yang tidak dapatmengikuti UN bersama de-ngan rekan lainnya di seko-lah yang telah ditunjuk.

Hal itu dikatakan ketuapenyelenggara UN di KKU,Tasfirasi, Rabu (24/4)dimana terdapat pelajaryang melakukan ujian su-sulan yang dilaksanakan diDinas Pendidikan denganruangan khusus.

“Kita siapkan ruangankhusus dengan standarpengawasan yang sama se-perti ujian di sekolah,dimana pengawas dan wak-tu juga ditentukan,” kata

sebuah lokal berukuran 15X 19 meter persegi yang di-peruntukkan tempat per-pustakaan sekolah. Bahkantiga lubang besar di lantaidianggap sangat rawan bagikeselamatan para siswa disekolah itu.

“Yang kerja sampai seka-rang susah dicari,” kataKepala Sekolah SMP PGRIPulau Kumbang, Kecamat-an Simpang Hilir Zulkar-nain, Rabu (24/4) diseko-lahnya.

Ujian SusulanDiknas Siapkan Ruangan Khusus

Pelajar di SMP PGRI Pulau Kumbang tampak serius me-ngerjakan soal UN FOTO: Abdul Khoir/Borneo Tribune

Abdul KhoirBorneo Tribune, Sukadana

Tasfirasni.Peserta ujian yang meng-

ikuti ujian susulan tersebutyakni M. Aziz dari SMASimpang Hilir yang tidakdapat mengikuti UN dika-renakan sedang sakit dandirawat di Rumah SakitAgoes Djam.

M. Aziz sebelumnya telahmenyampaikan surat pem-beritahuan yang disampai-kan wali murid denganmelampirkan surat kete-rangan dokter yang mem-benarkan yang bersangkut-an benar dalam kondisi sa-kit dan dalam masa pera-watan.

Selain M. Aziz, siswa lainyang tidak dapat mengikutiUN adalah pelajar SMP 1Sukadana atas nama Lusidikarenakan sakit.

“Lusi sakit pada hari per-

tama dan tidak dapat ikutujian, dan pada hari keduayang bersangkutan masukdan mengikuti ujian bersa-ma rekan-rekan lainnya,”lanjut Tasfirani.

Terkait jadwal ujian su-sulan bagi kedua pelajaryang memiliki beda jenjangini, Diknas telah menetap-kan waktu ujian bagi ke-duanya yakni untuk M Azizyakni 22 - 24 April dan un-tuk Lusi pada 29 April dankesemuanya dilakukan diKantor Dinas PendidikanNasional.

“Mereka mengerjakansoal yang sama, namunhanya sedikit beda dimanaboleh minum karena mere-ka masih dalam masa pe-mulihan kesehatan, ataubisa diartikan alasan kema-nusiaan,” pungkasnya.

yang dibangun denganuang rakyat itu rusak dantidak dapat dimanfaatkan.

“Saya sudah katakan kekepala Dinas Pendidikan un-tuk mengusut kasus

Salah Satu tiang sekolah lapuk dima-kan rayap

Muhammad Said bersama pihak Dinas Pendidikan dan kepala sekolah SMPPGRI Pulau Kumbang melintas di salah satu lubang yang menganga akibatambruk FOTO: Abdul Khoir/Borneo Tribune.

Page 3: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

BBBBBorneo T T T T Tribune 3

Serba SerbiKamis, 25 April 2013

DIBUTUHKANSEGERA

1. Apoteker dan As is tenApoteker

2. K a r y a w a n / K a r y a w a t itamatan SLTA, ada kendaraanpribadi, jujur, disiplin.

Lamaran diantar ke :APOTEK PRETTY

Jl. Tanjung Raya 2 Ruko 1No. 89, Pontianak Timur

Borneo Tribune, NgabangLak Imin, (78), Selasa, (24/

4), penduduk Desa RajaNgabang yang sering dimin-tai jasanya untuk member-sihkan makam Raja-rajaLandak. Dia menceritakanbanyak penziarah yang da-tang ke makam Raja-rajaLandak untuk mengirimkando’a. Mereka terdiri dari ma-syarakat kota Ngabang dandari luar kota Ngabang, bah-kan ada yang datang darinegeri jiran. Makam Raja-raja Kerajaan Landak inimerupakan bukti sejarahadanya pusat pemerintahandi Kabupaten Landak yangterletak di Desa Raja Keca-matan Ngabang.

Terkait dengan masalahbukti sejarah dimana keber-adaan Makam Raja-raja,Keraton Ismahayana Landakdan rumah tua terdapat didalam wilayah KedesaanRaja Kecamatan Ngabang,maka wajib hukumnyadilestarikan oleh semuakomponen masyarakat, ter-utama masyarakat DesaRaja.

Menurut Kades Raja Zul-

Makam Raja-raja Landakdi Ngabang Bisa JadiObjek Wisata Sejarah

karnain, usulan untuk men-jadikan Desa Raja sebagaiDesa budaya sangat cocokdan pas sekali karena telahdidukung dengan peninggal-an-peningalan sejarah yang

terdapat di Desa RajaNgabang. Ia menekankan

kepada seluruh masyarakatDesa Raja agar dapat men-jaga situs-situs budaya yangbernilai sejarah dan meles-

Ciri khas kemanjuran & keunggulan Hongkong Medistra TCM sangatjelas dengan resep kuno kekaisaran, resep rahasia turun temurun sertaherbal Tiongkok alami, intinya adalah mengobati berbagai penyakitbandel yang susah disembuhkan, khusus menangani berbagai jenispenyakit kronis, begitu diobati langsung dapat dirasakan manfaatnya.Efektif mengobati berbagai penyakit kronis sampai akarnya, tanpa efeksamping, setelah diatasi tidak mudah kambuh kembali.

Menurut survey terbaru, disfungsi seksual pria termasuk penyakityang sangat banyak diderita. Terutama persentase penderita impotensi,ejakulasi dini, radang prostat mengalami kenaikan pesat, berdampakjauh lebih parah bagi psikologi dan jiwa, dibanding penyakit pria lainnya,juga merupakan 30% alasan retaknya keharmonisan rumah tangga,menghancurkan kepercayaan diri pria. Penyakit fungsi seksual menimpapria pada berbagai kalangan usia dan harus diobati sedini mungkinagar tidak memburuk hingga menimbulkan penyakit komplikasi bandellainnya yang sangat parah dan berbahaya.

Hongkong Medistra TCM ada konsultan Sinshe ahli TCM (Traditional

Solusi Tepat Terobosan Terbaru TCM

ATASI SEGALA MACAM PENYAKIT PRIAChinese Medicine) ternama dari Tiongkok yang siap membantu Anda.Melalui pengalaman kerja keras puluhan tahun akhirnya berhasilmenemukan terobosan terbaru, khusus mengatasi disfungsi seksualpria, seperti: Impotensi, Ejakulasi Dini, Radang Prostat, Sperma Mati,Tidak ada Sperma, Alat vital tidak normal, Kemandulan, dll. Hasilnyarelatif cepat, aman dan tanpa efek samping.

Terobosan metode TCM dengan herbal berharga alami yakni “QiangYang Bu Shen Liao Fa” ini dipadukan akupuntur elektroterapi sangatterkenal diberbagai Negara, berfungsi memperkuat ginjal & sperma,menyeimbangkan unsur yin & yang didalam tubuh, setelah diatasi bisamenormalkan fungsi seksual, masa berhubungan bisa lebih lama.Rata-rata setelah 2-3 tahap pengobatan, gejala penyakit seperti kencingterasa sakit, sering kencing, tidak tahan kencing, kencing tidakbertenaga, tidak tuntas, bernanah dan lainnya berangsur menghilangsecara nyata, sistem reproduksi kembali normal, bisa diatasi hinggake akar penyakit dan tidak mudah kambuh lagi.

Untuk Konsultan & Pengobatan Hubungi :

HONGKONG MEDISTRA TCMJl. H. Agus Salim No. 126 Pontianak - Kalimantan Barat

Telp. (0561) 733268 HP. 0821 5279 7888Hari Senin - Sabtu Buka Jam 09.00 s/d 17.00 WIBMinggu & Libur Besar Jam 09.00 s/d 13.00 WIB

Borneo Tribune, NgabangSebelas dari 12 partai poli-

tik (Parpol) peserta Pemilu ta-hun 2014, Senin (22/4) resmimendaftarkan bakal calon le-gislatif (bacaleg) ke Komisi Pe-milihan Umum (KPU) Landak.Hari Senin, (22/4), merupakanhari terakhir masa pendaftar-an bacaleg dari parpol pesertaPemilu 2014.

Satu parpol yakni PartaiBulan Bintang (PBB) tidak adakepengurusannya di Kabupa-ten Landak, sehingga tidak adabacaleg dari parpol tersebutmendaftar di KPU Landak.

Menurut anggota KPU Lan-dak, Lomon, setelah 11 parpolmendaftarkan bacalegnya keKPU Landak, selanjutnyaKPU akan melakukan ve-rifikasi kelengkapan berkas ad-ministrasi daftar bacaleg.

”Dijadwalkan verifikasi ter-sebut akan dilakukan Selasa(23/4) hingga Senin (6/5) men-datang. Sedangkan untuk pe-nyampaian hasil verifikasi ke-lengkapan dijadwalkan Selasa(7/5) hingga Rabu mendatang.

Penyampaian hasil verifikasiinipun akan dilakukan secaratertulis. Apabila ada perbaik-an berkas bacaleg, kami mem-berikan waktu untuk parpolmelakukan perbaikan daftarsesuai dengan jadwal yakniKamis (9/5) hingga Rabu (22/5)mendatang,” ujarnya. Dikata-kan Lomon, jika nantinya dite-mukan adanya dokumen milik

KPU LandakVerifikasi

Berkas Bacaleg

para bacaleg meragukan, ten-tu KPU akan melakukan pe-manggilan kepada bacaleg ber-sangkutan. “Seperti contoh,bacaleg harus menunjukan ija-zah asli. Jika tidak, KPU akanmelakukan pengecekan lang-sung kepada lembaga yang me-ngeluarkan ijazah tersebut,”katanya.

Ia menambahkan, selain ke-lengkapan administrasi, da-lam proses verifikasi, KPU jugaakan menekankan pada kuotakursi 30 persen untuk keter-wakilan perempuan di setiapparpol. (Kiriman Ya’ Syahdan)

Seperti contoh,bacaleg harusmenunjukan

ijazah asli. Jikatidak, KPU akan

melakukanpengecekan

langsung kepadalembaga yangmengeluarkanijazah tersebut.

Makam Raja-raja Kerajaan Landak. Foto Ya’ Syahdan/Borneo Tribunetarikan nilai-nilai sosial bu-daya yang terdapat di dalam-nya.

Pada Kesempatan yangberbeda Bupati Landak Dr.Adrianus Asia Sidot, M.Si

mengajak para investor danseluruh komponen masyara-kat untuk dapat memberda-yakan potensi parawisata ,baik parawisata sejarah,alam, dan parawisata buat-an, untuk dapat dikelola se-cara profesional, sehinggakedepannya dapat menam-bah penghasilan daerah Ka-bupaten Landak.

Ia menambahkan, faktor –faktor penunjang seperti Ho-tel, Restauran, harus terda-pat di Kabupaten Landakini. ‘ Kita mintakan kepadainvestor agar dapat memba-ngun hotel, menimallah bin-tang 3, agar para wisatawandapat menginap dengan enakdan nyaman, “pinta Bupati.

Kembali menurut LakImin, makam Raja-raja Ke-rajaan Landak ini selalu di-ziarahi oleh berbagai kom-ponen masyarakat. Begitu-pan pada acara Ziarah Akbardan Tumpang Negeri makamRaja-raja menjadi agendayang di ziarahi oleh PangeranRatu Kerajaan Landak ber-sama masyarakat dan ketu-runan Raja-raja KerajaanLandak. Lak Imin selaludiminta’i jasanya untukmembacakan do’a olehpenziarah tersebut. Diakui-nya memang kondisi makamini banyak yang sudah meng-alami kerapukan dikarena-kan sudah terlalu tua. “ Se-bagai makam yang mengan-dung unsur sejarah, kitamengharapkan agar pemerin-tah lebih memperhati-kannya, “ harapnya. (Kirim-an Ya’ Syahdan)

Page 4: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

CM

YK

CM

YK

Kamis, 25 April 2013 Borneo Tribune 4

Kalimantan Barat - Kota Pontianak

IPM Kalbar Masih

di Bawah Rata-rata Kalimantan

Berdasarkan data BadanPusat Statistik (BPS) Pro-vinsi Kalbar dalam angkatahun 2011, jumlah pendu-duk Kalbar sebanyak 4.847.872 yang tersebar di 12kabupaten, 2 kota , 174 ke-camatan, 1897 desa dan 89kelurahan. Terdapat rumahtangga miskin yang sebagi-an besar adalah penduduk dipedesaan. Sebanyak 1.270

desa (66.94 persen) dengankategori desa tertinggal,angka kemiskinan seba-nyak 7,69 persen dan IndeksPembangunan Manusia(IPM) sebesar 69,66 yangmasih di bawah rata-rataregional Kalimantan.

“ Kondisi ini sangatmemprihatinkan jika di-bandingkan dengan poten-si sumberdaya alam yangkita miliki, baik potensiSumberdaya Manusia(SDM) maupun Sum-berdaya Alam (SDA) serta

kelembagaan masyara-kat,” kata Gubernur Provin-si Kalimantan Barat Drs.Cornelis , MH, ketika mem-buka rapat koordinasi(rakor) dan evaluasi pelak-sanaan Program NasionalPemberdayaan Masyara-kat Mandiri Pedesaan(PNPM-MPd) dan kegiatanpeningkatan kapasitas Pe-nanggung Jawab Operasi-onal Kecamatan (PJOK)PNPM Mandiri Pedesaanserta kegiatan Rakor IIKinsiltan PNPN-MPd se

Borneo Tribune, Pontianak

Kalbar tahun 2013, Rabu(24/4), di Hotel KiniPontianak.

Cornelis mengatakan,PNPM-MPd merupakan ke-bijakan strategi pemerintahdalam upaya percepatanpenanggulangan kemiskin-an sebagai tindak lanjutRPJM Nasional tahun 2009-2014 yang masuk dalamklaster II.

Ia mengatakan, ada bebe-rapa isu yang menjadi ma-salah dalam upaya percepa-tan penanggulangan kemis-

kinan di Kalbar seperti,adanya kesenjangan peme-rataan pembangunan, aspekgeografis Kalbar memilikitingkat kesulitan yang cukuptinggi dalam jangkauanpemerataan hingga ke desakarena terbatasnya prasa-rana dan sarana akses desake sumber pembangunan.Lemahnya koordinasi kare-na adanya ego sektoral da-lam pelaksanaan programdan kegiatan. Adanya peri-laku negatif yang menguta-makan kepentingan pribadi

daripada kepentinganumum.

“Dengan dilaksanakan-nya berbagai program se-perti PNPM-MPd, ProgramPenanggulangan Kemis-kinan di Perkotaan (P2KP)dan Pembangunan Infra-struktur Sosial EkonomiWilayah (PNPM-PISEW)yang didanai oleh APBNdan APBD provinsi dan ka-bupaten/kota ini, pemerin-tah berharap dapat mendo-rong percepatan pemba-ngunan kesejahteraan ma-

syarakat di desa dan kelu-rahan.

“Saya juga sangat berha-rap sekali dengan berjalan-nya program-progran ini de-ngan baik maka dapat dira-sakan manfaatnya langsungoleh masyarakat. Sehinggahal ini dapat memacu pem-bangunan di desa dan pe-ngembangan permodalanusaha masyarakat melaluikegiatan kelompok sepertisimpan pinjam dan lainnya,”tandasnya. (Slamet Ardi-ansyah) o

Dalam upaya membangungenerasi muda untuk men-cintai produk dalam negeri,Rabu (24/4), KementerianPerdagangan RI bekerja-sama dengan Dinas Perin-dustrian, Perdagangan, Ko-perasi dan UKM Kota Ponti-anak menggelar SosialisasiPeningkatan PenggunaanProduk Dalam Negeri mela-lui sektor pendidikan, diHotel Mercure Pontianak.

Walikota Pontianak, H.Sutarmidji mengajak paragenerasi muda untuk men-cintai produk dalam negeri

dimulai dari hal-hal yangterkecil. “Kita harus banggadengan negara kita sendiritermasuk produk dalam ne-geri. Gunakan semaksimalmungkin produk dalam ne-geri,” kata Sutarmidji.

Dikatakannya, produk-produk hasil karya anakbangsa kualitasnya tidakkalah dengan produk-produkluar. Bahkan, tidak sedikitproduk-produk luar negeriyang justru dibuat di Indo-nesia. “Sekarang ini yangpaling penting adalah bagai-mana kita bisa membukti-kan merek-merek yang ber-edar di luar negeri itu pro-duksi Indonesia,” jelasnya.

Upaya Pemerintah Kota

Pontianak dalam mensosi-alisasikan produk-produkdalam negeri diakuinya su-dah cukup banyak, di anta-ranya dengan menggelarexpo produk siswa-siswaSekolah Menengah Keju-ruan (SMK), Expo Nusanta-ra dan pameran-pameranlainnya. “Banyak sekali pro-duk-produk dalam negeriyang bagus untuk digunakandan dipromosikan terma-suk pakaian, kerajinan, sou-venir dan lainnya,” ujarnya.

“Saya pernah mendapat-kan souvenir dari tiga bankterbesar umumnya produkdari luar,” sesalnya.

Kasubdit Pencitraan Pro-duk Dalam Negeri Direkto-

Andika LayBorneo Tribune, Pontianak

rat Dagang Kecil Menengahdan Produk Dalam Negeri,Farid Chandra mengatakan,dengan digelarnya sosialisa-si peningkatan penggunaanproduk dalam negeri mela-lui sektor pendidikan, pela-jar maupun mahasiswa di-harapkan dapat memupukkecintaan terhadap produk-produk dalam negeri.

“Kepada adik-adik pela-jar dan mahasiswa diharap-kan menggunakan produk-produk lokal dalam rangkamenggairahkan produk da-lam negeri sehingga tidakkalah bersaing dengan pro-duk-produk luar di era per-dagangan bebas ini,” kataFarid Chandra. o

ARAHANWalikota Pontianak H. Sutarmidji memberikan arahan pada pembukaan acara Sosialisasi Peningkatan PenggunaanProduk Dalam Negeri melalui sektor pendidikan. FOTO Andika Lay/Borneo Tribune.

