7
HADIYATUN NASIROH, 4401404542 PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATERI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DI KELAS VIII F SMP NEGERI 1 KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL TAHUN

Identitas Mahasiswa

Embed Size (px)

DESCRIPTION

HADIYATUN NASIROH, 4401404542 PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATERI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DI KELAS VIII F SMP NEGERI 1 KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL TAHUN AJARAN 2008/2009 MENGGUNAKAN MADIA VISUAL. Identitas Mahasiswa. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: Identitas Mahasiswa

HADIYATUN NASIROH, 4401404542

PENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATERI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DI KELAS VIII F SMP NEGERI 1 KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL TAHUN AJARAN 2008/2009 MENGGUNAKAN MADIA VISUAL

Page 2: Identitas Mahasiswa

Identitas Mahasiswa - NAMA : HADIYATUN NASIROH - NIM : 4401404542 - PRODI : Pendidikan Biologi - JURUSAN : Biologi - FAKULTAS : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam - EMAIL : dee_y4h pada domain yahoo.com - PEMBIMBING 1 : DRA. ENDAH PENIATI, MSi - PEMBIMBING 2 : dr. NUGRAHANINGSIH W.H, MKes - TGL UJIAN : 2009-08-14

Page 3: Identitas Mahasiswa

JudulPENINGKATAN PROSES PEMBELAJARAN MATERI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP DI KELAS VIII F SMP NEGERI 1 KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL TAHUN AJARAN 2008/2009 MENGGUNAKAN MADIA VISUAL

Page 4: Identitas Mahasiswa

AbstrakProses pembelajaran materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup diSMP Negeri 1 Kaliwungu Kabupaten Kendal selama ini belum dapatmengoptimalkan aktivitas siswa. LDS bergambar dan CD pembelajaran pertumbuhandan perkembangan makhluk hidup merupakan media visual yang dapat membantumemotivasi, menarik dan mengarahkan perhatian siswa, mengingat informasi,membawa kesegaran dan variasi baru bagi pengalaman belajar siswa sehingga tidakbosan dan bersikap aktif. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui peningkatanproses pembelajaran materi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup di kelasVIII-F SMP Negeri 1 Kaliwungu Kabupaten Kendal tahun ajaran 2008/2009 setelahmenggunakan media visual.Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam dua siklus. Data dalampenelitian ini adalah data keaktifan siswa, hasil belajar siswa, kinerja guru,tanggapan siswa, dan tanggapan guru terhadap pembelajaran menggunakan mediavisual. Masing-masing data diambil menggunakan lembar pengamatan siswa, testertulis, lembar pengamatan kinerja guru, angket, dan lembar wawancara guru. Datayang diperoleh dianalisis secara deskriptif dan mengacu pada teori-teori yangrelevan.Hasil penelitian ini adalah persentase siswa yang aktif secara klasikalmeningkat dari 60% pada siklus I menjadi 87,5% pada siklus II. Hasil belajarmeningkat ditunjukkan dengan meningkatnya ketuntasan individual dari 60,13 padasiklus I menjadi 70,15 pada siklus II. Ketuntasan klasikal meningkat dari 60% padasiklus I menjadi 82,5% pada siklus II. Kinerja guru pada ke dua siklus sudahtergolong sangat baik. Siswa yang setuju terhadap penggunaan media visual dalampembelajaran materi pertumbuhan dan perkembangan sudah sangat besar yaitu94,5% pada siklus I dan 98,25% pada siklus II. Berdasarkan wawancara guruberkeinginan untuk menggunakannya kembali dalam pembelajaran materipertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup tahun berikutnya, karena mediavisual dapat membantu mengefektifkan pembelajaran.Kesimpulan penelitian ini adalah terjadi peningkatan proses pembelajaranmateri pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup di kelas VIII-F SMP Negeri1 Kaliwungu Kabupaten Kendal tahun ajaran 2008/2009 dengan digunakannyamedia visual berupa LDS bergambar dan CD pembelajaran sebagai mediapembelajaran.

Page 5: Identitas Mahasiswa

Kata Kuncimedia visual, proses pembelajaran, pertumbuhan dan perkembangan

Page 6: Identitas Mahasiswa

ReferensiAqib Z. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Yrama Widya.Arsyad A. 2002. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raya Grafindo Persada.Dalyono M. 1997. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.Darsono M. 2000. Belajar dan Pembelajaran. Semarang: IKIP Semarang.Hamalik O. 2003. Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pengajaran. Jakarta: BumiAksara.Ibrahim M. 2000. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: UNESA University Press.Mulyasa. 2002. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosdakarya.Mursell J & S Nasution. 2002. Proses belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara.Nasution S. 1994. Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar Mengajar. Jakarta:Bumi AksaraPopham WJ & EL Baker. 2005. Teknik Mengajar secara Sistematis. Jakarta: RinekaCipta.Prawoto. 1989. Media Instruksional Untuk Biologi. Jakarta: Departemen pendidikandan Kebudayaan.Rahmawati F. 2008. Peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa melalui strategiAlfa Holistic Revolution Learning (AHREL) pada siswa kelas XI semester 1tahun ajaran 2007/2008 (Skripsi). Semarang: Universitas Negeri Semarang.Rohani A. 2002. Pengelolaan Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.Sudjana N. 1999. Penelitian Hasil belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.. 2002. Metoda Statistika. Bandung: TarsitoSanjaya W. 2007. Strategi Pembelajaran: Berorientasi pada Standar ProsesPendidikan. Jakarta: Fajar Interpratama Offset.Sardiman. 2000. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja GrasindoPersada.Slameto. 2001. Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.Waji SDP. 2007. Keefektifan Metode Ceramah yang Menggunakan Media Visualdan Metode Ceramah Murni dalam Pembelajaran Pendidikan Nilai di SekolahDasar. Jurnal. http://www.journal.um.ac.id.Yuniar A. 2008. Pengaruh Media Visual dalam Pembelajaran Kooperatif TipeNumber Heads Together (NHT) Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa KelasVIII SMP Negeri 13 Makassar. Jurnal. http://www.one.indoskripsi.com.

Page 7: Identitas Mahasiswa

Terima Kasihhttp://unnes.ac.id