6
IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN Disusun Oleh: Rachma Normalita Dewi 12/329301/KU/15060 PROGRAM STUDI GIZI KESEHATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS GADJAH MADA

IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tugas

Citation preview

Page 1: IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

Disusun Oleh:

Rachma Normalita Dewi

12/329301/KU/15060

PROGRAM STUDI GIZI KESEHATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA

Page 2: IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

PELAYANAN KESEHATAN

YANGPROMOTIF PREVENTIF KURATIF REHABILITATIF

Unit Kesehatan Masyarakat (UKM)

Saya terima

(13 November 2013 dan 26 November 2013)Mendapatkan SMS (Short Message Service) tentang pentingnya dan pengetahuan tentang donor darah dari DirDonDar FK UGM. Layanan seperti ini sangat bagus untuk menambah pengetahuan, namun sayang keberlanjutannya sampai sekarang terhenti.

(4 Desember 2013)Pemeriksaan mata di FK UGM. Pemeriksa rutin yang dilakukan setiap awal tahun penerimaan siswa baru yang diberikan oleh para dokter residen RS Dr. Sardjito yang bekerja sama dengan FK UGM.

(3 Januari 2014)Kondisi badan yang tidak enak disertai dengan gejala common cold, radang tenggorokan, saya konsultasi ke GMC Health Centre.

Saya berikan (25 Desember 2013) Memberikan pengetahuan kepada teman tentang beberapa jenis diet dan berperilaku hidup sehat

Page 3: IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

tanpa harus diet ekstrim melalui sosial media.

Unit Kesehatan Perorangan (UKP)

Saya terima

(20 Desember 2013)Setelah mengetahui hasil cek biokimia skills lab PSG pada hari Rabu tanggal 18 Desember 2013, saya meminum antioksidan dan menjaga pola makan sesuai anjuran kakak kost saya yang berprofesi sebagai dokter.

(3 Januari 2014)Setelah konsultasi dari GMC Health Centre saya menebus resep di Apotek GMC Health Centre dan membeli suplemen dan vitamin di apotek luar.

(18 Desember 2013)Skills Lab Penilaian Status Gizi (Biokimia), mengecek kadar gula darah, asam urat dan kolesterol yang dilakukan oleh teman kepada saya.

Saya berikan (6 Desember 2013) Memberikan pengertian tentang cara pengolahan makanan yang benar kepada Ibu.

(19 November 2013)Cek tekanan darah diri sendiri, selain sebagai latihan untuk skills lab, dan juga untuk mengecek kesehatan.(18 Desember 2013)

Page 4: IDENTIFIKASI PELAYANAN KESEHATAN

Skills Lab Penilaian Status Gizi (Biokimia), mengecek kadar gula darah, asam urat dan kolesterol kepada teman tutorial.(31 Desember 2013)Setelah kehujanan bersama teman, agar tidak flu dan menjadi sakit saya menyarankan kepada teman saya agar kita bersama-sama meminum air hangat dan suplemen immunomodulator (stimuno), dan makan-makanan sumber vitamin untuk memperkuat system imun.

(1 Januari 2014)Badan saya mulai terasa tidak fit, usaha preventif yang saya lakukan ternyata terlambat dan kurang ampuh, maka saya mengobati sendiri dengan meminum suplemen dan stok obat flu di kost.