Walikota: Cintai Produk Dalam Negeri

Kepala Badan LingkunganHidup Daerah (BLHD) Pro-vinsi Kalimantan Barat,Irfan Khaerawan, SP, me-ngatakan masalah ling-kungan hidup timbul akibatperubahan lingkungan. Kon-disi lingkungan saat ini ka-tanya sudah pada fase kri-tis dan krisis, yang beraki-bat mengganggu kesejahte-

raan umat manusia.Dalam kegiatan Evaluasi

Pantauan Kualitas UdaraPerkotaan (Ekup), di Kom-plek Taman Anggrek, Univer-sitas Tanjungpura Pon-tianak, Rabu (24/4), siangkemarin, mengatakan dalamrangka meningkatkan kuali-tas udara perkotaan daripencemaran udara, pihaknyaberusaha menurunkan be-ban pencemaran udara daritransportasi melalui promo-si dan penerapan kebijakan

kelanjutan di daerah. “ Untuk uji emisi kenda-

raan kita menargetkan seba-nyak 1.500 unit kendaraanselama 3 hari. Selain itu kitajuga melakukan pemeriksa-an BBM seperti pertamaxplus, premium, dan solar se-banyak 14 sampel yang akankita ambil dan kita lakukanpengujian,” ujarnya.

Dikatakannya, kegiatanini melibatkan Kementeri-an Lingkungan Hidup RI,Dispenda Kalbar, Dinas

Borneo Tribune, Pontianak

Uji Emisi, BLHD Targetkan 1.500 KendaraanPertambangan dan ESDMKalbar, Lanal Pontianak,Pertamina Pontianak, Di-nas Perhubungan KotaPontianak, Poltabes KotaPontianak, BLHD KotaPontianak, Dinas Kebersih-an Kota Pontianak, RumahAdat Melayu Pontianak,showroom kendaraan rodaempat di Kota Pontianak,Universitas Tanjungpura,STMIK Pontianak, danLaboratorium AAS Jakarta.(Slamet Ardiansyah) o

Dewan Pimpinan CabangPartai Hati Nurani Rakyat(Hanura) Kabupaten Sam-bas menyerahkan 45 berkasbakal calon legislatif (baca-leg) yang akan maju berta-rung di Pemilu 2014 menda-tang, di Kantor KPUD Kabu-paten Sambas, Senin (22/4).

Ketua DPC Partai Hanu-ra Kabupaten Sambas,Muzahar, menargetkan 9kursi legislatif untuk DPRDKabupaten Sambas padaPemilu 2014.

“Kita wujudkan keme-nangan dengan semangatdan keyakinan yang sangattinggi kepada para bacaleg-

bacaleg yang akan bertarungmemperebutkan kursi legis-latif 2014. “ Partai Hanuradapat menyongsong keme-nangan ini dibuktikan wa-laupun usia masih mudatapi kita lihat pemilu tahunlalu dapat meraih empatkursi di DPRD KabupatenSambas,“ katanya.

Sekretaris DPC HanuraKabupaten Sambas Mar-dani mengatakan, berkas 45bacaleg telah diserahkan keKPUD Kabupaten Sambassecara lengkap sesuai de-ngan syarat-syarat yang te-lah ditentukan KPU.

Ia berharap dengan pemi-lihan umum legislatif tahun2014 nanti, aman, lancar,dan tidak terjadi hal-halyang tidak diinginkan. Dika-

takannya masalah keter-wakilan untuk duduk dikursi legislatif tergantungusaha, kerja keras, dankegigihan untuk meyakin-kan masyarakat untuk me-milih sesuai dengan hatinurani mereka.

“ Berkaitan dengan nomorurut semuanya para bacalegmempunyai kesempatanuntuk menjadi anggota de-wan perwakilan rakyat Ka-bupaten Sambas karena sis-tem sekarang tidak lagimenggunakan nomor uruttapi suara terbanyak. Kena-pa kita memilih hari terak-hir untuk menyerahkanberkas karena kita maunyasemua berkas yang diserah-kan lengkap dan tidak adakesalahan,“ ungkapnya. o

AmrulBorneo Tribune, Sambas

Hanura Targetkan 9 Kursidi Pemilu 2014

Jajaran Reskrim PolsekSungai Raya berhasil meng-amankan tersangka curas,Ah warga Desa Limbang,Kecamatan Sungai Raya,Kabupaten Kubu Raya.

Pihak kepolisian juga ber-hasil mengamankan barangbukti sepeda motor KB 2469Q.

“Saat ini tersangka beser-ta barang buktinya sudahkita amankan di Polsek Su-ngai Raya guna prosespenyidikan lebih lanjut,”kata Kapolsek Sungai Raya,AKP Sugiono, Rabu (24/4).

Sugiono mengatakan, pe-nangkapan terhadap ter-

sangka berdasarkan LP/1643/ IV/2013 tgl 22-4-2013,sehingga pihak kepolisianmelakukan pengembangandan melakukan penangkap-an terhadap tersangka diJalan Gertak Kuning.

“Melihat tersangka di ja-lan, anggota langsung meng-amankannya, guna proseslebih lanjut,” katanya.

Penangkanapan ini, lanjutSugiono, juga berdasarkanplat motor yang dipakai pe-laku dengan mengecek keSamsat.

“Kami masih melakukanpengembangan terhadaptersangka, apakah melaku-kannya di tempat lain ataukonplotan pelaku bersajamyang berkeliaran di wilayahjajaran Polresta Ponti-

anak,” katanya.Pelaku terancam pasal

365 tentang curas denganancaman di atas lima tahunpenjara.

“Untuk pengakuan ter-sangka, ia mengakui barusatu kali melakukannya.Tapi pihak kepolisian masihmelakukan pengembangandan mencocokkan denganlaporan korban,” kata ia.

Sugiono meminta denganwarga, tidak memberikankesempatan terhadap oranglain karena pelaku kejahat-an melakukan, lantaranadanya kesempatan.”Ja-ngan berpakaian berlebihanatau memancing orang lainberbuat jahat. Pelaku mela-kukannya, karena adanyakesempatan,” pintanya. o

Achmad MunandarBorneo Tribune, Pontianak

Polisi Tangkap Tersangka Curas

Ketua DPC Hanura Kabupaten Sambas Muzahar menyerahkan 45 berkas bacaleg kepadaKetua KPUD Kabupaten Sambas Su’ib S. Pd. FOTO Amrul/Borneo Tribune

Page 5: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Kamis, 25 April 2013 Borneo Tribune 5

Mempawah-Kubu Raya

FAD Ciptakan Generasi Berkualitas

Johan WahyudiBorneo Tribune, Mempawah

Jalan santai peringatanHKG (Hari Kesatuan Gerak)PKK ke-41 KabupatenPontianak, Minggu pagi, (28/4) mendatang, tidak hanyamenyediakan hadiah utamadua unit sepeda motor, tapiakan menghadirkan ArtisKDI Egha.

“Panitia akan menghadir-kan artis KDI Egha untukmemeriahkan gerak jalansantai yang akan dipusatkandi Halaman Kantor BupatiPontianak. Panitia juga telahmenyediakan ribuan kuponbagi peserta untuk menda-patkan doorprize yang pani-tia sediakan,” kata Ketua TPPKK Kabupaten Pontianak,Hj. Erlina Ria Norsan.

Untuk itu, Erlina mengim-bau kepada masyarakat Ka-bupaten Pontianak untukberamai-ramai menghadiriacara jalan santai tersebut.Apalagi acara tersebut, seba-

gai wujud kebersamaan an-tara segenap pengurus TPPKK Kabupaten Pontianakdengan masyarakat kabupa-ten Pontianak.

“Peringatan HKG PKK initidak hanya sekadar untukmenciptakan kemeriahansesaat, tetapi lebih membe-rikan makna dan ungkapansyukur atas kiprah nyatadari gerakan PKK itu sendi-ri. Karena PKK merupakan

Artis KDI Bakal RamaikanJalan Santai PKK

Achmad MunandarBorneo Tribune, Kubu Raya

Masih minimnya pema-haman aparatur desa khu-susnya seketaris desa di Ka-bupaten Kubu Raya tentangkearsipan menjadi perhati-an Kantor Kearsipan danPerpustakaan KabupatenKubu Raya. Solusinya dige-lar bimbingan teknis menge-nai kearsipan.

Kepala Arpusda Kabupa-ten Kubu Raya, Jipridin me-ngatakan pemberikan bim-

bingan teknis bagi seketarisdesa di Kabupaten KubuRaya dilakukan guna mem-berikan pemahaman untukmengelola tata arsip, tataadministrasi dan dapatmemilah dan memilih manaarsip dinamis, statis, aktif,dan arsip inaktif. “Bimbing-an teknis ini akan diikuti 51orang yang terdiri dari dela-pan kecamatan,,”katanya.

Dia menjelaskan, keem-pat kategori arsip tersebutharus betul-betul dipahamioleh seluruh apartur peme-rintah, tidak saja oleh sekre-

Arpusda Gelar Pelatihan Kearsipantaris desa akan tetapi terma-suk oleh pemerintah keca-matan, dan pemerintah ka-bupaten. “Ini menjadi kewa-jiban kami untuk memberi-kan pemahaman mengenaiapa saja yang dikerjakandalam bidang kearsipan, se-hingga dengan demikian me-reka dapat membantu peme-rintah desa dalam hal penge-lolaan arsip dengan baik danbenar,” ucapnya.

Selama ini, diakuinya me-mang tidak dipungkiri keku-rangan pemahaman tentangkearsipan tidak hanya terja-

Ria NorsanFOTO: Johan W / Borneo Tribune

Johan WahyudiBorneo Tribune, Mempawah

PT Peniti Sungai Purun(PSP) yang bergerak dibidangperkebunan sawit, Rabu (24/4), kemarin mensosialisasi-kan bahaya kebakaran lahanhutan dan area konservasi diGedung Serba Guna SungaiPinyuh. Acara ini menghadir-kan narasumber dari DinasPerkebunan dan KehutananProvinsi Kalbar dan BadanLingkungan Hidup ProvinsiKalbar.

“Leading sektor kegiatansosialiasi kebakaran lahandan area konservasi ini ada-lah PT PSP. Dimana kegiat-an ini, bertujuan tidak laindalam upaya pencegahan dandampak kebakaran laha hu-tan dan area konervasi seca-ra terpadu,” kata Camat Su-ngai Pinyuh, Syamsul Rizal.

Lanjutnya lagi, sosialisasiyang bertujuan menekan ter-jadinya kebakaran lahanmaupun hutan. Tidak henti-hentinya terus mengingatkankepada masyarakat untukbersama-sama mencegah ke-

Bahaya Kebakaran LahanDisosialisasikan

bakaran lahan hutan terjadi.“Sosialisasi ini, juga bertu-

juan mengingatkan tentangbahaya kebakaran hutan.Apalagi wilayah KabupatenPontianak, khususnya Keca-matan Sungai Pinyuh saatmusim kemarau sering terja-di kebakaran lahan, teruta-ma di aeral lahan gambutyang salah satu titik yangsangat susah dipadamkan,”katanya.

Sosialisasi tersebut, jugadihadiri utusan dari DinasPertanian, Peternakan, Per-

Syamsul RizalFOTO: Johan W / Borneo Tribune

di di tingkat pemerintahdesa. Di tingkat Satuan ker-ja perangkat daerah (SKPD)di Pemerintahan KabupatenKubu Raya berkaitan denganpengetahuan tentangkearsipan masih sangatminim. “Bimbingan pelatih-an ini sengaja kita lakukandari tingkat pemerintahanyang paling bawah, dan ren-cana kita kedepan dijajaranpegawai di jajaran SKPD punakan kita berikan bimbing-an guna memahami apa sajayang harus dilakukan di bi-dang kearsipan,” tuturnya. o

Achmad MunandarBorneo Tribune, Kubu Raya

Badan Pertanahan Nasio-nal (BPN) Kabupaten KubuRaya merencanakan dalamwaktu dekat akan membagi-kan 5600 sertifikat kepadamasyarakat. Ini terdiri darisertifikat prona, retribusi,dan transmigrasi.

Kepala BPN KabupatenKubu Raya, Firdaus menga-takan pembuatan sertifikatprona, retribusi, dantransmigrasi tersebut meru-pakan program yang telahdilakukan oleh pihaknya

pada 2011 dan 2012. “Me-mang pembagiansertifikatnya baru bisa dila-kukan bulan ini, hal itu dise-babkan karena kendala-ken-dala yang dihadai saat pem-buatan, seperti masalah BeaPerolehan Hak atas Tanahdan Bangunan (BPHTB),”katanya, Selasa (23/4).

Selain BPHTB kendalayang dihadapi pihaknya ke-tika memproses permohonanpengajuan pembuatan serti-fikat itu adalah status tanahmilik masyarakat yang ter-nyata tumpang tindih. Seha-rusnya masyarakat bersikapjujur jika memang tanah

5600 Sertifikat Siap Diserahkanyang dimilikinya sedang ber-sengketa dan ini lah yangmenjadi permasalahan ter-berat pihaknya.

Dia menjelaskan, masa-lah yang berkaitan denganBPHTB adalah keterlambat-an masyarakat membayarpajak. Sehingga berdampakpada penyerahan sertifikatyang sebenarnya sudah lamadiselesaikan. “Kalau merekasudah memenuhi kewajibanpajaknya, maka kita akanserahkan sertifikat itu. tidakada alasan bagi kita untukmenahannya,” ucapnya.

Dia menjelaskan, yangjuga tidak dapat dipungkiri,

lamanya proses pembuatansertifikat baik melalui pro-gram yang dibuat oleh pihak-nya maupun yang diajukanoleh masyarakat adalah ter-kendala dengan tidaksebandingnya petugas peng-ukuran dengan jumlah per-mohonan pembuatan, danletak geografis KabupatenKubu Raya yang sangat luas.“Contoh petugas kita hanyalima orang sementara permo-honan pembuatan banyak,kalau petugas mengukur diBatu Ampar tentu membu-tuhkan waktu yang lama ka-rena jaraknya cukup jauh,”tuturnya. o

Johan WahyudiBorneo Tribune, Mempawah

Wakil Bupati Pontianak,Rubijanto menilai ForumAnak Daerah (FAD) bakalmembentuk tunas dan gene-rasi muda penerus cita-citaperjuangan bangsa menjadisumber daya manusia (SDM)yang berkualitas dan memi-liki peran strategis.

“FAD merupakan wadahbagi anak untuk didengardan menyuarakan penda-pat sebagai bentuk partisi-pasi anak dalam prosespembangunan serta wahanatransformasi ilmu pengeta-huan dan pengalaman daripembina dan orangtua ke-pada anak-anak,guna me-ningkatkan wawasan dan

m e n g e m b a n g k a nkreatifitas jiwa kepemim-pinan kepada anak,” kataWakil Bupati Pontianak,Rubijanto, saat membukaacara aktifitas Forum AnakDaerah di WismaChandramidi Mempawah,Rabu (24/4), kemarin.

Untuk itu, Rubijanto, ber-harap melalui FAD nilai-ni-lai luhur dapat ditanamkanpada anak-anak sehinggadapat melahirkan anak yangberkarakter kuat, berbudipekerti luhur, bertanggungjawab, mandiri, partisipatifdan cinta tanah air.

“Sebagai generasi penerusbangsa, anak harus menda-pat pendidikan moral yangbaik. Untuk itu, anak-anakyang mengikuti kegiatanFAD ini, harus mengikuti

rangkain acara dengan baik.Sehingga bisa memahamidan mengaplikasikan ilmuyang didapat dilingkungankeluarga dan masyarakat,”katanya.

Selain itu, Rubijanto, jugatidak lupa mengingatkanpara anak-anak agar menja-uhi pergaulan negatif seper-ti penyalahgunaan narkobayang dipastikan dapat meru-sak mental dan moral gene-rasi muda.

“Jauhi narkoba, janganpernah mencobanya. Karenamengguna narkoba sama se-kali tidak ada manfaatnya.Bahkan bisa merusak men-tal dan moral generasimuda,” katanya.

Sedangkan Kepala BadanPemerintahan Desa,Pemberdayaan Perempuan

FAD

Wakil Bupati

Pontianak,

Rubijanto

memasang

tanda peserta

kegiatan

aktivitas

Forum Anak

Daerah di

Wisma

Chandramidi

Mempawah.

Foto : Johan

Wahyudi/

Borneo

Tribune

dan Keluarga Berencana(BPDPPdan KB) KabupatenPontianak, Ikke Wicaksono,mengatakan kegiatan FADdilaksanakan mulai 23-35April, diikuti perwakilan pe-lajar dari setiap kecamatandi Kabupaten Pontianak, de-ngan materi tentang kebijak-an daerah tentang KomitePerlindungan Anak (KPA),Nasionalisme dan Kebang-saan, serta tentang bahayaNarkoba dan HIV/AIDS.

“Dalam acara ini, kitaakan menginvestigasi danmendengarkan langsungpendapat berupa masukandan keluhan-keluhan anakterkait dengan pemenuhanhak anak dan keterlibatananak memberikan partisipa-si dalam pembangunan,”ungkapnya. o

Johan WahyudiBorneo Tribune, Mempawah

Kinerja Perusahan Lis-trik Negara (PLN) terusmenuai sorotan warga. Pa-salnya, pemadaman lampuyang dilakukan oleh PLNsering kali tanpa adanyapemberitahuan ke warga.Dimana pemadaman inijuga terjadi di saat kesibuk-

Pemadaman ListrikTerus Dikeluhkan

Padahal ketika terjadi tung-gakan pembayaran listrik,PLN tak segan-segan mela-kukan pemutusan listrik.

“Selaku konsumen tentu,kami sangat kecewa denganPLN. Apalagi saat ini, anak-anak mau ujian nasional ten-tu saja sangat menggangu.Apalagi alat-alat elektronikjuga beresiko rusak, jika se-ring mati hidup seperti ini,”katanya. o

an warga begitu tinggi, danharus menggunakan fasili-tas listrik.

“PLN harusnya memberi-kan info kalau ada pema-daman, jangan seperti ini ter-jadi tiba-tiba saja,” kataImran, warga Desa Pasir, Ke-camatan Mempawah Hilir.

Bahkan Imran, juga me-nyayangkan sikap PLN yangseakan acuh tak acuh dengankeluhan warga selama ini.

Leading sektor

kegiatan sosialiasi

kebakaran lahan

dan area konservasi

ini adalah PT PSP.

