4
HEMATOM INTRACRANIAL A. Hematom Epidural Hematom Epidural terjadi dikarenakan penumpukan darah diantara Bone of skull dan dura mater 2 . Penumpukan darah yang terjadi akibat perdarahan arteri meningea media. 1

Hematom Intracranial

Embed Size (px)

DESCRIPTION

a

Citation preview

Page 1: Hematom Intracranial

HEMATOM INTRACRANIAL

A. Hematom Epidural

Hematom Epidural terjadi dikarenakan penumpukan darah diantara

Bone of skull dan dura mater2. Penumpukan darah yang terjadi akibat

perdarahan arteri meningea media.1

Page 2: Hematom Intracranial

B. Hematom Subdural

Hematom Subdural terjadi dikarenakan penumpukan darah diantara

dura mater dan arachnoid mater 2. Hematom Subdural dibagi menjadi

hematom subdural akut dimana telah berlangsung mulai hari pertama

sampai hari ketiga, hematom subakut dimana hematom telah berlangsung

antara hari ketiga sampai minggu ketiga, sedangkan untuk hematom

kronik timbul setelah minggu ke 3.1

C. Hematom Intracerebral

Perdarahan yang terjadi akibat pecahnya pembuluh darah di parenkim

otak.3 Apabila kelainan ini diakibatkan dari trauma sekitar 50% dari kasus

Page 3: Hematom Intracranial

hematom intracerebral biasanya diikuti oleh hematom epidural atau

hematom subdural.1 Hematom intracerbral paling banyak terjadi di lobus

fromtalis atau temporalis. 1

D. Hematom Subarachnoid

Perdarahan yang terjadi dimana darah terakumulasi di subarachnoid

space dimana letaknya berada diantara piamater dan arachnoid mater

Page 4: Hematom Intracranial

Refrence :

1. De jong “:Hematoma Intracranial” Abdul Bajamal, Bambang

prijambodo Ed 3

2. CDEM Selft study Modules Neurologic Emergency “Intracranial

Hemorrhage” Emily Senecal, Harvard Medical School. 2009

3. U.S National Library of Medicine : “Subarachnoid Hemorrhage”

Medlineplus. 2015