Dimana kegiatan

ini, bertujuan tidak

lain dalam upaya

pencegahan dan

dampak kebakaran

laha hutan dan area

konervasi secara

terpadu

““

kebunan dan Kehutanan(P3K) kabupaten Pontianak,Badan Lingkungan Hidupdan Penanggulangan Benca-na Daerah (BLHPBD) Kabu-paten Pontianak, PolresPontianak, Kades, tokohadat dan tokoah masyarakatKecamatan Sungai Pinyuhdan Anjongan. o

mitra pemerintah dalammenyukseskan programpembangunan daerah,” jelas-nya. o

Panitia akan meng-

hadirkan artis KDI

Egha untuk memeri-

ahkan gerak jalan

santai yang akan

dipusatkan di Hala-

man Kantor Bupati

Pontianak. Panitia

juga telah menyedia-

kan ribuan kupon

bagi peserta untuk

mendapatkan

doorprize yang

panitia sediakan

Page 6: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Kamis, 25 April 2013 Borneo Tribune 6

Bengkayang

Polisi Tangkap Gula

Bupati Bengkayang Suryadman Gidot meminta pengu-saha tidak terbujuk rayuan orang yang mengatasnama-kan bupati dan wakil bupati.

“Dalam upaya penegakan aturan pengadaan barang danjasa, diminta kepada seluruh pengusaha jasa kontruksiuntuk tidak terbujuk rayu dari siapapun yang mengakumendapat tugas dan perintah dari Bupati dan Wakil Bu-pati untuk mendapatkan proyek dengan meminta uangsebagai uang muka untuk mendapatkan proyek tahun 2013dan di tahun yang akan datang,” kata Bupati Bengkayang,Suryadman Gidot di Kantor Bupati, Rabu (24/4).

Bupati mengaku banyak mendengar selentingan adaorang orang yang mengaku sebagai coordinator yang ber-fungsi mengatur dan meloloskan perusahaan-perusaha-an tertentu agar dapat proyek atau pekerjaan atas perse-tujuan Bupati dan Wakil Bupati.

“Saya tegaskan, Bupati dan Wakil Bupati tidak per-nah menugaskan dan memerintahkan siapa pun untukmengatur pihak-pihak yang akan mendapatkan pekerja-an atau proyek. Untuk itu kepada siapa pun tidak bolehterpengaruh,” terangBupati.

Bupati dengan tegas meminta, semua pihak tidak bolehterpancing dengan rayuan dan iming-iming, apalagi denganmenyetorkan sejumlah uang. “Mari kita dukung pengada-an barang dan jasa sesuai aturan,” tegasBupati. o

MujidiBorneo Tribune, Bengkayang

Bupati: PengusahaJangan

Tergiur Rayuan

Proyek

Timanggung Dayak KotaSingkawang, P. Rudi DW, merasa bersyukur denganadanya persetujuan dari pi-hak pengelola Pantai PasirPanjang Palm Beach, PakLotai Singkawang, untukmengadakan ritual “NyemahTanah” di pantai yang dike-lolanya itu. Karena, kataRudi, ritual Nyemah Tamahbisa digelar bilamana telahada suatu kejadian di sebu-ah tempat hingga menewas-kan jiwa manusia. “Terkaitdengan tewasnya 3 pelajarSMPN 1 Singkawang padadua minggu lalu, kita belumbisa  mengetahui, apakah ke-jadian itu terjadi karena di-tunggangi barang-barang ha-lus ataupun tidak. Jika me-mang ditunggangi barang-ba-rang halus, maka dari itu kitaharus bersikap semua agar dikemudian hari tidak akanada lagi kejadian yang seru-pa,” ungkap Rudi.

Menurut Rudi, kalau di du-nia ini ada dua alam, yaknialam yang tidak nyata dannyata. Percaya atau tidakpercaya tetapi itu ada. “Makadari itulah, pada ritual yangakan kita gelar ini, segalahantu jembalang akan kitakasih makan, kasih semah,dan sebagainya agar tidaklagi mengganggu manusiayang sedang bermain di seki-tar tempat itu,” ungkapnya.

Dijelaskan Rudi, berbagaipersiapan yang akan dibu-tuhkan pada ritual “NyemahTanah” itu, sudah disiapkanoleh Pengelola Pantai,diantaranya, babi, ayam, danbeberapa perangkat-perang-kat yang lainnya. Mengenai

prosesnya, akan dipimpinYohanes Mahdi, selaku pem-baca mantra (penyangahant)di sebuah pondok yang takjauh dari lokasi kejadianyang telah menewaskan 3pelajar tersebut.

Dalam kesempatan yangsama, Pengelola Pantai Pa-sir Panjang Palm Beach, PakLotai Singkawang, Edwar

RudiBorneo Tribune, Singkawang

Bupati Bengkayang, Suryadman Gidot,S.Pd berpesankepada seluruh kepala desa dan khususnya kepada Ke-pal a Desa -Kepala Desa yang baru dilantik agar siapmenghadapi tugas tugas berat di masa-masa mendatang.

“Kepala Desa nanti akan berhadapan dengan tugas danagenda kegiatan yang cukup berat dan beranekaragammulai dari penataan dan peningkatan Kinerja aparaturpelaksanaan Pemerintahan Desa, pembinaan lembaga-lembaga kemasyarakatan baik yang menjadi mitra Peme-rintah Desa dalam menjalankan proses dan system Peme-rintahan Desa seperti BPD dan LKMD maupun Lembaga-Lembaga Kemasyarakatan yang menjadi komponen pen-dukung penyelenggaraan Pemerintah lainnya seperti Lem-baga Adat dan RukunTetangga,” demikian dikatakan Bu-pati saat melantik Kasius, Kepala Desa Suka BangunKecamatan Sungai Betung beberapa waktu yang lalu.

Acara Pelantikan dihadiri oleh beberapa Kepala SKPDserta perwakilan SKPD di Lingkungan PemerintahKab.Bengkayang, MUSPIKA Kecamatan Sungai Betung,para Tokoh Masyarakat Kecamatan Sungai Betung sertatak ketinggalan warga masyarakat Desa Suka Bangunyang berduyun-duyundatang secara khusus menghadiripelantikan Kepala Desa mereka.

Acara yang dimulai tepat pukul 10.00 Wib ini berjalantertib dan lancar.Usai acara dilanjutkan dengan Pelantik-an Ketua TP PKK Desa Suka Bangun, Ny.ApukKasius olehKetua TP PKK Kecamatan Sungai Betung, Ny.MartinceAndrie mewakili Ketua TP PKK Kab.Bengkayang, Ny.FemiSuryadman Gidot,SE yang berhalangan hadir. Rangkaianacara diakhiri dengan makan siang bersama BupatiBengkayang dengan warga Desa. o

MujidiBorneo Tribune, Bengkayang

Kades Harus SiapHadapi Tugas Berat

Santoso, merasa tidak kebe-ratan jika memang akan di-lakukan ritual tersebut.“Pada intinya, kita tidakmasalah, ya mungkin sajaitu sudah adapt istiadat me-reka. Kita bisa memaklumidan menghargai apa yangsudah menjadi dan merupa-kan adat mereka,” ujarnya.

Segala persiapan yang

“Nyemah Tamah” di Palm BeachPasca Tewasnya 3 Pelajar SMPN 1 Singkawang

Terkait tewasnya 3 pelajar SMPN 1 Singkawang di Palm Beach dua minggu lalu, digelar ritual “nyemah tanah” di

sekitar pantai objek wisata tersebut Rabu (24/4).  . Ritual ini dilakukan agar tidak lagi diganggu oleh barang-barang

halus. Foto Rudi/Borneo Tribune

Berawal dari informasimasyarakat, yang menye-butkan kalau ada sebuahmicrobus yang bernopol KB7011 K jurusan Seluas-Singkawang, telah memba-wa muatan gula yang didugaillegal, maka pihak kepolisi-an melakukan pencegatanterhadap mobil tersebut.Pencegatan dilakukan di de-pan Mapolsek SingkawangTimur, pada Selasa (23/4)sekitar pukul 08.30 wib. Al-hasil, saat dicegat dan dila-kukan pemeriksaan, polisimenemukan total gula pasirsebanyak 2 ton, 414 kg yangdiduga illegal, karena padasaat pemeriksaan tersebut,kepemilikan gula tidak bisamenunjukkan dokumen/su-rat yang syah.

Sedikitnya ada tiga orangyang sudah ditetapkan olehpihak kepolisian sebagai ter-sangka, yakni, To (26), Kr (68)dan Nh (48). Masing-masingorang ini, memiliki jumlahgula yang berbeda. To, supirmicrobus, memiliki 40 ka-

rung gula ukuran 50 kg. Kr,memiliki 271 kilo gram guladan Nh, memiliki 143 kg,” te-rang Kapolres Singkawang,AKBP Prianto melalui KasatReskrim, AKP. Isbullah.

Di dalam karung tersebut,jelas Isbullah, terdapat tigamerk antaralain, untuk yang40 karung gula bermerkAAA, jumlah totalnya ada 2

RudiBorneo Tribune, Singkawang

tersangka, Kr mengaku barukali ini mengambil gula se-banyak ratusan kilo. Danitupun merupakan pesanandari tetangga.

”Kalau 10 kilo sih biasa,cuma yang sampai 200ankilo ini baru kali ini,” kataKr. Menurut Kr barang ter-sebut dibelinya di daerahJagoi Babang, KabupatenBengkayang, dengan seseo-rang bernama Ju.

”Kalau jumlah uang yangsaya beli ini, sampai Rp2juta. Kalau per karungnyabiasa dihargai Rp 420 ribu,atau RM133,” ujarya.

Harga yang relatif murahdari gula lokal menjadi da-sar keinginan Kr dan Nhmembeli gula Malaysia.Apalagi gula yang dibelinyaitu akan dijualnya kembalikepada tetangga.

”Bedanya hampir Rp 20ribu dibandingkan dengangula lokal,” kata dia.

Senada dengan Kr, Nh punmengakui mengambil gulatersebut di daerah JagoiBabang, KabupatenBengkayang. Namun jumlahyang diambilnya lebih sedi-kit dibandingkan milik Kr. o

Microbus yang

bernopol KB 7011

K jurusan Seluas-

Singkawang,

ditahan Polres

Singkawang,

karena telah

membawa muatan

gula yang diduga

illegal. Kepolisian

melakukan

pencegatan

terhadap mobil

tersebut, saat

melintas di depan

Mapolsek

Singkawang

Timur, pada

Selasa (23/4)

sekitar pukul

08.30 wib. Foto

Rudi/Borneo

Tribune

ton. Sedangkan selebihnyabermerk GPT dan CSR.

Sejauh ini, kata Isbullah,pihaknya sudah menetapkan3 tersangka dalam kasus ter-sebut, yakni To, Kr dan Nh.Kendati demikian, tidakbisa dilakukan penahananmengingat ancaman hukum-annya di bawah lima tahun.Dalam kasus ini ketiganya

dijerat, UU Nomor 18 Tahun2012 Tentang Pangan.

”Karena tidak memilikikelengkapan surat dan itugula dari Malaysia, jadi me-reka kita jerat dengan UUNomor 18 Tahun 2012 Ten-tang Pangan, ancaman hu-kuman dua tahun,” jelasIsbullah.

Sementara itu, salah satu

Borneo Tribune, BengkayangSebagai bentuk pengharga-

an terhadap jasa-jasa IbuKartini, setiap tanggal 21April Bangsa Indonesia mem-peringati Hari Kartini. Takterkecuali di KabupatenBengkayang. Bertempat diAula V Kantor Bupati SatuAtap Bengkayang, Selasa(23/4) para wanita dari ber-bagai Organisasi wanita se-Kabupaten Bengkayangmenggunakan busana khasNasional kebaya,merayakanHari Kartini ke-134. Acara yang dimulaitepatpukul 09.30 wib ini di-hadiri oleh BupatiBengkayang, Ketua DPRDK a b . B e n g k a y a n g ,Wakapolres Bengkayang, per-wakilan dari Pengadilan Ne-geri Bengkayang, SekdaKab.Bengkayang, DanlanudSingkawang II, Ketua TP PKKKab.Bengkayang, beberapaKepala SKPD di LingkunganPemerintah KabupatenBengkayang dan beberapa

Kartini Bengkayang Peringatan Hari KartiniKetua Organisasi Wanitayang ada di Kab.Bengkayang.

Dalam pidato BupatiBengkayang, SuryadmanGidot,S.Pd dikatakan bahwahari Kartini yang dirayakansetiap tahunnya ini adalahsebagai wujud penghargaankepada Raden Ajeng Kartiniatas jasa dan pengabdiannyakepada bangsa dan Negara In-donesia. Raden Ajeng Kartinitelah berjuang agar wanitaIndonesia maju dan sebagaigenerasi penerus kita mem-punyai kewajiban serta tang-gung jawab moral maupunspiritual untuk meneruskancita-cita dan perjuangan.

“Dewasa ini wanita seba-gai mitra sejajar pria banyakmemiliki kesamaan kedu-dukan dalamkeluarga,bermasyarakat, berbangsadan bernegara. Dan selarasdengan itu kaum wanita me-miliki akses serta kesempat-an yang sangat luas untukberperan serta dalam menye-lenggarakan kehidupan

bermasyarakat, berbangsadan bernegara termasuk didaerah kita ini” ucap Bupatidi hadapan undangan yanghadir.

Sebagai gambaran kiprahdan peran kaum wanita da-lam mengisi pembangunan,cita-cita dan tujuan Nasio-nal, Bupati Bengkayangmemaparkan beberapa ja-batan yang telah diisi kaumwanita sebagai aparatur Pe-merintah KabupatenBengkayang antara lain : se-banyak 64 orang PejabatEselon II, III dan IV diisi olehkaum wanita Bengkayang-dari 449 orang Pejabat kese-luruhan. Sebanyak 30 oranganggota DPRD Kab.Beng-kayang, 3 orang diisi kaumwanita, dan sebanyak 7 orangKepala Desa adalah kaumwanita dari 122 KepalaDesayang di Kab.Bengkayang.

Pada kesempatanini, Bu-pati Bengkayang juga meng-harapkan kepada segenapkaum wanita yang ada di da-

erah untuk memanfaatkanpeluang-peluang yang ada diera globalisasi ini serta terusmeningkatkan pengetahuan,kemampuan serta wawasanagar dapat berperans erta da-lam mengisi pembangunan diKab.Bengkayang.

Tema dari peringatanHariKartini ini adalah ini “Habisgelap terbitlah terang”. Seca-ra khusus di Kab.Bengkayangmenurut ketua PanitiaAsella,SE peringatan HariKartini pada tahun inibertema “Dengan semangatKartini, kita tingkatkan pe-ran perempuan dalam me-nunjang IPM di KabupatenBengkayang”. Adapun untukmemeriahkan peringatanHari Kartini diadakan lombaberkebaya tingkat SLTA yangdiikutioleh 7 (tujuh) SLTAyang ada di Bengkayang kotadan tingkat umum diikutioleh 18 (delapan belas)OrganisasI Wanita yang adadi Kabupaten Bengkayang.Demikian seperti yang di-

sampaikan Ketua PanitiaAsella,SE.

Selain acara ceremonial,acara yang berlangsung sela-ma 2,5 jam ini diisi juga de-ngan persembahan Tariandari sanggar PabayoTarigas,pembacaan riwayat singkatRA.Kartini, pembagian doorprize dan tak ketinggalan pe-nilaian Kebaya spontanitas.Keluar sebagai pemenangadalah sebagai berikut : un-tuk kategori Umum : Juara INY.Sopiati,S.Pd, (utusan dariWKRI CabangBengkayang),juara II Ny.Hartinah Roni(utusan dari DWPKab.Bengkayang), juara IIINy.Wiwiek.M.Taufik (utusandari Pia Ardhia Gharini) se-dangkan kategori Remaja :Juara I Nn. E.A.TriSuratiningsih (utusandariSMAN.I Bengkayang), juaraII Nn,Mariati (utusan dariSMAN I Bengkayang), juaraIII Nn. Rizkiyanti (utusandari SMAN III Bengkayang.(Rilis Humas Bengkayang) o

Sidang Paripurna, Keputusan DPRD tentangRekomendasi Terhadap LKPJ Walikota Singkawang Ta-hun Anggaran 2012, di ruang utama DPRD KotaSingkawang, Rabu (24/4).

Pada kesempatan itu Tasman, anggota DPRDSingkawang, menyampaikan langsung RekomendasiLKPJ Walikota Ta 2012.

Tasman mengatakan, DPRD menetapkan keputusanRekomendasi terhadap LKPJ Walikota Singkawang, Ta-hun Anggaran 2012 yang menyangkut arah kebijakanumum pemerintah daerah. Dimana, Rekomendasi DPRDbisa menjadi komitmen bersama, yang tertuang dalamPDRP.

Dilanjutkan Tasman, pada pengelolaan keuangan dae-rah diharapkan lebih pada ketersediaan SDM. Oleh sebabitu, peningkatan SDM pengelolaan keuangan daerah ha-rus benar-benar dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan.

Rekomendasi DPRD juga menilai kerjasama antar da-erah baru sebatas wacana, dan kesepakatan kerjasamatersebut belum pada tataran implementatif. Misalnya,program ada, tapi prosesnya stagnan.

Oleh sebab itu, DPRD berpendapat agar SKPD terkait,dalam kerjasama tersebut dapat ditingkatkankoordinasinya, seperti halnya membetuk tim khusus da-lam rangka menindaklanjuti kerjasama yang telah diba-ngun.

DPRD juga menghimbau, agar kerjasama dengan pi-hak ke 3 itu, kiranya dapat benar-benar memberikanmanfaat secara langsung kepada masyarakat dan dae-rah. Sehingga kerjasama dari SKPD tersebut, tampakdiimplementasikan dengan baik.

Demikian halnya kerjasama dengan instansi verticallainnya, untuk lebih meningkatkan koordinasi dan ko-munikasi, guna mengkordinasi rapat-rapat tertentu de-ngan intasi vertical perlu diangendakan secara rutin.

Untuk Pencegahan dan Penanggulangan Bencana Dae-rah (PPBD), lanjut Tasman, DPRD berpendapat agarPPBD ini bukan saja dilakukan pada bencana alam se-bagai mana dilaporkan dalam LKPJ. Tapi, bencana nonalam lainnya perlu mendapat sentuhan dari PPBD yangtelah dibentuk. o

RudiBorneo Tribune, Singkawang

SKPD Harus DapatMeningkatkan

Koordinasi

akan dibutuhkan juga sudahkita adakan. Karena, kataEdwar, yang datang ke pan-tai ini bukan saja orang-orang Singkawang, melain-kan dari berbagai daerah.“Kita pun berharap, semogasaja dengan dilakukan ritualini, ke depannya tidak akanada lagi kejadian yang seru-pa di pantai yang kita kelola

ini,” harapnya.Pantauan Borneo Tribune,

prosesi ritual “Nyemah Ta-nah” itu berlangsung denganlancar. Dan bahkan, bebera-pa pengunjung yang sengajasedang berliburan di pantaitersebut, menyempatkandiri untuk melihat prosesiritual yang digelar, Rabu (24/4) siang. o

Page 7: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Landak-SanggauBBBBBorneo T T T T Tribune 7Kamis, 25 April 2013

HOHOHOHOHOTELTELTELTELTEL

Puluhan SiswaKesurupan UN Ditunda

Borneo Tribune, JelimpoSebanyak 60 dari 253 siswa

peserta peserta UjianNasional(UN) pada sekolahpenyelenggara SMP 1 JelimpoKecamatan Jelimpo Kabupa-ten Landak mengalami kesu-rupan. Akibat kejadian yangsangat luar biasa itu pelaksa-naan UN pada hari Rabu yangdijadualkan mata pelajaranMatematika terpaksa harusditunda menjadi ujian susul-an.

Dalam kejadian yang dinilailuar biasa ini disaksikan lang-sung oleh Bupati LandakAdrianus bersama Ka[polresLandak AKBP Hotma VictorSihombing,Kepala Dinas Pen-didikan Aspansius, Koordina-tor pengawas SMP GustiSofian dan Camat JelimpoSilvanus,S serta PS.KapolsekJelimpo Aiptu Fulgensius danKasat Intel Polres Landak.

Mengingat waktu sudahsampai jam 11.00 WIB siswayang kesureupan belum sadarBupati Adrianus denganKapolres dan kepala DinasPendidikan sepakat agar UN

untuk mata pelajaran Mate-matika ditunda menjadi Uji-an susulan sesuai jadual dilak-sanakan pada Rabu (1/5) yangakan datang. Sedangkan untukhari Kamis (25/4) mata pela-jaran IPA tetap dilanjutkan.

Bupati Landak Adrianuskepada wartawan menegas-kan karena kejadian yang luarbiasa seperti ini banyak siswayang mengalami kesurupan

antara lain SMP 1 Jelimpo,SMP 2, SMP 3, SMP 4 SMP 5dan SMP Panca BhaktiJelimpo, SMP GPPIK Jelimpo,SMP Pancur Kasih Pawis danSMP PERUM Sangku.

Dengan penundaan UN Ma-tematika ini telah dibuat su-rat berita acara penundaanyang ditandatangani saksi-saksi antara lain: Pejabat Se-mentara Kapolsek JelimpoFulgensius dan KoordinatorPengawas SMP Gusti Sofian.Dalam berita acara itu dise-butkan; “ bahwa UN mata pe-lajaran Matematika Rabu (24/4) karena kejadian di luar du-gaan disebabkan 60 siswi ke-surupan berkepanjangan mu-lai Selasa jam 20.30 sampaiRabu jam 11.00 WIB sehinggamenyebabkan pelaksanaanUN terganggu dan tidak bisadilaksanakan dan UN matapelajaran Matematika dijadi-kan UN susulan yang akan di-laksanakan pada Rabu (1/5/2013) bulan depan”. Surat per-nyataan tersebut dikirim in-stansi terkait untuk diketahui.(Kiriman Amat Dasa)

Pisau Seraut DukunMakan Korban

Wakil Bupati Sanggau,Paolus Hadi membuka turna-men sepak bola tahunan ting-kat Kabupaten Sanggau,Daranante Cup 2013, Rabu(24/4) sekitar pukul 15.00 WIBdi lapangan sepak bola RawaBhakti Sanggau.

Sekitar 57 tim sepak bolapun berlaga dalam turnamenDaranante Cup 2013 ini.Pembukaan Daranante Cupdihadiri oleh para Forkom-pimda Kabupaten Sanggaudan para SKPD KabupatenSanggau. Dan dimeriahkandengan eksebisi antaraForkompimda KabupatenSanggau vs Muspika Sanggau.

Wakil Bupati Sanggau,Paolus Hadi mengatakan,sepakbola merupakan olahra-ga dengan penggemar di du-nia. Kadang, sepakbola juga

57 Tim Sepak Bola Akan Bertanding

STNK, KB 3833 LMNK: MH331B004BJ968164

NS: 31B-968214AN: SEBASTIANA WILLINDA

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3795 LMNK: MH354P00BCJ159470

NS: 54P-159811AN: DELIMADengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

tentu berpengaruh dampakpsikologi kepada siswa lain-nya maka untuk jalan keluar-nya dipertimbangkan lebihbaik ditunda saja.

Di tempat yang sama Kepa-la Dinas PendidikanAspansius mempertimbang-kan kejadian seperti ini samadengan musibah maka pelak-sanaan UN untuk pelajaranMatematika terpaksa ditunda.

“Mengingat karena pelaksana-an ini masih dalam ujian uta-ma lebih baik kita kita tundamenjadi ujian susulan yang se-suai jadual yaitu Rabu (1/5)minggu depan,” katanya.

Kepala SMP 1 JelimpoRapinas sebagai ketua penye-lenggara mengatakan seba-nyak 253 siswa terdiri dari be-berapa sekolah yangmenginduk di SMP 1 Jelimpo

Praktek Perdukunan

Praktek perdukunan yang dilakukan dengan metodepenorehan menggunakan pisau seraut di KecamatanBeduai memakan korban jiwa. Lazarus Taroi (86) wargaDusun Selabe Desa Sei Ilai Kecamatan Bedua Kabupa-ten Sanggau yang terkena sakit struk akhirnya mening-gal dunia karena kehabisan darah, Senin (22/4) sekitarpukul 10.30 WIB.

Kapolsek Beduai, Ipda Suprapto ketika dikonfirmasiRabu (24/4) siang ketika ditemui di Mapolres Sanggaumengatakan bahwa kejadian tersebut berawal ketikakorban yang saat itu tengah menderita struk melakukanpengobatan melalui dukun kampung, KN (56) warga ki-lometer 10 arah Serimbu Desa Sei Ilai Kecamatan Kem-bayan.

KN pun mendatangi kediaman korban pada Minggu(21/4) sekitar pukul 13.30 WIB. KN melakukan pengo-batan tradisional (praktek perdukunan) terhadap kor-ban dengan cara menorehkan pisau seraut diantara dadadan perut korban sedalam dua cm. Setelah selesai pro-ses pengobatan korban mengalami pendarahan. Senin(22/4) pukul 10.30 WIB korban pun akhirnya meninggaldunia.

Mengetahui hal tersebut, anggota Polsek Beduai lan-tas mendatangi TKP dan melakukan visum bersama timmedis di kediaman korban.

Suprapto menuturkan, bahwa berdasarkan keterang-an paramedis,korban meninggal diperkirakan kehabis-an darah. Lantaran KN menorehkan pisau yang biasa-nya digunakan untuk membelah rotan tersebut terlaludalam dan terkena ulu hati korban.

”Mungkin terlalu dalam torehan tersebut dan apalagisayatannya melintang, sehingga terkena pembuluh da-rah. Setelah sakit tersebut, tersangka merupakan dukunketiga yang mengobati korban. Namun, dukun-dukunyang sebelumnya tidak menggunakan pisau. Karena me-nurutnya dengan cara tersebut bisa mencairkan pembu-luh darah,” jelasnya.

KN pun akhirnya diamankan polisi dikediamannya danlangsung diamankan di Mapolsek Beduai.

Suprapto menambahkan, menurut pengakuan tersang-ka, dirinya sudah sering melakukan pengobatan terse-but. Namun biasanya dilakukan di kaki atau tangan parakorban-korbannya.

”Sudah sering melakukan praktek tersebut, tapi sa-sarannya tidak di hulu hati. Biasanya di tangan ataukaki,” ujarnya.

Tersangka diancam dengan pasal 369 tentang kelalai-an yang mengakibatkan terluka atau meninggalnya se-seorang. Ancaman hukumannya pun diatas 5 tahun pen-jara. Kasus ini pun ditangani Polsek Beduai.

menjadi standar atau barom-eter kemajuan dan perkem-bangan suatu daerah maupunnegara.

”Satu hal yang penting, da-lam sepakbola harus menjun-

VK Diduga Dibunuh RekannyaRatna Sari

Borneo Tribune, Sanggau

STNK, KB 3539 LMNK: MH35D9204CJ631112

NS: 5D9-1631097AN: DERAMAN

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 2282 LMNK: MH35D9204CJ590143

NS: 5D9-1590240AN: NORMANDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 2037 LMNK: MH35D9204CJ569441

NS: 5D9-1569529AN: MARSELINA AINA

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 4499 LKNK: MH35D9204CJ526213

NS: 5D9-1526299AN: SUGIONO. G

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3563 LKNK: MH35D9204CJ516500

NS: 5D9-1516580AN: DORIMINDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3241 LKNK: MH35D9204BJ514291

NS: 5D9-1514378AN: KAPE

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3094 LKNK: MH35D9204BJ506420

NS: 5D9-1506498AN: SADIANDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3039 LKNK: MH328D40DBJ378506

NS: 28D-3378484AN: LIMPRIANTO

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 4324 LJNK: MH35D9204BJ394892

NS: 5D9-1394973AN: TAMANDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 3211 LJNK: MH328D40DBJ285163

NS: 28D-3285029AN: SISKADengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 2411 LJNK: MH328D40CBJ153437

NS: 28D-3153427AN: PANCATDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 2349 LHNK: MH314D004AK983026

NS: 14D-982986AN: B. JININGDengan ini

STNK dinyatakantidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

STNK, KB 5184 LENK: MH1JF22129K032576

NS: JF22E-1033293AN: MURZANI NOER

Dengan iniSTNK dinyatakan

tidak berlaku lagi.

KEHILANGAN

NGL

Ratna SariBorneo Tribune, Sanggau

rat, SE ===

DIAMANKAN Tersangka pembunuhan temannya sendiri ak-hirnya diamankan anggota Polsek Tayan Hilir di Jalan RayaDesa Kapur Rt 04 Rw 01 Kelurahan Kapur Kecamatan Sei RayaKabupaten Pontianak, Rabu (24/4) siang. Foto: Istimewa

Rabu (24/4) sekitar pukul08.00 WIB, pembunuhan ter-jadi di Dusun Batu Besi DesaSejotang Kecamatan TayanHilir Kabupaten Sanggau. VK(23) warga Desa Lalang TayanHilir yang diduga dibunuh olehrekannya sendiri, FR wargaKota Pontianak yang ketikaitu sama-sama menginap dirumah bibi korban tersebut.

Kasat Reskrim PolresSanggau, AKP M. HusniRamli, SIK ketika dikonfirma-si membenarkan kejadiantersebut. Pihaknya masihmenyelidiki modus tindak pi-dana pembunuhan tersebut.Polisi juga sedang melakukanpemeriksaan dan mengambilketerangan dari bibi korban

terkait kasus yang menimpakeponakanya.

”Pada hari Rabu, 24 Aprilsekitar pukul 08.00 WIB telahterjadi TP pembunuhan diDusun Batu Besi, DesaSejotang, Tayan Hilir,Sanggau. Korban VK (23),warga Desa Lalang, TayanHilir,” ujarnya.

Husni menuturkan, bahwapada hari Selasa 23 April2013 korban menginap di ru-mah bibinya di Jalan RayaTayan-Pontianak dengan tuju-an meminjam uang bersamatemannya, FR. Namun, kare-na hujan korban tidak bisapulang dan menginap di ru-mah bibinya tersebut.

Rabu sekitar pukul 07.00WIB, bibinya pergi ke TayanHilir untuk berbelanja ke pa-sar. Pukul 09.00 WIB bibinyapun pulang dan melihat

keponakkannya sudah me-ninggal dengan luka pada ba-gian kepala serta ada bekascekikan pada bagian leher kor-ban.

”VK dan kawannya mengi-nap di rumah bibinya. Korbanmau meminjam uang kepadabibinya. Pagi hari bibinya per-gi ke pasar, sepulang dari pa-sar ia melihat VK sudah ter-geletak di rumah dan tidakditemukan rekan VK terse-but. Sementara dugaannyapada rekan VK, FR yang ma-sih dilakukan interogasi,” je-lasnya.

Husni menambahkan, ter-sangka FR yang merupakanwarga GG Sanjaya JalanPodomoro Kota Pontianak ak-hirnya berhasil diamankanoleh anggota Polsek TayanHilir Jalan Raya Desa KapurRT 04/RW 01 Kelurahan Ka-

pur Kecamatan Sei Raya Ka-bupaten Kubu Raya. Sekarangtersangka diamankan di

Mapolsek Tayan Hilir untukdimintai keterangannya lebihlanjut.

BupatiLandakAdrianussaatmelihatsiswa yangsedangkesurupanketikahendakmengikutiUN hariketiga(Rabu 24/4) di SMP1 Jelimpo.Foto AmatDasa.

Daranante Cup 2013 Resmi Dibuka Wabup

jung tinggi sprotivitas atausering disebut dengan sembo-yan fair play. Tim yang me-nang harus menghargai yangkalah, begitupun sebaliknya,tim yang kalah harus menga-

kui dengan ikhlas keunggulantim yang menang,” ujarnya.

Paolus menuturkan, selainmemasyarakatkan olahragamenilai kegiatan ini juga ber-tujuan sebagai ajang silatu-rahmi memupuk kebersama-an dan persaudaraan masya-rakat. Dirinya berharap keda-maian yang tercipta diSanggau agar dapat terus di-pelihara.

Sementara itu, Ketua Pani-tia Daranante Cup yang jugaKepala Kejaksaan Negeri(Kajari) Sanggau, Tito Prasetyomengatakan, tim-tim yang ber-tanding berasal dari 15 keca-matan yang ada di Sanggau.

”Mereka masing-masingberasal dari Kecamatan Ka-puas 28 tim, Parindu dan Ta-yan Hulu empat tim danMeliau serta Mukok tiga tim.Sementara dari kecamatanlainnya, mengirimkan duatim, masing-masing Bonti,Balai, Tayan Hilir, Beduai,

Ratna SariBorneo Tribune, Sanggau

dan Jangkang. Sementara, ke-camatan lain seperti Toba,Kembayan, Entikong danNoyan hanya mengutus satutim,” ujarnya.

Tito menuturkan, kegiatanini akan berlangsung daritanggal 24 April hingga 1 Juni2013 mendatang. Untuk ba-bak penyisihan akan menggu-nakan sistem gugur bertan-dingnya di Lapangan RawaBhakti. Sedangkan, untuk ba-bak delapan besar hingga fi-nal menggunakan sistem se-tengah kompetisi di Lapang-an Gelora Pancasila SanggauPermai.

Dalam kompetisi ini peme-nang akan memperebutkantrophi juara bertahan dan to-tal hadiah mencapai Rp 100juta. Bagi para penonton diputaran 8 besar, nantinyajuga akan diberikan kupondan akan diundi untuk men-dapatkan doorprice satu unitsepeda motor.

Page 8: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Yohanes Anes NakhodaiPaguyuban Dayak Sawe

SekadauKamis, 25 April 2013 Borneo Tribune 8

KC PONTIANAK, Jl. H. AgusSalim No. 10 - 12, Telp. (0561)739822, (0561) 749078

BANK MEGA

Cabang PONTIANAK, Jl. ImamBonjol No.567 , Telp. (0561)-762838;Fax. (0561) -76290

BANK BHI

KC Pontianak Jl. TanjungpuraNo.20 (Pontianak) Telp. (0561)39220

BANK BII

Juanda KC, Jl. IR. H. Juanda No.49-50 BB, Pontianak (781177),0561-738323, 0561 -736411Gajah Mada KCP, Jl. Gajah Madano 69 C, Pontianak (78121), 0561-747371,Tanjung Pura KCP, Jl. Tanjung PuraNo. 370, Pontianak (78122), 0561-764926

BANK PERMATA

CABANG PONTIANAK, Jl. ImamBonjol No. 29 Pontianak 78123,Pontianak, Telepon: (0561) 740163Fax: (0561) 740168CABANG PEMBANTU JERUJU,Jl. Kom. Yos Sudarso No. 10,Jeruju Pontianak 78122, Telepon:(0561) 770567 Fax: (0561) 770567KAS LAYANAN POS ONLINEPONTIANAK, Jl. St. A. RahmanNo.49, 78116, Pontianak, Telepon:0561-730641, 0561-730642, 0561-730644 Fax: 0561-762146

BANK BTN

Cabang Jl. Ir. H. Juanda No. 55-56Pontianak 78117 (0561) 745025(Hunting) (0561) 734253Cabang Pontianak Kal-Bar, Jl. AdiSucipto Km. 7,5 (Gedung KopkarMekar PLN Wil Kal - Bar)Kabupaten Pontianak, Telp. 0561 -722598, 0561 - 723158, Kantor KasAdisuciptoJl. Sultan Muhammad No. 48, Ponti-anak 78117 , (0561) 730001/ 730077,(0561) 730132, Capem SultanMuhammad

BANK BUKOPIN

PONTIANAK, Jl. Diponegoro No.95, Telp. (0561) 745004, Fax.Ketapang, Jl. MT. Haryono No.111-112 Ketapang, Telp. (0534)34600 Fax. (0534) 34395Kantor Kas Politeknik, KampusPoliteknik Negeri Jl. A. Yani No.52, Telp. (0561) 583850Kantor Layanan Syariah BankMandiri Pontianak-Sidas, Jl.Sidas No. 2, Pontianak, Telp. :(0561)7069797, Fax. : (0561)763082

BANK MANDIRISYARIAH

Jl. I Gusti Ngurah Rai No. 2 ,Humaera B(0561) 734247, 734147Jl. Achmad Yani No. 3 - 3 A,(0561) 765010, 767993Jl. Tanjungpura No. 110, (0561)734464, 734752Jl. Sidas No. 2 (0561) 734670,747495, 733672

BANK MANDIRI

Jl. Tanjung Pura No. 102, PtkTelp. (0561) 737107 (H), 730898,Fax : (0561) 736264, 765595Jl. St. Muhammad No. 173, PtkTelp. (0561) 731156, Fax : (0561)734462Jl. KH. Wahid Hasyim No.24-26,Telp.: 0561-768599/765411, Fax :0561-768599/765411

BANK DANAMON

Kantor Cabang Barito, JalanBarito, Telp. (0561) 734009,Fax. (0561) 733019Komplek Pertokoan PasarFlamboyanJalan Gajah Mada Blok C. 14 Ptk

BANK BRI

CABANG UTAMA PONTIANAKJl. Rahadi Osman No. 10Pontianak 78117, Telp. (0561)732148, 736723Fax. (0561) 745149, Telex. 29174,29129CABANG SYARIAHJl. A. Yani Pontianak, Komp.Perkantoran & Town HouseNo. 5-6 (depan A. Yani Mega Mall)Telp. (0561) 733033, 7061800,Fax. (0561) 732599

BANK KALBAR

KCU PONTIANAK, Jln. A. YaniNo. 1 Ptk, 0561-736305 (hunting)KCP Imam Bonjol, Jln. ImamBonjol No. 457 Ptk, 0561-737984,734524KCP Rahadi Usman, Jln. RahadiUsman No. 4 Ptk, 0561-733482,740814-15KCP Sei Pinyuh, Jln. RayaTerminal 05-06, Sei PinyuhKCP Sultan Muhammad, Jln.Sultan Muhammad 136, Ptk,0561-738051

BCA

Pontianak, Jl. Tanjung Pura No. 1Telp. (0561) 736211, 732016,732630, 732026 (0561) 736392Capem Univ. Tanjungpura.Jl. Daya NasionalTelp. (0561) 736046 (0561) 764012Capem Pasar Siantan, Jl.Khatulistiwa No. 81-83 SiantanTelp. (0561) 881419 (0561) 883263

BNI 46

INFO BANK

Bagus KosmintoBorneo Tribune, Sekadau

40 kepala keluarga yangberasal dari 11 Kampung diKabupaten Sekadau.

Sementara itu Ketua Pa-guyuban Dayak Sawe yangbaru periode 2013-2018Yohanes Anes mengatakandirinya bersama pengurusakan melaksanakan pro-gram kerja yang telah dirin-tis oleh kepengurusan lama,untuk itu lanjut Anes dibu-tuhkan kerja sama dari se-mua pengurus dan wargaDayak Sawe.

“Kita juga menyampaikanterima kasih kepada pihakpemkab Sekadau yang su-dah mendukung keberadaansemua paguyuban di kabu-paten Sekadau ini,” kata-nya.

Ketua DAD KabupatenSekadau yang juga wakilBupati Sekadau Rupinus,menyampaikan ucapan sela-mat kepada pengurus pagu-yuban yang baru saja dikukuhkan. Pria kelahiranpantok ini berpesan jika adamasalah yang terjadi seba-iknya diselesaikan dengancara kekeluargaan dan meng-depankan semangat keber-samaan dan kekeluargaan.

DAD kata dia, mempu-nyai kewajiban membinasemua paguyuban yang adadi Kabupaten sekadau. Ka-rena itu, pengurus diharap-kan bekerja dengan rela da-lam melayani warga, kare-na dalam paguyuban atauorganisasi kemasyarakatantidak diberi gaji, untuk itudibutuhkan keiklasan da-lam bekerja.

“Jangan menutup diri, ba-nyak berinteraksi denganmasyarakat yang lain sela-in Paguyuban Sawe,” ungkapRupinus.

Sementara itu, Bupati Se-kadau Simon Petrus, menga-takan perkumpulan ataupaguyuban masing-masingsub suku di Kabupaten Se-kadau merupakan identitasdiri dari pada sub suku itusendiri. Untuk itu diharap-

Bupati Sekadau SimonPetrus, menghadiri acarapaskah dan pengukuhan Pa-guyuban dayak Sawe yangdilaksanakan secara akbardi gedung Kateketik jalanMerdeka Selatan MingguApril 2013.

Ketua dewan Adat Dayak(DAD) Kabupaten SekadauRupinus, yang juga hadirpada kesempatan yang ber-sejarah itu didaulatkan un-tuk mengukuhkan pagu-yuban Dayak Sawe yangdinahkodai oleh YohanesAnes.

Tampak hadir juga padakesempatan tersebut Sekre-taris Daerah KabupatenSekadau Yohanes Jhon, parapengurus DAD KabupatenSekadau, para pengurus se-mua Paguyuban Ddayakyang ada di KabupatenSekadau, serta ratusan ma-syarakat paguyuban Saweyang berdomisili di kota Ka-bupaten Sekadau.

Acara diawali denganprosesi adat dayak pagu-yuban Dayak Sawe. Masya-rakat Sawe dari berbagaidaerah di Kabupaten Seka-dau tumpah ruah turun dikota Kabupaten Sekadauguna menyaksikan acarayang sangat bersejarah itu.

Mereka sangat antusiasmenyambut kedatanganorang nomor satu di BumiLawang Kuari serta KetuaDAD dan para pejabat lain-nya. Mereka Rindu dengansosok pemimpin yang relaturun bertemu dengan ma-syarakat meski hari libur.

Sementara itu Ketua Pa-nitia kegiatan, Rino menga-takan jumlah warga DayakSawe di Kabupaten Sekadausekitar 130 kepala keluarga(KK) atau sekitar 700 orangwarga. Sedangkan yang ting-gal dan berdomisili di kotaKabupaten Sekadau Sekitar

Bupati HadiriPaskah Bersama

Paguyuban Dayak Sawekan paguyuban bekerja de-ngan jujur dan dilakukandengan baik dan penuh se-mangat dan tanggjung-jawab.

“Atas nama pemerintahkabupaten Sekadau dan pri-badi saya menyampaikanapresiasi kepada pagu-yuban Sawe yang telah diku-kuhkan,” katanya.

Bupati juga berpesan agarpaguyuban ini bersatu padudan bergandeng tangan de-ngan semua pihak, sehinggakedepan paguyuban ini bisaberkembang sama sepertipaguyuban yang lain. “Anak-anak harus diberi bekal de-ngan sekolah, karena tidakada cara lain untuk meru-bah hidup yang lebih baikkalau tidak melalui seko-lah,” tandas Bupati.

Pengurus paguyubanSawe periode lalu, Apon jugamenyadari banyak banyakprogram yang belom bisa di-lakukan selama dirinya di-percayakan menjadi ketuapaguyuban Ssawe. “Sayamenyampaikan permohonanmaaf bila mana dalam ke-pengurusan kami terdahulumasih banyak kekurangan,saya berharap kepada peng-urus yang baru agar dapatmeneruskan program yangtelah dicita-citakan bersa-ma,” pintanya. o

Pengurus Paguyuban Daya Sawe, berfoto bersama Bupati Sekadau, Simon Petrus, Ketua DAD Kabupaten Sekadau,Rupinus, dan Sekda Kabupaten Sekadau, Yohanes Jhon, usai menggelar kegiatan Paskah bersama di Sekadau belum lamaini. FOTO Hartono/Humas

Bagus KosmintoBorneo Tribune, Sekadau

mewujudkan tertib lalu lin-tas, kepolisian tidak dapatbekerja sendiri karenaketerbatasan personil.

“Untuk itu, kami membu-tuhkan peran serta adik-adik pelajar untuk memban-tu tugas kami mewujudkanlalu lintas yang tertib, uta-manya di lingkungan seko-lah,” tutur Widi. Turut ha-dir dalam kegiatan pelan-tikan itu Camat Nanga Ta-man, Kapolsek Nanga Ta-man, Kepala Desa NangaTaman, serta siswa-siswidari sejumlah sekolah.

Menurutnya, Jam masukdan pulang sekolah merupa-kan saat-saat yang ramai dilingkungan sekolah. Terle-bih, sebagian besar siswasekolah telah mengendaraikendaraan bermotor sendiriuntuk pergi sekolah.

“Saat-saat jam masuk danpulang sekolah itulah PKSberperan untuk mengaturlalu lintas, persis yang dila-kukan oleh polisi di jalanraya,” tambah Widi.

Kepolisian Resort Seka-dau kembali melibatkan ka-langan pelajar dalam men-ciptakan ketertiban lalu lin-tas. Setelah sebelumnyamelakukan pemilihan dutalalu lintas, kali ini Polresmengukuhkan keberadaanPatroli Keamanan Sekolah(PKS) seperti di SMAN 1Nanga Taman pada Selasa(23/4) kemarin.

Kapolres Sekadau AKBPA. Widihandoko turun lang-sung melantik sejumlah sis-wa-siswi PKS tersebut. Da-lam arahannya, Kapolresmengatakan kaum mudamerupakan aset terbesaryang dimiliki bangsa. Kare-nanya, keterlibatan genera-si muda sangat diperlukandalam memajukan bangsa.Salah satu tolok ukur bang-sa yang maju, kata Widi,yakni ketertiban dalam ber-lalu lintas. Dalam upaya

Kapolres Lantik PatroliKeamanan Sekolah

Lebih jauh, PKS diharap-kan mampu membentuksiswa menjadi pribadi yangtertib berlalu lintas. “Tuju-an akhirnya adalah mewu-judkan suasana lalin yangtertib dan terkontrol,” ucapWidihandoko.

Kasat Lantas Polres Seka-dau AKP Eko Andi Sutejomenambahkan, siswa-siswiPKS yang dilantik berjum-lah 60 orang. Mereka mewa-kili semua sekolah tingkatSMP dan SMA yang ada diKabupaten Sekadau.

“Total siswa PKS ada ratus-an orang. Namun yang dilan-tik hari ini hanya sebagianperwakilan saja,” kata Eko.

Masih dikatakan Eko,hampir setiap sekolah jen-jang SMP dan SMA sudahmemiliki PKS. Patroli Ke-amanan Sekolah merupakanprogram Kepolisian RI yangsudah ada sejak tahun 1975.

“Khusus sekolah dalamkota Sekadau, kita berikanpelatihan setiap hari selasadan kamis,” tandasnya. o

Kapolres Sekadau AKBP A. Widihandoko melantik siswa Patroli Keamanan Sekolah dihalaman SMAN 1 Nanga Taman. Siswa-siswi itu diharapkan mampu menjadi motorterciptanya lalu lintas yang tertib dimasa mendatang.// FOTO Istimewa

Camat Nanga TamanAfronius Akim Sehanmengacongi jempol adanyainisiatif arisan WC yangbergulir di Dusun LandauMentawak, Desa Pantok,Kecamatan Nanga Taman.Arisan sarana sanitasi itudimotori oleh Wahana VisiIndonesia melalui programsanitasi total berbasis ma-syarakat (STBM) hanya un-tuk membangun WC.

Pembangunan WC atautoilet dari dana arisan itudalam rangka mengurangi

Berantas BABS, ArisanUntuk Dana Bangun WC

Camat Acung JempolKegigihan Warganya

Bagus KosmintoBorneo Tribune, Sekadau

buang air besar sembarangan (BABS).“Saya memang diberitahu bahwa WVI sedang menjalan-

kan program STBM di Kecamatan Nanga Taman. Namunsaya tidak menyangka masyarakat begitu antusias menyam-but program itu. Tentu kita berterima kasih kepada pihakyang punya tekad menjalankan program ini membantu Pe-merintah,” ungkap Afronius kepada sejumlah wartawandiruang kerjanya, Rabu.

Seperti diberitakan sejumlah media massa beberapawaktu lalu, 80 persen masyarakat di Kecamatan NangaTaman belum memiliki sarana sanitasi yang representatifdan layak. Warga disana umumnya masih BABS di jambandisekitar sungai.

Namun, saat ini dari 174 KK warga Landau Mentawak,43 rumah sudah memiliki WC dengan rincian 22 rumah su-dah ber-WC ria berkat arisan WC dan 21 lainnya sudahmemiliki WC sejak lama.

Saat ini, arisan WC itu tengah berjalan. Berdasarkan la-poran yang diterima, Afron menuturkan dalam 1 bulan war-ga mampu membangun 2-4 buah WC.

“Jadi mulai dari pembelian material hingga pengerjaandilakukan secara swadaya. Semangat ini yang perlu kitaapresiasi,” tutur Afron.

Namun demikian, 69 dari 174 KK di Landau Mentawakmasih belum mengikuti arisan WC.

“Inilah yang menjadi PR kita yakni menggerakkan wargayang belum bergabung untuk ikut arisan WC. Yang dapatkita lakukan adalah memotivasi serta memberikan pema-haman kepada warga bahwa BABS itu tidak ramah ling-kungan,” pungkasnya. o

Afronius Akim Sehan.FOTO Bagus Kosminto/Borneo Tribune

Bagus KosmintoBorneo Tribune, Sekadau

bidang.Menurut satu dari dua

Anggota DPRD Sekadau ini,peran Raden Ajeng Kartiniyang memperjuangkan hak-hak wanita di Indonesia sa-ngat besar. Dari perjuanganKartini itu, katanya, kiniWanita tak perlu minderlagi.

“Kita tinggalkan jauh-jauh budaya dulunya yangmerasa Perempuan hanyaditakdirkan di Dapur, lewatperjuangan RA Kartini mari

Anggota DPRD Kabupa-ten Sekadau, YuhildaHarahap, mengapresiasiadanya kegiatan GabunganOrganisasi Wanita dalamrangka memberingati hariKartini ke 134 tahun 2013,yang digelar Selasa kemarin(23/4). Hal itu tentu menu-rutnya memotivasi wanitadalam berkarya diberbagai

kaum perempuan berkarya,”ungkapnya.

Sementara itu, Dalamrangkaian kegiatan GOWKabupaten Sekadau mem-peringati hari kartini Sela-sa kemarin, ada beberapakegiatan yang dihelat.Diantaranya, lomba riasdan kebaya, lomba membu-at kudapan (kue) dari bahandasar umbi-umbian lokal.

“Dengan tulus, kitaberterimakasih kepadaGOW yang sudah mau

Apresiasi GOW Sekadau menyeleggarakan kegiatanyang khusus untuk kalang-an wanita ini,” ujarnya.

Yuhilda menekankan, per-ingatan hari Kartini yangdilakukan dengan anekaperlombaan oleh GOW ter-sebut merupakan bukti bah-wa pemerintah jugamemperhatikan kalanganwanita. “Kita berharap ke-giatan ini bisa memotivasipara wanita di KabupatenSekadau untuk lebih berpe-ran dalam berbagai sendikehidupan, mulai pemerin-tahan, politik dan ekonomi,”imbuhnya.

Khusus untuk urusan po-litik, ia menilai saat iniperanana wanita di sektorpolitik di Sekadau masihminim. Buktinya, dari 25jumlah total anggota DPRDSekadau, hanya ada dua leg-islator perempuan.

“Saya berharap denganPemilu 2014 nanti, lebihbanyak kalangan perempu-an yang lolos sebagai anggo-ta dewan. Bila perlu lebihdari 30 persen jumlah totalanggota dewan,” kata legis-lator yang melanjutkankarirnya lewat Partai PKPItersebut. o

Page 9: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Satu Siswa Tak Ikut UN,Satu Lagi UN di Rumah

Kamis, 25 April 2013 BBBBBorneo T T T T Tribune 99999Sintang-Melawi

MESKIPUN ada pesertayang tidak mengikuti UjianNasional (UN), namun pe-laksanaan Ujian Nasional(UN) tingkat Sekolah Mene-ngah Pertama/MadrasahTsanawiyah (SMP/MTs) se-derajat di Kabupaten Sin-tang tetap dilaksanakan dansemuanya berjalan denganlancar tanpa ada kendalateknis yang berarti.

”Ada dua peserta yang ti-dak mengikuti ujian di seko-lah. Satu tanpa keteranganjelas. Satunya lagi ujian disekolah. Toleransi ujian di

rumah diberikan, karena pe-sertanya belum pulih akibatkecelakaan,” kata SekretarisDinas Pendidikan Kabupa-ten Sintang, Marcues Afen,Selasa (23/4).

Menurut Afen, untuk satupeserta absen ujian tanpaketerangan, pihak sekolahsudah berusaha ingin meng-konfirmasi ke orang tua.Guna mendapatkan alasankenapa peserta sampai tidakmengikuti ujian. Hanya sajainformasi jelas tidak berha-sil diperoleh.

“Orang tua murid hanyamengatakan kalau anaknyaenggan mengikuti ujian,” te-rang Afen.

Unas SMP/MTs sederajat

Endang KusmiyatiBorneo Tribune, Sintang

di Sintang diikuti oleh 5120peserta. UN dilaksanakan di68 sekolah penyelenggara.Dengan terbagi atas lima subrayon. Peserta mengisi paketsoal berbeda meski dalamsatu kelas yang sama.

Karena itu, tingkat kebo-coran dinilai hal yang mus-tahil. Meski isu bocor soalbanyak merebak.

Afen menambahkan, seca-ra keseluruhan pelaksanaanUN SMP/MTs di KabupatenSintang hingga hari keduakemarin berjalan lancar. Be-lum ada laporan penyeleng-gara maupun rayon untukkendala teknis selama UNberlangsung. Seperti temuanlembar soal maupun jawab-an yang rusak.

Pelaksanaan UN SMP di Kabupaten Sintang

“Semua berjalan lancar,”timpal Afen.

Menurutnya, pantauanDiknas Sintang terhadap pe-nyelenggara maupun rayon didaerah pedalaman maupunterpencil Sintang juga sama.UN berlangsung aman danlancar. Panitia belum adamenerima keluhan serta la-poran peserta selama meng-

TIGA kantor PDAM yangberada di KecamatanSayan, Sokan dan TanahPinoh diresmikan secarasimbolis oleh BupatiMelawi, Firman Muntaco,beberapa waktu lalu. Keber-adaan kantor PDAM di tigakecamatan tersebut nanti-nya akan dipergunakan un-

Kantor PDAM di Tiga Kecamatan DiresmikanEko Susilo

Borneo Tribune, Nanga PinohTT, Ketua DPRD Melawi,Abang Tajudin, Ketua TPPKK Melawi, Henny DR Fir-man, para asisten, pimpin-an SKPD serta Camat ter-masuk masyarakat setem-pat.

Direktur Utama PDAMTirta Melawi, Pakanuddin,mengatakan dirinya siap un-tuk meningkatkan pelayan-an setelah memanfaatkankantor baru ini.

“Peningkatan pelayanan

tuk melayani pelanggan,khususnya dalam halpenyediaan air bersih.

Peresmian tiga kantorPDAM Tirta Melawi ini di-pusatkan di halaman kantorUnit Kecamatan Sokan. Se-lain Bupati, acara tersebutjuga dihadiri oleh DirekturPDAM Tirta Melawi. Paka-nuddin, Dandim 1205 Sin-tang Kol. Inf. ParlindunganHutagalung, Kapolres Mela-wi, AKBP. Semuel Tandi

MOMEN panen raya di la-dang Wakil Bupati Melawi,Panji beberapa waktu laluternyata tak hanya diisi de-ngan aktivitas memanenpadi saja atau Ngora di da-lam bahasa setempat. Na-mun juga dimanfaatkan de-ngan memberikan sosialisa-si terkait bahaya narkobapada masyarakat yang hadirdari berbagai desa.

Panji yang juga menjabatsebagai Ketua BadanNarkotika Kabupaten (BNK)Melawi menerangkan, sosia-lisasi tentang bahaya nar-koba memang tak harus me-lulu dilakukan secara formaldi gedung pertemuan atau disekolah. Namun bisa me-manfaatkan momen disaatmasyarakat berkumpul, se-perti saat panen padi.

“Kebetulan saat ini kitajuga bertemu langsung de-ngan masyarakat dari berba-gai desa, makanya sayamengajak Kasat NarkobaPolres Melawi untuk membe-rikan sosialisasi bahayanarkoba,” lugasnya.

Kasat Narkoba PolresMelawi, AKP. Sukadi mema-parkan, kini peredaran danpemakaian narkoba maupunzat-zat adiktif berbahayatak hanya ada di kota-kotabesar.

“Namun juga di berbagaipelosok, bahkan di desa pe-dalaman ini bisa terjadi,”ungkapnya.

Sukadi menjelaskan, takhanya narkoba jenis sabu-sabu, ekstasi maupun putawyang sering digunakan ma-syarakat. Anak-anak usiasekolah pun sudah ada yangmenggunakan zat-zat lain.Seperti lem fox maupun obatbatuk yang disalahgunakan.

“Ngelem istilah gaulnya,kini bahkan sudah meram-bah pada anak-anak sekolahdi tingkat SMP. Jadi mere-ka mengisap lem fox yangmemiliki bau yang sangatkuat dan ini sangat memba-hayakan kesehatan,” ujar-nya.

Hal ini, terang Sukadi,tentunya sangat berdampakburuk pada kesehatan manu-

SosialisasiNarkoba Ditengah

Panen RayaEko Susilo

Borneo Tribune, Nanga Pinohsia. Mengingat zat-zat terse-but dapat mempengaruhisyaraf. Penggunaan narkobasendiri, bisa saja berawaldari kebiasaan mengguna-kan zat-zat tersebut atauterbiasa minum minumankeras yang memabukkan.

ikuti ujian.“Mudah-mudahan sampai

hari terakhir tetap lancar.Tapi kita akan selalu moni-tor. Kita selalu berkoor-dinasi dengan pihak penye-lenggara. Begitu juga dengandaerah pedalaman, seperti diAmbalau,” kata Afen.

Masih kata Afen, untuklembar jawaban akan diki-

rim ke rayon buat pengorek-siannya. Sementara lembar-an soal tetap disimpan disekolah penyelenggara, tapitidak boleh dibuka. Karenamerupakan dokumen raha-sia negara.

“Petunjuk kementerianmemang demikian. Lembar-an soal usai ujian dilaranguntuk dibuka,” tegasnya.

sudah pasti menjadi targetcapaian. Kami pun menyam-paikan terima kasih kepadasemua pihak yang telahmemberikan bantuan sertakontribusi dalam memaju-kan dan meningkatkan pe-layanan dari PDAM TirtaMelawi,” ucapnya.

Menurutnya, anggaranpembangunan tiga kantorunit PDAM Tirta Melawi itubersumber dari danapenyertaan modal APBD

Melawi 2012, sebesar Rp 60juta per unit. Dengan ukur-an 6x6 meter. Ia juga menga-takan, pembangunan KantorPusat PDAM Tirta Melawidi Kota Nanga Pinoh mulaidikerjakan pada Mei menda-tang dan diperkirakan sele-sai pada September menda-tang.

Sementara itu, BupatiMelawi Firman Muntaco,minta kepada seluruh kar-yawan PDAM Tirta Melawi

agar dapat memberikan pe-layanan terbaik setelahmenggunakan gedung yangbaru.

“Dengan menggunakan ge-dung yang sudah memadaiini, pelayanan yang diberi-kan kepada konsumen haruslebih baik dari sebelumnyaagar ada manfaat keberada-an dan penggunaan gedungini,” ucapnya.

Firman juga memberikanapresiasi kepada seluruh ja-

jaran PDAM Tirta Melawiyang telah bekerja maksi-mal dalam memberikan pe-layanan air bersih kepadamasyarakat sekaligus meng-harapkan seluruh jajaranpengawas PDAM TirtaMelawi untuk tetap menga-wasi pelaksanaan operasio-nal PDAM Tirta Melawi se-hingga keberadaan perusa-haan daerah itu dirasakanmanfaatnya oleh masyara-kat.

Awalnya cumaminum-minum

saja. Namun lama-lama kemudian

juga terpengaruhuntuk

mengkonsumsinarkoba. Seperti

heroin, sabu mau-pun putaw. Ini yang

harus kitaantisipasi dan

bagaimana orangtua bisa mencegahanaknya agar takmenjadi pengguna

narkoba

“Awalnya cuma minum-minum saja. Namun lama-lama kemudian juga terpe-ngaruh untuk mengkonsumsinarkoba. Seperti heroin,sabu maupun putaw. Ini yangharus kita antisipasi danbagaimana orang tua bisamencegah anaknya agar takmenjadi pengguna narkoba,”gugahnya.

Saat ini saja, ungkapSukadi, sudah ada kasus sis-wa SMP dan SMA di salahsatu kecamatan yang ter-tangkap. Karena ngelematau menyalahgunakan code15. Dengan mencampurkan-nya ke minuman lain. Siswaini kemudian diserahkankembali ke orang tua untukmendapatkan pembinaan.Mengingat mereka masihberstatus di bawah umur.

“Code 15 ini sebenarnyaobat batuk yang mudah di-dapat di apotek-apotek. Tapikemudian dikonsumsi mele-bihi dosis sehingga bisa mem-bahayakan kesehatan,” pa-parnya.

RATUSAN mata tertujuke panggung tempat digelar-nya teater “Kala Bumi Me-nangis” karya Teater AnkaraSintang dalam rangka mem-peringati Hari Bumi se-Du-nia yang digelar di halamanGaleri dan Pasar SeniSintang, mampu memukaipara penonton yang hadir.Tak pelak pertunjukan ter-

Kehidupan Manusia Serba Jungkir BalikEndang Kusmiyati

Borneo Tribune, Sintangdrama dengan Tema “KalaBumi Menangis”. Meski ha-nya diceritakan dalam ben-tuk narasi yang diterjemah-kan dalam ilustrasi gerakpara pemain. Namun takurung membuat decak ka-gum dari ratusan penonton.

Kisah cerita tersebutmenggambarkan kehidupanmanusia yang serba jungkirbalik. Mulai dari manusiaberperilaku seperti hewandan hewan seperti manusiadikala bumi sudah rusak.

sebut mendapat apresiasiyang tinggi dari pecinta seni.

Pertunjukan yang dise-lenggarakan oleh anak-anakSanggar Teater Ankara yangdisutradarai olehZulkarnaen Bane tersebutdimulai pada pukul 19.00WIB. Diawali dengan atrak-si serta tari-tarian tradisio-nal yang dipersembahkanoleh beberapa sanggar yangaktif di Kabupaten Sintang.

Malam puncak pertunjuk-an tersebut menampilkan

Dipenghujung acara per-tunjukan, para pemainmemperagakan gerak seba-gai bentuk ajakan kepadaseluruh manusia supaya me-ningkatkan kepedulian ter-hadap keadaan bumi saat iniserta menyelamatkan bumimelalui gebrakan hijaukanbumi dengan menanam po-hon. Mulai hari ini serta ber-tindak ramah lingkunganagar bumi tetap nyaman un-tuk dihuni bersama.

Sekretaris Daerah (Sekda)

Kabupaten Sintang, H.Zulkifli mengatakan, HariBumi memiliki makna men-jaga kelestarian lingkunganhidup penting untuk dijaga.Pasalnya belum ada planetlain yang dapat dihuni manu-sia. Menurutnya, bumi satu-satunya rumah tinggalmahluk hidup. Bumi perludijaga agar tidak cepat rusak.

“Momen seperti ini untukmengingatkan manusia agarbumi dijaga dan tidak diru-sak,” tegasnya.

TEATER ANKARA, penampilan Teater Ankara pada acara Peringatan Hari Bumi se-Dunia mampu memukau penonton. FOTO: Ist

Kala Bumi Menangis

ARAHANBUPATISINTANG,BupatiMiltonCrosbymemberikanarahanterkaitpercepatancapaianMDGs 2015melaluipeningkatanakses danmutu pela-yanankesehatan, diKabupatenSintang,baru-baruini. FOTO:Istimewa

Page 10: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Kamis, 25 April 2013 10BBBBBorneo T T T T Tribune

Kapuas Hulu

GalleryKerawing

Menerimapesanan & menjual :

hasil tenunan daerah/kerajinan, berupa

pakaian adat, anyamandan lukisan Putusibau

SISKAHp. 081257159998

PT. BUMI BORNEO CEMERLANG

Distributor Aspal Shell (Drum)Pen 60/70,

Berat Bersih : 154 Kg

TaxiCV. TEGAR PRATAMA TRANS-PORT Melayani Antar Jemput Pe-numpang Jl. Kalimantan No. 24B0562-640029/641366 SINGKA-WANG Jl. Imam Bonjol Gg. TnjngSari No. 36 0561-747211/749025PONTIANAK

INNOVASI TAXI. Melayani AntarJemput. Jl. Tua Pekong No.24Singkawang, (0562)3309800, Jl.A. Yani (RM. Bertagis) PontianakTelp. (0561) 7015100, (0561)7157000

KostGallery Kost. Menerima Pria &Wanita Fasilitas Air & Listrik danlain-lain. Jl. Diponegoro No. 9 Telp.0562-3320424 SKW

Langganan KoranIngin berlangganan Harian BorneoTribune di daerah, hubungi:Biro Kubu Raya: Aldi(08971600688)

Biro Mempawah: Johan Wahyudi(085654587038).

Biro Sambas: Amrul Ambiya( K o n t r i b u t o r / P e m a s a r a n )(085245527602).

Biro Bengkayang: Mujidi(085245247955).

Biro Landak: Yohanes Ngalai /Pemasaran (085822062880).

Biro Sanggau: Ratnasari(085245904505).

Dijual BangunanDijual cepat eks. kantor, sertifi-kat, 2 lt, Jl. Nurali No. 2, Hub.081384151188 tnp perantara.

IKLAN BARIS

Service MobilSUTOYO MOTOR. Service, TuneUp, Las/Cat Mobil. Jl. LetjenSutoyo No. 11 Telp. 743690 Ptk

Iklan Baris:1 baris / hari Rp. 6.000,-

Biro Melawi: Eko Susilo (0812-56452946)

Biro Sekadau: Bagus Kosminto(085245743683).

Biro Sintang: Endang Kusmiyati(08524-5006757)

Biro Kapuas Hulu: Herdi(085654585775)

Biro Ketapang: Aldi(08971600688)

Biro Kayong Utara: Abdul Khoir(081345154592)

BUPATI Kabupaten Kapu-as Hulu (KKH) Abang Mu-hammad Nasir secara resmimenyampaikan laporan per-tanggungjawaban tahun ang-garan 2013 pada SidangParipurana DPRD Kabupa-ten Kapuas Hulu pada masapersidangan pertama tahunAnggaran 2013. Sidang Pari-purana yang dipimpin lang-sung oleh Ketua DPRD Kapu-as Hulu Ade MuhammadZulkifli ini dilaksanakan diRuang Sidang DPRD KapuasHulu, Rabu (24/04) sekitarpukul 09.30 wib.

Tampak hadir dalam Si-dang Paripurna tersebut,Wakil Ketua DPRD KapuasHulu Agustinus Ding, danYusuf Habibi, sejumlah Ang-gota DPRD Kapuas Hulu,para Pimpinan SKPD di Ling-kungan Pemerintahan Kabu-paten Kapuas Hulu. serta se-jumlah tamu undangan lain-nya.

Bupati Kapuas Hulu Abang

Bupati Sampaikan LPj APBD 2012Muhammad Nasir menyam-paikan bahwa Anggaran Pen-dapatan Belanja Daerah(APBD) Kabupaten KapuasHulu tahun 2012 setelah per-ubahan secara keseluruhansebesar Rp. 1. 001. 124. 803.460. Jumlah ini meningkat 8,48 persen dari Tahun 2011sebesar Rp. 922.838.822.475.Sedangkan untuk Pendapat-an Asli Daerah (PAD) Kapu-as Hulu tahun 2012, kataNasir yang terealisasi sebe-sar Rp. 31. 525. 600.001, 35.

“Jadi untuk PAD ini masihdidominasi oleh dana perim-bangan yang berasal dari Pe-merintah Pusat, baik itu DAK,DAU maupun dana bagi hasilpajak bukan pajak, disampingterdapat dana dekonsentrasiyang diterima langsung olehbeberapa SKPD, oleh karenaitu upaya peningkatan PADakan terus dioptimalkan me-lalui intensifikasi dan eksten-sifikasi,” jelasnya.

Tidak hanya itu, Nasir jugamenyampaikan secara sing-kat realisasi belanja padaTahun Anggaran 2012 sesuaidata sementara setelah per-

Komisi B Akan LakukanInvestigasi Kelapangan

Telp. 0561-577868

Penerbangan Pontianak - JakartaBATAVIA : 5x penerbangan dalam sehari( 07.05 07.55 11.10 14.35 16.00 )SRIWIJAYA : 4x penerbangan dalam sehari( 07.00 07.55 11.55 15.50 )LION AIR : 3x penerbangan dalam sehari( 07.30 11.35 15.30 )

Jl.Jl.Jl.Jl.Jl. Gaj Gaj Gaj Gaj Gajahmaahmaahmaahmaahmada Nda Nda Nda Nda Nooooo..... 3 P 3 P 3 P 3 P 3 PooooontntntntntianakianakianakianakianakEmail: Email: Email: Email: Email: [email protected][email protected][email protected][email protected][email protected]

GARUDA :3x penerbangan dalam sehari( 08.00 12.55 17.35 )

Penerbangan PTK - JOGJA &PTK - SURABAYABATAVIA : 1x penerbangan dlmsehari (pukul : 14.45)

TimotiusBorneo Tribune, Putussibau

PERSOALAN perkebun-an sawit dengan masyara-kat di Kapuas Hulu bukanhanya terjadi di PT. BIAsaja, namun hampir rata-rata perusahaan perkebun-an sawit memiliki masalah,hanya saja untuk PT. BIAtersebut melakukan peram-bahan terhadap hak masya-rakat yang sampai saat inibelum terselesaikan.

“Masyarakat sudah pu-nya inisiatif untuk menye-lesaikan persoalan itu da-lam musyawarah danmufakat, namun pihak PT.BIA selalu beralasan me-nunggu petujuk dari Mana-jemen mereka yang ada di

TimotiusBorneo Tribune, Putussibau

Sayuti: PT. BIATelah Perambahan Hak Masyarakat

Pusat, kita akui memangsejumlah perusahaan diKapuas Hulu memiliki ma-salah namun untuk PT.BIAini, banyak perambahan

UNTUK melihat kebenar-an dugaan perambahan hu-tan terhadap hak ulayatDesa Sibau Hilir oleh PT.BIA, Komisi B, DPRD Kabu-paten Kapuas Hulu akanmelakukan sejumlah taha-pan proses penyelesaian,salah satunya Komisi B iniakan melakukan investigasikelapangan yang terntunyaakan melibatkan masyara-kat. Demikian dikatakanKetua Komisi B, DPRD Ka-bupaten Kapuas Hulu, H.Wan Taufikorahman, kepa-da sejumlah Wartawan,Rabu (24/04) kemarin.

“Kita akan melihat peri-zinan PT.BIA ini sampaimana batas-batanya, kemu-dian PT. SMD juga untukpengelolaan kayu juga sam-pai dimana, sebab kami ta-nyakan kepada masyarakat,mereka sudah ada batas-batas Desanya, kalau nantiinstansi teknis dan kita me-

lakukan investigasi kelapa-ngan dan jika terjadi pelang-garan, maka pihak Perusa-haan harus bertanggung-jawab. Ibarat orang masukkekamar seenaknya masatidak dituntut, kan tidakmasuk akal,”tegas Taufik.

Untuk itu, Taufik menga-takan bahwa langkah awalyang akan dilaksanakan ya-itu memberhentikan semen-tara aktivitas PT.BIA danPT.SMD dilokasi masyara-kat Desa Sibau hilir terse-

TimotiusBorneo Tribune, Putussibau

but. Kemudian Dinas teknisDihutbun harus segeramenginventalisir batas-ba-tas izin yang sudah diberi-kan, baik itu PT.BIA mau-pun PT. SDM. Setelah itupihaknya akan melakukankoordinasi dengan perusaha-an tersebut, setelah itu ba-rulah dilakukan investigasikelapangan dengan melibat-kan masyarakat yang ada.

“Jika memang terjadipenebangan dan peramba-han hutan di hak ulayatDesa Sibau Hilir maka pi-hak perusahaan PT.BIA danPT. SMD ini harus bertang-gungjawab, masyarakat ja-ngan dilibatkan lagi, karenapersoalan ini sudah beradadi Komisi B DPRD KapuasHulu, kalau lembaga iniyang sudah menyelesaikanini insya Allah kita selesai-kan, kalau memang perusa-haan tetap berkelit makakita selesaikan secara hu-kum yang ada sebab Negarakita ini Negara hukum, yangjelas kita akan kumpulkanbukti-bukti,”pungkasnya.

Untuk jumlah kekayaan Pe-merintah Kabupaten KapuasHulu per 31 Desember 2012total aktiva sebesar Rp.2.529.995.270.145,36.

“Saya telah berusaha se-maksimal mungkin memba-

H. SayutiFOTO Timotius/Borneo Tribune

ngun komitmen dan menga-rahkan kemampuan mana-jerial untuk menyusun kon-sepsi kebijakan dan programuntuk mencapai visi, misi tu-juan dan sasaran pemba-ngunan di daerah ini. Namun

kenyataannya hanya ini yangdapat direalisasikan, secarajujur jika terdapat berbagaiindicator keberhasilan se-mua itu adalah hasil optimaldari proses kerjasama semuapihak,” ucapnya.

ubahan adalah sebesar Rp.925.799.594.290 yang terdiridari Belanja Operasional se-besar Rp. 651.513.763.

662,00, Belanja Modal sebe-sar Rp. 271.045.534.748,00dan Belanja Tak terduga se-besar Rp. 3.240.295.880,00.

PT. BIA Vs Warga Sibau Hilir

H. Wan TaufikorahmanFOTO doc/Borneo Tribune

terhadap hak-hak masya-rakat dan tidak diselesai-kan dengan arif dan bijak-sana,” kata Sekretaris Di-nas Kehutanan danPekebunan Kabupaten Ka-puas Hulu, Sayuti, Selasa(23/04) kemarin.

Karena itu, Sayuti menga-takan bahwa persoalan ter-sebut akan disampaikankepada Bupati KapuasHulu, agar Bupati KapuasHulu bisa memanggil mana-jemen PT.BIA yang beradadi Pusat, agar persoalanperambahan hak ulayatoleh PT. BIA ini dapat sege-ra diselesaikan.

“Terhadap tuntutan ma-syarakat sah-sah saja, ba-gaimanapun juga ya,dimasyarakat ada hukumadat, kita hanya mediasi,”

jelasnya. Saat ditanya ter-kait pengawasan Dinas Ke-hutanan dan PerkebunanKabupaten Kapuas Huluterhadap investor perke-bunan di Kapuas Hulu, khu-susnya PT.BIA, Sayutimengaku dirinya tidak me-ngetahui sejauh mana peng-awasannya, sebab menu-rutnya dirinya hanya men-jabat sebagai SekretarisDishutbun, namun secarateknis kata Sayuti adadibidang Perkebunan.

“Saya terbuka untuk halini khususnya pembinaandan evaluasi, saya tidak be-gitu memantau sejuahmana tingkat pengawasan,sebab itu ada dibidang tek-nis yiatu Bidang Perkebun-an pada Dishutbun,” kata-nya.

Bupati Kapuas Hulu saat menyampaikan laporan pertanggunjawaban tahun anggaran 2012, pada Sidang Paripurna DPRD Kapuas Hulu.FOTO: Timotius/Borneo Tribune

Bupati Kapuas Hulu menyerahkan berkas pertanggunjawaban kegiatan Anggaran tahun2012 yang diterima langsung oleh Ketua DPRD Kapuas Hulu. FOTO: Timotius/BorneoTribune

Page 11: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Borneo Tribune

TerasKamis, 25 April 2013 11

sekarang sudah tahap pem-bangunan kembali. Di manadalam minggu-minggu ini,tiga ruko yang masih berta-han dan tidak mau mem-bongkar sendiri tersebutakan dibongkar, mauapapun hambatannya, akantetap kita bongkar” ujarSutarmidji, Wali KotaPontianak.

Sutarmidji menjelaskan,Pemkot sudah sesuai de-ngan aturan dalam PP No./1996 yang intinya setiap

pengajuan perpanjanganhak guna bangunan (HGB)harus dilakukan dua tahunsebelum masa berlakunyahabis, tetapi para pedagangPasar Flamboyan malahbaru mengajukan delapanbulan sebelum masa HGBtersebut habis.

“Mereka menang diPTUN, tetapi kalah diPengadilan Negeri bahkanhingga ke MahkamahAgung pedagang itu kalah,yang mana putusannya

Pemkot Bongkar Tiga Ruko Secara Paksamemerintahkan pedagangtersebut membongkar sen-diri rukonya,” jelasSutarmidji.

Lebih jauh lagi Sutarmidjimenegaskan, kalau dia me-matuhi putusan PTUN,maka dirinya melanggar PPNo. 40/1996, sehingga peda-gang di Pasar Flamboyanseharusnya mematuhi atur-an dengan tidak berpegangpada putusan PTUN yangsudah kalah karena ada pu-tusan PN dan MA.

dan lapangan jelas terukur.Karirnya dimulai sebagaipenyuluh pertanian lapang-an (PPL) untuk KecamatanPontianak Selatan danPontianak Utara pada akhirtahun 1979.

Ia kemudian 10 tahunmengabdi di Kantor Guber-nur Kalbar sebagai staf pe-rencanaan, kemudian mun-dur menjadi PNS pusat dankemudian mendaftar kem-bali di Kantor GubernurKalbar dan tahun 1988 di-angkat kembali sebagaiPNS daerah bekerja di kan-tor Gubernur di Biro Pemba-ngunan daerah. 10 tahunkemudian pindah BappedaProvinsi bidang ekonomi, 5tahun kemudian berkarir diDinas Pertanian Provinsisebagai KasubdinHortikultura selama 2 ta-hun, kemudian dipindah keKabupaten Pontianak. Ta-hun tahun 2003 Kadis Per-tanian di KabupatenPontianak , di tahun 2005

sebagai Kadisosnakar transdi Kabupaten Pontianak.

Di tahun 2008 pindah kePemkab Kubu Raya sebagaiKoordinator Bappeda KubuRaya kemudian diangkatsebagai Assisten I SetdaKubu Raya dan tahun 2009hingga sekarang sebagaiKepala Dinas Pertanian danPeternakan Kubu Raya.

Sosok Suharjo yang fokusdalam bekerja membuatMuda ‘jatuh cinta’. Apalagi,Suharjo memimpin dinasyang bergerak mengurusipetani. Di Kubu Raya sendi-ri, pertanian menjadi matapencaharian hampir 65 per-sen rakyat Kubu Raya.

Eselon dua yang pernahdicalonkan sebagai Sekre-taris Daerah (Sekda) KubuRaya ini juga dinilai mam-pu mengejawantahkan kebi-jakan beras lokal yangdibumikan pada awal ta-hun 2010 lalu. “Pangan ha-rus kuat, apalagi ini sum-ber mata pencaharian seba-

Bersama Tanpa ‘Mak Comblang’gian besar rakyat KubuRaya, hampir 65 persen be-kerja di sektor pertaniandalam artian luas. Kedepansaya akan lebihmengkokohkan pondasipembangunan itu, bila ber-pihak kepada rakyat, makaberpihaklah kepada petani.Ini proses peletakanpondasi roadmap itu, kitamenjauhkan politik identi-tas, petani juga multietnis,rakyat harus dilayani de-ngan sama termasuk peta-ni. Saya lebih mengarahpada profesional dan fokuskerja. Pak Suharjo merupa-kan sosok pekerja keras,cerdas dan fokus sehinggaakan sangat membantu,”aku Bupati Muda

Keberhasilan di dinaspertanian, Suharjo juga di-percaya Bupati Muda untukmenjadi pelaksana tugas(plt) pada Dinas Perikanandan Kelautan Kubu Raya.“Setahun lalu sayamempercayakan Pak Harjo

sebagai Plt Dinas Perikan-an dan Kelautan. Kedua di-nas ini bersentuhan lang-sung dengan rakyat teruta-ma petani dan nelayan. Ke-dua dinas ini sangat pen-ting dalam penyediaan pa-ngan. Pangan bukan hanyasekedar ketersediaan na-mun juga harga terjangkau,sehat dan amandikonsumsi. Kita ingin agarpondasi kemandirian dae-rah semakin kuat dankokoh sehingga dibutuhkanfigur yang mengenal ‘daerah’dan pengalaman mengu-rusinya. Petani dan nelayansebagian besar hidup didesa, kita ingin desa kuatdan mandiri, maka daerahatau Kubu Raya semakinkokoh. Pak Harjo tidak ha-nya tahu dan hafal KubuRaya hingga pelosoknya, te-tapi Ia memahami dan se-lama ini melayani serta tu-run langsung hingga pelosokdesa,” urai Bupati Muda.(Bersambung)

Kapal yang berisikan 1550karung gula, di mana ka-pal tersebut sekarang di-sandarkan di Dermaga Pa-sar Puring Siantan Keca-matan Pontianak Utara,”ungkap warga yang engganmenyebutkan namanyatersebut.

Kapolda Kalbar BrigjendPol Tugas Dwi Apriyantomelalui Kabid Humasnya,AKBP Mukson Munandar,saat dikonfirmasi terkaithal ini, dirinya membenar-kan telah ada penangkapan,namun dirinya juga menga-kui belum tahu pasti pe-nangkapan ini berlangsuang

dimana dan kapan waktupenangkapannya, serta be-rapa jumlah yang ditangkap.

“Saya sudah coba tanya-kan dengan penyidiknya,namun penyidiknya menga-takan masih dalam penyeli-dikan. Nanti besok (Hari ini(24/4) saya coba tanyakanlagi dengan penyidiknya,”ungkap Kapolda melaluiKabid Humas.

Menurut Mukon, bahwagula ini merupakan gula res-mi asal Jawa dan memilikisurat - surat lengkap.

“Gula ini memiliki surat -surat lengkap katapenyidiknya, dan kata

Penangkapan 1550 Karung Gula Samarpenyidiknya pula gula iniberasal dari Jawa,” timpalMukson Munandar.

Saat ditanya, jika me-mang gula ini, gula resmidan memiliki surat - suratlengkap, mengapa PoldaKalbar melakukan penang-kapan, lanjut Mukson, diri-nya juga tidak tahu, karenamasih menunggu informasidari penyidik.

“Saya masih belum tahupersis kasus ini, jumlahnyaberapa dan punya siapa gulaini, saya juga tidak tahu,maka dari itu besok sayacoba tanyakan lagi denganpenyidikya,” timpalnya lagi.

Rp.35 juta setiap rumah.Jadi semuanya Rp.105 juta.Itu senilai 4 kali lipat hargatanah ketika saya membeli-nya. Saya tidak sanggup‘berkonflik’ dengan mereka.Maka saya biarkan sajamereka mengambil tanahitu. Pernah juga saya mem-beli tanah dari seseorangyang mengaku penggaraplama. Dia mempunyai su-rat-surat keterangan danpernyataan yang sah menu-rut dia dan saya. Lalu tanahitu diurus sertifikat hak mi-liknya. Sekitar 3 tahun ke-mudian, ada lagi orang lainyang datang menawarkantanah dengan peta/sketsayang sama. Dia juga mem-punyai surat-surat kete-rangan garap yang sah. Sayatunjukkan sertifikat, tetapipenjual baru ini mengata-kan bahwa dialah pemilikyang benar. Dia mengatakan

bahwa sertifikat yang sayapegang itu tidak sah aliaspalsu. Haah, pusing saya. Inihanya sekelumit contoh be-tapa rumit urusan menyang-kut kepemilikan tanah.

Konflik sosial di Kaliman-tan Barat terbanyak karenapersoalan tanah. Ada perke-lahian tentang batas wila-yah (kampung, kecamatan,kebupaten, provinsi, nega-ra). Patok tanda batas ter-nyata dapat berpindah seca-ra diam-diam. Banyak tum-pang-tindih ijin penggunaanlahan, seperti antara ijinperkebunan dengan wilayahhutan lindung atau pertam-bangan. Di wilayah kota, se-perti di Pontianak, sebidangtanah dapat mempunyai le-bih dari satu serifikat. Adajuga tanah yangkepemilikannya belum jelassecara hukum, tetapi ba-nyak pihak mengaku memi-

KONFLIK TANAHlikinya. Pernah juga ada ka-sus rumah yang lantai atas-nya sengaja dibuat menjo-rok ke atas tanah tetanggasebelahnya, sehingga menu-tupi sebagaian rumah te-tangganya itu. Tentu sajaitu memancing konflik. Ba-nyak dari konflik itu masukke pengadilan, tetapieksekusi menurut keputus-an pengadilan sering kalimenimbulkan konflik baru.

Mengapa patok tanda ba-tas tanah dapat berpindah?Mengapa sebidang tanahbisa bersertifikat lebih darisatu? Mengapa terjadi tum-pang-tindih ijin pemanfaatanlahan? Saya tidak pernah me-nemukan jawaban yang benardan memuaskan terhadappertanyaan-pertanyaan se-perti itu. Aduhai. “Tanahtumpah darahku yang sucimulia...”. Tanah...tanahkonflik...konflik tanah!??.***

Polresta Pontianak juga me-lakukan penangkapan ter-hadap rekannya bernamaMan, lantaran Man ikut ser-ta dalam pencurian sepedamotor di parkiran belakangkampus Fisipol UniversitasTanjung Pura itu. Dan untukperan AGS sendiri sebagaipemetik dan Man sebagaimelihat kondisi keamananuntuk mencuri sepeda motorkorban.

Penangkapan yang dila-kukan Polresta Pontianakini pun, berawal dari lapor-an yang dibuat korban diPolresta Pontianak, dengannomor LP/1664/IV/2013, de-ngan pelapor atas namaNining Susanti. Atas dasarlaporan tersebut, PolrestaPontianak melakukan pe-nyelidikan terkait laporantersebut.

Dan tidak perlu waktuyang lama, dengan cekatanPolresta Pontianak mene-mukan sepeda motor milikkorban yang sedang diguna-kan seseorang, kemudian di-lakukan penyergapan terha-dap orang tersebut dan ter-nyata orang yang mengenda-

rai sepeda motor ini adalahAGS dan rekannya Man.

Anggota pun hendak me-lakukan pengamanan ter-hadap sepeda motor beser-ta AGS dan Man, namunAGS melakukan perlawan-an sehingga membahaya-kan anggota kepolisiansaat itu. Dan dengan ter-paksa anggota PolrestaPontianak langsung me-lumpuhkan AGS dengan ti-mah panas, guna AGS tidakmelarikan diri.

Kasat Reskrim PolrestaPontianak Kompol PujiPrayitno S.Ik, membenarkanpenangkapan yang dilaku-kan terhadap AGS dan Man.Lantaran AGS dan Manmelakukan pencurian sepe-da motor di UniversitasTanjung Pura pada hari Se-lasa (23/4) kemarin, selainitu juga berdasarkan lapor-an dari korban pihaknyamelakukan penangkapan.

“Sepeda motor milik kor-ban ditemukan sedangkandikendarai kedua tersangkaini, kemudian dihentikananggota kita, namun saathendak dilakukan penga-

Penjual Tiket Pelabuhan Ditembak Polisimanan oleh anggota AGSmalah melakukan perla-wanan sehingga anggota ter-paksa melumpuhkan AGSdengan tembakan,” ungkapKasat Reskrim PolrestaPontianak, Rabu (24/4).

Dikatakan Kasat Res-krim, AGS yang dilumpuh-kan anggota dengan tem-bakan, langsung dilarikanke RS. Bhayangkara, gunadilakukan perawatanmedis. Sedangkan Manlangsung diamankan kePolresta Pontianak, gunadilakukan pemeriksaan.

“Keduanya akan kita pe-riksa, namun untuk AGSakan dilakukan perawatanterlebih dahulu, kerena AGSmendapat luka tembakan.Dan nantinya juga akan kitalakukan pengembangan ter-kait berapa TKP yang dila-kukan keduanya dalam aksicuranmor,” jelas Kasat.

Ditegaskan Kompol PujiPrayitno, keduanya akan di-jerat dengan pasal 362KUHP dengan ancaman pen-jara diatas lima tahun. Dansaat ini keduanya sudah di-lakukan penahanan.

ini pun, berawal dari Sinhanyang meminjamkanmobilnya kepada GZ yangmerupakan saudaranyapada bulan Januari 2013,guna GZ ini memiliki peker-jaan yang tetap. Namunsetelaha beberapa minggumeminjamkan mobil kepadaGZ, Sinhan tidak dapatmenghubungi nomor teleponGZ lagi,ÿ karena nomor GZtidak aktif.

Setelah merasa dua bulantidak dapat menghubungisaudaranya tersebut, Sinhanpun pasrah, namun Sinhanmendapat informasi bahwamobilnya tersebut telah di-gadaikan saudaranya de-ngan seorang oknum anggo-ta DPRD KKU bernisial KDRfraksi PDIP. Dan tepat tang-gal 1 bulan April 2013,Sinhan pun menempuh jalurhukum, guna mendapatkanmobilnya kembali.

“Setelah membuat lapor-an di Polresta Pontianak, se-kitar tanggal belasan padabulan April, rekan dari ok-num anggota DPRD KKU,bernama Leman menghu-bungi saya, dan mengatakanmobil ada dengan KDR, jikamau mobilnya silakan tebusdulu, kata Leman kepadasaya” ungkap Sinhan.

Menurut Sinhan, dirinya

mendengar harus ada tebus-an terlebih dahulu, barumobilnya dikembalikan, ak-hirnya Ia pun menjebakLeman yang merupakan re-kan KDR, di mana dirinyameminta Leman untuk sege-ra datang ke Pontianak dandatang ke kantornya, makaakn ditebus. Namun sebe-lumnya Sinhan sudahberkoordinasi dengan pihakkepolisian terlebih dahulu.

“Saat Leman ada di kan-tor saya, kepolisian langsungdatang menyergap Leman,kemudian melakukan pe-nangkapan dan introgasi,ketika hendak digiring kePolresta Pontianak oleh ang-gota, Leman ini nekat mele-paskan diri dari anggota, un-tuk melarikan diri, dan saatitu anggota pun tidak dapatmengejar Leman, dan Lemanberhasil kabur,” jelasSinhan.

Lanjut Sinhan, walaupunLeman kabur, namun Lemansudah mengakui semuanyakepada pihak kepolisian,bahwa yang menerima gadaimobil miliknya tersebut ada-lah KDR oknum anggotaDPRD KKU. KemudianPolresta Pontianak punberkoordinasi denganKapolsek Teluk Batang, guanmemastikan kendaraan ada

Oknum Anggota DPRD KKU Dilaporkan Wargadi rumah oknum anggotaDPRD itu.

“Ternyata ketika kami di-konfirmasi lagi dari PolsekTeluk Batang, memang be-nar mobil saya ada di rumahoknum anggota DPRD KKU.Dan tepat pada tanggal 18April kemarin, KDR menga-jak saya negosiasi terkaitmobil milik saya yang adaditangannya saat itu, dimana KDR datang kePontianak besertaPengacaranya dan mobil mi-lik saya, tepat tanggal 19April sekitar pukul 04.30Wib, mereka tiba di Rasau,”ungkapnya lagi.

Setelah sampai di Rasau,Sinhan merasa aneh, lantar-an oknum anggota DPRDKKU ini, tidak langsungmemberikan kunci mobil ke-pada Sinhan, melainkanmengajak negosiasi terlebihdahulu, bahkan memintauang sebesar 10 juta sebagaiganti rugi. Namun karenaSinhan tetap tidak maumembayar, akhirnya KDRoknum anggota DPRD KKU,malah melaju kencang menu-ju arah Pontianak.

“Saya tetap tidak maumembayar 10 juta itu, kare-na saya tidak pernah meng-gadaikan, melainkan oknumanggota dewan itu menerima

gadai mobil saya yangdigelapkan oleh abang saya.Karena saya tidak mau ba-yar, akhirnya Lawyer KDRbilang pada saya, Pukul09.00, mobil akan diantar-kan ke Polresta Pontianak,”ujar Sinhan.

Menpadat penjelasan darisang Pengacara dari KDR,Sinhan pun percaya, namunada keanehan saat itu, lan-taran KDR yang mengemudi-kan mobil milik Sinhan de-ngan kecepatan yang tembus110 Km/per jam. Dan firasatSinhan saat itu pula, bahwaKDR ini ingin menghilangkanjejak, namun Sinhan berha-sil membututi KDR.

“ Bayangkan saja, mobilsaya itu dibawa laju sekitar110 Km/per jam. Bahkanlampu merah pun ditabrakoleh anggota DPRD itu. Na-mun saya berhasilmembututi KDR, dan ter-nyata tujuan KDR adalahrumah pengacaranya, yaknidi Jalan Tani KecamatanPontianak Selatan,” ungkap-nya lagi.

Dikatakan oleh Sinhan,ketika di rumah PengacaraKDR di Pontianak, KDRkembali mengajak negosiasilagi, di mana Ia bisa mem-bayar dengan dua kali cicil-an, kemudian KDR juga me-

nyuruhnya untuk menanda-tangani surat, di mana suratitu menyatakan bahwa Ialah yang menggadaikan mo-bil, bukan saudaranya.

“Saat itu saya ingin dije-bak oleh KDR, untuk menan-datangani surat yang menya-takan saya yang menggadai-kan mobil kepadanya, pada-hal yang menggadaikan ada-lah abang saya, saya tetaptidak mau tanda tangan, ke-mudian pengacaranya kem-bali berjanji akan mengan-tarkan mobil saya kePolresta Pontianak skeitarpukul 15.00, namun nyata-nya juga tidak ada,” pungkasSinhan.

Bahkan mobil miliknyayang dijanjikan sekitar pukul09.00 - 15.00 pada hari Jum-at (19/4) kemarin, akan dise-rahkan ke PolrestaPontianak, ternyata tidakada melainkan pengacaraKDR berbohong kepada

Sinhan, sedangkan KDR saatitu langsung meluncur pu-lang ke KKU.

Lebih jauh lagi Sinhanmengatakan Akhirnya sete-lah menunggu selama tigahari, yakni mulai hari Jum-at, Sabtu dan Minggu, tepatpada hari Senin (22/4) kema-rin, mobil miliknya itudiparkirkan oleh PengacaraKDR di depan Hotel Merpatidengan alasan mobil milik-nya telah mogok.

“Saya pun bergegas meng-ambilnya, namun ternyatasemua spartpart atau sukucadang mobil saya sudah di-tukar oleh KDR, seperti ban,pelak dan mesin mobilÿ sayayang saat ini rusak, padahalsaat jumpa di Rasau Mobilsaya masih dalam keadaanbaik - baik saja, bukan ha-nya itu Mobil saya saja ma-sih bisa dibawa dengan ke-cepatan 110, tapi kali ini be-gitu saya mau menghidup-

kan langsung berasap mobilsaya,” kesal Sinhan.

Ditegaskan oleh Sinhan,bahwa dengan kejadian yangdialaminya ini, dirinya me-laporkan KDR oknum anggo-ta DPRD KKU, GZ saudara-nya sendiri, sertapengrusakan mobil miliknya,setelah digunakan oleh KDR.

“Saya minta PolrestaPontianak segera menang-kap GZ saudara saya danKDR oknum anggota KKU,karena keduanya telah me-rugikan saya, bahkan mela-kukan pidana kepada saya,dimana mobil saya digadai-kan oleh GZ kepada KDR,dan KDR merusakan mobilsaya, selain itu KDR meneri-ma barang gadaian yang ti-dak jelas, yakni tanpa STNKdan BPKB, disini PolrestaPontianak menjerat KDRdengan pasal 480 KUHPyakni tentang penadahan,”tegas Sinhan.

Kelembagaan masyarakat,”kata Cornelis, dalam sam-butan saat membuka RakorEvaluasi PNPM-MPd danPeningkatan Kapasitas Pe-nanggung jawab Operasio-nal Kecamatan (PJOK) diHotel Kini Pontianak, Rabu(24/4).

Dikatakan olehnya, isu-isu penghambat sebagaimasalah dalam upayapercepatan penanggulangankemiskinan, khusus di Pro-vinsi Kalbar. Diantaranya,kesenjangan pemerataanpembangunan, dimana as-pek geografis ProvinsiKalbar memiliki tingkat ke-sulitan cukup tinggi dalamjangkauan pemerataanpembangunan sampaikeseluruh desa, karenaketerbatasan prasarana danakses desa ke sumber pem-bangunan.

”Lemahnya koordinasi,dan ada ego sektoral dalam

pelaksanaan pembangunandan program kegiatan, danperilaku negatif yang meng-utamakan kepentingan pri-badi daripada kepentinganbersama/umum,” sesalCornelis.

Provinsi Kalbar pada tahun2012 telah mendapatkanalokasi dan mengalokasikananggaran masing-masing un-tuk PNPM-MPd sebesar Rp208,055 Miliar (sumberAPBN Rp 184,78 miliar, danAPBD Rp 23,275 miliar),PNPM Integrasi sebesar Rp17,3 miliar (sumber APBN Rp16,05 miliar, APBD sebesarRp 1,250 miliar). PNPM Per-batasan sebesar Rp 8 miliar(sumber dari APBN) dan lo-kasi kegiatan di 12 Kabupa-ten dan 142 Kecamatan.

“Tahun 2013, alokasi ang-garan PNPM-MPd sebesarRp 160,25 Miliar (sumberAPBN Rp 144,815 miliar,APBD sebesar Rp 15,435

Anggaran PNPM-MPd Rp 160,25 Miliarmiliar), PNPM Integrasi se-besar Rp 12,6 miliar (sum-ber APBN sebesar Rp 9,6miliar, APBD sebesar Rp 3miliar), PNPM Perbatasansebesar Rp 2 miliar, lokasikegiatan di 12 Kabupatendan 140 Kecamatan,” jelasCornelis.

Dijelaskan olehnya, pro-gram ini secara nyata sangatdirasakan manfaatnya olehmasyarakat dalam memacupembangunan di Desa danpengembangan permodalanusaha masyarakat melaluikegiatan Kelompok SimpanPinjam Perempuan (SPP),dimana proses pelaksana-annya secara partisipatifdari, oleh dan untuk masya-rakat itu sendiri yang dise-pakati melalui MusyawarahAntar Desa (MAD) di Keca-matan.

”Seluruh dana kegiatanprogram ini langsung disa-lurkan ke Desa melalui Unit

Pelaksanaan kegiatan(UPK) di Kecamatan ma-sing-masing yang sekaligusKantor Camat sebagaiSatker penanggung jawabOperasional Kecamatana(PJOK),” ujarnya.

PJOK, masih menurutnyabertanggung jawab atas pe-nyelenggaraan operasionalkegiatan dan keberhasilanseluruh kegiatan PNPM-MPd di Kecamatan. PJOKsebagai salah satu pelauPNPM-MPd di Kecamatan,sementara pelaku lain me-rupakan siklus dari penge-lolaan ini.

”Masyarakat sendiri seba-gai pelaku utama PNPM-MPd pada tahap perencana-an, pelaksanaan danpelestarian. Sedangkan pe-laku lain di Desa, Kecamat-an, Kabupaten berfungsi se-bagai pelaksana, fasilitator,pembimbing, dan Pembina,”katanya lagi.

Tradisional, MahasiswaFakultas Bahasa Indonesiadari FKIP dan STAIN, tokohMelayu dan PengurusMABM Kalbar.

Dalam kata sambutanyaProfesor Dr. Chairil Effendykepada para peseta menga-takan, MABM Kalbar sela-lu melakukan diskusi Buda-ya secara rutin pada setiapbulannya dengan mengam-bil topik bermacam-macam.“ Kegiatan diskusi seperti inirutin kami lakukan setiapbulannya. Siapapun yangada kesempatan kita ajakkesini untuk melakukan dis-kusi bersama dan berbagaitema seperti kebudayaandan bahasa,”ujarnya.

Chairil Effendy berharap,diskusi yang menghadirkanJames T Collins sebagaipembicara ini dapat mem-perbanyak wawasan sertamenambah ilmu para peser-ta yang ikut hingga selesai

pemaparan James T Collinstentang bahasa Melayu da-lam diskusi bersama.

James T Collins, kepadapeserta sebelum diskusi di-mulai ia memaparkan latarbelakang pengunaan bahasaMelayu di Kalbar. Denganmenunjukan beberapa peta,kamus, buku bersejarah danhasil penelitian beberapaahli dari beberapa negaradan lokal mulai dari tahun1701 hingga 2005.

Namun Meneurutnya hing-ga kini, belum ada ide yangnyata bagaimana keberada-an yang oasti bahasa Mela-yu di Kalbar baik di tingkatInternasional bahkan diJakarta. Untuk ituiaberharap perlunya adanyapenelitian yang seksamadengan hal yang wujud ataufakta yang ada.

Adapun catatan daripmerintah Belanda bukandilandaskan kerena

Pakar Bahasa Melayu Kaji Asal Usul Bahasa Melayuakademis akan tetapi lebihkepada ingin menguasai dankarena adanya pengaruh po-litik kolonial.

“Saya menilai bahasaMelayu di Kalbar satu abatlagi tidak akan hilang. Na-mun maasih perlu dilaku-kannya penelitian-peneliti-an secara empiris agar pe-ngetahuan semuaorang ten-tang bahasa Melayu inimenjadi lebih baik,”ujarnya,

Kepada wartawan dite-mui usai acar diskusi Profe-sor. Dr. James T. Collinsmengatakan, untuk melaku-kan penelitian bahasa Me-layu sudah seharusnya da-pat melihat juga bahasa-bahasa Dayak yang dipergu-nakan di Kalbar ini. Dan inisebaliknya, tidak mungkinmelakukan penelitianbahas Dayak tampamemperhatikan bahasaMelayu. “ Hal ini sangat pen-ting di perhatikan dalam

penelitian suatu bahasa didalam satu pulau. Karenabahasa tersebut hidup da-lam lingkungan sosialnyadan kita harus berikan per-hatian kepada lingkungansosialnya,”ujarnya.

Berkenaan dengan haltersebut Profesor ini bera-lasan, “karena dalam halmenguji hopotensis bahwapulau Borneo khususnya ba-gian barat ini merupakantanah asal usul seluruh ba-hasa Melayu. Untuk itu per-lu adanya melakukan pene-litian bahasa-bahasa lainyang mirip bahasa Malayuseperti bahasa Mualan’kdan lainnya, namun bukanbahasa Malayu. Dan ini per-lu dilakukannya pengujianhipotensis itu. Dan ini sa-ngat penting di ketahui be-nar apa tidak bahwaa itubahasa Melayu denganpasti,”tandasnya. (SlametArdiansyah)

Page 12: Harian Borneo Tribune 25 April 2013

Seremonial 12Kamis, 25 April 2013Borneo Tribune

www.borneotribune.com

CMYK

CMYK

Dewan Pimpinan Cabang(DPC) Partai PersatuanPembangunan (PPP) Ka-bupaten Sambas, Senin(22/4) menyerahkan 45berkas Calon Legislatif(caleg) ke KPUD Kabupa-ten Sambas. Jumlah terse-but sesuai dengan jumlahkursi yang akan diperebut-kan. Prosesi penyerahanberkas ke KPUD Sambasdi tandai dengan pawai,yang diawali dari kantorDPC PPP jalan Saing Ram-bi menuju jalan GustiHamzah kemudian JalanPanji Anom dengan diiringimusik Tanjidor.

Ketua DPC PPP Kabupa-ten Sambas, Faisal M. Ba-krie mengatakan pada hariini (Senin, 22/4), kita meng-antarkan rumah besarumat Islam yakni PPPKabupaten Sambas ke

KPUD Sambas denganjumlahnya 45 bacaleg sesu-ai pemenuhan syarat-sya-rat yang telah di tentukanKPU, yang terserak di limadaerah pemilihan.

“Pada hari ini, kita me-mang menyerahkan berkaspada hari terakhir, ini di-karenakan sesuai denganinstruksi keputusan DPP.PPP pada pemilu 2014 ini,banyak mencalonkan paracaleg-caleg yang berusiamuda sekitar 30 keatas,karena dulu kebanyakanorang mengatakan PPPindentik dengan partaiorang tua. Untuk itu seka-rang, kita munculkan fi-gur-figur muda sehinggapersepsi orang akan PPPakan berubah, dan me-mang pada kenyataannyaPPP banyak mempunyaifigur yang muda lagiberprestasi. Demikian hal-nya dengan unsur keter-wakilan perempuan,baceleg perempuan kita

AmrulBorneo Tribune, Sambas

PPP Serahkan 45 Berkas Bacaleg

Hadir di Pontianak untuk memenuhi kebutuhanbusana batik bagi Anda dan Keluarga

Menyediakan kain dan busana batik eksklusifbagi Pria, Wanita, Sarimbit (pasangan),Remaja dan Anak-anakdengan motif dan model yang trendyuntuk kegiatan formal maupun informal

Penuhi KeterwakilanPerempuan

sudah cukup 30 persen ku-ota perempuan,” jelasnya.

Menurut Ketua Pemena-ngan Pemilu LegislatifPPP tahun 2014, RahmanJar’ie mengatakan akanbertekad untuk memenang-kan pemilu 2014 dan diha-rapkan seluruh masyara-kat di daerah ini, khusus-nya umat Islam dapat ber-satu untuk membesarkanPPP yang berlambangKa’bah, sesuai denganmotto dari partai PPP kem-bali kepada rumah besarumat Islam.

“Insyaallah kita akanberusaha semaksimalmungkin untuk meraihsuara yang sebanyak-ba-nyaknya namun hal inibisa terwujud memang atasdukungan dari masyarakatKabupaten Sambas khu-susnya kaum muslim. De-ngan begitu kita dapat me-ngembalikan Sambas se-perti dahulu menjadi Se-rambi Mekah. Marilah sau-dara dan saudariku kaummuslim memberikan du-kungan kepada PPP danmembesarkan Agama Is-lam kita,” ungkapnya. o

Suhu Hengky Theresya/The Kim Heng, Ahli FengShui, peramal, dan tabibyang berpraktik di GangGajahmada 19 Nomor 42,Jalan Gajahmada Ponti-anak, tidak pernah sepidengan pasien berobat ditempat prakteknya yangjuga merupakan tempatkediamannya.

Setiap hari dan khusus-nya hari Senin, Rabu danJumat, ratusan pasienyang berdomisili di kotaPontianak, bahkan di luar

kota Pontianak berdatang-an dan memadati kediama-nan Suhu Hengky sambilantri untuk mendapatkanpelayanan pengobatan danmeramal.

Berkat keahlian dalampengobatan dan meramalini, Suhu Hengky yang ke-rap kali melayani pasien ke-luar negeri. Sudah ada bebe-rapa negara yang me-ngundang kehadirannyauntuk melayani pengobatan.“Saya sudah beberapa kalidiundang ke luar negeri un-tuk pengobatan, maupunmeramal,” kata HengkyTheresya, Rabu (24/4) saatditemui di kediamannya.

Andika LayBorneo Tribune, Pontianak

MERAMALSuhu Hengky Theresya sedang mengobati pasiennya dalam metode yang telahdikuasainya. sementara pasien lain sedang menanti antrian untuk mendapatkanpelayanan. FOTO Andika Lay/Borneo Tribune.

Pasien Manca Negara SelaluUndang Suhu Hengky

Dikatakannya, sore ini(kemarin red), dirinya akanmengobati pasien yang ter-kena penyakit kanker, danpasien yang kerasukan rohjahat, sehingga rambutnyamenjadi rontok juga akanmendapatkan pengobatan-nya.

Dirinya, dalam beberapakesempatan memberikansumbangan kepada Yaya-san Sosial dan bantuan-ban-tuan yang disalurkan me-rupakan hasil sumbangandari pasien-pasiennya yangmerasa tersentuh danmemberikan bantuan agarkehidupan masyarakatmenjadi lebih baik. o

Komando Daerah MiliterKodam XII/Tanjungpuramembenahi Rumah DinasTidak Layak Huni (RTLH)bagi prajurit dan PNS TNIAD yang pengerjaanya te-lah dimulai sejak 17 De-sember 2012 lalu dan diker-jakan secara swakelola.Kondisi dan lokasi RumahDinas Kodam XII/Tpr ter-

letak dibeberapa titik dise-kitar Pontianak.

Pembenahan pemba-ngunan RTLH ini diperun-tukkan bagi prajurit danPNS TNI AD yang penger-jaannya dilakukan olehZidam XII/Tpr dengan sa-saran di 4 (empat) KomplekRumdis.

Aslog Kasdam XII Tan-jungpura Kolonel Inf SahalMa’ruf selaku KoordinatorPembangunan memapar-kan dalam pengerjaan pem-

Andika LayBorneo Tribune, Pontianak

bangunan atau renovasiRumdin tersebut, Pelaksa-naan pembangunan RTLHKodam XII/Tpr meliputibeberapa pentahapan de-ngan Dana Anggaran Rp.15 miliar. Bantuan terse-but berasal dari PT. SayapMas Utama sebesar Rp. 2miliar dan PT. Kapuk Na-ga Indah sebesar Rp. 12miliar.

“Keberadaan rumah di-nas bagi prajurit dan PNSTNI aktif memang meru-

Rumah Prajurit TNI AD di RenovasiBanyak Yang Tak Layak Huni

pakan suatu kebutuhanyang mesti disediakan, halini dikaitkan dengan kon-teks bidang tugas yang di-lakukan oleh seorang pra-jurit,” kata kolonel InfSahal Ma’ruf, Sabtu (20/4).

Dikatakannya, idealnyaprajurit aktif diberikan ke-sempatan untuk menik-mati rumah dinas, namunpersoalan dilapangan ma-sih adanya rumah dinasyang tidak layak huni danhingga saat ini penataanpengerjaan masih dalamproses pembangunan.

Sementara itu, Koordi-nator Pelaksana LapanganKapten Czi Sigit mengata-kan bahwa, pencapaian pe-ningkatan prosentase pem-bangunan rumah dinasprajurit Kodam XII Tan-jungpura meliputi, AsramaGatot I di Sungai Raya Ba-rak Type K 35/10 KK 6 Brk,Barak Type K 38/7 KK 9Brk.

“Asrama KhatulistiwaBarak Type K 38/7 KK 12Brk, Asrama Mongonsidi diSiantan Barak Type K 38/6 KK 4 Brk dan AsramaGatot II Sungai Raya Ba-rak Type K 54/35 KK,” kataKapten Czi Sigit.

Dalam Penataan danPembangunan Rumah Di-nas Aslog Kasdam XII/Tprpada pelaksanaannya di-bantu oleh WakazidamLetkol Czi Ade Heri Kur-niawan sebagai Koordina-tor lapangan dan beberapaanggota Zidam XII/Tpr. o

KONDISI AWALRumah Dinas Prajurit dan PNS TNI AD yang tersebar dibeberapa lokasi di Kota Pontianak mendapatkanperhatian Makodam untuk pembangunan dan renovasi. FOTO Andika Lay/Borneo Tribune.